Anda di halaman 1dari 81

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ERGONOMI

“ANTHROPOMETRI”

Oleh :
Kelompok 8 ( K3-5D )

1. Feiby Safiti Parera (0514040098)


2. Galih Pranayudha (0514040099)
3. Yekti Arum N (0514040116)
4. Desi Ayu Rahmawati (0514040118)

TEKNIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA


POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA
2016
DAFTAR ISI
1 BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................................................. 1
1.1 Latar Belakang ............................................................................................................ 1
1.2 Rumusan Masalah ....................................................................................................... 2
1.3 Tujuan.......................................................................................................................... 2
1.4 Manfaat........................................................................................................................ 2
1.5 Batasan ........................................................................................................................ 2
1.6 Asumsi......................................................................................................................... 3
2 BAB 2 DASAR TEORI ..................................................................................................... 4
2.1 Definisi Anthropometri ............................................................................................... 4
2.2 Cara Pengukuran ......................................................................................................... 4
2.2.1 Anthropometri dinamis terdapat 3 kelas pengukurannya yaitu : ......................... 5
2.2.2 Antropometri Statis / Struktural ........................................................................... 5
2.3 Distribusi Normal dan Persentil .................................................................................. 5
2.4 Dimensi Tubuh ............................................................................................................ 7
2.4.1 Dimensi Tubuh Manusia ...................................................................................... 8
2.4.2 Dimensi Kepala .................................................................................................... 9
2.4.3 Dimensi Tangan Manusia .................................................................................. 10
2.4.4 Dimensi Kaki Manusia ...................................................................................... 11
2.5 Penyebab Variabilitas ................................................................................................ 12
2.5.1 Keacakan / Random ........................................................................................... 12
2.5.2 Jenis Kelamin ..................................................................................................... 12
2.5.2 Suku Bangsa (Ethnic Variability) ...................................................................... 12
2.5.3 Usia .................................................................................................................... 13
2.5.3 Jenis Pekerjaan ................................................................................................... 13
2.5.4 Pakaian ............................................................................................................... 13
2.5.5 Faktor Kehamilan Pada Wanita ......................................................................... 13
2.5.6 Cacat Tubuh Secara Fisik .................................................................................. 13
2.6 Penggunaan Data Anthropometri .............................................................................. 13
2.6.1 Perancangan fasilitas berdasarkan individu yang ekstrim ................................. 14
2.6.2 Perancangan fasilitas yang bisa disesuaikan ...................................................... 14
2.6.3 Perancangan fasilitas berdasarkan harga rata-rata para pemakainya ................. 14
2.7 Uji keseragaman data ................................................................................................ 15
2.7.1 Korelasi, koefisien determinasi, dan regresi menggunakan Program Minitab .. 16
3 BAB 3 .............................................................................................................................. 20
3.1 Peralatan .................................................................................................................... 20

ii
3.2 Prosedur Pelaksanaan Praktikum .............................................................................. 20
3.3 Flow Chart Pelaksanaan Praktikum .......................................................................... 21
4 BAB 4 TABEL REKAP DATA ...................................................................................... 22
4.1 Rekap Data Anthropometri ....................................................................................... 22
4.1.1 Anthropometri Tubuh ........................................................................................ 22
4.1.2 Anthropometri Tangan ....................................................................................... 23
4.1.3 Anthropometri Kepala ....................................................................................... 24
4.1.4 Anthropometri Kaki ........................................................................................... 25
4.2 Rekap Data Berdasarkan Variabilitas ....................................................................... 25
4.2.1 Rekap Data Anthropometri Bagian Tubuh ........................................................ 25
4.2.2 Data Antropometri Bagian Tangan .................................................................... 27
4.2.3 Data Antropometri Bagian Kepala..................................................................... 27
4.2.4 Data Antropometri Bagian Kaki ........................................................................ 28
4.3 Uji Keseragaman Data Berdasarkan Variabilitas ...................................................... 29
4.3.1 Keseragaman Anthropometri Tubuh Pria .......................................................... 29
4.3.2 Keseragaman Anthropometri Tubuh Wanita ..................................................... 34
4.3.3 Keseragaman Anthropometri Tangan Pria......................................................... 40
4.3.4 Keseragaman Anthropometri Tangan Wanita ................................................... 43
4.3.5 Keseragaman Anthropometri Kepala Pria ......................................................... 47
4.3.6 Keseragaman Anthropometri Kepala Wanita .................................................... 49
4.3.7 Keseragaman Anthropometri Kaki Pria ............................................................. 53
4.3.8 Keseragaman Anthropometri Kaki Wanita ........................................................ 54
4.4 Rekap Data Berdasarkan Variabilitas Setelah di Lakukan Uji Keseragaman dan
Perhitungan Percentile ......................................................................................................... 56
4.4.1 Anthropometri Tubuh Pria dan Wanita.............................................................. 56
4.4.2 Anthropometri Tangan Pria dan Wanita ............................................................ 57
4.4.3 Anthropometri Kepala Pria dan Wanita ............................................................. 58
4.4.4 Anthropometri Kaki Pria dan Wanita ................................................................ 60
4.5 Uji Korelasi ............................................................................................................... 62
4.5.1 Uji Korelasi Dimensi Tubuh Utama Berdasarkan Variabilitas.......................... 63
4.6 Koefisien Determinasi Tubuh ................................................................................... 63
4.7 Regresi ....................................................................................................................... 64
4.7.1 Regresi Linier Pria ............................................................................................. 64
4.7.2 Regresi Linier Wanita ........................................................................................ 66
5 BAB 5 ANALISA DATA ................................................................................................ 70
5.1 Rekap Data dan Antropometri................................................................................... 70
5.2 Rekap Data Anthropometri Berdasarkan Variabilitas ............................................... 70
iii
5.3 Uji Keseragaman Data .............................................................................................. 71
5.4 Perhitungan Percentil ................................................................................................ 72
5.5 Uji Korelasi ............................................................................................................... 73
5.6 Koefisien Determinasi Tubuh ................................................................................... 73
5.7 Persamaan Regresi Linier.......................................................................................... 74
6 BAB 6 .............................................................................................................................. 76
6.1 Kesimpulan................................................................................................................ 76
6.2 Saran .......................................................................................................................... 76

iv
1 BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Istilah “ergonomi” berasal dari bahasa latin yaitu ERGON (KERJA) dan
NOMOS (HUKUM ALAM) dan dapat didefinisikan sebagai studi tentang aspek-
aspek manusia dalam lingkungan kerjanya yang ditinjau secara anatomi, fisiologi,
psikologi, engineering, manajemen dan desain / perancangan. Ergonomi berkenaan
pula dengan optimasi, efisiensi, kesehatan, keselamatan dan kenyamanan manusia di
tempat kerja, di rumah, dan tempat rekreasi(Nurmianto Eko, 2008).

Anthropometri berhubungan dengan karakteristik fisik tubuh manusia, ukuran,


bentuk dan kekuatan serta penerapan dari data tersebut untuk penanganan masalah
desain. Penerapan data anthropometri ini akan dapat dilakukan jika tersedia nilai
mean (rata-rata) dan SD (Standar deviasi) nya dari suatu distribusi normal. Manusia
akan bervariasi dalam berbagai macam dimensi ukuran seperti kebutuhan, motivasi,
inteligensia, imaginasi, usia, latarbelakang pendidikan, jenis kelamin, kekuatan,
bentuk, ukuran tubuh, dansebagainya. Dengan memiliki data anthropometri yang
tepat, maka seorang perancang produk ataupun fasilitas kerja akan mampu
menyesuaikan bentuk dan geometris ukuran dari produk rancangannya dengan bentuk
maupun ukuran segmen-segmen bagian tubuh yang nantinya akan mengoperasikan
produk tersebut(Nurmianto Eko, 2008).

Hasil dari pengukuran anthropometri digunakan dalam merancang suatu


sistem kerja maupun desain peralatan untuk memudahkan pemakaian, menunjang
keamanan dan kenyamanan dari suatu pekerjaan. Hasil dari pengukuran ini kemudian
dapat diaplikasikan pada sistem kerja yang melibatkan manusia. Melalui
anthropometri dapat diperoleh rancangan sistem kerja yang lebih ergonomis yang
disesuaikan dengan ukuran tubuh manusia sehingga diperoleh sistem kerja yang
mendukung pekerja untuk beraktivitas secara lebih efektif dan efisien.
1.2 Rumusan Masalah
Dalam praktikum Anthropometri ini terdapat permasalahan-permasalahan
yang akan dibahas. Diantaranya sebagai berikut :

a. Bagaimana mengetahui cara pengukuran dimensi tubuh manusia, tangan,


kepala dan kaki untuk kepentingan ergonomi ?
b. Bagaimana membuat table antropometri yang digolongkan berdasarkan
sumber variabilitasnya ?
c. Bagaimana cara mengetahui hubungan dan pengaruh antar segmen tubuh ?

