Anda di halaman 1dari 11

Soal Respirasi

1. Seorang wanita 25 tahun datang dengan keluhan batuk berdahak bercampur darah 1 bulan
terakhir. Pasien mengeluhkan sering berkeringat saat malam disertai dengan penurunan berat
badan. Dari pemeriksaan fisik didapatkan ronkhi di apeks kedua paru.
Pemeriksaan lanjutan yang seharusnya dilakukan pada pasien ini adalah:
a. Kultur dahak
b. Foto thoraks
c. Pemeriksaan sputum (BTA)
d. Mantoux test
e. Pemeriksaan darah

2. Seorang pasien laki-laki 75 tahun datang dengan keluhan sesak. Tadi malam pasien batuk
dengan keras setelah itu pasien mengalami sesak. Sesak makin memberat dalam waktu 30
menit. Pasien memiliki riwayat merokok 1 bungkus/hari. Sebelumnya keluhan sesak selalu
berkurang dengan pemberian salbutamol dari Puskesmas. Dari hasil pemeriksaan fisik
didapati dada kanan tampak cembung, hipersonor dan suara napas menurun. Dari
pemeriksaan radiologi didapati Clear Zone 75 %.
Diagnosis pada pasien ini adalah:
a. Emfisema
b. Bronkiektasis
c. Penumotoraks spontan
d. Asma kronis
e. Penumonia

3. Anak berusia 2 tahun, datang dibawa ibunya dengan keluhan batuk selama 2 minggu. Batuk
berdahak kuning kehijauan. Dari hasil foto thorak didapatkan gambaran perpedatan segitiga
berbatas tegas di apex paru kanan, cor dan trakea terterik ke kenan.
Diagnosis kasus diatas adalah:
a. Atelektasis
b. Emfisema
c. Pneumonia
d. Tuberkulosis
e. Bronkiolitis

4. Perempun sesak+ nyeri dada, pmriksaan fisik fremitus vokal melemah di kiri, perkusi redup,
thorax pa gambaran kardiomegali, perselubungan opak homogen di basal paru kanan dg
permukaan yg cekung, sudut kostofrenijus tertutup perselubungan, diagnosisny?
a.pneumonia
b.efusi pleura
c.pneumothorax
d.bronkitis
e.atelektasis

5. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke IGD diantar polisi dengan keluhan luka tusuk
pada dada sebelah kiri yang masih mengeluarkan darah disertai sesak nafas sejak 3 jam yang
lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum tampak sakit sedang, tekanan darah
100/70, denyut nadi 60x/menit, frekuensi nafas 30 x/menit, suhu 37oC., konjungtiva pucat
dan tampak luka terbuka yang masih mengeluarkan darah pada dada kiri. Paru didapatkan
hemitoraks kiri tertinggal saat inspirasi, fremitus vokalis hemitoraks kiri menghilang, perkusi
hipersonor pada lapang atas dada kiri. Pada foto thoraks didapatkan gambaran air fluid level
pada hemitoraks kiri.
Diagnosis yang tepat untuk kasus di atas.
A. Efusi pleura
B. Emboli paru
C. Kontusio paru
D. Emfiema thoraks
E. Hematopneumotoraks.

6. Seorang laki – laki usia 18 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan sesak napassejak
beberapa jam yang lalu. Sesak napas muncul tiba-tiba. Sejak 5 hari yang lalu pasien
nmengeluhkan batuk dengan dahak yang sulit dikeluarkan. TD: 100/70, N: 100 x/mnt, RR:
28x/mnt. T:37°C, BB: 38 kg. Pemeriksaan fisik :terdapat deviasi trakea ke kiri, gerakan dada
kanan tertinggal, suara nafas kanan menurun, perkusi hipersonor pada dada kanan.Tidak ada
riwayat trauma ataupun TB.
Apakah diagnosis darikasustersebut ?
a. Emfisema
b. Hematothorax
c. Pneumonia
d. Pneumothorax spontan primer
e. Pneumothorax spontansekunder

7. Seoranganak 6 bulandibawaibunyake UGD RS dengan keluhan sesak napassejak 3 hari yang


lalu. Pasien sebelumnya ada demam, batuk dan pilek.Pemeriksaan fisik :ekspirasi
memanjang, suara napas asimetris, wheezing (+), ronkhi basah nyaring. Gambaran radiologis
:hiperaerasi, diameter anteroposterior membesar dilihat dari lateral, dan patcy infiltrate.
Tidak pernah ada keluhan yang sama sebelumnya.
Apakah diagnosis pasientersebut ?
a. Bronkopneumoni
b. AsmaBronkial
c. Bronkiolitis
d. TB paru
e. Pertusis

