Anda di halaman 1dari 5

Alat alat kesehatan

Alat Untuk Tindakan Medis


a. Gloves (Ing.) Handschoen (Beld.) Sarung Tangan
Fungsi : untuk melindungi tangan dari pengaruh lingkungan sekeliling

b. Cathether
Fungsi : untuk mengeluarkan/ pengambilan urine
Jenisnya :
Nelaton Cathether : terbuat dari latex/ karet
Metal Cathether : terbuat dari stainlesstil
Balloon Cathether/ Foley Cathether : terbuat dari latex/ karet dilengkapi dengan balon dengan
cara menyutikan aqua pada ventilnya bila telah masuk agar Cathether tidak copot.

c. Urine Bag
Fungsi : untuk menampung urine yang dihubungkan dengan Balloon Cathether/ Foley
Cathether untuk mengeluarkan/ pengambilan urine pada sistem tertutup

d. Stomach Tube (Ing.) Maag Slang/ Maag Sonde (Beld.)


Fungsi :
untuk mengumpulkan cairan/ getah lambung,
untuk membilas/ mencucui isi perut,
untuk pemberian obat-obatan.

e. Feeding Tube
Fungsi : untuk nutrisi/ pemberian cairan makanan melalui mulut atau hidung.
f. Mucus Extractor atau Suction Cathether (Ing.) Slimzuiger (Beld.)
Fungsi : untuk menyedot lendir dari trakhea bayi baru lahir
g. Wing needle
Fungsi : sebagai perpanjangan vena untuk pemberian cairan infus atau obat intra vena dalam
jangka lama.

h. Infusion set
Fungsi : selang untuk pemberian cairan infus

i. Tranfusion Set
Fungsi : untuk pemberian tranfusi darah

j. Spuit / Syringe
Fungsi : untuk menyuntik

k. Injection Needle (Ing.) Jarum Suntik


Fungsi : untuk menyuntik digabungkan dengan alat suntik (Spuit = Syringe).

l. Gliserin Syringe (Ing.) Glyserin Spuit(Beld.) Spuit Gliserin


Fungsi : untuk menyemprotkan lavement/ clysma melaui anus cairan yang sering
digunakan adalah gliserin atau larutan sabun.
Perbekalan kesehatan rumah tangga
Deterjen

Detergen adalah campuran berbagai bahan, yang digunakan untuk membantu pembersihan
dan terbuat dari bahan-bahan turunan minyak bumi. Dibanding dengan sabun, detergen
mempunyai keunggulan antara lain mempunyai daya cuci yang lebih baik serta tidak
terpengaruh oleh kesadahan air. Bahan bahan nya adalah sampo yang di taruh di freezer
selama 1-2 JAM
Kapas kecantikan

Kapas kotak memiliki fungsi yang tidak jauh berbeda dengan kapas bundar. Namun, kapas
kotak lebih tebal dan memiliki daya jangkau yang lebih lebar. Permukaan kapas kotak yang
lembut dapat dimanfaatkan untuk menyempurnakan mengecatan kuku, mengaplikasikan krim
kutikula, dan membersihkan cat kuku yang belepotan.
Cotton Bud

Cotton Bud ternyata bisa beralih fungsi menjadi apapun yang Anda inginkan. Selain
membersihkan telinga, cotton bud juga bisa menjadi brush make-up, alat pembersih di
rumah, dan membetulkan resleting lho.
Popok Bayi

merupakan suatu keadaan iritasi pada kulit yang tertutup popok. Faktor penyebabnya sangat
beragam, mulai dari faktor mekanik, kimia, dan infeksi jamur.
Pembersih lantai

Hasil pel dengan menggunakan cairan ini akan terasa lebih kesat dan bersih. Sedangkan
dengan pengharum pel biasanya justru menimbulkan kesan lengket dan berjejak walaupun
lantai telah kering.
Pembersih kloset

masalah WC atau kamar mandi, dulu saya membersihkan dengan cara menyikat bak, lantai
dan dinding kamar mandi. Dan ini sangat melelahkan! Apalagi menyikat dinding, karena
posisi lengan yang lebih bekerja keras dibandingkan menyikat lantai. Akhirnya saya
menemukan cara efektif
Pewangi ruangan

pewangi otomatis semacam ini karena tidak perlu repot-repot untuk menyemprotkan sendiri
setiap hari. Dulu, saya membeli pewangi semprotan konvensional yang nyatanya membuat
saya ingin menyemprotkan setiap hari supaya kamar jadi wangi. Hal tersebut membuat
pewangi menjadi cepat habis kurang dari sebulan.
Pengendali tikus rumah

Cara mengusir tikus dan cara Membasmi tikus di rumah dengan cara alami
Paper towel

Paper Towel. Jenis tisu ini biasa digunakan di toilet


Botol susu

Botol susu merupakan alat bantu pertama untuk si bayi merasakan susu formula.

Anda mungkin juga menyukai