Anda di halaman 1dari 2

Teknik analisis dan penilaian Rapor Mutu PMP sebagai tindak lanjut sekolah

Ada 8 standar yang sudah menjadi contoh sekolah untuk menuju SNP, kategori capaian SNP
sanggup dilihat dengan lambang bintang. ⭐ menuju SNP 1, ⭐⭐ menuju SNP 2, ⭐⭐⭐
menuju SNP 3, ⭐⭐⭐⭐ menuju SNP 4, ⭐⭐⭐⭐⭐ sudah SNP.

Rancangan membuat format anailis dan penilaian rapor mutu PMP sederhana dan mudah
⇒ Unduh Rapor mutu dalam bentuk excel ⇒ tambah sheet pengolahan data ⇒ tambah sheet
analisis data ⇒ tambah sheet rekomendasi

Setiap standar mempunyai kekuatan dan kelemahan dengan mengacu pada perolehan bintang
SNP mana yang tergolong tinggi dan mana yang menerima nilai bintang terendah dari setiap
sub indikator.

 misal pada sheet pengolahan data STANDAR ISI ➤KEKUATAN (Perangkat


pembelajaran sesuai rumusan kompetensi lulusan) ➤KELEMAHAN (Kurikulum
Tingkat Satuan Pendidikan belum dikembangkan sesuai prosedur)
 sheet analisi data STANDAR ISI ➤KELEMAHAN (Kurikulum Tingkat Satuan
Pendidikan belum dikembangkan sesuai prosedur) ➤ANALISIS PROBLEM
LAPANGAN (Belum Melibatkan pemangku kepentingan dalam penyusunan
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan)
 sheet analisi data STANDAR ISI ➤ANALISIS PROBLEM LAPANGAN (Belum
Melibatkan pemangku kepentingan dalam penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan
Pendidikan) ➤(Sekolah perlu mengadakan workshop penyusunan kurikulum dengan
melibatkan Dinas Pendidkan , DU/DI, praktisi pendidikan , dan lintas sektoral.)

Anda mungkin juga menyukai