Anda di halaman 1dari 29

Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi


Pertemuan-2
Transportasi dan Deposisi Sedimen

Oleh:
Herning Dyah Kusuma Wijayanti, ST., M.Eng 2017
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017
SUSUNAN KULIT BUMI (LITHOSFER):
- BATUAN BEKU
- BATUAN METAMORF
- BATUAN SEDIMEN

SUSUNAN LITHOSFER (CLARKE, 1924):


- 95% TERDIRI DARI BATUAN BEKU DAN METAMORF
- 5% TERDIRI DARI BATUAN SEDIMEN

SEDANGKAN PERMUKAAN BUMI TERTUTUP OLEH:


- 75% BATUAN SEDIMEN
- 25% BATUAN BEKU DAN METAMORF

Kelimpahan batuan Kelimpahan batuan


di permukaan bumi di Litosfer

2
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Kelimpahan Relatif Batuan Sedimen

Thompson & Turk (2008)

Gipsum, Halit, Rijang (Chert),


Radiolarit, dsb
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Peranan Batuan Sedimen

1. Tambang : - Minyak dan Gas Bumi


- Batubara

2. Industri : - Endapan Pospat ( Untuk Pupuk)


- Pasir Kuarsa, Gamping, Gypsum

3. Science : - Pencarian Fosil


- Mempelajari Stratigrafi

4
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

ADA PROSES TRANSPORTASI

(Nichols, 2009)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017
ROCK CYCLE
MINERALS AND ROCKS ARE STABLE ONLY UNDER THE CONDITIONS AT WHICH THEY
FORM; CHANGE THE CONDITIONS AND THE ROCKS CHANGE TOO
ALL ROCKS ARE RELATED TO EACH OTHER, AND CAN BE TRANSFORMED ONE TO THE
OTHER.
The simplest model

6
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Proses Pembentukan
Batuan Sedimen (Klastik)

Pelapukan
Membuat partikel
Erosi
Membuat partikel bergerak
Transportasi
Partikel bergerak
Deposisi
Partikel berhenti bergerak
Litifikasi/ Pembatuan (Diagenesa)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Pelapukan dan Efeknya


Pelapukan merupakan proses pemecahan fisik
dan perubahan (dekomposisi) dari batuan untuk
menghasilkan partikel sisa berbentuk padat
(mineral dan fragmen batuan yang resisten),
pembentukan mineral sekunder seperti mineral
lempung dan substansi kimia terlarut (calcium,
potassium,sodium, magnesium, dan silika).

Terkadang produk hasil pelapukan terakumulasi in


situ membentuk tanah yang dapat terawetkan
dalam rekaman geologi yang disebut sebagai
paleosoil.
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Jenis Pelapukan :
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Erosi
Erosi merupakan proses lepasnya partikel
sedimen dari batuan asal atau sumbernya,
proses ini diikuti oleh transportasi sedimen.
Diakibatkan oleh angin, air, es atau gravitasi
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Transportasi
Proses terangkutnya partikel sedimen dari lokasi
batuan asalnya untuk dipindahkan ke tempat lain
Media transport sedimen
Air/Cairan

Aliran di permukaan dan saluran


Gelombang, arus pasang surut, arus laut
Udara

Es

Gravitasi

Rock fall/jatuhan batuan, Longsoran (tanpa media


pengangkut)
Aliran debris (debris flows), Arus turbit (air berperanan)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Transportasi
Transportasi akan terhenti jika :
Tenaga yang mentransport sudah lemah sehingga
tidak mampu mengangkut partikel sedimen
=> lereng landai

Pada saat transportasi


berhenti terjadi proses
Deposisi
(pengendapan)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Pengendapan (deposisi)
Pengendapan merupakan proses teronggoknya
partikel sedimen di suatu tempat akibat telah
berhentinya proses transportasi.

