Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah : SMK N 25 Jakarta
Program Keahlian : Pemasaran
Mata Pelajaran : Strategi Pemasaran
Kelas/Semester : X/1
Kompetensi Dasar : KD 2 : Mendeskripsikan Strategi Bauran Pemasaran(marketing mix)
Materi Pokok : Strategi Bauran Pemasaran (Marketing Mix)
Alokasi Waktu: 3 x 45 menit
Pertemuan : 5 dan 6
A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun,
ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-
aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI 3 :Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar:
1.1 Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan
kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
1.2 Mendeskripsikan kebesaran Tuhan yang menciptakan berbagai sumber energi di

alam
1.3 Mengamalkan nilai-nilai keimanan sesuai dengan ajaran agama dalam kehidupan
sehari-hari
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti;
cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan
peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap
dalam melakukan percobaan dan berdiskusi
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip dan
keselamatn kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di
laboratorium lingkungan.
3.2 Mendeskripsikan Strategi Baauran Pemasaran (marketing mix)
4.2 Merencanakan strategi bauran pemasarn

C. Indikator Pencapaian Kompetensi dan Tujuan Pembelajaran:


1.1 Menunjukkan prilaku rasa syukur dalam proses pembelajaran
2.1 Menunjukan rasa ingin tahu dalam proses pembelajaran
2.3 Bekerjasama dalam kegiatan kelompok dalam proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
3.2 Mendeskripsikan Strategi Bauran Pemasaran (marketing mix)
3.2.1 Mendeskripsikan Pengertian Bauran Pemasaran (marketing mix)
3.2.2 Menjelaskan Penerapan marketing mix
4.2 Merencanakan strategi bauran pemasarn
4.2.1 Menguraikan Pengertian Bauran Pemasaran (marketing mix)
4.2.1 Menguraikan Penerapan marketing mix

D. Materi
KD 2 STRATEGI BAURAN PEMASARAN (MARKETING MIX)
Fakta:

Konsep:
A. PENGERTIAN BAURAN PEMASARAN
Bauram pemasaran atau marketing mix adalah merupakan strategi di bidang
pemasaran yang difokuskan, pada menciptakan rasa kepuasan para konsumen/para
pembeli terhadap produk, promosi dan distribusi.

1. Variabel Marketing Mix

2. Komponenen Marketing Mix

B. PENERAPAN MARKETING MIX

Prinsip : bauran pemasaran atau marketing mix sangat menentukan dalam kegiatan
pemasaran untuk itu setiiap penjual atau produsen harus memperhatikan dalam
strategi bauran pemasaran.

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Metode pembelajaran :
1. Presentasi
2. Tanya jawab
3. Diskusi

F. Media Pembelajaran:
1. Komputer dan LCD
2. Power point

G. Sumber Belajar:
1. Bahan Ajar Kemendikbud
2. Buku panduan Strategi Pemasaran SMK
3. Internet

H. Strategi Belajar:
Tatap Muka Tugas Terstruktur Tugas Tidak Terstruktur
 Peserta didik  Peserta didik  Peserta didik menganalisis
memahami Pengertian mengerjakan soal Pengertian Bauran Pemasaran
Bauran Pemasaran latihan mengenai (marketing mix) dan
(marketing mix) dan Pengertian Bauran Penerapan marketing mix
Penerapan marketing Pemasaran (marketing
mix mix) dan Penerapan
 Peserta didik marketing mix.
mendiskusikan tentang Peserta didik diarahkan
Pengertian Bauran untuk membuat
Pemasaran (marketing rangkuman dalam bentuk
mix) dan Penerapan
marketing mix peta konsep mengenai
 Peserta didik membuat materi dalam KD 2 :
kesimpulan tentang Mendeskripsikan Strategi
Pengertian Bauran Bauran Pemasaran
Pemasaran (marketing (marketing mix)
mix) dan Penerapan
marketing mix

