Anda di halaman 1dari 62

PENJELASAN PEMBAHASAN

SOAL PERTANYAAN KOMPETISI KE-7 CPNSONLINE INDONESIA


WWW.CPNSONLINE.COM

1. Unsur-unsur
unsur nilai budaya bangsa yang menjadi unsur-unsur
unsur unsur terbentuknya Pancasila
sebagai filsafat secara mendalam dikaji dan dibahas dalam sidang BPUPKI pada
tanggal 1 Juni 1945,
45, dimana dikemukakan Ir. Sukarno. Kita hendaknya mendirikan
suatu negara semua untuk
untuk semua, bukan semua untuk satu golongan, baik golongan
bangsawan maupun golongan yang kaya, tetapi semua buat semua dan juga
terkandung unsur persatuan dan kesatuan dari kehidupan bangsa Indonesia. Unsur-
Unsur
unsur kesatuan tersebut ada sejak bangsa Indonesia
Indonesia ada, yakni zaman Sriwijaya,
Majapahit, dan zaman Mataram, merupakan unsur ... .
A. sila kebangsaan
B. sila Internasionalisme atau Kemanusiaan
C. sila Mufakat dan Demokrasi
D. sila Kesejahteraan Sosial

JAWABAN
A. Sila
ila kebangsaan
bahwa Unsur-unsur
unsur nilai budaya bangsa yang menjadi unsur-unsur
unsur terbentuknya
Pancasila sebagai filsafat secara mendalam dikaji dan dibahas dalam sidang BPUPKI
pada tanggal 1 Juni 1945,
1 45, dimana dikemukakan Ir. Sukarno. Kita hendaknya
mendirikan suatu negara semua untuk semua, bukan semua untuk satu golongan, baik
golongan bangsawan maupun golongan yang kaya, tetapi semua buat semua dan juga
terkandung unsur persatuan dan kesatuan dari kehidupan bangsa Indonesia. Unsur-
Unsur
unsur kesatuan tersebut ada sejak bangsa Indonesia ada, yakni zaman
zam Sriwijaya,
Majapahit, dan zaman Mataram, merupakan unsur Sila kebangsaan.
o Sila Internasionalisme atau Kemanusiaan, dimana Ir. Soekarno mempunyai prinsip
bahwa Indonesia merupakan bagian dari dunia, beliau dipengaruhi oleh paham
Internasional atau kemanusiaan
kemanusiaan dari Gandhi yang mengemukakan “Saya seorang
nasionalis, tetapi kebangsaan saya adalah peri kemanusiaan”. Kebangsaan yang
dianjurkan Bung Karno bukan kebangsaan yang menyendiri, bukan chauvinism.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 1
WWW.CPNSONLINE.COM
Sebagai yang dikobar-kobarkan
dikobar kobarkan oleh orang Eropa, yang mengatakan
m Deutschland
uber Alles, maksudnya bangsa Jerman yang termulia, janganlah kita bangsa
Indonesia yang demikian. Kita harus menuju persatuan dunia, persaudaraan dunia
karena bangsa Indonesia mempunyai ciri khas dan mempunyai sifat terbuka.
o Sila Mufakat
akat dan Demokrasi, dimana Bangsa Indonesia dibentuk bukan untuk satu
orang atau satu golongan. Jadi, Indonesia yang akan merdeka itu tidak mau sama
sekali berdasarkan kepada kekuasaan tunggal atau otoriter dan kekuasaan yang
diktator. Semua yang berbau paksaan
paksaan dari perorangan adalah diktator. Semua yang
berbau paksaan dari perorangan adalah bertentangan dengan hakikat cara hidup
rakyat Indonesia yang sudah mendarah daging dengan mufakat dalam membahas
segala masalah dan segala keputusan yang diambil secara bersama dan
musyawarah sehingga semua pihak merasa puas dan tidak merasa dirugikan.
o Sila Kesejahteraan Sosial, dimana Bung Karno dalam penekanan sila keempat
ditujukan agar dalam Indonesia merdeka nanti rakyatnya hidup sejahtera tanpa
adanya kemiskinan karena
karena tujuan kita merdeka buka sekadar hanya lepas dari
penjajahan, tetapi benar-benar
benar merdeka dari penderitaan-penderitaan
penderitaan yang dialami
bangsa Indonesia di masa penjajahan, baik oleh Belanda maupun di bawah
militerisme Jepang yang sangat kejam dan tanpa peri
peri kemanusiaan.

2. Menempatkan manusia sesuai dengan harkatnya sebagai makhluk tuhan. Oleh karena
itu, pandangan bangsa Indonesia terhadap manusia tidak menghendaki adanya
penindasan manusia oleh manusia yang lain, baik secara lahiriah maupun batiniah,
baik oleh bangsa sendiri maupun oleh bangsa lain. Pandangan ini harus ditarik lebih
jauh sehingga kita memegang prinsip bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa
bahwa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan peri
kemanusiaan dan peri
peri keadilan, merupakan makna dari Pancasila, sila ... .
A. sila pertama, Ketuhanan Yang Maha Esa
B. sila kedua, Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. sila ketiga, Persatuan Indonesia
D. sila keempat, Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam
Permusyawaratan/Perwakilan.
atan/Perwakilan.

JAWABAN

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 2
WWW.CPNSONLINE.COM
B. sila kedua, Kemanusiaan yang adil dan beradab
bahwa Sila kedua, Kemanusiaan yang adil dan beradab ingin menempatkan manusia
sesuai dengan harkatnya sebagai makhluk tuhan. Oleh karena itu, pandangan bangsa
Indonesia terhadap manusia
manusia tidak menghendaki adanya penindasan manusia oleh
manusia yang lain, baik secara lahiriah maupun batiniah, baik oleh bangsa sendiri
maupun oleh bangsa lain. Pandangan ini harus ditarik lebih jauh sehingga kita
memegang prinsip bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa bahwa penjajahan di
atas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan peri kemanusiaan dan peri
keadilan.
o Sila pertama, Ketuhanan Yang Maha Esa mengandung pengertian pengakuan
bangsa Indonesia terhadap adanya Tuhan. Sila ini bahkan ditegaskan lagi dalam
Pasal 29 Ayat 1 UUD 1945 bahwa “negara berdasarkan Ketuhanan Yang Maha
Esa”. Hal ini berarti negara menjamin kemerdekaan penduduknya untuk memeluk
agamanya masing-masing,
masing masing, untuk beribadah menurut agamanya itu. Hal ini tidak
berarti negara
gara memaksa beragama. Sebab agama itu sendiri keyakinan hingga
tidak dapat dipaksakan, dan memang agama sendiri tidak memaksa setiap manusia
untuk memeluknya. Sila ketuhanan Yang Maha Esa ini memberikan pancaran
keagungan kepada sila yang lain, memberi petunjuk
petunjuk jalan dan bimbingan dalam
melaksanakan sila-sila
sila yang lain.
o Sila ketiga, Persatuan Indonesia, mengandung arti dan prinsip nasionalisme, cinta
bangsa dan tanah air, menggalang terus persatuan dan kesatuan bangsa.
Nasionalisme adalah syarat mutlak bagi
bagi pertumbuhan dan kelangsungan hidup
bangsa dalam abad modern sekarang ini. Sebab tanpa perasaan nasionalisme suatu
bangsa akan hancur terpecah-pecah
terpecah pecah dari dalam. Nasionalisme Pancasila
mengharuskan kita menghilang-kan
menghilang kan penonjolan kekuatan, keturunan, ataupun
ataup
perbedaan warna kulit. Sejak ratusan tahun yang lalu, kita bangsa Indonesia sudah
merasakan senasib sepenanggungan sehingga timbul perasaan kebangsaan,
persatuan, dan kepribadian yang telah berurat-berakar
berurat berakar turun-temurun.
turun
o Sila keempat, Kerakyatan yang Dipimpin
Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam
Permusyawaratan/Perwakilan tidak lain adalah demokrasi. Demokrasi dalam arti
umum, yaitu pemerintahan dari rakyat, untuk rakyat. Hikmat permusyawaratan
berarti bahwa tindakan bersama diambil sesudah ada keputusan bersama.
ber Jelas di
dalamnya menolak diktator golongan, diktator kelas maupun diktator militer. Jelas

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 3
WWW.CPNSONLINE.COM
di dalamnya menolak liberalisme, menolak diktator mayoritas terhadap minoritas.
Demokrasi Pancasila tidak ditentukan oleh kemenangan jumlah suara, bukan
ditentukan
ukan oleh paksaan kekuatan, melainkan kebulatan mufakat yang
dikedepankan sebagai hasil kebijaksanaan.

3. Nilai-nilai
nilai pengembangan yang dimiliki dan dilakukan secara terus-menerus
terus dalam
mengembangkan nilai dasar yang dimiliki oleh Pancasila, merupakan nilai
nila ... .
A. nilai instrumental
B. nilai materiel
C. nilai vital
D. nilai kerohanian

JAWABAN
A. Nilai
ilai instrumental
bahwa nilai
ilai instrumental, yaitu nilai-nilai
nilai nilai pengembangan yang dimiliki dan dilakukan
secara terus-menerus
menerus dalam mengembangkan nilai dasar yang dimiliki oleh Pancasila.
Nilai dasar Pancasila adalah nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai
kerakyatan, dan
an nilai keadilan.
- Nilai instrumental adalah nilai yang menjadi pedoman pelaksanaan dari nilai dasar
tersebut.
- Nilai praksis merupakan penjabaran lebih lanjut dari nilai instrumental dalam
kehidupan yang lebih nyata dengan demikian nilai praksis merupakan
mer pelaksanaan
secara nyata dari nilai-nilai
nilai dasar dan nilai-nilai
nilai instrumental.
Adapun:
- Nilai materiel ialah nilai yang dilihat dari hasil guna dari sesuatu, seperti benda
bagi manusia.
- Nilai vital ialah sesuatu yang berguna bagi manusia untuk kegiatan
kegiat aktivitasnya.
- Nilai kerohanian ialah segala sesuatu yang bernilai bagi rohani manusia itu.

4. Dalam sila keadilan ini terkandung nilai-nilai,


nilai nilai, antara lain sebagai berikut,kecuali … .

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 4
WWW.CPNSONLINE.COM
A. mengandung arti dalam hakikat arti adil keadilan dan hakikat bagi seluruh
selur rakyat
Indonesia. Jadi, yang diartikan adil secara filosofis di sini ialah adil bukan untuk
sekelompok bangsa, tetapi bagi seluruhnya
B. seluruh orang Indonesia itu ialah subjek dan sasaran keadilan yang dituju dalam
kehidupan bernegara
C. keadilan yang kita tuju bersama ialah dalam semua bidang kehidupan bernegara.
Adil bagi seseorang dan dirasa adil untuk semua dan oleh semua orang. Itulah
konsep keadilan menurut Pancasila. Keadilan yang kita tuju harus meliputi aspek-
aspek
aspek, antara lain adil dalam kehidupan politik, berekonomi, dan sosial-kultural
sosial
D. pembedaan secara prinsip pola pemikiran filsafat kita dengan filsafat bangsa lain.
Bagi kita dalam mengambil keputusan bersama yang baik untuk kita semua ialah
dengan mengadakan musyawarah

JAWABAN
D. pembedaan secara prinsip pola pemikiran filsafat kita dengan filsafat bangsa lain.
Bagi kita dalam mengambil keputusan bersama yang baik untuk kita semua ialah
dengan mengadakan musyawarah
bahwa pembedaan secara prinsip pola pemikiran filsafat kita dengan filsafat bangsa
b
lain. Bagi kita dalam mengambil keputusan bersama yang baik untuk kita semua ialah
dengan mengadakan musyawarah.
- mengandung arti dalam hakikat arti adil keadilan dan hakikat bagi seluruh rakyat
Indonesia. Jadi, yang diartikan adil secara filosofis di
di sini ialah adil bukan untuk
sekelompok bangsa, tetapi bagi seluruhnya.
- seluruh orang Indonesia itu ialah subjek dan sasaran keadilan yang dituju dalam
kehidupan bernegara.
- keadilan yang kita tuju bersama ialah dalam semua bidang kehidupan bernegara.
Adil
il bagi seseorang dan dirasa adil untuk semua dan oleh semua orang. Itulah
konsep keadilan menurut Pancasila. Keadilan yang kita tuju harus meliputi aspek-
aspek
aspek, antara lain adil dalam kehidupan politik, berekonomi, dan sosial-kultural.
sosial

5. Nilai-nilai Pancasila
sila yang dilihat dari sumber nilai itu sendiri merupakan hasil
perumusan nilai-nilai
nilai budaya dan tatanan hidup bangsa Indonesia. Nilai-nilai
Nilai itu
terbina baik, dihormati dan berlaku sebagai ukuran norma atau nilai untuk pergaulan

