Anda di halaman 1dari 6

JENIS- JENIS FUSE

1. Fuse Links (NH Fuse)

NH Fuse links banyak dipakai di dunia industri. Fuse ini terdapat berbagai jenis,
mulai dari tegangan, ukuran body dan Class.

 Tegangan : AC 400 / 500/ 690/ 1000/ 1500


 Ukuran/ Size : 000, 00, 0, 1, 2, 3, 4
 Class : a. gG : Aplikasi umum, Proteksi Kabel dan Line.

b. gB: Aplikasi Umum

c. aM : Proteksi Short pada motor.

d. gTr : Aplikasi Umum dan Proteksi Trafo.

e. gTF : Aplikasi Umum.

1
Fasilitas dan Keuntungan dengan Fuse Links

 Indikator Trip yang mudah dideteksi


 Rating Interupsi yang tinggi sampai 120 kA
 Rating Tegangan yang beragam AC 400 ~ 1500 V
 Class yang beragam.
 Terdapat pilihan fuse base (besi atau keramik)
 Rugi daya dan suhu yang rendah.
 Tahan terhadap Corrosif.

2. Open Fuse Cut Out

Open Fuse Cut Out : Pada umumnya fuse cutout dipasang antara trafo distribusi
dgn saluran distribusi primer. Pada saat terjadi gangguan, elemen fuse akan melebur
dan memutuskan rangkaian sehingga akan melindung trafo distribusi dari kerusakan
akibat gangguan dan arus lebih pada saluran primer, atau sebaliknya memutuskan
saluran primer dari trafo distribusi apabila terjadi gangguan pada trafo atau jaringan
sisi sekunder sehingga akan mencegah terjadinya pemadaman pada seluruh jaringan
primer.

2
3. K type Fuse Link

K type Fuse Link : fuse adalah peralatan proteksi arus lebih yang bekerja dengan
menggunakan prinsip melebur. Terdapat 2 tipe fuse berdasarkan kecepatan melebur
elemen fusenya (fuswlink), yaitu tipe K (cepat) dan tipe T (lambat).Fuse yang
didesain untuk digunakan pada tegangan diatas 600 V dikategorikan sebagai fuse
cutout. Fuse cutout jenis ekspulsi (expulsion type) adalah yang paling sering
digunakan pada sistem distribusi saluran udara. Fuse jenis ini menggunakan elemen
fuse yang relatif pendek yang dipasang di dalam fuse cartridge.

Tersedia dalam ukuran (Ampere) :


KEARNEY Fuse Link ( K type )
1. 2A, 3A, 4A, 5A, 6A, 8A, 10A, 12A, 15A, 20A
2. 25A, 30A, 40A, 50A
3. 60A, 65A, 80A, 100A
4. 140A
5. 200A

3
AB CHANCE Fuselink ( K Type )
AB CHANCE Fuse Link
1. 2A, 3A, 4A, 5A, 6A, 8A, 10A, 12A, 15A, 20A
2. 25A, 30A, 40A, 50A
3. 60A, 65A, 80A, 100A
4. 140A
5. 200A

4. HRC Fuse

Sekering jenis ini sering disebut pula HRC fuse ( High Rupturing Capacity fuse).
Sekering tipe ini merupakan jenis sekering dengan kapasitas pemutusan tinggi.

4
5. Fuse kit pack 100

Kualitas tinggi jenis penggantian sekering untuk berbagai aplikasi. Ini kit
pukulan lambat sekering dengan rating T1A - T10A, rating tersebut tertera pada tutup
sekering. Jenis tertentu sekering adalah pukulan lambat atau jenis anti gelombang.
Sekering memiliki rating tegangan 250V dan biasanya digunakan dalam rangkaian
listrik dari banyak masukan peralatan elektronik konsumen yang berbeda. Ketika
tegangan listrik diterapkan pada suatu alat listrik maka arus transien yang tinggi dapat
mengalir yang akan menyebabkan cepat memutuskan sekering tradisional untuk
gagal. Penggunaan jenis sekering membantu mencegah kegagalan yang tidak
diinginkan dari sekering di aktifkan. Aliran arus konstan rata-rata lebih tinggi dari
nilai sekering namun akan menyebabkan kegagalan dan karena itu menghentikan
aliran arus gangguan.

Spesifikasi sekering:

 Fuse jenis - pukulan anti kartrid gelombang lambat


 Fuse panjang - 20mm
 Fuse diameter - 5mm

5
6. Thermal Fuse

Sekering suhu bekerja ketika sistem over head atau panas lebih sehingga
mengakibatkan sekering trip (memutus arus).

7. Sekering waktu ( Timer Fuse)

Sekering dengan waktu tertentu, bisa menset waktu sesuai dengan program yang
kita tentukan agar sekering tersebut bekerja.

Anda mungkin juga menyukai