Anda di halaman 1dari 61

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP ) 1

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Kelas / Semester : XI / 1
Pertemuan ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Mengelompokkan macam-macam busana wanita
Indikator : 1. Menjelaskan tentang pengelompokkan macam-macam
busana wanita
2. Mengelompokkan macam-macam busana wanita
3. Pengelompokkan macam-macam busana wanita sesuai
dengan kesempatan

I. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik diharapkan dapat :
1. Menjelaskan pengelompokkan busana wanita menurut fungsinya, jenisnya, umur,
kesempatan dengan benar
2. Mengelompokkan busana wanta menurut fungsinya, jenisnya, umur dengan tepat
3. Mengelompokkan busana wanita sesuai dengan kesempatan

II. Materi Ajar

1. Pengelompokkan busana wanita


 Menurut fungsinya : Busana dalam dan busana luar
 Menurut jenisnya : Busana wanita dan busana pria
 Menurut umur : Busana anak, busana remaja, busana orang
dewasa dan busana orang tua
 Menurut kesempatan : Busana sehari-hari/kerja, busana berpergian,
busana santai/rekreasi, busana pesta siang/malam, busana pengamtin,
busana adat sehari-hari, busana berkabung, busana olah raga

2. Pengelompokkan busana wanita


 Menyiapkan berbagai desai busana kamar jas
 Pembagian kelompok tugas

3. Pengelompokkan busana wanita sesuai dengan kesempatan


 Membuat kliping pengelompokkan busana wanita

III. Metode Pembelajaran


1. Menggali informasi
2. Tanya jawab
3. Diskusi
4. Tugas / latihan
IV. Langkah-langkah Pembelajaran
( kerja keras, kreatif,mandiri, rasa ingin tahu )

Pertemuan 1

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui konsep awal siswa
tentang materi yang akan
dipelajari
Apa yang dimaksud dengan
busana ?
2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 90 menit
1. Guru memperhatikan
macam-macam model busana
2. Memberikan informasi
tentang :
a. Menjelaskan pengertian
busana wanita
b. Mengklasifikasikan jenis-
jenis busana wanita
c. Menjelaskan syarat-
syarat busana sesuai
kesempatan
3. Membagi siswa 4 kelompok
untuk mendiskusikan
tentang:
a. Kladifikasi pakaian
wanita sesuai kesempatan
b. Syarat-syarat bahan,
corak, warna sesuai
kesempatan
4. Membimbing peserta didik
dalam melakukan diskusi
3 Elaborasi 1. Membuka diskusi untuk 135 menit
menyampaikan hasil diskusi
ke depan kelas
2. Membimbing dan
mengarahkan peserta didik
membahas secara klasikal
hasil diskusi
4 Konfirmasi 1. Memberikan penguatan / 10 menit
masukan dari hasil diskusi
2. Membimbing peserta didik
merumuskan kesimpulan
3. Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi 1. Memberikan pertanyaan 15 menit
secara lisan tentang materi
yang sudah dibahas
2. Meminta siswa membuat
laporan hasil diskusi
6 Tugas Menugaskan peserta didik 10 menit
membuat kliping macam-macam
busana menurut kesempatan

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan referensi
b. Majalah / mode blad busana wanita

2. Bahan
a. Kertas folio
b. Selotif
c. Tulang papan

3. Sumber Belajar
a. Tata Rias dan Penampilan Diri oleh Dra. Syahandini Purnomo, Proyek
Pengadaan Buku Pendidikan Teknologi Kerumahtanggaan dan Kejuruan
Kemasyarakatan, Jakarta, 1976

VI. Penilaian
1. Tes tertulis

Soal
1. Pengelompokkan busana wanita menurut fungsinya terdiri dari ......
a. Busana rumah, busana luar
b. Busana dalam, busana luar
c. Busana luar, busana pesta
d. Busana pesta, busana rekreasi
e. Busana rekreasi, busana dalam

2. Busana dalam ialah busana yang pertama kali melekat pada tubuh dan busana
yang dipakai didalam rumah, seperti ......
a. Singlet, angkin, daster
b. Singlet, daster, gamis
c. Angkin, longtorse, gamis
d. Angkin, gaun, gamis
e. Gaun, gamis, daster

3. Busana anak, busana remaja dapat dikelompokkan menurut ......


a. Jenisnya
b. Fungsinya
c. Umur

d. Kesempatan
e. Keadaan

4. Busana yang diapakai didalam rumah adalah .......


a. Kamar jas, daster, baby doll
b. Daster, gaun, piyama
c. Piyama, daster, baby doll
d. Babydoll, piyama, gamis
e. Gamis, daster, gaun

5. Pengelompokkan busana wanitra menurut kesempatan, kecuali .....


a. Busana kerja, busana rekreasi, busana pesta
b. Busana rekreasi, busana pesta, busana berpergian
c. Busana pesta, busana berpergian, busana kerja
d. Busana kerja, busana rekreasi, busana berpergian
e. Busana berpergian, busana remaja, busana pesta

6. Ciri khas busana yang sesaui dipakai oleh anak balita, kecuali ......
a. Warna cerah
b. Corak lucu-lucu
c. Corak bunga besar
d. Banyak variasi
e. Bahan penghisap keringat

7. Busana yang dipakai oleh wabiota, juga dipakai oleh pria, seperti .......
a. Kemeja, pantalon
b. Kemeja, piyama
c. Pantalon, piyama
d. Safari, kemeja
e. Piyama, safari

8. Busana yang tepat untuk olahraga lintas alam adalah .......


a. Blus kaos + celana training
b. Blus kaos + celana berkerut
c. Blus kaos + hotpanth
d. Blus kaos + celana begi
e. Blus kaos + celana yeye

9. Busana remaja yang sesuai untuk rekreasi kepantai adalah ........


a. Slack dengan blus berkerah rendah
b. Short dengan blus kaos tanpa belahan
c. Knikers dengan blus kaos berlengan raglan
d. Knikers dengan blus kaos berkerah peluru
e. Kulot dengan blus berlengan dolman

10. Busana kerja dan busana rekreasi dapat dibedakan berdasarkan .......
a. Bahan, pola, warna, tekstur
b. Bahan, desain, tekstur, penyelesaian
c. Bahan, desain, tekstur, corak

d. Bahan, tesktur, warna, penyelesaian


e. Bahan, warna, pola, penyelesaian

Kunci jawaban

1. B
2. A
3. C
4. C
5. E
6. C
7. B
8. A
9. C
10. C

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka. Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo, A.Md Ernesta Bau,BA


NIP. 19611102 198702 2 002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik, SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 2

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Kelas / semester : XI / 3
Pertemuan ke : 2, 3, 4
Alokasi Waktu : 3 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Memotong bahan ( uji coba busana pesta)
Indikator : 1. Tempat dan alat untuk memotong disiapkan sesuai
dengan persyaratan ergonomik
2. kualitas dan kuantitas bahan diperiksa disesuaikan
dengan kebutuhan
3. bahan diperiksa jika terdapat kerusakan agar diberi tanda
dan dilaporkan
4. bahan disusutkan atau diseterika sesuai dengan
krakteristik bahan
5. jumlah komponen pola diperiksa sesuai identitas desain
6. pola diletakkan diatas bahan dengan memperhatikan
arah serat kain, corak dan tekstur bahan sesuai dengan
desain dam memperhatikan efesiensi bahan
7. rancangan pola diatas kain diberi tanda kampuh dan
tanda pola
8. bahan dipotong tepat pada garis kampuh sesuai standar
yang berlaku
9. hasil potongan rata, bagian atas dan bawah sama sesuai
dengan bentuk pola
10. alat pemberi tanda yang digunakan sesuai dengan
tekstur dan warna bahan
11. tanda-tanda pola dipindahkan pada bahan berdasarkan
kebutuhan penjahitan sesuai dengan standar yang
berlaku

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 2
1. Siswa dapat menyiapkan tempat dan alat untuk memotong bahan
2. Siswa dapat menentukan kualitas bahan untuk dipotong
3. Siswa dapat memeriksa bahan kalau ada kerusakan diberi tanda
4. Siswa dapat menyusutkan atau menyeterika bahan sesuai karakteristik bahan
Pertemuan ke 3.
Tujuan pembelajaran :
1.Siswa dapat menghitung jumlah komponen pola
2.Siswa dapat merancang pola diatas bahan
3.Siswa dapat mengetahui teknik memotong bahan
Pertemuan 4
1. Siswa dapat mengetahui teknik memindahkan tanda-tanda pola
2. Siswa dapat memberikan penomoran dan pengelompokkan bagian-bagian busana

II. Materi Ajar


Pertemuan 2
1. Menyiapkan tempat dan alat untuk memotong bahan
2. Menentukan kualitas bahan untuk dipotong
3. Memeriksa bahan kalau ada kerusakan diberi tanda
4. Menyusutkan atau menyeterika bahan sesuai karakteristik bahan
Pertemuan 3
1. Menghitung jumlah komponen pola
2. Merancang pola diatas bahan
3. Teknik memotong bahan :\
a. Memotong bahan utama untuk pembuatan busana pesta
b. Memotong furing
c. Memotong lapisan
Pertemuan 4 :
1. Teknik memindahkan tanda-tanda pola
2. Memberikan penomoran dan pengelompokkan bagian-bagian busana

III. Metode Pembelajaran


1. Tanya jawab
2. Demontrasi
3. Praktek / latihan
4. Ceramah

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


( kreatif, mandiri, tanggung jawab, rasa ingin tahu, disiplin, kerja keras )

Pertemuan 2

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan alat-
alat yang digunakan untuk
menggunting bahan
 Mengajukan pertanyaan
tentang alat pemberi tanda

2 Eksplorasi 1. Menjelaskan kepada siswa 160 menit


tentang :
a. Alat-alat dan tempat
untuk memotong bahan
b. Cara memeriksa kualitas
bahan yang digunakan
untuk digunting
c. Menjelaskan cara
menyusutkan atau
menyeterika bahan sesuai
karakteristik bahan
d. Membagi bahan praktek
untuk membuat busana
kamar jas

3 Elaborasi a. Mengarahkan siswa cara 60 menit


memeriksa kualitas bahan
b. Mengarahkan siswa untuk
memeriksa kualitas bahan
dan memberi tanda serta
melaporkan jika terdapat
cacat atau rusak
c. Mengarahkan siswa untuk
menyusutkan atau
menyeterika bahan
4 Konfirmasi a. Memberikan penguatan / 20 menit
masukan dari hasil kerja
siswa
b. Melakukan penilaian
terhadap hasil kerja
c. Membimbing peserta didik
merumuskan kesimpulan
5 Evaluasi Menanyakan pada siswa tentang : 15 menit
a. Sebutkan alat-alat untuk
menghitung
b. Sebutkan alat untuk
memindahkan tanda pola
pada bahan
6 Tugas a. Menugaskan peserta didik 5 menit
melanjutkan pekerjaan rumah
b. Menyampaikan materi minggu
berikutnya
c. Berkemas
d. Mengucapkan salam

Pertemuan 3

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat-alat dan
bahan untuk memotong bahan

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 45 menit


a. Menghitung jumlah
komponen pola
b. Menjelaskan cara menata /
merancang pola diatas bahan
c. Mendemontrasikan cara
menata pola diatas bahan (lay
out pola)
d. Mendemontrasikan cara
menggunting bahansesuai
SOP
e. Mengecek perlengkapan alat-
alat potong yang disiapkan
siswa

3 Elaborasi a. Membimbing dan 180 menit


mengarahkan siswa
menghitung jumlah
komponen pola
b. Siswa menata pola diatas
bahan
c. Siswa menambahkan kampuh
dan memberi tanda pola pada
bahan
d. Membimbing siswa
melakukan praktek
memotong bahan
 Memotong busana
kamar jas
 Memotong furing
 Memotong lapisan
4 Konfirmasi a. Memeriksa hasil kerja siswa 15 menit
b. Memberi penilaian terhadap
hasil kerja siswa

5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit


a. Sebutkan bagaimana
meluruskan serat bahan yang
akan dipotong
b. Sebutkan hal yang harus
diperhatikan sebelum
menggunting
c. Sebutkan hal yang
diperhatikan pada waktu
menata pola
d. Sebutkan hal yang
diperhatikan sewaktu
menggunting
6 Tugas a. Menugaskan peserta didik 10 menit
melanjutkan pekerjaan rumah
b. Berkemas
c. Mengucapkan salam

Pertemuan 4

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari :
a. Alat dan bahan untuk
memindahkan tanda pola
b. Langkah-langkah
memindahkan tanda pola
 Menyiapkan alat dan bahan
untuk kegiatan praktik
berikutnya

2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit


a. Menjelaskan cara
memindahkan tanda-tanda
pola pada bahan
b. Menjelaskan bagaimana
memilh alat dan bahan untuk
memindahkan tanda pola
sesuai spesifikasi dan warna
bahan

3 Elaborasi a. Membimbing siswa 140 menit


melakukan praktek sambil
mengecek siswa
memindahkan tanda pola
b. Menunjukkan ketelitian
dalam memberi dan
memindahkan tanda-tanda
pola pada busana kamar jas
c. Memberikan penomoran dan
mengelompokkan bagian-
bagian busaba
d. Menerapkan K3 dalam
kegiatan praktik

4 Konfirmasi a. Memeriksa hasil kerja siswa 45 menit


b. Memberi penilaian terhadap
hasil kerja siswa
c. Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan pada siswa tentang : 15 menit
1. Sebutkan berapa cm
kampuh untuk sisi blus
dan sisi lengan dilebihkan
2. Sebutkan berapa cm
kelebihan untuk keliman
3. Sebutkan berapa kelebihan
kampuh untuk leher dan
kerung lengan
6 Tugas a. Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
b. Berkemas
c. Mengucapkan salam

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian
g.

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana pesta
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias

3. Sumber Belajar
a. Tata Rias dan Penampilan Diri oleh Dra. Syahandini Purnomo, Proyek
Pengadaan Buku Pendidikan Teknologi Kerumahtanggaan dan Kejuruan
Kemasyarakatan, Jakarta, 1976

VI. Penilaian
a. Proses : Pengamatan persiapan alat, bahan sikap kerja, K3, teknik kerja, dan
produktifitas kerja
b. Tes teori

Soal
1. Sebelum meletakkan pola diatas bahan apa saja yang perlu kita perhatikan ......
a. Cara menjahit
b. Cara menggunting
c. Arah serat kain
d. Semua salah
e. Semua benar

2. Saat meletakkan pola diatas bahan, corak bahan searah, maka pola diletakkan
secara ......
a. Asal meletakkan
b. Harus mengikuti arah corak bahan
c. Tidak mengikuti corak bahan
d. A dan b benar
e. Semua benar

3. Teknik memotong yang benar adalah .....


a. Tepat pada garis kampuh
b. Pas pola
c. Menggunting diatas pola
d. Semua salah
e. Semua benar

4. Bahan yang sesuai untuk busana pesta adalah ......


a. Bellini
b. Katun
c. Shantung
d. Sifon
e. Semua benar

5. Warna bahan yang sesuai untukbusana pesta malam adalah ......


a. Hitam
b. Coklat
c. Abu-abu
d. Merah
e. Krem
6. Kampuh yang digunakan untuk bagian sisi sebaiknya ....
a. 4 cm
b. 1 cm
c. ½ cm
d. 2 cm
e. 5 cm

7. Kampuh untuk bagian leher sebaiknya .....


a. 1 cm
b. 3 cm
c. 2 cm
d. Tidak perlu kampuh
e. Semua salah

8. Merader sebaiknya pada bagian ......


a. Baik kain
b. Buruk kain
c. Baik dan buruk kain
d. Semua benar
e. Semua salah

9. Untuk memindahkan tanda-tanda pola pada kain. Sebaiknya menggunakan .....


a. Kapur jahit
b. Pensil jahit
c. Ballpoint
d. Pensil biasa
e. Semua benar

10. Bahan yang sesuai untuk orang yang berbadan gemuk pendek adalah ......
a. Bunga-bunga besar
b. Bunga-bunga kecil
c. Kotak-kotak kecil
d. Kotak-kotak besar
e. Garis horizontal
Kunci Jawaban
1. B
2. B
3. A
4. D
5. D
6. D
7. A
8. B
9. A
10. D
Format penilaian praktek

Aspek yang Dinilai


Persiapan Menyusun Teknik Teknik
Nama Jumlah
No Alat dan Pola Memotong Memindahkan Nilai
Siswa Skor
Bahan Diatas Bahan Tanda Pola
Bahan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
41.

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka. Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo,A.Md Ernesta Bau,BA


NIP.196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik,SspS

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP ) 3
Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA
Mata Pelajaran : Produktif Busana
Pertemuan ke : 5, 6
Alokasi Waktu : 2 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Menjahit busana
Indikator : 1. Menjelaskan cara menjahit busana wanita (busana pesta)
sesuai tertib kerja
2. Menjahit busana wanita (busana pesta) sesuai tertib kerja

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 5
1. Menjelaskan cara menjahit busana wanita (busana pesta) dengan benar sesuai
tertib kerja
2. Menjahit busana wanita (busana pesta) sesuai dengan tertib kerja
Pertemuan 6
1. Lanjutan menjahit busana wanita (busana pesta ) dengan menyelesaikan bagian-
bagian busana yang sesuai dengan tertib kerja

II. Materi Ajar


Pertemuan 5
1. Cara menjahit busana wanita (busana pesta)
2. Menjahit busana wanita (busana pesta) harus mengikuti langkah-langkah kerja
Pertemuan 6
1. Semua bagian-bagian jahitan harus diselesaikan

III. Metode Pembelajaran


a. Tanya jawab
b. Demontrasi
c. Praktek / latihan

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


( disiplin, kerja keras, kerja sama, kreatif, saling menghargai, percaya diri )

Pertemuan 5

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat
menjahit
 Menyiapkan mesin jahit

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 160 menit


 Memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana pesta
 Mengarahkan siswa untuk
mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit kamar jas
 Membimbing siswa untuk
menjahit kamar jas, meliputi :
a. Menjahit kupnat
b. Memasang tutup tarik
c. Menyelesaikan belahan rok
d. Menjahit sisi
e. Menyatukan dengan furing
f. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan

3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 180 menit


memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana
 Mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit dalam
menjahit bagian-bagian busana
meliputi :
a. Menjahit kupnat
b. Memasang tutup tarik
c. Menyelesaikan belahan rok
d. Menjahit sisi
e. Menyatukan dengan furing
f. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 20 menit
 Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi  Memberi penilaian terhadap 10 menit
hasil kerja siswa
6 Tugas  Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam
Pertemuan 6

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat
mejahit
 Menyiapkan mesin jahit

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 45 menit


 Memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana pesta
 Mengarahkan siswa untuk
mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit kamar jas
 Membimbing siswa untuk
menjahit busana pesta,
meliputi :
g. Menjahit kupnat
h. Memasang tutup tarik
i. Menyelesaikan belahan rok
j. Menjahit sisi
k. Menyatukan dengan furing
l. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan

3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 180 menit


memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana
 Mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit dalam
menjahit bagian-bagian busana
meliputi :
g. Menjahit kupnat
h. Memasang tutup tarik
i. Menyelesaikan belahan rok
j. Menjahit sisi
k. Menyatukan dengan furing
l. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 20 menit
 Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi  Memberi penilaian terhadap 10 menit
hasil kerja siswa
6 Tugas  Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana kamar jas
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias

3. Sumber Belajar
a. Kontruksi Pola Busana Wanita oleh Dra. Pirrie Mulyawan, PT. BPK Gunung
Mulia, Jakarta

VI. Penilaian
a. Proses : pengamatan persiapan alat, bahan, sikap kerja, K3, tyeknik kerja,
waktu dan produktifitasnya kerja
b. Tes teori

Soal

1. Apabila setikan mesin ketika menjahit mengendur pada bagian atas di


sebabkan .......
a. Bahan ditarik terlalu keras
b. Skoci yang mengendur
c. Letak jarum salah
d. Gigi srpatu aus
e. Jarum terlalu keatas
2. Untuk menjahit busana pesta, bahan tipis dan lembut, sebaiknya menggunakan
jarum ,mesin no .....
a. 9 – 10
b. 11 – 12
c. 12 – 13
d. 13 – 14
e. 14 – 15

3. Untuk menyelesaikan busana yang bahan tipis, sebaiknya menggunakan


furing ......
a. Asian tex d. Semua salah
b. Rosell e. B dan c benar
c. Satin

4. Penyelesaian busana yang terbuat dari bahan tipis, sebaiknya menggunakan


kampuh .....
a. Terbuka d. Kampuh sarung
b. Tertutup e. Kampuh pipih
c. Kampuh balik

5. Syarat-syaratbahan yang sesuai untuk busana pesta malam adalah ....


a. Yang berwarna gelap
b. Tekstur yang kaku
c. Bahan tebal
d. Yang berwarna terang dan tekstur lembut
e. Semua benar

6. Menjahit busana wanita / busana pesta sebaiknya setikan .....


a. Jepang
b. Rapat
c. Sedang
d. Semua salah
e. Semua benar
7. Penyelesaian bagian bawah
lengan dan blus sebaiknya
.....
a. Dijahit mesin
b. Dijelujur
c. Dikelim dengan tangan
d. Semua salah
e. Semua benar
8. Langkah pertama menjahit busana pesta adalah ......
a. Menjahit bahu dan sisi lengan
b. Menjahit tutup tarik dan lengan belakang
c. Menjahit lengan dan kupnat
d. Semua salah
e. Semua benar
Kunci Jawaban
1. B
2. B
3. D
4. C
5. D
6. C
7. C
8. B
Format penilaian praktek

Aspek Yang Dinilai


Persiapan Proses dan Hasil
Jumlah
No Nama Siswa tempat dan Langkah Jahitan Nilai
skor
alat Kerja
menjahit
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.

17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.