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 5
WWW.CPNSONLINE.COM
sosial bagi bangsa Indonesia,
Indonesia, berikut ini yang merupakan nilai-
nilai subjektif dari nilai-
nilai Pancasila diantaranya adalah … .
A. pancasila adalah rumusan nilai-nilai
nilai nilai bangsa Indonesia sendiri dan digali oleh
bangsa sendiri dari tatanan nilai-nilai
nilai nilai yang tumbuh dan berkembang serta
terpelihara
ara dalam kehidupan bermasyarakat. Nilai-nilai
Nilai nilai tersebut diangkat untuk
kehidupan bermasyarakat. Itulah sebabnya nilai-nilai
nilai nilai Pancasila itu subjektif karena
asal nilai dan yang menggali ialah bangsa sendiri
B. hakikat dari kelima sila Pancasila itu yang sifatnya
sifatnya umum, dan universal sudah
merupakan bagian dari kehidupan manusia yang beradab. Untuk memungkiri
nilai-nilai
nilai tersebut kiranya akan mengganggu penataan dari kehidupan tersebut.
Inilah bukti bahwa nilai itu bersifat umum dan universal atau objektif walaupun
walaupu
dalam perkembangan ilmu dan teknologi yang begitu kuat pengaruhnya terhadap
cara berpikir dan budaya manusia kiranya keadaan tersebut tidak akan sampai
menghilangkan keyakinan manusia terhadap kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa,
Allah mahapencipta. Juga tidak mungkin manusia itu sampai bersifat
antikemanusiaan
C. kalau kita menghubungkan Pancasila dengan PPKI maka PPKI itu ialah lembaga
pembentukan negara dan melengkapi persyaratan bangsa yang merdeka pada
tanggal 17 Agustus menjadi negara dengan segenap unsur kenegaraannya.
ke Dalam
ketetapan PPKI, yaitu dalam pembukaan UUD 1945 kita temukan bahwa
Pancasila sebagai dasar negara dan sumber dari segala sumber nilai untuk tatanan
berbangsa dan bernegara. Oleh karena itu, Pancasila itu tidak bisa dipisahkan dari
kesatuann UUD 1945 dan dapat kita simpulkan bahwa nilai objektif dan absolut
terbentuknya negara sebagai panggilan setiap nurani orang Indonesia adalah tidak
akan dan tidak bisa diubah. Oleh karena itu, Pancasila yang mengandung nilai
absolut itu pun tidak bisa diubah
diubah oleh badan atau lembaga mana pun di Indonesia,
termasuk ketetapan MPR yang berketetapan untuk tidak berubah Pancasila dan
UUD 1945
D. kemerdekaan adalah rahmat dari Allah Subhanahuwataala. Inilah kata-kata
kata yang
tersusun dalam alinea ketiga pembukaan UUD 1945. Arti yang dapat diambil dari
kalimat ini ialah makna kemerdekaan sebagai rahmat dari Tuhan Yang Maha Esa.
Ini suatu nilai yang objektif bagi setiap manusia religi, seperti bangsa Indonesia.
Dalam kemerdekaan itu mengandung nilai-nilai
nilai nilai yang tertuang dalam
d kelima sila

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 6
WWW.CPNSONLINE.COM
Pancasila. Inilah jalur berpikir kita yang berpendirian bahwa nilai-nilai
nilai Pancasila
itu mempunyai nilai objektif, universal, dan absolut adanya. Secara yuridis
pendirian kita ini ditegaskan oleh Tap. MPRS No. V/MPR/1973 dan Tap. MPR
No. IX/MPR/1978.
/MPR/1978. Rasional dari ketetapan MPR (S) di atas ialah mengubah UUD
1945 dan Pancasila berarti membubarkan negara proklamasi

JAWABAN
A. pancasila adalah rumusan nilai-nilai
nilai nilai bangsa Indonesia sendiri dan digali oleh
bangsa sendiri dari tatanan nilai-nilai
nilai yang tumbuh dan berkembang serta terpelihara
dalam kehidupan bermasyarakat. Nilai-nilai
Nilai nilai tersebut diangkat untuk kehidupan
bermasyarakat. Itulah sebabnya nilai-nilai
nilai nilai Pancasila itu subjektif karena asal nilai dan
yang menggali ialah bangsa sendiri
bahwa Pancasila
casila adalah rumusan nilai-nilai
nilai nilai bangsa Indonesia sendiri dan digali oleh
bangsa sendiri dari tatanan nilai-nilai
nilai nilai yang tumbuh dan berkembang serta terpelihara
dalam kehidupan bermasyarakat. Nilai-nilai
Nilai nilai tersebut diangkat untuk kehidupan
bermasyarakat. Itulah
Itul sebabnya nilai-nilai
nilai Pancasila itu subjektif karena asal nilai dan
yang menggali ialah bangsa sendiri, merupakan salah satu nilai subjektif dari
Pancasila.
- Hakikat dari kelima sila Pancasila itu yang sifatnya umum, dan universal sudah
merupakan bagian dari kehidupan manusia yang beradab. Untuk memungkiri
nilai-nilai
nilai tersebut kiranya akan mengganggu penataan dari kehidupan tersebut.
Inilah bukti bahwa nilai itu bersifat umum dan universal atau objektif walaupun
dalam perkembangan ilmu dan teknologi yang begitu kuat pengaruhnya terhadap
cara berpikir dan budaya manusia kiranya keadaan tersebut tidak akan sampai
menghilangkan keyakinan manusia terhadap kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa,
Allah mahapencipta. Juga tidak mungkin manusia itu sampai bersifat
antikemanusiaan
nusiaan merupakan nilai objektif dari Pancasila.
- Kalau kita menghubungkan Pancasila dengan PPKI maka PPKI itu ialah lembaga
pembentukan negara dan melengkapi persyaratan bangsa yang merdeka pada
tanggal 17 Agustus menjadi negara dengan segenap unsur kenegaraannya.
kenega Dalam
ketetapan PPKI, yaitu dalam pembukaan UUD 1945 kita temukan bahwa
Pancasila sebagai dasar negara dan sumber dari segala sumber nilai untuk tatanan
berbangsa dan bernegara. Oleh karena itu, Pancasila itu tidak bisa dipisahkan dari

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 7
WWW.CPNSONLINE.COM
kesatuan UUD
D 1945 dan dapat kita simpulkan bahwa nilai objektif dan absolut
terbentuknya negara sebagai panggilan setiap nurani orang Indonesia adalah tidak
akan dan tidak bisa diubah. Oleh karena itu, Pancasila yang mengandung nilai
absolut itu pun tidak bisa diubah oleh badan atau lembaga mana pun di Indonesia,
termasuk ketetapan MPR yang berketetapan untuk tidak berubah Pancasila dan
UUD 1945 merupakan nilai objektif dari Pancasila.
- Kemerdekaan adalah rahmat dari Allah Subhanahuwataala. Inilah kata-kata
kata yang
tersusun
sun dalam alinea ketiga pembukaan UUD 1945. Arti yang dapat diambil dari
kalimat ini ialah makna kemerdekaan sebagai rahmat dari Tuhan Yang Maha Esa.
Ini suatu nilai yang objektif bagi setiap manusia religi, seperti bangsa Indonesia.
Dalam kemerdekaan itu mengandung nilai-nilai
nilai yang tertuang dalam kelima sila
Pancasila. Inilah jalur berpikir kita yang berpendirian bahwa nilai-nilai
nilai Pancasila
itu mempunyai nilai objektif, universal, dan absolut adanya. Secara yuridis
pendirian kita ini ditegaskan oleh Tap. MPRS
MPRS No. V/MPR/1973 dan Tap. MPR
No. IX/MPR/1978. Rasional dari ketetapan MPR (S) di atas ialah mengubah UUD
1945 dan Pancasila berarti membubarkan negara proklamasi, merupakan nilai
objektif dari Pancasila.

6. Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dapat disimpulkan, yaitu ... .


A. membedakan orang Indonesia dengan orang bukan Indonesia
B. tidak hanya sebagai pedoman hidup, tetapi memberikan aturan tertulis tentang
pandangan hidup orang Indonesia
C. memberikan arah dan pedoman tentang bagaimana orang Indonesia itu bersikap
dalam hubungan sosialnya yang bersumber dari ciri-ciri
ciri ciri kepribadian tiap suku
bangsa di Indonesia
D. aturan tertulis yang diberikan sebagai satu-satunya
satu satunya pedoman dalam kehidupan
social

JAWABAN
C. memberikan arah dan pedoman tentang bagaimana orang Indonesia
Ind itu bersikap
dalam hubungan sosialnya yang bersumber dari ciri-ciri
ciri ciri kepribadian tiap suku bangsa
di Indonesia.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 8
WWW.CPNSONLINE.COM
bahwa memberikan arah dan pedoman tentang bagaimana orang Indonesia itu
bersikap dalam hubungan sosialnya yang bersumber dari ciri-ciri
ciri kepribadian tiap
suku bangsa di Indonesia merupakan kesimpulan Pancasila sebagai pandangan hidup
bangsa.
- membedakan orang Indonesia dengan orang bukan Indonesia merupakan
kesimpulan Pancasila sebagai kepribadian bangsa Indonesia.
- tidak hanya sebagai pedoman
pedoman hidup, tetapi memberikan aturan tertulis tentang
pandangan hidup orang Indonesia merupakan kesimpulan Pancasila sebagai dasar
Negara.
- aturan tertulis yang diberikan sebagai satu-satunya
satu satunya pedoman dalam kehidupan
social merupakan Pancasila sebagai dasar Negara.
Ne

7. Fungsi Pancasila sebagai filsafat dalam kehidupan bernegara, adalah sebagai berikut,
kecuali ... .
A. memberikan jawaban yang mendasar tentang hakikat kehidupan bernegara. Hal
yang fundamental dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, susunan politik atau
at
sistem politik dari negara, bentuk negara, susunan perekonomian, dan dasar-dasar
dasar
pengembangan ilmu pengetahuan
B. memberikan arah tentang dasar negara. Dasar negara kita adalah lima dasar di
mana setiap silanya berkaitan dengan sila yang lain. Kelima sila itu merupakan
kesatuan yang utuh, dan tidak terbagi dan tidak terpisahkan
C. memberikan Kerangka dan Pemersatu dari Berbagi Ilmu yang Dikembangkan di
Indonesia
D. memberikan kekuatan bagi kokohnya suatu kekuasaan dalam pemerintahan

JAWABAN
D. memberikan kekuatan bagi kokohnya suatu kekuasaan dalam pemerintahan
bahwa Memberikan kekuatan bagi kokohnya suatu kekuasaan dalam pemerintahan
bukan Fungsi Pancasila sebagai filsafat dalam kehidupan bernegara.
- memberikan jawaban yang mendasar tentang hakikat kehidupan
kehidu bernegara. Hal
yang fundamental dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, susunan politik atau
sistem politik dari negara, bentuk negara, susunan perekonomian, dan dasar-dasar
dasar

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 9
WWW.CPNSONLINE.COM
pengembangan ilmu pengetahuan merupakan Fungsi Pancasila sebagai filsafat
dalam
am kehidupan bernegara.
- memberikan arah tentang dasar negara. Dasar negara kita adalah lima dasar di
mana setiap silanya berkaitan dengan sila yang lain. Kelima sila itu merupakan
kesatuan yang utuh, dan tidak terbagi dan tidak terpisahkan merupakan Fungsi
Fungs
Pancasila sebagai filsafat dalam kehidupan bernegara.
- Memberikan Kerangka dan Pemersatu dari Berbagi Ilmu yang Dikembangkan di
Indonesia merupakan Fungsi Pancasila sebagai filsafat dalam kehidupan
bernegara.

8. Berikut ini merupakan pernyataan yang berkaitan


berkaitan dengan Pancasila sebagai dasar
Negara, kecuali ... .
A. akibat hukum dari disahkannya Pancasila sebagai dasar negara maka seluruh
kehidupan bernegara dan bermasyarakat haruslah diatur oleh Pancasila
B. keputusan sidang PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 menetapkan
mene undang-undang
dasar bagi negara Republik Indonesia yang telah diproklamasikan pada tanggal 17
Agustus 1945. Undang-undang
Undang undang dasar tersebut ialah UUD 1945. Dalam kata
pembukaannya kita temukan dasar negara Pancasila. Oleh karena itu, secara
yuridis Pancasila
casila itu ialah sah menjadi dasar negara dari Republik Indonesia ini
C. landasan hukum Pancasila sebagai dasar negara memberi akibat hukum dan
filosofis, yaitu kehidupan negara dan bangsa ini haruslah berpedoman kepada
Pancasila itu
D. kuat atau lemahnya suatu bangsa sangat bergantung kepada anggota atau
pendukung bangsa itu sendiri. Kalau pendukung bangsa itu meyakini bahwa
eksistensi bangsa itu mutlak harus ada untuk tercapainya cita-cita
cita bersama maka
bangsa itu akan kuat berdirinya, tetapi kalau pendukung bangsa
ban kurang meyakini
manfaat dan eksistensi bangsa itu maka bangsa itu akan rapuh tidak punya daya
tahan

JAWABAN
D. kuat atau lemahnya suatu bangsa sangat bergantung kepada anggota atau
pendukung bangsa itu sendiri. Kalau pendukung bangsa itu meyakini bahwa
bahw eksistensi
bangsa itu mutlak harus ada untuk tercapainya cita-cita
cita cita bersama maka bangsa itu akan

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 10
WWW.CPNSONLINE.COM
kuat berdirinya, tetapi kalau pendukung bangsa kurang meyakini manfaat dan
eksistensi bangsa itu maka bangsa itu akan rapuh tidak punya daya tahan
bahwa Kuat atau lemahnya suatu bangsa sangat bergantung kepada anggota atau
pendukung bangsa itu sendiri. Kalau pendukung bangsa itu meyakini bahwa eksistensi
bangsa itu mutlak harus ada untuk tercapainya cita-cita
cita cita bersama maka bangsa itu akan
kuat berdirinya, tetapi kalau pendukung bangsa kurang meyakini manfaat dan
eksistensi bangsa itu maka bangsa itu akan rapuh tidak punya daya tahan bukan
merupakan pernyataan yang berkaitan dengan Pancasila sebagai dasar Negara, tetapi
Pancasila sebagai ketahanan bangsa.

