Anda di halaman 1dari 7

PEMBEBANAN PIPA AIR BUANGAN

HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM MEMBUAT JARINGAN


PERPIPAAN :
1.MENGIKUTI JALAN
2.BENTUK SEPERTI DURI PADA IKAN (PIPA UTAMA DAN CABANG)
3.PIPA UTAMA TIDAK MELAYANI AIR BUANGAN HANYA MENAMPUNG DARI
PIPA CABANG
4.JIKA MELAYANI 100% MAKA NILAI TOTAL YANG KELUAR = DEBIT AIR
BUANGAN
5.JIKA TIDAK MELAYANI 100% (TAMBAK, SAWAH DLL) MAKA NILAI Q SESUAI
DENGAN % PEMBEBANAN
6.SISTEM DIBUAT SECARA GRAVITASI JIKA TIDAK BISA MAKA DIGUNAKAN
SISTEM PEMOMPAAN
RUMUS PERHITUNGAN PEMBEBANAN PIPA:

• Q average pembebanan = Q average hitung x % pembebanan

• Q peak pembebanan = Q peak hitung x % pembebanan


• Q minimum pembebanan = Q min hitung x % pembebanan
PENENTUAN ELEVASI MUKA TANAH

Rumus elevasi :
tx = (tt – tr) dx + tr
dt
Dengan :
tx = Elevasi titik yang dicari
tt = Elevasi titik tertinggi
tr = Elevasi titik terendah
dx = Jarak titik yang dicari dari kontur terendah
= (Skala Peta / Perbesaran peta) x Panjang titik yang dicari
100
dt = Jarak antara dua kontur diantara titik yang dicari
= (Skala Peta / Perbesaran peta) x Panjang titik antar kontur
100
PENENTUAN SLOPE MUKA TANAH

• Rumus Slope :
Slope = Elevasi awal – Elevasi akhir
Jarak
Atau
Slope = Δ H / Jarak

Jarak = (Skala peta / Perbesaran) x


(Panjang pipa dalam peta / 100)

Anda mungkin juga menyukai