Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PPKN

Nama : Rafita Nur Ayuliana

Kelas : X MS-3

No. Absen : 29

1. Peristiwa yang Menunjukkan Ancaman Terhadap Integrasi Nasional.

Nama Peristiwa Munculnya sifat hedonisme, yaitu kenikmatan pribadi dianggap


sebagai suatu nilai hidup tertinggi.
Penyebab Peristiwa Efek negatif dari globalisasi dan pelaku menganggapnya sebagai suatu
nilai yang harus diterapkan di zaman modern.
Pendapat Anda Kita sebagai generasi penerus bangsa seharusnya bisa memanfaatkan
teknologi yang semakin canggih ini dengan hal-hal yang positif seperti
misalnya hp, teknologi hp ini bisa kita gunakan untuk menambah
pengetahuan dan wawasan kita. Jika misalnya kita kurang paham
dengan materi pembelajaran yang disampaikan oleh guru ,kita bisa
mencarinya di internet agar kita menjadi lebih paham karena mungkin
kita menganggap penjelasan di internet itu lebih mudah untuk
dipahami.

2. Peristiwa yang Menunjukkan Dukungan Terhadap Integrasi Nasional

Nama Peristiwa Pawai kebhinekaan / 17 an.


Penyebab Peristiwa Menghindari disintegrasi bangsa akibat ISU SARA.
Pendapat Anda Sangat baik diterapkan disemua kalangan masyarakat, baik tua
maupun muda. Karena dengan begitu kita lebih tau arti bangsa kita,
yaitu sebagai bangsa yang majemuk, artinya bangsa kita ini terdiri dari
bermacam-macam pulau, suku bangsa, adat istiadat, dan lain
sebagainya. Pakaian yang digunakan saat pawai pun bermacam –
macam juga dari berbagai pakaian adat suku bangsa tertentu.Itu artinya
kita sudah mampu menerapkan semboyan bangsa kita yaitu
``Berbeda-beda tetapi tetap satu jua``yang bermakna walaupun
berbeda-beda tetapi tetap satu juga.

Anda mungkin juga menyukai