Anda di halaman 1dari 238

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala, Buku Rencana Pembelajaran Semester (RPS) kurikulum KKNI
Program Studi Sarjana Teknik Geofisika Tahun 2016-2021 telah selesai disusun dan dicetak. Buku RPS ini merupakan bagian dari revisi
Kurikulum Berbasis Komptensi (KBK) 2011-2016 yang berbentuk Satuan Acara Pengajaran (SAP) dan terdiri dari Mata Kuliah Wajib dan
Pilihan. Buku ini sebagai panduan bagi civitas akademika Program Studi Teknik Geofisika dalam memberikan materi/bahan ajar. Revisi
kurikulum merupakan tuntutan dan sebagai dinamika kebutuhan masyarakat sering dengan perkembangan ilmu dan teknologi.
Penyesuaian Buku RPS ini juga bertujuan untuk mengakomodir tuntutan stakeholders terhadap kompetensi lulusan Teknik Geofisika
Fakultas Teknik Unsyiah.
Penyusunan buku ini didasarkan kepada Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan
Tinggi khususnya berkaitan dengan kurikulum, Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi
Nasional Indonesia (KKNI), Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 73 Tahun 2013 tentang penerapan
KKNI Bidang Pendidikan Tinggi, serta Peraturan Menteri Riset dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2015 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-DIKTI). Tim penyusun Buku RPS ini bekerja berdasarkan Surat Keputusan (SK) Rektor
Universitas Syiah Kuala. Mekanisme revisi kurikulum yang dilakukan oleh Tim berorientasikan kepada strategi untuk pencapaian Visi Misi
yang terimplementasikan dalam Renstra Program Studi, Fakultas dan Universitas. Maka orientasi tersebut ditempuh melalui kegiatan
Forum Group Discussion (FGD) baik secara internal yaitu antara Peer Groups maupun secara eksternal dengan Stakeholders. Tim revisi juga
secara proaktif mengikuti workshop kurikulum baik yang diselenggarakan oleh Univesitas juga aktif mengikuti workshop yang
dilaksanakan oleh Asosiasi Penyelenggara Pendidikan Geofisika Indonesia (APPGI). Tim sudah bekerja optimal dalam melakukan revisi
kurikulum, namun Buku ini pasti terdapat kekurangan baik kontennya maupun layoutnya, maka usaha penyempurnaan tentu akan
dilakukan dimasa yang akan datang berdasarkan dinamika keilmuan teknik geofiska yang akan berlangsung.
Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada Peer Groups dan TPMA Prodi Teknik Geofisika atas usahanya yang telah menyusun RPS
ini, juga kepada APPGI, SJMF serta Stakeholders (Pertamina ONJW, PT. Antam, Kementrian ESDM dan Distamben Provinsi Aceh) yang telah
ikut serta memberikan konstribusinya berupa konten, saran untuk memenuhi kompetensi lulusan sesuai yang Renstra PSTG 2011-2026,
sehingga buku ini dapat selesai sebagaimana yang diharapkan.

Darussalam, Juni 2016


Tim Penyusun

ii
DAFTAR ISI

Halaman

PENGANTAR TEKNIK GEOFISIKA................................................................................................................................................................................................................1


FISIKA DASAR I.....................................................................................................................................................................................................................................................6
KALKULUS I....................................................................................................................................................................................................................................................... 13
KIMIA DASAR.......................................................................................................................................................................................................................................................18
GEOLOGI DASAR ............................................................................................................................................................................................................................................. 22
KALKULUS II ..................................................................................................................................................................................................................................................... 30
FISIKA DASAR II .............................................................................................................................................................................................................................................. 35
GEOLOGI STRUKTUR..................................................................................................................................................................................................................................... 40
TEKNOLOGI SUMBER DAYA BUMI .......................................................................................................................................................................................................... 47
GEOMATEMATIKA I ....................................................................................................................................................................................................................................... 52
PETROFISIKA ................................................................................................................................................................................................................................................... 59
ELEKTRONIKA GEOFISIKA ......................................................................................................................................................................................................................... 63
GEOFISIKA TEKNIK DAN LINGKUNGAN ............................................................................................................................................................................................... 71
METODE GAYA BERAT DAN MAGNETIK .............................................................................................................................................................................................. 76
GELOMBANG DALAM GEOFISIKA............................................................................................................................................................................................................ 81
INSTRUMENTASI GEOFISIKA .................................................................................................................................................................................................................... 91
GEOTERMODINAMIKA ................................................................................................................................................................................................................................. 99
GEOLOGI MINYAK DAN GAS BUMI ......................................................................................................................................................................................................... 104

i
GEOMATEMATIKA II ..................................................................................................................................................................................................................................... 109
METODE SEISMIK ........................................................................................................................................................................................................................................... 111
METODE GEOLISTRIK ................................................................................................................................................................................................................................... 117
SEISMOLOGI ...................................................................................................................................................................................................................................................... 122
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI....................................................................................................................................................................................................... 126
KOMPUTASI GEOFISIKA............................................................................................................................................................................................................................... 131
PENGINDERAAN JAUH.................................................................................................................................................................................................................................. 137
GEOFISIKA KEBENCANAAN ....................................................................................................................................................................................................................... 142
METODELOGI PENELITIAN ........................................................................................................................................................................................................................ 148
METODE ELEKTROMAGNETIK ................................................................................................................................................................................................................. 151
GEOSTATISTIK ................................................................................................................................................................................................................................................. 156
MINERALOGI ..................................................................................................................................................................................................................................................... 161
EKSPLORASI PANAS BUMI .......................................................................................................................................................................................................................... 165
GEOFISIKA LUBANG BOR ............................................................................................................................................................................................................................ 171
ANALISA DATA WELL LOG ......................................................................................................................................................................................................................... 176
GEOTOMOGRAFI ............................................................................................................................................................................................................................................. 181
OPTIKA MINERAL ........................................................................................................................................................................................................................................... 186
PALEONTOLOGI ............................................................................................................................................................................................................................................... 192
SEDIMENTOLOGI DAN STRATIGRAFI .................................................................................................................................................................................................... 197
GEOLOGI LANJUT ............................................................................................................................................................................................................................................ 202
GEOKIMIA .......................................................................................................................................................................................................................................................... 207

ii
GEOMORFOLOGI.............................................................................................................................................................................................................................................. 211
GEOLOGI LAUT ................................................................................................................................................................................................................................................. 216
GEOKRONOLOGI .............................................................................................................................................................................................................................................. 220
PRINSIP STRATIGRAFI ................................................................................................................................................................................................................................. 224
MEKANIKA BATUAN ...................................................................................................................................................................................................................................... 228

iii
PENGANTAR TEKNIK GEOFISIKA
Mata Kuliah : Pengantar Teknik Geofisika Semester: I_Wajib Kode: TGS 101 SKS: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim KBM GeoTeknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan prinsip-prinsip pokok geoTeknik Geofisika
(1). Menjelaskan konsep-konsep, metode dan penalaran dasar geoTeknik Geofisika terkait dengan bidang ilmu yang akan
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO) ditekuninya
(2). Menerapkan dan menghubungkan berbagai metode geoTeknik Geofisika dan sifat fisis kebumian
(3). Mengkomunikasikan hasil pemikiran dan pekerjaannya baik secara lisan maupun tulisan
Mata kuliah ini mengajarkan tentang Dasar-dasar pemahaman tentang GeoTeknik Geofisika, yang meliputi pengertian dan
Deskripsi Mata Kuliah konsep dasar kebumian, konsep dasar dari Metode Gravitasi Bumi, Medan Magnetik Bumi, Listrik, Seismologi, dan
Elektromagnetik serta dasar-dasar penyelenggaraan survei geoTeknik Geofisika.
(1). William Lowrie, 2000, Fundamental of Geophysics, Cambridge.
Daftar PustakaUtama
(2). Anderse, Don L., 1989, Theory of The Earth, Blackwell Scientific Publ., UK
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Tinggi
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Pengantar GeoTeknik terbuka, kemampuan
Geofisika diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan kejadian alam GeoTeknik Geofisika Umum Model : PBL 100 Testertulis: -
semesta Bumi dan Tata Surya. Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan kedudukan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
bumi dalam tata surya proses; pendapat secara
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi

1
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan bentuk, ukuran GeoTeknik Geofisika Umum Model : PBL 100 Testertulis: -
dan komposisi bumi - Bentuk, ukuran dan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan tentang komposisi presentasi, tugas mengungkapkan
revolusi dan rotasi bumi - Revolusi dan rotasi Bumi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan bagian-bagian Bagian-bagian Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
luar bumi - Eksosfir, Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Atmosfir, presentasi, quis mengungkapkan
membedakan lapisan eksosfir, - Hidrosfir, dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
atmosfir, hidrosfir, dan litosfir - Litosfir proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjelaskan bagian-bagian Bagian-bagian Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
dalam bumi - Mantel atas atau astenosfir, Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Mantel bawah, presentasi, tugas mengungkapkan
membedakan mantel atas, mantel - Inti luar dan inti dalam Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
bawah dan inti bumi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu menjelaskan gravitasi bumi Medan Gravitasi Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menentukan percepatan Pendulum dan gravitymeter Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
gravitasi bumi dengan menggunakan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
bandul. proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan peralatan yang menyampaikan teori terbuka, kemampuan
digunakan untuk mengukur gravitasi perkuliahan diskusi

2
bumi. Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu menjelaskan dan Medan Gravitasi Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
membedakan geoid dan isostasi. Geoid, isostasi dan pasang surut. Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
kejadian pasang surut. proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami dan menjelaskan Medan Magnetik Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
medan magnet bumi - Kompas dan magnetometer, Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu memahami variasi harian - Medan utama dan medan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dan kisaran membarat pada medan luar, proses; Sekenario: pendapat secara
magnet bumi - Variasi harian dan kisaran menyampaikan teori terbuka, kemampuan
membarat perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Mampu memahami dan menjelaskan Medan Magnetik Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
kemagnetan batuan - Magnetisasi batuan, Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Palaeomagnetisme, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
paleomagnetisme. - Pemekaran lantai samudera proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan teori sea floor menyampaikan teori terbuka, kemampuan
spreading perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama

3
11 - Mampu memahami dan menjelaskan Seismologi Model : PBL 100 Testertulis: -
terjadinya gempa bumi - Mekanisma terjadinya Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan gempabumi (focal Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
struktur internal bumi mechanism) dan proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan terjadinya penjalarannya, menyampaikan teori terbuka, kemampuan
tsunami - Struktur internal Bumi, perkuliahan diskusi
- Gempa mikro, Afektif: tepatwaktu,
- Tsunami. tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu menjelaskan prinsip kerja Seismologi Model : PBL 100 Testertulis: -
seismograf dan seismometer Seismograf dan seismometer, Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu memahami dan menjelaskan Geotermodinamika Model : PBL 100 Testertulis: -
asal usul panas di bumi - Suhu, gradient suhu, Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan perubahan - Fluks kalor permukaan, presentasi mengungkapkan
suhu terhadap kedalaman - Variasi suhu terhadap Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
kedalaman. proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu memahami dan menjelaskan Georadioaktivitas Model : PBL 100 Testertulis: -
asal usul radioaktifitas di bumi - Penanggalan mutlak (absolute Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan dating), Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
cara menentukan umur bumi - Umur Bumi proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama

4
15 - Mampu memahami dan menjelaskan Teknik Geofisika Eksplorasi Model : PBL 100 Testertulis: -
tentang potensi bumi - Potensi Bumi sebagai gudang Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan sumber daya alam dan presentasi mengungkapkan
metode-metode dalam geoTeknik mineral, dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika ekplorasi permasalahannya. proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Metoda-metoda GeoTeknik menyampaikan teori diskusi
Geofisika Eksplorasi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

5
FISIKA DASAR I

Mata Kuliah: Fisika Dasar I Semester: I Kode: TGS 103 Sks: 4 (3-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan prinsip-prinsip pokok fisika klasik dan fisika moderen
(1). Menjelaskan konsep-konsep dasar fisika dengan benar dan baik,
(2). Menjelaskan fenomena alam (dalam kehidupan sehari-hari) berdasarkan konsep-konsep fisika yang berkaitan dengan
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
ilmu bumi.
(3). Mengaplikasikan konsep dasar fisika untuk penguasaan ilmu yang lebih lanjut.
(4). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata kuliah fisika Dasar I mengajarkan tentang konsep atau hukum fisika yang terjadi di alam. Secara garis besar materi
mata kuliah ini mencakup pengukuran, konsep gerak (kecepatan, percepatan, momentum), hukum Newton tentang gaya
Deskripsi Mata Kuliah
(vektor gaya, gaya gesekan, momen inersia, ayunan matematis dan ayunan fisis, getaran pegas), usaha dan energi, teori
kinetik gas, termodinamika, fluida, kalor. dinamika rotasi, getaran (osilasi), dan elastisitas
(1). Paul A. Tipler, 1998, Fisika Untuk Sains dan Insinyur. Jilid I .Erlangga Jakarta.
Daftar Pustaka Utama (2). Young and Freedman, 2002, Sears dan Zemansky fisika Universitas, Jilid 1, 10th Edition, Erlangga, Jakarta.
(3). Walker, J. ,2010, Halliday and Resnik’s Fundamentals of Physics, 9th Edition, Wiley, Danvers
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
pentingnya ilmu fisika Penjelasan tentang kontrak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan kuliah presentasi mengungkapkan
menggunakan satuan, konversi - Hakikat fisika Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
satuan dan angka penting - Pengukuran dan satuan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Konversi satuan menyampaikan teori diskusi
- Angka penting perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Dasar-dasar vektor tanggung jawab,
- Vektor dan penjumlahan kerjasama
- vektor satuan
- Perkalian vektor
2 - Mampu menjelaskan dan Gerak pada garis lurus Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menghitung kecepatan rata-rata dan - Perpindahan, waktu dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
sesaat kec. rata-rata presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan dan - Kec. sesaat Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menghitung percepatan rata-rata - Percepatan rata-rata dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan sesaat Percepatan sesaat menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan dan - Gerak jatuh bebas 6
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
menghitung gerak pada garis lurus tanggung jawab,
secara matematis dan grafis kerjasama
- Mampu menjelaskan dan
menganalisa gerak jatuh bebas
3 - Mampu memahami dan menjelaskan Gerak dalam dua atau tiga Model : TBL 150 Tes tertulis: -
vektor posisi, vektor kecepatan, dan dimensi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
vektor percepatan benda dalam 2 - Vektor posisi dan vektor presentasi mengungkapkan
dan 3 dimensi. kecepatan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan menghitung - Vektor percepatan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
kecepatan dan percepatan dari - Kecepatan relatif menyampaikan teori diskusi
benda yang bergerak dalam 2 dan 3 - Gerak peluru perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dimensi - Gerak dalam sebuah tanggung jawab,
- Gerak peluru lingkaran kerjasama
- Gerak melingkar
4 - Mampu menggambarkan diagram Hukum Newton tentang Model : TBL 150 Tes tertulis: -
benda bebas Gerak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Hukum I Newton presentasi mengungkapkan
menganalisa persoalan gerak - Hukum II Newton Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dengan menggunakan hukum Massa dan Berat proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
newton dalam 2 dimensi - Hukum III Newton menyampaikan teori diskusi
- Partikel dalam perkuliahan Afektif: tepat waktu,
kesetimbangan/ diagram tanggung jawab,
benda bebas kerjasama
- Gaya-gaya gesek
- Dinamika gerak melingkar
5 - Mampu memahami dan Kerja dan Energi Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan konsep kerja dan - Kerja Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
energi serta penerapannya pada - Kerja dan energi Kinetik presentasi mengungkapkan
persoalan gerak dan gaya. - Kerja dan energi dengan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjelaskan perbedaan gaya yang berubah-ubah proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
antara gaya konservativ dan non - Daya menyampaikan teori diskusi
konservatif - Energi potensial Gravitasi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Energi potensial pegas tanggung jawab,
- Gaya konservatif dan non kerjasama
konservatif
- Gaya dan energy potensial
- Diagram energi
6 - Mampu menjelaskan dan Momentum, Impuls dan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menghitung momentum dan impuls. tumbukan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan hubungan - Momentum linier dan presentasi mengungkapkan
momentum dan impuls untuk kekekalan momentum Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menyelesaikan soal tumbukan. - Impuls dan momentum proses; Sekenario: terbuka, kemampuan

7
- Mampu memahami dan - Tumbukan satu dimensi menyampaikan teori diskusi
menjelaskan pusat massa. - Tumbukan berdimensi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelaskan dan dua tanggung jawab,
menghitung gerak sistem partikel. - Pusat massa kerjasama
- Mampu menjelaskan gerak roket - Gerak sistem partikel
- Gerak roket
7 - Mampu menghitung kecepatan Rotasi Benda Tegar Model : TBL 150 Tes tertulis: -
sudut dari benda yang berotasi - Posisi angular, kecepatan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
secara konstan. dan percepatan presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan hubungan - Kinematika rotasi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
antara periode, frekuensi, sudut - Besaran sudut dan linier proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
rotasi, kecepatan sudut, dan - Energi kinetik rotasi menyampaikan teori diskusi
percepatan sudut pada gerak rotasi - Teorema sumbu parallel perkuliahan Afektif: tepat waktu,
benda. - Perhitungan momen inersia tanggung jawab,
- Mampu membedakan konsep energy - Torsi kerjasama
kinetic translasi dan energy kinetic - Hubungan torsi dan
rotasi. percepatan
- Usaha, daya dan energi
dalam gerak rotasi.
- Gerak berguling
benda rigid
8 Mampu menjelaskan dan menghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 25
Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
9-10 - Mampu menjelaskan konsep dan Momentum sudut Model : TBL 300 Tes tertulis: -
aplikasi vektor pada besaran torsi - Produk vektor dan torsi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu memahami dan - Momentum sudut presentasi mengungkapkan
mendeskripsikan besaran - Kekekalan momentum Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
momentum sudut dan kaitannya sudut Kesetimbangan dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dengan besaran lain elastisitas menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan kondisi - Syarat Kesetimbangan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
keberlakuan konservasi momentum - Pusat Gravitasi tanggung jawab,
sudut dan mampu memecahkan -Tegangan, Renggangan dan kerjasama
permasalahn yang terkait elastisitas
dengannya - Tegangan dan renggangan
- Mampu menjelaskan syarat Bulk
kesetimbangan sebuah benda - Tegangan dan renggangan
- Mampu menjelaskan dan geser
menghitung pusat massa atau titik - Elastisitas dan plastisitas

8
berat sebuah benda
- Mampu menjelaskan perbedaan
tegangan, regangan dan elastisitas
bahan
- Mampu menghitung tegangan dan
regangan bahan
- Mampu menghitung elastisitas dan
plastisitas bahan.
11 - Mampu menuliskan persamaan Gravitasi Model : TBL 150 Tes tertulis: -
hukum universal Gravitasi Newton - Hukum gravitasi Newton Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan menjelaskan arti setiap simbul - Pengukuran konstanta presentasi mengungkapkan
pada persamaan tersebut. gravitasi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menentukan besar dan arah - Percepatan jatuh bebas dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
kuat medan gravitasi (g) pada jarak gaya gravitasi menyampaikan teori diskusi
r pada suatu objek bermassa m. - Hukum Keppler dan gerak perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan persamaan g planet tanggung jawab,
sebagai fungsi ketinggian (altitude) - Medan gravitasi kerjasama
dan menjelaskan bagaimana g - Energi 9otencial gravitasi
berubah terhadap ketinggian. -Energi dalam pergerakan
- Mampu menggunakan Hukum planet dan satelit
Newton II, hukum gravitasi
universal dan konsep percepatan
sentripetal untuk menyelesaikan
permasalahan-permasalahan yang
meliputi gerak orbit satelit.
- Mampu menjelaskan “berkurangnya
“ berat seorang astronot di bulan.
- Mampu menyebutkan Hukum
Kepler gerak planet.
- Mampu menggunakan Hukum III
Kepler untuk menyelesaikan
persoalan-persoalan gerak planet.
- Mampu menggunakan hukum
Newton II, hukum gravitasi
universal dan konsep percepatan
sentripetal untuk menurunkan
hukum III Kepler.
- Mampu menggunakan pendekatan
energi dalam menyelesaikan
persoalan-persoalan gerak planet
dan satelit.
12 - Mampu menjelaskan pengertian dan Gerak Periodik Model : TBL 150 Tes tertulis: -

9
penyebab osilasi pada suatu benda. -Penyebab Osilasi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan konsep gerak - Gerak Harmonik Sederhana presentasi mengungkapkan
harmonic sederhana dan mampu - Energi pada gerak Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menerapkan persamaannya pada harmonic sederhana proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
setiap persoalan fisika. - Penggunaan gerak harmonic menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan penerapan sederhana perkuliahan Afektif: tepat waktu,
konsep energy pada gerak harmonic - Pendulum sederhana tanggung jawab,
sederhana serta aplikasinya. - Pendulum Fisik kerjasama
- Mampu menjelaskan dan - Osilasi terendam
memahami pendulum sederhana - Osilasi paksa, resonansi dan
dan pendulum fisika baik secara gerak tak terkendali
konsep dan penerapannya di
berbagai persoalan fisika.
- Mampu menjelaskan dan
memahami konsep osilasi baik
teredam maupun paksa pada suatu
system dan mengaplikasikannya
pada berbagai persoalan fisika.
13 - Mampu menjelaskan dan Mekanika Fluida Model : TBL 150 Tes tertulis: -
membedakan tekanan dan gaya pada -Tekanan dalam fluida Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
fluida - Keterapungan presentasi mengungkapkan
- jelas dan hitungTegangangan - Tegangan Permukaan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
permukaan dan kapilaritas - Aliran fluida proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- jelas garis alir , garis arus dan aliran - Persamaan Bernoulli menyampaikan teori diskusi
tunak - Turbulensi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu hitung laju aliran dgn - Visikositas tanggung jawab,
memnggunakan persamaan kerjasama
kontinuitas
- Mampu mejlaskan dan hitung kerja
dan perubahan energi dengan
menggunakan persamaan bernoulli
- Mampu menjelaskan tentang
aplikasi turbulensi
- Mampu menghitung visikositas dan
gaya pada fluida
14 - Mampu menjelaskan tentang Suhu dan Panas Model : TBL 150 Tes tertulis: -
keseimbangan termal - Suhu dan kesetimbangan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan Termal presentasi mengungkapkan
menhirtung konversi skala - Termometer dan skala suhu Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
temperatur - Termometer gas dan skala proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- mampu menjelaskan dan Kelvin menyampaikan teori diskusi
menghitung ekspansi termal - Ekspansi Termal perkuliahan Afektif: tepat waktu,

10
- menjelaskan motode perambatan - Kuantitas Panas tanggung jawab,
panas - Kalorimeter dan perubahan kerjasama
- Mampu membedakan antara Fasa
temperatur, kalor dan energi dalam - Mekanisme perpindahan
- menjelaskan sifat-sifat molekuler panas
materi - Studi kasus tentang
- menunjukkan hubungan antara perpindahan panas
kalor dan perubahan temperatur
Sifat Termal Materi
- Persamaan Keadaan
- Sifat molekuler Materi
- Model kinetik-molekuler
gas ideal
- Kapasitas panas
- Laju molekuler
- Fasa-fasa materi
15 - Mampu menjelaskan hk. I Hukum Pertama Model : TBL 150 Tes tertulis: -
termodinamika Termodinamika Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Menjelaskan aplikasi sederhana hk I - Sistem Termodinamika presentasi mengungkapkan
termo - Kerja yang dilakukan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Memahami hubungan antara kalor, selama perubahan volume proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
energy dalam dan kerja - Lintasan diantara diantara menyampaikan teori diskusi
- Menjelakskan proses-proses keadaan-keadaan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
termodinamika (isothermal, isobar, - Energi dalam dan Hk. tanggung jawab,
isokhor dan adiabatik Pertama kerjasama
- Mampu menjelaskan proses - Jenis-jenis proses
termodinamik reversible dan termodinamik
irreversible - Energi dalam pada gas ideal
- Mampu menjelaskan tentang mesin - Kapasitas panas gas ideal
panas dan dapat menghitung - Proses adiabatic gas ideal
efisiensinya -Arah proses termodinamika
- Mampu menjelaskan cara kerja
mesin pembakaran dalam secara Hukum Kedua
Teknik Geofisika Termodinamika
- Mampu menjelaskan hubungan - Mesin kalor
antara mesin pendingin dengan - Mesin pembakaran dalam
mesin kalor dan dapat menghitung - Pendingin
koefisien performansinya - Hukum Kedua
- Mampu menjelaskan bagaimana Hk Termodinamika
II termodinamika membatasi - Siklus Carnot
efisiensi mesin kalor dan mesin - Entropi
pendingin - Pengertian entropi secara

11
- Mampu menjelaskan tentang mikroskopik
entropi dan dapat menggunakan
konsep ini untuk proses-proses
termodinamika
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

12
KALKULUS I

Semester: Ganjil_Wajib (I) Kode: TGS 107 SKS: 3(3-0)


Mata Kuliah : Kalkulus 1
Program Studi : Strata (S1) Teknik Geofisika Dosen: Prof. Dr. Marwan
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai tentang teori dasar dan aplikasi matematika dalam bidang geofisika.
Setelah mengikuti perkuliahan ini diharapkan :
1. Mahasiswa mempunyai ketrampilan teknis yang didukung oleh konsep, rumus, metode dan penalaran yang sesuai
Capaian Pembelajaran 2. Mahasiswa mempunyai pola berpikir kritis, logis dan sistematis, serta kreativitas dalam menyelesaikan masalah yang
Mata Kuliah (CLO) berhubungan dengan teori yang telah dipelajari.
3. Mahasiswa mempunyai kemampuan mengkomunikasikan hasil pemikiran dan pekerjaannya baik secara lisan maupun
tulisan.
4. Mahasiswa mempunyai kesiapan untuk mempelajari mata kuliah lanjutan lainnya.

Mata kuliah ini terdiri atas dua dua topik : Pre Kalkulus dan Kalkulus. Topik Pre Kalkulus meliputi aturan pangkat, akar,
logaritma, menggunakan rumus jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat, menentukan persamaan kuadrat baru,
Deskripsi Mata Kuliah
menentukan sisa pembagian atau hasil bagi, operasi pecahan. Sementara itu pada topik Kalkulus dibahas Sistem Bilangan Real,
Fungsi, baik fungsi aljabar maupun fungsi transenden, Limit, Turunan dan Penggunaan Turunan.
1. Purcell dan Varberg, Kalkulus dan Geometri Analitis, Jilid I, edisi 9, Erlangga, Jakarta, 2005.
Daftar Pustaka Referensi 2. J. Stewart, L. Redlin, S. Watson, Precalculus: Mathematics for Calculus, 3rd edition, Brooks/Cole Publishing Co., 1998.
3. Charles P. McKeague, Basic College Mathematics, 3rd edition, Brooks/Cole, Cengage Learning, USA, 2011
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Tinggi
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kriteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 - Memahami dan menggunakan Pendahuluan Model : TBL Tes tertulis: -


aturan-aturan dalam menentukan Kontrak Perkuliahan Metode : diskusi Ketrampilan:
pangkat, akar dan logaritma. Aturan Pangkat, Akar dan Pendekatan: - kemampuan diskusi
150
Logaritma. Skenario: menyampaikan Afektif: tepat waktu,
teori perkuliahan tanggungjawab,
kerjasama
2 - Menentukan akar, jumlah dan hasil - Pecahan dan Hasil Bagi Model : PBL Tes tertulis: -
150
kali akar persamaan kuadrat serta Metode : diskusi, Ketrampilan:

13
menentukan persamaan kuadrat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
baru. proses pendapat secara
- Memahami dan menentukan hasil Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
bagi dan sisa hasil bagi serta teori perkuliahan diskusi
menggunakan berbagai operasi Afektif: tepat waktu,
dalam pecahan. tanggungjawab,
kerjasama
3 - Memahami definisi dan bentuk Sistem Bilangan Real, Model : PBL Tes tertulis: - 5%
bilangan. Ketaksamaan Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Menentukan himpunan - Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
penyelesaian suatu proses pendapat secara
pertidaksamaan Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Memahami definisi nilai mutlak Nilai Mutlak Model : PBL Tes tertulis: - 5%
dan menentukan himpunan Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
penyelesaian pertidaksamaan nilai Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
mutlak. proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Memahami definisi sistem - Sistem Koordinat dan Garis Model : PBL Tes tertulis: - 25 %
koordinat, membentuk garis lurus Lurus, Grafik Persamaan Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
serta menggambar grafik Garis Lurus. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
persamaan garis lurus. proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 100 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Memahami definisi Fungsi dan - Fungsi dan Operasinya. Grafik Model : PBL Tes tertulis: -
150
Operasinya serta menggambarkan Fungsi Metode : diskusi Ketrampilan:

14
grafiknya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Memahami bentuk Fungsi Fungsi Trigonometri Model : PBL Tes tertulis: -
Trigonometri, Operasi dan Metode : diskusi Ketrampilan:
grafiknya. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester (UTS) Model : PBL Tes tertulis: 30%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
100
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Memahami bentuk Fungsi Fungsi Eksponensial Model : PBL Tes tertulis: -
Transenden : Fungsi Eksponensial, Metode : diskusi Ketrampilan:
Operasi dan grafiknya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Memahami bentuk Fungsi - Fungsi Logaritma Model : PBL Testertulis: -
Transenden : Fungsi Logaritma, Metode : diskusi Ketrampilan:
Operasi dan grafiknya. Pendekatan: Ketrampilan 150 mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

15
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Memahami dan menghitung limit - Limit, Teorema Limit, Model : PBL Testertulis: -
suatu fungsi serta mengkaitkannya Kekontinuan Fungsi Metode : diskusi Ketrampilan:
dengan kekontinuan fungsi. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Sekenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 - Menentukan turunan suatu fungsi - Definisi dan Konsep Turunan, Model : PBL Testertulis: -
dengan menggunakan konsep Turunan Trigonometri, Metode : diskusi Ketrampilan:
turunan Aturan Rantai. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Menentukan turunan suatu fungsi Penulisan Leibniz, Turunan Model : PBL Testertulis: - 5%
dengan menggunakan penulisan Tingkat Tinggi, Pendiferensialan Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
Leibniz serta menghitung turunan Implisit. Laju, Kecepatan, dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
tingkat tinggi dan turunan suatu Tumbuh proses pendapat secara
fungsi implisit. Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Memahami menghitung nilai - Maksimum dan Minimum, Model : PBL Testertulis: -
maksimum dan minimum, Kemonotonan dan Metode : diskusi Ketrampilan:
kemonotonan kecekungan suatu Kecekungan Pendekatan: Ketrampilan 150 mengungkapkan
fungsi . proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

16
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Memahami menghitung asimtot Limit di Ketakhinggaan Model : PBL Testertulis: -
datar, tegak dan miring serta Metode : diskusi Ketrampilan:
menggunakannya dalam Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
menggambar grafik proses pendapat secara
150
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 - Mampu menjawab pertanyaan Ujian Akhir Semester (UAS) Model : PBL Tes tertulis: 30%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan 100 yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

17
Mata Kuliah : Kimia Dasar Semester : I_Wajib Kode : TGS 105 SKS : 3 (2-1)

Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : 1) Ir. Pocut Nurul Alam, MT

Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO):


1. Menguasai dasar-dasar ilmu kimia secara umum dan aplikasi dalam ilmu geofisika

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO):


1. Mampu menghitung massa, mol, molar, dan volume unsur dan senyawa berdasarkan konsep stoikiometri dengan benar;
2. Mampu menghubungkan berbagai jenis ikatan kimia dan ikatan sekunder dengan sifat-sifat makroskopis
3. Mampu menjelaskan secara semi kuantitatif reaksi-reaksi kimia antar molekul
4. Mampu menjelaskan pengertian asam, basa, dan garam
5. Mampu meramalkan sifat-sifat bahan berdasarkan sifat periodik unsur
6. Memahami fenomena reaksi ion secara kuantitatif

Kriteria Penilaian: Penilaian Acuan Patokan (PAP)

Nomor Nilai
1 A ≥ 87
2 78 ≤ AB < 87
3 69 ≤ B < 78
4 60 ≤ BC < 69
5 51 ≤ C < 60
6 41 ≤ D < 51

Item Penilaian : Tugas: 30 %; UTS: 20 %; UAS: 25 %, Praktikum: 25 %

Jadwal, Uraian Materi dan Kegiatan Perkuliahan


Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Strategi Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Pembelajaran Belajar (Indikator) Nilai

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

18
1 Setelah mengikuti kuliah ini Pendahuluan Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
mahasiswa akan mampu Induktif
Kontrak perkuliahan
menjelaskan secara semi Metode: Ceramah,
kuantitatif reaksi-reaksi kimia Stoikiometri tanya jawab,
antar molekul dengan benar penugasan
Model: PBL
Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
2
mahasiswa akan mampu Induktif
membahas struktur atom Struktur Atom
Metode: Ceramah,
secara tepat tanya jawab, 7%
penugasan
Model: PBL
3 Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
mahasiswa akan mampu Induktif
Konfigurasi Elektron dan
menyelesaikan soal-soal Susunan Berkala Metode: Ceramah,
tentang konfigurasi elektron tanya jawab,
dan susunan berkala penugasan
4 Kuis Materi pertemuan 1-3 Model: PBL Buku
Ujian Tutup 8%

5 Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis, Tugas


mahasiswa akan mampu Induktif
Sifat Periodik
menyelesaikan soal-soal Metode: Ceramah, 7%
tentang sifat periodik tanya jawab,
penugasan
6 Model: PBL
Setelah mengikuti kuliah Potensi Ionisasi Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis 7%
ini mahasiswa akan Induktif
mampu membahas potensi Metode: Ceramah,
ionisasi tanya jawab,
penugasan
Model: PBL

19
7 Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
mahasiswa akan mampu Induktif
membahas afinitas elektron Afinitas Elektron dan Jari-
Metode: Ceramah,
dan jari-jari atom Jari Atom
tanya jawab,
penugasan
8 Model: PBL 8%
Ujian Tengah Semester Materi pertemuan 1-7 Ujian Tutup Buku

Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis


mahasiswa akan mampu Induktif
Struktur Molekul
menghubungkan struktur Metode: Ceramah,
molekul tanya jawab,
penugasan
Model: PBL
Setelah mengikuti kuliah Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
ini mahasiswa akan mampu Induktif
menjelaskan secara semi Keelektronegativan Teori Metode: Ceramah,
10 kuantitatif keelektronegativan Ikatan Kimia tanya jawab, 7%
teori ikatan kimia penugasan
Model: PBL
Setelah mengikuti kuliah Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
ini mahasiswa akan mampu Kesetimbangan Asam Induktif
11
menjelaskan pengertian Basa dalam Larutan Metode: Ceramah,
7%
asam, basa, dan garam Cair tanya jawab,
penugasan
8%

12 Quis Ujian Tutup Buku


Materi Pertemuan 9-11

20
13 Setelah mengikuti kuliah ini Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
mahasiswa akan mampu Keseimbangan Ion Induktif
menyelesaikan soal-soal Metode: Ceramah,
tentang kesetimbangan ion tanya jawab,
penugasan
Model: PBL
14 Setelah mengikuti kuliah Unsur Golongan Utama dan Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis
ini mahasiswa akan mampu Transisi Induktif
meramalkan sifat-sifat Metode: Ceramah,
bahan berdasarkan tabel tanya jawab,
periodik unsur dengan penugasan
benar Model: PBL
15 Setelah mengikuti kuliah ini Kimia Inti Pendekatan: 2 x 50 Tes tertulis 7%
mahasiswa akan mampu Induktif
menyelesaikan soal-soal Metode: Ceramah,
tentang kimia inti tanya jawab,
penugasan
Model: PBL

Materi Pertemuan 9 -15 Ujian Tutup Buku 7%

16 Ujian Final

Total 100 %

Sumber Belajar/ Referensi

1. Mahan, (1975) Univesity Chemistry, Edisi 3, Addison Wesley.


2. Sienko dan Plane, (1974) Chemistry Principle and Properties, Edisi 2, McGraw Hill.
3. Keenan, K. (1996) Kimia untuk Universitas (terjemahan)

21
GEOLOGI DASAR

Mata Kuliah : Geologi Dasar


Semester: Ganjil_Wajib (I) Kode: TGS109 SKS: 3(2-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Dosen bidang Geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
1. Mengenalkan dan menanamkan apa dan bagaimana geologi, dan peranannya sebagai penunjang geofisika.
Mata Kuliah (CLO)
2. Memperkenalkan penalaran, konsepsi-konsepsi dan materi-materi geologi umum (general geology).

1. Pengantar umum geologi


2. Metoda observasi, pengolahan, penampilan dan penafsiran fakta-fakta/ fenomena-fenomena geologi.
3. Peranan geofisika di dalam penyelidikan geologi.
Deskripsi Mata Kuliah 4. Trend perkembangan geologi dalam waktu 5 atau 10 tahun yang akan datang
5. Pengantar petrologi, morfologi, geologi struktur dan stratigrafi
6. Pengantar Geologi Fisik (Physical Geology)
7. Dasar-dasar pemetaan
1. Spooner, Alecia M., Geology For Dummies. Wiley-Blackwell,2011.
2. Pellant, Chris, Rocks and Minerals, Dorling Kindersley Ltd, 2010
Daftar Pustaka Referensi 3. Kevin Hefferan, John O'Brien. Earth Materials. Wiley-Blackwel, 2010.
4. Dougal Jerram, Nick Petford, The Field Description of Igneous Rocks, 2nd Edition, Wiley-Blackwell, 2011.
5. Rothery, David A., Geology: A Complete Introduction. Hodder & Stoughton General Division, 2016

Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang


Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 120 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Geologi Dasar terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama

22
2 - Mampu menjelaskan kejadian alam Geologi Umum Model : PBL 120 Testertulis: -
semesta Bumi dan Tata Surya. Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan kedudukan - Bentuk, ukuran dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
bumi dalam tata surya komposisi proses; pendapat secara
- Mampu menjelaskan bentuk, ukuran - Revolusi dan rotasi Bumi Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
dan komposisi bumi teori perkuliahan diskusi
- Mampu menjelaskan bagian-bagian Bagian-bagian Bumi Afektif: tepatwaktu,
luar bumi - Eksosfir, tanggungjawab,
- Mampu menjelaskan dan - Atmosfir, kerjasama
membedakan lapisan eksosfir, - Hidrosfir, dan
atmosfir, hidrosfir, dan litosfir - Litosfir
-

3-4 - Mampu menjelaskan kerak bumi dan Magma Model : PBL 240 Testertulis: -
susunannya - Magma Basa Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan rock cycle - Magma Intermedier presentasi, tugas mengungkapkan
- Mampu membedakan jenis-jenis - Magma Asam Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
magma proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan asal Batuan Beku menyampaikan teori diskusi
terbentuknya batuan beku - Ekstrusif perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu memahami tekstur batuan - Intrusif tanggungjawab,
beku kerjasama
- Mampu mengenali mineral Tekstur Batuan Beku
pembentuk batuan beku - Phanerite
- Mampu mengklasifikasikan batuan - Pegmatite
beku - Aphenite
- Mampu memahami fenomena- - Phenocrysts
fenomena yang terjadi akibat magma - Porphyry
(pluton) - Glassy

Pluton:
Minor: Dike, Sill, Laccolith
Major: Batholith, Xenolith,
Stocks

Mineral-mineral batuan beku

23
- plagioclase feldspar,
- K-feldspar,
- quartz,
- muscovite mica,
- biotite mica,
- amphibole,
- olivine, dan
- calcite.

5 - Mampu memahami proses Proses pelapukan Model : PBL 120 Testertulis: -


pelapukan batuan - Pelapukan mekanik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan faktor-faktor  Rekahan presentasi, quis mengungkapkan
yang mempengaruhi pelapukan  Kristal Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami struktur tubuh  Tekanan es proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
tanah  Pengaruh suhu menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan proses erosi - Pelapukan kimia perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menjelaskan proses  Hydrolisis tanggungjawab,
sedimentasi dasar  Oksidasi kerjasama
- Mampu menjelaskan hukum  dissolution
sedimentasi - Pelapukan biologi
 Benih yang tumbuh
 Pelapukan oleh akar pohon
 Binatang pembuat lubang

Faktor-faktor yang
mempengaruhi pelapukan:
- Jenis dan struktur batuan
- Lereng
- Iklim
- Makhluk hidup
- Waktu

Hukum sedimentasi
- Horizontalis
- Super posisi
- Kemenerusan lateral

24
Proses pembentukan
sedimen:
- Litifikasi
- Diagenesa

6 - Mampu menjelaskan ciri-ciri batuan Komposisi sedimen: Model : PBL 120 Testertulis: -
sedimen dan komposisinya - Fragmen Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu memahami porositas dan - Material autoganik presentasi, tugas mengungkapkan
permeabilitas - Materiak allochem Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengklasifikasikan batuan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
sedimen Klasifiikasi batuan sedimen menyampaikan teori diskusi
- Mampu membedakan jenis-jenis - Klastik perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
batuan sedimen berdasarkan ukuran - Non-klastik tanggungjawab,
butirannya kerjasama
- Mampu menjelaskan struktur- Struktur Sedimen:
struktur sedimen - Lapisan bersusun (Graded
bedding).
- Lapisan Silang-Siur (Cross
bedding).
- Gelembur Gelombang
(Riplemark)
- Rekah Kerut (Mud Cracks)

7 - Mampu menjelaskan batuan Faktor yang Mempengaruhi Model : PBL 120 Testertulis: -
metamorf Metamorfisme Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan faktor-faktor - Komposisi batuan asal Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
yang mempengaruhi metamorfisme - Suhu dan tekanan proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan jenis-jenis - Waktu menyampaikan teori terbuka, kemampuan
metamorfisme Jenis Metamorfisme perkuliahan diskusi
- Mampu mengklasifikasikan batuam - Metamorfisme Kataklastik Afektif: tepatwaktu,
metamorf - Metamorfisme Kontak tanggungjawab,
- Metamorfisme Timbunan kerjasama
- Metamorfisme Regional

8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 40%

25
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu menjelaskan pentingnya Cara mengetahui umur suatu Model : PBL 120 Testertulis: -
waktu dalam geologi batuan Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu memahami cara mengetahui - Skala umur relatif Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
usia batuan dan mineral - Skala umur absolut proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan skala waktu menyampaikan teori terbuka, kemampuan
dalam geologi Metode Untuk Menentukan perkuliahan diskusi
- Mampu menjelaskan umur bumi Umur Relatif: Afektif: tepatwaktu,
berdasarkan penelitian para ahli - Hukum Steno; (Superposisi, tanggungjawab,
geologi horizontalitas) kerjasama
- James Hutton; (cross cutting
relationship).
- Urutan Fosil;
- Prinsip Inklusi

Urutan pembagian waktu


geologi:
- Kurun (Eor)
- Masa (Era)
- Zaman (Period)
- Kala (Epoch)

10 - Mampu mengenali mineral Cara mengenal mineral Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan sifat fisik - Analisa sifat kimiawi Metode : diskusi Ketrampilan:
mineral - Sifat-sifat fisik mineral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengklasifikasikan mineral Sifat fisik mineral proses; Sekenario: pendapat secara
berdasarkan unsur kimianya. - bentuk kristal (crystall form), menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu mengenali mineral - berat jenis (specific gravity), perkuliahan diskusi
pembentuk batuan beku. - bidang belah (fracture), Afektif: tepatwaktu,
- Warna (colour), tanggungjawab,
- Kekerasan (hardness), kerjasama
- Goresan (streak), dan
- Kilap (luster).

