Anda di halaman 1dari 2

PENGAWASAN PMO atau PENGAWAS 3.

Anti Mania
MINUM OBAT MINUM OBAT Manfaat obat:
- Mengurangi hiperaktivitas
Adalah orang yang ditunjuk untuk - Tidak menimbulkan efek
mengawasi dan mengingatkan ngantuk
pasien untuk minum obat untuk - Mengontrol pola tidur dan
menjamin seseorang perasaan mudah
menyelesaikan pengobatan. PMO tersinggung
sebaiknya adalah seseorang yang 4. Anti Cemas
dekat dan dipercaya oleh klien 5. Anti Gangguan Tidur
sehingga klien akan menuruti 6. Anti Panik
ketika minum obat.
Manfaat Obat
Obat-obatan yang sering
digunakan untuk pasien
gangguan jiwa
Oleh:
1. Anti Psikotik
Farid Abdat (07600043) Fungsi obat ini sebagai
penenang, menurunkan
aktivitas gerakan,
S1 KEPERAWATAN mengurangi gejala sulit tidur
FAKULTAS ILMU KESEHATAN 2. Anti Depresi 1. Membantu istirahat
Fungsi obat: 2. Membantu mengendalikan
UNIVERSITAS
- Mengurangi gejala stress emosi
MUHAMMADIYAH SURABAYA 3. Membantu mengendalikan
- Penenang
Efek samping: yaitu meliputi mulut perilaku
kering, penglihatan kabur, susah 4. Membantu proses piker
buang air besar (konsentrasi)
Reaksi obat efektif jika: Tanda-tanda Kekambuhan 12. Memukul atau melukai
orang lain
1. Emosional stabil 1. Ada penawaran minum obat 13. Melukai diri sendiri
2. Kemampuan berhubungan (menolak minum obat) (mencoba bunuh diri)
interpersonal meningkat 2. Sulit tidur dan mondar 14. Mengatakan keinginan
3. Halusinasi, agresi, delusi, mandir untuk
menarik diri menurun 3. Malas berbicara dengan mati/bunuh diri
4. Perilaku mudah diarahkan orang lain 15. Mengancam orang
5. Proses berpikir ke arah 4. Banyak menyendiri dan lain
logika melamun 16. Teriak-teriak
6. Efek samping obat 5. Malas melakukan aktifitas 17. Bicara dan tertawa sendiri
7. Tanda-tanda vital: tekanan harian
darah, denyut nadi 6. Malas perawatan diri
7. Malas cemas dan khawatir
yang
Prinsip Lima benar berlebihan
Pemberian Obat 8. Cepat marah dan mudah
tersinggung
1. Benar pasien 9. Keluyuran/pergi tanpa
2. Benar Obat tujuan
3. Benar Dosis 10. Merusak tanaman dan
4. Benar Waktu mengganggu lingkungan
5. Benar Cara Pemberian 11. Merusak alat-alat rumah
tangga Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai