Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER

Nama : Kevin Aditya Putra Prasetyo


Matakuliah : Manajemen Pendidikan Nasional
Hari/Tanggal : Jumat,28 April 2017
Soal :
1. jelaskan bahwa pendidikan nasional itu dapat menjadi agen dalam
pembangunan nasional bangsa indonesia dan agen pertumbuhan ekonomi
bangsa!
2.bangsa indonesia harus menjadi bangsa yang terdidik dengan baik.mengapa
hal ini penting bagi bangsa kita?
3.jelaskan pentingnya program wajib belajar bagi bangsa indonesia!
4.jelaskan makna program pendidikan yang demokratis dan berkeadilan!
5.jelaskan peran komite seekolah dalam peningkatan mutu pendidikan di
indonesia!
Jawaban :
1. jika pembangunan nasional dan pertumbuhan ekonomi bangsa indonesia
ingin berkualitas,efektif serta efisien mencapai cita-cita tujuan pembangunan
nasional dan pertumbuhan laju ekonoomi bangsa indonesia itu sendiri
diperlukan adanya pendidikan nasional yang berkualitas pula sebagai agen
terpenting.mengapa? karena pembangunan nasional dan pertumbuhan ekonomi
bangsa indonesia yang berkualitas tidak lepas dari dibutuhkanya sumber daya
manusia yang berkualitas pula yang menjalani peran di dalamnya.cara
meningkatkan kualitas sdm yang ada pada bangsa indonesia adalah satu-satunya
melalui pendidikan. Itulah mengapa pendidikan nasional dapat menjadi agen
dari pembangunan nasional dan pertumbuhan ekonomi bangsa indonesia adalah
karena berkualitas tidaknya pembangunan nasional bangsa dan pertumbuhan
ekonomi bangsa indonesia bergantung pula dari pendidikan nasional yang ada
pada bangsa indonesia .
2. jika suatu bangsa sudah terdidik dengan baik dalam segala aspek
didikan,maka bangsa tersebut akan menjadi bangsa yang besar.jika suatu bangsa
sudah menjadi bangsa yang besar dan berkualitas maka bangsa tersebut akan
menguasai dunia.kenapa dikatakan begitu karena semua aspek kehidupan
berasal dari pendidikan.baik atau tidaknya sesuatu juga bergantung dari
pendidikan.inilah mengapa bangsa indonesia harus menjadi bangsa yang
terdidik dengan baik.karena kunci sukses/tidaknya suatu bangsa dan
maju/tidaknya suatu bangsa adalah dari pendidikan yang ada pada bangsa itu
sendiri.
3. mengapa program wajib belajar itu penting bagi bangsa indonesia adalah
karena yang paling penting dalam hidup ini adalah belajar bukan
sekolah.siapapun kita apapun status kita dan dimanapun kita berada selama
kita terus belajar apapun itu kita akan selamanya menjadi manusia yang
berkualitas bagi dunia dan akhirat.tidak peduli kita belajar formal atau tidak
ilmu positif yang kita dapat dari sumber manapun,itu adalah sebagai bekal kita
hidup didunia ini mengembangkan hidup kita menjadi lebih baik.
4. program pendidikan yang demokratis dan berkeadilan maksudnya adalah
siapapun warga negara indonesia yang ada di negara indonesia benar-benar
mendapatkan haknya untuk mendapatkan pendidikan yang berkualitas dan layak
untuk menunjang hidupnya.mengapa harus demokratis? Karena pendidikan
yang adil harus didasari adanya persetujuan dari semua warga negara indonesia
yang benar-benar dampaknya mendapatkan pendidikan yang berkualitas itu
sendiri dengan asas berkeadilan.
5. peran komite sekolah dalam peningkatan mutu pendidikan di indonesia
adalah :
1.pemberi pertimbangan dalam penentuan dan pelaksanaan kebijakan
pendidikan di satuan pendidikan.
2.pendukung,baik yang berwujud finansial,pemikiran,maupun tenaga dalam
penyelenggaraan pendidikan di satuan pendidikan
3.mediator antara pemerintah dengan masyarakat di satuan pendidikan
4.pengontrol dalam rangka transparansi dan akuntabilitas penyelenggaraan dan
keliuaran pendidikan di satuan pendidikan

Anda mungkin juga menyukai