9. Berikutt ini merupakan pernyataan dari Mohamad Yamin berkaitan dengan HAM
dalam konstitusi… .
A. hak asasi manusia atau HAM itu sangat identik dengan paham ideologi yang
cenderung liberalisme dan individualism
B. karena itu gagasan hak asasi manusia untuk dicantumkan dalam konstitusi negara
itu sangat tidak cocok dengan sifat dan karakter masyarakat Indonesia
C. mengkhawatirkan terjadi konflik atau adanya penindasan, karena hak asasi
manusia tidak cocok dalam negara Indonesia yang berasaskan kekeluargaan,
karena antara pemerintah
pemerintah dan rakyat adalah tubuh yang sama, negara dan rakyat
adalah satu kesatuan yang tidak terpisahkan
D. menghendaki adanya hak asasi manusia dimasukkan dalam konstitusi. Menurutnya
tidak ada dasar apapun yang dapat dijadikan alasan untuk menolak memasukan
memasuk
hak asasi manusia ke dalam Undang-undang
Undang Dasar

JAWABAN
D. menghendaki adanya hak asasi manusia dimasukkan dalam konstitusi. Menurutnya
tidak ada dasar apapun yang dapat dijadikan alasan untuk menolak memasukan hak
asasi manusia ke dalam Undang-undang
Undang Dasar.
bahwa menghendaki adanya hak asasi manusia dimasukkan dalam konstitusi.
Menurutnya tidak ada dasar apapun yang dapat dijadikan alasan untuk menolak
memasukan hak asasi manusia ke dalam Undang-undang
Undang undang Dasar merupakan pernyataan
dari Mohamad Yamin

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 11
WWW.CPNSONLINE.COM
- hak asasi
sasi manusia atau HAM itu sangat identik dengan paham ideologi yang
cenderung liberalisme dan individualism merupakan pernyataan dari Sopeomo dan
Soekarno
- Karena itu gagasan hak asasi manusia untuk dicantumkan dalam konstitusi negara
itu sangat tidak cocok
cocok dengan sifat dan karakter masyarakat Indonesia merupakan
pernyataan dari Sopeomo dan Soekarno
- mengkhawatirkan terjadi konflik atau adanya penindasan, karena hak asasi
manusia tidak cocok dalam negara Indonesia yang berasaskan kekeluargaan,
karena antara pemerintah dan rakyat adalah tubuh yang sama, negara dan rakyat
adalah satu kesatuan yang tidak terpisahkan merupakan pernyataan dari Sopeomo
dan Soekarno

10. Tonggak sejarah yang mengubah kehidupan politik di Indonesia, yang kemudian
melahirkan partai-parta
partai politik di Indonesia adalah
A. dibentuknya KNIP sebagai badan legeislatif
B. dikeluarkannya Maklumat Wakil Presiden No. X
C. diubahnya bentuk negara dari negara kesatuan menjadi negara serikat
D. dilaksanakannya pemilihan umum 1955

JAWABAN
B. dikeluarkannya
nnya Maklumat Wakil Presiden No. X
dikeluarkannya Maklumat Wakil Presiden No. X merupakan tonggak sejarah yang
tepat bagi lahirnya partai-partai
partai politik di Indonesia.
Pengumuman pemerintah RI yang memuat anjuran pembentukan partai-partai
partai
politik dengan ketentuan bahwa partai-partai
partai partai tersebut harus turut serta memperhebat
perjuangan RI. Maklumat dikeluarkan sebagai tanggapan atas usul Badan Pekerja
KNIP kepada pemerintah. Diumumkan di Jakarta oleh Wakil Presiden Mohammad
Hatta.
Maklumat 3 November 1945 atau
atau Maklumat No. X ini dikeluarkan pada
tanggal 3 November 1945 oleh Wakil Presiden Mohammad Hatta di Jakarta. Karena
daftar urutan maklumat wakil presiden tidak dibawa ole Mr. Gafar (sekretaris negara),
untuk sementara nomor urut itu tidak diisi, dan hanya ditulis Maklumat Wakil
Presiden No.X untuk kemudian diganti dengan urutan yang sebenarnya. Tetapi pihak

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 12
WWW.CPNSONLINE.COM
sekretaris negara tidak mengganti nomor urutnya, sehingga maklumat tersebut dapat
disebut juga Maklumat No. X.
Dengan dikeluarkannya maklumat ini, pemerintah
pemerintah menginginkan timbulnya
partaipartai politik akan dapat dipimpin kerja sama yang teratur dengan segala aliran
yang ada dalam masyarakat. Pemerintah berharap supaya partai-partai
partai politik telah
dapat tersusun sebelum dilangsungkannya pemilihan anggota badan-badan
b perwakilan
rakyat pada bulan Januari 1946. Dengan dasar ini kemudian berdiri berbagai partai
politik, baik yang meneruskan partai politik yang telah ada sejak jaman penjajahan
Belanda dan jaman pendudukan Jepang, maupun partai politik yang baru akan berdiri.

11. Contoh pengamalan Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa berdasarkan sila
keempat adalah ….
a. Memperlakukan sesama
sesam secara adil dan beradab
b. Saling menghormati antara pemeluk agama
c. Menumbuhkan sikap hidup tolong menolong.
d. Menjunjung tinggi asas
asa kerakyatan
e. Menempatkan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi

JAWABAN
E. Menempatkan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi
Pembahasan:
Contoh pengamalan sila keempat adalah mendahulukan kepentingan umum
dibandingkan kepentingan pribadi.
Poin penting dalam sila keempat mengandung makna:
• Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat.
• Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain.
• Mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan
bersama.
• Musyawarah untuk mencapai mufakat diliputi semangat kekeluargaan.
• Dengan itikad baik dan rasa tanggung jawab menerima dan melaksanakan hasil
musyawarah.
• Musyawarah dilakukan dengan akal sehat dan sesuai dengan hati nurani yang
luhur.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 13
WWW.CPNSONLINE.COM
• Keputusan yang diambil harus dapat dipertanggung jawabkan
jawabka secara moral
kepada Tuhan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia
serta nilai-nilai
nilai kebenaran dan keadilan.

12. Asas dalam Hukum Administrasi Negara, dimana Asas ini menghendaki adanya
penghormatan terhadap hak yang telah dimiliki seseorang
seseorang berdasarkan suatu
keputusan badan/pejabat administrasi negara, setelah yang bersangkutan memenuhi
syarat materiil maupun syarat formal untuk memperoleh hak tersebut, merupakan
asas….
A. Asas Kepastian Hukum
B. Asas Keseimbangan
C. Asas Kesamaan Dalam Mengambil Keputusan
D. Asas Bertindak Cermat

JAWABAN
A. Asas Kepastian Hukum
Bahwa Asas Kepastian Hukum. Asas ini menghendaki adanya penghormatan terhadap
hak yang telah dimiliki seseorang berdasarkan suatu keputusan badan/pejabat
administrasi negara, setelah yang bersangkutan
bersangkutan memenuhi syarat materiil maupun
syarat formal untuk memperoleh hak tersebut.
Asas kepastian hukum mempunyai dua aspek, yang satu lebih bersifat hukum
material, yang lain bersifat formal. Aspek hukum material terkait erat dengan asas
kepercayaan. Dalam banyak keadaan asas kepastian hukum menghalangi badan
pemerintahan untuk menarik kembali suatu keputusan atau mengubahnya untuk
kerugian yang berkepentingan. Dengan kata lain, asas ini menghendaki dihormatinya
hak yang telah diperoleh seseorang berdasarkan
berdasarkan suatu keputusan pemerintah,
meskipun keputusan itu salah. Jadi demi kepastian hukum, setiap keputusan yang
dikeluarkan oleh pemerintah tidak untuk dicabut kembali. Adapun aspek yang bersifat
formal dari asas kepastian hukum membawa serta bahwa ketetapan
ketetapan yang memberatkan
dan ketentuan yang terkait pada ketetapan-ketetapan
ketetapan ketetapan yang menguntungkan, harus
disusun dengan kata-kata
kata kata yang jelas. Asas kepastian hukum memberi hak kepada yang
berkepentingan untuk mengetahui dengan tepat apa yang dikehendaki dari padanya.
pa
Unsur ini memegang peran misalnya pada pemberian kuasa surat-surat
surat perintah secara

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 14
WWW.CPNSONLINE.COM
tepat dan tidak mungkin adanya berbagai tafsiran yang dituju harus dapat terlihat,
kewajiban kewajiban apa yang dibebankan kepadanya.

13. Aktivitas bercocok tanam juga merupakan simbol lahirnya fenomena desa, maksudnya
adalah....
A. istilah untuk menggambarkan proses perkembangan masyarakat manusia dari
tingkat perkembangan yang bersahaja ke tingkat yang kompleks
B. sesuatu yang dapat dijadikan petunjuk atau keterangan
C. kelompokk yang diantara anggotanya terdapat hubungan yang intim dan serba
informal. Kelompok ini juga dicirikan oleh adanya hubungan yang langsung,
berhadapan muka dengan muka satu sama lain
D. desa dalam pengertian pokoknya berarti tempat menetap dan bermukim dari
sekelompok
ekelompok orang yang memiliki ketergantungan terhadap suatu tempat

JAWABAN
D. Desa
esa dalam pengertian pokoknya berarti tempat menetap dan bermukim dari
sekelompok orang yang memiliki ketergantungan terhadap suatu tempat
- istilah untuk menggambarkan proses perkembangan
perkembangan masyarakat manusia dari
tingkat perkembangan yang bersahaja ke tingkat yang kompleks adalah pengertian
evolusi sosial
- sesuatu yang dapat dijadikan petunjuk atau keterangan adalah pengertian dari
indicator.
- kelompok yang diantara anggotanya terdapat
terdapat hubungan yang intim dan serba
informal. Kelompok ini juga dicirikan oleh adanya hubungan yang langsung,
berhadapan muka dengan muka satu sama lain, merupakan pengertian dari
kelompok primer

14. Menurut teori residu, dalam negara modern bahwa penyelenggaraan


penyelenggar sesuatu yang
yang sangat luas, tidak hanya terbatas pada pelaksaan undang-undang
undang saja. juga
banyak mencampuri urusan kehidupan masyarakat, baik dalam bidang ekonomi, sosial
budaya maupun politik, hal tersebut merupakan fungsi....
A. Bestuur
B. Polisi

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 15
WWW.CPNSONLINE.COM
C. Pengadilan
D. Pengaturan

JAWABAN
A. Bestuur.
Berdasarkan teori residu dari Van Vollenhoven dalam bukunya “Omtrek Van Het
Administratief Recht”, membagi kekuasaan/fungsi pemerintah menjadi empat yang
dikenal dengan teori catur praja yaitu:
1) Fungsi memerintah (bestuur)
Dalam negara yang modern fungsi bestuur yaitu mempunyai tugas yang sangat luas,
tidak hanya terbatas pada pelaksaan undang-undang
undang undang saja. Pemerintah banyak
mencampuri urusan kehidupan masyarakat, baik dalam bidang ekonomi, sosial budaya
maupun politik.
2) Fungsi polisi (politie)
Merupakan fungsi untuk melaksanakan pengawasan secara preventif yaikni memaksa
penduduk suatu wilayah untuk mentaati ketertiban hukum serta mengadakan
penjagaan sebelumnya (preventif), agar tata tertib dalam masyarakat tersebut
terse tetap
terpelihara.
3) Fungsi mengadili (justitie)
Adalah fungsi pengawasan yang represif sifatnya yang berarti fungsi ini melaksanakan
yang konkret, supaya perselisihan tersebut dapat diselesaikan berdasarkan peraturan
hukum dengan seadil-adilnya.
seadil
4) Fungsi
ungsi mengatur (regelaar)
Yaitu suatu tugas perundangan untuk mendapatkan atau memperoleh seluruh hasil
legislatif dalam arti material. Adapun hasil dari fungsi pengaturan ini tidaklah undang-
undang
undang dalam arti formil (yang dibuat oleh presiden dan DPR), melainkan
me undang-
undang dalam arti material yaitu setiap peraturan dan ketetapan yang dibuat oleh
pemerintah mempunyai daya ikat terhadap semua atau sebagian penduduk wilayah
dari suatu negara.

15. Pengakuan dari negara lain terhadap suatu negara hanya bisa menimbulkan
men hubungan
di lapangan perdagangan dan ekonomi (konsul). Sedangkan untuk tingkat duta belum
dapat dilaksanakan, merupakan pengakuan….

