Anda di halaman 1dari 2

DATA PENGAMATAN

Perbedaan Blower Fan

Gambar

Klasifikasi Blower sentrifugal terlihat lebih seperti Fan ini mampu menghasilkan tekanan
pompa sentrifugal daripada fan. tinggi yang cocok untuk kondisi operasi
Impelernya digerakan oleh gir dan yang kasar, seperti sistim dengan suhu
berputar 15.000 rpm. Blower sentrifugal tinggi, aliran udara kotor atau lembab,
beroperasi melawan tekanan 0,35 dan handling bahan. Fan sentrifugal
sampai 0,70 kg/cm2, namun dapat dikategorikan berdasarkan bentuk
mencapai tekanan yang lebih tinggi. bladenya. Fan sentrifugal meningkatkan
Satu karakteristiknya adalah bahwa kecepatan aliran udara dengan impeler
aliran udara cenderung turun secara berputar. Kecepatan meningkat sampai
drastis begitu tekanan sistem mencapai ujung blades dan kemudian
meningkat, yang dapat merupakan diubah ke tekanan.
kerugian pada sistem pengangkutan
bahan yang tergantung pada volum
udara yang mantap.
tekanan Blower dapat mencapai tekanan yang Fan dapat mencapai tekanan yang lebih
lebih tinggi daripada fan, sampai 1,20 rendah daripada dari blower, yakni 1,10
kg/cm2 . kg/cm2 .
Prinsip Kerja Udara masuk ke bagian tengah kipas Fan sentrifugal meningkatkan kecepatan
yang berputar dan terbagi-bagi di antara aliran udara dengan impeler
daun-daun kipas (vans impeller). Pada berputar. Kecepatan meningkat sampai
saat kipas berputar akan mengakibatkan mencapai ujung blades dan kemudian
udara terdorong keluar karena gaya diubah ke tekanan.
centrifugal. Udara dengan kecepatan
tinggi ini kemudian tersebar di dalam
rumah blower kemudian melambat dan
menghasilkan tekanan yang lebih besar.
Tekanan atau kondisi vakum terjadi
karena aliran udara yang besar
dihasilkan oleh bentuk profil daun kipas
yang terbuka (desain daun kipas
mendorong udara sehingga terjadi
aliran).
penggunaan Biasanya pada industri kimia, alat ini Fan secara luas digunakan di industri
digunakan untuk mensirkulasikan gas- dan pengaplikasian komersial seperti
gas tertentu di dalam tahap proses- ventilasi, material handling, boiler,
proses secara kimiawi dikenal dengan refrigerasi, dust collection, aplikasi
nama booster atau circulator. Bila untuk pendingin dan lainnya. Pada industri, fan
keperluan khusus, blower kadang pada umumnya digunakan untuk
kadang diberi nama lain misalnya untuk pasokan ventilasi atau udara
keperluan gas dari dalam oven kulkas pembakaran, untuk mensirkulasi udara
disebut dengan nama exhouter. Blower atau gas lainnya melewati alat dan untuk
dapat juga digunakan untuk mengeluarkan udara atau gas lainnya
menghasilkan tekanan negatif untuk dari alat.
sistem vakum di industri.

Anda mungkin juga menyukai