26
Analisis kimia mineral
- Mineral Silikat
 Ferromagnesium
 Non-ferromagnesium
- Mineral Non-Silikat
 Oksida,
 Sulfida
 Karbonat dan Sulfat

Mineral-mineral batuan beku


- plagioclase feldspar,
- K-feldspar,
- quartz,
- muscovite mica,
- biotite mica,
- amphibole,
- olivine, dan
- calcite.

11 - Mampu memahami teori tektonik Hipotesa Pengapungan Benua Model : PBL 100 Testertulis: -
lempeng - Kecocokan / kesamaan garis Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan hipotesa pantai Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengapungan benua - Persebaran fosil proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan hipotesa - Kesamaan jenis batuan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
pemekaran lantai samudra - Bukti iklim purba perkuliahan diskusi
- Mampu memahami tatanan tektonik (Paleomagnetic) Afektif: tepatwaktu,
- Paleomagnetisme tanggungjawab,
kerjasama
Teori Tektonik Lempeng
- Batas konvergen
- Batas divergen
- Batas transform

12 - Mampu menjelaskan proses-proses PROSES ENDOGEN : Model : PBL 120 Testertulis: -


perubahan geologi - AKTIVITAS MAGMATIS / Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:

27
- Mampu menjelaskan proses endogen VOLKANISME presentasi mengungkapkan
- Mampu memahami proses eksogen - GEMPABUMI Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami bentang alam - OROGENESA & proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
endogen dan eksogen EPIROGENESA menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan bentang alam perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
sungai PROSES EXOGEN : tanggungjawab,
- Mampu menjelaskan bentang alam - PELAPUKAN kerjasama
karst - EROSI / MASS WASTING
SEDIMENTASI
13 - Mampu memahami definisi dan Definisi geomorfologi Model : PBL 120 Testertulis: -
pengertian geomorfologi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu memahami hubungan Konsep dasar Geomorfologi presentasi mengungkapkan
geomorfologi dengan ilmu lain Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami konsep dasar Relief bumi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
geomorfologi - Relief Orde I (Relief of the menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan relief bumi first order) perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Relief Orde II (Relief of the tanggungjawab,
second order) kerjasama
- Relief Orde III (Relief of the
third order)
14 - Mampu memahami definisi dan Sandi Stratigrafi: Model : PBL 120 Testertulis: -
pengertian dasar stratigrafi - Penggolongan stratigrafi Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu memahami konsep dasar - Batas satuan stratigrafi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
stratigrafi - Tatanama stratigrafi proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan sandi stratigrafi - Stratotipe menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan aturan - Korelasi perkuliahan diskusi
stratigrafi - Horison Afektif: tepatwaktu,
- Mampu memahami pengukuran - Facies tanggungjawab,
stratigrafi kerjasama
Satuan stratigrafi
- Satuan Lithostratigrafi
- Satuan Litodemik
- Satuan Biostratigrafi
- Satuan Sikuenstratigrafi
- Satuan Kronostratigrafi
- Satuan tektonostratigrafi

28
15 - Mampu memahami konsep Bagian-bagian peta Model : PBL 120 Testertulis: -
pemetaan - Judul peta Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan bagian-bagian - Legenda peta presentasi mengungkapkan
peta - Skala peta Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menbedakan jenis-jenis peta - Garis koordinat proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami metode - Garis ketinggian menyampaikan teori diskusi
pemetaan geologi di lapangan - Tahun pembuatan peta perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Deklinasi tanggungjawab,
kerjasama
Jenis peta
- Berdasarkan skala
- Berdasarkan isi dan fungsi
- Berdasarkan tujuan
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

29
KALKULUS II

Semester: Genap_Wajib (II) Kode: TGS 102 SKS: 3(3-0)


Mata Kuliah : Kalkulus 2
Program Studi : Strata (S1) Teknik Geofisika Dosen: Prof. Dr. Marwan
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai tentang teori dasar dan aplikasi matematika dalam bidang geofisika.
Setelah mengikuti perkuliahan ini diharapkan :
5. Mahasiswa mempunyai ketrampilan teknis yang didukung oleh konsep, rumus, metode dan penalaran yang sesuai
Capaian Pembelajaran 6. Mahasiswa mempunyai pola berpikir kritis, logis dan sistematis, serta kreativitas dalam menyelesaikan masalah yang
Mata Kuliah (CLO) berhubungan dengan teori yang telah dipelajari.
7. Mahasiswa mempunyai kemampuan mengkomunikasikan hasil pemikiran dan pekerjaannya baik secara lisan maupun
tulisan.
8. Mahasiswa mempunyai kesiapan untuk mempelajari mata kuliah lanjutan lainnya.
Mata kuliah ini terdiri atas dua dua topik : Pre Kalkulus dan Kalkulus. Topik Pre Kalkulus meliputi aturan pangkat, akar,
logaritma, menggunakan rumus jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat, menentukan persamaan kuadrat baru,
Deskripsi Mata Kuliah
menentukan sisa pembagian atau hasil bagi, operasi pecahan. Sementara itu pada topik Kalkulus dibahas Sistem Bilangan Real,
Fungsi, baik fungsi aljabar maupun fungsi transenden, Limit, Turunan dan Penggunaan Turunan.
4. Purcell dan Varberg, Kalkulus dan Geometri Analitis, Jilid I, edisi 9, Erlangga, Jakarta, 2005.
Daftar Pustaka Referensi 5. J. Stewart, L. Redlin, S. Watson, Precalculus: Mathematics for Calculus, 3rd edition, Brooks/Cole Publishing Co., 1998.
6. Charles P. McKeague, Basic College Mathematics, 3rd edition, Brooks/Cole, Cengage Learning, USA, 2011
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Tinggi
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Memahami dan mampu Pendahuluan & Kontrak Model : TBL Tes tertulis: -
menggunakan aturan-aturan anti Perkuliahan Metode : diskusi Ketrampilan:
turunan dan notasi sigma sebagai Integral : Anti Turunan dan Pendekatan: - kemampuan diskusi
150
jumlahan Notasi Sigma Skenario: menyampaikan Afektif: tepat waktu,
teori perkuliahan tanggungjawab,
kerjasama
2 - Memahami konsep luas dan Pendahuluan Luas dan Integral Model : PBL Tes tertulis: -
mampu menghitung luas dengan Tentu Metode : diskusi, Ketrampilan:
menggunakan pendekatan integral Pendekatan: Ketrampilan 150 mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

30
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Memahami dan mampu Teorema Dasar Kalkulus dan Model : PBL Tes tertulis: -
menggunakan teorema dasar Sifat-sifat Integral Metode : diskusi Ketrampilan:
kalkulus dan sifat-sifat integral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Memahami dan mampu Luas Daerah bidang rata dan Model : PBL Tes tertulis: - 5%
menghitung volume benda putar volume benda putar : Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
yang berbentuk lempengan, cincin lempengan, cincin dan cakram Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dan cakram. proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Memahami dan mampu Volume benda putar : kulit Model : PBL Tes tertulis: - 25 %
menghitung volume benda putar tabung Irisan sejajar, Momen Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
dengan menggunakan pendekatan dan pusat massa Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
kulit tabung serta dapat pula proses pendapat secara
memahami momen dan pusat Skenario: menyampaikan 100 terbuka, kemampuan
massa teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Memahami dan mampu Panjang Kurva, luas permukaan Model : PBL Tes tertulis: - 5%
menggunakan integral untuk putar. Teknik pengintegralan : Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
menghitung panjang kurva dan Metode Substitusi Pendekatan: Ketrampilan 150 mengungkapkan
luas permukaan putar proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

31
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Memahami dan mampu Teknik pengintegralan : Model : PBL Tes tertulis: -
menerapkan teknik-teknik integral Trigonmetri, substitusi yang Metode : diskusi Ketrampilan:
merasionalkan dan integral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
parsial proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester (UTS) Model : PBL Tes tertulis: 30%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
100
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Memahami bentuk integral fungsi Integral fungsi rasional Model : PBL Tes tertulis: -
rasional. Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Memahami bentuk tak tentu dan Bentuk Tak Tentu dan Integral Model : PBL Testertulis: -
integral tak wajar Tak Wajar Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
150
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

32
kerjasama
11 - Memahami dan mampu Integral Tak Wajar : Batas Tak Model : PBL Testertulis: - 5%
menghitung integral tak wajar Hingga Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
dengan batas tak hingga Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Sekenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 - Memahami fungsi dua peubah dan Fungsi dua peubah : Integral Model : PBL Testertulis: -
mengaitkannya dengan integral lipat dua Metode : diskusi Ketrampilan:
lipat dua Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Memahami fungsi dua dan tiga Fungsi dua peubah : Integral Model : PBL Testertulis: -
peubah dan mengaitkannya dengan Lipat Dua Metode : diskusi Ketrampilan:
integral lipat dua dan tiga Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Fungsi tiga peubah : Integral proses pendapat secara
Lipat Tiga Skenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Memahami fungsi tiga peubah dan Fungsi tiga peubah : Integral Model : PBL Testertulis: -
mengaitkannya dengan integral Lipat Tiga Metode : diskusi Ketrampilan:
lipat tiga dan koordinat tabung Koordinat Tabung Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
150
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

33
kerjasama
15 - Memahami koordinat tabung dan Limit di Ketakhinggaan Model : PBL Testertulis: -
bola Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses pendapat secara
150
Skenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 - Mampu menjawab pertanyaan Ujian Akhir Semester (UAS) Model : PBL Tes tertulis: 30%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan 100 yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

34
FISIKA DASAR II

Mata Kuliah: Fisika Dasar II Semester: II Kode: TGS 106 Sks: 4 (3-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
Menguasai konsep teoritis dan prinsip-prinsip pokok fisika tentang geliombang mekanik, kelistrikan dan kemagnetan serta
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO)
elektromagnet
(1). Menjelaskan konsep-konsep dasar fisika dengan benar dan baik,
(2). Menjelaskan fenomena alam (dalam kehidupan sehari-hari) yang terkait dengan gelombang, listrik dan magnet
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO)
berdasarkan konsep-konsep fisika
(3). Mengaplikasikan konsep dasar fisika untuk penguasaan ilmu yang lebih lanjut,
(4). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata kuliah Fisika Dasar II mengajarkan tentang konsep atau hukum fisika yang terjadi di alam. Secara garis besar materi mata
Deskripsi Mata Kuliah kuliah ini mencakup Gelombang/Akustik (Gelombang mekanik, interferensi gelombang dan bunyi), listrik dan magnet,
elektromagnetik serta Optik
(1). Paul A. Tipler, 1998, Fisika Untuk Sains dan Insinyur. Jilid II .Erlangga Jakarta
Daftar PustakaUtama (2). Young and Freedman, 2002, Sears dan Zemansky, Fisika Universitas Jilid 2, 10th Edition, Erlangga, Jakarta.
(2). Walker, J. ,2010, Halliday and Resnik’s Fundamentals of Physics, 9th Edition, Wiley, Danvers
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
- Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
1 pentingnya ilmu Teknik Geofisika Penjelasan tentang kontrak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu memahami dan kuliah. presentasi mengungkapkan
menjelaskan tentangjenis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
gelombang. Gelombang proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Jenis gelombang menyampaikan teori diskusi
menjelaskan mengenai gelombang - Gelombang periodic perkuliahan Afektif: tepat waktu,
transversal dan longitudinal serta - Gelombang transversal dan tanggung jawab,
gelombang bunyi. longitudinal kerjasama
- Gelombang bunyi dalam zat
- Energi dalam gerak
gelombang.
- Gelombang berdiri
2 - Mampu memahami dan Gelombang Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskaninterferensi - Interferensi Gelombang Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:

35
gelombang dan resonansi - Resonansi presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskangelombang - Gelombang bunyi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
bunyi - Intensitas bunyi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami, menjelaskan - Layangan menyampaikan teori diskusi
dan menghitung intensitas bunyi - Efek Doppler perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami tentang tanggung jawab,
layangan kerjasama
- Mampu memahami dan
menyelesaikan persoalan terkait
efek Doppler .
3 - Mampu memahami dan Muatan Listrik dan Medan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan muatan listrik LIstrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu memahami dan - Muatan listrik presentasi mengungkapkan
menjelaskan medan listrik dan - Hukum Coulumb Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
gaya listrik - Medan listrik dan Gaya proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami, menganalisa listrik menyampaikan teori diskusi
dan menyelesaikan persoalan - Perhitungan medan listrik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
terkait medan listrik - Hukum Gauss tanggung jawab,
kerjasama
4 - Mampu memahami dan Potensial Listrik Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan energi potensial - Energi potensial listrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
listrik dan potensial listrik. - Potensial listrik presentasi mengungkapkan
- Mampu memahami, menganalisa - Menghitung potensial Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
danmenyelesaikan persoalan listrik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
terkait potensial listrik pada - Permukaan Ekuipotensial menyampaikan teori diskusi
berbagai keadaan. - Gradien potensial perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan tanggung jawab,
menjelaskanpermukaan kerjasama
ekuipotensial dan gradient
potensial)
5 - Mampu memahami dan Kapasitansi dan Dielektrik Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan kapasitor dan - Kapasitor dan kapasitansi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
kapasitansi - Kapasitor dalam presentasi mengungkapkan
- Mampu memahami, menjelaskan sambungan seri dan pararel Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dan hitung persoalan dari - Penyimpanan energidalam proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
rangkaian kapasitor secara seri kapasitor energi medan menyampaikan teori diskusi
dan pararel listrik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelaskan dielektrika. - Dielektrika tanggung jawab,
- Mampu memahami dan - Hukum Gauss dalam kerjasama
menjelaskan bagaimana hukum dielektrika
Gauss dalam dielekrika.

