Anda di halaman 1dari 14

Lembar Penilaian Pembelajaran

Sekolah : SMK Negeri 1 Kolaka


Prog. Keahlian : Parwisata
Komp. Keahlian : Tata Busana
Mata Pelajaran : Tekstil
Kelas / Semester : X / 1 (Ganjil)
Alokasi Waktu Minimal : 3 JP / @ 45 menit

A. Kompetensi Inti & Kompetensi Dasar

Kompetensi Inti
1. KI 3 :
Memahami, menerapkan dan menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
2. KI 4 :
Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajariya disekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar
3.3 Menganalisis serat tekstil dari selulosa
4.3 Menyajikan hasil analisis pemeriksaan serat tekstil dari selulosa

B. Indikator pencapaian kompetensi


1. Indikator KD Pada KI Pengetahuan
3.3.1 : Menjelaskan serat tekstil dari selulosa

3.3.2 : Membedakan serat dari selulosa


3.3.3 : Menetapkan serat tekstil dari selulosa
3.3.4 : Menganalisis serat tekstil dari selulosa

2. Indikator KD Pada KI Keterampilan


4.3.1 : Menunjukan hasil analisis serat tekstil dari selulosa
4.3.2 : Menentukan serat tekstil dari selulosa
4.3.3 : Menyajikan serat tekstil dari selulosa

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui menggali informasi dan diskusi kelompok peserta didik dapat :

➢ Menjelaskan serat tekstil dari selulosa dengan tepat


➢ Menguraikan serat dari selulosa dengan benar
➢ Menetapkan serat tekstil dari selulosa dengan benar
➢ Menganalisis serat tekstil dari selulosa dengan benar
Melalui melakukan uji pembakaran peserta didik dapat :
➢ Menunjukan hasil analisi serat tekstil dari selulosa dengan tepat
➢ Menentukan serat tekstil dari selulosa benar
➢ Menerapkan serat tekstil dari selulosa tepat
KD Teknik Penilaian Instrumen
3.3 Menganalisis Tes tertulis 1. Soal Tes tertulis
2. Lembar tugas dan lembar
serat tekstil
penilaian tugas
dari selulosa

Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
● Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM.
Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan
remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar
● Guru memberi motivasi kepada peserta didik yang belum mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik
yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal).
b. Pengayaan
● Pengayaan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau
mencapai Kompetensi Dasar.
● Pengayaan dapat diberikan atau tidak, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.
● Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas
Penilaian Pengetahuan

Kompetensi Indikator pencapaian No. Level Soal Kunci jawaban Pens


dasar kompetensi soal Kognitif koran
3.3 3.3.1 : Menjelaskan 1 C1 Jelaskan Sellulosa (tumbuh tumbuhan) adalah golongan serat alam yang berasal dari 10
pengertian serat tumbuh-tumbuhan
Menganalisis serat tekstil dari
alami selulosa
serat tekstil selulosa
dari selulosa
3.3.2 : Mencontohkan 2 C2 Tuliskon contoh a. serat biji : 20
serat Kapas
serat dari selulosa
alami biji, batang,
daun dan buah
b. Serat batang : serat lenan

Serat rami
c. Serat Daun : abaka
Sisal
d. Serat buah : kelapa
3.3.3 : Mengklasifikas 3 C3 Klasifikasikan 1. Serat biji 40
serat solusa alami a. serat kapas
serat tekstil selulosa
berdasarkan  Kapas sangat higroskopis atau menghisap air.
sifatnya  Kapas tahan uji, tahan panas setrika yang tinggi.
 Tahan sabun yang kuat atau mengandung banyaklindi untuk
melarutkan kotoran dan tahan obat-obatkelantang. Jadi bahan kapas
dapat dikelantang.
 Kapas tidak tahan terhadap asam mineral dan asamorganik
b. serat kapuk
 Serat kapuk sangat tipis, lembut, licin dan tidak elastic sehingga
sulit untuk di pintal.
 Serat kapuk mudah mengembang dan berat jenis seratnya sangat
kecil.
 Menyerap suara, mudah terbakar, sifat melenting yang baik,
transparan, tidak higroskopis dan menahan panas.

2. Serat lenen
 Serat lenen kurang tahan terhadap asam dan basa.
 Terasa dingin karena sifat penghantar panas yang baik.
 Mempunyai permukaan yang halus sehingga mudah dicuci dan
disetrika.
 Sukar dicelup dibandingkan dengan serat kapas.
 Dapat dikelantang dengan baik.

3. Serat daun abaca

mempunyai keuletan atau kekuatan, tidak getas dan tidak mudah


robek atau putus, juga memiliki tekstur yang sangat baik dan memiliki
sifat mengkilat seperti memantulkan cahaya.