8. Pria 50 tahun datang dengan keluhan sesak nafas. Pasien merokok sejak 30 tahun yang lalu.
Pemeriksaan fisik gerakan dada sebelah kiri tertinggal, perkusi hipersonor, auskultasi suara
nafas menurun. Diagnosisnya adalah:
a. Pneumonia
b. Hematothorax
c. Ateletaksis
d. Efusi pleura
e. Pneumothorax

9. Anak perempuan 7 tahun datang ke IGD dengan sesak nafas sejak 4 jam yang lalu. 2 tahun
terakhir anak sering sesak. Dalam 1 bulan sudah 5x serangan, namun membaik dengan obat
inhalasi di RS. Pemeriksaan fisik nadi: 110x/m, RR: 40x/m, T:37,2 C, sianosis, retraksi
dinding dada, ekspirasi memanjang dan wheezing (+).
Diagnosisnya adalah...
a. Asma bronkhial
b. Status asmatikus
c. Asma episodik jarang
d. Asma serangan ringan
e. Asma serangan berat episodik sering

10. Laki-laki 70 tahun dengan keluhan sesak nafas sejak 1 bulan. Riwayat merokok 2
bungkus/hari selama 30 tahun. Pemeriksaan fisik TD: 160/100, RR:32x/m, N: 94x/m, ronkhi
diseluruh lapang paru, edem di kedua tungkai, ictus cordia di sela iga ke-6 linea midclavikula
sinistra.
Diagnosisnya adalah...
a. asma bronkhiale
b. bronkhitis kronis
c. emfisema
d. kardiomiopati restriktif
e. cor pulmonale terkompensasi

11. Laki laki 58 tahun datang dengan keluhan sesak nafas. Pemeriksaan fisik suara jantung
normal, perkusi redup dibasal paru kiri, aukultasi suara vesikuler melemah,jauh. Foto rongten
tampak bayangan opak homogen dibasal kiri, tepi atas cekung, sudut costroprenikus tertutup
perselibungan. Diagnosis?
A. Pneumoni akut
B. Bronkiolitis
C. Efusi pleura
D. Asma bronkiale
E. Bronkiektasis

12. Pasien laki-laki 76 tahun mengeluh batuk lama & sesak. Dari pemeriksaan radiologi
didapatkan honeycomb appearance. Diagnosis yang tepat ialah
a. Bronkhitis
b. Pneumonia
c. Bronkopneumponia
d. Bronkiektasis
e. Empyema

13. Pasien perempuan 47 tahun mengeluh sesak sejak 1 hari yang lalu. Demam (+), batuk (+)
dengan dahak seperti jelly. Pemeriksaan fisik : KU tampak sakit sedang, RR 25 x/m, TD
100/70 mmHg, t : 38,9°C. Perkusi pekak pada kedua paru. Retraksi iga (+), terdapat
gambaran radiologis konsolidasi difus bilateral. Diagnosis yang tepat ialah
a. Pneumonia aspirasi
b.Bronkopneumonia
c. Abses paru
d.Pneumonia lobaris
e. Pneumonia

14. Anak usia 5 tahun, datang dengan keluhan sesak. Ini merupakan serangan ke empat kali
dalam sebulan terakhir, pasien biasa dilakukan nebulisasi saat sesak. Setelah di nebu. Pasien
akan membaik. Pada pemeriksaan fisik, didapatkan sianosis, retraksi otot bantu nafas, N =
110 x/m, RR = 30 x/m, wheezing pada kedua lapang paru. Apakah diagnosis yang paling
tepat pada pasien tersebut?
a. Asma Bronkial serangan ringan
b.Asma Bronkial serangan sedang
c. Asma Bronkial intermitten
d. Asma Bronkial Serangan berat episodik sering
e. Status Asmatikus

15. Pasien perempuan 26 tahun. Datang dengan keluhan batuk lebih dari 1 bulan. Disertai dahak
berwarna putih. Berat badan turun. Kadang-kadang demam. BTA SPS 3x (-,-,-).
Apakah tindakan selanjutnya yang sebaiknya dilakukan?
a. terapi OAT kategori 3
b. terapi ab. Fluorokuinolon
c. terapi ab. spektrum luas
d. foto thorax
e. Ulang BTA SPS 3x