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 16
WWW.CPNSONLINE.COM
A. Pengakuan de facto bersifat tetap
B. Pengakuan de facto bersifat sementara
C. Pengakuan de jure bersifat tetap
D. Pengakuan de jure bersifat penuh

JAWABAN
A. Pengakuan de facto bersifat tetap
Karena Pengakuan de facto bersifat tetap adalah Pengakuan dari negara lain terhadap
suatu negara hanya bisa menimbulkan hubungan di lapangan perdagangan dan
ekonomi (konsul). Sedangkan untuk tingkat duta belum dapat dilaksanakan.
Pengakuan Suatu Negara oleh Negara Lain
Tata hubungan intemasional menghendaki status negara merdeka sebagai syarat yang
harus dipenuhi. Pengakuan dan negara lain juga merupakan modal bagi suatu negara
untuk diakui sebagai negara yang merdeka. Pengakuan negara terhadap negara lain
dapat dibedakan menjadi dua, yaitu pengakuan secara de Facto dan de Jure.
Pengakuan Secara de Facto
Pengakuan de Facto diberikan oleh suatu negara kepada negara lain
lai yang telah
memenuhi unsur-unsur
unsur negara, seperti negara tersebut telah ada pemimpinnya, ada
rakyatnya, dan ada wilayahnya. Pengakuan de facto menurut sifatnya dapat dibedakan
sebagai berikut:
a. Bersifat tetap, artinya bahwa pengakuan dan negara lain dapat menimbulkan
hubungan bilateral di bidang perdagangan dan ekonomi (konsul), untuk tingkat
diplomatic (duta) belum dapat dilaksanakan.
b. Bersifat sementara, artinya bahwa pengakuan yang diberikan oleh negara lain
tidak melihat jangka panjang apakah negara itu eksis atau tidak. Apabila ternyata
negara tersebut tidak dapat bertahan maka pengakuan terhadap negara itu dapat
ditarik kembali.
Pengakuan Secara de Jure
Pengakuan secara dejure artinya pengakuan terhadap sebuah negara secara resmi
berdasarkan hukum dengan
dengan segala konsekwensinya. Terdapat dua macam pengakuan
secara de jure, yaitu sebagai berikut.
a. Pengakuan de jure yang bersifat tetap, ini berlaku untuk selama-lamanya
selama sampai
pada waktu yang tidak terbatas.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 17
WWW.CPNSONLINE.COM
b. Pengakuan dejure yang bersfat penuh, ini mempunyai dampak
d dibukanya
hubungan bilateral di tingkat diplomatik dan konsul sehingga masing-masing
negara akan menempatkan perwakilannya di negara tersebut yang biasanya
dipimpin oleh seorang duta besar yang berkuasa penuh.

16. Kegagalan koperasi menjadi sokoguru perekonomian


perekonomian Indonesia disebabkan oleh
berbagai masalah struktural salah satunya adalah….
A. Koperasi kekurangan dana
B. Campur tangan pemerintah kepada koperasi terlalu besar
C. Sumber daya manusia yang kurang memadai
D. Berkembangnya konglomerasi

JAWABAN
D. Berkembangnya konglomerasi
kegagalan koperasi menjadi sokoguru perekonomian Indonesia disebabkan oleh
bebagai masalah struktural, yaitu:
- Deregulasi yang dilakukan pemerintah pada tahun 1983-1988
1983 memberikan
prioritas untuk sektor perbankan dan ekspor impor
imp
- Berkaitan dengan anggapan bahwa KUD adalah instansi pemerintah yang
berfungsi sebagai perpanjangan tangan pemerintah. Sesuai dengan Inpres, KUD
adalah satu-satunya
satunya organisasi petani yang baik. Tujuannya adalah KUD dapat
digunakan sebagai alat penyedia dukungan
dukungan politik terhadap rezim Orde Baru,
karena itu KUD dibebani banyak penugasan yang secara otomatis tidak
menguntungkan sehingga KUD lebih sibuk menjalankan penugasan daripada
melayani anggotanya.
- Berkembangnya konglomerasi.

17. Undang-undang
undang Dasar 1945 memuat
memuat jumlah pasal yang relatif sedikit, karena
mengatut hal-hal
hal yang pokok, UUD memiliki kekuatan internal kearah memperkuat
nilai....
A. positif
B. normatif
C. fleksibilitas

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 18
WWW.CPNSONLINE.COM
D. Supel

JAWABAN
C. fleksibilitas
Nilai
ilai fleksibilitas, sifat hukum yang dimiliki
dimiliki oleh UUD, dimana UUD 1945 memuat
hal-hal
hal yang sifat pokok-pokok
pokok pokok saja tetapi mudah mengingikuti perkembagan zaman
atau tidak lekas using.
Implementasi Ideologi pancasila bersifat fleksibel hal ini karena ditunjang oleh
eksistensi ideology pancasila yang memang sejak digulirkan oleh para founding
(fathers (pendiri Negara) telah melalui pemikrian-pemikiran
pemikrian pemikiran yagn mendalams sebagai
kristalisasi yang digali dari nilai-nilai
nilai social-budaya
budaya bangsa Indonesia sendiri.
Ideology pancasila bersifat fleksibel karena mengandung
men nilai-nilai
nilai sebagai berikut:
1. Nilai Dasar
Merupakan nilai-nilai
nilai dasar yang relatif tetap (tidak berubah) yang terdapat dalam
pembukaan UUD 1945. nilai-nilai
nilai nilai dasar pancasila (ketuhanan, kemanusiaan,
persatuan, kerakyatan, dan keadilan social) akan dijabarkan lebih lanjut menjadi nilai
instrumental dan nilaip raksis yang lebih bersifat fleksibel, dalam bentuk norma-
norma
norma yang berlaku di dalam kehidupan bermasyarkat, berbangsa, dan bernegara.
2. Nilai Instrumental
Merupakan nilai-nilai
nilai lebih
lebi lanjut dari nilai-nilai
nilai dasar yang dijabarkan secara lebih
kreatif dan dinamis dalam bentuk UUD 1945, TAP MPR, dan peraturan perundang-
perundang
undangan lainnya.
3. Nilai Praksis
Merupakan nilai-nilai
nilai yang sesungguhnya dilaksanakan dalam kehidupan nyata sehari-
seha
hari baik dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, maupun bernegara. Nilai praksis
yang abstrak (misalnya menghormati kerja sama, kerukunan, dan sebagainya)
diwujudkan dalam bentuk sikap, perbuatan, dan tingkah laku sehari-hari.
sehari Dengan
demkian, nilai-nilai
ilai tersebut tampak nyata dan dapat kita rasakan bersamaan.
Adapun:
- nilai positif suatu hukum yang berlaku pada saat itu (pada masa yang
bersangkutan).
- nilai normatif suatu hukum yang berdasar sesuai dengan yang dirumuskan dalam
undang-undang
undang secara tertulis.
tert

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 19
WWW.CPNSONLINE.COM
- Nilai supel dalam penjelasan diartikan elastik dengan maksud tidak mudah
ketinggalan zaman.

18. Pembatasan partai politik pada masa Pemerintahan Orde Lama diatur oleh . . . .
A. sistem parlementer
B. sistem presidensial
C. Perpres No. 7 Tahun 1959
D. sistem demokrasi terpimpin

JAWABAN
C. Perpres No. 7 Tahun 1959
Penpres No. 7 Tahun 1959 mengatur partai-partai
partai partai yang memenuhi syarat saja yang
diperbolehkan, sedang yang tidak memenuhi syarat dibubarkan
- system parlementer menganut pola multi partai dan posisi partai
par di legeslatif kuat
terhadap pemerintah
- system presidensial kekuasaan pemerintah lebih kuat sehingga pemerintah dapat
membatasi jumlah partai, tetapi pemerintah pada waktu itu belum melakukannya
- system demokrasi terpimpin Presiden mempunyai kekuasaan lebih
le luas untuk
menata dan melakukan pembatasan-pembatasan
pembatasan pembatasan sehingga suasana demokrasi dan
dinamika kepartaian menurun.

19. Peran Negara sebagai penentu kehendak rakyat terdapat pada Negara yang menganut
demokrasi ….
A. majemuk
B. sosialis
C. terpimpin
D. liberal

JAWABAN
C. terpimpin
peran Negara yang menganut demokrasi terpimpin adalah sebagai penentu kehendak
rakyat
- peran Negara yang menganut demokrasi majemuk adalah sebagai juri.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 20
WWW.CPNSONLINE.COM
- peran Negara yang menganut demokrasi sosialis adalah sebagai pengelola sumber.
- peran Negaraa yang menganut demokrasi liberal adalah sebagai juri

20. Penegakan Dasar Negara dan konstitusi negara merupakan salah satu dasar pentingnya
Tannas Indonesia. Dasar Negara dan konstitusi negara mengandung tiga dimensi
yaitu dimensi Kebangkitan nasional, dimensi
dimensi Ketahanan nasional dan ...........
A. dimensi kelangsungan hidup bangsa
B. dimensi Kesejahteraan bangsa
C. dimensi kekuatan dan kejayaan bangsa
D. dimensi kesejahteraan dan keamanan bangsa

JAWABAN
A.dimensi kelangsungan hidup bangsa
karena dimensi kelangsungan
kelangsungan hidup bangsa, mulai dari bangkit, bangun dan tahan
hidup selamanya.

21. Negara merupakan alat satu-satunya


satu satunya untuk menyelenggarakan kemakmuran rakyat,
negara mengabdi sepenuhnya kepada masyarakat. Jadi, di sini negara itu aktif dalam
menyelenggarakan kemakmuran
kemakmuran warganya, untuk kepentingan seluruh rakyat dan
negara, merupakan tipe Negara….
A. Tipe Negara Kemakmuran (wholfare staat)
B. Tipe Negara Hukum (Rechts Staat)
C. Tipe Negara Polisi (Polizei Staat)
D. Tipe Negara Abad Pertengahan

JAWABAN
A. Tipe Negara Kemakmuran (wholfare staat)
karena menurut Tipe Negara Kemakmuran (wholfare staat), bahwa Negara merupakan
alat satu-satunya
satunya untuk menyelenggarakan kemakmuran rakyat, negara mengabdi
sepenuhnya kepada masyarakat. Jadi, di sini negara itu aktif dalam menyelenggarakan
kemakmuran warganya, untuk kepentingan seluruh rakyat dan negara

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 21
WWW.CPNSONLINE.COM
22. Dalam konsep legal state tugas pemerintahan di samping porsi kewenangannya sempit
juga bersifat pasif, artinya negara hanya bertugas sebagai wasit dan melaksanakan
berbagai keinginan masyarakat
masyarakat yang telah disepakati bersama. Pemerintah hanya
sebagai “penjaga malam” atau menjaga keamanan dan bertindak jika ada gangguan
terhadap keamanan. Tipe demikian ini ada yang menyebut dengan istilah “negara
hukum formal”. Konsep ini dikemukakan oleh Friedrich
Friedrich Julius Stall sebagai berikut,
kecuali….
A. Ada perlindungan hak-hak
hak asasi manusia
B. Ada pemisahan/pembagian kekuasaan untuk menjamin hak-
hak-hak asasi manusia
C. Adanya pemerintahan yang absolut
D. Ada peradilan administrasi negara

JAWABAN
C. Adanya pemerintahan yang
y absolut
Bahwa Adanya pemerintahan yang absolute bukan merupakan konsep negara hukum
formal yang dikemukakan oleh Friedrich Julius Stall.

23. Pada masa reformasi khususnya pada masa pemerintahan presiden BJ Habibie
program pengentasan kemiskinan yang dicanangkan adalah…..
A. Rencana Pembangunan Lima Tahun (Repelita)
B. Pembangunan Nasional Berencana Delapan Tahun (Penasbede)
C. Impress Desa Tertinggal (IDT)
D. Jaring Pengaman Sosial (JPS)

JAWABAN:
D. Jaring Pengaman Sosial (JPS)
Memasuki masa reformasi,
reformasi, pada masa pemerintahan presiden B.J. Habibie, program
pengentasan kemiskinan yang dicanangkan adalah: (1) Jaring Pengaman Sosial (JPS),
(2) Program Penanganan Kemiskinan di Perkotaan (P2KP), (3) Program
Pembangunan Prasarana Pendukung Desa Tertinggal (P3DT),
(P3DT), dan (4) Program
Pengembangan Kecamatan (PPK).

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 22
WWW.CPNSONLINE.COM
24. Pada abad ke-17
17 usaha di bidang kerajinan merupakan usaha yang sangat
menguntungkan bagi negeri Belanda, karena ....
A. permintaan di dalam negeri meningkat
B. permintaan di luar negeri meningkat
C. hargaa produk usaha kerajinan di dalam negeri tinggi
D. upah tenaga kerja di sekitar usaha kerajinan rendah

JAWABAN
B. permintaan di luar negeri meningkat
Pada abad ke 17 pelayaran dan perdagangan Belanda telah menguasai lautan Eropa
sehingga dapat melakukan perdagangan
perdagangan dengan para kolonis di Amerika, salah satu
usaha dibidang kerajinan menerima keuntungan yang besar karena permintaan luar
negeri terus meningkat sedangkan jumlah perusahaan besar masih sangat sedikit

25. Keuntungan yang diperoleh pemerintah Belanda dengan diserahkannya lahan


perkebunan kepada swasta adalah berupa....
A. pajak perseroan
B. pajak penjualan
C. subsidi pemerintah
D. hasil perdagangan

JAWABAN
A. pajak perseroan
Melalaui Undang--undang
undang agraria Tahun 1870, pemerintah Belanda mengundang
sektor
ktor swasta untuk menyewa lahan perkebunan dalam jangka waktu yang lama.
Lahan perkebunan yang semula dikendalikan oleh pemerintah Belanda diambil
aliholeh swasta, sedangkan pemerintah mendapatkan keuntungan dari pajak perseroan
dan pajak pendapatan sektor swasta

26. Dalam Negara yang menganut paham demokrasi, penyelesaian konflik yang terjadi
dalam masyarakat ataupun dalam pemerintahan dilakukan dengan cara

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 23
WWW.CPNSONLINE.COM
A. penggunaan kekerasan, karena Negara diperbolehkan memakai kekerasan dalam
menyelesaikan konflik
B. penggunaan
aan metode intimidasi, karena Negara diperbolehkan menggunakan
kekuatan angkatan bersenjata untuk menyelesaikan konflik
C. penerapan prinsip debat kusir, karena Negara memiliki monopoli
mo sumber-sumber
informasinya terpercaya
D. penerapan prinsip konsensus, dengan tujuan meminimalisir terjadinya kekerasan
dalam setiap penyelesaian konflik

JAWABAN
D. penerapan prinsip konsensus, dengan tujuan meminimalisir terjadinya kekerasan
dalam setiap penyelesaian konflik.
konflik
Prinsip
rinsip consensus merupakan prinsip demokrasi dalam mengatasi
me konflik yang
mungkin terjadi.

