Anda di halaman 1dari 76

TUGAS AKHIR PRAKTIKUM FISIKA DASAR I

VISCOSITAS ZAT CAIR (M3)

EKA APRIYANI 01111840000001


ARYA BANDORO 01111840000002
AGUNG NUGROHO RAMADHAN 01111840000003
AMASTASIA SALSABILA M 01111840000005
AMIK RAFLY AZMI ULYA 01111840000006
ARIFA DIANA AGUSTIN 01111840000007
CLARISCA PUTRI RUSYDAH N 01111840000008
DANANG ISWAHYUDI 01111840000009
FANY RAHAYU HIDAYAH R 01111840000012
FITROTUL MILLAH 01111840000013
EVELINE BANGGA 01111840000106
FAIRUZ AMIRA 01111840000107

Asisten Pembimbing :
Aulia Anisa Firdaus 01111740000033
Muhammad Amru Al-Amin 01111840000056

DEPARTEMEN FISIKA
FAKULTAS ILMU ALAM
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
SURABAYA
2018
i
ABSTRAK

Telah dilakukan percobaan viskositas dengan tujuan untuk mengetahui viskositas


atau kekentalan suatu cairan dengan menggunakan viskositas bola jatuh. Viskositas
merupakan fluida yang memiliki kwantitas tertentu yang ditimbulkan oleh gesekan internal.
Prinsip-prinsip yang digunakan dalam percobaan ini adalah viskositas bola jatuh, gaya-gaya
yang bekerja yaitu gaya Archimedes, gaya stokes & gaya hidrostatis, aliran laminar&
trubulen, newton fluida dan bilangan Reynolds. Dalam praktikum ini alat dan bahan yang
digunakan adalah bola dengan variasi bola besar, bola kecil, dan kelereng; cairan dengan
variasi minyak goreng, parafin, oli SAE 40 dan oli SAE 20; tabung penampung cairan;
penggaris dan stopwatch. Terdapat pula variasi jarak yaitu 40 cm, 60 cm, dan 80 cm.
Langkah kerja yang dilakukan adalah pertama jari-jari dan massa bola diukur, kemudian
titik terminal ditentukan, setelah itu bola dimasukkan dan waktu bola dari titik terminal ke
jarak sesuai variasi dicatat. Langkah tersebut diulang 10 kali, kemudian diulang untuk
setiap variasi yang berbeda. Dari serangkaian percobaan tersebut, didapatkan data rata-rata
viskositas setiap cairan, yaitu minyak goreng … , parafin …, oli SAE 40 …, dan oli SAE
20 ….

Kata kunci: fluida, hokum stokes, viskositas.

i
ABSTRACT

Viscosity experiment had been done for knowing the viscosity or the thickness of the fluid
using falling ball viscosity. Viscosity is a fluid that has certain quality caused by internal
friction. Principles that used in this experiment is falling ball viscosity, and the force that
works in the experiment is Archimedes force, stokes force and hydrostatic force, laminar &
turbulence force, newton fluid and Reynolds number. In this experiment the equipment that
used are ball with three variation ( large small and marbles ) , fluid with four variation (
cooking oil, paraffin, SAE 40 & 20 oil ), falling ball viscometer , a ruler and a stopwatch.
There are 3 variation of length ( 40 cm, 60 cm, and 80 cm). The experimental procedure are
the radius and mass are measured, and then terminal point specified, after that the ball
dipped and the time measured from the terminal point to the point according to variation.
This step repeated 10 times, and then repeated for each variation. From the experiment ,
data obtained for each fluid, that is cooking oil ………. , paraffin ………. , SAE 40 oil
………, SAE 20 oil ……….

Keywords : Fluid, Stokes Law, Viscosity

ii
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas selesainya
laporan praktikum fisika dasar I yang berjudul “Viscositas Zat Cair”. Atas dukungan moral
dan materil yang diberikan dalam penyusunan makalah ini, maka penulis mengucapkan
banyak terima kasih kepada :
1. Prof. Ir. Joni Hermana, M.Sc.Es. Ph.D., selaku rektor Institut Teknologi Sepuluh
Nopember Surabaya, yang memberikan bimbingan, saran, ide dan kesempatan
untuk menggunakan fasilitas Laboraturium Fisika Dasar.
2. Dr. Yono Hadi Pramono, M.Eng., selaku kepala departemen fisika. Drs. Bachtera
Indarto, M.Si., Prof. Dr. rer. nat. Bagus Jaya Santosa, SU., Dr. Gatut Yudhoyono,
MT., Drs. Gontjang Prajitno, M.Si., Linda Silvia, M.Si., Drs. M. Zainul Asrori,
M.Si. dan M. Arif Bustomi, S.Si, M,Si., selaku dosen fiska dasar I kami, yang
banyak memberikan materi pendukung, masukan, bimbingan kepada penulis.
3. Aulia Anisa Firdaus dan Muhammad Amru Al-Amin, selaku asisten laboraturium
pembimbing kami, yang memberikan dorongan, masukan kepada penulis.
Penulis menyadari bahwa laporan praktikum fisika dasar I ini belumlah sempurna. Oleh
karena itu, saran dan kritik yang membangun dari reka-rekan sangat dibutuhkan untuk
penyempurnaan makalah ini.

Surabaya, 11 November 2018

Tim Penulis

iii
DAFTAR ISI
ABSTRAK .......................................................................................................................................i
ABSTRACT .................................................................................................................................... ii
KATA PENGANTAR ................................................................................................................... iii
DAFTAR GAMBAR ...................................................................................................................... v
DAFTAR GRAFIK ........................................................................................................................ x
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................................................. xi
BAB I PENDAHULUAN ...............................................................................................................1
1.1 Latar Belakang .................................................................................................................1
1.2 Perumusan Masalah .........................................................................................................1
1.3 Tujuan ..............................................................................................................................1
1.4 Batasan Masalah ..............................................................................................................1
1.5 Manfaat Praktikum ...........................................................................................................2
BAB II DASAR TEORI .................................................................................................................3
2.1 Viskositas .........................................................................................................................3
2.2 Viskositas Bola Jatuh .......................................................................................................4
2.3 Gaya-Gaya yang Bekerja .................................................................................................5
2.4 Aliran ...............................................................................................................................7
2.5 Jenis Fluida ......................................................................................................................8
2.6 Bilangan Reynolds ...........................................................................................................9
BAB III METODOLOGI ........................................................................................................... 10
3.1 Alat dan Bahan .............................................................................................................. 10
3.2 Skema Alat .................................................................................................................... 10
3.3 Langkah Kerja ............................................................................................................... 11
3.4 Diagram Alir Percobaan................................................................................................ 12
BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN ................................................................... 13
4.1 Analisa Data .................................................................................................................. 13
4.2 Analisa Perhitungan ...................................................................................................... 13
4.3 Grafik ............................................................................................................................ 14
4.4 Pembahasan................................................................................................................... 16
BAB V KESIMPULAN .............................................................................................................. 18
5.1 Kesimpulan ................................................................................................................... 18
5.2 Saran ............................................................................................................................. 18
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................................................. 19
LAMPIRAN................................................................................................................................. 20
BIOGRAFI.................................................................................................................................... 59

iv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2. 1 Skema Gaya Archimedes .................................................................................. 5


Gambar 2. 2 Gaya Hidrostatis pada Permukaan Lengkung ................................................... 6
Gambar 2. 3 Aliran Laminer .................................................................................................. 7
Gambar 2. 4 Aliran Trubulen ................................................................................................. 7
Gambar 3. 1 Viskositas Bola Jatuh…...................................................................................10

v
DAFTAR TABEL

Tabel 4. 1 Data waktu bola besar pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) ............................. 13
Tabel 4. 2 Data waktu bola kecil pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³)Error! Bookmark
not defined.
Tabel 4. 3 Data waktu kelereng pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 4 Data waktu bola besar pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 5 Data waktu bola kecil pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 6Data waktu kelereng pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 7 Data waktu bola besar pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 8Data waktu bola kecil pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 9Data waktu kelereng pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 10 Data waktu bola besar pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 11 Data waktu bola kecil pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 12Data waktu kelereng pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)Error! Bookmark not
defined.
Tabel 4. 13 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar
dan ketinggian 0.4 m ............................................................................................................ 13
Tabel 4. 14 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar
dan ketinggian 0.6 m ............................................................................................................ 22
Tabel 4. 15 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar
dan ketinggian 0.8 m ............................................................................................................ 22
Tabel 4. 16 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil
dan ketinggian 0.4 m ............................................................................................................ 23
Tabel 4. 17 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil
dan ketinggian 0.6 m ............................................................................................................ 23
Tabel 4. 18 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil
dan ketinggian 0.8 m ............................................................................................................ 24
Tabel 4. 19 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng
dan ketinggian 0.4 m ............................................................................................................ 24
Tabel 4. 20 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng
dan ketinggian 0.6 m ............................................................................................................ 25

vi
Tabel 4. 21 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng
dan ketinggian 0.8 m ............................................................................................................ 25
Tabel 4. 22 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 26
Tabel 4. 23 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 26
Tabel 4. 24 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 27
Tabel 4. 25 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 27
Tabel 4. 26 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 28
Tabel 4. 27 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 28
Tabel 4. 28 Perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan ketinggian
0.4 m..................................................................................................................................... 29
Tabel 4. 29 Perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan ketinggian
0.6 m..................................................................................................................................... 29
Tabel 4. 30 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 30
Tabel 4. 31 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 30
Tabel 4. 32 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 31
Tabel 4. 33 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 31
Tabel 4. 34 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 32
Tabel 4. 35 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 32
Tabel 4. 36 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 33
Tabel 4. 37 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 33
Tabel 4. 38 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 34
Tabel 4. 39 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 34
Tabel 4. 40 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 35
Tabel 4. 41 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 35
vii
Tabel 4. 42 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 36
Tabel 4. 43 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 36
Tabel 4. 44 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 37
Tabel 4. 45 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 37
Tabel 4. 46 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.4 m ................................................................................................................... 38
Tabel 4. 47 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.6 m ................................................................................................................... 38
Tabel 4. 48 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m ................................................................................................................... 39
Tabel 1 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian
0,4m…………………………………………………………………………………………………….……………………………………… 40
Tabel 2 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 41
Tabel 3 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 41
Tabel 4 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan ketinggian
0,4 m ................................................................................................................................................. 42
Tabel 5 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan ketinggian
0,6 m ................................................................................................................................................. 42
Tabel 6 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan ketinggian
0,8 m ................................................................................................................................................. 43
Tabel 7 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 43
Tabel 8 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 44
Tabel 9 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 44
Tabel 10 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 45
Tabel 11 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 45
Tabel 12 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 46
Tabel 13 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 46
Tabel 14 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,6m................................................................................................................................. 47

viii
Tabel 15 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 47
Tabel 16 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 48
Tabel 17 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 48
Tabel 18 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 49
Tabel 19 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 49
Tabel 20 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 50
Tabel 21 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 50
Tabel 22 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 51
Tabel 23 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,6 m................................................................................................................................ 51
Tabel 24 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,8 m................................................................................................................................ 52
Tabel 25 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,4 m................................................................................................................................ 52
Tabel 26 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan minyak kelapa .............. 53
Tabel 27 dengan ketinggian 0,6 m Ralat percobaan viskostas menggunakan kelereng pada larutan
minyak kelapa dengan ketinggian 0,8 m ........................................................................................... 53
Tabel 28 Ralat percobaan viskositas meggunakan kelereng pada larutan parafin dengan ketinggian
0,4 m ................................................................................................................................................. 54
Tabel 29 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan parafin dengan ketinggian
0,6 m ................................................................................................................................................. 54
Tabel 30 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan parafin dengan ketinggian
0,8 m ................................................................................................................................................. 55
Tabel 31 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan ketinggian
0,4 m ................................................................................................................................................. 55
Tabel 32 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan ketinggian
0,6 m ................................................................................................................................................. 56
Tabel 33 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan ketinggian
0,8 m ................................................................................................................................................. 56
Tabel 34 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan ketinggian
0,4 m ................................................................................................................................................. 57
Tabel 35 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan ketinggian
0,6 m ................................................................................................................................................. 57
Tabel 36 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan ketinggian
0,8 m ................................................................................................................................................. 58

ix
x
DAFTAR GRAFIK

Grafik 4. 1 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,4 m................................................................... 14