16. Pasien laki-laki usia 60 tahun datang dengan keluhan sesak. Sesak dirasakan sejak 1 tahun
yang lalu. Bertambah parah 3 hari belakangan. Disertai demam. Riwayat merokok 2
bungkus/hari sejak usia 15 tahun. Dari pemeriksaan fisik didapatkan suhu 380C. Ditemukan
rhonki & hipersonor kedua lapang paru. FEV1 < 70%.
Apakah diagnosa kasus tersebut?
a. Asma bronkial
b. PPOK
c. Pneumonia
d. Emfisema
e. Bronkitis

17. wanita 24 tahun, batuk 1 bulan, dahak putih, terkadang demam pada pemeriksaan fisik
normal, uji sputum BTA 3x (-,-,-). Penatalaksanaan yang tepat berikutnya adalah?
a. beri OAT kategori 3
b. beri antibiotik floroquinolon
c. beri antibiotik spektrum luas
d. pemeriksaan foto thorax
e. pemeriksaan ulang sputum BTA 3x

18. Seorang laki2 usia 42 th diantar ke puskesmas dengan keluhan sesak nafas sejak 3 hr
yll..sesak smkin berat dari sehari yll..shingga untuk jalan 5 mtr sudah sesak..sesak lbh
mmberat apabila tidur berbaring bahakan sampai terbatuk2.. stahun yll pernah sakit sperti ini
tetapi sdh jarang kambuh..riwayat merokok 2 pak perhari sejak 20thn yll..RPD HT 5th yll tdk
yerkontrol..pmx fisik pasien tampak sesak..cemas..dan berkeringat dingin..ttv TD: 220/100
mmhg ..heart rate 130x/menit.. rr 30x/menit dangkal..gerak nafas simetris.sonor.vesikuler
mengeras.terdpt ronkhi basah kasar.dan ddptkan gallop. Terapi farmakologi apakah yg harus
dokter berikan kepada px..?
a. Nebulasi salbutamol 2mg
b. Injeksi furosemid 40mg iv
c. Adrenalin 0,1cc
d. Terbutalin sulfat 0,5mg SC
e. Dexametasone 5 mg iv

19. Pasien usia 35 tahun datang ke UGD dengan keluhan sesak nafas sejak 1 hari ini, pasien
sudah sering sesak seperti ini sejak kecil dan selalu memakai obat dari dokter, namun saat ini
tidak mempan.Terapi apa yang diberikan pada pasien tersebut
a. Beta 2 agonis short acting nebulizer
b. Beta 2 agonis long acting nebulizer
c. Theofiline oral
d. Kortikosteroid oral
e. Beta 2 agonis oral

20. Seorang pria berusia 23 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan kulitnya menjadi kuning
setelah 2 hari minum obat yang diberikan dokter. 4 bulan yang lalu pasien mengeluh batuk
berdahak yang kadang disertai darah dan demam yang tidak terlalu tinggi. 3 minggu yang
lalu pasien sudah ke dokter dan diberikan obat untuk keluhan tersebut. Pada pemeriksaan
fisik didapatkan TD 120/80 mmHg, RR 20x/menit, Nadi 88x/menit, suhu 37,5oC. Faring
dalam batas normal. Cor, pulmo dan abdomen tidak didapatkan kelainan.
Obat apa yang menyebabkan keluhan pada pasien?
a. INH, pirazinamid, streptomycin
b. INH, pirazinamid, rifampicin
c. INH, streptomycin, rifampicin
d. INH, pirazinamid, ethambutol
e. INH, rifampicin, ethambutol

21. Seorang laki laki mengeluhkan batuk berdahak selama satu bulan pasien suka berkeringat
pada malam hari berat badan menurun 5 kg dalam satu bulan. Pada pemeriksaan rontgen
thorax didapatkan ilfintrat pada apex paru. Apakah diagnosisnya?
a. Abses paru
b. Ppok
c. Tuberculosis
d. Bronchitis
e. Tumor paru

22. Wanita 30 th G2P1A0 menderita TB (disebutkan gejala2 TB). Obat yang tidak boleh
diberikan?
a. INH
b. Pirazinamid
c. Streptomisin
d. Rifampisin

23. Seorang anak usia gestasi 32 minggu, BB 1600gr. Sebelumnya ibunya dirawat 5 hari karena
ketuban pecah dini. Sebelum lahir, ibunya demam dan ketubannya berbau busuk. Pada saat
usia 12 jam, bayi tsb tiba2 sesak dengan T 36,2C. diagnosisnya?
a. NKB-SMK+sepsis
b. NCB-KMK+sepsis
c. NKB-SMK+hyaline membrane disease
d. NCB-KMK+hyaline membrane disease
24. Seorang anak laki-laki berusia 5 tahun dibawa ibunya ke UGD dengan keluhan sesak nafas
keluhan disertai dengan panas yang tidak begitu tinggi, PF ditemukan pseudomembran warna
putih keabua2an yang sulit dilepas bila dilepasakan berdarah. Diagnosis ygmungkin?
a. laryngitis akut
b. laryngitis TB
c.laringotrakeitis
d.difteri
e. laringomalasia