Serat abaka juga dinilai mempunyai daya apung, dan ketahanan


terhadap kerusakan dari air garam. Kualitas ini membuat serat abaka
sangat cocok sebagai benang / tali pintal alat-alat kelautan, terutama
digunakan untuk tali kapal, hawsers, kabel, tali pancing, tali transmisi,
kabel sumur pengeboran dan jaring ikan.
4. Serat buah kelapa
Kasar,kandungan iklin lebih tinggi,ada banyak rongga pada serat sabut
kelapa,dan kurang dapat dipengaruhi oleh kondisi basah

4 C3 Klasifikasikan a. Serat kapuk banyak dipakai untuk keperluan bahan pengisi


serat solusa alami b. Serat linen untuk kebutuhan lenan rumah tangga sperti taplak meja.
kegunaannya
c. Serat daun abaca untuk pembuatan bahan pakaian, kertas 30
d. Serat buah kelapa dijadikan keset sama sapu lantai

skor yang diperoleh


Nilai = X100
skor maksimal (100)
88 88 Skor Setiap Nomor Soal
Nama siswa/
NO No 1 No 2 No 3 No 4 Skor Perolehan Nilai
Kelompok Akhir
10 20 40 30

1. La ganita 10 18 35 25 8888

2. La erni

3 Wa marwan

4Wa w
Rubrik Penilaian (Pengetahuan)

Soal No 1

Skor 10 Jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/tepat sesuai dengan kajian teori
pada buku pembelajaran
Skor 7 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/mendekati kajian teori pada buku
pembelajaran

Skor 4 jika peserta didik menjawab tidak terlalu jelas /tepat dengan kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 1 jika peserta didik menjawab tidak sesuai dengan kajian teori pada
buku pembelajaran

Skor 0 jika peserta tidak menjawab satupun pertanyaan yang diberikan

Soal no. 2

Skor 20 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/tepat sesuai dengan kajian teori
pada buku pembelajaran

Skor 15 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas /mendekati kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 10 jika peserta didik menjawab tidak terlalu jelas /tepat dengan kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 5 jika peserta didik menjawab tidak sesuai dengan kajian teori pada
buku pembelajaran

Skor 0 jika peserta tidak menjawab satupun pertanyaan yang diberikan

Soal No. 3

Skor 40 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/tepat sesuai dengan kajian teori
pada buku pembelajaran

Skor 30 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas /mendekati kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 20 jika peserta didik menjawab tidak terlalu jelas /tepat dengan kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 10 jika peserta didik menjawab tidak sesuai dengan kajian teori pada
buku pembelajaran

Skor 0 jika peserta tidak menjawab satupun pertanyaan yang diberikan

Soal No. 4
Skor 30 Jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/tepat sesuai dengan kajian teori
pada buku pembelajaran
Skor 20 jika peserta didik mampu menjawab dengan jelas/mendekati kajian teori pada buku
pembelajaran

Skor 10 jika peserta didik menjawab tidak terlalu jelas /tepat dengan kajian teori Pada
buku pembelajaran

Skor 5 jika peserta didik menjawab tidak sesuai dengan kajian teori pada
buku pembelajaran

Skor 0 jika peserta tidak menjawab satupun pertanyaan yang diberikan

Penentuan Nilai
Nilai = Skor yang diperoleh x 100
skor maksimum (100)

1. Penilaian Ranah Keterampilan (uji pembakaran)

PENILAIAN KETERAMPILAN GERAK


MANIPULASI GERAKAN SKO
NILAI
NAMA Serat R
Serat biji Serat daun Serat buah
batang
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
GITO 4 3 4 3 14 88
RAHEL

a. Serat biji (kapas)


b. Serat batang (lenen, rami, goni dan henep)
c. Serat daun (abaka dan sisal)
d. Serat buah (kapuk dan sabuk kelapa)

INSRTUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN DENGAN UJI PEMBAKARAN


Bau

a. Jika mampu mengidentifikasi asap,bau,sifat sisa pembakaran dengan benar skor 4


b. jika mampu mengidentifikasi 3 ciri (asap,bau,sifat) dengan benar skor 3
c. Jika mampu mengidentifikasi 2 ciri saja skor 2
d. Jika mampu mengidentifikasi 1 ciri sebenarnya 1

Mengetahui, Kolaka, 2018


Ka. SMK Negeri 1 Kolaka Guru Mata Pelajaran

Abdul Muing, S.Pd.,M.M.Pd Hasanuddin, SE


........................ NIP.198002032008031003

Anda mungkin juga menyukai