1.3 Tujuan
Adapun tujuan dari diadakannya praktikum Anthropometri ini adalah sebagai berikut :

a. Mengetahui cara pengukuran dimensi tubuh manusia, tangan, kepala dan kaki
untuk kepentingan ergonomi.
b. Membuat table antropometri yang digolongkan berdasarkan sumber
variabilitasnya
c. Mengetahui hubungan dan pengaruh antar segmen tubuh

1.4 Manfaat
Dari hasil perhitungan data anthropometri yang akan dipraktekkan, maka diharapkan:
1. Praktikan dapat mengukur dimensi tubuh, tangan, kepala, dan kaki manusia untuk
kepentingan ergonomi.
2. Praktikan mampu membuat table anthropometriyang digolongkan berdasarkan
sumber variabilitasnya
3. Praktikan mampumengetahui hubungan dan pengaruh antar segmen tubuh

1.5 Batasan
Dalam penulisan laporan ini perlu adanya batasan yang akan dianalisa. Batasan-
batasan tersebut antara lain:

1. Pengambilan data dilakukan dengan pengambilan sample secara kelompok sebanyak


8 Kelompok, tiap kelompok terdiri dari 4 Orang (Perempuan & Laki-Laki)
2. Pelaksanaan praktikum dilakukan di Ruang Laboratorium Ergonomi dimana praktikan
dapat melakukan pengukuran dimensi tubuh manusia.
3. Obyek yang diamati adalah mahasiswa Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja
PPNS Kelas V-D angkatan 2014.

2
1.6 Asumsi
Dalam pengukuran ini diasumsikan :

1. Peralatan yang digunakan pada praktikum ini dalam keadaan baik dan normal
2. Data yang diambil dianggap telah memenuhi sehingga dapat digunakan untuk
pengolahan lebih lanjut
3. Operator dalam keadaan fit.

3
2 BAB 2
DASAR TEORI

2.1 Definisi Anthropometri


Anthropometri adalah suatu studi yang berhubungan dengan pengukuran
dimensi tubuh manusia. Sedangkan menurut Nurmianto (1991) anthropometri adalah
satu kumpulan data numerik yang berhubungan dengan karakteristik fisik tubuh
manusia, ukuran, bentuk dan kekuatan serta penerapan dari data tersebut untuk
penanganan masalah desain. Anthropometri secara luas akan digunakan sebagai
pertimbangan ergonomis dalam proses perencanaan (design) produk maupun sistem
kerja yang akan memerlukan interaksi manusia. Secara definitif antropometri dapat
dinyatakan sebagai suatu studi yang berkaitan dengan pengukuran dimensi tubuh
manusia. Kini, antropometri berperan penting dalam bidang perancangan industri,
perancangan pakaian, ergonomi, dan arsitektur. Dalam bidang-bidang tersebut, data
statistik tentang distribusi dimensi tubuh dari suatu populasi diperlukan untuk
menghasilkan produk yang optimal. Perubahan dalam gaya kehidupan sehari-hari,
nutrisi, dan komposisi etnis dari masyarakat dapat membuat perubahan dalam distribusi
ukuran tubuh (misalnya dalam bentuk epidemik kegemukan), dan membuat perlunya
penyesuaian berkala dari koleksi data antropometrik.

Data anthropometri yang diperoleh akan diaplikasikan secara luas antara lain dalam
hal :
a. Perancangan areal kerja (work station, interior mobil dll)
b. Perancangan peralatan kerja seperti mesin, equipment, perkakas (tools) dan
sebagainya
c. Perancangan produk-produk konsumtif seperti pakaian, kursi, meja, komputer
dll
d. Perancangan lingkungan kerja fisik

2.2 Cara Pengukuran


Pengukuran Anthropometri adalah pengukuran yang dilakukan pada tiap fisik
tubuh manusia ukuran, bentuk, dan kekuatan serta penerapan dari data tersebut untuk
penanganan masalah desain. Data Anthropometri ini kita perlukan dalam proses
rancang bangun fasilitas yang ergonomis.

4
2.2.1 Anthropometri dinamis terdapat 3 kelas pengukurannya yaitu :
a. Pengukuran tingkat keterampilan. Sebagai pendekatan untuk mengerti keadaan
mekanis dari suatu aktifitas. Contoh : dalam mempelajari performa atlet.
b. Pengukuran jangkauan ruang yang dibutuhkan saat kerja. Contoh : jangkauan dari
gerakan tangan dan kaki efektif saat bekerja yang dilakukan dengan berdiri atau
duduk.
c. Pengukuran variabilitas kerja. Contoh : analisis kinematika dan kemampuan jari
jari tangan dari seorang juru ketik atau operator computer.

2.2.2 Antropometri Statis / Struktural


Antropometri statis, dimana pengukuran dilakukan pada tubuh manusia yang
berada dalam posisi diam. Dimensi yang diukur pada Anthropometri statis diambil
secara diam/statis. linier (lurus) dan dilakukan pada permukaan tubuh. Agar hasil
pengukuran representatif, maka pengukuran harus dilakukan dengan metode tertentu
terhadap berbagai individu, dan tubuh harus dalam keadaan diam. Contoh :
pengukuran tinggi badan berdiri.
Didalam aplikasi data antropometri untuk merancang suatu produk. Akan
menjumpai suatu suatu permasalahan pokok yang dihadapi. Maka ada beberapa saran
yang bisa diberikan sesuai dengan langkah-langkah seperti berikut :
1. Pertama kali terlebih dahulu harus ditetapkan anggota tubuh yang mana
nantinya akan difungsikan untuk mengoperasikan rancangan tersebut.
2. Tentukan dimensi tubuh yang penting dalam proses perancangan tersebut,
dalam hal ini juga perlu diperhatikan apakah harus menggunakan
data structural body dimension ataukah functional body dimension.
3. Selanjutnya tentukan populasi terbesar yang harus diantisipasi,
diakomodasikan dan menjadi target utama pemakai rancangan produk
tersebut.
4. Tetapkan prinsip ukuran yang harus diikuti apakah rancangan tersebut untuk
ukuran individual yang ekstrim, rentang ukuran yang fleksibel ataukah ukuran
rata-rata.
5. Pilih prosentase populasi yang harus diikuti.
6. Untuk setiap dimensi tubuh yang telah didentifikasi selanjutnya pilih/tetapkan
nilai ukurannya dari tabel dataantropometri yang sesuai.

2.3 Distribusi Normal dan Persentil


Data anthropometri jelas diperlukan agar rancangan suatu produk bisa sesuai
dengan orang yang akan mengoperasikannya. Ukuran tubuh yang diperlukan pada
hakikatnya tidak sulit diperoleh dari pengukuran secara individual, seperti halnya yang
dijumpai untuk produk yang dibuat berdasarkan pesanan (job order). Adanya variasi
ukuran sebenarnya akan lebih mudah diatasi bilamana kita mampu merancang produk
yang memiliki fleksibilitas dan sifat “mampu suai” (adjustable) dengan suatu rentang
ukuran tertentu.

5
Gambar 2.2 Distribusi Normal dengan Data Anthropometri 95-th Percentile
Sumber : (Wignjosoebroto, 2006)
Pada penetapan data antropometri, pemakaian distribusi normal umum
ditetapkan. Distribusi normal dapat diformulasikan berdasarkan harga rata – rata dan
simpangan standartnya dari data yang ada. Berdasarkan nilai data tersebut, maka
persentil (nilai yang menunjukkan presentase tertentu dari orang yang memiliki
ukuran pada atau dibawah nilai tersebut) bisa ditetapkan sesuai table probabilitas
distribusi normal. Jika diharapkan ukuran yang mampu mengakomodasi 95% dari
populasi yang ada maka diambil rentang 25th dan 97,5th persentil sebagai batas –
batasnya. (Sritomo, 2004).
Adapun distribusi normal ditandai dengan adanya nilai mean (rata – rata) dan
SD (Standar Deviasi). Sedangkan percentil adalah suatu nilai yang menyatakan bahwa
percentase tertentu dari sekelompok orang yang dimensinya sama dengan atau lebih
rendah dari nilai tersebut. Misalnya : 95% populasi adalah sama dengan atau lebih
rendah dari 95 percentil; 5% dari populasi berada sama dengan atau lebih rendah dari
5 percentil. Besarnya nilai percentil dapat ditentukan dari tabel probabilitas distribusi
normal. (Nurmianto, 2004).
Secara statistik sudah diperlihatkan bahwa data hasil pengukuran tubuh
manusia pada berbagai populasi akan terdistribusi dalam grafik sedemikian rupa
sehingga data – data yang bernilai kurang lebih sama akan terkumpul di bagian tengah
grafik. Persentil menunjukkan jumlah bagian per seratus orang dari populasi yang
memiliki ukuran tubuh tertentu. Tujuan penelitian, dimana sebuah populasi dibagi –
bagi berdasarkan kategori – kategori dalam jumlah keseluruhan 100% dan diurutkan
mulai dari populasi terkecil hingga terbesar berkaitan dengan beberapa pengukuran
tubuh tertentu.
Sebagai contoh, bila dikatakan persentil ke 95 dari suatu pengukuran tinggi
badan yang bernilai lebih besar dari suatu populasi dan 95% populasi merupakan data
tinggi badan yang bernilai sama atau lebih rendah dari populasi tersebut. Ada dua hal
penting yang harus diingat bila menggunakan persentil. Pertama, suatu persentil
antropometri dari tiap individu hanya berlaku untuk satu data dimensi tubuh saja.
Kedua, tidak dapat dikatakan seseorang memiliki persentil yang sama, ke 95, atau ke
90 atau ke 5, untuk keseluruhan dimensi. Pemakaian nilai – nilai persentil yang umum
diaplikasikan dalam perhitungan data antropometri, ditunjukkan dalam table berikut.