25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka.Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo,A.Md Ernesta Bau, BA


NIP. 196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik, SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 4

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Pertemuan ke : 7,8
Alokasi Waktu : 2 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Menyelesaikan busana wanita (busana pesta) dengan jahitan
tangan
Menghitung harga jual
Melakukan pengepresan
Indikator : 1. Menjelaskan cara menyelesaikan busana wanita dengan
jahitan tangan
2. Menyelesaikan busana wanita dengan jahitan tangan sesuai dengan tertib kerja
3. Menjelaskan cara menghitung harga jual
4. Menghitung harga jual busana wanita sesuai kebutuhan bahan
5. Menjelaskan alat-alat pengepresan
6. Menjelaskan kegunaan pengepresan pada busana wanita
7. Menjelaskan cara melakukan pengepresan pada busana wanita
8. Melakukan pengepresan pada busana wanita
9. Mengutamakan keselamatan pada saat melalukan pengepresan
10. Melakukan pengepresan dengan rapi

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 7
1. Menjelaskan cara menyelesaikan busana wanita ( busana pesta ) dengan jahitan
tangan
2. Menyelesaikan busana wanita (busana pesta) dengan jahitan tangan sesuai tertib
kerja
3. Menjelaskan cara menghitung harga jual
4. Menghitung harga jual busana wanita (busana pesta) sesuai kebutuhan bahan
Pertemuan 8
1. Menjelaskan alat-alat pengepresan
2. Menjelaskan kegunaan pengepresan pada busana wanita (busana pesta)
3. Menjelaskan cara melakukan pengepresan pada busana wanita (busana pesta)
4. Melakukan pengepresam pada busana wanita (busana pesta)
5. Melakukan keselamatan pada saat melakukan pengepresan
6. Melakukan pengepresan dengan rapi
II. Materi Ajar
Pertemuan 7
1. Cara menyelesaikan busana wanita (busana pesta) dengan jahitan tangan dengan
memperhatikan teknik-teknik mengelim, menghias dengan sulaman tangan serta
teknik memasang kancing hias
2. Busana wanita (busana pesta) perlu diselesaikan dengan jahitan tangan dengan
menggunakan berbagai macam sulaman (sulaman benag pita dan dengan
memasang payet-payet
3. Menghitung harga jual : harga jual dihitung setelah busana selesai dengan
menghitung jual bahan, alat dan hiasan lainnya ditambah dengan keuntungan
Pertemuan 8
1. Alat-alat pengepresan : semua alat-alat pengepresan, tyermasuk pemberat yang
sangat bermanfaat supaya busana yang dipress kelihatan lebih rapi
2. Guna pengepresan pada busana wanita adalah supaya lebih ra[pi, setiap langkah-
langkah menjahit busana perlu dipress pada bagian dalam dan luar supaya
kelihatan lebih rapi dan bermutu dan mempunyai harga yang lebih tinggi
3. Cara melakukan pengepresan yaitu : semua kampuh-kampuh pada bagian dalam
dibuka dan dipress, kemudian ditekan dengan pemberat supaya rapi
4. Pada saat melakukan pengepresan terlebih dahulu periksa stop kontak dan setrika
supaya terhindar dari bahaya
5. Melakukan pengepresan teeakhir adalah perlu setrika pada bagian dalam dan luar
dari busana tersebut supaya kelihatan lebih rapi

III. Metode Pembelajaran


1. Tanya jawab
2. Demontrasi
3. Praktek / latihan

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


( kreatif, mandiri, tanggung jawab, rasa ingin tahu, disiplin, kerja keras )

Pertemuan 7

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan
untuk mengetahui langkah
awal siswa tentang materi
yang dipelajari
 Menyiapkan alat dan
tempat kerja
2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit
 Menjelaskan cara
penggunaan alat menjahit
tangan
 Menerapkan teknik
penyelesaian pelengkap
busana busana pesta
 Membimbing siswa
memasang dan
menyelesaikan pelengkap
busana busana pesta
 Menjelaskan cara
menghitung harga jual,
bahan. Alat dan hisana
lainnya
3 Elaborasi  Siswa menyelesaikan 130 menit
busana busana pesta
 Menerapkan prosedur
kesehatan dan keselamatan
dalam menjahit
 Menunjukkan ketelitian
dan sikap hati-hati dalam
menggunakan alat
menjahit tangan
 Menggunakan alat
menjahit dengan tangan
sesuai fungsi dan sikap
kerja yang positif
 Memasang dan
menyelesaikan pelengkap
busana kamar jas
 Menghitung harga jual
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja 10 menit
siswa
 Memberi penilaian
terhadap hasil kerja siswa
 Mengulang secara garis
besar apa yng telah
dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit
 Sebutkan alat-alat
menjahit dengan tangan
 Jelaskan teknik menjahit
yang menggunakan
penyelesaian dengan
tangan

6 Tugas  Menugaskan peserta didik 5 menit


melanjutkan pekerjaan
rumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

Pertemuan 8

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk mengetahui
langkah awal siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat kerja

2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit


 Mengarahkan siswa dalam
mempersiapkan tempat dan alat pres
 Menjelaskan tentang alat pres
 Menjelaskan cara mengerjakan
pengepresan
 Membimbing siswa melakukan pekerjaan
pengepresan busana kamar jas
3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 120
mempersiapkan tempat dan alat pres menit
 Mempersiapkan tempat dan alat pres
 Melakukan pekerjaaan pengepresan pada
busana kamar jas meliputi pekerjaan :
a. Pemasangan bahan pelapis
b. Kampuh
c. Keliman
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 15 menit
 Memberi penilaian terhadap hasil kerja
siswa
 Mengulang secara garis besar apa yang
telah dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit
a. Sebutkan alat-alat pengepresan
b. Jelaskan teknik pengepresan busana kamar
jas
c. Sebutkan hal-hal sangat penting
diperhatikan pada waktu pengepresan
6 Tugas  Menugaskan peserta didik melanjutkan 5 menit
pekerjaan rumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam dan berdoa.

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana kamar jas
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias

3. Sumber Belajar
a. Kontruksi Pola Busana wanita oleh Dra. Porrie Mulyawan, PT, BPK Gunung
Mulia, jakarta

VI. Penilaian
a. Proses : Pengamatan persiapan alat, bahan sikap kerja, K3, teknik kerja, dan
produktifitas kerja
b. Tes teori

Soal

1. Alat berat untuk membantu mengepres supaya rapi biasanya terbua dari .......
a. Lilin
b. Kain
c. Batu dan kayu
d. Nilon

2. Bahan untuk membuat supaya busana yang disetrika lebih rapi adalah .....
a. Molto
b. Rinso
c. Rapika
d. Semua salah
3. Alat yanh digunakan untuk melakukan pengepresan adalah .....
a. Sterika
b. Papan
c. Semua salah
d. Semua benar
4. Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum mengelim adalah .......
a. Ukur kembali panjang baju / rok
b. Mengelim asa l siap
c. Kampuh kelim 8 cm
d. Semuanya salah
Kunci Jawaban
1. C
2. C
3. A
4. A
Format penilaian praktek

Aspek yang Dinilai


Persiapan Teknik Hasil Hasil
Nama Jumlah
No Alat dan menjahit jahitan pengepresan Nilai
Siswa Skor
Bahan dengan
tangan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.

35.
36.
37.
38.
39.
40.