Grafik 4. 2 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,6 m................................................................... 14
Grafik 4. 3 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,8 m................................................................... 15

xi
DAFTAR LAMPIRAN

xii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Dalam kehidupan sehari- hari, kita tidak dapat terlepas dari fluida (cairan).
Cairan merupakan penunjang hidup manusia yang paling utama. Cairan memiliki
kekentalan yang berbeda-beda. Viskositas berguna untuk kehidupan sehari-hari seperti
sirup, minyak goreng, oli, parafin dan lainnya. Viskositas berguna untuk kehidupan
seperti halnya sirup yang dikentalkan agar tetap awet. Kekentalan adalah sifat dari suatu
zat cair di sebabkan adanya gerakan antara molekul zat cair dengan gaya kohesi pada
zat tersebut. Kekentalan zat cair tersebut adalah viskositas zat cair yang dapat
ditentukan besarnya. Besarnya kekentalan zat cair (viskositas) dinyatakan dengan suatu
bilangan yang menentukan kekentalan suatu zat cair. Hukum viskositas Newton
menyatakan bahwa untuk laju perubahan bentuk sudut fluida yang tertentu maka
tegangan geser berbanding lurus dengan viskositas.
Suatu zat memiliki kemampuan tertentu sehingga suatu padatan yang
dimasukkan kedalamnya mendapat gaya tekanan yang diakibatkan peristiwa gesekan
antara permukaan padatan tersebut dengan zat cair. Sebagai contoh, apabila kita
memasukkan sebuah bola kecil kedalam zat cair, terlihatlah bola tersebut mula-mula
turun dengan cepat kemudian melambat hingga akhirnya sampai didasar zat cair.
Viskositas zat cair itulah yang menyebabkan perubahan tersebut. Cairan dinyatakan
tidak kental akan memiliki nilai nol. Oleh karena itu untuk menentukan angka
kekentalan (viskositas) suatu cairan perlu dilakukan percobaan viskositas zat cair ini.
Pada praktikum kali ini akan menggunakan viskositas bola jatuh.

1.2 Perumusan Masalah


Berdasarkan latar belakang diatas, rumusan masalah dalam praktikum ini adalah
menentukan kekentalan (viskositas) zat cair ini yaitu bagaimana menentukan angka
kekentalan (viskositas) suatu cairan dengan menggunakan viskositas bola jatuh.

1.3 Tujuan
Adapun tujuan praktikum menentukan kekentalan (viskositas) zat cair ini adalah
menentukan angka kekentalan (viskositas) suatu cairan dengan menggunakan viskositas
bola jatuh.

1.4 Batasan Masalah


Karena keterbatasan alat dan bahan untuk melakukan percobaan dengan metode
viskositas Ostwald, maka hanya dilakukan percobaan viskositas zat caie dengan metode
viskositas bola jatuh. Sehingga tujuan dari percobaan viskositas zat cair untuk
menentukan angka kekentalan (viskositas) suatu cairan dengan menggunakan metode
viskositas Ostwald tidak dapat dibuktikan.

1
1.5 Manfaat Praktikum
1.5.1 Manfaat Teoritis
Praktikum ini diharapkan dapat memberikan manfaat secara teoritis,
sekurang kurangnya dapat berguna bagi sumbangan pemikiran bagi semua
orang.
1.5.2 Manfaat Praktis
a. Bagi Penulis
1) Menambah wawasan penulis mengenai viskositas zat cair dengan
metode viskositas bola jatuh.
2) Dapat mengetahui cara penggunaan viskositas bola jatuh dan
menentukan koefisien viskositas fluida sebagai sampel.
b. Bagi Masyarakat
1) Sebagai informasi bagi masyarakat termasuk di dalamnya adalah
mahasiswa agar lebih memahami tentang viskositas zat cair dengan
metode viskositas bola jatuh.
c. Bagi Ilmu Pengetahuan
1) Sebagai bahan referensi dalam ilmu pendidikan sehingga dapat
memperkaya dan menambah wawasan.
2) Mengembangkan kreativitas di bidang IPTEK (Ilmu Pengetahuan
dan Teknologi).

2
BAB II
DASAR TEORI

2.1 Viskositas
Viskositas merupakan fluida yang memiliki kwantitas tertentu yang ditimbulkan
oleh gesekan internal. Viskositas terjadi pada dua wujud fluida yaitu cair dan gas. Pada
intinya gaya gesek terjadi antar lapisan fluida. Pada cairan, viskositas terjadi akibat
paduan gaya listrik antar molekul, sedangkan pada gas viskositas terjadi akibat tabrakan
antar molekulnya. Viskositas dari cairan yang berbeda dapat ditunjukkan secara
kuantitatif dengan koefisien viskositas (η). (Giancoli,2014)
Aliran fluida bisa sangat kompleks, seperti yang ditunjukkan oleh arus di jeram
sungai atau api berputar-putar dari api unggun. Tetapi beberapa situasi dapat diwakili
oleh model ideal yang relatif sederhana. Sebuah fluida ideal adalah cairan yang mampat
(yaitu, densitasnya tidak dapat mengubah) dan tidak memiliki friksi internal (Disebut
Viskositas). Viskositas adalah besaran yang mengukur kekentalan fluida. Gaya
kekentalan menentang gerakan satu bagian dari cairan relatif terhadap yang lain.
(Zemansky,2008)
Untuk menerangkan adanya kekentalan fluida, dilakukan dengan meletakkan
fluida diantara dua pelat sejajar. Satu pelat digerakkan dengan kecepatan konstan v arah
sejajar ke dua pelat. Permukaan fluida yang bersentuhan dengan pelat yang diam tetap
diam, sedangkan yang bersentuhan dengan pelat yang bergerak akan ikut bergerak
dengan kecepatan v juga. Akibatnya terbentuklah gradien kecepatan. Lapisan fluida
yang lebih dekat dengan pelat bergerak dengan kecepatan yang lebih besar. Untuk
mempertahankan kecepatan tersebut diperlukan gaya F seperti persamaan berikut ini :
𝑉
F = 𝜂A 𝑙 .............................................................(2.1)
Dimana A merupakan luas penampang pelat, l jarak pisah dua pelat, F merupakan gaya
yang diperlukan untuk mempertahankan pelat agar tetap bergerak relatif dengan
kecepatan v, dan η merupakan koefisien viskositas fluida.
(Abdullah,2016)

3
2.2 Viskositas Bola Jatuh
Viskositas merupakan ukuran kekentalan dari suatu fluida. Sedangkan untuk
mengukur angka kekentalan itu sendiri dapat digunakan beberapa cara, contohnya
dengan menggunakan viskositas bola jatuh. Dalam praktiknya, pengukuran kekentalan
dengan menggunakan viskositas bola jatuh ini yaitu dengan menjatuhkan bola ke dalam
fluida. Maka akan terjadi laju dipercepat karena adanya percepatan gravitasi hingga
kecepatannya tidak berubah. Situasi tersebut menandakan bahwa benda mengalami
kecepatan terminal. Titik terminal itu sendiri merupakan sebuah titik dimana setelah
suatu benda melewati titik tersebut, maka benda akan bergerak dengan kecepatan
konstan. Pada saat bola mencapai kecepatan terminal, gaya-gaya yang bekerja pada
bola akan seimbang. Gaya-gaya tersebut meliputi gaya berat (ke bawah), gaya
Archimedes (ke atas), dan gaya stokes (ke atas). Besarnya gaya ketika benda mencapai
kecepatan terminal dapat dinyatakan dalam persamaan matematis sebagai berikut :
W = Fa + Fs .................................................... (2.2)
Dimana
4
W = mg = bVg = b 3 r3g.......................................... (2.3)
4
FA = fVg = f 3 r3g .............................................. (2.4)
Fs = 6rv ...................................................... (2.5)
Sehingga
4 4
b 3 r3g=f 3 r3g + 6rv ........................................... (2.6)
4 3
r (b - f) = 6rv.............................................. (2.7)
3
9 ηv
b - f = 2 r2 ..................................................... (2.8)
(Abdullah,2016)

4
2.3 Gaya-Gaya yang Bekerja
2.3.1 Gaya Archimedes
Berat benda di udara tidak sama dengan berat benda di dalam air. Benda
yang ada di udara jika dijatuhkan akan langsung jatuh ke tanah. Sedangkan benda
di air apabila dijatuhkan tidak semuanya serta-merta langsung menuju dasar
perairan, ada yang terapung di permukaan maupun melayang. Hal ini karena
adanya gaya angkat ke atas yang arahnya berlawanan dengan gaya berat benda
sehingga menyebabkan benda dapat melayang atau terapung. Gambaran
mengenai gaya Archimedes dapat dilihat pada gambar sebagai berikut :

Gambar 2. 1 Skema Gaya Archimedes


Benda berbentuk balok yang dicelupkan ke dalam zat cair. Benda mendapat
tekanan hidrostatis dari berbagai sisi. Perkalian tekanan deengan luas
menghasilkan gaya. Jadi, ada gaya yang bekerja pada tiap sisi benda. Jumlah
semua gaya tersebut menghasilkan gaya netto ke atas. Inilah yang disebut gaya
angkat Archimedes. (Abdullah,2016)
Prinsip Archimedes yaitu gaya apung pada objek sama dengan berat
cairan yang digantikannya, sehingga persamaannya :
FB = Wfl .................................................. (2.9)
dimana FB adalah gaya apung dan 𝑤𝑓𝑙 merupakan bobot cairan yang dipindahkan
oleh objek. Prinsip Archimedes berlaku secara umum, untuk objek apa pun di
cairan apa pun.
(OpenStax,2013)

2.3.2 Gaya Stokes


Hukum Stokes digunakan untuk menentukan koefisien viskositas fluida.
Benda yang bergerak dalam fluida mendapat gaya gesekan yang arahnya
berlawanan dengan arah gerak benda. Besarnya gaya gesekan bergantung pada
kecepatan relatif benda terhadap fluida serta bentuk benda. Untuk benda yang
berbentuk bola, besarnya gaya gesekan memenuhi persamaan hukum stokes
berikut :
F  6rv .............................................. (2.10)
dimana F adalah gaya gesekan benda pada fluida, sedangkan v adalah laju bola
relatif terhadap fluida, dan r adalah jari-jari bola
(Abdullah,2016)

5
2.3.3 Gaya Hidrostatis pada Permukaan Lengkung
Untuk permukaan lengkung, kita mendapatkan persamaan resultan gaya
dengan mengintegralkan tekanan yang tersebar di seluruh permukaan. Dalam hal
ini kita mempunyai masalah yang kompleks-gaya tekan ke permukaan normal
pada setiap titik. Salah satu contoh permasalahannya adalah wilayah titik point
dari berbagai macam variasinya sangat kecil, disebabkan karena banyaknya
lekukan pada permukaan bidang. (Abdullah,2016)