27. Dalam rangka penerapan konsep demokrasi konstitusional, peran Negara mengalami
perkembangan sehingga diibaratkan sebagai Negara Kesejahteraan, yang
menggambarkan peran Negara sebagai
A. penanggungjawab terciptanya kesejahteraan rakyat
B. penanggungjawab terciptanya perdamaian
C. pelayan urusan--urusan keamanan
D. pelayan urusan--urusan politik

JAWABAN
A. Penanggungjawab terciptanya kesejahteraan rakyat
Negara kesejahteraan berkewajiban menciptakan dan menaikkan kesejahteraan
kesej rakyat

28. Struktur utang luar negeri Indonesia tediri dari utang…


A. Jangka jangka pendek dan panjang
B. Bunga ringan dan bunga mengikat
C. Publik dan swasta
D. Jangka menengah dan swasta

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 24
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN
C. Publik dan swasta
Struktur utang luar negeri Indonesia
Indonesia tediri dari utang publik dan utang swasta. Utang
luar negeri sektor publik terdiri dari utang pemerintah, utang Bank Indonesia (BI),
utang Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Utang sedemikian banyak memberatkan
perekonomian Indonesia. Akibatnya tidak hanya pada sektor moneter tetapi juga
sektor fiskal dan ekonomi riil. Pada bidang moneter, utang luar negeri yang pokok dan
bunganya harus dibayar setiap tahunnya sangat mempengaruhi cadangan devisa
Indonesia.

29. Karena situasi di Jakarta sebagai ibukota Negara


Negara tidak aman. Maka pada tanggal 4
Januari 1946 pusat pemerintahan dipindahkan ke kota…
a. Bukittinggi
b. Semarang
c. Yogyakarta
d. Surakarta
e. Surabaya

Jwb : C.. Yogyakarta


Pembahasan :
Pada tanggal 4 Januari 1946,, Ibukota Jakarta dipidahkan ke Yogyakarta, baru
kemudian pada saat Agresi Militer II, pemerintahan RI di Yogyakarta dipindahkan ke
Bukittinggi dengan nama PDRI (Pemerintah
(Pemerintah Darurat Republik Indonesia).

Pemindahan ke Yogyakarta dilakukan dengan menggunakan kereta api, yang disebut


dengan singkatan KLB (Kereta
(Kereta Luar Biasa). Orang lantas berasumsi bahwa rangkaian
kereta api yang digunakan adalah rangkaian yang terdiri dari gerbong-gerbong
gerbong luar
biasa. Padahal yang luar biasa adalah jadwal perjalanannya yang diselenggarakan di
luar jadwal yang ada, karena kereta
kereta dengan perjalanan luar biasa ini, mengangkut
Presiden beserta Wakil Presiden, dengan keluarga dan staf, gerbong-gerbongnya
gerbong
dipilihkan yang istimewa, yang disediakan oleh Djawatan Kereta Api (DKA) untuk
VVIP.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 25
WWW.CPNSONLINE.COM
30. Pemerlakuan supersemar 1966 mengakibakan peristiwa ….
1. Penyerahan pemerintahan Republik Indonesia dari soekarno kepada pejaba
sementara soeharo.
2. Pengangkatan Soeharto menjadi coordinator keamanan.
3. Pemberhentian Soekarno sebagai presiden oleh MPRS dan penunjukan soeharo
sebagai pejabat sementara presiden
4. Pemberian wewenang kepada kepada Soeharto untuk mengawasi keadaan bahaya

A. Jika (1), (2), dan (3) yang benar


B. Jika (1) dan (3) yang benar
C. Jika (2) dan (4) yang benar
D. Jika hanya (4) yang benar
E. Jika semua benar

Jwb : C.. Jika (2) dan (4) yang benar


Pembahasan :
Pemberlakuan Supersemar 1966 mengakibatkan peristiwa :
1. Pengangkatan Soeharto sebagai koordinator
k keamanan.
2. Pemberian wewenang kepada Soeharto untuk mengawasi keadaan bahaya.
3. PKI dinyatakan sebagai partai terlarang.
Jadi, pilihan yang sesuai 2 dan 4.

31. Akibat kebijakan pemerintah Orde baru memberikan kelonggaran bagi masuknya
pengaruh budayaan asing adalah ….
1. Penurunan apresiasi masyarakat terhadap kebudayaan nasional.
2. Berkembangnya kebudayaan kontemporer yang menggeser kebudayaan tradisional
3. Para budayawan sulit unuk mengembangkan kebudayaan tradisional
4. Masyarakat tidak menjadi produsen kebudayaan, tetapi cenderung menjadi
konsumen kebudayaan asing.

A. Jika (1), (2), dan (3) yang benar


B. Jika (1) dan (3) yang benar
C. Jika (2) dann (4) yang benar

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 26
WWW.CPNSONLINE.COM
D. Jika hanya (4) yang benar
E. Jika semua benar

Jwb : E.. Jika semua benar


Pembahasan :
Akibat kebijakan Orde Baru member kelonggaran bagi
bagi masuknya budaya asing
adalah:
1. Penurunan apresiasi masyarakat terhadap kebudayaan nasional.
2. Berkembangnya kebudayaan kontemporer messenger kebudayaan tradisional.
3. Para budayawan sulit mengembangkan kebudayaan tradisional.
4. Masyarakat cenderung menjadi konsumen kebudayaan asing.

32. Tugas utama dewan kontituante yang dibetuk berdasarkan hasil pemilu I tahun 1955
adalah ….
a. Membuang undang-undang
undang undang yang baru untuk mengganti undang-undang
undang RIS
b. Membuat undang-undang
undang undang dasar yang baru untuk menggantikan UUD 1950
c. Membuat dan menetapkan GBHN
d. Membuat rancangan RAPBN
e. Membantu presiden dalam memilih menteri-menteri
menteri

Jwb : B.. Membuat undang-undang


undang undang dasar yang baru untuk menggantikan UUD 1950
Pembahasan :
Dewan konstituante yang dibentuk melalui pemilu I 1955 tidak dapat menjalankan
tugasnya, yaitu membuat UUD yang baru untuk mengganti UUD sementara UUD
tahun 1950.

oh dari keterbukaan atau kebebasan yang terjadi di Yogyakarta antara tahun


33. Contoh
1946– 1957 adalah ….
A. keberadaan DPR desa
B. dibukanya kesempatan berdemonstrasi secara bebas
C. kebebasan berdagang di jalan utama
D. hubungan yang harmonis antara raja dengan pemerintah daerah

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 27
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN
A. keberadaan DPR desa
contoh dari keterbukaan atau kebebasan yang terjadi di Yogyakarta antara tahun 1946
– 1957 adalah keberadaan DPR desa

34. Pada awal kemerdekaan, Indonesia mengadopsi pemikiran barat dengan menggunakan
sistem….
A. demokrasi parlementer
B. demokrasi terpimpin
C. komunisme
D. Pancasila

JAWABAN
A. demokrasi parlementer
pada awal kemerdekaan, Indonesia mengadopsi pemikiran barat dengan menggunakan
sistem demokrasi parlementer.

35. Penyelenggaraan program transmigrasi dari Jawa ke Lampung menyebabkan


terjadinya percampuran bentuk kegiatan pekerjaan pada kedua masyarakat. Namun
warga transmigrasi tetap menyenangi budaya dan selalu mengadakan pertunjukan
budayanya sendiri. Hal tersebut menunjukkan ….
A. pemerintah mampu menyelenggarakan program transmigrasi
B. program transmigrasi dapat mempererat persatuan
C. program transmigrasi sangat mudah dilaksanakan
D. bentuk masyarakat transmigrasi berubah, namun nilai sosial yang lama masih
melekat

JAWABAN
D. bentuk masyarakat transmigrasi berubah, namun nilai sosial yang lama masih
melekat.
Walau
alau terjadi percampuran nilai sosial masyarakat transmigrasi dengan warga asli,
namun warga transmigrasi tetap menyenangi budayanya yang ditunjukkan dengan

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 28
WWW.CPNSONLINE.COM
perubahan bentuk masyarakat transmigrasi
transmigrasi namun nilai sosial yang lama masih
melekat

36. Pembangunan yang manusiawi harus memperhatikan konsep ….


A. padat modal , sistem , teknologi maju
B. industri, padat modal, mesin
C. Kebebasan, persamaan, dan partisipasi
D. Pertumbuhan tinggi, budaya barat,
b dan kapitalisme

JAWABAN
C. Kebebasan, persamaan, dan partisipasi
karena pembangunan yang manusiawi menyangkut kekebasan, persamaan. dan
partisipasi

37. Reformasi birokrasi merupakan upaya untuk memperlancar pelayanan publik dengan
memperbaiki kondisi birokrasi
b yang mencakup aspek ….
A. kelembagaan maupun kerjasama
B. kelembagaan maupun kultural
C. perencanaan maupun teknologi maju
D. informasi maupun penganggaran

JAWABAN
B. Kelembagaan
elembagaan maupun kultural
dimana kelembagaan dan kultural merupakan kondisi birokrasi dalam upaya reformasi
birokrasi untuk memperlancar pelayanan publik.

38. Setiap pegawai yang mempunyai kecakapan dan keahlian diberi kesempatan untuk
menduduki jabatan yang kosong dalam suatu unit organisasi, di dalam sistem
siste
kepegawaian diartikan sebagai….
s
A. sistem karir tertutup
B. jenjang kepangkatan
C. prospek berkarir
D. sistem karir terbuka

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 29
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN
D. sistem karir terbuka
dimana sistem karir terbuka merupakan sistem kepegawaian yang menyangkut
kesempatan pegawai untuk menduduki jabatan yang kosong dalam suatu unit
organisasi.

39. Dewasa ini banyak Peraturan Daerah yang bertentangan dengan pearturan yang lebih
tinggi, misalnya lahirnya Perda Kabupaten Tangerang tentang Kamtibmas yang justru
membatasi perempuan untuk keluar malam. Hak untuk menguji
menguj secara material Perda
tersebut merupakan tugas dari . . .
A. DPRD Propinsi
B. Gubernur
C. MA
D. Mahkamah Konstitusi

JAWABAN
C. MA
keweangan judicial review terhadap peraturan di bawah undang-undang
undang dilakukan
oleh MA, sedangkan kewenanganjudicial review undang-undang
undang terhadao UUD
merupakan tugas Mahkamah Konstitusi.

40. Penyerahan kekuasaan untuk mengatur daerah dalam lingkungannya sebagai usaha
untuk mewujudkan demokrasi dalam pemerintahan negara merupakan…
A. Desentralisasi fungsional
B. Desentralisasi jabatan
jab
C. Desentralisasi kenegaraan
D. Desentralisasi teritorial

JAWABAN
C. Desentralisasi kenegaraan

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 30
WWW.CPNSONLINE.COM
Desentralisasi kenegaraan merupakan penyerahan kekuasaan untuk mengatur daerah
dalam lingkungannya ebagai usaha untuk mewujudkan demokrasi dalam
pemerintahan negara.
- Desentralisasi fungsional merupakan pelimpahan kekuasaan untuk mengatur dan
mengurus fungsi tertentu.
- Desentralisasi jabatan merupakan penyerahan kekuasaan dari atasan kepada
bawahan sehubungan dengan kepegawaian/ jabatan
- Desentralisasii teritorial merupakan penyerahan kekuasaan untuk mengurus rumah
tangga sendiri.

41. Berikut ini merupakan pernyataan yang berkaitan dengan perjanjian Internasional,
kecuali …..
A. Perjanjian internasional dari pihak yang melakukan perjanjian tersebut dibedakan
menjadi perjanjian bilateral dan perjanjian multilateral. Perbedaannya terdapat
pada banyak sedikitnya pihak yang mengikuti perjanjian tersebut
B. Treaty contract dimaksudkan bahwa perjanjian internasional tersebut hanya
mengakibatkan hak dan kewajiban antara para pihak yang mengadakan perjanjian
tersebut
C. law making treaties dimaksudkan bahwa perjanjian tersebut meletakkan ketentuan
atau kaidah hukum bagi masyarakat internasional secara keseluruhan
D. law making treaties dimaksudkan bahwa perjanjian tersebut meletakkan
mele ketentuan
atau kaidah hukum bagi para pihak yang mengadakan perjanjian tersebut

JAWABAN
D. law making treaties dimaksudkan bahwa perjanjian tersebut meletakkan ketentuan
atau kaidah hukum bagi para pihak yang mengadakan perjanjian tersebut.
tersebut
Bahwa law
aw making treaties dimaksudkan bahwa perjanjian tersebut meletakkan
ketentuan atau kaidah hukum bagi para pihak yang mengadakan perjanjian tersebut
bukan meruapkan pernyataan tentang perjanjian internasional, yang benar bahwa law
making treaties dimaksudkan
dimaksudkan bahwa perjanjian tersebut meletakkan ketentuan atau
kaidah hukum bagi masyarakat internasional secara keseluruhan.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 31
WWW.CPNSONLINE.COM
42. Jumlah dana yang dialokasikan untuk
un uk perdayaan masyarakat di tingkat
tingka kelurahan
cukup besar sehingga tidak menutup kemungkinan peningkatan kualitas
k lingkungan
yang jauh lebih baik daripada yang dicapai tahun lalu.
Kalimat tersebut tidak efekif sehingga perlu diperbaiki dengan cara ….
a. Menggantii kata dialokasikan dengan dianggarkan.
b. Menggantii kata untuk dengan guna.
c. Mengganti
ti daripada dengan dibandingkan.
di
d. Menghilangkan kata cukup dan jauh.