6
Tabel 2.1 Macam Persentil dan Cara Perhitungan dalam Distribusi Normal
PERCENTILE CALCULATION
1st X – 2,325 σx
2,5th X – 1,960 σx
5th X – 1,645 σx
10th X – 1,280 σx
50th X
90th X + 1,280 σx
95th X + 1,645 σx
97,5th X + 1,960 σx
99th X + 2,325 σx
(Sumber data : Nurmianto,1991)

2.4 Dimensi Tubuh


Sejalan dengan munculnya kesadaran akan arti pentingnya factor manusia, para
pendesign mengikutsertakan antropometri dalam desain stasiun kerjanya sert peralatan
pendukungnya. Tujuan utama penyertaan antropometri ini adalah untuk memperkecil
beban kerja operator sehingga keamanan dan keselamatan instalasi ini dapat dipertinggi
lagi. Persoalan yang muncul berkaitan dengan desain peralatan adalah berkaitan dengan
antropometri orang Indonesia adalah kompatibilitas dengan antropometri tenaga kerja
Indonesia.
Permasalahan ini timbul karena semuanya itu didesain bukan oleh orang
Indonesia dan tidak berdasarkan pada data antropometri tenaga kerja Indonesia. Karena
itu diperlukan pengukuran data antropometri orang Indonesia untuk menjawab
permasalahan yang timbul. Data – data antropometri yang diperlukan berdasarkan
pengukuran dimensi tubuh manusia.

7
2.4.1 Dimensi Tubuh Manusia

Gambar 2.3 Antropometri Tubuh Manusia yang Diukur Dimensinya


Sumber : (Nurmianto Eko, 2008)

Tabel 2.2 Dimensi Tubuh Manusia


Kode Dimensi
D1 Tinggi tubuh posisi berdiri tegak
D2 Tinggi mata
D3 Tinggi Bahu
D4 Tinggi siku
D5 Tinggi Genggaman Tangan pada posisi rilex kebawah
D6 Tinggi badan posisi duduk
D7 Tinggi mata posisi duduk
D8 Tinggi bahu posisi duduk
D9 Tinggi siku posisi duduk
D10 Tebal paha
D11 Jarak pantat ke lutut
D12 Jarak dari lipat lutut ke pantat
D13 Tinggi lutut
D14 Tinggi lipat betis
D15 Lebar bahu
D16 Lebar panggul

8
D17 Tebal dada
D18 Tebal perut
D19 Jarak dari siku ke ujung kaki
D20 Lebar kepala
D21 Panjang tangan
D22 Lebar tangan
D23 Jarak bentang dari ujung tangan kanan ke ujung tangan
kiri
D24 Tinggi pegangan tangan pada posisi tangan vertical keatas
dan berdiri tegak
D25 Tinggi pegangan tangan pada posisi tangan vertical keatas
dan duduk
D26 Jarak genggaman tangan ke punggung pasa posisi tangan
kedepan.

2.4.2 Dimensi Kepala

Gambar 2.4 Gambar Dimensi Struktur Kepala


Sumber : (Nurmianto Eko, 2008)

9
Tabel 2.3 Antropometri Kepala
Kode Dimensi
H1 Panjang Kepala
H2 Lebar Kepala
Diameter maksimum dari
H3
dagu
H4 Dagu ke puncak kepala
H5 Telinga ke puncak kepala
H6 Telinga ke belakang kepala
H7 Antara dua telinga
H8 Mata ke puncak kepala
H9 Mata ke belakang kepala
H10 Antara dua pupil mata
H11 Hidung ke puncak kepala
H12 Hidung ke belakang kepala
H13 Mulut ke puncak kepala
H14 Lebar mulut
Sumber : (Nurmianto Eko, 2008)

2.4.3 Dimensi Tangan Manusia

Gambar 2.5 Dimensi Tangan Sumber : Nurmianto,2004

10
Tabel 2.4 Antropometri Tangan
Kode Dimensi
T1 Panjang Tangan
T2 Panjang telapak tangan
T3 Panjang ibu jari
T4 Panjang jari telunjuk
T5 Panjang jari tengah
T6 Panjang jari manis
T7 Panjang jari kelingking
T8 Lebar ibu jari
T9 Tebal ibu jari
T10 Lebar jari telunjuk
T11 Tebal jari telunjuk
T12 Lebar telapak tangan
T13 Lebar telapak tangan (sampai ibu jari)
T14 Lebar telapak tangan minimum
T15 Tebal telapak tangan
T16 Tebal telapak tangan (sampai ibu jari)
Lebar maksimum (ibu jari ke jari
T18
kelingking)
Sumber : (Nurmianto Eko, 2008)

2.4.4 Dimensi Kaki Manusia

Gambar 2.6 Dimensi Kaki

11
Tabel 2.5 Antropometri Kaki
Kode Dimensi
F1 Panjang telapak kaki
F2 Panjang telapak lengan kaki
F3 Panjang kaki sampai jari kelingking
F4 Lebar kaki
F5 Lebar tangkai kaki
F6 Tinggi mata kaki
F7 Tinggi bagian tengah telapak kaki
F8 Jarak horizontal tangkai mata kaki
Sumber : (Nurmianto Eko, 2008)

2.5 Penyebab Variabilitas


Perbedaan antara satu populasi dengan populasi yang lain adalah dikarenakan
oleh faktor-faktor sebagai berikut (Stevenson,1989; Nurmianto, 1991)

2.5.1 Keacakan / Random


Dalam satu kelompok populasi yang sudah jelas sama jenis kelamin,
suku/bangsa, kelompok usia dan pekerjaannya, namun masih akan ada perbedaan
yang cukup signifikan antara berbagai macam masyarakat. Distribusi frekuensi secara
statistik dari dimensi kelompok anggota masyarakat jelas dapat diaproksimasikan
dengan menggunakan distribusi normal, yaitu dengan menggunakan data percentil
yang telah diduga, jika mean (rata-rata) dan SD (Standart Deviasi) nya telah dapat
diestimasi.

2.5.2 Jenis Kelamin


Secara distribusi statistik ada perbedaan yang signifikan antara dimensi tubuh
pria dan wanita. Untuk kebanyakan dimensi pria dan wanita mengalami perbedaan
diantara mean (rata-rata). Nilai perbedaan ini tidak dapat diabaikan begitu saja. Pria
dianggap lebih panjang dimensi segmen badannya daripada wanita. Oleh karenanya
data anthopometri untuk kedua jenis kelamin tersebut selalu disajikan secara terpisah.

2.5.2 Suku Bangsa (Ethnic Variability)


Variasi diantara beberapa kelompok suku bangsa telah menjadi hal yang tidak
kalah pentingnya terutama karena meningkatnya jumlah angka migrasi dari suatu
negara ke negara yang lain. Suatu contoh sederhana bahwa dengan meningkatnya
jumlah penduduk yang migrasi dari negara Vietnam ke Australia, untuk mengisi
jumlah satuan angkatan kerja (Industrial Workforce), maka akan mempengaruhi
anthopometri secara nasional.

12
2.5.3 Usia
Digolongkan atas beberapa kelompok usia, yaitu :
a. Balita
b. Anak-anak
c. Remaja
d. Dewasa
e. Lanjut usia

Hal ini jelas berpengaruh terutama jika desain diaplikasikan untuk


anthopometri anak-anak. Anthopometrinya akan cenderung terus meningkat sampai
batas usia dewasa. Namun setelah menginjak usia dewasa, tinggi badan manusia
kecendrungan untuk menurun yang antara lain disebabkan oleh berkurangnya
elastisitas tulang belakang (intervertebral discs). Selain itu juga berkurangnya
dinamika gerakan tangan dan kaki.
2.5.3 Jenis Pekerjaan
Beberapa jenis pekerjaan tertentu menurut adanya persyaratan dalam seleksi
karyawan/stafnya. Seperti misalnya : buruh dermaga/pelabuhan adalah harus
mempunyai postur tubuh yang relatif lebih besar dibandingkan dengan karyawan
perkantoran pada umumnya. Apalagi jika dibandingkan dengan jenis pekerjaan
militer.