Gambar 2. 2 Gaya Hidrostatis pada Permukaan Lengkung


dari gambar di atas, gaya tekan yang bekerja pada elemen area dA~diberikan
d𝐹⃗ = -p d𝐴⃗ ...................................................... (2.11)
di mana tanda minus menunjukkan bahwa gaya bekerja di area tersebut, dalam
arah yang berlawanan dengan area normal. Gaya resultan diberikan oleh
𝐹⃗𝑅 = − ∫ 𝑝 𝑑𝐴⃗ ...............................................(2.12)
𝐴
Diperoleh persamaan
𝐹⃗𝑅 = 𝑖̂𝐹𝑅𝑥 + 𝑗̂𝐹𝑅𝑦 + 𝑘̂𝐹𝑅𝑧 ........................................ (2.13)
di mana 𝐹𝑅𝑥 ; 𝐹𝑅𝑦 ; dan 𝐹𝑅𝑧 adalah komponen 𝐹⃗𝑅 . dalam arah positif x, y, dan z,
masing-masing.
(McDonalds, 2011)

6
2.4 Aliran
2.4.2 Aliran Laminer
Aliran laminer adalah aliran fluida yang bergerak dengan kondisi lapisan-
lapisan (lanima-lamina) membentuk garis-garis alir yang tidak berpotongan satu
sama lain. Hal tersebut ditunjukkan oleh percobaan Osborne Reynold. Pada laju
aliran rendah, aliran laminer tergambar sebagai filamen panjang yang mengalir
sepanjang aliran. Aliran ini mempunyai Bilangan Reynold lebih kecil dari 2300.
(White, 20018)

Gambar 2. 3 Aliran Laminer


(Abdullah,2016)

2.4.2 Aliran Trubulen


Aliran turbulen adalah aliran fluida yang partikel-partikelnya bergerak
secara acak dan tidak stabil dengan kecepatan berfluktuasi yang saling interaksi.
Akibat dari hal tersebut garis alir antar partikel fluidanya saling berpotongan.
Oleh Osborne Reynold digambarkan sebagai bentuk yang tidak stabil yang
bercampur dalam wamtu yang cepat yang selanjutnya memecah dan menjadi tak
terlihat. Aliran turbulen mempunyai bilangan reynold yang lebih besar dari 4000.
(White, 2008)

Gambar 2. 4 Aliran Trubulen


(Abdullah,2016)

7
2.5 Jenis Fluida
2.5.2 Fluida Newtonian
Cairan yang paling umum (yang dibahas dalam teks ini) seperti air, udara,
dan bensin adalah Newtonian dalam kondisi normal. Jika cairan adalah
Newtonian, maka
𝑑𝑢
𝑇𝑦𝑥 = ∞ ............................................. (2.14)
𝑑𝑦
Kita kenal dengan fakta bahwa beberapa cairan menolak gerak lebih dari yang
lain. Misalnya, wadah minyak SAE 30W jauh lebih sulit diaduk daripada air.
Oleh karena itu, minyak SAE 30W jauh lebih kental — ia memiliki viskositas
yang lebih tinggi. (Perhatikan bahwa wadah merkuri juga lebih sulit untuk
diaduk, tetapi untuk alasan yang berbeda) Konstanta proporsionalitas dalam
Persamaan. 2.14 adalah kekentalan absolut (atau dinamis), μ. Dengan demikian,
Hukum Kekentalan Newton diberikan untuk aliran satu dimensi oleh
𝑑𝑢
𝑇𝑦𝑥 = µ ............................................... (2.15)
𝑑𝑦
(McDonalds,2011)

2.5.2 Fluida Non Newtonian


Cairan di mana tegangan geser tidak berbanding lurus dengan tingkat
deformasi adalah non Newtonian. Meskipun kita tidak akan membahas banyak
hal dalam teks ini, banyak cairan umum menunjukkan perilaku non-
Newtonian. Dua contoh yang dikenal adalah pasta gigi dan cat Lucite. Yang
terakhir ini sangat "tebal" ketika di dapat, tetapi menjadi "tipis" ketika dicukur
dengan menyikat. Pasta gigi berfungsi sebagai "cairan" ketika diperas dari
tabung. Namun, itu tidak habis dengan sendirinya ketika tutupnya dihapus. Ada
ambang atau menghasilkan tegangan di bawah ini yang pasta gigi berperilaku
sebagai padat. Secara tegas, definisi kami tentang cairan hanya berlaku untuk
material yang memiliki tegangan hasil nol. Cairan non-Newtonian umumnya
diklasifikasikan sebagai memiliki perilaku tergantung waktu atau tergantung pada
waktu. diwakili untuk banyak aplikasi rekayasa oleh model hukum kekuasaan,
yang untuk aliran satu dimensi menjadi
𝑑𝑢 𝑛
𝑇𝑦𝑥 = 𝑘 (𝑑𝑦 ) ........................................... (2.16)
dimana eksponen, n, disebut indeks perilaku aliran dan koefisien, k, indeks
konsistensi. Persamaan ini mengurangi pada hukum kekentalan Newton untuk n =
1 dengan k = μ. Untuk memastikan bahwa 𝑇𝑦𝑥 memiliki tanda yang sama dengan
𝑑𝑢
, sehingga diperoleh persamaan
𝑑𝑦
𝑑𝑢 𝑛−1 𝑑𝑢 𝑑𝑢
𝑇𝑦𝑥 = 𝑘 |𝑑𝑦 | = ƞ 𝑑𝑦 ................................ (2.17)
𝑑𝑦
(McDonalds,2011)

8
2.6 Bilangan Reynolds
Dalam menentukan kriteria apakah sebuah aliran fluida bersifat laminar maupun
turbulen, dapat menggunakan bilangan Reynolds. Apabila fluida yang mengalir melalui
benda atau mengalir dalam pipa lajunya cukup kecil, maka aliran tersebut bersifat
laminar. Sedangkan jika laju aliran diperbesar, maka suatu saat aliran tersebut menjadi
turbulen. Bilangan Reynolds secara matematis didefinisikan sebagai berikut :
𝜌𝑣𝐷
R= .............................................. (2.18)
𝜂
dengan R bilangan Reynold (tidak berdimensi); ρ massa jenis fluida; v laju aliran
fluida; ƞ koefisien viskositas; D dimensi benda yang dilalui fluida atau diameter
penampang pipa yang dialiri fluida. Jika R kurang dari 2000 maka aliran fluida adalah
terminar. Tetapi jika R besar lebih besar dari 5000 maka aliran fluida adalah turbulen.
(Abdullah, 2016)

9
BAB III
METODOLOGI

3.1 Alat dan Bahan


Adapun dalam percobaan viskositas ini alat dan bahan yang digunakan adalah
bola yang bervariasi bola besi kecil, bola besi besar, dan bola kelereng sebagai benda
yang akan diukur waktu tempuhnya melalui cairan, cairan yang bervariasi empat jenis
cairan berbeda sebagai bahan yang akan diukur viskositasnya, tabung untuk
menampung cairan, penggaris untuk mengukur kedalaman cairan dan menentukan jarak
yang harus ditempuh bola, dan stopwatch untuk menghitung waktu tempuh bola.

3.2 Skema Alat


Adapun skema alat yang digunakan dalam praktikum viskositas antara lain
sebagai berikut:

Gambar 3. 1 Viskositas Bola Jatuh


Dengan T adalah titik terminal (10 cm dari permukaan cairan); S1, S2, dan S3
adalah variasi jarak yaitu 40 cm, 60 cm, dan 80 cm.

10
3.3 Langkah Kerja
Dalam percobaan viskositas ini, langkah kerja yang dilakukan adalah petama
jari-jari bola diukur menggunakan mikrometer. Kemudian, alat dan bahan disiapkan.
Kemudian, diperhatikan kedudukan T dimana bola Q dianggap mencapai kecepatan
terminal, yaitu 0.1 m dari permukaan cairan. Setelah itu, ditentukan titik S di bawah
titik T yang dalam praktikum ini ada tiga variasi yaitu 0.4 m, 0.6 m, dan 0.8 m.
Kemudian bola Q dijatuhkan dan waktu dari titik T ke titik S dicatat. Percobaan diulang
5 kali. Setelah itu, percobaan diulangi untuk setiap jarak S dan bola yang berbeda.
Kemudian, langkah-langkah tersebut diulangi untuk cairan yang berbeda.

11
3.4 Diagram Alir Percobaan
Start

Minyak goreng
Parafin
Disiapkan cairan yang akan Oli SAE 40
digunakan Oli SAE 20

Bola besar
Diameter bola dan tabung Bola kecil
diukur kelereng

Ditentukan titik terminal dan 40 cm


60 cm
batas perhitungan waktu 80 cm

Bola dimasukkan tepat di tengah


lubang tabung

Dihitung waktu dari titik terminal


ke batas perhitungan waktu lalu
waktu dicatat

Bola diambil dengan alat


penciduk
Data
waktu

Apakah sudah
BELUM
dilakukan
pengulangan?

Apakah sudah BELUM


dilakukan
variasi?

Finish

12
BAB IV
ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN

4.1 Analisa Data


Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan, maka didapatkan data yaitu antara
lain sebagai berikut :
Tabel 4. 1 Data waktu bola besar pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.29 0.3 0.27 0.28 0.32 0.24 0.26 0.24 0.25 0.26
0.6 0.49 0.54 0.47 0.49 0.53 0.45 0.49 0.47 0.47 0.51
0.8 0.65 0.62 0.5 0.53 0.6 0.5 0.62 0.5 0.6 0.59

4.2 Analisa Perhitungan


Dari data yang didapat dalam percobaan, maka dapat dilakukan perhitungan
untuk menentukan angka viskositas dari percobaan viscositas zat cair dengan metode
viskositas. Berikut merupakan contoh perhitungan dengan menggunakan satu sampel
dari masing – masing data percobaan.
Tabel 4. 2 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.29 1.379 0.757
2 0.3 1.333 0.783
3 0.27 1.481 0.704
4 0.28 1.429 0.730
5 0.32 1.250 0.835
0.4 0.00812 9.8 7267.428
6 0.24 1.667 0.626
7 0.26 1.538 0.678
8 0.24 1.667 0.626
9 0.25 1.600 0.652
10 0.26 1.538 0.678
Rata-rata 0.707

13
4.3 Grafik
Berikut adalah grafik yang didapat dari data hasil percobaan viskositas zat cair
dengan metode viskositas bola jatuh yaitu sebagai berikut:

Grafik 4. 1 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,4 m

Viskositas Cairan Ketinggian 0.4 m

2
Bola Besar

1.5 Bola Kecil


Kelereng
1

0.5

0
Paraffin oli sae 20 oli sae 40 minyak
goreng

Grafik 4. 2 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,6 m

Viskositas Cairan Ketinggian 0.6 m


2

1.5 Bola Besar


Bola Kecil
1
Kelereng

0.5

0
Paraffin oli sae 20 oli sae 40 minyak
goreng

14
Grafik 4. 3 Viskositas Cairan dengan Ketinggian 0,8 m

Viskositas Cairan Ketinggian 0.8 m

Series1
1.5
Series2
1 Series3

0.5

0
Paraffin oli sae 20 oli sae 40 minyak goreng

15
4.4 Pembahasan
Praktikum viskositas zat cair ini dilakukan dengan tujuan menentukan angka
kekekalan (viskositas) suatu cairan mneggunakan metode viskositas bola jatuh. Untuk
terlaksanakanya praktikum ini dibutuhkan kelengkapan alat dan bahan yaitu satu set
viskometer bola jatuh sebagai alat utama yang terdiri dari 2 tabung tinggi untuk diisikan
cairan, tiang penyangga untuk menahan tabungnya agar tetap berada pada posisi tegak,
rollmeter atau penggaris untuk menghitung jarak-jarak yang ditentukan. Selain itu,
diperlukan juga satu bola besi berukuran besar, satu bola besi berukuran kecil, dan
kelereng sebagai benda yang dijatuhkan kedalam cairan, neraca untuk mengukut massa
bola, mikrometer sekrup untuk mengukur diameter bola, dan stopwatch untuk
menghitung waktu yang diperlukan bola untuk mencapai titik jarak yang sudah
ditentukan. Pada setiap praktikum terdapat variasi percobaan untuk mencari tahu faktor-
faktor yang mempengaruhi dan membandingkan hasil yang didapat terhadap variasi
satu dan variasi yang lain, seperti pada praktikum ini terdapat variasi jarak yaitu 40 cm,
60cm, dan 80 cm. Variasi massa benda yaitu bola besi besar bermassa ... gram dan
berdiameter... mm, bola besi kecil bermassa ...gram dan berdiameter ...mm, dan
kelereng yang bermassa... dan berdiameter ...mm. Variasi cairan yaitu oli SAE 40 yang
bermassa jenis 0,89 gram/cm3, oli SAE 20 yang bermassa jenis 0,89 gram/cm3, minyak
goreng 0,85ram/cm3, dan parafin yang bermassa jenis 0,85 gram/cm3.
Untuk melaksanakan proses pengambilan data diberikan jarak 10 cm dari
permukaan cairan. Lalu, hitunglah jarak yang sudah ditentukan dari 10cm tersebut,
berikan titik jarak sebuah tanda menggunakan post it, dan hitunglah waktu yang
diperlukan oleh bola untuk mencapai titik jarak tersebut. Kemudian, ulangilah langkah-
langkah tersebut sampai semua variable terujikan. Dari langkah-langkah tersebut
dihasilkan data-data yang akan digunakan untuk melengkapi persamaan viskositas yang
akan digunakan untuk proses perhitungan nilai viskositas suatu cairan. Sebelumnya,
ubah seluruh satuan data menjadi satuan SI. Terdapat data waktu dan jarak yang akan
digunakan untuk mencari kecepatan terminal, data diameter untuk mencari jari-jari bola
dan volume bola, dan data massa untuk menghitung nila massa jenis bola.
Pada awal langkah kerja diberikan jarak 10cm dari permukaan cairan, hal ini
dilakukan karena ketika bola baru terjatuh bebas dari ketinggian benda tersebut akan
menghasilkan percepatan dan ketika benda tersebut masuk kedalam cairan dengan
sebuah kecepatan atau percepatan yang besar memungkinkan terjadinya aliran turbulen,
sehingga diperlukan jarak 10 cm tersebut agar percepatan bola melambat akibat adanya
prinsip gaya stokes atau gaya gesek cairan yang berkerja berlawan dengan arah relatif
benda yang mengakibatkan aliranya berubah menjadi aliran laminer. Terdapat juga
prinsip gaya Archimedes atau gaya apung yang mempunyai arah melawan arah berat W
yang mengakibatkan benda benda mengalami 3 kemungkinan yaitu mengapung,
melayang, dan tenggelam. Tetapi, karena pada praktikum ini, massa jenis benda yang
digunakan lebih besar dibandingkan massa jenis cairanya, maka fenomena yang terjadi
adalah benda tersebut tenggelam.

16
Selain prinsip, terdapat juga faktor yang memengaruhi besar nilai viskositas
suatu cairan seperti kecepatan terminal, kecepatan terminal berbanding terbalik dengan
nilai viskositas. Semakin besar nilai kecepatan terminal maka semakin kecil nilai
viskositas, sebaliknya semakin kecil nilai kecepatan terminal maka semakin besar nilai
viskotasnya. Nilai kecepatan terminal itu sendiri, dihitung dengan membagi jarak
dengan waktu. Sehingga, semakin besar jaraknya akan semakin besar nilai kecepatan
terminalnya. Seperti pada percobaan menggunakan variasi bola besar berjari-jari
0,00812 m dalam cairan minyak kelapa bermassa jenis 840 kilogram/m3 dengan tinggi
0,4 m memiliki rata-rata nilai viskositas 0,707 N.s/m2 dan dengan tinggi 0,6 memiliki
rata-rata nilai viskositas 0,854 N.s/m2. Tidak hanya kecepatan terminal, massa jenis
benda juga merupakan salah satu faktor yang memengaruhi, semakin besar massa jenis
benda maka akan semakin besar nilai viskositasnya, sebaliknya semakin kecil massa
jenis benda maka semakin kecil nilai viskositasnya. Hal tersebut terbuktikan pada data,
nilai viskositas bola besar dalam cairan oli SAE 40 bermassa jenis 890 kilogram/m 3
ketinggian 0,4 m memiliki nilai viskositas 1,174 N.s/m2 dan nilai viskositas bola kecil
dalam cairan oli SAE 40 bermassa jenis 890 kilogram/m3 ketinggian 0,4 m memiliki
nilai viskositas 0,660 N.s/m2. Secara keseluruhan didapatkan data nilai viskositas cairan
minyak kelapa bermassa jenis 840 kilogram/m3 adalah 0,599 N.s/m2, cairan parafin
bermassa jenis 850 kilogram/m2 adalah 0,437 N.s/m2, cairan oli SAE 20 bermassa jenis
890 kilogram/m2 adalah 1,191 N.s/m2, dan cairan oli SAE 40 bermassa jenis 890
kilogram/m2 adalah 1,207 N.s/m2.
Pada umumnya, viskositas memiliki satuan yang berdasarkan CGS (Centimeter
Gram Second) yang merupakan Poise atau dyne.s/cm2. Tetapi, karena pada proses
perhitungan praktikan menggunakan satuan SI maka satuanya menjadi N.s/m2.
Dari seluruh hasil praktikum ini, terdapat data-data yang tidak sesuai dengan
prinsip atau persamaan yang benar karena terjadapatnya faktor error. Faktor error
tersebut diakibitkan oleh human error yang disebabkan oleh praktikan seperti
ketidaktepatan dalam pemencetan tombol stopwatch dan technical error yang
merupakan kesalahan yang belum tentu bisa dicegah oleh praktikan seperti bola yang
terpentok dengan kaca.

17
BAB V
KESIMPULAN

5.1 Kesimpulan
Dari percobaan viscositas zat cair yang telah dilakukan, dapat disimpulkan
bahwa Viscositas merupakan gesekan yang ditimbulkan fluida yang bergerak atau
karena pengaruh benda padat yang bergerak di dalam fluida. Semakin kental fluida
tersebut maka viscositas zat cairnya semakin besar. Dari praktikum ini dapat
dibuktikan bahwa nilai koefisien viscositas minyak goreng menggunakan bola kecil
sebesar 0,093028 N.s/m2 dan nilai koefisien parafin menggunakan bola kecil sebesar
0,104569 N.s/m2. Sedangkan untuk koefisien SAE 40 menggunakan bola besar
sebesar 1,369048 N.s/m2 dan untuk koefisien viscositas SAE 20 menggunakan bola
besar yaitu 1,369048 N.s/m2. Hal ini disebabkan karena minyak goreng dan SAE 40
lebih kental dari parafin dan SAE 20. Berdasarkan nilai viskositas tersebut maka
viscositas mempengaruhi kecepatan benda untuk melewati fluida, semakin kental
fluida tersebut, semakin lama waktu yang dibutuhkan benda untuk melewatinya.
5.2 Saran
Sebaiknya pada saat praktikum telah memahami dan menguasai materi yang
akan diuji dan langkah yang akan dilakukan sehingga tidak terjadi kesalahan dalam
praktikum dan praktikum dapat berjalan dengan efektif dan efisien.

18
DAFTAR PUSTAKA

Abdullah, Mikrajuddin. 2016. Fisika Dasar I. Bandung : ITB.


Collage, OpenStaxtm. 2013. Collage Physics First Edition. Houston, Texas : Rice
University.
Giancoli, Douglas C. 2014. Physics Principles with Applications Seventh Edition. United
States of America : Pearson Education, Inc.
Pritchard, Philip J dan Leylegian, John C. 2011. Introduction To Fluid Mechanics 8
Edition. United States of America : John Wiley and Sons Inc.
White, Frank M. 2008. Fluid Mechanics Seventh Edition. Americas, New York: McGraw-
Hill.
Young, Hugh D. dan Freedman, Roger A. 2008. University Physics With Modern Physics
12 Edition. San Fransisco :Addison-Wesley.

19
LAMPIRAN

A. Hasil Percobaan
Tabel 4. 3 Data waktu bola kecil pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.34 0.3 0.31 0.3 0.35 0.35 0.32 0.26 0.36 0.3
0.6 0.62 0.58 0.6 0.59 0.62 0.63 0.59 0.49 0.64 0.53
0.8 0.6 0.62 0.65 0.66 0.68 0.68 0.68 0.71 0.72 0.72

Tabel 4. 4 Data waktu kelereng pada Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.75 0.77 0.78 0.75 0.78 0.77 0.81 0.82 0.84 0.85
0.6 1.16 1.15 1.22 1.17 1.21 1.19 1.29 1.22 1.26 1.27
0.8 1.55 1.49 1.37 1.49 1.4 1.68 1.56 1.5 1.5 1.59

Tabel 4. 5 Data waktu bola besar pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.32 0.28 0.31 0.28 0.27 0.28 0.22 0.22 0.22 0.22
0.6 0.56 0.5 0.53 0.53 0.45 0.5 0.4 0.38 0.41 0.37
0.8 0.56 0.53 0.56 0.57 0.53 0.57 0.47 0.44 0.45 0.53

Tabel 4. 6 Data waktu bola kecil pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.21 0.35 0.35 0.36 0.28 0.3 0.29 0.27 0.36 0.27
0.6 0.42 0.49 0.48 0.52 0.42 0.44 0.44 0.42 0.51 0.42
0.8 0.46 0.56 0.53 0.53 0.56 0.47 0.46 0.5 0.53 0.51

Tabel 4. 7 Data waktu kelereng pada Parafin (ρ=0.85 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.42 0.43 0.42 0.44 0.45 0.44 0.5 0.45 0.47 0.53
0.6 0.79 0.78 0.78 0.79 0.75 0.83 0.77 0.73 0.78 0.81
0.8 0.81 0.84 0.81 0.87 0.81 0.87 0.87 0.78 0.87 0.87

Tabel 4. 8 Data waktu bola besar pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.43 0.5 0.45 0.37 0.43 0.44 0.35 0.4 0.52 0.43
0.6 0.83 0.73 0.9 0.64 0.78 0.92 0.7 0.89 0.73 0.78
0.8 1.1 1.08 1.17 0.88 1.16 1.19 0.99 1.09 1.03 0.99

20
Tabel 4. 9 Data waktu bola kecil pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.58 0.56 0.58 0.64 0.71 0.7 0.71 0.71 0.65 0.67
0.6 0.93 0.89 1.07 1.02 1.04 1.07 1.13 1.07 1.14 1.02
0.8 1.21 1.17 1.44 1.3 1.31 1.35 1.45 1.31 1.51 1.31