Jwb : D.. Menghilangkan kata cukup dan jauh


Pembahasan :
Kata “cukup” dan “jauh” digunakan secara mubbazir (kelebihan kata
ka sehingga tidak
berguna).

43. Dua atau beberapa universitas yang besar bergabung menjadi satu.
Istilah bergabung dalam konteks ini sepadan dengan kata ….
a. Kombinasi
b. Merger
c. Akomodasi
d. Konvergensi
e. Amalgamasi

Jwb : B. Merger
Pembahasan :
Istilah bergabung dalam kalimat “Dua atau beberapa
berapa universitas yang besar bergabung
menjadi satu” sepadan dengan kata merger yang artinya penyatuan usaha sehingga
tercapai pemilikan dan atau pengawasan bersama = gabungan.
• Kata kombinasi bermakna gabungan berapa hal (pengertian), perkara, makna,
pasukan, dsb).
• Kata akomodasi bermakna sesuatu yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan,
misalnya tempat menginap.
• Kata konvergensi bermakna keadaan menuju satu titik pertemuan, memusat.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 32
WWW.CPNSONLINE.COM
• Kata amalgamasi bermakna proses melarutkan logam dengan air raksa yang dapat
berbentuk cair atau padat.

44. Ahli kesehatan menyaratkan agar penderita osteoporosis banyak mengonsumsi sari
kedelai karena dalam sari kedelai ini banyak mengandung kalsium yang baik untuk
mencegah terjadinya osteoporosis. Sari kedelai ini dapat dikonsumsi
diko oleh siapa saja
dengan risiko
siko yang rendah. Selain itu sari kedelai yang terkemas dalam bentuk
minuman segar dapat diperoleh dengan mudah di warung-warung
warung warung makanan.
Bentukkan kata yang tidak tepat dalam teks kutipan tersebut adalah ….
a. Terkemas
b. Menyarankan
c. Mengonsumsi
d. Mengandung

Jwb : A.. Terkemas


Pembahasan :
Kata “terkemas” tidak tepat, seharusnya “dikemas” karena -ter-
- artinya bisa tidak
disengaja.

45. ”Tsunami yang menimpa Aceh terjadi pada tanggal 25 Desember 2004.” Seorang
pembaca kritis yang membaca wacana tersebut akan ... .
A. menangkap informasi tersebut apa adanya
B. menangkap makna di balik kejadian yang terdapat dalam bacaan tersebut
C. membuat cerita atau puisi berdasarkan bacaan tersebut
D. memperbaiki kesalahan yang terdapat dalam wacana itu

JAWABAN
D. memperbaiki kesalahan yang terdapat dalam wacana itu
Pembaca kritis akan memperbaiki fakta yang tertulis dalam bacaan (tanggal yang
benar adalah 26 bukan tanggal 25).

46. Bacalah berita berikut.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 33
WWW.CPNSONLINE.COM
"Status Gunung Anak Krakatau belum turun hingga Minggu
Minggu (27/10/2013). Belum ada
penurunan signifikan dari aktivitas gempa vulkanik dalam, dangkal, dan letusan.
Namun, Gubernur Banten yakin tidak ada bencana besar akibat peningkatan aktivitas
anak krakatau yang masih berstatus siaga itu."
opini dalam berita tersebut adalah ....
A. Gubernur Banten yakin tidak ada bencana besar akibat peningkatan aktivitas anak
krakatau.
B. Gunung Anak Krakatau masih status siaga hingga Minggu (27/10/2013).
C. Adanya penurunan signifikan dari aktivitas gempa vulkanik dalam, dangkal, dan
letusan
D. Status Gunung Anak Krakatau berstatus waspada

JAWABAN
A. Gubernur Banten yakin tidak ada bencana besar akibat peningkatan aktivitas anak
krakatau.
Penjelasan:
Karena
arena Gubernur Banten yakin tidak ada bencana besar akibat peningkatan aktivitas
anak krakatau merupakan opini.
- Gunung Anak Krakatau masih status siaga hingga Minggu (27/10/2013),
merupakan fakta bukan opini.
- Adanya penurunan signifikan dari aktivitas gempa vulkanik dalam, dangkal, dan
letusan. pernyataan tersebut tidak sesuai dengan isi berita
be
- Status Gunung Anak Krakatau berstatus waspada. pernyataan tersebut tidak sesuai
dengan isi berita

47. Kalimat berikut yang termasuk kalimat tunggal adalah....


A. Ibu sedang berbelanja sayur-mayur
sayur mayur segar di pasar induk Kramat Jati.
B. Ayah menunggu ibu kemudian
kem mengantar adik ke sekolah.
C. Agar besok dapat bangun cepat, kamu harus tidur sekarang.
D. Aku akan mengantarmu, bila ayahku telah tiba.

JAWABAN
A. Ibu sedang berbelanja sayur-mayur
sayur mayur segar di pasar induk Kramat Jati.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 34
WWW.CPNSONLINE.COM
kalimat tersebut terdiri atas satu
sat klausa.
- Ayah menunggu ibu kemudian mengantar adik ke sekolah. kalimat ini terdiri atas
dua klausa: (1) ayah menunggu ibu dan (2) ayah mengantar adik ke sekolah.
- Agar besok dapat bangun cepat, kamu harus tidur sekarang. kalimat tersebut terdiri
atas dua klausa: (1) agar kamu besok dapat bangun cepat dan (2) kamu harus tidur
sekarang.
- Aku akan mengantarmu, bila ayahku telah tiba. kalimat tersebut terdiri atas 2
klausa: (1) aku akan mengantarmu dan (2) ayahku telah tiba.

48. Nenek moyang Indonesia menyebut Indonesia


Indonesia dengan sebutan Tanah Air Indonesia,
yang maksudnya adalah bahwa Indonesia ...
A. mencakup daratan yang luas yang terdiri atas gunung dan sungai
B. memiliki banyak lahan tanah yang mengandung banyak air
C. terdiri atas daratan yaitu tanah dan lautan yaitu air
D. terdiri dari tanah yang luas yang diliputi air

JAWABAN
C. terdiri atas daratan yaitu tanah dan lautan yaitu air
karena tanah air maksudnya adalah bahwa Indonesia terdiri atas daratan yaitu tanah
dan lautan yaitu air.

49. SINONIM: NAHAS = ….


a. Sedih
b. Sial
c. Sakit
d. Usaha
e. Sehat

Jwb : B. Sial
Nahas = sial; celaka; malang (tertama dihubungkan dengan hari, bulan, dan
sebagainya yang dianggap kurang baik menurut perhitungan)

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 35
WWW.CPNSONLINE.COM
50. ANTONIM: BURAM >< ….
a. Jelas
b. Terlihat
c. Kotor
d. Nampak
e. Jernih

Jwb : A. Jelas
Buram merupakan sebuah kondisi di mana materi, seperti awan, blok bagian dari
energi radiasi, khususnya cahaya. Menutupi langit sehingga buram mengacu pada
jumlah penutup langit yang benar-benar
benar benar menyembunyikan semua yang mungkin di
atasnya.
Buram = Tidak bercahaya;
berca Tidak bening.
Sinonim buram:: bagan, bureng, corat-coret, coret-coretan,
coretan, desain, draf, gambaran, guram,
kabur, kabut, kalis, kelabu, kelam, keruh, konsep, kusam, muram, pudar, rancangan, rangka,
rangrangan, rencana, sabur, sketsa, suram.
suram
Antonim buram:
Jelas = terang; nyata; gamblang; cerah, jelas.

51. ANTONIM:: DAIF >< ….


a. Lemah
b. Kekuatan
c. Peraturan
d. Optimis
e. kuasa

Jwb: E. Kuasa
Pembahasan:
Daif = Lemah; tidak kuasa; tidak berdaya; tidak berguna; tidak ada arinya; hina
Kuasa = Kemampuan atau kesanggupan (untuk berbuat sesuatu; kekuatan).

52. DERET ANGKA: 4, 7, 16, 43, …. , 367, 1096


a. 124
b. 126

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 36
WWW.CPNSONLINE.COM
c. 133
d. 138
e. 142

Jwb : A. 124
Pembahasan :
Polanya adalah (+3n) dengan n = 1, 2, 3, 4, ….
Jadi, deret angka yang kosong adalah 43 + 81 = 124

53. DERET ANGKA: 14 – 56 – 224 – 896 - 3.584 -….


a. 14.336
b. 11.200
c. 9.756
d. 9.200
e. 7.168

Jwb : A. 14.336
Pembahasan
Pola deret angka di atas adalah = (2n – 1) + (2n + 1).
Jadi, deret angka berikunya adalah = [(2x 3.584) – 1] + [(2 x 3.584) + 1]
= (7.167 + 7169)
= 14.336

54. DERET ANGKA: 4, 6, 12, 30, …., 246, 732.


a. 97
b. 84
c. 61
d. 59
e. 41

Jwb : B. 84
Pola deret angka di atas adalah [3 x (n – 2)].
Jadi, deret angka yang kosong adalah [3 x (n – 2) = 84].

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 37
WWW.CPNSONLINE.COM
55. DERET ANGKA: 2, 7, 22, 67, 202, 607, …., ….
a. 1.822 dan 5.467
b. 2.091 dan 6.377
c. 2.0922 dan 6.377
d. 6.377 dan 2.092
e. 6.377 dan 2.091

Jwb : A. 1.822 dan 5.467


Pembahasan :
Pola deret di atas adalah (n x 3) +1.
Jadi, suku berikunya : (607 x 3) +1 = 1822 dan (1822 x 3) + 1 = 5467.

56. DERET ANGKA: 5, 9, 26, 90, ….., 1.900


a. 175
b. 282
c. 290
d. 299
e. 376

Jwb : E. 376
Pembahasan :
Pola deret angka di atas adalah (n + 4) x a, dimana a = 1, 2, 3, 4, 5, dan seterusnya.
Jadi, deret angka yang kosong adalah (90 + 4) x 4 = 376
• (5+4) x 1 = 9
• (9+4) x 2 = 26
• (26+4) x 3 = 90
• (90+4) x 4 = 376
• (376+4) x 5 = 1.900

57. Manakah yang tak golongan ….


a. Tongkol

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 38
WWW.CPNSONLINE.COM
b. Kakap
c. Salmon
d. Tenggiri
e. Gurame

Jwb : E. Gurame
Pembahasan :
Semua ikan air lau (Asin), Gurame ikan air tawar.

58. Manakah yang tak segolongan ….


a. Jawa
b. Sunda
c. Batak
d. Banjar
e. Padang

Jwb : E. Padang
Pembahasan :
(Semua nama suku (etnis), Padang nama Kota).

59. Manakah yang tak segolongan ….


a. Salak
b. Lobak
c. Ketela
d. Kacang tanah
e. Ubi

Jwb : A. Salak
Pembahasan :
Semua didapat dari akar, Kecuali salak.

60. TELLER : BANK = ____ : _____

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 39
WWW.CPNSONLINE.COM
a. Kasir : Cek
b. Peminjam : Pinjaman
c. Artis : Museum
d. Pelayan : Restoran

Jwb : D. Pelayan: Restoran


Pembahasan :
Teller berkerja di bank, pelayan berkerja di restoran, sehingga:
Teller : Bank = Pelayan : Restoran.

61. Hukum: Penduduk = ……. : ….


a. Demokrasi: Komunis
b. Kekang: kuda
c. Tiran: deposit
d. Senjata: damai
e. Bandit: polisi

JAWABAN. B. Kekang: Kuda


Hubungan analog pertanyaan adalah fungsi.
Untuk mengendalikan penduduk dipakai hukum, untuk mengendalikan kuda dipakai
kekang.

62. Suatu keluarga mempunyai empat orang anak yang bergelar sarjana. Ani
A memperoleh
gelar sarjana sesudah Cindy.
C Budi menjadi sarjana sebelum Dodi
odi dan bersama dengan
Ani.. Siapakah yang menjadi sarjana yang paling awal?
a. Ani
b. Budi
c. Cindy
d. Dodi
e. Ani dan Budi

Jwb : C. Cindy
Pembahasan :

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 40
WWW.CPNSONLINE.COM
Suatu keluarga mempunyai empat orang anak yang bergelar sarjana. Ani
A memperoleh
gelar sarjana sesudah Cindy.
C Budi menjadi sarjana sebelum Dodi
odi dan bersama dengan
Ani. Dari soal dapat dibentuk susunan sebagai berikut:
C –(A=B) – D
Jadi, yang menjadi sarjana paling awal adalah Cindy.
C

63. Dalam acara reuni kampus informatika diadakan acara ramah tamah. Acara sambutan
ketua panitia dilaksanakan sebelum doa. Pertunjukan band mengambil lokasi waktu
paling banyak. Ketua panitia harus menyelesaikan acara penghargaan guru besar yang
diselenggarakan agar undangan tidak
tidak meninggalkan ruang sebelum band selesai. Doa
dibacakan setelah ramah tamah. Susunan acara reuni kampus informatika berdasarkan
uraian di atas adalah ….
a. Penghargaan – band – doa – sambutan – ramah tamah
b. Sambutan – penghargaan – band – ramah tamah – doa
c. Sambutan – doa – penghargaan – band – ramah tamah
d. Penghargaan – sambutan - band – doa – rama tamah
e. Penghargaan – band – doa – rama tamah

Jwb : B. Sambutan – penghargaan – band – ramah tamah – doa


Pembahasan :
Dari keterangan soal diperoleh :
Sambutan < Doa
Sambutan < Band
Ramah tamah < Doa
Penghargaan < Band
Susunan acara reuni kampus informatika berdasarkan uraian di atas adalah Sambutan
– penghargaan – band – ramah tamah – doa.