2.5.4 Pakaian
Hal ini juga merupakan sumber variabilitas yang disebabkan oleh
bervariasinya iklim/musim yang berbeda dari satu tempat ke tempat lainnya terutama
untuk daerah dengan 4 musim. Misalnya pada waktu musim dingin manusia akan
memakai pakaian yang relatif lebih tebal, dan ukuran yang relatif lebih besar. Adapun
untuk para pekerja dipertambangan, pengeboran lepas pantai, pengecoran logam.
Bahkan para penerbang dan astronotpun harus mempunyai pakaian khusus.

2.5.5 Faktor Kehamilan Pada Wanita


Faktor ini sudah jelas akan mempunyai pengaruh perbedaan yang berarti kalau
dibandingkan dengan wanita yang tidak hamil, terutama yang berkaitan dengan
Analisis Perancangan Produk (APP) dan Analisis Perancangan Kerja (APK)

2.5.6 Cacat Tubuh Secara Fisik


Suatu perkembangan yang menggembirakan pada dekade terakhir yaitu dengan
diberikannya skala prioritas pada rancang bangun fasilitas akomodasi untuk para
penderita cacat tubuh secara fisik sehingga mereka dapat ikut serta merasakan
“kesamaan” dalam penggunaan jasa dari hasil ilmu ergonomi di dalam pelayanan
untuk masyarakat. Masalah yang sering timbul misalnya keterbatsan jarak
jangkauan, dibutuhkan ruang kaki (knee space) untuk desain meja kerja, lorong/jalur
khusus untuk kursi roda, ruang khusus di dalam lavatory, jalur khusus untuk keluar
masuk perkantoran, kampus, hotel, restoran, supermarket, dan lain-lain.
2.6 Penggunaan Data Anthropometri
Data anthropometri adalah data mengenai ukuran dimensi tubuh manusia. Data
anthropometri diperoleh dari pengukuran bagian tubuh manusia. Penggunaan data
anthropometri memiliki tiga prinsip dalam perancangan, yaitu :

13
2.6.1 Perancangan fasilitas berdasarkan individu yang ekstrim

Prinsip ini digunakan apabila kita mengharapkan agar fasilitas yang dirancang
tersebut dapat dipakai dengan enak dan nyaman oleh sebagian besar orang-orang yang
akan memakainya (biasanya minimal oleh 95% pemakai).
Dalam perancangan ini rancangan produk dibuat agar bisa memenuhi dua sasaran
produk yaitu :
a. Biasa sesuai dengan untuk ukuran tubuh manusia yang mengikuti klasifikasi
ekstrim dalam arti terlalu besar atau terlalu kecil bila dibandingkan dengan rata-
ratanya.
b. Tetap bisa digunakan untuk memnuhi ukuran tubuh yang lain.

Agar bisa memenuhi sasaran pokok tersebut maka ukuran yang diaplikasikan
diterapkan dengan cara:
 Untuk dimensi minimum yang harus ditetapkan dari suatu rancangan produk
umumnya didasarkan pada nilai percentiles yang terbesar seperti 90-th, 95-th atau
99-th percentile.
 Untuk dimensi maksimim yang harus ditetapkan diambil berdasarkan
nilai percentile yang plaling rendah (1-th, 5-th,10-th percentile) dari distribusi
data anthropometri yang ada. Hal ini diterapkan dalam penetapan jarak jangkau
dari suatu mekanisme kontrol yang harus dioperasikan oleh seorang pekerja.
Secara umum aplikasi data antropometri untuk perancangan produk ataupun
fasilitas kerja akan menetapkan nilai 2-th percentile untuk dimensi maksimum
dan 95-th untuk dimensi minimumnya.

2.6.2 Perancangan fasilitas yang bisa disesuaikan


Prinsip ini digunakan untuk merancangan suatu fasilitas agar fasilitas tersebut
bisa menampung atau bisa dipakai dengan enak dan nyaman oleh semua orang yang
mungkin memerlukannya. Disini rancangan bisa dirubah-rubah ukurannya sehingga
cukup fleksibel dioperasikan oleh setiap orang yang memiliki berbagai macam ukuran
tubuh.
2.6.3 Perancangan fasilitas berdasarkan harga rata-rata para pemakainya
Prinsip ini digunakan apabila perancang berdasarkan harga ekstrim
tidak mungkin dilaksanakan dan tidak layak jika kita menggunakan prinsip
perancangan fasilitas yang bisa disesuaikan. Prinsip berdasarkan harga ekstrim tidak
mungkin dilaksanakan bila lebih banyak rugi daripada untungnya artinya hanya
sebagian kecil dari orang-orang yang merasa enak dan nyaman ketika menggunakan
fasilitas tersebut. Sedangkan jika fasilitas tersebut dirancang berdasarkan fasilitas
yang bisa disesuaikan tidak layak karena mahal harganya.
Dalam hal ini rancangan produk didasarkan tehadap rata-rata ukuran manusia.
Problem pokok yang dihadapkan dalam hal ini justru sedikit sekali yang berbeda
dalam ukuran rata-rata.
Berkaitan dengan aplikasi data antropometri yang diperlukan dalam proses
perancangan produk ataupun fasilitas kerja, maka ada beberapa sasaran/rekomendasi
yang bisa diberikan sesuai dengan langkah-langkah seperti berikut:
 Terlebih dahulu harus ditetapkan anggota tubuh yang mana nantinya akan difungsikan
untuk mengoperasikan rancangan tersebut.

14
 Tentukan dimensi tubuh yang penting dalam proses perncanagan tersebut, dalam hal
ini juga diperlukan apakah harus menggunakan data structural body
dimension ataukah function body dimension.
 Selanjutnya tentukan populasi terbesar yang harus diantisipasi diakomodasi dan
menjadi target utama pemakai rancangan produk tersebut.
 Tetapkan prinsip ukuran yang harus diikuti apakah rancangan tersebut untuk ukuran
individual ekstrim, rentang ukuran yang fleksibel atau ukuran rata-rata.
 Pilih persentase populasi yang harus diikuti: 90-th, 95-th, 99-th ataukah
nilai percentile yang lain yang dikehendaki.
 Untuk setiap dimensi tubuh yang telah di identifikasi selanjutnya pilih/tetapkan nilai
ukurannya dari tabel data antropometri yang sesuai.

2.7 Uji keseragaman data


Uji keseragaman data berfungsi untuk memperkecil varian yang ada dengan
membuang data ekstrim. Jika ada data yang berada di luar batas kendali atas ataupun
batas kendali bawah maka data tersebut dibuang. (Wignjosoebroto, 2010). Prosedur
yang harus diikuti adalah sebagai berikut:
a. Hitung nilai rata-rata dari keseluruhan data persamaan yang digunakan :

b. Hitung standar Deviasi Persamaan yang digunakan adalah

c. Tentukan batas kontrol atas (BKA) dan batas kontrol bawah (BKB)
dengan formula sebagai berikut :

d. Cek apakah nilai rata-rata dari setiap grup yang diperoleh telah berada
didalam batas kontrol

Keterangan :
SD = standar deviasi
xi = data ke-i
x= mean data
n = jumlah data
BKA = batas kendali atas
BKB = batas kendali bawah

15
2.7.1 Korelasi, koefisien determinasi, dan regresi menggunakan Program Minitab
1. Kolerasi
Kolerasi (colleration) dalam ilmu statistik berarti hubungan antara dua
variabel atau lebih. Hubungan antara dua variabel disebut kolerasi bivariat (bivariate
correlation). Kolerasi lebih dari dua variabel disebut multivariate correlation.
Koefisien korelasi 0,000 sampai ±1,000 disebut korelasi positif. Koefisien korelasi
positif yaitu koefisien dimana kenaikan variabel pertama diikuti dengan kenaikan
nilai variabel kedua atau sebailknya, menurunnya nilai variabel pertama diikuti
dengan menurunnya nilai variabel kedua. Koefisien korelasi 0,000 sampai -1,000
disebut korelasi negatif. Korelatif negatif adalah kolerasi dimana kenaikan nilai
variabel pertama diikuti dengan menurunnya nilai variabel pertama diikuti dengan
meningkatnya nilai variabel kedua. Untuk koefisien kolerasi 0,000 hendaknya ini
ditafsirkan tidak terdapat hubungan linier antara variabel pertama dengan variabel
kedua.
Koefisien kolerasi adalah suatu angka yang menunjukkan tinggi rendahnya
derajat hubungan antara dua variable atau lebih. Koefisien kolerasi besarnya antara 1
dan +1. r<1 = derajat hubungan antara dua variable menunjukkan hal yang
berlawanan(Koefisien kolerasi negative).Pada grafik garis regresi miring ke atas
kanan r>0 = derajat hubungan antara dua variable menunjukkan hal yang sejajar
(Koefisien kolerasi negative). Pada grafik garis regresi miring ke atas kanan r=0 =
tidak ada hubungan sama sekali antara dua variable. Pada grafik tidak ada korelasi
linear.

