Anda di halaman 1dari 4

TUGAS MINERALOGI OPTIK

TEKSTUR KHUSUS BATUAN BEKU INTERMEDIET

NAMA : NICHOLAS GIOVANNY

NIM : F1D215019

PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI

JURUSAN TEKNIK KEBUMIAN

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS JAMBI

2017
1. Porifritik, tekstur dimana ada butiran kecil dan butiran besar dengan mineral
halus berupa mineral.

2. Vitofirik, Hampir sama dengan porfiritik. Tekstur dimana terdapat mineral


besar dan mineral kecil. Namun mineral halusnya berupa gelas.

3. Hyalofilitik. tekstur aliran dimana masa dasar terdiri dari mikrolit plagioklas
dalam gelas.
4. Poiklitik, tekstur dimana butiran yang kecil dilingkupi oleh mineral yang
besar.

5. Rim Opaque, Sering kali reaksi rim atau koronas hadir dan mengelilingi
individu kristal, menyebabkan kristal menjadi tidak stabil dan bereaksi
ulang dengan kristal sekelilingnya. Biasanya Hornblende dan
disekelilingnya mineral opak.

6. Trakitik, Tekstur aliran dimana butir plagioklas menunjukkan orientasi


suatu aliran dan diantaranya terdapat gelas/mikrokristalin.
DAFTAR PUSTAKA
Putra, Moch Hilmi Zaenal. 2015.http://mochhim23.blogspot.co.id/2015/01/tekstur-
umum-dan-khusus-pada-batuan.html. Diakses pada 22 maret 2017.

Anda mungkin juga menyukai