25. Seorang anak perempuan 18 bulan mengeluh demam, pilek 2hari. Sejak 1tahun sudah sesak
napas.Keluhan disertai dengan gelisah, sulit minum. Pada PF didapa tnadi 120x/ menit, rr 72
x /menit, suhu 38,6, nafas cuping hidung (+), retraksi selaiga, ronki basah ekspirasi
memanjang pada kedua paru. Diagnosis
a. pertussis
b. bronkiolotis
c. pneumonia aspirasi
d. bronkopneumoni duplek berat
e. asmadgnpencetusinfeksi virus

26. Seorang anak laki-laki 8 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan mengorok sejak 1 tahun
yang lalu, hilang timbul. Pada pemeriksaan fisik tonsil T3-T2b, tidak hiperemis, cripta
membesar, tidak ada detritus. Kuman apa pada penyakit diatas yang toksinnya dapat
menimbulkan komplikasi glomerulonefritis dan miokarditis?
a. Staphylokokkus aureus
b. Streptokokkus B hemolitikus
c. Pneumokokkus
d. Morexelia catharallis
e. Pseudomonas aeroginos

27. Pasien datang ke puskesmas dengan keluhan sesak nafas. mengi,dan dada terasa berat pada
pemeriksaan auskultasi didapatkan hasil vesikuler +/+, Ronkhi -/- ,Whezing +/+. Tindakan
pertama yang harus dilakukan?
a. B2 agonis
b. Steroid
c. Hidrokortison
d. Dexamethasone
e. Ampisilin

28. Seorang laki-laki 70 tahun dengan batuk berdarah mengeluh setelah 2 minggu berobat ke
dokter badan jadi menguning dan pipis seperti teh. Dikatakan bahwa pasien harus berobat
lama karen akeluhannya itu. Riwayat keluhan serupa (-). Riw, sakit kuning(-). Maka obat
yang diberikan dokter saat itu adalah?
a. Isoniazid, Rifampicin, Streptomisin
b. Isoniazid, Pirazinamid, Streptomisin
c. Isoniazid, Rifampicin, Etambutol
d. Pirazinamid, Isoniazid, Etambutol
e. Rifampicin, Etambutol, Pirazinamid

29. Laki-laki 56 tahun datang dgn keluhan sesak yg smakin memberat dan tiba-tiba. Perokok
berat sejak SMA. Pemeriksaan TD 90/60, nadi 120x/menit, respi 30x/menit, suhu
36,7'C,dada bagian kiri ketinggalan gerak, paru kiri hipersonor, bunyi paru kiri menghilang.
Diagnosis yg tepat...
a. Emfisema paru kiri
b. Efusi pleura kiri
c. Hidropneumothoraks kiri
d. Pneumotoraks kiri
e. Pneumonia

30. Seorang wanita berusia 25 tahun mengeluh tangan dan kakinya terasa kesemutan. Pasien
sedang menjalani pengobatan TB selama 2 bulan. Pasien tidak menderita HT maupun DM.
Obat manakah yg memiliki efek tersebut?
a. Pirazinamide
b. Isoniazid
c. Rifampisin
d. Etambutol
e. Streptomisin

31. Seorang laki-laki 48 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak sejak 3
minggu yang lalu. Pasien juga mengeluhkan adanya demam, penurunan berat badan, dan
keringat dingin di malam hari. Dokter mencurigai pasien terinfeksi TB dan melakukan
pemeriksaan dahak lalu diperoleh hasil +3. Menurut IUALD berapa jumlah bakteri dalam
lapang pandang?
a. 10 – 99 BTA/ 100 LP
b. 1 – 10 BTA/ LP
c. > 10 BTA/ LP
d. 1 – 9 BTA/ 100 LP
e. 1 – 10 BTA/ 10 LP

32. Seorang pasien dengan sakit TB tetapi juga memiliki penyakit DM dan saat ini
mengkonsumsi sulfonylurea. Obat TB yang harus diperhatikan yaitu …
a. INH
b. Streptomisin
c. Pirazinamid
d. Rifampicin
e. Etambutol