2. Regresi
Regresi linier adalah metode statistika yang digunakan untuk membentuk
model hubungan antara variabel terikat (dependent; respon : Y) dengan satu atau
lebih variabel bebas (independent, predictor : X). Apabila banyaknya variabel bebas
hanya ada satu, maka disebut sebagai regresi linier sederhana, sedangkan apabila
terdapat lebih dari 1 variabel bebas, disebut sebagai regresi linier berganda. Analisis
regresi setidak-tidaknya memiliki 3 kegunaan, yaitu untuk tujuan deskripsi dari
fenomena data atau kasus yang sedang diteliti, untuk tujuan kontrol, serta untuk
tujuan prediksi.
Yang akan dilakukan uji Regresi Linear hanya antar dimensi tubuh yang memiliki
R2>0,5. Untuk melakukan regresi linear, masukkan data mentah hasil pengukuran.

16
Independent variable (X) adalah Dimensi tubuh utama dan Dependent variable (Y)
adalah dimensi tubuh.

3. Koefisien Determinasi (R²)


Koefisien determinasi (R²) digunakan untuk mengetahui sampai sejauh mana
ketepatan atau kecocokan garis regresi yang terbentuk dalam mewakili kelompok
data hasil observasi. Koefisien determinasi menggambarkan bagian dari variasi total
yang dapat diterangkan oleh, sifat yang dimiliki koefisien determinasi adalah :
a. Nilai R² selalu positif, sebab merupakan nisbah dari jumlah kuadrat :
𝐽𝐾 𝑟𝑒𝑔𝑟𝑒𝑠𝑖
Nilai (R²) = 𝐽𝐾 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑡𝑒𝑟𝑘𝑜𝑙𝑒𝑟𝑎𝑠𝑖

b. Nilai 0≤ R² ≤ 1
R2 = 0, berarti tidak ada hubungan antara X dan Y, atau model regresi yang
terbentuk tidak tedapat untuk meramalkan Y.
R2 = 1, garis regresi yang terbentuk dapat meramalkan Y secara sempurna.

Program Minitab merupakan salah satu software yang sangat besar


kontribusinya sebagai media pengolah data statistic. Software ini menyediakan
berbagai jenis perintah yang memungkinkan proses pemasukan data, manipulasi
data, pembuatan grafik dan berbagai analisis statistik.

Data Minitab dapat berasal dari file atau dimasukkan dari keyboard. File data
dapat berupa file minitab ( mempunyaiextention MTV) atau file ASCII (mempunyai
extention DAT). Data dalam minitab dikelompokkan dalam 3 kategori yaitu :
konstanta (K1, K2, K3,…), kolom (C1, C2, C3,….) dan matriks (M1, M2, M3,…).

Minitab mempunyai 2 layar primer, yaitu Worksheet (lembar kerja) untuk


melihat dan mengedit lembar kerja, serta sesi command yang merupakan layar untuk
menampilkan hasil. Perintah – perintah Minitab dapat diakses melalui menu, kotak,
dialog maupun perintah interaktif.

Untuk memulai Minitab for Windows dapat dilakukan melalui langkah –


langkah berikut :

a) Klik Start
b) Pindahkan pointer ke Program kemudian geser ke grup Minitab
c) Klik icon Minitab

17
Setelah langkah – langkah diatas dilakukan maka anda akan berhadapan
dengan layar minitab, yaitu layar sesi command, layar worksheet dan baris menu.
Tampilan tersebut dapat anda perhatikan pada gambar berikut :

Gambar 2.8 Tampilan Minitab

Untuk uji keseragaman data, hal yang harus dilakukan adalah :

1. Membuka program Minitab

2. Klik Stat -> Control Chart -> Variables Chart for Individuals -> individuals

Gambar 2.9 Tampilan Menu Stat


3. Setelah muncul kotak dialog Individual Chart, data yg terekam sebelumnya akan
muncul di kolom sebelah kiri.

4. Tekan Select, maka variable data akan muncul.


18
5. Klik OK

Gambar 2.9 Tampilan Individual Chart

19
3 BAB 3

METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Peralatan
1. Anthropometer
2. Meteran
3. Mistar
4. Jangka sorong
5. Observation sheet
6. Program Ms.Excel, MINITAB, SPSS

3.2 Prosedur Pelaksanaan Praktikum


1. Melakukan pengambilan data dengan mengambil sample secara random
(menyesuaikan dengan jumlah praktikan).
2. Kelompok yang mendapat kesempatan pengambilan data, membagi tugas
menjadi :
 1 orang sebagai objek yang diukur.
 1 orang sebagai pengukur.
 1 orang sebagai pencatat data. (menyesuaikan dengan jumlah
praktikan).
3. Proses pengukuran dibagi menjadi 4 tahap, yaitu :
a) Tahap pertama (Anthropometri tubuh)
 Mempersiapkan alat ukur yaitu Anthropometer, meteran dan mistar.
 Mengukur dimensi tubuh praktikan yang menjadi objek, dimana
dimensi tubuh yang diukur 26 buah.
b) Tahap kedua (Anthropometri tangan)
 Mempersiapkan alat pengukur yaitu metran dan mistar.
 Mengukur dimensi tangan praktikan yang menjadi objek, dimana
dimensi tangan yang diukur sebanyak 20 buah.
c) Tahap ketiga (Anthropometri kepala)
 Mempersiapkan alat pengukur yaitu meteran dan mistar.
 Mengukur dimensi kepala praktikan yang menjadi objek, dimana
dimensi kepala yang diukur sebanyak 14 buah.
d) Tahap keempat (Anthropometri kaki)
 Mempersiapkan alat pengukur yaitu meteran dan mistar.
 Mengukur dimensi kaki praktikan yang menjadi objek, dimana
dimensi kaki yang diukur sebanyak 8 buah.
4. 4.Mengumpulkan data-data yang telah didapat menjadi satu dan mengolahnya
menggunakan program Excel, MINITAB, dan/atau SPSS.
5. Menyimpulkan dan menganalisa hasil data yang telah diolah
20
3.3 Flow Chart Pelaksanaan Praktikum
Flow Chart Pelaksanaan Praktikum dapat dilihat pada Gambar 3.1 berikut

21
4 BAB 4
TABEL REKAP DATA

4.1 Rekap Data Anthropometri


Data Anthropometri tubuh yang didapatkan dari pengukuran yang kami lakukan
pada 10 pria dan 18 wanita dengan macam dimensi tubuh yang diukur. Yang terdiri dari
dimensi tubuh, tangan, kepala, dan kaki.

4.1.1 Anthropometri Tubuh

Tabel 4.1 Data anthropometri tubuh

22
4.1.2 Anthropometri Tangan

Tabel 4.2 Data anthropometri tangan

23
4.1.3 Anthropometri Kepala

Tabel 4.3 Data anthropometri kepala

24
4.1.4 Anthropometri Kaki

Tabel 4.4 Data anthropometri kaki

4.2 Rekap Data Berdasarkan Variabilitas


4.2.1 Rekap Data Anthropometri Bagian Tubuh
Data Anthropometri tubuh yang didapatkan dari pengukuran yang kami
lakukan pada 10 pria dan 18 wanita Dengan 26 macam dimensi tubuh yang diukur.
Gambar rekap data Anthropometri tubuh dapat dilihat pada tabel 4.5 sampai dengan
tabel 4.8 .

25
Tabel 4.5 Perhitungan Antropometri Tubuh Pria

Tabel 4.6 Perhitungan Antropometri Tubuh Pria (lanjutan)

Tabel 4.7 Perhitungan Antropometri Tubuh Wanita

Tabel 4.8 Perhitungan Antropometri Tubuh Wanita (lanjutan)

26
4.2.2 Data Antropometri Bagian Tangan
Data antropometri didapatkan dari hasil pengukuran pada bagian tangan pria dengan
jumlah 10 orang dan wanita berjumlah 18 orang, dengan dimensi tangan yang berjumlah 18
macam. Hasil pengukuran dapat dilihat pada tabel 4.9 dan 4.10

Tabel 4.9 Data Antropometri Bagian Tangan Pria

Tabel 4.10 Data Antropometri Bagian Tangan Wanita

4.2.3 Data Antropometri Bagian Kepala


Data antropometri bagian kepala didapatkan dari pengukuran pada pria dengan
jumlah 10 orang dan wanita dengan jumlah 18 orang, dengan jumlah dimensi 14
macam. Hasil yang didapat dapat dilihat pada tabel 4.11 dan 4.12.