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo,A.Md Ernesta Bau,BA


NIP. 196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik, SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 5

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Kelas / Semester : XI / 3
Pertemuan ke : 10
Alokasi Waktu : 1 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Mendeskripsikan pengetahuan busana kebaya
Indikator : 1. Mengidentifikasikan pengertian busana kebaya
2. Mengklasifikasikan macam-macam busana sesuai
fungsinya
3. Menguraikan bagian-bagian busana kebaya sesuai
desainnya
4. Menyebutkan syarat-syarat bahan untuk busana kebaya
5. Menjelaskan warna dan corak busana wanita

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 10
Peserta didik diharapkan dapat :
1. Mengidentifikasikan pengertian busana kebaya
2. Mengklasifikasikan macam-macam busana kebaya sesuai fungsinya
3. Menguraikan bagian-bagian busana kebaya sesuai desainnya
4. Menguraikan syarat-syarat bahan untuk busana kebaya
5. Menjelaskan warna dan corak busana kebaya

II. Materi Ajar

1. Pengertian busana kebaya


2. Macam-macam busana kebaya
3. Bagian-bagian busana kebaya
4. Syarat-syarat busana kebaya
5. Warna dan corak busana kebaya

III. Metode Pembelajaran


1. Menggali informasi
2. Tanya jawab
3. Diskusi
4. Tugas / latihan
IV. Langkah-langkah Pembelajaran
( kerja keras, kreatif,mandiri, rasa ingin tahu )
Pertemuan 10

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui konsep awal siswa
tentang materi yang akan
dipelajari
Apa yang dimaksud dengan
busana ?
2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 90 menit
1. Guru memperhatikan macam-
macam model busana
2. Memberikan informasi tentang
:
a. Menjelaskan pengertian
busana wanita
b. Mengklasifikasikan jenis-
jenis busana kebaya
c. Menjelaskan syarat-syarat
busana sesuai kesempatan
3. Membagi siswa 4 kelompok
untuk mendiskusikan
tentang:
a. Klasifikasi pakaian
wanita sesuai kesempatan
c. Syarat-syarat bahan,
corak, warna sesuai
kesempatan
4. Membimbing peserta didik
dalam melakukan diskusi
3 Elaborasi 5. Membuka diskusi untuk 135 menit
menyampaikan hasil diskusi
ke depan kelas
6. Membimbing dan
mengarahkan peserta didik
membahas secara klasikal
hasil diskusi
4 Konfirmasi 7. Memberikan penguatan / 10 menit
masukan dari hasil diskusi
8. Membimbing peserta didik
merumuskan kesimpulan
9. Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi 10. Memberikan pertanyaan 15 menit
secara lisan tentang materi
yang sudah dibahas
11. Meminta siswa membuat
laporan hasil diskusi
6 Tugas Menugaskan peserta didik 10 menit
membuat kliping macam-macam
busana menurut kesempatan

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan referensi
b. Majalah / mode blad busana wanita

2. Bahan
a. Kertas folio
b. Selotif
c. Tulang papan

3. Sumber Belajar
a. Tata Rias dan Penampilan Diri oleh Dra. Syahandini Purnomo, Proyek
Pengadaan Buku Pendidikan Teknologi Kerumahtanggaan dan Kejuruan
Kemasyarakatan, Jakarta, 1976

VI. Penilaian
1. Tes tertulis

Soal
1. Pengelompokkan busana wanita menurut fungsinya terdiri dari ......
a. Busana rumah, busana luar
b. Busana dalam, busana luar
c. Busana luar, busana pesta
d. Busana pesta, busana rekreasi
e. Busana rekreasi, busana dalam

2. Busana dalam ialah busana yang pertama kali melekat pada tubuh dan busana
yang dipakai didalam rumah, seperti ......
a. Singlet, angkin, daster
b. Singlet, daster, gamis
c. Angkin, longtorse, gamis
d. Angkin, gaun, gamis
e. Gaun, gamis, daster

3. Busana anak, busana remaja dapat dikelompokkan menurut ......


a. Jenisnya
b. Fungsinya
c. Umur
d. Kesempatan
e. Keadaan
4. Busana yang diapakai didalam rumah adalah .......
a. Kamar jas, daster, baby doll
b. Daster, gaun, piyama
c. Piyama, daster, baby doll
d. Babydoll, piyama, gamis
e. Gamis, daster, gaun

5. Pengelompokkan busana wanitra menurut kesempatan, kecuali .....


a. Busana kerja, busana rekreasi, busana pesta
b. Busana rekreasi, busana pesta, busana berpergian
c. Busana pesta, busana berpergian, busana kerja
d. Busana kerja, busana rekreasi, busana berpergian
e. Busana berpergian, busana remaja, busana pesta

6. Ciri kags busana yang sesaui dipakai oleh anak balita, kecuali ......
a. Warna cerah
b. Corak lucu-lucu
c. Corak bunga besar
d. Banyak variasi
e. Bahan penghisap keringat

7. Busana yang dipakai oleh wabiota, juga dipakai oleh pria, seperti .......
a. Kemeja, pantalon
b. Kemeja, piyama
c. Pantalon, piyama
d. Safari, kemeja
e. Piyama, safari

8. Busana yang tepat untuk olahraga lintas alam adalah .......


a. Blus kaos + celana training
b. Blus kaos + celana berkerut
c. Blus kaos + hotpanth
d. Blus kaos + celana begi
e. Blus kaos + celana yeye

9. Busana remaja yang sesuai untuk rekreasi kepantai adalah ........


a. Slack dengan blus berkerah rendah
b. Short dengan blus kaos tanpa belahan
c. Knikers dengan blus kaos berlengan raglan
d. Knikers dengan blus kaos berkerah peluru
e. Kulot dengan blus berlengan dolman

10. Busana kerja dan busana rekreasi dapat dibedakan berdasarkan .......
a. Bahan, pola, warna, tekstur
b. Bahan, desain, tekstur, penyelesaian
c. Bahan, desain, tekstur, corak
d. Bahan, tesktur, warna, penyelesaian
e. Bahan,warna,pola,penyelesaian.
Kunci jawaban

1. B
2. A
3. C
4. C
5. E
6. C
7. B
8. A
9. C
10. C

DAFTAR NILAI

No Nama Siswa Skor Perolehan Ket


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.

38.
39.
40.
41.

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka. Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo Ernesta Bau,BA


NIP.196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik,SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 6

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Kelas / semester : XI / 3
Pertemuan ke : 11, 12, 13
Alokasi Waktu : 3 x 6 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Memotong bahan ( uji coba kebaya )
Indikator : 1. Tempat dan alat untuk memotong disiapkan sesuai
dengan persyaratan ergonomik
2. kualitas dan kuantitas bahan diperiksa disesuaikan
dengan kebutuhan
3. bahan diperiksa jika terdapat kerusakan agar dibderi
tanda dan dilaporkan
4. bahan disusutkan atau diseterika sesuai dengan
krakteristik bahan
5. jumlah komponen pola diperiksa sesuai identitas desain
6. pola diletakkan diatas bahan dengan memperhatikan
arah serat kain, corak dan tekstur bahan sesuai dengan
desain dam memperhatikan efesiensi bahan
7. rancangan pola diatas kain diberi tanda kampuh dan
tanda pola
8. bahan dipoting tepaty pada garis kampuh sesuai standar
yang berlaku
9. hasil potongan rata, bagian atas dan bawah sama sesuai
dengan bentuk pola
10. alat pemberi tanda yang digunakan sesuai dengan
tekstur dan warna bahan
11. tanda-tanda pola dipindahkan pada bahan berdasarkan
kebutuhan penjahitan sesuai dengan standar yang
berlaku
I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 11
1. Siswa dapat menyia[pkan tempat dan alat untuk memotong bahan
2. Siswa dapat menentukan kualitsa bahan untuk dipotong
3. Siswa dapat memeriksa bahan kalau ada kerusakan diberi tanda
4. Siswa dapat menyusutkan atau menyeterika bahan sesuai karakteristik bahan
Pertemuan 12
1. Siswa dapat menghitung jumlah komponen pola
2. Siswa dapat merancang pola diatas bahan
3. Siswa dapat mengetahui teknik memotong bahan
Pertemuan 13
1. Siswa dapat mengetahui teknik memindahkan tanda-tanda pola
2. Siswa dapat memberikan penomoran dan pengelompokkan bagian-bagian busana

