Anda di halaman 1dari 2

JUKNIS JAMPERSAL DINAS KESEHATAN KOTA TASIKMALAYA TAHUN 2017

A. ALOKASI RUMAH TUNGGU KELAHIRAN ( RTK )


 Sewa Rumah Tunggu Kelahiran, yang terdiri dari 1 Rumah Tunggu Kelahiran ( RTK ).

 Yang berlokasi di Jl. Tentara Pelajar Rt. 01/ Rw. 04 Kelurahan Empangsari Kecamatan Tawang
Kota Tasikmalaya ( Belakang Pamela ).

 Dipergunakan selama 1 tahun bulan januari – desember 2017.

 Dapat digunakan untuk ibu hamil, ibu nifas dan bayi baru lahir miskin yang tidak mempunyai
kartu JKN, KIS, dan sumber pembiayaan lain terutama bagi ibu hamil/ bersalin risiko tinggi
yang memiliki akses sulit kef askes rujukan.

 Alokasi untuk RTK sebanyak 204 orang masing – masing selama 4 hari.

 Dapat makan minum sehari 3 kali untuk pasien dan pendamping pasien.

B. ALOKASI TRANSPORT PASIEN


 Jumlah Alokasi sebanyak 780 orang

 Dapat dipergunakan untuk transport pasien ( pulang pergi ) dari rumah pasien ke Faskes
baik yang melewati RTK maupun tidak, sebaliknya dari Faskes ke Rumah Pasien.

 Pengganti Transport sebesar Rp. 60.000,- untuk satu kali transport.

 Perlengkapan Persyaratan :

1. KTP Suami Istri

2. KK

3. Keterangan Tidak Mampu dari Kelurahan ( Tanggal Sebelum atau sama dengan
pelaksanaan perjalanan)

4. Surat Keterangan Perjalanan dari Kelurahan ke Faskes dan sebaliknya.

C. ALOKASI TRANSPORT RUJUKAN


 Jumlah Alokasi sebanyak : 484 orang

 Dapat dipergunakan untuk pengganti transport waktu merujuk.

Bila saat merujuk menggunakan transport petugas, maka uang perjalan untuk petugas
kesehatan.

Bila saat merujuk menggunakan transport pasien, maka uang perjalanan untuk pasien.

 Pengganti Uang Transport Sebesar Rp. 60.000,-


 Perlengkapan Persyaratan bagi transport rujukan:

 Bagi Petugas Kesehatan Baik PNS maupun PTT :

 Surat Tugas dari Puskesmas


 SPPD
 Hasil Perjalanan
 SKTM Pasien
 FC Surat Rujukan
 Pengganti transport bagi pasien dan Bidan Praktek Swasta:
 KTP Suami Istri Pasien
 KK Pasien
 Surat Keterangan Tidak Mampu dari Kelurahan
 Surat Keterangan dari Kelurahan ke Faskes.
 FC Surat Rujukan

D. ALOKASI JASA PAKET PELAYANAN PERSALINAN

 Alokasi Jasa Paket Persalinan Untuk Non PNS


 Sebanyak : 480 Kasus
 Perlengkapan Persyaratan :
1. SKTM Pasien
2. FC KTP Suami Istri
3. FC KK
4. Patograf
5. FC Keterangan Kelahiran ( Yang ada di Buku KIA Hal. 29 )
6. FC catatan kes. Ibu bersalin, ibu nifas dan bbl ( Yang ada di Buku KIA Hal. 24)

 Alokasi Jasa Paket Persalinan Untuk PNS


 Sebanyak : 300 Kasus
 Perlengkapan Persyaratan :
1. SKTM Pasien
2. FC KTP Suami Istri
3. FC KK
4. Patograf
5. FC Keterangan Kelahiran ( Yang ada di Buku KIA Hal. 29 )
6. FC catatan kes. Ibu bersalin, ibu nifas dan bbl ( Yang ada di Buku KIA Hal. 24)

Anda mungkin juga menyukai