Tabel 4.11 Data Pengukuran Bagian Kepala Pria

27
Tabel 4.12 Data Pengukuran Bagian Kepala Wanita

4.2.4 Data Antropometri Bagian Kaki


Data antropometri bagian kepala didapatkan dari pengukuran pada pria dengan jumlah
10 orang dan wanita dengan jumlah 18 orang, dengan jumlah dimensi 8 macam. Hasil yang
didapat dapat dilihat pada table 4.13 dan 4.14

Tabel 4.13 Data Pengukuran Bagian Kaki Pria

28
Tabel 4.14 Data Pengukuran Bagian Kaki Wanita

4.3 Uji Keseragaman Data Berdasarkan Variabilitas


4.3.1 Keseragaman Anthropometri Tubuh Pria

Gambar 4.1 I-Chart D1 pria Gambar4.2 I-Chart D2 pria

Gambar 4.3 I-Chart D3 pria Gambar 4.4 I-Chart D4 pria

29
Gambar 4.5 I-Chart D5 pria Gambar 4.6 I-Chart D6 pria

Gambar 4.7 I-Chart D7 pria Gambar 4.8 I-Chart D8 pria

Gambar 4.9 I-Chart D9 pria Gambar 4.10 I-Chart D10 pria

30
Gambar 4.11 I-Chart D11 pria Gambar 4.12 I-Chart D12 pria

Gambar 4.13 I-Chart D13 pria Gambar 4.14 I-Chart D14 pria

Gambar 4.15 I-Chart D15 pria Gambar 4.16 I-Chart D16 pria

31
Gambar 4.17 I-Chart D17 pria Gambar 4.18 I-Chart D18 pria

Gambar 4.19 I-Chart D19 pria Gambar 4.20 I-Chart D20 pria

Gambar 4.21 I-Chart D21 pria Gambar 4.22 I-Chart D22 pria

32
Gambar 4.23 I-Chart D23 pria Gambar 4.24 I-Chart D24 pria

Gambar 4.25 I-Chart D24 iterasi 1 pria Gambar 4.26 I-Chart D25 pria

Gambar 4.27 I-Chart D25 iterasi 1 pria Gambar 4.28 I-Chart D25 iterasi 2 pria

33
Gambar 4.29 I-Chart D26 pria

4.3.2 Keseragaman Anthropometri Tubuh Wanita

Gambar 4.30 I-Chart D1 wanita Gambar 4.31 I-Chart D2 wanita

Gambar 4.32 I-Chart D3 wanita Gambar 4.33 I-Chart D4 wanita

34
Gambar 4.34 I-Chart D5 wanita Gambar 4.35 I-Chart D5 iterasi 1 wanita

Gambar 4.36 I-Chart D6 wanita Gambar 4.37 I-Chart D7 wanita

Gambar 4.38 I-Chart D7 iterasi 1 wanita Gambar 4.39 I-Chart D7 iterasi 2 wanita

35
Gambar 4.40 I-Chart D8 wanita Gambar 4.41 I-Chart D8 iterasi 1 wanita

Gambar 4.42 I-Chart D9 wanita Gambar 4.43 I-Chart D9 iterasi 1 wanita

Gambar 4.44 I-Chart D9 iterasi 2 wanita Gambar 4.45 I-Chart D10 wanita

36
Gambar 4.46 I-Chart D11 wanita Gambar 4.47 I-Chart D11 iterasi 1 wanita

Gambar 4.48 I-Chart D12 wanita Gambar 4.49 I-Chart D13 wanita

Gambar 4.50 I-Chart D14 wanita Gambar 4.51 I-Chart D15 wanita

37
Gambar 4.52 I-Chart D16 wanita Gambar 4.53 I-Chart D16 iterasi 1 wanita

Gambar 4.54 I-Chart D17 wanita Gambar 4.56 I-Chart D18 wanita

Gambar 4.57 I-Chart D19 wanita Gambar 4.58 I-Chart D20 wanita

38
Gambar 4.59 I-Chart D21 wanita Gambar 4.60 I-Chart D22 wanita

Gambar 4.61 I-Chart D22 iterasi 1 wanita Gambar 4.62 I-Chart D23 wanita

Gambar 4.63 I-Chart D24 wanita Gambar 4.64 I-Chart D25 wanita

39
Gambar 4.65 I-Chart D25 iterasi 1 wanita Gambar 4.66 I-Chart D25 iterasi 2 wanita

Gambar 4.67 I-Chart D26 wanita Gambar 4.68 I-Chart D26 iterasi 1 wanita

4.3.3 Keseragaman Anthropometri Tangan Pria

Gambar 4.69 I-Chart T1 pria Gambar 4.70 I-Chart T2 pria

40
Gambar 4.71 I-Chart T3 pria Gambar 4.72 I-Chart T4 pria

Gambar 4.73 I-Chart T5 pria Gambar 4.74 I-Chart T6 pria

Gambar 4.75 I-Chart T7 pria Gambar 4.76 I-Chart T8 pria

41
Gambar 4.77 I-Chart T9 pria Gambar 4.78 I-Chart T10 pria

Gambar 4.79 I-Chart T10 iterasi 1 pria Gambar 4.80 I-Chart T11 pria

Gambar 4.81 I-Chart T12 pria Gambar 4.82 I-Chart T13 pria

42
Gambar 4.83 I-Chart T14 pria Gambar 4.84 I-Chart T15 pria

Gambar 4.85 I-Chart T15 iterasi 1 pria Gambar 4.86 I-Chart T16 pria

4.3.4 Keseragaman Anthropometri Tangan Wanita

Gambar 4.87 I-Chart T1 wanita Gambar 4.88 I-Chart T2 wanita

43
Gambar 4.89 I-Chart T3 wanita Gambar 4.90 I-Chart T4 wanita

Gambar 4.91 I-Chart T5 wanita Gambar 4.92 I-Chart T6 wanita

Gambar 4.93 I-Chart T7 wanita Gambar 4.94 I-Chart T7 iterasi 1 wanita

44
Gambar 4.95 I-Chart T8 wanita Gambar 4.96 I-Chart T8 iterasi 1 wanita

Gambar 4.97 I-Chart T8 iterasi 2 wanita Gambar 4.98 I-Chart T9 wanita

Gambar 4.99 I-Chart T10 wanita Gambar 4.100 I-Chart T11 wanita

45
Gambar 4.101 I-Chart T12 wanita Gambar 4.102 I-Chart T13 wanita

Gambar 4.103 I-Chart T14 wanita Gambar 4.104 I-Chart T15 wanita

Gambar 4.105 I-Chart T16 wanita

46
4.3.5 Keseragaman Anthropometri Kepala Pria

Gambar 4.106 I-Chart H1 pria Gambar 4.107 I-Chart H2 pria

Gambar 4.108 I-Chart H3 pria Gambar 4.109 I-Chart H4 pria

Gambar 4.110 I-Chart H5 pria Gambar 4.111 I-Chart H6 pria

47
Gambar 4.112 I-Chart H7 pria Gambar 4.113 I-Chart H8 pria

Gambar 4.114 I-Chart H9 pria Gambar 4.115 I-Chart H10 pria

Gambar 4.116 I-Chart H11 pria Gambar 4.117 I-Chart H11 iterasi 1 pria

48
Gambar 4.118 I-Chart H12 pria Gambar 4.119 I-Chart H13 pria

Gambar 4.120 I-Chart H14 pria

4.3.6 Keseragaman Anthropometri Kepala Wanita

Gambar 4.121 I-Chart H1 wanita Gambar 4.122 I-Chart H2 wanita

49
Gambar 4.123 I-Chart H2 iterasi 1 wanita Gambar 4.124 I-Chart H2 iterasi 2 wanita

Gambar 4.125 I-Chart H3 wanita Gambar 4.126 I-Chart H4 wanita

Gambar 4.127 I-Chart H5 wanita Gambar 4.128 I-Chart H6 wanita

50
Gambar 4.129 I-Chart H7 wanita Gambar 4.130 I-Chart H7 iterasi 1 wanita

Gambar 4.131 I-Chart H8 wanita Gambar 4.132 I-Chart H9 wanita

Gambar 4.133 I-Chart H9 iterasi 1 wanita Gambar 4.134 I-Chart H10 wanita

51
Gambar 4.135 I-Chart H10 iterasi 1 wanita Gambar 4.136 I-Chart H11 wanita

Gambar 4.137 I-Chart H12 wanita Gambar 4.138 I-Chart H13 wanita

Gambar 4.139 I-Chart H13 iterasi 1 wanita Gambar 4.140 I-Chart H14 wanita

52
4.3.7 Keseragaman Anthropometri Kaki Pria

Gambar 4.141 I-Chart F1 pria Gambar 4.142 I-Chart F2 pria

Gambar 4.143 I-Chart F3 pria Gambar 4.144 I-Chart F4 pria

Gambar 4.145 I-Chart F5 pria Gambar 4.146 I-Chart F6 pria

53
Gambar 4.147 I-Chart F7 pria Gambar 4.148 I-Chart F8 pria

4.3.8 Keseragaman Anthropometri Kaki Wanita

Gambar 4.149 I-Chart F1 wanita Gambar 4.150 I-Chart F2 wanita

Gambar 4.51 I-Chart F3 wanita Gambar 4.152 I-Chart F3 iterasi 1 wanita

54
Gambar 4.153 I-Chart F4 wanita Gambar 4.154 I-Chart F5 wanita

Gambar 4.155 I-Chart F5 iterasi 1 wanita Gambar 4.156 I-Chart F6 wanita

Gambar 4.157 I-Chart F6 iterasi 1 wanita Gambar 4.158 I-Chart F6 iterasi 2 wanita

