Anda di halaman 1dari 2

SOAL POST TEST SEJARAH

Nama :................................................../ Kelas :.................../No.................

I. Berilah tanda silang pada jawaban yang benar !


1. Nama tiga dewa utama dalam agama Hindu disebut …
a. Tri Darma b. Tri Murti c. Tri Pitaka d. Trinitas e. Tritura
2. Kepercayaan kepada benda-benda yang dianggap mempunyai kekuatan gaib disebut …
a. Animisme b. Dinamisme c. Anarkisme d. Totemisme e. Fabelisme
3. Pengaruh bangsa India telah membawa perkembangan yang sangat besar dalam pengetahuan budaya
tulis menulis bangsa Indonesia, Hal ini diperlihatkan pada prasasti dan kitab kuno yang dituliskan dengan
huruf …
a. Kawi b, Paku c.Pallawa d. Abjad e. Hijayah
4. Teori arus balik (F.D.K Bosch) menjelaskan bahwa masuknya pengaruh budaya India ke Indonesia karena peran
aktif....
A. Golongan Ksatria B. Golongan Brahmana C. Golongan Waisya D. Golongan Sudra E. Bangsa Indonesia
5. Kebudayaan hindu merupakan perpaduan antara dua kebudayaan bangsa ….
A. Harappa- Mohenjo Daro B. Dravida-Harappa C. Arya-Mohenjo daro D. Harappa-Arya E. Dravida-
Arya
6. Berikut merupakan pengaruh agama dan kebudayaan Hindu-Budha bagai masyarakat Indonesia, kecuali ….
A. berkembangnya teknologi pembuatan candi D. dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Budha
B. dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Hindu E. mulai dikenalnya aksara dan kesusastraan
C. mulai dikenalnya konsep raja dan kerajaan
7. Pengaruh agama dan kebudayaan Hindu Budha dalam system pemerintahan di Indonesia adalah….
a. Bentuk pemerintahan rakyat d. Bentuk pemerintahan Kepala adat
b. Bentuk pemerintahan kerajaan e. Bentuk pemerintahan Primus Intepares
c. Bentuk pemerintahan Republik
8. Pembagian kelas dalam masyarakat Hindu disebut….
a. Dharma b. Karma c. Kasta d. Samsara e. Reinkarnasi
9. Peradaban Hindu dengan mudah diterima oleh masyarakat Indonesia, karena ...
A. Adanya hubungan ras antara Indonesia denga India
B. Adanya usaha-usaha bangsa Indonesia untuk mengembangkan tingkat peradabannya
C. Dasar-dasar peradaban Hindu sudah dimiliki oleh bangsa Indonesia
D. Adanya jalinan perdagangan yang tidak dapat dipisahkan satu sama lainnya
E. Adanya persamaan antara peradaban Hindu dengan peradaban asli Indonesia
10. Kepercayaan asli bangsa Indonesia dalam hal pemujaan arwah nenek moyang berakulturasi dengan budaya Hindu-
Buddha dalam bentuk ....
A. seni pahat atau relief D. seni tari
B. seni sastra E. seni music
C. seni arca atau patung
11. Konsep pemerintahan raja di Indonesia berasal dari …
a. Cina d. India
b. Arab e. Barat
c. Persia
12. Kasta Ksatria dalam ajaran Hindu disebutkan untuk golongan masyarakat …
a. Pendeta dan raja d. Raja dan bangsawan
b. Pujangga dan petani e. Rakyat jelata
c. Prajurit dan pedagang
13. Pengaruh agama Hindu di bidang sosial terhadap kehidupan masyarakat Indonesia adalah …
a. Munculnya sistem Kasta d. Adanya golongan budak
b. Munculnya kerajaan Hindu e. Adanaya bangunan candi
c. Adanya kaum bangsawan
14. Dalam agama Hindu yang disebut dengan Dewa Pencipta Alam adalah …
a. Dewa Syiwa d. Dewa Wisnu
b. Dewa Indra e. Dewa Baruna
c. Dewa Brahma
15. Pengaruh India dibidang seni ukir pada kebudayaan Indonesia terdapat pada ….
a. Batik d. Gamelan
b. Relief e. Benteng
c. Wayang

II. Jelaskan dengan jelas dan benar !


1. Sebutkan dan jelaskan perbedaan antara agama Hindu dan Buddha!
2. Sebutkan dan jelaskan teori tentang masuknya agama Hindu Budha di Indonesia !
3. Jelaskan tujuan diberlakukan sistem kasta pada agama Hindu 1
SOAL REMEDIAL TEST SEJARAH

Nama :................................................../ Kelas :.................../No.................

I. Berilah tanda silang pada jawaban yang benar !


1. Pengaruh bangsa India telah membawa perkembangan yang sangat besar dalam pengetahuan budaya tulis
menulis bangsa Indonesia, Hal ini diperlihatkan pada prasasti dan kitab kuno yang dituliskan huruf …
b. Kawi b, Paku c.Pallawa d. Abjad e. Hijayah
2. Teori arus balik (F.D.K Bosch) menjelaskan masuknya pengaruh budaya India ke Indonesia karena peran aktif....
a. Golongan Ksatria b. Golongan Brahmana c. Golongan Waisya d. Golongan Sudra e. Bangsa Indonesia
3. Berikut merupakan pengaruh agama dan kebudayaan Hindu-Budha bagai masyarakat Indonesia, kecuali ….
a. berkembangnya teknologi pembuatan candi d. dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Budha
b. dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Hindu e. mulai dikenalnya aksara dan kesusastraan
c. mulai dikenalnya konsep raja dan kerajaan
4. Pengaruh agama dan kebudayaan Hindu Budha dalam system pemerintahan di Indonesia adalah….
a. Bentuk pemerintahan rakyat d. Bentuk pemerintahan Kepala adat
b. Bentuk pemerintahan kerajaan e. Bentuk pemerintahan Primus Intepares
c. Bentuk pemerintahan Republik
5. Pembagian kelas dalam masyarakat Hindu disebut….
a. Dharma b. Karma c. Kasta d. Samsara e. Reinkarnasi
6. Peradaban Hindu dengan mudah diterima oleh masyarakat Indonesia, karena ...
a. Adanya hubungan ras antara Indonesia denga India
b. Adanya usaha-usaha bangsa Indonesia untuk mengembangkan tingkat peradabannya
c. Dasar-dasar peradaban Hindu sudah dimiliki oleh bangsa Indonesia
d. Adanya jalinan perdagangan yang tidak dapat dipisahkan satu sama lainnya
e. Adanya persamaan antara peradaban Hindu dengan peradaban asli Indonesia

II. Jelaskan dengan jelas dan benar !


1. Sebutkan dan jelaskan perbedaan antara agama Hindu dan Buddha!
2. Sebutkan dan jelaskan teori tentang masuknya agama Hindu Budha di Indonesia !

Anda mungkin juga menyukai