36
6 - Mampu menjelaskan perbedaan Arus, Hambatan dan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
resistivitas dan resistansi Tegangan Gerak Elektrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampumemahami dan - Arus presentasi mengungkapkan
menjelaskan hubungan arus, - Resistivitas Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
tegangan dan hambatan. - Resistansi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Tegangan gerak elektrik menyampaikan teori diskusi
menjelaskan tegangan gerak dan rangkaian perkuliahan Afektif: tepat waktu,
elektrik dan rangkaian - Energi dan daya dalam tanggung jawab,
- Mampu memahami dan rangkaian listrik kerjasama
menjelaskan energi dan daya dalam
rangkaian listrik
7 - Mampu menghitung dan Rangkaian Arus Searah Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menyelesaikan persoalan terkait - Resistor dalam sambungan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
rangkaian arus searah. seri dan pararel presentasi mengungkapkan
- Mampu menggunakan hukum - Hukum Kirchoff Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Kirchoff dalam menyelesaikan - Alat ukur listrik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
berbagai persoalan terkait. - Rangkaian resistansi- menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan dan kapasitansi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
mengetahui bagaimana tanggung jawab,
menggunakan alat ukur. kerjasama

8 Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25


Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
Mampu menjelaskan dan menghitung
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
8-9 - Mampu memahani dan Medan Magnet dan Gaya Model : TBL 200 Tes tertulis: -
menjelaskan magnetism dan Magnet Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
medan magnet - Magnetisme presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan konsep garis - Medan magnetik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
medan dan fluks magnetik. - Garis medan magnetik dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan fluks magnetik menyampaikan teori diskusi
menjelaskan gerak partikel - Gerak partikel bermuatan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
bermuatan dalam medan magnet. dalam medan magnet tanggung jawab,
- Mampu menjelaskan konsep gaya - Gaya magnetik pada kerjasama
magnetik. konduktor pengangkut arus
- Mampu menjelaskan sumber dari - Gaya dan torka pada simpal
medan magnetik arus
- Sumber medan magnetik
10 - Mampu memahami dan Induksi Elektromagnetik Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan Hukum Faraday dan - Hukum Faraday Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:

37
Lenz - Hukum Lenz presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan tegangan GGL - Tegangan GGL Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjelaskan hal yang - Medan listrik induksi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
terkait dengan Medan Listrik menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama

11 - Mampu memahami dan Induktansi Model : TBL 150 Tes tertulis: -


menjelaskan induksi, baik induksi - Induktansi bersama Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
bersama mau induksi sendiri. - Induktansi sendiri dan presentasi mengungkapkan
- Mampu membuat, me rangkaian induktor Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dan menghitung rankaian R-L, L-C - Energi medan magnetik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan L-R-C - Rangkaian R-L menyampaikan teori diskusi
- Mampu menjelaskan energy medan - Rangkaian L-C perkuliahan Afektif: tepat waktu,
magnetik. - Rangkaian seri L-R-C tanggung jawab,
kerjasama
12 - Mampu menjelaskan Fasor dan Arus Bolak Balik Model : TBL 150 Tes tertulis: -
arus bolek balik. - Fasor dan arus bolak balik, Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan Resistansi - Resistansi dan reaktansi presentasi mengungkapkan
dan reaktansi. - Rangkaian seri L-R-C Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu membuat, me rangkaian - Daya dalam rangkaian arus proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan menghitung permasalahan bolak balik menyampaikan teori diskusi
dari rangkaian R-L, L-C dan L-R-C perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelaskan dan tanggung jawab,
memahami penjelasan dari kerjasama
rangkaian arus bolak balik
13 - Mampu menjelaskan sifat-sifat Sifat dan Perambatan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
dasar terkait sifat cahaya. Cahaya Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Sifat cahaya presentasi mengungkapkan
membedakan refleksi dan refraksi - Refleksi dan refraksi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan - Refleksi internal total proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menjelaskan dispersi dan - Dispersi menyampaikan teori diskusi
polarisasi. - Polarisasi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelaskan prinsip - Prinsip Huygens tanggung jawab,
Huygens. kerjasama
14 - Mampu memahami dan Optika Geometri Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan perbedaan refleksi - Refleksi dan refraksi pada Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan refraksi permukaan datar presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan tentang - Refleksi pada permukaan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
refleksi dan refraksi pada bola. proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
permukaan datar dan permukaan - Refraksi pada permukaan menyampaikan teori diskusi

38
bola. bola perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan - Lensa tipis tanggung jawab,
menjelaskan hal yang terkait lensa - Metode grafis untuk lensa. kerjasama
tipis. - Instrumen optic
- Mampu menjelaskan dan
mengetahui bagaimana instrument
optic bekerja
14-15 - Mampu memahami dan Interferensi dan Difraksi Model : PBL 200 Tes tertulis: -
menjelaskan hal terkait - Interferensi cahaya dua Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
interferensi dan difraksi. sumber presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan tentang - Intensitas dalam pola Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
difraksi dari celah tunggal. interferensi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Interferensi dalam lapisan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan kisi difraksi, difraksi tipis perkuliahan Afektif: tepat waktu,
sina-x dan holografi. - Difraksi dari sebuah celah tanggung jawab,
tunggal kerjasama
- Intensitas dalam pola celah
tunggal
- Celah ganda
- Kisi difraksi
- Difraksi sinar-x
- Holografi
16 Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40
Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
Mampu menjawab pertanyaan dengan diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
benar proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

39
GEOLOGI STRUKTUR

Mata Kuliah : Geologi Struktur


Semester: Genap_Wajib (II) Kode: TGS 108 SKS: 3(2-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim dosen bidang geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Menjelaskan dasar-dasar geologi struktur dalam kaitannya dengan ilmu geofisika serta menerapkannya dalam interpretasi data
Mata Kuliah (CLO)
geofisika.

Sejarah dan perkembangan geologi struktur, prinsip-prinsip deformasi batuan (stress, strain, faulting, folding, intrusi, kontrol
Deskripsi Mata Kuliah gravitasi, pengekaran, joint), macam-macam struktur batuan, cara-cara menentukan struktur geologi, geologi struktur dan
tektonika.
7. George H. Davis, Stephen J. Reynolds, Charles F. Kluth, Structural Geology of Rocks and Regions, 3rd Edition, Wiley-
Blackwell, 2012.
Daftar Pustaka Referensi 8. Fossen, Haakon, Structural Geology, CAMBRIDGE UNIVERSITY PRESS, 2016.
9. Coe, Angela L., Geological Field Techniques, Wiley-Blackwell, 2010.
10. Ragan, Donal M., Structural Geology : An Introduction to Geometrical Techniques, CAMBRIDGE UNIVERSITY PRESS, 2009.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 25% ; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 150 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Geologi Struktur terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan sejarah dan - Sejarah dan perkembangan Model : PBL 150 Testertulis: -
perkembangan Geologi Struktur - Prinsip-prinsip deformasi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
batuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

40
- Macam-macam struktur proses; pendapat secara
batuan Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
- Cara menentukan struktur teori perkuliahan diskusi
geologi Afektif: tepatwaktu,
- Geologi struktur dan tanggungjawab,
tektonika kerjasama
3 - Mampu menjelaskan prinsip dasar Prinsip dasar mekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
mekanika batuan batuan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan jenis-jenis presentasi, tugas mengungkapkan
mekanika batuan - Gaya Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu membedakan tegangan dan - Tekanan Litostatik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
tarikan - Tegasan menyampaikan teori diskusi
- Tegangan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan unsur struktur Unsur struktur Model : PBL 150 Testertulis: -
secara geometri - Struktur bidang Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu memahami tentang struktur - Struktur garis presentasi, quis mengungkapkan
bidang dan struktur garis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mendeskripsikan suatu Deskripsi geometri proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
struktur bidang - Proyeksi perspektif menyampaikan teori diskusi
- Mampu mengukur suatu struktur - Proyeksi ortografi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
bidang - Proyeksi stereografi tanggungjawab,
- Mampu memahami problema tiga kerjasama
titik Pengukuran struktur bidang
- Mampu menyelesaikan soal struktur - Kedudukan
bidang dengan metoda grafis dengan - Arah (trend)
proyeksi ortografi - Kecondongan (inclination)
- Jurus (strike)
- Kemiringan (Dip)

5 - Mampu mendeskripsikan suatu Pengukuran struktur garis Model : PBL 150 Testertulis: -
struktur garis - Arah penunjaman (trend) Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu mengukur suatu struktur - Penunjaman (plunge) presentasi, tugas mengungkapkan
garis - Pitch Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu membedakan arah, proses; Sekenario: terbuka, kemampuan

41
penunjuman, dan pitch menyampaikan teori diskusi
- Mampu menentukan kedudukan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
garis pada suatu bidang tanggungjawab,
- Mampu menyelesaikan contoh soal kerjasama
problem struktur garis

6 - Mampu memahami tentang Ketebalan lapisan Model : PBL 150 Testertulis: -


ketebalan suatu lapisan - Ketebalan lapisan horizontal Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengukur ketebalan suatu - Ketebalan lapisan vertikal Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
lapisan - Ketebalan topografi miring proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu mengukur ketebalan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
terhadap lereng Kedalaman perkuliahan diskusi
- Mampu mengukur ketebalan yang - Perhitungan secara geometri Afektif: tepatwaktu,
tegak lurus - Perhitungan dengan kurva tanggungjawab,
- Mampu memahami tentang kerjasama
kedalaman suatu lapisan
- Mampu menghitung kedalaman
suatu lapisan

7 - Mampu memahami proyeksi Jaring Wulf Net Model : PBL 150 Testertulis: -
stereografi - Proyeksi bidang Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menggunakan jaring - Proyeksi garis Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
stereografi meridional (Wulf Net) proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menggambar struktur Problem struktur menyampaikan teori terbuka, kemampuan
bidang dan struktur garis pada jaring - Menentukan besar perkuliahan diskusi
Wulf kemiringan semu Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan beberapa - Menentukan kedudukan tanggungjawab,
problem struktur dengan proyeksi lapisan dari dua kemiringan kerjasama
stereografi

8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

42
9 - Mampu menyelesaikan beberapa Problem struktur perputaran Model : PBL 150 Testertulis: -
problem struktur perputaran bidang bidang Metode : diskusi Ketrampilan:
dengan proyeksi stereografi - Perputaran vertikal Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan prinsip - Perputaran horizontal proses; Sekenario: pendapat secara
proyeksi sama-luas - Ketidakselarasan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menentukan kutub suatu - Menentukan arah arus purba perkuliahan diskusi
bidang Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan geometri Geometri kutub tanggungjawab,
struktur dengan proyeksi kutub - Menentukan kedudukan kerjasama
perpotongan dua buah bidang
- Menentukan sudut antara dua
bidang
- Menentukan sudut antara
garis dan bidang
- Menentukan garis bagi sudut
antara dua haris
- Menentukan bidang bagi
sudut antara dua bidang

10 - Mampu mendefinisikan sesar Bagian-bagian sesar Model : PBL 150 Testertulis: -


- Mampu menjelaskan anatomi sesar - Throw Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu membedakan pergeseran - Heave Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
relatif semu dengan pergeseran - Footwall proses; Sekenario: pendapat secara
relatif sebenarnya - Hangingwall menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan bagian-bagian perkuliahan diskusi
sesar Klasifikasi sesar Afektif: tepatwaktu,
- Mampu mengklasifikasikan sesar - Berdasarkan hubungan tanggungjawab,
dengan struktur lain kerjasama
- Berdasarkan pola kumpulan
sesar
- Berdasarkan sifat pergeseran
relatif semu
- Berdasarkan sifat pergeseran
relatif sebenarnya
11 - Mampu menjelaskan sesar translasi Deskripsi geometri sesar Model : PBL 150 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan geometri sesar - Metode orthografi Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu menyelesaikan persoalan - Metode stereografi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

43
geometri sesar dengan metode proses; Sekenario: pendapat secara
orthografi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menyelesaikan persoalan perkuliahan diskusi
geometri sesar dengan metode Afektif: tepatwaktu,
stereografi tanggungjawab,
kerjasama
12 - Mampu menjelaskan sesar rotasi Sesar rotasi Model : PBL 150 Testertulis: -
- Mampu menyelesaikan persoalan - Sumbu putar sejajar bidang Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
geometri sesar rotasi sesar presentasi mengungkapkan
- Sumbu putar miring terhadap Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
bidang sesar proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Sumbu putar tegak lurus menyampaikan teori diskusi
terhadap bidang sesar perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
Geometri sesar rotasi kerjasama
- Metode orthografi
- Metode stereografi
13 - Mampu memahami dan menjelaskan Deskripsi geometri lipatan Model : PBL 150 Testertulis: -
lipatan - Hinge point Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu mendeskripsikan geometri - Crest presentasi mengungkapkan
pada lipatan - Trough Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengklasifikasikan lipatan - Inflection point proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan isogon menyampaikan teori diskusi
- Mampu mengklasifikasikan isogon Klasifikasi lipatan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu mengkonstruksikan - Berdasarkan sudut antar tanggungjawab,
penampang lipatan sejajar sayap kerjasama
- Mampu mengkonstruksikan lipatan - Berdasarkan sifat simetri
tak sejajar - Berdasarkan kedudukan
lipatan
- Berdasarkan isogon

Mengkonstruksikan lipatan
sejajar
- Metode Higgins (1962)
- Metode Busk (1929)