55
Gambar 4.159 I-Chart F7 wanita Gambar 4.160 I-Chart F8 wanita

4.4 Rekap Data Berdasarkan Variabilitas Setelah di Lakukan Uji Keseragaman


dan Perhitungan Percentile

4.4.1 Anthropometri Tubuh Pria dan Wanita

Tabel 4.15 Gambar anthropometri tubuh pria setelah dilakukan uji keseragaman dan
peritungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

56
Tabel 4.16 Gambar anthropometri tubuh wanita setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

4.4.2 Anthropometri Tangan Pria dan Wanita

Tabel 4.17 Gambar anthropometri tangan pria setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

57
Tabel 4.18 Gambar anthropometri tangan wanita setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

4.4.3 Anthropometri Kepala Pria dan Wanita

Tabel 4.19 Gambar anthropometri kepala pria setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

58
Tabel 4.20 Gambar anthropometri kepala wanita setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

59
4.4.4 Anthropometri Kaki Pria dan Wanita

Tabel 4.21 Gambar anthropometri kaki pria setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

60
Tabel 4.22 Gambar anthropometri kaki wanita setelah dilakukan uji keseragaman dan
perhitungan percentile

Catatan : Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 1


Untuk kolom yang berwarna adalah iterasi 2

61
4.5 Uji Korelasi
Uji korelasi didapatkan dari hasil pengolahan data yang dilakukan sebelumnya
dengan menggunaka software exel. Hasil pengolahan dipengolahan yang diperoleh
untuk mengetahui kuat lemahnya hubungan dan arah antara 2 variabel dimensi tubuh
yang dimiliki.

Tabel 4.25 Uji korelasi tubuh pria

Tabel 4.26 Uji korelasi tubuh wanita

62
4.5.1 Uji Korelasi Dimensi Tubuh Utama Berdasarkan Variabilitas

Uji korelasi dimensi tubuh utama didapatkan dari table uji korelasi diatas,
dimana dimensi tubuh utama yaitu D1, D3, D6, D15, D26 yang selanjutnya disebut
U1, U2, U3, U4, U5. Hasil dari uji korelasi tubuh utama dengan dimensi tubuh yang
lain dapat dilihat pada table dibawah ini :

Tabel 4.27 Uji korelasi dimensi tubuh utama pria

Tabel 4.28 Uji korelasi dimensi tubuh utama wanita

4.6 Koefisien Determinasi Tubuh


Koefisien determinasi (R²) digunakan untuk mengetahui sampai sejauh mana
ketepatan atau kecocokan garis regresi yang terbentuk dalam mewakili kelompok data
hasil observasi. R2 dihitung dengan cara mengkuadratkan nilai yang ada pada table
korelasi dimensi tubuh utama. Nilai R2 ≥ 0,5 diberi shading kuning. R2 = 1 atau
mendekati 1 akan menunjukkan hubungan yang semakin kuat dan hubungan semakin
lemah jika nilainya semakin kecil (negative). Nilai R2 dapat dilihat pada table berikut
ini :

63
Tabel 4.29 Uji koefisien determinasi tubuh pria

Tabel 4.30 Uji koefisien determinasi tubuh wanita

4.7 Regresi
Metode statistika yang digunakan untuk membentuk model hubungan antara
variabel terikat (dependent; respon : Y) dengan satu atau lebih variabel bebas
(independent, predictor : X). Analisis regresi setidak – tidaknya memiliki 3 kegunaan,
yaitu untuk tujuan deskripsi dari fenomena data atau kasus yang sedang diteliti, untuk
tujuan control, serta untuk tujuan prediksi. Sedangkan untuk memperoleh regresi linier
dengan memasukkan data Independent (hasil korelasi yang nilainya > 0,5), hasilnya
seperti table berikut ini :
4.7.1 Regresi Linier Pria

Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -5.812 26.885 -0.216 0.835

U1 0.671 0.226 0.645 2.966 0.021


U2 0.351 0.228 0.335 1.539 0.168
a. Dependent Variable: D2
D2 = 0.671U1 + 0.351U2 – 5.812

64
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -28.937 26.421 -1.095 0.305

U1 0.787 0.157 0.871 5.016 0.001


a. Dependent Variable: D4
D4 = 0.787U1 – 28.937
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Model B Std. Error Beta t Sig.
1 (Constant) 6.697 10.101 0.663 0.526

U3 0.871 0.100 0.951 8.700 0.000


a. Dependent Variable: D7
D7 = 0.871U3 + 6.697
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -96.159 48.560 -1.980 0.083

U1 0.818 0.288 0.708 2.837 0.022


a. Dependent Variable: D14
D14 = 0.818U1 – 96.159
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -0.302 8.829 -0.034 0.974

U4 0.780 0.204 0.803 3.817 0.005


a. Dependent Variable: D16
D16 = 0.780U4 – 0.302

65
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 2.446 4.814 0.508 0.625

U4 0.322 0.111 0.715 2.889 0.020


a. Dependent Variable: D20
D20 = 0.322U4 + 2.446
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 6.278 0.553 11.347 0.000

U3 0.025 0.005 0.845 4.469 0.002


a. Dependent Variable: D22
D22 = 0.025U3 + 6.278
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -7.061 55.594 -0.127 0.902

U1 1.282 0.330 0.808 3.882 0.005


a. Dependent Variable: D24
D24 = 1.282U1 – 7.061

4.7.2 Regresi Linier Wanita


Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Model B Std. Error Beta t Sig.
1 (Constant) 9.754 10.072 0.968 0.346

U1 0.848 0.149 0.940 5.678 0.000


U2 0.017 0.178 0.016 0.098 0.923
a. Dependent Variable: D2
D2 = 0.848U1 + 0.017U2 + 9.754

66
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 13.669 18.141 0.753 0.460

U1 0.543 0.116 0.732 4.688 0.000


a. Dependent Variable: D4
D4 = 0.543U1 + 13.669
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 31.664 14.142 2.239 0.038

U3 1.134 0.057 1.049 19.753 0.000


U5 -0.803 0.231 -0.184 -3.473 0.003
a. Dependent Variable: D7
D7 = 1.134U3 – 0.803U5 + 31.664
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -18.804 4.742 -3.965 0.001

U3 0.916 0.049 0.974 18.675 0.000


a. Dependent Variable: D8
D8 = 0.916U3 – 18.804
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -51.147 5.634 -9.078 0.000

U3 0.926 0.058 0.964 15.896 0.000


a. Dependent Variable: D9
D9 = 0.926U3 – 51.147

67
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -12.402 9.930 -1.249 0.228

U1 0.142 0.147 0.311 0.968 0.346


U2 0.288 0.176 0.525 1.637 0.119
a. Dependent Variable: D13
D13 = 0.142U1 + 0.288U2 – 12.402
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -4.581 9.623 -0.476 0.640

U1 0.138 0.143 0.350 0.965 0.347


U2 0.200 0.170 0.426 1.172 0.256
a. Dependent Variable: D19
D19 = 0.138U1 + 0.200U2 – 4.581
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 3.645 2.591 1.407 0.176

U4 0.300 0.066 0.719 4.515 0.000


a. Dependent Variable: D20
D20 = 0.300U4 + 3.645
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) 8.181 1.485 5.507 0.000

U5 0.134 0.022 0.816 6.146 0.000


a. Dependent Variable: D21
D21 = 0.134U5 + 8.181

68
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -83.151 36.331 -2.289 0.034

U1 0.291 0.538 0.161 0.540 0.596


U2 1.499 0.643 0.695 2.331 0.032
a. Dependent Variable: D23
D23 = 0.291U1 + 1.499U2 – 83.151
Coefficientsa

Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients
Std.
Model B Error Beta t Sig.
1 (Constant) -68.443 27.912 -2.452 0.025