Tabel 4. 10 Data waktu kelereng pada Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 1.75 1.76 1.62 1.71 1.88 1.85 1.88 1.79 1.93 1.85
0.6 2.78 2.88 2.56 2.66 2.82 2.92 2.95 2.84 3.01 2.79
0.8 3.88 3.79 3.4 3.59 2.77 3.9 3.97 3.88 4.1 3.82

Tabel 4. 11 Data waktu bola besar pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.45 0.48 0.43 0.58 0.45 0.52 0.45 0.52 0.45 0.57
0.6 0.66 0.82 0.71 0.82 0.87 0.89 0.73 0.94 0.88 0.8
0.8 0.95 1.05 1.02 1.1 1.15 1.17 1.04 1.29 1.09 1

Tabel 4. 12 Data waktu bola kecil pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)
t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 0.7 0.62 0.43 0.63 0.63 0.7 0.56 0.58 0.5 0.64
0.6 1.03 0.99 0.77 0.99 0.98 0.96 0.93 0.94 0.78 1.08
0.8 1.29 1.29 1.08 1.3 1.36 1.26 1.21 1.24 1.15 1.35

Tabel 4. 13 Data waktu kelereng pada Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)


t (s)
h (m)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
0.4 1.92 1.87 1.76 1.97 1.78 1.85 1.84 1.81 1.81 1.83
0.6 2.92 2.81 2.69 2.93 2.69 2.82 2.85 2.71 2.75 2.87
0.8 4.06 3.79 3.66 3.75 3.67 3.71 3.89 3.76 3.8 4.05

21
B. Hasil Perhitungan
Tabel 4. 14 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.49 1.224 0.852
2 0.54 1.111 0.939
3 0.47 1.277 0.817
4 0.49 1.224 0.852
5 0.53 1.132 0.922
0.6 0.00812 9.8 7267.428
6 0.45 1.333 0.783
7 0.49 1.224 0.852
8 0.47 1.277 0.817
9 0.47 1.277 0.817
10 0.51 1.176 0.887
Rata-rata 0.854

Tabel 4. 15 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.65 1.231 0.848
2 0.62 1.290 0.809
3 0.5 1.600 0.652
4 0.53 1.509 0.691
5 0.6 1.333 0.783
0.8 0.00812 9.8 7267.428
6 0.5 1.600 0.652
7 0.62 1.290 0.809
8 0.5 1.600 0.652
9 0.6 1.333 0.783
10 0.59 1.356 0.770
Rata-rata 0.745

22
Tabel 4. 16 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.34 1.176 0.320
2 0.3 1.333 0.283
3 0.31 1.290 0.292
4 0.3 1.333 0.283
5 0.35 1.143 0.330
0.4 0.00563 9.8 5471.889
6 0.35 1.143 0.330
7 0.32 1.250 0.302
8 0.26 1.538 0.245
9 0.36 1.111 0.339
10 0.3 1.333 0.283
Rata-rata 0.301

Tabel 4. 17 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.62 0.968 0.390
2 0.58 1.034 0.364
3 0.6 1.000 0.377
4 0.59 1.017 0.371
5 0.62 0.968 0.390
0.6 0.00563 9.8 5471.889
6 0.63 0.952 0.396
7 0.59 1.017 0.371
8 0.49 1.224 0.308
9 0.64 0.938 0.402
10 0.53 1.132 0.333
Rata-rata 0.370

23
Tabel 4. 18 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.6 1.333 0.283
2 0.62 1.290 0.292
3 0.65 1.231 0.306
4 0.66 1.212 0.311
5 0.68 1.176 0.320
0.8 0.00563 9.8 5471.889
6 0.68 1.176 0.320
7 0.68 1.176 0.320
8 0.71 1.127 0.335
9 0.72 1.111 0.339
10 0.72 1.111 0.339
Rata-rata 0.317

Tabel 4. 19 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.75 0.533 0.668
2 0.77 0.519 0.686
3 0.78 0.513 0.695
4 0.75 0.533 0.668
5 0.78 0.513 0.695
0.4 0.00866 9.8 2182.615
6 0.77 0.519 0.686
7 0.81 0.494 0.722
8 0.82 0.488 0.731
9 0.84 0.476 0.749
10 0.85 0.471 0.758
Rata-rata 0.706

24
Tabel 4. 20 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.16 0.517 0.689
2 1.15 0.522 0.683
3 1.22 0.492 0.725
4 1.17 0.513 0.695
5 1.21 0.496 0.719
0.6 0.00866 9.8 2182.615
6 1.19 0.504 0.707
7 1.29 0.465 0.766
8 1.22 0.492 0.725
9 1.26 0.476 0.749
10 1.27 0.472 0.755
Rata-rata 0.721

Tabel 4. 21 Hasil perhitungan viskositas Minyak Kelapa (ρ=0.84 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.55 0.516 0.691
2 1.49 0.537 0.664
3 1.37 0.584 0.610
4 1.49 0.537 0.664
5 1.4 0.571 0.624
0.8 0.00866 9.8 2182.615
6 1.68 0.476 0.749
7 1.56 0.513 0.695
8 1.5 0.533 0.668
9 1.5 0.533 0.668
10 1.59 0.503 0.708
Rata-rata 0.674

25
Tabel 4. 22 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan ketinggian
0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.32 1.250 0.835
2 0.28 1.429 0.730
3 0.31 1.290 0.809
4 0.28 1.429 0.730
5 0.27 1.481 0.704
0.4 0.00812 9.8 7267.418
6 0.28 1.429 0.730
7 0.22 1.818 0.574
8 0.22 1.818 0.574
9 0.22 1.818 0.574
10 0.22 1.818 0.574
Rata-rata 0.684

Tabel 4. 23 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan ketinggian
0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.56 1.071 0.974
2 0.5 1.200 0.870
3 0.53 1.132 0.922
4 0.53 1.132 0.922
5 0.45 1.333 0.783
0.6 0.00812 9.8 7267.418
6 0.5 1.200 0.870
7 0.4 1.500 0.696
8 0.38 1.579 0.661
9 0.41 1.463 0.713
10 0.37 1.622 0.644
Rata-rata 0.805

26
Tabel 4. 24 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola besar dan ketinggian
0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.56 1.429 0.730
2 0.53 1.509 0.691
3 0.56 1.429 0.730
4 0.57 1.404 0.744
5 0.53 1.509 0.691
0.8 0.00812 9.8 7267.418
6 0.57 1.404 0.744
7 0.47 1.702 0.613
8 0.44 1.818 0.574
9 0.45 1.778 0.587
10 0.53 1.509 0.691
Rata-rata 0.680

Tabel 4. 25 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan ketinggian
0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.21 1.905 0.198
2 0.35 1.143 0.330
3 0.35 1.143 0.330
4 0.36 1.111 0.339
5 0.28 1.429 0.264
0.4 0.00563 9.8 5471.879
6 0.3 1.333 0.283
7 0.29 1.379 0.273
8 0.27 1.481 0.255
9 0.36 1.111 0.339
10 0.27 1.481 0.255
Rata-rata 0.287

27
Tabel 4. 26 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan ketinggian
0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.42 1.429 0.264
2 0.49 1.224 0.308
3 0.48 1.250 0.302
4 0.52 1.154 0.327
5 0.42 1.429 0.264
0.6 0.00563 9.8 5471.879
6 0.44 1.364 0.277
7 0.44 1.364 0.277
8 0.42 1.429 0.264
9 0.51 1.1764706 0.320
10 0.42 1.429 0.264
Rata-rata 0.287

Tabel 4. 27 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan bola kecil dan ketinggian
0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.46 1.739 0.217
2 0.56 1.429 0.264
3 0.53 1.509 0.250
4 0.53 1.509 0.250
5 0.56 1.429 0.264
0.8 0.00563 9.8 5471.879
6 0.47 1.702 0.222
7 0.46 1.739 0.217
8 0.5 1.600 0.236
9 0.53 1.509 0.250
10 0.51 1.569 0.240
Rata-rata 0.241

28
Tabel 4. 28 Perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.42 0.952 0.374
2 0.43 0.930 0.383
3 0.42 0.952 0.374
4 0.44 0.909 0.392
5 0.45 0.889 0.401
0.4 0.00866 9.8 2182.605
6 0.44 0.909 0.392
7 0.5 0.800 0.446
8 0.45 0.889 0.401
9 0.47 0.851 0.419
10 0.53 0.755 0.472
Rata-rata 0.40548595

Tabel 4. 29 Perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.79 0.759 0.469
2 0.78 0.769 0.463
3 0.78 0.769 0.463
4 0.79 0.759 0.469
5 0.75 0.800 0.446
0.6 0.00866 9.8 2182.605
6 0.83 0.723 0.493
7 0.77 0.779 0.457
8 0.73 0.822 0.434
9 0.78 0.769 0.463
10 0.81 0.741 0.481
Rata-rata 0.464

29
Tabel 4. 30 Hasil perhitungan viskositas Parafin (ρ=0.85 kg/m³) dengan kelereng dan ketinggian
0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.81 0.988 0.361
2 0.84 0.952 0.374
3 0.81 0.988 0.361
4 0.87 0.920 0.388
5 0.81 0.988 0.361
0.8 0.00866 9.8 2182.605
6 0.87 0.920 0.388
7 0.87 0.920 0.388
8 0.78 1.026 0.348
9 0.87 0.920 0.388
10 0.87 0.920 0.388
Rata-rata 0.374

Tabel 4. 31 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.43 0.930 1.122
2 0.5 0.800 1.304
3 0.45 0.889 1.174
4 0.37 1.081 0.965
5 0.43 0.930 1.122
0.4 0.00812 9.8 7267.378
6 0.44 0.909 1.148
7 0.35 1.143 0.913
8 0.4 1.000 1.044
9 0.52 0.769 1.357
10 0.43 0.930 1.122
Rata-rata 1.127

30
Tabel 4. 32 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.83 0.723 1.444
2 0.73 0.822 1.270
3 0.9 0.667 1.565
4 0.64 0.938 1.113
5 0.78 0.769 1.357
0.6 0.00812 9.8 7267.378
6 0.92 0.652 1.600
7 0.7 0.857 1.217
8 0.89 0.674 1.548
9 0.73 0.822 1.270
10 0.78 0.769 1.357
Rata-rata 1.374

Tabel 4. 33 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.1 0.727 1.435
2 1.08 0.741 1.409
3 1.17 0.684 1.526
4 0.88 0.909 1.148
5 1.16 0.690 1.513
0.8 0.00812 9.8 7267.378
6 1.19 0.672 1.552
7 0.99 0.808 1.291
8 1.09 0.734 1.422
9 1.03 0.777 1.344
10 0.99 0.808 1.291
Rata-rata 1.393

31
Tabel 4. 34 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.58 0.690 0.547
2 0.56 0.714 0.528
3 0.58 0.690 0.547
4 0.64 0.625 0.603
5 0.71 0.563 0.669
0.4 0.00563 9.8 5471.839
6 0.7 0.571 0.660
7 0.71 0.563 0.669
8 0.71 0.563 0.669
9 0.65 0.615 0.613
10 0.67 0.597 0.632
Rata-rata 0.614

Tabel 4. 35 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.93 0.645 0.584
2 0.89 0.674 0.559
3 1.07 0.561 0.672
4 1.02 0.588 0.641
5 1.04 0.577 0.654
0.6 0.00563 9.8 5471.839
6 1.07 0.561 0.672
7 1.13 0.531 0.710
8 1.07 0.561 0.672
9 1.14 0.526 0.716
10 1.02 0.588 0.641
Rata-rata 0.652

