Anda di halaman 1dari 1

Nilai normal carik celup :

Urobilinogen : 0,1-1,0 mg/dl

Glukosa : negatif

Bilirubin : negatif

Badan keton : negatif

Berat jenis : 1.001-1.035

Eritrosit : negatif

Ph : 5-9

Protein : negatif

Nitrit : negatif

Leukosit : negatif (baron, D.N, 1990)

Pada hasil carik celup terdapat ketidak normalan yaitu ada nya bilirubin dalam urine positif

Adanya bilirubin 0,05-1 mg/dl urin akan memberikan hasil positif dan keadaan ini menunjukkan
kelainan hati atau saluran empedu

Hasil positif palsu dapat terjadi bila dalam urin terdapat mefenamic acid, chlorpromazine dengan
kadar yang tinggi sedangkan negatif palsu dapat terjadi bila urin mengandung metaboli pyridium
atau serenium (baron, D.N, 1990)

Baron, D.N, 1990, patologi klinik, ED IV, Terj. Andrianto P dan Gunawan J, Penerbit EGC, Jakarta

Anda mungkin juga menyukai