Pengendapan terjadi pada tempat-tempat yang


disebut sebagai lingkungan pengendapan

Lingkungan pengendapan :
Contoh : Darat (non marine) : sungai, danau, rawa,
padang pasir. Laut (marine) : delta, teluk, lagun,
laut dangkal, laut dalam.
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Transportasi

Tanpa media pengangkut


(Gravitasi : Rock fall,
slides, slump)

Dengan Media
(Debris flow, arus turbid,
air, angin)

Prinsip Aliran Fluida


(Fluid Flow)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Definisi
Aliran Fluida
Fluida
Substansi yang dapat berubah bentuk dengan mudah
Menggerakkan partikel
Contoh :
Air
Air yang mengandung suspensi material
Udara
Gas Volkanik
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Definitions
Fundamental Properties
Densitas (Rho ())
Mass/unit volume
Air ~ 700x udara/angin
= 0.998 g/ml @ 20C
Densitas berkurang dengan penambahan temperatur
Implikasi pada dinamika fluida
Kemampuan/ kekuatan untuk membawa partikel
Laju settling of particles
Laju terbentuknya pergerakan ke bawah (downslope)
partikel oleh gravitasi
air > udara/angin
Air mempunyai kemampuan untuk memindahkan
partikel lebih baik dari udara/angin.
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Definitions
Fundamental Properties
Viskositas
Mu ()
air ~ 50 x udara
= mengukur kemampuan fluida untuk bergerak
High viscosity = es
Low viscosity = air, udara/angin
Berubah dipengaruhi temperatur, viskositas
berkurang dengan bertambahnya temperatur.
Semakin banyak partikel yang diangkut viskositas
akan semakin tinggi
Tidak selalu sama di seluruh bagian.
Dapat berubah sesuai kedalaman.
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017
Types of Fluids:
Strain (deformational) Response to Stress (external
forces)
Newtonian fluids
normal fluids; no yield stress
strain (deformation);
proportional to stress, (water)
Non-Newtonian
no yield stress;
variable strain response to
stress (high stress generally
induces greater strain rates
{flow})
examples: mayonnaise, water
saturated mud
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017
Types of Fluids:
Strain (deformational) Response to Stress (external
forces)
Bingham Plastics:
have a yield stress (don't flow
at infinitesimal stress)
example: pre-set concrete; water
saturated, clay-rich surficial
material such as mud/debris
flows
Thixotropic fluids:
plastics with variable
stress/strain relationships
quicksand??
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Aliran Laminar vs Turbulen


Dipengaruhi oleh
1. Kecepatan (velocity)
2. Viskositas
3. Kekasaran bidang (bed roughness)

Aliran Laminar : Aliran fluida partikel bergerak dengan halus, tidak terjadi ulakan,
arus yang lurus dan paralel, Kecepatan sangat rendah, densitas
tinggi. Pada penampang yang relatif rata.
Aliran Turbulen : Aliran fluida yang terjadi ulakan. Ketika terjadi penambahan
kecepatan atau pengurangan kekentalan maka aliran menjadi tidak
stabil dan bergerak secara acak. Pada penampang yang tidak rata.
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017
Perilaku Fluida dan Sedimen : Tipe Aliran

High density : laminar flow


Low velocity : laminar flow

Pergerakan aliran turbulen :


Memperlambat jatuhnya partikel atau mengurangi settling velocitynya.
Meningkatkan efektivitas erosi .
Boggs, 2006
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Tipe aliran dan hasilnya


Debris flow (laminated flow)

Mekanisme aliran akan menghasilkan


endapan sedimen dengan tekstur dan
struktur yang berbeda
Tekstur dan struktur dapat
diinterpretasikan sebagai petunjukm
kondisi hidrodinamik selama
pengendapan.

Traction deposits
(turbulent flow)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Bagaimana partikel bergerak?


Entrainment (Pengangkatan, Erosi)
Transport/ Flow
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Arus yang cepat akan menyebabkan interaksi gravitasi, lift force


(gaya dorong ke atas) dan drag force (gaya gesekan) menjadi
positif, dan partikel akan terangkat ke atas, dan dapat segera
tertransportasi.
Why its not so simple: grain size, friction, sorting, bed roughness,
electrostatic attraction/ cohesion
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

TRANSPORTASI
SEDIMEN OLEH FLUIDA
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

Perilaku Fluida dan Sedimen : Diagram Hjlstrom

(Nichols, 2009)
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

TRANSPORTASI SEDIMEN OLEH ALIRAN GRAVITASI


Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

ARUS TRAKSI

ALIRAN GRAVITASI
Sedimentologi dan Prinsip Stratigrafi-2017

TUGAS MANDIRI (Pertemuan 4)


Sebutkan ciri-ciri endapan/batuan sedimen hasil
pengendapan arus traksi dan aliran gravitasi
(Debris flow arus turbid). Tekstur, struktur
sedimen, komposisi....

Berikan gambar/fotonya, lingkungan


pengendapannya.

1 lb hvs, tulis tangan, foto di print/ Fc


Pustaka

Anda mungkin juga menyukai