32
Tabel 4. 36 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³)dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.21 0.661 0.570
2 1.17 0.684 0.551
3 1.44 0.556 0.679
4 1.3 0.615 0.613
5 1.31 0.611 0.617
0.8 0.00563 9.8 5471.839
6 1.35 0.593 0.636
7 1.45 0.552 0.683
8 1.31 0.611 0.617
9 1.51 0.530 0.712
10 1.31 0.611 0.617
Rata-rata 0.630

Tabel 4. 37 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.75 0.229 1.560
2 1.76 0.227 1.568
3 1.62 0.247 1.444
4 1.71 0.234 1.524
5 1.88 0.213 1.675
0.4 0.00866 9.8 2182.565
6 1.85 0.216 1.649
7 1.88 0.213 1.675
8 1.79 0.223 1.595
9 1.93 0.207 1.720
10 1.85 0.216 1.649
Rata-rata 1.606

33
Tabel 4. 38 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 2.78 0.216 1.652
2 2.88 0.208 1.711
3 2.56 0.234 1.521
4 2.66 0.226 1.580
5 2.82 0.213 1.675
0.6 0.00866 9.8 2182.565
6 2.92 0.205 1.735
7 2.95 0.203 1.753
8 2.84 0.211 1.687
9 3.01 0.199 1.788
10 2.79 0.215 1.658
Rata-rata 1.676

Tabel 4. 39 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 20 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 3.88 0.206 1.729
2 3.79 0.211 1.689
3 3.4 0.235 1.515
4 3.59 0.223 1.600
5 2.77 0.289 1.234
0.8 0.00866 9.8 2182.565
6 3.9 0.205 1.738
7 3.97 0.202 1.769
8 3.88 0.206 1.729
9 4.1 0.195 1.827
10 3.82 0.209 1.702
Rata-rata 1.653

34
Tabel 4. 40 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.45 0.889 1.174
2 0.48 0.833 1.252
3 0.43 0.930 1.122
4 0.58 0.690 1.513
5 0.45 0.889 1.174
0.4 0.00812 9.8 7267.378
6 0.52 0.769 1.357
7 0.45 0.889 1.174
8 0.52 0.769 1.357
9 0.45 0.889 1.174
10 0.57 0.702 1.487
Rata-rata 1.278

Tabel 4. 41 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.66 0.909 1.148
2 0.82 0.732 1.426
3 0.71 0.845 1.235
4 0.82 0.732 1.426
5 0.87 0.690 1.513
0.6 0.00812 9.8 7267.378
6 0.89 0.674 1.548
7 0.73 0.822 1.270
8 0.94 0.638 1.635
9 0.88 0.682 1.531
10 0.8 0.750 1.391
Rata-rata 1.412

35
Tabel 4. 42 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola besar dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.95 0.842 1.239
2 1.05 0.762 1.370
3 1.02 0.784 1.330
4 1.1 0.727 1.435
5 1.15 0.696 1.500
0.8 0.00812 9.8 7267.378
6 1.17 0.684 1.526
7 1.04 0.769 1.357
8 1.29 0.620 1.683
9 1.09 0.734 1.422
10 1 0.800 1.304
Rata-rata 1.417

Tabel 4. 43 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 0.7 0.571 0.660
2 0.62 0.645 0.584
3 0.43 0.930 0.405
4 0.63 0.635 0.594
5 0.63 0.635 0.594
0.4 0.00563 9.8 5471.839
6 0.7 0.571 0.660
7 0.56 0.714 0.528
8 0.58 0.690 0.547
9 0.5 0.800 0.471
10 0.64 0.625 0.603
Rata-rata 0.565

36
Tabel 4. 44 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan bola kecil dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.03 0.583 0.647
2 0.99 0.606 0.622
3 0.77 0.779 0.484
4 0.99 0.606 0.622
5 0.98 0.612 0.616
0.6 0.00563 9.8 5471.839
6 0.96 0.625 0.603
7 0.93 0.645 0.584
8 0.94 0.638 0.591
9 0.78 0.769 0.490
10 1.08 0.556 0.679
Rata-rata 0.594

Tabel 4. 45 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³)dengan bola kecil dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.29 0.620 0.608
2 1.29 0.620 0.608
3 1.08 0.741 0.509
4 1.3 0.615 0.613
5 1.36 0.588 0.641
0.8 0.00563 9.8 5471.839
6 1.26 0.635 0.594
7 1.21 0.661 0.570
8 1.24 0.645 0.584
9 1.15 0.696 0.542
10 1.35 0.593 0.636
Rata-rata 0.591

37
Tabel 4. 46 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.4 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 1.92 0.208 1.711
2 1.87 0.214 1.666
3 1.76 0.227 1.568
4 1.97 0.203 1.756
5 1.78 0.225 1.586
0.4 0.00866 9.8 2182.565
6 1.85 0.216 1.649
7 1.84 0.217 1.640
8 1.81 0.221 1.613
9 1.81 0.221 1.613
10 1.83 0.219 1.631
Rata-rata 1.643

Tabel 4. 47 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.6 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 2.92 0.205 1.735
2 2.81 0.214 1.669
3 2.69 0.223 1.598
4 2.93 0.205 1.741
5 2.69 0.223 1.598
0.6 0.00866 9.8 2182.565
6 2.82 0.213 1.675
7 2.85 0.211 1.693
8 2.71 0.221 1.610
9 2.75 0.218 1.634
10 2.87 0.209 1.705
Rata-rata 1.666

38
Tabel 4. 48 Hasil perhitungan viskositas Oli SAE 40 (ρ=0.89 kg/m³) dengan kelereng dan
ketinggian 0.8 m
ρ - ρ0
No h (m) t (s) Vm (m/s) R (m) g (m/s²) η (Pa.s)
(kg/m³)
1 4.06 0.197 1.809
2 3.79 0.211 1.689
3 3.66 0.219 1.631
4 3.75 0.213 1.671
5 3.67 0.218 1.635
0.8 0.00866 9.8 2182.565
6 3.71 0.216 1.653
7 3.89 0.206 1.733
8 3.76 0.213 1.675
9 3.8 0.211 1.693
10 4.05 0.198 1.805
Rata-rata 1.699

39
C. Ralat
Tabel 1 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,4 m

Ralat Ralat Ke-


n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,29 0,019 0,000361
2 0,30 0,029 0,000841
3 0,27 -0,001 0,000001
4 0,28 0,009 0,000081
5 0,32 0,049 0,002401
0,008 3,08 96,92
6 0,24 -0,031 0,000961
7 0,26 -0,011 0,000121
8 0,24 -0,031 0,000961
9 0,25 -0,021 0,000441
10 0,26 -0,011 0,000121
̄t = 0,271 Σ(t- ̄t) = 0,00629
2

Contoh perhitungan ralat :


1/2
Σ(𝑡−𝑡̄ )2
Ralat Mutlak : ∆ = [ 𝑛(𝑛−1) ]
0,00629 1/2
= [10(10−1)]
= √0,0000699
= 0,00835
= 0,008 s

Δ
Ralat Nisbi : I = 𝑡 x 100%
0,008
= x 100%
0,271
= 3,08%

Keseksamaan: K = 100% - I
= 100% - 3,08%
= 96,92%

Hasil Pengukuran : (0,271 ± 0,008) sekon

40
Tabel 2 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,6 m

Ralat Ralat Ke-


n
t (s) (t- t̄ ) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,49 -0,001 0,000001
2 0,54 0,049 0,002401
3 0,47 -0,021 0,000441
4 0,49 -0,001 0,000001
5 0,53 0,039 0,001521
0,009 1,83 98,18
6 0,45 -0,041 0,001681
7 0,49 -0,001 0,000001
8 0,47 -0,021 0,000441
9 0,47 -0,021 0,000441
10 0,51 0,019 0,000361
t̄ = 0,491 Σ(t- ̄t) = 0,00729
2
Jadi
hasil pengukuran : (0,491± 0,009) sekon

Tabel 3 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,65 0,079 0,006241
2 0,62 0,049 0,002401
3 0,5 -0,071 0,005041
4 0,53 -0,041 0,001681
5 0,6 0,029 0,000841
0,02 3,19 96,81
6 0,5 -0,071 0,005041
7 0,62 0,049 0,002401
8 0,5 -0,071 0,005041
9 0,6 0,029 0,000841
10 0,59 0,019 0,000361
̄t = 0,571 Σ(t- ̄t) = 0,02989
2

Jadi hasil perhitungan : (0,571 ± 0,02) sekon

41
Tabel 4 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,4 m

Ralat Ralat Ke-


N t (s) (t- ̄t) (s) (t- t̄ )2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,32 0,058 0,003364
2 0,28 0,018 0,000324
3 0,31 0,048 0,002304
4 0,28 0,018 0,000324
5 0,27 0,008 0,000064
0,01 4,72 95,28
6 0,28 0,018 0,000324
7 0,22 -0,042 0,001764
8 0,22 -0,042 0,001764
9 0,22 -0,042 0,001764
10 0,22 -0,042 0,001764
t̄ = 0,262 Σ(t- ̄t) = 0,01376
2

Jadi hasil pengukuran : (0,262 ± 0,01) sekon

Tabel 5 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
N t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,56 0,097 0,009409
2 0,50 0,037 0,001369
3 0,53 0,067 0,004489
4 0,53 0,067 0,004489
5 0,45 -0,013 0,000169
0,02 4,75 95,25
6 0,5 0,037 0,001369
7 0,4 -0,063 0,003969
8 0,38 -0,083 0,006889
9 0,41 -0,053 0,002809
10 0,37 -0,093 0,008649
t̄ = 0,463 Σ(t- ̄t) = 0,04361
2

Jadi hasil perhitungan : (0,463 ± 0,02) sekon

42
Tabel 6 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,56 0,039 0,001521
2 0,53 0,009 0,000081
3 0,56 0,039 0,001521
4 0,57 0,049 0,002401
5 0,53 0,009 0,000081
0,02 3,02 96,98
6 0,57 0,049 0,002401
7 0,47 -0,051 0,002601
8 0,44 -0,081 0,006561
9 0,45 -0,071 0,005041
10 0,53 0,009 0,000081
t̄ = 0,521 Σ(t- ̄t) = 0,02229
2

Jadi hasil perhitungan : (0,521 ± 0,02) sekon

Tabel 7 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,43 -0,002 0,000006
2 0,50 0,068 0,004624
3 0,45 0,018 0,000324
4 0,37 -0,062 0,003844
5 0,43 -0,002 0,000006
0,02 3,81 96,19
6 0,44 0,008 0,000064
7 0,35 -0,082 0,006724
8 0,40 -0,032 0,001024
9 0,52 0,088 0,007744
10 0,43 -0,002 0,000006
t̄ = 0,432 Σ(t- ̄t) = 0,02436
2

Jadi hasil perhitungan : (0,432 ± 0,02) sekon

43
Tabel 8 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,83 0,04 0,0016
2 0,73 -0,06 0,0036
3 0,90 0,11 0,0121
4 0,64 -0,15 0,0225
5 0,78 -0,01 0,0001
0,02 3,74 96,26
6 0,92 0,13 0,0169
7 0,70 -0,09 0,0081
8 0,89 0,10 0,0100
9 0,73 -0,06 0,0036
10 0,78 -0,01 0,0001
̄t = 0,79 Σ(t- ̄t) = 0,0786
2

Jadi hasil perhitungan : (0,79 ± 0,02) sekon

Tabel 9 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,10 0,032 0,001024
2 1,08 0,012 0,000144
3 1,17 0,102 0,010404
4 0,88 -0,188 0,035344
5 1,16 0,092 0,008464
0,03 2,87 97,13
6 1,19 0,122 0,014884
7 0,99 -0,078 0,006084
8 1,09 0,022 0,000484
9 1,03 -0,038 0,001444
10 0,99 -0,078 0,006084
̄t = 1,068 Σ(t- ̄t) = 0,08436
2