33. Pasien wanita kena DM, dating dengan keluhan batuk > 1 bulan, pemeriksaan sputum SPS
+3, obat berikut yang perlu diperhatikan pemberianya adalah….
a. Isoniazid
b. Rifampisin
c. Etambutol
d. Pirazinamid
e. Streptomisin

34. Seorang pasien datang dengan keluhan batuk >1bulan, keringat malam hari, berat badan
dirasakan menurun. Pemeriksaan sputum dinyatakan positif. Pasien sebelumnya sudah
pernah minum obat TB tapi berhenti setelah minum 1 minggu karena bosan. Pasien termasuk
kdlm TB kategori..
a. kasus baru
b. putus obat
c. resisten
d. kambuh

35. Seorang pasien mengeluh nyeri di persendian. Pasien sedang mengkonsumsi OAT bulan ke
4. Obat TB apa yang dapat menyebabkan gejala diatas ?
a. Rifampisin
b. Etambutol
c. Isoniazid
d. Pirazinamid
e. Streptomisin

36. 85. Pasien laki-laki 56 tahun terdiagnosis TB paru baru dengan BTA (+). Di akhir
pengobatan 2 bulan pemeriksaan bekteriologi pasien BTA (+). Tata laksana pasien
selanjutnya?
a. Mengganti dengan ciprofloxacin
b. Menambah injeksi streptomycin
c. Melanjutkan terapi dengan terapi fase lanjutan
d. Melanjutkan terapi dengan obat yang sama selama 1 bulan
e. Menghentikan terapi dan menunggu hasil kultur bakteri

37. Seorang pasien perempuan 42 tahun, dirawat inap karena penyakit diabetes yang dideritanya
sudah beberapa tahun. 6 hari setelah dirawat pasien tersebut menderita demam, sesak nafas,
dan batuk. Dari hasil pemeriksaan didapatkan suara nafas ronkhi +/+. Apakah diagnosis pada
pasien tersebut?
a. Pneumonia
b. CAP
c. HAP
d. VAP
e. Bronkitis kronik

38. 93. seorang penderita tbc mengkonsumsi OAT kategori 2 mengeluh gangguan pendengaran.
Obat apa yang bisa menyebabkan keluhan tersebut??
a. Rifampisin
b. Pirazinamid
c. Inh
d. Etambutol
e. Streptomisin

39. 95. Seorang pemuda 17 tahun dibawa ke rumah sakit karena sesak napas. Sesak napas
dirasakan setelah berolahraga. Tampak ekspirasi memanjang. Px thorax didapatkan suara
dasar vesikuler +/+ crackles -/- wheezing +/+. Apakah penatalaksaan awal yang paling tepat?
A. Inhalasi fluticasone
B. Inhalasi salbutamol 1,25 mg/2cc
C. Injeksi teofilin 20mcg/kgBB dilanjutkan .....
D. Inhalasi ipratropium bromide
E. Kortikosteroid oral

40. 98. Seorang wanita usia 40 tahun datang dengan keluhan sesak sejak 1 minggu yang lalu
danmemberat sejak 2 hari ini. Keluhan disertai batuk berdahak berwarna kecoklatan. 1
Minggu yang lalu demam tinggi. Riwayat DM tidak terkontrol + . Dari pemeriksaan fisik
tekanan darah 110/70 mmHg, respirasi 28x/menit, temperature 38 drjt celcius, nadi
100x/menit. Pemeriksaan thorax, hemithorax kanan tertinggal, redup hemithorax kanan,
deviasi trakhea ke kiri. Pemeriksaan rontgen didapatkan opasitas homogen hemithorax
kanan. Pada pemeriksaan pungsi pleura didapatkan adanya cairan pus. Apakah terapi yang
tepat pada kasus ini?
a. Spirometri
b. Broskoskopi
c. Tricoidektomi
d. Pemasangan WSD

41. 99. Seorang anak perempuan usia 6 bulan datang dengan keluhan sesak memberat sejak 2
hari terakhir ini. Sebelumnya 1 minggu yg lalu demam, batuk berdahak, dan pilek diikuti
sesak. Tidak ada riwayat penyakit serupa sebelumnya. Bb : 6,5 kg. Pemeriksaan fisik
didapatkan respirasi 32x/menit, perkusi hipersonor, mengi dan rhonki basah nyaring.
Pemeriksaan rontgen thorax didapatkan hiperareasi, diameter anterior memanjang pada foto
lateral, infiltrat peribrochial, patchy infiltrat. Apakah diagnosa yg tepat pada kasus ini?
a. Bronkhopneumonia
b. Asma Bronkial
c. Pneumothorax
d. Bronkhiolitis
e. Pertusis

Anda mungkin juga menyukai