II. Materi Ajar

Pertemuan 11
1. Menyiapkan tempat dan alat untuk memotong bahan
2. Menentukan kualitas bahan untuk dipotong
3. Memeriksa bahan kalau ada kerusakan diberi tanda
4. Menyusutkan atau menyeterika bahan sesuai karakteristik bahan
Pertemuan 12
1. Menghitung jumlah komponen pola
2. Merancang pola diatas bahan
3. Teknik memotong bahan :\
a. Memotong bahan utama untuk pembuatan busana kebaya
b. Memotong furing
c. Memotong lapisan
Pertemuan 13 :
1. Teknik memindahkan tanda-tanda pola
2. Memberikan penomoran dan pengelompokkan bagian-bagian busana

III. Metode Pembelajaran


1. Tanya jawab
2. Demontrasi
3. Praktek / latihan
4. Ceramah

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


( kreatif, mandiri, tanggung jawab, rasa ingin tahu, disiplin, kerja keras )

Pertemuan 11

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan alat-
alat yang digunakan untuk
menggunting bahan
 Mengajukan pertanyaan
tentang alat pemberi tanda
2 Eksplorasi 1. Menjelaskan kepada siswa 160 menit
tentang :
a. Alat-alat dan tempat
untuk memotong bahan
b. Cara memeriksa kualitas
bahan yang digunakan
untuk digunting
c. Menjelaskan cara
menyusutkan atau
menyeterika bahan sesuai
karakteristik bahan
d. Membagi bahan praktek
untuk membuat busana
kebaya
3 Elaborasi 2. Mengarahkan siswa cara 60 menit
memeriksa kualitas bahan
3. Mengarahkan siswa untuk
memeriksa kualitas bahan
dan memberi tanda serta
melaporkan jika terdapat
cacat atau rusak
4. Mengarahkan siswa untuk
menyusutkan atau
menyeterika bahan
4 Konfirmasi 5. Memberikan penguatan / 20 menit
masukan dari hasil kerja
siswa
6. Melakukan penilaian
terhadap hasil kerja
7. Membimbing peserta didik
merumuskan kesimpulan
5 Evaluasi 8. Menanyakan pada siswa 15 menit
tentang :
a. Sebutkan alat-alat untuk
menghitung
b. Sebutkan alat untuk
memindahkan tanda pola
pada bahan
6 Tugas 9. Menugaskan peserta didik 5 menit
melanjutkan pekerjaan
rumah
10. Menyampaikan materi
minggu berikutnya
11. Berkemas
12. Mengucapkan salam
Pertemuan 12

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat-alat dan
bahan untuk memotong bahan

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 45 menit


a. Menghitung jumlah
komponen pola
b. Menjelaskan cara menata /
merancang pola diatas bahan
c. Mendemontrasikan cara
menata pola diatas bahan (lay
out pola)
d. Mendemontrasikan cara
menggunting bahansesuai
SOP
e. Mengecek perlengkapan alat-
alat potong yang disiapkan
siswa
3 Elaborasi a. Membimbing dan 180 menit
mengarahkan siswa
menghitung jumlah
komponen pola
b. Siswa menata pola diatas
bahan
c. Siswa menambahkan kampuh
dan memberi tanda pola pada
bahan
d. Membimbing siswa
melakukan praktek
memotong bahan
 Memotong busana
kebaya
 Memotong furing
 Memotong lapisan
4 Konfirmasi a. Memeriksa hasil kerja siswa 15 menit
b. Memberi penilaian terhadap
hasil kerja siswa
5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit
a. Sebutkan bagaimana
meluruskan serat bahan yang
akan dipotong
b. Sebutkan hal yang harus
diperhatikan sebelum
menggunting
c. Sebutkan hal yang
diperhatikan pada waktu
menata pola
d. Sebutkan hal yang
diperhatikan sewaktu
menggunting
6 Tugas d. Menugaskan peserta didik 10 menit
melanjutkan pekerjaan rumah
e. Berkemas
f. Mengucapkan salam

Pertemuan 13

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari :
c. Alat dan bahan untuk
memindahkan tanda pola
d. Langkah-langkah
memindahkan tanda pola
 Menyiapkan alat dan bahan
untuk kegiatan praktik
berikutnya

2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit


c. Menjelaskan cara
memindahkan tanda-tanda
pola pada bahan
d. Menjelaskan bagaimana
memilh alat dan bahan untuk
memindahkan tanda pola
sesuai spesifikasi dan warna
bahan
3 Elaborasi e. Membimbing siswa 140 menit
melakukan praktek sambil
mengecek siswa
memindahkan tanda pola
f. Menunjukkan ketelitian
dalam memberi dan
memindahkan tanda-tanda
pola pada busana kamar jas
g. Memberikan penomoran dan
mengelompokkan bagian-
bagian busaba
h. Menerapkan K3 dalam
kegiatan praktik

4 Konfirmasi d. Memeriksa hasil kerja siswa 45 menit


e. Memberi penilaian terhadap
hasil kerja siswa
f. Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan pada siswa tentang : 15 menit
4. Sebutkan berapa cm
kampuh untuk sisi blus
dan sisi lengan dilebihkan
5. Sebutkan berapa cm
kelebihan untuk keliman
6. Sebutkan berapa kelebihan
kampuh untuk leher dan
kerung lengan
6 Tugas d. Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
e. Berkemas
f. Mengucapkan salam

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana kamar jas
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias
3. Sumber Belajar
a. Tata Rias dan Penampilan Diri oleh Dra. Syahandini Purnomo, Proyek
Pengadaan Buku Pendidikan Teknologi Kerumahtanggaan dan Kejuruan
Kemasyarakatan, Jakarta, 1976

VI. Penilaian
a. Proses : Pengamatan persiapan alat, bahan sikap kerja, K3, teknik kerja, dan
produktifitas kerja
b. Tes teori

Soal
1. Sebelum meletakkan pola diatas bahan apa saja yang perlu kita perhatikan ......
a. Cara menjahit
b. Cara menggunting
c. Arah serat kain
d. Semua salah
e. Semua benar

2. Saat meletakkan pola diatas bahan, corak bahan searah, maka pola diletakkan
secara ......
a. Asal meletakkan
b. Harus mengikuti arah corak bahan
c. Tidak mengikuti corak bahan
d. A dan b benar
e. Semua benar

3. Teknik memotong yang benar adalah .....


a. Tepat pada garis kampuh
b. Pas pola
c. Menggunting diatas pola
d. Semua salah
e. Semua benar

4. Bahan yang sesuai untuk busana pesta adalah ......


a. Bellini
b. Katun
c. Shantung
d. Sifon
e. Semua benar

5. Warna bahan yang sesuai untukbusana pesta malam adalah ......


a. Hitam
b. Coklat
c. Abu-abu
d. Merah
e. Krem
6. Kampuh yang digunakan untuk bagian sisi sebaiknya ....
a. 4 cm
b. 1 cm
c. ½ cm
d. 2 cm
e. 5 cm

7. Kampuh untuk bagian leher sebaiknya .....


a. 1 cm
b. 3 cm
c. 2 cm
d. Tidak perlu kampuh
e. Semua salah

8. Merader sebaiknya pada bagian ......


a. Baik kain
b. Buruk kain
c. Baik dan buruk kain
d. Semua benar
e. Semua salah

9. Untuk memindahkan tanda-tanda pola pada kain. Sebaiknya menggunakan .....


a. Kapur jahit
b. Pensil jahit
c. Ballpoint
d. Pensil biasa
e. Semua benar

10. Bahan yang sesuai untuk orang yang berbadan gemuk pendek adalah ......
a. Bunga-bunga besar
b. Bunga-bunga kecil
c. Kotak-kotak kecil
d. Kotak-kotak besar
e. Garis horizontal

Kunci Jawaban
1. B
2. B
3. A
4. D
5. D
6. D
7. A
8. B
9. A
10. D
Format penilaian praktek

Aspek yang Dinilai


Persiapan Menyusun Teknik Teknik
Nama Jumlah
No Alat dan Pola Memotong Memindahkan Nilai
Siswa Skor
Bahan Diatas Bahan Tanda Pola
Bahan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.