I. Langkah Kegiatan Pembelajaran:


Pertemuan ke 5
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1) Peserta didik merespon salam dari guru 15 menit
2) Mengajak peserta didik berdoa untuk mengawali
pembelajaran
3) Melakukan konfirmasi tentang kehadiran peserta
didik
4) Mengajak peserta didik berdinamika dengan yel-
yel. Contoh: guru berkata: “pemasaran
25(singkatan SMK N 25 Jakarta). Peserta didik
menjawab : ramah( sambil membuka kedua
tangan), jujur (menunjuk kedada), kreatif
(sambil menggengam kedua tangan),
Berprestasi (hormat jari telunjuk dan jari tengan)
dan tepuk tangan.
5) Peserta didik menerima informasi tentang tujuan
dan langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
6) Peserta didik diarahkan agar pembelajaran dapat
mengembangkan sikap santun, jujur, disiplin,
peduli, tanggung jawab, responsive dan cinta
damai melalui kegiatan belajar mengenai
Pengertian Bauran Pemasaran (marketing mix)
dan Penerapan marketing mix.
Inti, meliputi: 7) Peserta didik mempresentasikan mengenai 100 menit
Mengamati
Pengertian Bauran Pemasaran (marketing mix)
dan Penerapan marketing mix.
8) Peserta didik iarahkan untuk membuat
rangkuman mengenai KD 2 Bauran Pemasaran
(marketing mix) dalam bentuk peta konsep atau
bagan.
Menanya 9) Memberikan kesempatan kepada peserta didik
lain untuk bertanya.
10) Mengamati keberanian dan sikap peserta didik
dalam menjawab dan memberikan klarifikasi
tentang benar dan tidaknya jawaban dari peserta
didik lain.
Mengasosiasi 11) Peserta didik menganalisis dan menyimpulkan
informasi/data yang didapat dari berbagai
sumber mengenai Pengertian Bauran Pemasaran
(marketing mix) dan Penerapan marketing mix
mengomunikasikan 12) Guru memberikan kesempatan kepada peserta
didik untuk mengemukakan kesimpulan
mengenai Pengertian Bauran Pemasaran
(marketing mix) dan Penerapan marketing mix
13) Guru memfasilitasi peserta didik untuk
menanggapi laporan atau pendapat peserta didik
lainnya dengan santun.
14) Guru memberikan penilaian secara terkait
keaktifan dalam pembelajaran.
15) Guru dan peserta didik bersama-sama melakukan
refleksi untuk menemukan hikmah yang
terkandung dalam materi pembelajaran.
Kegiatan akhir
Penutup 16) Guru menanyakan pendapat peserta didik 2O menit
tentang proses belajar yang dilakukan
(merefleksi kegiatan) apakah ada masukan untuk
perbaikan pembelajaran selanjutnya.
17) Peserta didik menyimak kesimpulan tentang
materi ajar serta tugas yang diberikan guru
terkait dengan pembelajaran selanjutanya
18) Mengajak semua peserta didik berdoa’a untuk
mengakhiri pembelajaran
19) Guru mengucapkan salam kepada para peserta
didik sebelum keluar kelas dan peserta didik
menjawab salam.

