Anda di halaman 1dari 2

Satuan Acara Penyuluhan OBESITAS Masalah gizi yang banyak terjadi

pada dewasa adalah obesitas. Obesitas


OBESITAS atau kegemukan adalah suatu keadaan
yang terjadi jika kuantitas jaringan
lemak tubuh dibandingkan dengan berat
badan total lebih besar dari keadaan
normalnya, atau suatu keadaan di mana
terjadi penumpukan lemak tubuh yang
berlebih sehingga berat badan seseorang
jauh di atas normal.

Oleh Gizi adalah suatu proses organisme


Teguh Gama Zarkasyi menggunakan makanan yang dikonsumsi
secara normal melalui proses digesti,
Semester II
absobsi, transportasi, penyimpanan,
metabolisme dan pengeluaran zat-zat yang

Sekolah Tinggi Kesehatan tidak digunakan untu mempertahankan

(Stikes) Mataram kehidupan, pertumbuhan dan fungsi


normal dari organ-organ, serta
Prodi S1 Keperawatan menghasilkan energi.

2017
Hipertensi
Faktor Penyebab Obesitas : Penyakit hati
Perhitungan status gizi dengan rumus IMT
(Indeks Massa Tubuh) : Penyebab dari dampak kelebihan gizi ini
Kebiasaan Konsumsi Fast Food Dan
Rendah Serat karena tidak seimbangnya energi yang
masuk dibandingkan dengan pengeluaran
energi. Obesitas dapat dicegah dengan pola
hidup sehat dan pola makan gizi seimbang.

1. Mengurangi konsumsi makanan


Malas Berolahraga tinggi lemak dan makanan siap saji

2. Olahraga rutin

Tingkat Stress Dampak masalah yang terjadi pada gizi


lebi orang dewasa tampak dengan semakin
meningkatnya penyakit degeneratif seperti:
3. Konsumsi makanan tinggi serat
Jantung coroner
Diabetes mellitus

Anda mungkin juga menyukai