24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
41.
42.
43.
44.
45.

Mengetahui Atambua, Juni 2019


Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo,A.Md Ernesta Bau,BA


NIP.196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik, SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 7

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Pertemuan ke : 14, 15, 16
Alokasi Waktu : 3 x 6 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Menjahit busana
Indikator : 1. Menjelaskan cara menjahit busana wanita (busana
kebaya) sesuai tertib kerja
2. Menjahit busana wanita (busana kebaya) sesuai tertib
kerja

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 14
1. Menjelaskan cara menjahit busana wanita (busana kebaya) dengan benar sesuai
tertib kerja
2. Menjahit busana wanita (busana kebaya) sesuai dengan tertib kerja
Pertemuan 15
1. Lanjutan menjahit busana wanita (busana kebaya ) dengan menyelesaikan bagian-
bagian busana yang sesuai dengan tertib kerja
Pertemuan 16
1. Evaluasi / ulangan

II. Materi Ajar


Pertemuan 14
1. Cara menjahit busana wanita (busana kebaya)
2. Menjahit busana wanita (busana kebaya) harus mengikuti langkah-langkah
kerja
Pertemuan 15
1. Semua bagian-bagian jahitan harus diselesaikan

Pertemuan 16
2. Evaluasi / ulangan

III. Metode Pembelajaran


a. Tanya jawab
b. Demontrasi
c. Praktek / latihan
IV. Langkah-langkah Pembelajaran
( disiplin, kerja keras, kerja sama, kreatif, saling menghargai, percaya diri )

Pertemuan 14

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat
menjahit
 Menyiapkan mesin jahit

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 160 menit


 Memeriksa kelengkapan
bagian-bagian kebaya
 Mengarahkan siswa untuk
mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit kebaya
 Membimbing siswa untuk
menjahit kamar jas, meliputi :
m. Menjahit kupnat
n. Memasang tutup tarik
o. Menyelesaikan belahan rok
p. Menjahit sisi
q. Menyatukan dengan furing
r. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan

3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 180 menit


memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana
 Mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit dalam
menjahit bagian-bagian busana
meliputi :
a. Menjahit kupnat
m. Memasang tutup tarik
n. Menyelesaikan belahan rok
o. Menjahit sisi
p. Menyatukan dengan furing
q. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 20 menit
 Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi  Memberi penilaian terhadap 10 menit
hasil kerja siswa
6 Tugas  Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

Pertemuan 15

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk
mengetahui langkah awal
siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat
mejahit
 Menyiapkan mesin jahit

2 Eksplorasi Kegiatan Inti : 45 menit


 Memeriksa kelengkapan
bagian-bagian kebaya
 Mengarahkan siswa untuk
mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit kebaya
 Membimbing siswa untuk
menjahit kebaya, meliputi :
s. Menjahit kupnat
t. Memasang tutup tarik
u. Menyelesaikan belahan rok
v. Menjahit sisi
w. Menyatukan dengan furing
x. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan
3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 180 menit
memeriksa kelengkapan
bagian-bagian busana
 Mengikuti prosedur dan
teknologi menjahit dalam
menjahit bagian-bagian busana
meliputi :
r. Menjahit kupnat
s. Memasang tutup tarik
t. Menyelesaikan belahan rok
u. Menjahit sisi
v. Menyatukan dengan furing
w. Memasang payet
 Menerapkan K3 dalam setiap
kegiatan
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 20 menit
 Mengulang secara garis besar
apa yang telah dipelajari
5 Evaluasi  Memberi penilaian terhadap 10 menit
hasil kerja siswa
6 Tugas  Menugaskan kepada siswa 10 menit
melanjutkan pekerjaan
dirumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

Pertemuan 16
Evaluasi / Ulangan

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana kebaya
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias

3. Sumber Belajar
a. Kontruksi Pola Busana Wanita oleh Dra. Pirrie Mulyawan, PT. BPK Gunung
Mulia, Jakarta
VI. Penilaian
a. Proses : pengamatan persiapan alat, bahan, sikap kerja, K3, tyeknik kerja,
waktu dan produktifitasnya kerja

Tes teori

Soal

1. Apabila setikan mesin ketika menjahit mengendur pada bagian atas di


sebabkan .......
a. Abahan ditarik terlalu keras
b. Skoci yang mengendur
c. Letak jarum salah
d. Gigi srpatu aus
e. Jarum terlalu keatas

2. Untuk menjahit busana pesta, bahan tipis dan lembut, sebaiknya


menggunakan jarum ,mesin no .....
a. 9 – 10
b. 11 – 12
c. 12 – 13
d. 13 – 14
e. 14 – 15

3. Untuk menyelesaikan busana yang bahan tipis, sebaiknya menggunakan


furing ......
a. Asian tex
b. Rosell
c. Satin
d. Semua salah
e. B dan c benar

4. Penyelesaian busana yang terbuat dari bahan tipis, sebaiknya menggunakan


kampuh .....
a. Terbuka
b. Tertutup
c. Kampuh balik
d. Kampuh sarung
e. Kampuh pipih

5. Syarat-syaratbahan yang sesuai untuk busana pesta malam adalah ....


a. Yang berwarna gelap
b. Tekstur yang kaku
c. Bahan tebal
d. Yang berwarna terang dan tekstur lembut
e. Semua benar
6. Menjahit busana wanita / busana pesta sebaiknya setikan .....
a. Jepang
b. Rapat
c. Sedang
d. Semua salah
e. Semua benar

7. Penyelesaian bagian bawah lengan dan blus sebaiknya .....


a. Dijahit mesin
b. Dijelujur
c. Dikelim dengan tangan
d. Semua salah
e. Semua benar

8. Langkah pertama menjahit busana pesta adalah ......


a. Menjahit bahu dan sisi lengan
b. Menjahit tutup tarik dan lengan belakang
c. Menjahit lengan dan kupnat
d. Semua salah
e. Semua benar

Kunci Jawaban
1. B
2. B
3. D
4. C
5. D
6. C
7. C
8. B
Format penilaian praktek

Aspek Yang Dinilai


Persiapan Proses dan Hasil
Jumlah
No Nama Siswa tempat dan Langkah Jahitan Nilai
skor
alat Kerja
menjahit
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
Mengetahui Atambua, 2019
Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Dominika T. Kolo,A.Md Ernesta Bau,BA


NIP. 196111021987022002

Mengesahkan
Kepala Sekolah

Sr. Agustin Bete Kiik, SspS


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) 8

Nama Sekolah : SMK KUSUMA ATAMBUA


Mata Pelajaran : Produktif Busana
Pertemuan ke : 17, 18, 19
Alokasi Waktu : 3 x 7 x 45 menit
Standar Kompetensi : Membuat Busana Industri
Kompetensi Dasar : Menyelesaikan busana wanita (kebaya) dengan jahitan
tangan
Menghitung harga jual
Melakukan pengepresan
Indikator : 1. Menjelaskan cara menyelesaikan busana wanita dengan
jahitan tangan
3. Menyelesaikan busana wanita dengan jahitan tangan
sesuai dengan tertib kerja
4. Menjelaskan cara menghitung harga jual
5. Menghitung harga jual busana wanita sesuai kebutuhan
bahan
6. Menjelaskan alat-alat pengepresan
7. Menjelaskan kegunaan pengepresan pada busana
wanita
8. Menjelaskan cara melakukan pengepresan pada busana
wanita
9. Melakukan pengepresan pada busana wanita
10. Mengutamakan keselamatan pada saat melalukan
pengepresan
11. Melakukan pengepresan dengan rapi

I. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 17
1. Menjelaskan cara menyelesaikan busana wanita ( busana kebaya ) dengan jahitan
tangan
2. Menyelesaikan busana wanita (busana kebaya) dengan jahitan tangan sesuai tertib
kerja
3. Menjelaskan cara menghitung harga jual
4. Menghitung harga jual busana wanita (busana kebaya) sesuai kebutuhan bahan
Pertemuan 18
1. Menjelaskan alat-alat pengepresan
2. Menjelaskan kegunaan pengepresan pada busana wanita (busana kebaya)
3. Menjelaskan cara melakukan pengepresan pada busana wanita (busana kebaya)
4. Melakukan pengepresam pada busana wanita (busana kebaya)
5. Melakukan keselamatan pada saat melakukan pengepresan
6. Melakukan pengepresan dengan rapi
Pertemuan 19
Uji Kompetensi

II. Materi Ajar

Pertemuan 17
1. Cara menyelesaikan busana wanita (busana kebaya) dengan jahitan tangan dengan
memperhatikan teknik-teknik mengelim, menghias dengan sulaman tangan serta
teknik memasang kancing hias
2. Busana wanita (busana kebaya) perlu diselesaikan dengan jahitan tangan dengan
menggunakan berbagai macam sulaman (sulaman benag pita dan dengan
memasang payet-payet
3. Menghitung harga jual : harga jual dihitung setelah busana selesai dengan
menghitung jual bahan, alat dan hiasan lainnya ditambah dengan keuntungan
Pertemuan 18
1. Alat-alat pengepresan : semua alat-alat pengepresan, tyermasuk pemberat yang
sangat bermanfaat supaya busana yang dipress kelihatan lebih rapi
2. Guna pengepresan pada busana wanita adalah supaya lebih ra[pi, setiap langkah-
langkah menjahit busana perlu dipress pada bagian dalam dan luar supaya
kelihatan lebih rapi dan bermutu dan mempunyai harga yang lebih tinggi
3. Cara melakukan pengepresan yaitu : semua kampuh-kampuh pada bagian dalam
dibuka dan dipress, kemudian ditekan dengan pemberat supaya rapi
4. Pada saat melakukan pengepresan terlebih dahulu periksa stop kontak dan setrika
supaya terhindar dari bahaya
5. Melakukan pengepresan teeakhir adalah perlu setrika pada bagian dalam dan luar
dari busana tersebut supaya kelihatan lebih rapi

III. Metode Pembelajaran


1. Tanya jawab
2. Demontrasi
3. Praktek / latihan

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


( kreatif, mandiri, tanggung jawab, rasa ingin tahu, disiplin, kerja keras )

Pertemuan 17

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa mengucapkan salam
sebelum belajar
 Siswa berdo’a sebelum
belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan
untuk mengetahui langkah
awal siswa tentang materi
yang dipelajari
 Menyiapkan alat dan
tempat kerja
2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit
 Menjelaskan cara
penggunaan alat menjahit
tangan
 Menerapkan teknik
penyelesaian pelengkap
busana busana pesta
 Membimbing siswa
memasang dan
menyelesaikan pelengkap
busana busana pesta
 Menjelaskan cara
menghitung harga jual,
bahan. Alat dan hisana
lainnya
3 Elaborasi  Siswa menyelesaikan 130 menit
busana busana pesta
 Menerapkan prosedur
kesehatan dan keselamatan
dalam menjahit
 Menunjukkan ketelitian
dan sikap hati-hati dalam
menggunakan alat
menjahit tangan
 Menggunakan alat
menjahit dengan tangan
sesuai fungsi dan sikap
kerja yang positif
 Memasang dan
menyelesaikan pelengkap
busana kebaya
 Menghitung harga jual
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja 10 menit
siswa
 Memberi penilaian
terhadap hasil kerja siswa
 Mengulang secara garis
besar apa yng telah
dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit
 Sebutkan alat-alat
menjahit dengan tangan
 Jelaskan teknik menjahit
yang menggunakan
penyelesaian dengan
tangan

6 Tugas  Menugaskan peserta didik 5 menit


melanjutkan pekerjaan
rumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

Pertemuan 18

No Tahapan Rencana Kegiatan Waktu Ket


1 Appersepsi Pendahuluan 10 menit
Kegiatan Awal
 Siswa berdoa’a sebelum belajar
 Guru mengabsen siswa
 Mengajukan pertanyaan untuk mengetahui
langkah awal siswa tentang materi yang
dipelajari
 Menyiapkan alat dan tempat kerja

2 Eksplorasi Kegiatan Inti 45 menit


 Mengarahkan siswa dalam
mempersiapkan tempat dan alat pres
 Menjelaskan tentang alat pres
 Menjelaskan cara mengerjakan
pengepresan
 Membimbing siswa melakukan
pekerjaan pengepresan busana kebaya
3 Elaborasi  Menunjukkan ketelitian dalam 120 menit
mempersiapkan tempat dan alat pres
 Mempersiapkan tempat dan alat pres
 Melakukan pekerjaaan pengepresan
pada busana kebaya meliputi
pekerjaan :
a. Pemasangan bahan pelapis
b. Kampuh
c. Keliman
4 Konfirmasi  Memeriksa hasil kerja siswa 15 menit
 Memberi penilaian terhadap hasil
kerja siswa
 Mengulang secara garis besar apa
yang telah dipelajari
5 Evaluasi Menanyakan tentang : 10 menit
d. Sebutkan alat-alat pengepresan
e. Jelaskan teknik pengepresan busana
kebaya
f. Sebutkan hal-hal sangat penting
diperhatikan pada waktu pengepresan

6 Tugas  Menugaskan peserta didik 5 menit


melanjutkan pekerjaan rumah
 Berkemas
 Mengucapkan salam

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat
a. Job sheet / bahan refrensi
b. Meja kerja, alat potong / gunting kain, pita ukuran, jarum pentol
c. Rader, karbon tekstil, kapur jahit, mesin jahit dan perlengkapannya
d. Pakaian kerja
e. Lembar kerja
f. Perangkat penilaian

2. Bahan
a. Pola busana wanita (pola jadi)
b. Kain / bahan praktek untuk busana kebaya
c. Furing, benang jahit, tutup tarik jepang, kancinghias dan pita hias

3. Sumber Belajar
a. Kontruksi Pola Busana wanita oleh Dra. Porrie Mulyawan, PT, BPK Gunung
Mulia, jakarta

VI. Penilaian
a. Proses : Pengamatan persiapan alat, bahan sikap kerja, K3, teknik kerja, dan
produktifitas kerja
b. Tes teori

Soal

1. Alat berat untuk membantu mengepres supaya rapi biasanya terbua dari .......
a. Lilin
b. Kain
c. Batu dan kayu
d. Nilon

2. Bahan untuk membuat supaya busana yang disetrika lebih rapi adalah .....
a. Molto
b. Rinso
c. Rapika
d. Semua salah

3. Alat yanh digunakan untuk melakukan pengepresan adalah .....


a. Sterika
b. Papan
c. Semua salah
d. Semua benar

4. Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum mengelim adalah .......


a. Ukur kembali panjang baju / rok
b. Mengelim asa l siap
c. Kampuh kelim 8 cm
d. Semuanya salah

Kunci Jawaban
1. C
2. C
3. A
4. A
Format penilaian praktek

Aspek yang Dinilai


Persiapan Teknik Hasil Hasil
Nama Jumlah
No Alat dan menjahit jahitan pengepresan Nilai
Siswa Skor
Bahan dengan
tangan
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

Anda mungkin juga menyukai