Anda di halaman 1dari 2

PENGOPERASIAN OXYGEN GENERATOR SYSTEM RIX

INDUSTRIES DAN FILLING STATION

No. Dokumen No. Revisi Halaman


O 1-2
Tanggal Terbit : Ditetapkan oleh
STANDAR Direktur RSUD Pulau Morotai
PROSEDUR
OPERASIONAL

Oksigen Generator adalah mesin oksigen yang digunakan untuk pengisian


PENGERTIAN
oksigen ke dalam tabung melalui tenaga listrik dengan cara kerja AC/DC
TUJUAN Untuk pengisian oksigen ke dalam tabung

PETUGAS petugas oksigen


PERALATAN Oxygen Generator
Persiapan
Menggunakan alat pelindung diri ear plug
Penggunaan sarung tangan
Bersihkan daerah generator terhadap benda-benda yang merangsang
tanda bahaya
Pelaksanaan
Nyalakan semua MCB pada box panel (pada posisi ON), jangan nyalakan
dulu Compressed Air
Nyalakan Dreiyer terlebih dahulu tekan tombol pada posisi ON (jika
temperature Dreiyer sudah 3°C jalankan Compresor Air dengan cara
tekan tombol hijau pada mesin Compressed Air)
PROSEDUR Jangan buka dulu valve yang keluar dari Air tank / Air Receiving / yang
akan ke Oxygen Generator
Nyalakan power pada samping box Oxygen Generator pada posisi ON
maka layar akan menyala
Setelah tekanan Air Tank / Air Receiving 7.0 bar maka Compressed air
akan berhenti
Buka Valve Air tank / Air Receiving
Jalankan Oxygen Generator dengan cara :
Pilih pada layar menu, tekan pilihan proses PSA
Lihat posisi purity saat ini, jika purity kurang dari 92 maka jalankan
dengan pilihan manual
Jika produc tank sudah 6.00 bar purity belum sampai 94 maka buang
tekanan di Produc Tank di Valve yang sudah disediakan
Jika purity sudah mencapai 92 maka tekan stop pada layar dan
jalankan Auto
Mesin akan mati bila tekana Produc Tank mencapai 6.00 dan bila
PENGOPERASIAN OXYGEN GENERATOR SYSTEM RIX
INDUSTRIES DAN FILLING STATION
purity belum mencapai 94 buang lagi Produc Tank supaya mesinn
jalan lagi sampai purity 94.50
Jika purity sudah 94.50 biarkan sampai Tanki / Produc Tank penuh
dan System akan Automatyc Standby
Buka Valve Out pada Produc Tank dan pilih Valve keluaran (buat isi
atau ke Instalasi)
Jika mau isi tabung :
Konek tabung pada Filiing Station
Buka Valve atas tabung lalu buka Valve Filiing Station
Buka Valve Produc Tank yang mengalir ke mesin RIX Industries
Buka tombol RIX Industries ke arah AUTO
Maka pengisian pun jalan pada mesin Automatic jika tabung sudah
terisi 150 bar
Matikna mesin dengan cara putar tombol pada posisi keatas
Tutup Valve tabung dan Filling Station lalu lepas tabung
Matikan Valve pada Produc Tank yang mengarah kearah RIX
Industries
Biarkan Oxygen Generator Unit Standbyjika masih ada pemakaian
Pengemasan / Penyimpanan
Matikan Oxigen Generator tombol yang ada disamping panel (pada saat
posisi Standby)
Tutup Valve yang ada di Air Tank / Receiveing Tank yang mengarah ke
Oxigen Generator
Matikan Compressed Air dengan cara tekan tombol merah pada mesin
Matikan dreyer dengan cara tombol pada posisi OFF
Turunkan semua MCB
Maka kondisi Oxigen Generator Unit dalam posisi mati

Ruang UGD
UNIT TERKAIT Ruang Perawatan

Anda mungkin juga menyukai