64. Bila naik kereta api, harus membayar kontan atau memakai tiket abonemen. Badu naik
kereta api padahal tidak membayar kontan.
Simpulan yang tepat adalah ….
a. Badu tidak membayar untuk naik kereta api.
b. Badu membayar kontan untuk naik kereta api.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 41
WWW.CPNSONLINE.COM
c. Badu
du membayar dengan tiket abonemen.
d. Badu
du tidak mempunyai tiket abonemen.
e. Badu tidak mempunyai uang kontan.

Jwb : C. Badu
du membayar dengan tiket abonemen.
Pembahasan :
Untuk naik kereta api dapat menggunakan salah satu dari 2 (dua) cara, yaitu
membayar kontan atau memakai tiket abodemen. Jika
J Badu
du tidak membayar kontan,
berarti dia membayar
membaya dengan tiket abodemen.

65. Jika
ika hujan selama tiga jam, jalan protokol tergenang air setinggi 30 cm.
Jika jalan protokol tergenang air setinggi 30 cm, sebagian mobil sedan dan sebagian
sepeda motor tidak dapat melintasinya.
Simpulan yang tepat jika hujan selama
se tiga jam adalah ….
a. Semua sedan dan sepeda motor tidak dapat melintasi di jalan protocol.
b. Semua sedan dan sepeda motor dapat melintasi di jalam protocol.
c. Sebagian sedan dan sebagian sepeda motor dapat melintasi di jalan protocol.
d. Semua sedan dan sebagian
sebagian sepeda motor tidak dapat melintasi di jalan protocol.
e. Sebagian sedan dan semua sepeda motor dapat melintasi di jalan protocol.

Jawaban
C. Sebagian sedan dan sebagian sepeda motor dapat melintasi di jalan
jal protokol.
Pembahasan:
Dengan hukum silogisme, maka jika hujan selama tiga jam, sebagian sedan dan
sebagian sepeda motor dapat melintasi di jalan protokol.

66. Hewan golongan unggas berkembang biak dengan cara bertelur.


Buaya hewan bukan unggas yang berkembang biak dengan cara bertelur.
Kesimpulan yang tepat
t tentang buaya adalah …..
a. Memiliki cara berkembang biak yang tidak sama dengan unggas.
b. Memiliki ciri-ciri
ciri yang sama dengan unggas.
c. Memiliki cara berkembang biak yang sama dengan unggas.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 42
WWW.CPNSONLINE.COM
d. Memiliki telur yang sama dengan golongan unggas.
e. Memiliki cara bertelur
ber yang sama dengan unggas.

JAWABAN
C. Memiliki cara berkembang biak yang sama dengan unggas.

Pembahasan:
Unggas berkembang biak dengan bertelur.
Buaya bukan unggas.
Buaya berkembang biak dengan bertelur.
Jadi, buaya memiliki cara berkembang biak yang sama dengan unggas.

67. Bahan katun lebih baik daripada bahan nilon.


Bahan yang lebih baik, lebih tahan lama dan lebih mahal.
Simpulan yang tepat adalah ….
a. Bahan nilon lebih tahan lama dan lebih mahal daripada bahan katun.
b. Bahan nilon tidak lebih tahan lama,
lama, tetapi lebih mahal daripada bahan katun.
c. Bahan nilon tidak lebih tahan lama dan tidak lebih mahal dari pada bahan katun.
d. Bahan nilon lebih tahan lama, tetapi tidak lebih mahal daripada bahan katun.
e. Bahan nilon sama tahan lama dan sama mahalnya dengan bahan katun.

JAWABAN
C. Bahan nilon tidak lebih tahan lama dan tidak lebih mahal dari pada bahan katun.
Pembahasan :
 Bahan yang lebih baik lebih tahan lama dan lebih mahal.
 Bahan katun lebih baik daripada bahan nilon.
Maka bahan nilon tidak lebih tahan lama
lama dan tidak lebih mahal daripada bahan katun.

68. Sayur lode lebih bergizi daripada sayur tumis.


Sayur yang lebih bergizi lebih enak dan lebih mahal harganya.
Simpulan yang tepat adalah …..
a. Sayur tumis lebih enak dan lebih mahal daripada sayur lodeh.
b. Sayur tumis tidak lebih enak dan lebih mahal daripada sayur lodeh.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 43
WWW.CPNSONLINE.COM
c. Sayur tumis tidak lebih enak dan tidak lebih mahal daripada sayur lodeh.
d. Sayur tumis lebih enak dan tidak lebih mahal daripada sayur lodeh.
e. Sayur tumis sama enak dan sama mahalnya dengan sayur lodeh,
lo

Jwb:
C. Sayur tumis tidak lebih enak dan tidak lebih mahal daripada sayur lodeh.
Pembahasan :
 Sayur yang lebih bergizi, lebih enak dan lebih mahal harganya.
 Sayur lodeh lebih bergizi daripada sayur tumis.
Maka sayur tumis tidak lebih enak dan tidak lebih
lebih mahal daripada sayur lodeh.

69. Nalar Analisa:


Dalam rangka seleksi calon anggota tim bola basket putri dilakukan pengukuran tinggi
badan. Anis lebih tinggi daripada bunga. Tinggi centika sama dengan tinggi Esty,
Fentya lebih tinggi daripada Dawiyah,
Dawiyah hanya ada dua peserta yang tinggi badannya
sama.
Jika centika lebih tinggi daripada Anis maka ….
a. Anis lehih tinggi daripada Esty.
b. Esty lebih tinggi daripada Bunga.
c. Centika lebih tinggi daripada Dawiyah.
d. Fentya lebih tinggi daripada bunga.

Jwb : B. Esty lebih tinggi daripada Bunga.


Pembahasan :
Di ketahui pernyataan:
1. A > B
2. C = E
3. F > D
4. Hanya ada dua peserta yang tinggi badanya sama.

Dari soal diketahui C > A, artinya E > A.


C=E>A>B

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 44
WWW.CPNSONLINE.COM
Karena Estika sama tingginya dengan centika, padahal mereka lebih tinggi
t dari Anis,
maka Esty pasti lebih tinggi daripada Bunga (yang lebih rendah dari Anis).

70. Nalar Analisa:


Dalam rangka seleksi calon anggota tim bola basket putri dilakukan pengukuran tinggi
badan. Anis lebih tinggi daripada bunga. Tinggi centika sama dengan
de tinggi Esty,
Fentya lebih tinggi daripada Dawiyah,
Dawiyah hanya ada dua peserta yang tinggi badannya
sama.
Pernyataan yang pasti salah adalah ….
a. Bunga lebih tinggi daripada Dawiyah
b. Anis lebih tinggi daripada Dawiyah
c. Anis sama tinggi dengan Esty
d. Dawiyah lebih tinggi daripada Anis.

Jwb : C. Anis sama tinggi dengan Esty


Pembahasan :
Lihat pernyataan (2) dan (4). Karena hanya ada dua (centika & Esty) orang yang
memiliki tinggi sama maka tidak mungkin Anis sama tinggi dengan Esty.

71. Nalar Analisa:


Dalam rangkaa seleksi calon anggota tim bola basket putri dilakukan pengukuran tinggi
badan. Anis lebih tinggi daripada bunga. Tinggi centika sama dengan tinggi Esty,
Fentya lebih tinggi daripada Dawiyah,
Dawiyah hanya ada dua peserta yang tinggi badannya
sama.
Jika Bunga lebih
ebih tinggi daripada Fentya maka ….
a. Anisa lebih tinggi
inggi daripada Dawiyah
b. Feny lebih tinggi
inggi dariada Anis.
c. Dawiyah lebih tinggi daripada Bunga
d. Centika lebih tinggi daripada Fentya

Jwb : A. Anisa lebih tinggi daripada Dawiyah


Pembahasan :
Diketahui B > F

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 45
WWW.CPNSONLINE.COM
Maka, akan pasi terjadi urutan A > B > F > D > C = E. Centika dan Esty dapat di
posisi terakhir setelah Dawiyah.

72. Seorang pekerja dibayar Rp.800 perjam. Ia bekerja dari pukul 08.00 – 16.00. Ia akan
mendapatkan tambahan sebesar 50% perjam jika bekerja melampaui
melampaui pukul 16.00. jika
ia memperoleh Rp 8.000 pada hari itu, pukul berapakah ia pulang?
a. 16.20
b. 16.40
c. 17.00
d. 17.20

Jwb : D. 17.20
Pembahasan :
Dari pukul 8.00 – pukul 16.00, pekerja ini bekerja selama 8 jam.
Upah 1 hari = 8 x Rp800 = 6.400
Upah tambahan lembur
lem adalah 50%
Upah 1 jam 50% x Rp800 = Rp400.
Jadi, upah lemburnya = Rp800 + Rp400 = Rp 1.200

Upah lembur yang didapat hari itu = Rp 8.000 – Rp 6.400 = Rp 1.600

Jadi, hari itu ia bekerja lembur selama = Rp 1.600 : Rp 1.200 = 1 jam 20 menit.
Dia akan pulang
lang pada pukul 16.00 + 1 jam 20 menit = pukul 17.20.

73. Pada saat ini, harga satu lusin kelereng dan sepuluh kilogram salak adalah sama. Jika
harga satu lusin kelereng telah naik sebesar 10% dan harga salak naik sebesar 2%,
maka untuk membeli satu lusin kelereng dan sepuluh kilogram salak diperlukan
tambahan uang sebesar ….
a. 10%
b. 12%
c. 2%
d. 6%

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 46
WWW.CPNSONLINE.COM
Jwb : D. 6%
Pembahasan :
Misal :
Harga 1 lusin kelereng = harganya 10 kg salak = 100%
Jadi, harga campuran antara kelereng dan salak = 100% + 100% = 200%
Setelah dinaikan,
n, harga campurannya menjadi:
= (100% + 10%) + (100% + 2%)
=110% + 102%
= 212%

Jadi, untuk membeli 1 lusin kelereng dan 10 kg salak setelah dinaikkan, diperlukan
uang tambahan sebesar:
  
 

  

= 

= (212% - 200%) : 2
= 6%

74. Seekor ayam beratnya berkurang 30% setelah dimasak menjadi ayam goreng. Jika
berat ayam goreng adalah 8,4 ons, berapakah berat ayam mula-mula?
mula mula?
a. 1 kg
b. 1,2kg
c. 1,3kg
d. 1,1kg

Jwb : B. 1,2 Kg
Pembahasan :
Misal berat ayam semula =D
Maka berat ayam setelah menjadi ayam goreng = D – (Dx30%)
8,4 = D – 30%d
8,4 = 70% D
D=8,4 : 70%

D =8,4 x


D = 12 ons

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 47
WWW.CPNSONLINE.COM
D = 1,2 kg

75. Ani telah mengikuti tes matematika sebanyak N kali. Pada tes berikutnya ia
memperoleh nilai 83 sehingga nilai rata-rata
rata rata Ani adalah 80. Tapi, jika nilai tes tersebut
adalah 67, maka rata-ratanya
rata adalah 76. Nilai n adalah ….
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
e. 6

Jwb : B. 3
Pembahasan:
  ,  
Rata-rata  = 

   


 Pada tes berikutnya mendapat nilai 83


 !
80 = "
 80 - . 1 = JTawal + 83

80n + 80 = JTawal + 83
80n – 3 = JTawal …(i)

 Pada tes berikutnya mendapat nilai 67


#$%&%' (
76 = "
 76 (n+1) = JTawal + 67

76n
76n + 76 = JTawal + 67
76n+9=JT
76n+9=JT …(ii)

Persamaan (i) = (ii), maka:


80n-3=76n+9
80n-76n
76n = 9+3  4n=12

n= ) * 3

76. Ahmad membeli sepatu sebanyak 20 pasang dengan harga masing-masing


masing
Rp35.000,00 per pasang. 20% dari sepatu tersebut dijual dengan kerugian 10% dan

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 48
WWW.CPNSONLINE.COM
sisanya dijual dengan keuntungan 50%. Berapa jumlah uang yang diterima Ahmad
dari keseluruhan penjualan sepatu tersebut?
a. Rp500.000,00
b. Rp750.000,00
c. Rp926.000,00
d. Rp966.000,00
e. Rp1.000.000,00

Jwb:D. Rp 966.000
Pembahasan :
Ahmad membeli sepatu sebanyak 20 pasang Harga 20% dari sepatu tersebut dijual
dengan kerugian 10% dan sisanya di jual dengan keuntungan 50%.
Maka, perhitungannya
perhitungann adalah sebagai beriku:
Harga jual I (kerugian 10%)= Rp 31.500
Harga jual II (keuntungan 50%)= Rp 52.500

Jual I =  0 20 0 31.500

= 126.000

Jula II =  020 052.500
0

= 840.000
Jumlah uang yang diterima Ahmad dari keseluruhan penjualan sepatu (total
keseluruhan)
= hasil Jual I + hasil Jual II
= 126.000 + 840.000 = 966.000

77. Sepuluh anak membentuk kelompok bermain yang masing-masing


masing masing terdiri atas empat
anak dan enam anak. Rata-rata
Rata rata usia kelompok empat anak adalah 6 tahun, dan
kelompok enam anak adalah 6,5 tahun. Jika satu anak dari masing-masing
masing kelompok
ditukarkan maka rata-rata
rata rata usia kedua kelompok sama. Berapa tahun selisih usia kedua
anak yang ditukarkan?
a. 1,2
b. 1,0
c. 0,5
d. 0,4
7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 49
WWW.CPNSONLINE.COM
e. 0,1

Jwb : A. 1,2
Pembahasan :
Untuk mempermudah mengerjakan, senderhanakan
senderhanakan soal menjadi bentuk persamaan
matematika dengan terlebih dahulu melakukan permisalan.
Misalkan, usia yang dipertukarkan adalah A dan B.
Total Usia kelompok Persamaan = 4x6 = 24
Total Usia Kelompok Kedua = 6x6,5=39
)56 !765
)
= (

144 – 6A+6B=156-4B+4A
6A+6B=156
10B-10A=156-144
144
10B-10A=12
B-A=1,2
Jadi, selisih usia anak yang dipertukarkan adalah 1,2 tahun.