PERTEMUAN 6

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan 1)Peserta didik merespon salam dari guru 15 menit
2) Mengajak peserta didik berdoa untuk mengawali
pembelajaran
3) Melakukan konfirmasi tentang kehadiran peserta
didik
4) Mengajak peserta didik berdinamika dengan yel-
yel. Contoh: guru berkata: “pemasaran
25(singkatan SMK N 25 Jakarta). Peserta didik
menjawab : ramah( sambil membuka kedua
tangan), jujur (menunjuk kedada), kreatif
(sambil menggengam kedua tangan),
Berprestasi (hormat jari telunjuk dan jari tengan)
dan tepuk tangan.
5) Peserta didik menerima informasi tentang tujuan
dan langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
6) Peserta didik diarahkan agar pembelajaran dapat
mengembangkan sikap santun, jujur, disiplin,
peduli, tanggung jawab, responsive dan cinta
damai melalui kegiatan belajar mengenai
Pengertian Bauran Pemasaran (marketing mix)
dan Penerapan marketing mix.
Inti, meliputi: 7) Peserta didik diberikan soal latihan terkait 100 menit
Mengamati
materi KD 2 Bauran pemasaran (marketing mix)
8) Peserta didik diarahkan untuk membuat
rangkuman KD 2 Bauran pemasaran (marketing
mix) dalam bentuk peta konsep atau bagan. Dan
dikumpulkan
Menanya 9) Memberikan kesempatan kepada peserta didik
lain untuk bertanya.
10) Mengamati keberanian dan sikap peserta didik
dalam menjawab dan memberikan klarifikasi
tentang benar dan tidaknya jawaban dari peserta
didik lain.
Mengasosiasi 11) Peserta didik menganalisis dan menyimpulkan
informasi/data yang didapat dari berbagai
sumber mengenai Pengertian Bauran Pemasaran
(marketing mix) dan Penerapan marketing mix
mengomunikasikan 12) Guru memberikan kesempatan kepada peserta
didik untuk mengemukakan kesimpulan
mengenai Pengertian Bauran Pemasaran
(marketing mix) dan Penerapan marketing mix
13) Guru memfasilitasi peserta didik untuk
menanggapi laporan atau pendapat peserta didik
lainnya dengan santun.
14) Guru memberikan penilaian secara terkait
keaktifan dalam pembelajaran.
15) Guru dan peserta didik bersama-sama melakukan
refleksi untuk menemukan hikmah yang
terkandung dalam materi pembelajaran.
Kegiatan akhir
Penutup 16) Guru menanyakan pendapat peserta didik 2O menit
tentang proses belajar yang dilakukan
(merefleksi kegiatan) apakah ada masukan untuk
perbaikan pembelajaran selanjutnya.
17) Peserta didik menyimak kesimpulan tentang
materi ajar serta tugas yang diberikan guru
terkait dengan pembelajaran selanjutanya
18) Mengajak semua peserta didik berdoa’a untuk
mengakhiri pembelajaran
19) Guru mengucapkan salam kepada para peserta
didik sebelum keluar kelas dan peserta didik
menjawab salam.

J. Penilaian proses dan Hasil Pembelajaran (Terlampir)


1. Tes (tertulis )
2. Non test (tugas observasi)

Jakarta, 11 Agustus 2014

Kepala Sekolah SMK Negeri 25 Guru bidang studi,

Ety Purwanty, M.Pd Yunita Martauli, S.Pd


NIP. 196603241994122002 NIP.196703111989012002

LAMPIRAN
LEMBAR PENILAIAN
1. TES
TES TULIS
No PERTANYAAN JAWABAN SKOR
1 apa yang dimaksud dengan Bauram pemasaran atau marketing mix 20
bauran pemasaran ? adalah merupakan strategi di bidang
pemasaran yang difokuskan, pada
menciptakan rasa kepuasan para
konsumen/para pembeli terhadap produk,
promosi dan distribusi.
2 Keputusan perusahaan di Bentuknya, ukurannya, warnanya, 15
dalam menciptakan produk modelnya, mereknya, pembungkusnya,
menyangkut apa saja kualitasnya, manfaatnya, garansinya,
sebutkan ? servisnya dan sebagainya.
3 Sebutkan apa saja komponen 4 P( produk, price, promotion, place) 10
marketing mix ?
4 Pertimbangan apa saja yang a. Marketing mix harus seimbang 30
b. Marketing mix tidak boleh statis
harus diperhatikan dalam
c. Marketing mix tidak boleh meniru
menetapkan marketing mix d. Marketing mix harus bertujuan
yang sebaik-baiknya? jangka panjang
e. Marketing mix harus disesuaikan
dengan situasi dan kondisi
perusahaan
f. Marketing mix harus didasrakan
pada pengalaman
5 Dalam promosi terdapat a. Periklanan 25
b. Personal selling
beberapa kegiatan yang
c. Promosi penjualan
dilakukan pada umumnya d. Publisitas
yaitu ?

Anda mungkin juga menyukai