U1 1.371 0.414 0.755 3.315 0.004


U2 0.369 0.494 0.170 0.746 0.465
a. Dependent Variable: D24
D24 = 1.371U1 + 0.369U2 – 68.443

69
5 BAB 5
ANALISA DATA

5.1 Rekap Data dan Antropometri


Dari praktikum yang telah dilakukan didapatkan data – data dimensi Anthropometri
manusia yang terdiri dari tubuh, tangan, kepala dan kaki diperoleh dengan mengukur
langsung dimensi pada objek pengukuran. Dimensi tubuh manusia yang diukur
terdapat 26 dimensi. Dimensi tangan manusia tersiri dari 18 dimensi. Dimensi kepala
manusia terdiri dari 14 dimensi. Dimensi kaki manusia terdiri dari 8 dimensi.
5.2 Rekap Data Anthropometri Berdasarkan Variabilitas
Berdasarkan rekap data anthropometri manusia, data diklasifikasikan menurut sumber
variablitas. Dalam hal ini sumber variabilitas yang digunakan berdasarkan jenis
kelamin yakni pria dan wanita. Hal ini dikarenakan ukuran dimensi yang dimiliki pria
dan wanita berbeda. Di praktikum ini kami mendapatkan data dari 10 pria dan 18
wanita. Rata-rata hasil pengukuran anthropometri data pria lebih besar dibandingkan
dengan wanita.

Tabel 5.1 Uji data dimensi tubuh pria

Tabel 5.2 Uji data dimensi tubuh wanita

70
5.3 Uji Keseragaman Data
Data hasil pengukuran selanjutnya dilakukan uji keseragaman dimana proses ini
dilakukan dengan menggunakan software Minitab. Dari proses uji keseragaman
didapatkan beberapa nilai yang ekstrem. Untuk menunjukan nilai ekstrem yang perlu
dilakukan iterasi pertama diberi warna merah sedangkan untuk data ekstrem yang perlu
dilakukan iterasi kedua diberi warna biru. Hasil pengukuran yang sudah diuji
keseragamannya menunjukan ada beberapa nilai ekstrem dan harus dilakukan iterasi
sebanyak dua kali yaitu pada dimensi tubuh Pria D25, dimensi tubuh Wanita D7, D9,
dan D25. Dimensi tangan Wanita T8. Dimensi kepala Wanita H2. Dimensi kaki Wanita
F6. Jika nilai ekstrim tidak dihilangkan dapat mempengaruhi nilai deviasi sebenarnya.
Contoh dimensi tubuh pria :

Gambar 5.1 I-Chart D25 pria belum di iterasi Gambar 5.2 I-Chart D25 iterasi 1 pria

Gambar 5.3 I-Chart D25 iterasi 2 pria

71
5.4 Perhitungan Percentil
Perhitungan awal yang dilakukan adalah mencari rata – rata pada setiap dimensi
anthropometri. Perhitungan rata – rata dilakukan untuk mencari seberapa besar ukuran
dimensi jika akan digunakan dalam perancangan yang ditujukan untuk suatu populasi
tertentu. Pada hasil praktikum pengukuran dimensi tubuh, tangan, kepala, dan kaki nilai
percentile data pria memiiki rata-rata lebih besar dibandingkan dengan nilai percentile
wanita.

Tabel 5.3 Perhitungan percentile tubuh pria

Tabel 5.4 Perhitungan percentile tubuh wanita

Data di atas digunakan untuk membuat perancangan suatu produk yang ergonomis
berdasarkan dimensi tubuh yang di dapatkan.

72
5.5 Uji Korelasi
Uji korelasi ini diperoleh untuk mengetahui kuat lemahnya hubungan dan arah antara
2 variabel yaitu laki – laki dan perempuan di dimensi tubuh yang dimiliki oleh masing -
masing. Koefisien korelasi disimbulkan dengan huruf “r”. Besarnya koefisien korelasi
akan berkisar antara -1 ( negatif 1) menunjukan hubungan lemah sampai +1 (positif 1)
menunjukan hubungan kuat dan nilai 0 menunjukan tidak adanya hubungan. Misal pada
tabel 4.27 memiliki nilai r = 0.8856 berarti menunjukan bahwa variable X dan Y
berkolerasi linier positif dan tinggi. Pada table 4.28 memiliki nilai r = -0.132 berarti
menunjukan variabel X dan Y berhubungan tetapi tidak searah.
Tabel 5.5 Uji korelasi dimensi tubuh utama pria

Tabel 5.6 Uji korelasi dimensi tubuh utama wanita

5.6 Koefisien Determinasi Tubuh


Koefisien determinasi dilakukan pada variabel independent yang memiliki nilai lebih
besar sama dengan 0.5 karena dapat dikatakan sudah berpengaruh pada variabel
dependent. Dalam praktikum yang kami lakukan koefisien determinasi terdapat pada
kolom U1, U2, U3, U4, dan U5 yang berwarna kuning, karena memiliki nilai lebih
besar sama dengan 0.5. Seperti pada contoh table diibawah :

73
Tabel 5.7 Koefisien determinasi tubuh pria

5.7 Persamaan Regresi Linier


Persamaan regresi linier adalah persamaan untuk mencari besar dimensi tubuh
berdasarkan koefisien yang ada. Persamaan regresi linier didapatkan dari data hasil
perhitungan koefisien determinasi dimana data tersebut diolah dengan menggunakan
program SPSS. Dari pengolahan menggunakan SPSS didapatkan hasil persamaan
regresi linier sebagai berikut :
Regresi Linier Pria Regresi Linier Wanita

D2 = 0.671U1 + 0.351U2 – 5.812 D2 = 0.848U1 + 0.017U2 + 9.754

D4 = 0.787U1 – 28.937 D4 = 0.543U1 + 13.669


D7 = 0.871U3 + 6.697 D7 = 1.134U3 – 0.803U5 + 31.664

D14 = 0.818U1 – 96.159 D8 = 0.916U3 – 18.804

D16 = 0.780U4 – 0.302 D9 = 0.926U3 – 51.147

D20 = 0.322U4 + 2.446 D13 = 0.142U1 + 0.288U2 – 12.402

D22 = 0.025U3 + 6.278 D19 = 0.138U1 + 0.200U2 – 4.581

D24 = 1.282U1 – 7.061 D20 = 0.300U4 + 3.645

D21 = 0.134U5 + 8.181


D23 = 0.291U1 + 1.499U2 – 83.151

D24 = 1.371U1 + 0.369U2 – 68.443

Dengan adanya persamaan tersebut dapat dicari nilai suatu variable tak bebas
(dependent) dari nilai-nilai satu atau lebih variable bebas (independent).
Contoh:
D2 = 0.671U1 + 0.351U2 – 5.812
Variabel dependent = D2

74
Variabel independent= D1 dan D3
Apabila kita sudah mengetahui nilai dari D1 dan D3 dapat diperkirakan nilai dari D2
melalui persamaan diatas.

75
6 BAB 6
KESIMPULAN dan SARAN

6.1 Kesimpulan
Dari praktikum yang telah dilakukan maka kita mendapatkan data dimensi
tubuh manusia berdasarkan variabilitas. Data yang telah didapatkan diolah
menggunakan minitab untuk mengetahui data extrim yang dapat mempengaruhi
perhitungan. Maka data extrim dihilangkan, kemudian mengolah data untuk
mengetahui hubungan. Dari data korelasi diketahui bahwa data yang mendekati nilai 1
maka besar hubungan kuat dan arah positif atau independen dan dependen searah. Dan
jika data nilai mendekati -1 maka hubungan kuat tapi arah berlawanan arah. Jika data
kurang dari 1 maka data tersebut memiliki hubungan yang lemah. Kemudian
melakukan uji koefisien determinasi untuk menghasilkan besar pengaruh independent
terhadap dependent. Sehingga hasil data yang kita peroleh dapat digunakan unutuk
memprediksi suatu produk yang akan kita desain.

6.2 Saran
Berdasarkan praktikum Anthropometri yang telah dilakukan dan dilanjutkan
dengan pengolahan data, maka dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut:
1. Pada saat melakukan praktikum sebaiknya praktikan dapat berkonsentrasi penuh
sehingga data yang diambil bisa valid.
2. Pada saat praktikum disediakan alat yang lebih banyak sehingga tidak terjadi proses
menunggu dengan kelompok lain yang juga sedang melaksanakan praktikum yang
sama

76
DAFTAR PUSTAKA
Nurmianto Eko. (2008). ERGONOMI, Konsep Dasar dan Aplikasinya. (I. K. Gunarta, Ed.)
(2nd ed.). Surabaya: PT Guna Widya.
Wignjosoebroto, S. (2006). ERGONOMI, STUDI GERAK DAN WAKTU. (I. K. Gunarta, Ed.)
(2nd ed.). Surabaya: Guna Widya.

Anda mungkin juga menyukai