78. Peserta Ujian Seleksi CPNS tahun 2013 naik 10% dibandingkan dengan tahun lalu.
Peserta perempuan naik 20%, sedangkan peserta laki-laki
laki laki naik 5%. Jika banyak
peserta laki-laki
laki tahun lalu 300 ribu orang, maka banyak peserta Ujian Seleksi CPNS
tahun 2013 adalah …
a. 530 ribu
b. 520 ribu
c. 510 ribu
d. 500 ribu
e. 495 ribu

Jwb : E. 495 ribu


Pembahasan:
Banyak peserta laki-laki
laki tahun 2012 = 300 ribu orang.
Misal:
Banyak
nyak peserta tahun 2012 = x
Maka , banyak peserta perempuan tahun 2012 = (x – 300) ribu orang.
Sehingga, peserta pada tahun 2013:

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 50
WWW.CPNSONLINE.COM
Laki-laki
laki + perempuan =
8  
300 x  + (x – 300)x = X x 
9 9
315 + - 360 = (dikali 100)
 

31.500 + 120x – 36.000 = 110x


120x – 110x = 36.000 – 31.500
 10x = 4.500
 X = 450
Banyak peserta tahun 2012 = 450 ribu orang.
Jadi, banyak peserta tahun 2013 adalah :

x 450 = 495 ribu orang


79. Dari pecahan berikut, yang tekecil adalah ….


a. ½
b. 7/8
c. 8/9
d. 6/7

Jwb : A. 1/2
Pembahasan :
Urutan nilai dari yang kecil ke yang besar adalah:
 ( 
: * 0,500<;: * 0,857< ; : * 0,875<;:7 * 0,889<

80. Peta X berskala 1:100.000 dengan garis tepi berukuran 120cm x 90 cm. Jika peta
tersebut digambar dengan garis tepi 100 cm x 75cm, skalanya berubah menjadi ….
a. 1:60.000
b. 1:75.000
c. 1:90:000
d. 1:100.000
e. 1:120.000

JWB: E. 1:120.000

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 51
WWW.CPNSONLINE.COM
Pembasan:
J1xP1 = J2xP2
J1 = jarak pada peta 1
P1 = penyebut skala di peta 1
J2 = jarak di peta 2
P2= penyebut skala di peta 2
 120 x 100.000 = 100 x P2
P2 = 120.000
 Jadi skala dipeta 2 adalah 1:120.000

81. Suatu desa terdiri dari 238 keluarga dengan rata-rata


rata rata jumlah anggota setiap keluarga
adalah 4 orang dan jumlah orang dewasa seluruhnya adalah 580 orang. Suatu saat desa
tersebut terserang wabah virus X dengan peluang tertular
tertular virus adalah 0,5 bagi anak-
anak
anak. Berapa orang anak yang diperkirakan akan tertular virus itu?
a. 186
b. 261
c. 290
d. 372

Jwb : A. 186
Pembahasan :
Jumlah Warga = 238 x 4 = 952
Jumlah anak-anak
anak = 952-580=372
952
Tertular virus = 186

82. 1003 + 1002 + 1001 +…. dan seterusnya +4+3+2+1= …?


a. 503506
b. 503606
c. 503507
d. 503607

Jwb : A. 503506
Pembahasan :

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 52
WWW.CPNSONLINE.COM
Banyak suku = n = 1003
Suku pertama =a=1003
=a=10
Suku terakhir =c=1
"
Jumlah = s = (a+c)

!
= (1003+1)

!
= (1004)


=1003x502
=503506

83. Persamaan garis yang melalui titik A(-2,3)


A( dan titik B(4,-3)
3) adalah ...
A.
B.
C.
D.

JAWABAN
A.

84. Diketahui sebuah kubus ABCD.EFGH dengan rusuk-rusuk


rusuk tegaknya adalah AE, BF,
CG, dan DH, dengan panjang rusuk 4 cm. Titik P merupakan titik potong antara
diagonal bidang EG dengan diagonal bidang HF. Jarak titik P ke titik C adalah ...

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 53
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN

85. Diketahui sebuah balok ABCD.EFGH dengan rusuk-rusuk


rusuk tegaknya adalah AE, BF,
CG, dan DH, dengan panjang rusuk AB adalah 6 cm, panjang rusuk BC adalah 4 cm,
dan panjang rusuk CG adalah 3 cm. Jarak antara garis HF dengan garis AC adalah ...
A. 3 cm
B. 4 cm
C. 5 cm
D. 6 cm

JAWABAN
A. 3 cm
Misalkan P titik potong
potong diagonal bidang HF dengan diagonal bidang EG, dan Q titik
potong antara diagonal bidang AC dengan diagonal bidang BD, sehingga PQ
merupakan jarak antara garis HF dengan garis AC. Karena garis PQ tegaklurus dengan
garis-garis
garis EG dan HF yang berpotongan pada
pada bidang EFGH maka garis PQ tegak
lurus bidang EFGH. Juga karena garis PQ tegaklurus dengan garis-garis
garis AC dan BD
yang berpotongan pada bidang ABCD maka garis PQ tegak lurus bidang ABCD.
Sehingga garis PQ sejajar dan garis CG. Selain itu panjang PQ sama dengan panjang
CG, yaitu 3 cm.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 54
WWW.CPNSONLINE.COM
86. Diketahui sebuah balok ABCD.EFGH dengan rusuk-rusuk
rusuk rusuk tegaknya adalah AE, BF,
CG, dan DH, dengan panjang rusuk EF adalah 8 cm, panjang rusuk AD adalah 6 cm,
dan panjang rusuk CG adalah 4 cm. Panjang diagonal ruang AG adalah ...
.
a. 10 cm
b. √112 BC
c. √116 BC
d. 11 cm

JAWABAN

c. √116 BC

87. Diketahui sebuah balok ABCD.EFGH dengan rusuk-rusuk


rusuk rusuk tegaknya adalah AE, BF,
CG, dan DH. Jika panjang diagonal bidang EG adalah 15 cm, panjang rusuk BC
adalah 9 cm, dan panjang rusuk CG adalah 4 cm, maka volume balok tersebut
adalah...

A. 540 cm3

B. 432 cm3

C. 360 cm3

D. 288 cm3

JAWABAN
B. 432 cm3

EG =15 cm, berarti AC =15 cm. Karena BC= 9 cm, dan segitiga ABC merupakan
segitiga siku-siku,
siku, maka dengan menggunakan teorema Phytagoras, diperoleh panjang
AB adalah 12 cm. Sehingga volume balok adalah (12× 9× 4) cm3 = 432 cm3

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 55
WWW.CPNSONLINE.COM
88. Suatu aquarium yang terbuat dari kaca berbentuk prisma segienam beraturan memiliki
rusuk alas dengan panjang 8 cm dan tinggi prisma adalah 6 cm. Jika aquarium tersebut
diisi dengan airr sampai penuh, maka air yang diisikan ke dalam aquarium sebanyak...
A. 192 cm3

JAWABAN

89. Suatu kerucut lingkaran tegak dengan jari-jari


jari jari lingkaran alas 6 cm, dengan tinggi juga
6 cm,dipotong suatu bidang sejajar alas sehingga bidang irisannya dengan kerucut
berbentuk lingkaran dengan jari-jari
jari jari 2 cm dan terbentuklah suatu kerucut terpancung.
Perbandingan volume bagian atas terhadap bagian bawah dari kerucut terpancung
adalah...

A. 1 : 3

B. 1 : 6

C. 1 : 18

D. 1 : 26

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 56
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN
D. 1 : 26

90. Sebuah bola melalui


mela titik-titik sudut segitiga ABC, siku-siku
siku di A. Jika diketahui
panjang AB = 3, panjang BC = 5, dan pusat bola berjarak 6 dari bidang segitiga, maka
jari-jari
jari bola adalah...
A. 6
B. 13/2
C. 13
D. 81/4

JAWABAN

B. 13 / 2

91. SOAL PERTANYAAN:

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 57
WWW.CPNSONLINE.COM
a. 300
b. 450
c. 600
d. 750

JAWABAN
A. 300

92. SOAL PERTANYAAN:

A. 704.000 cm3

B. 70.400 cm3

C. 7.040 cm3

D. 704 cm3

JAWABAN

A. 704.000 cm3

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 58
WWW.CPNSONLINE.COM
93. SOAL PERTANYAAN:

A. 440 cm2

B. 594 cm2

C. 748 cm2

D. 880 cm2

JAWABAN

A. 440 cm2

94. Saya baru saja dimutasikan ke unit lain yang sama sekali baru bagi saya. Sikap saya
adalah...
A. Berusaha memahami mekanisme kerja unit melalui arsip dan aturan kebijakan
B. Jarang masuk karena belum jelas apa yang harus dikerjakan
C. Duduk duduk saja sambil menunggu perintah atasan
D. Berusaha mempelajari dan memahami mekanisme kerja unit melalui rekan
sejawat.
E. Mengamati proses pekerjaan yang dilakukan rekan sejawat

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 59
WWW.CPNSONLINE.COM
JAWABAN:
D. Berusaha mempelajari dan memahami mekanisme kerja unit melalui rekan
sejawat

95. Andi adalah seorang karyawan yang rajin. Namun apa yang akan terjadi pada masa
mendatang tak ada yang tahu
A. Andi tetap saja akan terkena PHK jika ekonomi nasional lesu
B. Mustahil karyawan serajin Andi kena PHK
C. Karakter Andi sebagai karyawan rajin dapat membantu kenaikan karirnya kelak
D. Pemecatan banyak karyawan tidaklah terlalu berpengaruh terhadap citra
perusahaan
E. Harusnya karyawan rajin tak boleh kena PHK

JAWABAN:
C. Karakter Andi sebagai karyawan rajin dapat membantu kenaikan karirnya kelak

96. Dalam rapat staf dan pimpinan, pendapat saya dikritik keras oleh peserta rapat lainnya.
Respon saya adalah ...
A. Mencoba sekuat tenaga mempertahankan pendapat saya
B. Menyerang semua peserta yang mengeritik pendapat saya
C. Mencoba mempelajari kritikan tersebut dan berbalik mengkritik dengan tajam
D. Menerima kritikan tersebut sebagai masukan
E. Diam saja

JAWABAN:
D. Menerima kritikan tersebut sebagai masukan

97. Ketika saudara dekat saya meminta bantuan saya untuk melakukan sesuatu yang
cenderung melanggar
nggar hukum, maka tindakan saya:
saya
A. Menolak dengan keras
B. Menolak dan menjelaskan alasannya
alasa
C. Melakukannya untuk yang pertama dan terakhir kalinya
D. Karena dia saudara dekat saya, maka saya melakukannya kali ini saja

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 60
WWW.CPNSONLINE.COM
E. Mempertimbangkan risikonya baru melakukannya kalau memungkinkan saya
menanggung risikonya

JAWABAN:
B. Menolak dan menjelaskan alasannya

98. Seluruh pekerjaan telah selesai saya kerjakan namun jam kerja hari ini masih tersisa
sekitar 2 jam lebih.
A. Mumpung masih di kantor dengan fasilitas internet, maka saya pergunakan
untuk update status jaringan sosial facebook
B. Setelah lelah bekerja hari ini, saya rasa tak ada salahnya saya mengobrol
dengan rekan-rekan
rekan rekan kerja lain untuk sekedar mengisi waktu
C. Saya lebih suka membaca tabloid infotainment
D. Saya pergunakan untuk chatting dengan kawan lama
E. Saya pergunakan untuk membaca buku-buku
buku buku pengembangan diri.

JAWABAN:
E. Saya pergunakan untuk membaca buku-buku
buku buku pengembangan diri.

99. Menurut saya, bekerja merupakan upaya untuk meraih kesuksesan. Untuk itu upaya
saya adalah….
A. Bekerja dengan disiplin dan selalu berusaha yang terbaik
B. Berusaha mengatasi orang yang menghalangi upaya saya
C. Bekerja keras
D. Bekerja sampai larut malam
E. Bekerja berdasarkan kontrak kerja

JAWABAN:
A. Bekerja dengan disiplin dan selalu berusaha yang terbaik

100. Setelah menyelesaikan pekerjaan tertentu, saya ….


A. Langsung melakukan aktifitas lain
B. Istirahat sejenak
7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 61
WWW.CPNSONLINE.COM
C. Mengakses situs jejaring sosial semacam facebook untuk mengetahui kabar
terbaru dari kerabat dan kawan saya
D. Membaca koran
E. Meneliti pekerjaan tersebut apakah masih ada kekeliruan, lalu melakukan
aktifitas lain.

JAWABAN:
E. Meneliti
iti pekerjaan tersebut apakah masih ada kekeliruan, lalu melakukan
aktifitas lain.

7 CPNSONLINE INDONESIA
KOMPETISI KE-7 Page 62
WWW.CPNSONLINE.COM

Anda mungkin juga menyukai