Jadi hasil perhitungan : (1,068 ± 0,03) sekon

44
Tabel 10 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,45 -0,04 0,0016
2 0,48 -0,01 0,0001
3 0,43 -0,06 0,0036
4 0,58 0,09 0,0081
5 0,45 -0,04 0,0016
0,02 3,49 96,50
6 0,52 0,03 0,0009
7 0,45 -0,04 0,0016
8 0,52 0,03 0,0009
9 0,45 -0,04 0,0016
10 0,57 0,08 0,0064
̄t = 0,49 Σ(t- ̄t) = 0,0264
2

Jadi hasil perhitungan : (0,49 ± 0,02) sekon

Tabel 11 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,66 -0,152 0,023104
2 0,82 0,008 0,000064
3 0,71 -0,102 0,010404
4 0,82 0,008 0,000064
5 0,87 0,058 0,003364
0,03 3,46 96,54
6 0,89 0,078 0,006084
7 0,73 -0,082 0,006724
8 0,94 0,128 0,016384
9 0,88 0,068 0,004624
10 0,80 -0,012 0,000144
t̄ = 0,812 Σ(t- ̄t) = 0,07096
2

Jadi hasil perhitungan : (0,812 ± 0,03) sekon

45
Tabel 12 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola besar pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,95 -0,136 0,018496
2 1,05 -0,036 0,001296
3 1,02 -0,066 0,004356
4 1,1 0,014 0,000196
5 1,15 0,064 0,004096
0,03 2,86 97,14
6 1,17 0,084 0,007056
7 1,04 -0,046 0,002116
8 1,29 0,204 0,041616
9 1,09 0,004 0,000016
10 1 -0,086 0,007396
t̄ = 1,086 Σ(t- ̄t) = 0,08664
2

Jadi hasil perhitungan : (1,086 ± 0,03) sekon

Tabel 13 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- t̄ )2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,34 0,021 0,000441
2 0,30 -0,019 0,000361
3 0,31 -0,009 0,000081
4 0,30 -0,019 0,000361
5 0,35 0,031 0,000961
0,01 3,08 96,92
6 0,35 0,031 0,000961
7 0,32 0,001 0,000001
8 0,26 -0,059 0,003481
9 0,36 0,041 0,001681
10 0,30 -0,019 0,000361
̄t = 0,319 Σ(t- ̄t) = 0,00869
2

Jadi hasil perhitungan : (0,319 ± 0,01) sekon

46
Tabel 14 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa dengan
ketinggian 0,6m
Ke-
Ralat Ralat
seksamaan
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- t̄ )2 (s) Mutlak Nisbi
(%)
(s) (%)

1 0,62 0,031 0,000961


2 0,58 -0,009 0,000081
3 0,60 0,011 0,000121
4 0,59 0,001 0,000001
5 0,62 0,031 0,000961
0,01 2,51 97,49
6 0,63 0,041 0,001681
7 0,59 0,001 0,000001
8 0,49 -0,099 0,009801
9 0,64 0,051 0,002601
10 0,53 -0,059 0,003481
t̄ = 0,589 Σ(t- ̄t) = 0,01969
2

Jadi hasil perhitungan : (0,589 ± 0,01) sekon

Tabel 15 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (s)
1 0,72 0,048 0,002304
2 0,60 -0,072 0,005184
3 0,68 0,008 0,000064
4 0,72 0,048 0,002304
5 0,68 0,008 0,000064
0,01 1,91 98,09
6 0,68 0,008 0,000064
7 0,62 -0,052 0,002704
8 0,66 -0,012 0,000144
9 0,65 -0,022 0,000484
10 0,71 0,038 0,001444
t̄ = 0,672 Σ(t- ̄t) =0,01476
2

Jadi hasil perhitungan : (0,672 ± 0,01) sekon

47
Tabel 16 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
N t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,21 -0,094 0,008836
2 0,35 0,046 0,002116
3 0,35 0,046 0,002116
4 0,36 0,056 0,003136
5 0,28 -0,024 0,000576
0,02 5,19 94,81
6 0,30 -0,004 0,000016
7 0,29 -0,014 0,000196
8 0,27 -0,034 0,001156
9 0,36 0,056 0,003136
10 0,27 -0,034 0,001156
̄t = 0,304 (t- ̄t) = 0,02244
2

Jadi hasil perhitungan : (0,304 ± 0,02) sekon

Tabel 17 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,42 -0,036 0,001296
2 0,49 0,034 0,001156
3 0,48 0,024 0,000576
4 0,52 0,064 0,004096
5 0,42 -0,036 0,001296
0,01 2,78 97,22
6 0,44 -0,016 0,000256
7 0,44 -0,016 0,000256
8 0,42 -0,036 0,001296
9 0,51 0,054 0,002916
10 0,42 -0,036 0,001296
t̄ = 0,456 Σ(t- ̄t) = 0,01444
2

Jadi hasil perhitungan : (0,456 ± 0,01) sekon

48
Tabel 18 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,46 -0,051 0,002601
2 0,56 0,049 0,002401
3 0,53 0,019 0,000361
4 0,53 0,019 0,000361
5 0,56 0,049 0,002401
0,01 2,34 97,66
6 0,47 -0,041 0,001681
7 0,46 -0,051 0,002601
8 0,50 -0,011 0,000121
9 0,53 0,019 0,000361
10 0,51 -0,001 0,000001
̄t = 0,511 Σ(t- t̄ ) = 0,01289
2

Jadi hasil perhitungan : (0,511 ± 0,01) sekon

Tabel 19 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,58 -0,08 0,0064
2 0,56 -0,10 0,0100
3 0,58 -0,08 0,0064
4 0,64 -0,02 0,0004
5 0,71 0,05 0,0025
0,02 3,29 96,71
6 0,70 0,04 0,0016
7 0,71 0,05 0,0025
8 0,71 0,05 0,0025
9 0,65 -0,01 0,0001
10 0,76 0,10 0,01
t̄ = 0,66 Σ(t- ̄t) =0,0424
2

Jadi hasil perhitungan : (0,66 ± 0,02) sekon

49
Tabel 20 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,93 -0,108 0,011664
2 0,89 -0,148 0,021904
3 1,07 0,032 0,001024
4 1,02 -0,018 0,000324
5 1,04 0,002 0,000004
0,02 2,41 97,59
6 1,07 0,032 0,001024
7 1,13 0,092 0,008464
8 1,07 0,032 0,001024
9 1,14 0,102 0,010404
10 1,02 -0,018 0,000324
̄t = 1,038 Σ(t- ̄t) = 0,05616
2

Jadi hasil perhitungan : (1,038 ± 0,02) sekon

Tabel 21 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
N t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,21 -0,106 0,011236
2 1,17 -0,146 0,021316
3 1,44 0,124 0,015376
4 1,30 -0,016 0,000256
5 1,31 -0,006 0,000036
0,03 2,08 97,92
6 1,35 0,034 0,001156
7 1,45 0,134 0,017956
8 1,31 -0,006 0,000036
9 1,31 -0,006 0,000036
10 1,31 -0,006 0,000036
t̄ = 1,316 Σ(t- ̄t) = 0,06744
2

Jadi hasil pengukuran : (1,316 ± 0,03) sekon

50
Tabel 22 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,70 0,101 0,010201
2 0,62 0,021 0,000441
3 0,43 -0,169 0,028561
4 0,63 0,031 0,000961
5 0,63 0,031 0,000961
0,03 4,48 95,52
6 0,70 0,101 0,010201
7 0,56 -0,039 0,001521
8 0,58 -0,019 0,000361
9 0,50 -0,099 0,009801
10 0,64 0,041 0,001681
̄t = 0,599 Σ(t- ̄t) = 0,06469
2

Jadi hasil perhitungan : (0,599 ± 0,03) sekon

Tabel 23 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,03 0,085 0,007225
2 0,99 0,045 0,002025
3 0,77 -0,175 0,030625
4 0,99 0,045 0,002025
5 0,98 0,035 0,001225
0,03 3,33 96,67
6 0,96 0,015 0,000225
7 0,93 -0,015 0,000225
8 0,94 -0,005 0,000025
9 0,78 -0,165 0,027225
10 1,08 0,135 0,018225
t̄ = 0,945 Σ(t- ̄t) = 0,08905
2

Jadi hasil perhitungan : (0,945 ± 0,03) sekon

51
Tabel 24 Ralat percobaan viskositas menggunakan bola kecil pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- t̄ ) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,29 0,037 0,001369
2 1,29 0,037 0,001369
3 1,08 -0,173 0,029929
4 1,30 0,047 0,002209
5 1,36 0,107 0,011449
0,03 2,20 97,80
6 1,26 0,007 0,000049
7 1,21 -0,043 0,001849
8 1,24 -0,013 0,000169
9 1,15 -0,103 0,010609
10 1,35 0,097 0,009409
̄t = 1,253 (t- ̄t) = 0,06841
2

Jadi hasil perhitungan : (1,253 ± 0,03) sekon

Tabel 25 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan minyak kelapa
dengan ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,75 -0,042 0,001764
2 0,77 -0,022 0,000484
3 0,78 -0,012 0,000144
4 0,75 -0,042 0,001764
5 0,78 -0,012 0,000144
0,01 1,43 98,57
6 0,77 -0,022 0,000484
7 0,81 0,018 0,000324
8 0,82 0,028 0,000784
9 0,84 0,048 0,002304
10 0,85 0,058 0,003364
t̄ = 0,792 (t- ̄t) = 0,01156
2

Jadi hasil perhitungan : (0,792 ± 0,01) sekon

52
Tabel 26 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan minyak kelapa
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,16 -0,054 0,002916
2 1,15 -0,064 0,004096
3 1,22 0,006 0,000036
4 1,17 -0,044 0,001936
5 1,21 -0,004 0,000016
0,01 1,25 98,75
6 1,19 -0,024 0,000576
7 1,29 0,076 0,005776
8 1,22 0,006 0,000036
9 1,26 0,046 0,002116
10 1,27 0,056 0,003136
t̄ = 1,214 Σ(t- ̄t) = 0,02064
2

Jadi hasil perhitungan : (1,214 ± 0,01) sekon

Tabel 27 dengan ketinggian 0,6 m Ralat percobaan viskostas menggunakan kelereng pada
larutan minyak kelapa dengan ketinggian 0,8 m
Ke-
Ralat Ralat
seksamaan
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t)2 (s) Mutlak Nisbi
(%)
(s) (%)

1 1,55 0,037 0,001369


2 1,49 -0,023 0,000529
3 1,37 -0,143 0,020449
4 1,49 -0,023 0,000529
5 1,40 -0,113 0,012769
0,03 1,87 98,13
6 1,68 0,167 0,027889
7 1,56 0,047 0,002209
8 1,50 -0,013 0,000169
9 1,50 -0,013 0,000169
10 1,59 0,077 0,005929
t̄ = 1,513 Σ(t- t̄ )2 = 0,07201
Jadi hasil perhitungan : (1,513 ± 0,03) sekon

53
Tabel 28 Ralat percobaan viskositas meggunakan kelereng pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- t̄ ) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,42 -0,035 0,001225
2 0,43 -0,025 0,000625
3 0,42 -0,035 0,001225
4 0,44 -0,015 0,000225
5 0,45 -0,005 0,000025
0,01 2,48 97,52
6 0,44 -0,015 0,000225
7 0,50 0,045 0,002025
8 0,45 -0,005 0,000025
9 0,47 0,015 0,000225
10 0,53 0,075 0,005625
̄t = 0,455 (t- ̄t) = 0,01145
2