Mengkonstruksikan lipatan

44
tak sejajar
- Metode Boundary Ray

14 - Mampu menganalisa struktur Analisa struktur geologi Model : PBL 150 Testertulis: -
geologi - Deskripsi geometri Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu menyajikan data geologi - Analisa kinematik Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
struktur proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menganalisa lipatan Penyajian data geologi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Diagram roset perkuliahan diskusi
- Diagram kontur Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
Analisa lipatan kerjasama
- S-pole dan diagram beta
- Interpretasi bentuk lipatan
- Lipatan superposisi

15 - Mampu menganalisa struktur sesar Struktur penyerta sesar Model : PBL 150 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan sesar dan - Kekar dan urat (Vein) Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
struktur penyertanya - Breksi sesar dan Milonit presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan metoda hukum - Struktur seretan (drag) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dihedral - Cermin sesar (Slickenslides) proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami beberapa konsep dan gores-garis (striation) menyampaikan teori diskusi
dalam interpretasi struktur perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan geometri Penyelesaian geometri tanggungjawab,
dalam penentuan pergerakan sesar pergerakan sesar kerjasama
- Hubungan antara tegasan
utama dan pola kekar gerus
yang berpasangan atau sesar
mendatar utama
- Hubungan antara sesar atau
jalur sesar dengan struktur
kekar atau lipatan minor yang
menyertai
- Hubungan antara dan pola
keterakan didalam jalur sesar
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 40%

45
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

46
TEKNOLOGI SUMBER DAYA BUMI
Mata Kuliah : Teknologi Sumber Daya Bumi Semester: II Kode: TGS 110 Sks: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen Peers Group Geofisika Pertambangan
(1). Mahasiswa mampu menjelaskan aplikasi Teknik Geofisika dalam sumber daya alam yang ramah lingkungan serta mitigasi
bencana
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) (2). Mahasiswa mengetahui aplikasi ilmu setiap Kelompok Bidang Minat di Program Studi Teknik Geofisika berdasarkan hasil-
hasil penelitian staf Program Studi Teknik Geofisika dalam pemanfaatan SDA sesuai dengan Visi Program Studi Teknik
Geofisika.
(1). Menjelaskan aplikasi-aplikasi Teknik Geofisika dalam pemanfaatan Sumber Daya Alam
(2). Memperkenalkan setiap Kelompok Bidang Minat di Program Studi Teknik Geofisika dan kompetensinya dalam pemanfaatan
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO)
SDA
(3). Mendiskusi metode-metode explorasi SDA yang ramah lingkungan
Dalam mata kuliah ini mahasiswa diperkenalkan dengan berbagai Teknologi/ metode Geofisika dalam pemanfaatan sumber daya
Deskripsi Mata Kuliah alam serta mitigasi bencana. Dalam mata kuliah ini juga diperkenalkankompetensi setiap Kelompok Bidang Minat serta
penelitian-penelitianstaf Program Studi Teknik Geofisika.
(1). Telford, W.M., Geldart, L.P.G., & Sheriff, R.E. (1990). Applied Geophysics, 2nd edition, Cambridge University Press,
(2). H.M. Iyer, H.M. &Hirahara, K. (1993). Seismic Tomography: Theory and practice, Springer Science & Business Media
Daftar PustakaUtama (3). Cemic (2005) Thermodynamics in Mineral Sciences, Spinger
(4). Sorensen, B. (2011) Renewable Energy; Physics, Engineering, Environmental Impacts, Economics & Planning, 4th edition,
Elsevier
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu KemampuanAkhir Yang BahanKajian KreteriaPenilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mampu menjelaskan kompetensi Pendahjuluan & Kontrak Model : 100 Tes tertulis: -
Kelompok Bidang Minat di Prodi Perkuliahan Metode : Ceramah dan Ketrampilan: -
Teknik Geofisika dalam pemanfaatan diskusi Afektif: tepat waktu
sumber daya alam Pengenalan kelompok bidang Minat Pendekatan: -
pada Prodi Teknik Geofisika Sekenario:
Membuat kesepakatan
Pengenalan topik-topik penelitian perkuliahan
KBM terkait pemanfaatan sumber
daya alam
2 Mahasiswa mampu menjelaskan Aplikasi Teori Listrik dan Magnet Model : TBL 100 Tes tertulis: -
aplikasi teori listrik dan magnet dalam Explorasi Sumber Daya Alam Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
dalam eksplorasi SDA - Kosep Dasar diskusi mengungkapkan
Mahasiswa mengenal metode - Pengenalan Metode Geolistrik Pendekatan: pendapat secara

47
geolistrik, geomagnetik, dan - Pengenalan Metode Magnetik Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
magnetotelluric - Pengenalan Metode Magnetutelluric penelitian Sekenario: diskusi
Menyampaikan metode dan Afektif: tepat waktu,
hasil penelitian dosen tanggung jawab,
terkait topik kuliah kerjasama
3 - Mahasiswa mampu menjelaskan Bumi dan lapisannya beserta isinya Model : TBL 100 Tes tertulis: -
struktur bumi untuk - Struktur Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
mempelajari isinya. - Kandungannya berdasarkan diskusi mengungkapkan
- Mahasiswa mampu menjelaskan lapisan Pendekatan: pendapat secara
aplikasi gravitasi bumi untuk Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
mempelajari bumi Aplikasi Gravitasi Bumi untuk penelitian Sekenario: diskusi
Explorasi SDA: Menyampaikan metode dan Afektif: tepat waktu,
- Metode Gravity hasil penelitian dosen tanggung jawab,
terkait topik kuliah kerjasama
4 Mahasiswa memahami potensi Potensi bencana alam dan Model : TBL 100 Tes tertulis: -
bencana alam dan dapat mitigasinya Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
menjelaskan cara-cara mitigasinya diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
penelitian Sekenario: diskusi
Mahasiswa mendiskusikan Afektif: tepat waktu,
jenis bencana dan tanggung jawab,
mitigasinya kerjasama
5 Mahasiswa memahami potensi Bencana alam yang diakibatkan Model : TBL 100 Tes tertulis: -
bencana alam akibat buatan manusia oleh manusia Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
dan cara-cara mitigasinya diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
penelitian Sekenario: diskusi
Mahasiswa mendiskusikan Afektif: tepat waktu,
jenis bencana dan tanggung jawab,
mitigasinya kerjasama
6 Mahasiswa mampu memahami jenis- Energi Terbarukan: Model : TBL 100 Tes tertulis: -
jenis sumber energi angin dan air Pemanfaatan energi angin dan air Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
serta aplikasi ilmu Teknik Geofisika diskusi mengungkapkan
dalam pemanfaatannya Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
penelitian Sekenario: diskusi
Mahasiswa mendiskusikan Afektif: tepat waktu,
jenis bencana dan tanggung jawab,
mitigasinya kerjasama
7 Mahasiswa mampu memahami Energi Terbarukan: Model : TBL 100 Tes tertulis: -

48
konsep konversi energi surya Sel Surya dan aplikasinya Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
menjadi energi listrik serta diskusi mengungkapkan
aplikasinya Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Mahasiswa Afektif: tepat waktu,
mendiskusikan aplikasi sel tanggung jawab,
surya kerjasama
8 Mahasiswa mampu memahami Energi Terbarukan: Model : TBL 100 Tes tertulis: -
konsep konversi energi panas bumi Eksplorasi dan eksploitasi Panas Bumi Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
menjadi energi listrik serta aplikasi diskusi mengungkapkan
ilmu Teknik Geofisika dalam Pendekatan: pendapat secara
pemanfaatannya Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Mahasiswa Afektif: tepat waktu,
mendiskusikan aplikasi sel tanggung jawab,
surya kerjasama
9 Mampumenjelaskandanmenghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25
Semuamateri yang telahdiberikan Metode: ujian tertulis menghitung dan
Pendekatan: menjelaksan konsep-
Ketrampilanproses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
10 Mahasiswa mengenal instrumentasi Perancangan instrumentasi untuk Model : TBL 100 Tes tertulis: -
yang digunakan dalam eksplorasi eksplorasi SDA Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
SDA diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Mahasiswa Afektif: tepat waktu,
mendiskusikan jenis-jenis tanggung jawab,
instrumentasi dan kerjasama
pemakaiannya
11 Mahasiswa paham teknik alloying Teknik alloying untuk extraksi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
untuk ekstraksi mineral alam mineral alam Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Kuliah dan Afektif: tepat waktu,
diskusi tanggung jawab,
kerjasama

49
12 Mahasiswa memahami aplikasi laser Aplikasi Laser dalam Identifikasi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
dalam identifikasi mineral Mineral Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Menyampaikan Afektif: tepat waktu,
konsep dan berdiskusi tanggung jawab,
kerjasama
13 Mahasiswa mampu memahami Mineral alam untuk katalis kpd Model : TBL 100 Tes tertulis: -
konsep material menyimpan material penyimpan hidrogen Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
hidrogen dan manfaatnya diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Menyampaikan Afektif: tepat waktu,
konsep dan berdiskusi tanggung jawab,
kerjasama
14 Mahasiswa mampu memahami Termodinamika sains mineral Model : TBL 100 Tes tertulis: -
aplikasi konsep-konsep Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
termodinamika dan sains mineral diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Menyampaikan Afektif: tepat waktu,
konsep dan berdiskusi tanggung jawab,
kerjasama
15 Mahasiswa mampu memahami Aplikasi Gelombang dalam Earth Model : TBL 100 Tes tertulis: -
konsep secara umum aplikasi Imaging untuk Explorasi: Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
pengetahuan ilmu gelombang dalam - Metode Seismik Refleksi dan diskusi mengungkapkan
metode seismik dan tomografi Refraksi Pendekatan: pendapat secara
- Seismik Tomography Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Sekenario: Menyampaikan Afektif: tepat waktu,
konsep dan berdiskusi tanggung jawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan UjianAkhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40
dengan benar Semuamateri yang telahdiberikan Metode: ujian tertulis menghitung dan
Pendekatan: menjelaksan konsep-
Keterampilanproses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

50
Catatan:Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi
Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

51
GEOMATEMATIKA I

Mata Kuliah: Geomatematika I Semester: III Kode: TGS 213 Sks: 3 (3-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Dr. Irwandi, S. Si, M.Si dan Dr.Eng Nasrullah, S.Si., MT
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai prinsip dan aplikasi Geomatematika, fisika komputasi dan instrumentasi
(1). Menjelaskan konsep-konsep matematika yang akan digunakan dalam ilmu Geofisika dengan baik dan benar,
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2). Mengaplikasikan konsep-konsep matematika dalam menyelesaikan persoalan-persoalan Geofisika,
(3). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
(1). Deret: deret tak hingga, deret pangkat, tes konvergensi dan wilayah konvergensi deret, ekspansi fungsi ke dalam deret
pangkat, deret Fourier;
(2). Aljabar dan fungsi kompleks; aljabar kompleks, fungsi analitik, integral lintasan, deret Laurent, teknik residu, pemetaan
konformal;
(3). Persamaan Diferensial Biasa (PDB): solusi PDB dengan pemisahan variabel, solusi PDB dengan ekspansi deret PD Bessel
Deskripsi Mata Kuliah dan solusi PDB dengan PD Legendre, PD nonhomogen,
(4). Persamaan diferensial parsial (PDP): persamaan gelombang, persamaan Laplace dan Poisson, persamaan perambatan
kalor dan difusi, solusi menggunakan metode pemisahan variable, dan
(5). Sistem persamaan linier; matriks, determinan; penjumlahan dan perkalian vektor, medan skalar, medan vektor, gradien,
divergensi, rotasi, teorema Green, teorema Gauss, teorema Stokes; transformasi linier, transformasi ortogonal, masalah
nilai eigen, diagonalisasi; transformasi koordinat, koordinat kurvilinier, tensor Cartesian, tensor sferis.
(1). Boas, M. L., 1983, Mathematical Method in The Physical Sciences, John Wiley and Sons Inc., Canada
Daftar PustakaUtama (2). James Nearing, 2003, Mathematical Tools for Physics, Online Editions
(3). Arfken, G. B., and Weber, H. J., 2001, Mathematical Methods for Physicist, 5th Editions, Academic Press, London
Mata Kuliah Syarat Teknik Geofisika Dasar I, Teknik Geofisika Dasar II, Matematika I, dan Matematika II
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 30% ; Quis : 10%; Ujian 1 :20%; Ujian 2 : 20%; Ujian 3 : 20%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan dan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
pentingnya Teknik Geofisika Kontrak kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
matematika, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
menyampaikan teori kemampuan diskusi
1 perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab
- Mampu memahami deret tak Deret Tak Hingga dan Deret Model : PBL 100 Tes tertulis: Tugas,
hingga, Pangkat Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu melakukan uji deret - Deret tak hingga Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menyelesaikan persoalan- - Uji deret proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,

52
persoalan Teknik Geofisika dengan menyampaikan teori kemampuan diskusi
menggunakan deret tak hingga perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu melakukan uji konvergensi Deret Tak Hingga dan Deret Model : PBL 100 Tes tertulis: -
- Mampu menjelaskan wilayah Pangkat Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
konvergensi deret - Uji konvergensi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Wilayah konvergensi proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
deret menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
2
- Mampu memahami deret pangkat Deret Tak Hingga dan Deret Model : PBL 100 Tes tertulis: Tugas
dan membedakan dengan deret tak Pangkat Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
hingga - Deret Pangkat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu memahami ekspansi deret - Ekspansi fungsi deret proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
pangkat pangkat menyampaikan teori kemampuan diskusi
- Mampu mengaplikasikan ekspansi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
deret dalam menyelesaikan tanggung jawab,
persoalan Teknik Geofisika kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Quis 1 Model : PBL 100 Tes tertulis: 20%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
- Mampu memahami deret Fourier Deret Tak Hingga dan Deret Model : PBL 100 Tes tertulis:-
3
- Mampu mengaplikasikan deret Pangkat Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Fourier dalam menyelesaikan - Deret Fourier Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
persoalan Teknik Geofisika proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami aljabar Aljabar dan Fungsi Model : PBL 100 Tes tertulis: Tugas
bilangan kompleks Kompleks Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan aljabar - Bilangan Kompleks Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
bilangan kompleks dalam - Aljabar bilangan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
4
persoalan Teknik Geofisika kompleks menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama

53
- Mampu memahami fungsi analitik Aljabar dan Fungsi Model : PBL 100 Tes tertulis: Tugas
- Mampu memahami integral Kompleks Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
lintasan - Fungsi Analitik Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menyelesaikan persoalan - Integral Lintasan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
Teknik Geofisika dengan menyampaikan teori kemampuan diskusi
menggunakan fungsi analitik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu mengaplikasikan integral tanggung jawab,
lintasan dalam menyelesaikan kerjasama
persoalan Teknik Geofisika
- Mampu memahami deret Lourent Aljabar dan Fungsi Model : PBL 100 Tes tertulis: -
- Mampu memahami teknik residu Kompleks Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami pemetaan - Deret Laurent Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
konformal - Teknik Residu proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
- Mampu mengaplikasikannya dalam - Pemetaan Konformal menyampaikan teori kemampuan diskusi
persoalan Teknik Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
5
kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian I Model : PBL 100 Tes tertulis: 20%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan Diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
PDB dengan pemisahan variabel Biasa (PDB) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan solusi - solusi PDB dengan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
PDB dengan pemisahan variabel pemisahan variable proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
dalam pemecahan persoalan Teknik menyampaikan teori kemampuan diskusi
Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
6
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan Diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
PDB dengan ekspansi deret PD Biasa (PDB) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Bessel - solusi PDB dengan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasikan solusi ekspansi deret PD Bessel proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
PDB dengan ekspansi deret PD menyampaikan teori kemampuan diskusi
Bessel dalam pemecahan persoalan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Teknik Geofisika tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan Diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
7 PDB dengan PD Legendre Biasa (PDB) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan solusi - solusi PDB dengan PD Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

54
PDB dengan PD Legendre dalam Legendre proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
pemecahan persoalan Teknik menyampaikan teori kemampuan diskusi
Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan Diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
PDB dengan PD nonhomogen Biasa (PDB) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan solusi - PD nonhomogen Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
PDB dengan PD nonhomogen dalam proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
pemecahan persoalan Teknik menyampaikan teori kemampuan diskusi
Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Quis 2 Model : PBL 100 Tes tertulis:
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
8
persamaan gelombang parsial (PDP) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan PDP - persamaan gelombang Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dalam pemecahan persoalan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
gelombang mekanik dan gelombang menyampaikan teori kemampuan diskusi
elektromagnetik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
persamaan Laplace dan Poisson parsial (PDP) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasikan PDP - persamaan Laplace dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dalam pemecahan persoalan Teknik Poisson proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
Geofisika menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
9 kerjasama
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
persamaan perambatan kalor dan parsial (PDP) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
difusi - persamaan perambatan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasikan PDP kalor dan difusi proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
dalam pemecahan persoalan Teknik menyampaikan teori kemampuan diskusi
Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,

55
kerjasama
- Mampu memahami penyelesaian Persamaan diferensial Model : PBL 100 Tes tertulis: -
PDP dengan metode pemisahan parsial (PDP) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
variabel - solusi menggunakan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasikan PDP metode pemisahan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
dalam pemecahan persoalan Teknik variable menyampaikan teori kemampuan diskusi
Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
10
kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian II Model : PBL 100 Tes tertulis: 20%
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
- Mampu memahami matriks dan Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
determinan, (SPL) Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami pemecahan - matriks, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
SPL dengan matriks - determinan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
- Mampu mengaplikasikan menyampaikan teori kemampuan diskusi
pemecahan SPL dengan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
menggunakan matriks dalam tanggung jawab,
persoalan Teknik Geofisika kerjasama
11
- Mampu memahami aljabar vektor Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
- Mampu memahami medan skalar - penjumlahan dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
dan medan vektor serta perbedaan perkalian vektor Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
keduanya, - medan skalar, medan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
- Mampu mengaplikasi aljabar vektor vektor menyampaikan teori kemampuan diskusi
dalam persoalan Teknik Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami gradien, Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
divergensi, dan rotasi, serta - gradien, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
perbedaannya, - divergensi, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasi gradien, - rotasi proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
divergensi, dan rotasi dalam menyampaikan teori kemampuan diskusi
12 persoalan Teknik Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami teorema Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
Green,teorema Gauss, dan teorema - teorema Green, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Stokes, serta perbedaannya, - teorema Gauss, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

56
- Mampu menjelaskan teorema - teorema Stokes proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
Green, teorema Gauss, dan teorema menyampaikan teori kemampuan diskusi
Stokes, perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu mengaplikasikan dalam tanggung jawab,
persoalan Teknik Geofisika kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Quis 3 Model : PBL 100 Tes tertulis:
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
- Mampu memahami transformasi Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
13 linear, - transformasi linier, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami transformasi - transformasi ortogonal Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
ortogonal, proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
- Mampu mengaplikasikan menyampaikan teori kemampuan diskusi
transformasi linear dan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
transformasi ortogonal dalam tanggung jawab,
pemecahan persoalan Teknik kerjasama
Geofisika,
- Mampu memahami masalah nilai Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
eigen, - masalah nilai eigen, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami diagonalisasi, - diagonalisasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasi masalah nilai proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
eigen dan diagonalisasi dalam menyampaikan teori kemampuan diskusi
pemecahan persoalan Teknik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Geofisika tanggung jawab,
kerjasama
14
- Mampu memahami transformasi Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
koordinat, - transformasi koordinat, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasi transformasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
koordinat dalam pemecahan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
persoalan Teknik Geofisika, menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami koordinat Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
kurvilinear, - koordinat kurvilinier Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengaplikasi koordinat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
15
kurvilinear dalam pemecahan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
persoalan Teknik Geofisika, menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,

57
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu memahami tentang tensor Sistem Persamaan Linier Model : PBL 100 Tes tertulis: -
Cartesian dan tensor sferis, serta - tensor Cartesian, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
perbedaannya, - tensor sferis Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mengaplikasi tensor proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
Cartesian dan tensor sferis dalam menyampaikan teori kemampuan diskusi
pemecahan persoalan Teknik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Geofisika, tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu menyelesaikan soal-soal Latihan soal-soal Model : PBL 100 Tes tertulis:
dengan benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay
16
- Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian III/Ujian Akhir Model : PBL 100 Tes tertulis: 20%
dengan benar Semester Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Semua materi yang telah Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
diberikan proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6)
menyimpulkan

58
PETROFISIKA
Mata Kuliah : Petrofisika Semester: III_Wajib Kode: TGS 217 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Strata (S1) Teknik Geofisika Dosen: Tim KBM GeoTeknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep dasar tentang mineral dan batuan, serta kaitannya dengan sifat-sifat Teknik Geofisika
(1) Menjelaskan sifat fisis batuan dan mineral serta mengintegrasikannya dengan intepretasi data geoTeknik Geofisika.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2) Mengidentifikasikan jenis-jenis batuan dan mineral berdasarkan sifat-sifat fisisnya.
(3) Mengklasifikasikan jenis-jenis batuan dan mineral.
Mata kuliah ini mengajarkan tentang perbedaan Batuan dan Mineral, Porositas dan Permeabilitas Batuan, Sifat Listrik Batuan,
Deskripsi Mata Kuliah Sifat Magnetik Batuan, Termodinamika Batuan, Sifat Mekanik Batuan, Sifat Seismik Batuan, dan Sifat Termik dan Radioaktivitas
Batuan
(1) Schon, J. H., 2011, Handbook of Petroleum and Production 8-Physical Properties of Rocks, Online Edition, Elsevier,
Amsterdam
Daftar PustakaUtama
(2) G. Mavko, T. Mukerji, and J. Dvorkin, 2009, The Rock Physics Handbook, 2nd Edition, Cambridge University Press
(3) Gueguen, Yves and Palciauskas, V., Introduction to The Physics of Rocks, Princeton University Press, New Jersey, 1994
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mengetahui tujuan, isi mata kuliah yang Pendahuluan dan Kontra Model : - 100 Tes tertulis: -
diajarkan dan evaluasi perkuliahan Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Mengetahui tentang pentingnya mata Pendekatan: -Sekenario: mengungkapkan
kuliah Teknik Geofisika Batuan Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

2 Mampu menjelaskan perbedaan batuan Batuan dan Mineral, Model : PBL 100 Tes tertulis: -
dan mineral Perbedaan batuan dan mineral Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Mampu memahami sifat fisis mineral Identifikasi Batuan dan Mineral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

3 Mampu menjelaskan bentuk, ukuran Batuan dan Mineral, Model : PBL 100 Tes tertulis: -

59
dan komposisi bumi Mampu menjelaskan jenis-jenis Metode : diskusi, Ketrampilan:
Mampu menjelaskan tentang revolusi batuan presentasi, tugas mengungkapkan
dan rotasi bumi Mampu memahami jenis –jenis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
mineral penyusun batuan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

4 Mampu memahami dan menjelaskan Porositas dan Permeabilitas Model : PBL 100 Tes tertulis: -
pengertian porositas dan permeabilitas Batuan Metode : diskusi, Ketrampilan:
batuan Porositas, presentasi, quis mengungkapkan
Mampu menjelaskan hubungan Permeabilitas Batuan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
porositas batuan dengan permeabilitas proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
batuan menyampaikan teori diskusi
Mampu menjelaskan pengaruh perkuliahan Afektif: tepat waktu,
porositas dengan sifat-sifat Teknik tanggung jawab
Geofisika batuan lainnya

5 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Quis 1 Model : PBL 100 Tes tertulis:
benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay

6 Mampu menjelaskan sifat-sifat Sifat Kelistrikan Batuan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
kelistrikan batuan Resistivitas/ Konduktifitas Metode : diskusi, Ketrampilan:
Mampu membedakan listrik batuan presentasi, tugas mengungkapkan
resistivitas/konduktivitas listrik batuan Permitivitas listrik batuan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dengan permitivitas listrik batuan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

7 Mampu menjelaskan sifat-sifat Sifat Kemagnetan Batuan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
kemagnetan batuan Suseptibilitas magnetik batuan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Mampu memahami suseptibilitas dan mineral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
volume dan suseptibilitas massa Permeabilitas magnetik batuan proses; Sekenario: pendapat secara
Mampu membedakan suseptibilitas menyampaikan teori terbuka, kemampuan
dengan permeabilitas magnetik perkuliahan diskusi
Mampu mengklasifikasi jenis-jenis Afektif: tepat waktu,
mineral magnetik tanggung jawab

60
8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

9 Mampu menjelaskan sifat elastisitas Sifat Seismisitas Batuan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
batuan Elastisitas batuan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Mampu memahami penjalaran Cepat-rambat gelombang Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
gelombang seismik dalam batuan seismik dalam batuan proses; Sekenario: pendapat secara
Mampu memahami atenuasi gelombang Atenuasi gelombang elastik menyampaikan teori terbuka, kemampuan
elastik dalam batuan perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

10 Mampu memahami dan menjelaskan Sifat Termal Batuan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
perpindahan panas dalam batuan Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

11 Mampu memahami dan menjelaskan Radioaktivitas Batuan Model : PBL 100 Tes tertulis: -
sifat radioaktivitas batuan Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

12 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Quis 2 Model : PBL 100 Tes tertulis:
benar Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay

61
13 Mampu mengidentifikasi batuan beku Identifikasi Batuan Beku Model : PBL 100 Tes tertulis: -
Latihan dilapangan/ Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
laboratorium tugas mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: - terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

14 Mampu mengidentifikasi batuan Identifikasi Batuan Metamorf Model : PBL 100 Tes tertulis: -
metamorf Latihan dilapangan/ Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
laboratorium presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

15 Mampu mengidentifikasi batuan Identifikasi Batuan Sedimen Model : PBL 100 Tes tertulis: -
sedimen Latihan dilapangan/ Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
laboratorium presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab

16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6)
menyimpulkan

62
ELEKTRONIKA GEOFISIKA

Mata Kuliah: Elektronika Geofisika Semester: III Kode: TGS 219 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
(1) Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implimentasi ilmu
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) pengetahuan dan/atau teknologi sesuai dengan bidang keahliannya dalam ilmu Teknik Geofisika
(2) Menguasai prinsip dan aplikasi Teknik Geofisika instrumentasi
(1). Mampu menjelaskan konsep-konsep elektronika secara komprehensif,
(2). Mampu menjelaskan prinsip kerja dan menggunakan komponen-komponen elektronika
(3). Mampu menjelaskan konsep, prinsip kerja dan menggunakan alat-alat ukur yang digunakan dalam pengukuran pada
penelitian Teknik Geofisika
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO)
(4). Menjelaskan konsep, prinsip kerja dan menggunakan rangkaian-rangkaian elektronika
(5). Merancang dan mewujudkan rangkaian-rangkaian elektronika untuk pengamatan, pengukuran dan perekaman yang
dibutuhkan dalam penelitian Teknik Geofisika
(6). Mengaplikasikan konsep dasar elektronika untuk penguasaan ilmu yang lebih lanjut,
(7). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Rangkaian DC, sumber arus, sumber tegangan, rangkaian setara Thevenin, rangkaian setara Norton; Rangkaian AC. Alat ukur
dasar: pengukur arus, tegangan dan hambatan Semikonduktor, sambungan PN, diode, penyearah gelombang penuh, garis
beban AC dan DC, transistor sebagai penguat tegangan kecil, transistor efek medan (FET), IFET, MOSFET, saklar transistor,
Deskripsi Mata Kuliah
multivibrator, bistabil, astabil, monostabil. Filter: filter pasif, respon amplitude, respon fase, plot Bode, tapis lolos rendah, tapis
lolos tinggi, penguat inverting, penguat non inverting, penguat jumlah, penguat arus, penguat daya, penentuan efisiensi sebuah
penguat, teori rangkaian digital: AND, OR, NOT, NAND, NOR, XOR.
(1). Sutrisno, Elektronika 1, Teori dan Penerapannya, Penerbit ITB, Bandung (1987).
(2). Sutrisno, Elektronika 2, Teori dan Penerapannya, Penerbit ITB, Bandung (1987).
(3). Schuler, Electronics, Principles and Applications, McGraw-Hill Education, International Edition, Singapore (2003).
Daftar PustakaUtama
(4). Brophy, J. J., Basic Electronic for Scientists, Mc Graw-Hill, USA (1966)
(5). Malvino, A. P., Aprokmasi Rangkaian Semikonduktor, Pengantar Transistor dan Rangkaian Terpadu, Mc Graw-Hill, USA
(1994)
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Nilai Teori (NT): Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Memahami kontrak kuliah Penjelasan tentang kontrak Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
- Mampu menjelaskan tentang kuliah Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
pengertian elektronika, kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu menjelaskansejarah, - Pengertian Elektronika Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
perkembangan dan - Sejarah Elektronika proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
kecenderungan-kecenderungan - Ruang lingkup atau cakupan menyampaikan teori (mandiri) diskusi

