Anda di halaman 1dari 1

Lex posteriori derogat legi priori adalah asas penafsiran hukum yang menyatakan

bahwa hukum yang terbaru (posterior) mengesampingkan hukum yang lama (prior).

Presumption of Innocence atau praduga tak bersalah adalah asas yang menyatakan
bahwa seseorang dinyatakan tidak bersalah hingga pengadilan menyatakannya
bersalah.

Nullum delictum noella poena sine praevia lege poenali atau Asas Legalitas adalah
asas yang menyatakan bahwa tidak ada tindak pidana jika belum ada undang-undang
pidana yang mengaturnya terlebih dahulu.

Restitutio in integrum adalah asas yang menyatakan bahwa kekacauan dalam masyarakat, haruslah
dipulihkan pada keadaan semula / aman .

Anda mungkin juga menyukai