Jadi hasil perhitungan : (0,455 ± 0,01) sekon

Tabel 29 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,79 0,009 0,000081
2 0,78 -0,001 0,000001
3 0,78 -0,001 0,000001
4 0,79 0,009 0,000081
5 0,75 -0,031 0,000961
0,01 1,14 98,86
6 0,83 0,049 0,002401
7 0,77 -0,011 0,000121
8 0,73 -0,051 0,002601
9 0,78 -0,001 0,000001
10 0,81 0,029 0,000841
t̄ = 0,781 Σ(t- ̄t) =0,00709
2

Jadi hasil perhitungan : (0,781 ± 0,01) sekon

54
Tabel 30 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan parafin dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
N t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 0,81 -0,03 0,0009
2 0,84 0 0
3 0,81 -0,03 0,0009
4 0,87 0,03 0,0009
5 0,81 -0,03 0,0009
0,01 1,30 98,70
6 0,87 0,03 0,0009
7 0,87 0,03 0,0009
8 0,78 -0,06 0,0036
9 0,87 0,03 0,0009
10 0,87 0,03 0,0009
t̄ = 0,84 Σ(t- t̄ ) = 0,0108
2

Jadi hasil perhitungan : (0,84 ± 0,01) s

Tabel 31 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
N t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,75 -0,052 0,002704
2 1,76 -0,042 0,001764
3 1,62 -0,182 0,033124
4 1,71 -0,092 0,008464
5 1,88 0,078 0,006084
0,03 1,65 98,35
6 1,85 0,048 0,002304
7 1,88 0,078 0,006084
8 1,79 -0,012 0,000144
9 1,93 0,128 0,016384
10 1,85 0,048 0,002304
̄t = 1,802 Σ(t- ̄t) = 0,07936
2

Jadi hasil pengukuran : (1,802 ± 0,03) sekon

55
Tabel 32 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 2,78 -0,041 0,001681
2 2,88 0,059 0,003481
3 2,56 -0,261 0,068121
4 2,66 -0,161 0,025921
5 2,82 -0,001 0,000001
0,04 1,51 98,49
6 2,92 0,099 0,009801
7 2,95 0,129 0,016641
8 2,84 0,019 0,000361
9 3,01 0,189 0,035721
10 2,79 -0,031 0,000961
̄t = 2,821 Σ(t- ̄t) = 0,16269
2

Jadi hasil pegukuran : (2,821 ± 0,04) sekon

Tabel 33 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 20 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 3,88 0,17 0,0289
2 3,79 0,08 0,0064
3 3,40 -0,31 0,0961
4 3,59 -0,12 0,0144
5 2,77 -0,94 0,8836
0,1 3,27 96,73
6 3,90 0,19 0,0361
7 3,97 0,26 0,0676
8 3,88 0,17 0,0289
9 4,10 0,39 0,1521
10 3,82 0,11 0,0121
t̄ = 3,71 (t- ̄t)2 = 1,3262
Jadi hasil perhitungan : (3,71 ± 0,1) sekon

56
Tabel 34 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,4 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 1,92 0,076 0,005776
2 1,87 0,026 0,000676
3 1,76 -0,084 0,007056
4 1,97 0,126 0,015876
5 1,78 -0,064 0,004096
0,02 1,09 98,91
6 1,85 0,006 3,6E-05
7 1,84 -0,004 1,6E-05
8 1,81 -0,034 0,001156
9 1,81 -0,034 0,001156
10 1,83 -0,014 0,000196
̄t =1,844 Σ(t- ̄t) = 0,03604
2

Jadi hasil perhitungan : ( 1,844 ± 0,02) sekon

Tabel 35 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,6 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- t̄ ) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 2,92 0,116 0,013456
2 2,81 0,006 0,000036
3 2,69 -0,114 0,012996
4 2,93 0,126 0,015876
5 2,69 -0,114 0,012996
0,03 1,02 98,98
6 2,82 0,016 0,000256
7 2,85 0,046 0,002116
8 2,71 -0,094 0,008836
9 2,75 -0,054 0,002916
10 2,87 0,066 0,004356
t̄ = 2,804 Σ(t- ̄t) = 0,07384
2

Jadi hasil perhitungan : (2,804 ± 0,03) sekon

57
Tabel 36 Ralat percobaan viskositas menggunakan kelereng pada larutan SAE 40 dengan
ketinggian 0,8 m
Ralat Ralat Ke-
n t (s) (t- ̄t) (s) (t- ̄t) (s)
2
Mutlak Nisbi seksamaan
(s) (%) (%)
1 3,88 0,17 0,0289
2 3,79 0,08 0,0064
3 3,40 -0,31 0,0961
4 3,59 -0,12 0,0144
5 2,77 -0,94 0,8836
0,1 3,27 96,73
6 3,90 0,19 0,0361
7 3,97 0,26 0,0676
8 3,88 0,17 0,0289
9 4,10 0,39 0,1521
10 3,82 0,11 0,0121
̄t = 3,71 Σ(t- ̄t) = 1,3262
2

Jadi hasil perhitungan : (3,71 ± 0,1) sekon

58
BIOGRAFI

D. Biografi

1. Clarisca Putri Rusydah Nabiilah

Penulis yang dilahirkan di Surabaya pada 26 Mei 2000


merupakan anak pertama dari 2 bersaudara. Penulis telah menempuh
pendidikan formal di TK Hang Tuah 11 Surabaya, SDN Kebonsari
II/415 Surabaya, SMPN 22 Surabaya, dan SMAN 15 Surabaya. Setelah
lulus dari SMAN 15 Surabaya pada tahun 2018, penulis melanjutkan
studinya ke Departemen Fisika Institut Teknologi Sepuluh Nopember
dengan jalur penerimaan SNMPTN dan terdaftar dengan NRP
01111840000008. Penulis berkeinginan untuk bisa menjadi seorang
pengajar profesional, khususnya dalam bidang fisika maupun
matematika. Penulis beberapa kali mengikuti beberapa seminar yang
diselenggarakan institut. Dulunya, penulis aktif dalam organisasi
kepramukaan. Kini penulis aktif sebagai anggota dalam UKM
Badminton ITS.

59
2. Arifa Diana Agustin

Penulis dilahirkan di Surabaya, 9 Agustus 2001,


merupakan anak pertama dari dua bersaudara. Penulis telah
menempuh pendidikan formal yaitu di TK Panji Masyarakat,
SDN Ujung VII/32 Surabaya, SMPN 2 Surabaya, dan SMAN 1
Bangkalan. Setelah lulus dari SMAN tahun 2018, penulis
diterima melalui jalur SNMPTN di jurusan Fisika Institut
Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya pada tahun 2018 dan
terdaftar dengan NRP 01111840000007. Dulunya penulis aktif
dalam organisasi kepramukaan, Karya Ilmiah Remaja, dan Kajian
Islam. Saat ini, di jurusan Fisika penulis aktif sebagai anggota di
Unit Kegiatan Mahasiswa ITS. Dan juga penulis beberapa kali
mengikuti kegiatan seminar yang diselenggarakan oleh institut.

60
3. Eka Apriyani

Penulis dilahirkan di Lamongan, 7 April 2000, merupakan


anak tunggal. Penulis telah menempuh pendidikan formal yaitu di
TK Cempaka Putih, SDN Sidoharjo II, SMP Negeri 1 Lamongan,
SMA Negeri 2 Lamongan. Setelah lulus dari SMA Negeri 2
Lamongan. Pada tahun 2018, Penulis mengikuti SNMPTN dan
diterima di Departemen Fisika Institut Teknologi Sepuluh
Nopember Surabaya pada tahun 2018 dan terdaftar dengan NRP
01111840000001. Hobi penulis yaitu membaca novel dan
mendengarkan musik. Penulis bercita – cita menjadi seorang
pengusaha dan menjadi pribadi yang berguna bagi orang sekitar,
sholehah dan bahagia dunia dan akhirat.
Penulis pernah mengikuti organisasi koperasi sewaktu SMA dan menjadi sebagai
sekretaris.Di Departemen Fisika ini, Penulis sempat mengikuti beberapa kegaiatan seminar
yang diselenggarakan oleh institut dan mengukuti UKM tecnopreneurship ITS.

61
4. Eveline Bangga

Penulis dilahirkan di Jakarta, 16 Juni 2000, merupakan


anak pertama dari dua bersaudara. Penulis telah menempuh
pendidikan formal yaitu di TK Islam Ar-Rahman, SD Islam Ar-
Rahman, SMP Islam Al-Azhar 9 Kemang Pratama, dan SMA
Labschool Cibubur. Setelah lulus dari SMA Labschool Cibubur,
penulis diterima melalui jalur Program Mandiri di jurusan Fisika
FIA-ITS pada tahun 2018 dan terdaftar dengan NRP
01111840000106. Penulis memiliki hobi bermain gitar dan
mendengarkan musik.
Selama menjadi siswa di SMA Lasbchool Cibubur, penulis
aktif di Organisasi Siswa Intra Sekola (OSIS) Sie. Pendidikan
pada tahun 2016-2017. Selain itu, penulis juga aktif di kepengurusan ekstrakurikuler
paskibra menjadi Koordinator Bidang Hubungan Masyarakat di tahun yang sama yaitu
2016-2017. Sekarang, menduduki bangku mahasiswa penulis aktif dalam Unit Kegiatan
Mahasiswa menjadi anggota Board of Secretary MUN ITS pada tahun 2018-2019. Tidak
hanya aktif dalam lingkungan sekolah, penulis juga merupakan anggota dari AIESEC
Surabaya.

62
5. Fairuz Amira

Penulis dilahirkan di Jakarta , 28 Desember 2000


merupakan anak kedua dari kedua bersaudara. Penulis telah
menempuh pendidikan formal yaitu di SD Yapenka, SMPN 68
Jakarta, dan SMAN 90 Jakarta. Setelah lulus dari SMAN 90
Jakarta tahun 2018, penulis mengikuti seleksi masuk dengan jalur
Program Kemitraan dan Mandiri ITS dan diterima di Jurusan
Fisika Institut Teknologi Sepuluh Nopember dengan Nomor
Registrasi Pokok atau NRP 01111840000107. Hobi penulis yaitu
bermusik dan berman komputer. Berenang dan bermain basket
juga di gemari oleh penulis.
Sedari dulu impian penulis adalah menjadi seseorang yang
berguna dan bermanfaat bagi semua orang dimana pun ia berpijak. Untuk spesifikasi
profesi, ia bercita – cita menjadi seorang ilmuwan atau inventor. Pengalaman organisasi
penulis yaitu pernah mengikuti kepanitiaan di organisasi KIR SMAN 90 Jakarta. Lalu
pernah juga merangkap sebagai divisi lingkungan dan literasi di kegiatan Sekolah Sehat
Nasional. Menjadi duta lingkungan dan ketua divisi transportasi dalam acara Thanks To
Nature Green School. Merupakan pelaksana dan merangkap pula sebagai tim kreatif dari
acara “Space On Paper” dengan narasumber Dedi Dwitagama. UKM yang penulis ikuti
yaitu UKM Musik dan UKM Badminton. Penulis mengikuti UKM Musik dengan harapan
mampu menyalurkan minat dan bakatnya dalam bermusik. Selain itu UKM Badminton
merupakn perwujudan dari kegemarannya berolahraga.

63

Anda mungkin juga menyukai