63
terbaru elektronika elektronika dalam Teknik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Geofisika dan kehidupan tanggung jawab,
sehari-hari kerjasama
- Tonggak-tonggak
(milestones) dalam
perkembangan elektronika
- Perkembangan terbaru dalam
elektronika
2 - Mampu memahami dan Arus searah, DC Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan sumber arus dan - Sumber arus Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
tegangan serta jenis-jenisnya - Sumber tegangan kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Rangkaian setara praktikum pendapat secara
menjelaskan Pengertian - Rangkaian setara Thevenin Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
rangkaian setara dan Norton proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan rangkaian setara perkuliahan - merangkai dan
Thevenin menguji rangkaian
- Mampu membuat dan Afektif: tepat waktu,
menentukan nilai-nilai rangkaian tanggung jawab,
setara Thevenin kerjasama
- Mampu memahami dan Praktikum 1:
menjelaskan rangkaian setara Memahami konsep elektronika
Norton
- Mampu membuat dan
menentukan nilai-nilai rangkaian
setara Norton
3 - Mampu memahami dan Rangkaian Arus Bolak Balik, Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan pengertian arus AC Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
bolak-balik - Tegangan Bolak-Balik kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan Sinusoida praktikum pendapat secara
menjelaskan pengertian tegangan - Rangkaian RC Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
bolak-balik sinusoida dan - Fungsi Eksponensial proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
parameter-parameter utamanya Kompleks menyampaikan teori diskusi
- Mampu memahami dan - Impedansi Kompleks perkuliahan - merangkai dan
menjelaskan rangkaian RC - Rangkaian RLC seri dan menguji rangkaian
- Mampu melakukan perhitungan paralel Afektif: tepat waktu,
dan pengukuran arus serta tanggung jawab,
tegangan pada sebuah rangkaian kerjasama
RC
- Mampu memahami dan
menjelaskan pengertian fungsi
eksponensial kompleks Praktikum 2:

64
- Mampu memahami dan Memahami konsep elektronika
menjelaskan pengertian
impedansi kompleks
- Mampu memahami, dan
menjelaskan serta memanfaatkan
fungsi eksponensial kompleks
dalam menganalisa berbagai jenis
rangkaian listrik bolak-balik baik
RLC seri maupun paralel
4 - Mampu memahami dan Alat Ukur Dasar Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan pengertian - Ammeter Metode : ceramah, diskusi, muka di Ketrampilan:
pengukuran listrik - Voltmeter kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Ohmmeter praktikum pendapat secara
menjelaskan hal-hal penting Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
dalam pengukuran listrik proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan prinsip pengukuran perkuliahan - merangkai dan
arus listrik menguji rangkaian
- Mampu melakukan pengukuran Afektif: tepat waktu,
arus listrik tanggung jawab,
- Mampu memahami dan kerjasama
menjelaskan pengkuran tegangan Praktikum 3:
listrik Memahami konsep elektronika
- Mampu melakukan pengukuran
tegangan listrik
5 - Mampu memahami dan Semikonduktor Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep dasar - Semikonduktor intrinsik Metode : diskusi kelompok, muka di Ketrampilan:
semikonduktor dan jenis-jenisnya - Semikonduktor ekstrinsik presentasi kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan prinsip konduktansi proses; Sekenario: 450 terbuka,
dalam suatu bahan menyampaikan teori (mandiri) kemampuan
semikonduktor perkuliahan diskusi
- merangkai dan
menguji rangkaian
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama

6 - Mampu memahami dan Dioda semikonduktor - Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip dasar Sambungan pn Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
sambungan PN - Ciri dioda sambungan pn kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - persamaan dioda praktikum pendapat secara

65
menjelaskan ciri dioda Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
sambungan PN proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan persamaan dioda perkuliahan - merangkai dan
- Mampu merangkai, mengukur dan menguji rangkaian
menguji ciri sebuah dioda Praktikum 4:
sambungan PN Memahami konsep elektronika Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama

7 - Mampu memahami dan Dioda semikonduktor: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan serta membuat dan aplikasi sebagai penyearah Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
menguji rangkaian penyearah - Penyearah gelombang kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
setengah gelombang penuh praktikum pendapat secara
- Mampu memahami dan - Garis beban AC dan DC Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
menjelaskan serta membuat serta proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
menguji rangkaian penyearah menyampaikan teori diskusi
gelombang penuh perkuliahan - merangkai dan
- Mampu memahami dan menguji rangkaian
menjelaskan serta membuat dan
menguji rangkaian penyearah Afektif: tepat waktu,
gelombang penuh dengan tapis Praktikum 5: tanggung jawab,
- Mampu memahami dan Memahami konsep elektronika kerjasama
menjelaskan garis beban AC dan
DC
-
8 Mampu menjelaskan, menghitung, Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 25
merancang, merangkai, menguji, dan Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) menghitung dan
mengukur piranti dan rangkaian diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaskan konsep-
elektronika proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay Tes ketrampilam:
Merancang, merangkai,
menguji, dan mengukur
piranti dan rangkaian
elektronika
9 - Mampu memahami dan Transistor sebagai penguat Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan serta membuat dan sinyal kecil Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
menguji prinsip kerja sebuah - Prinsip dasar kerja transistor kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
transistor dwikutub praktikum pendapat secara
- Mampu memahami dan - Ciri transistor basis Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
menjelaskan serta membuat dan ditanahkan proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan

66
menguji ciri sebuah transistor - Rangkaian setara transistor menyampaikan teori diskusi
basis ditanahkan - Penguat emitor ditanahkan perkuliahan - merangkai dan
- Mampu memahami dan - Penguat kolektor ditanahkan menguji rangkaian
menjelaskan serta membuat
rangkaian setara sebuah Afektif: tepat waktu,
transistor tanggung jawab,
- Mampu memahami dan kerjasama
menjelaskan serta membuat dan
menguji rangkaian sebuah
transistor sebagai emitor
ditanahkan
- Mampu memahami dan
menjelaskan serta membuat dan Praktikum 6:
menguji rangkaian sebuah Memahami konsep elektronika
transistor sebagai kolektor
ditanahkan
10 - Mampu memahami dan Transistor efek medan (FET) Model : TBL 150 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan serta membuat dan - FET Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
menguji rangkaian sebuah - IFET kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
transistor efek medan - MOSFET praktikum pendapat secara
- Mampu memahami dan Saklar Transistor Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
menjelaskan serta membuat proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
rangkaian setara sebuah menyampaikan teori diskusi
transistor efek medan. perkuliahan - merangkai dan
- Mampu memahami dan menguji rangkaian
menjelaskan serta membuat dan Afektif: tepat waktu,
menguji rangkaian sebuah tanggung jawab,
transistor efek medan jenis kerjasama
MOSFET
- Mampu memahami dan
menjelaskan serta membuat dan
menguji rangkaian sebuah Praktikum 7:
transistor efek medan jenis IFET Memahami konsep elektronika
- Mampu memahami dan
menjelaskan serta membuat dan
menguji rangkaian saklar
transistor
11 - Mampu memahami dan Osilator Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskanprinsip dasar osilator - Multivibrator Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan - Bistabil kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
menjelaskanprinsip kerja - Astabil praktikum pendapat secara
rangkaian multivibrator: bistabil, - Monostabil Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,

67
astabil dan monostabil proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu merangkaian dan menguji menyampaikan teori diskusi
rangkaian multivibrator: bistabil, perkuliahan - merangkai dan
astabil dan monostabil menguji rangkaian
Praktikum 8: Afektif: tepat waktu,
Memahami konsep elektronika tanggung jawab,
kerjasama

12 - Mampu memahami dan Rangkaian Tapis Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep filter pasif -Tapis pasif Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan - Rangkaian Tapis Lolos kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
menjelaskan pengertian desibel Rendah praktikum pendapat secara
- Mampu memahami dan - Desibel (dB) Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
menjelaskan dan menggambar - Respon amplitude proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
tanggapan/respon amplituto untuk - Respon fase menyampaikan teori diskusi
rangkaian tapis lolos rendah dan - Bagan Bode perkuliahan - merangkai dan
lolos tinggi - Rangkaian Tapis Lolos tinggi menguji rangkaian
- Mampu memahami dan Afektif: tepat waktu,
menjelaskan dan menggambar tanggung jawab,
tanggapan/respon fasa untuk kerjasama
rangkaian tapis lolos rendah dan
lolos tinggi Praktikum 9:
- Mampu membuat, menjalankan Memahami konsep elektronika
serta menguji rangkaian tapis lolos
rendah dan lolos tinggi
13 - Mampu memahami dan Penguat Operasional Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip dasar sebuah - Prinsip kerja Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
penguat operasional - Rangkaian dasar kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Karakteristik praktikum pendapat secara
menjelaskan rangkaian dasar - Penguat operasional Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
sebuah penguat operasional inverting proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan - penguat non inverting, menyampaikan teori diskusi
menjelaskan karakteristik- perkuliahan - merangkai dan
karakteristik sebuah penguat menguji rangkaian
operasional Afektif: tepat waktu,
- Mampu membuat rangkaian dan tanggung jawab,
menguji karakteristik penguat Praktikum 10: kerjasama
operasional sebagai penguat Memahami konsep elektronika
inverting dan no inverting
14 - Mampu memahami dan Aplikasi Penguat Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan aplikasi penguat Operasional Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
operasional - penguat jumlah kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan

68
- Mampu memahami prinsip kerja - penguat pengurang praktikum pendapat secara
penguat operasional sebagai - penguat pengali Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
penguat jumlah, penguat - penguat pembagi proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
pengurang, penguat pengali, Penguat arus, menyampaikan teori diskusi
penguat pembagi Penguat daya, perkuliahan - merangkai dan
- Mampu membuat rangkaian dan Penentuan efisiensi sebuah menguji rangkaian
menguji aplikasi-aplikasi penguat penguat Afektif: tepat waktu,
operasional tanggung jawab,
- Mampu memahami prinsip kerja, kerjasama
membuat dan mengujipenguat
arus
- Mampu memahami prinsip kerja,
membuat dan mengujipenguat Praktikum 11:
tegangan Memahami konsep elektronika
- Mampu memahami prinsip dasar
penentuan efisiensi sebuah
penguat
15 - Mampu memahami dan teori rangkaian digital: -- Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan pengertian sistem Sistem bilangan Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
bilangan dan represantai bilangan - Represanti bilangan kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Aljabar Boolean praktikum pendapat secara
menjelaskan pengertian aljabar - Gerbang logika dasar: AND, Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
Boolean OR, NOT, NAND, NOR, XOR. proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan - Rancangan logika menyampaikan teori diskusi
menjelaskan pengertian Gerbang menggunakan tabel kebenaran perkuliahan - merangkai dan
logika menguji rangkaian
- Mampu melakukan operasi- Afektif: tepat waktu,
operasi dalam aljabar Boolean tanggung jawab,
- Mampu membuat, menjalankan kerjasama
dan menguji gerbang-gerbang
logika
- Mampu membuat, menjalankan
dan menguji gerbang-gerbang
logika menggunakan tabel Praktikum 12:
kebenaran Memahami konsep elektronika
- Mampu membuat, menjalankan
dan menguji rangkaian
multiplexer, decoder, flipflop,
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 40
benar dan merancang, merangkai, Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) menghitung dan
menguji, dan mengukur piranti dan diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
rangkaian elektronika proses konsep yang telah

69
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay Tes ketrampilam:
Merancang, merangkai,
menguji, dan mengukur
piranti dan rangkaian
elektronika

Catatan :Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

70
GEOFISIKA TEKNIK DAN LINGKUNGAN
Mata Kuliah : Geofisika Teknik dan Lingkungan Semester: III_Wajib Kode: TGS 223 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan prinsip-prinsip Geofisika Teknik aplikasinya pada rekayasa dan lingkungan
(1). Menjelaskan dan menggunakan konsep, metode dan penalaran geoTeknik Geofisika pada aplikasi rekayasa dan
lingkungan,
(2). Menjelaskan mengaplikasi metode penyelidikan invasif kondisi bawah permukaan bumi melalui pengukuran geoTeknik
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
Geofisika.
(3). Menjelaskan dan menganalisis serta menafsirkan karakteristik masalah lingkungan dan dapat menerapakn metode
geofisika yang efesien untuk memberikan solusi.
(4). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata kuliah GeoTeknik Geofisika Rekayasa dan Lingkungan mengajarkan tentang konsep atau hukum Teknik Geofisika dan
kaitannnya dengan beberapa metode geofsika dan diaplikasikan pada peristiwa yang berlaku di alam. Secara garis besar
materi mata kuliah ini mencakup teori dasar pengukuran, teknik pengukuran geoTeknik Geofisika (geolistrik resistivitas dan
Deskripsi Mata Kuliah
IP, sesimik refleksi dan refraksi, gravitasi dan magnetik, GPR, dan elektromagnetik). Aplikasi yang dilakukan pada air tanah
(groundwater) dan hidrogeologi, rekayasa (geoteknik), dan penilaian (Assessment) dan perbaikan (Remediation)
lingkungan.
(1). Prem V. Sarma, 1997, Environmental dan Engineering Geophysics, Cambridge University Press,
Daftar PustakaUtama
(2). John M. Reynolds, 2011, An Introduction to Apllied and Enviroenmental Geophysics, 2nd Edition, Wiley Blackwell.
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan Model : TBL 100 Tes tertulis: -
pentingnya ilmu geoTeknik Geofisika Penjelasan tentang Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan aplikasinya kontrak kuliah presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan dan menggunakan Pendahuluan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
metode geoTeknik Geofisika pada Metode-metode geoTeknik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
bidang rekayasa dan lingkungan Geofisika menyampaikan teori diskusi
Groundwater dan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
hidrogeologi tanggung jawab,
Penilaian dan perbaikan kerjasama
lingkungan
2 Mampu menjelaskan dan siafat Metode Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
elastisiats batuan dan berbagai jenis Sifat elestisitas batuan dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
sumber seismik berbagai sumber seismik presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan dan menganalisa Jenis gelombang sesimik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara

71
jensi-jenis gelombang seismik Persamaan seismik dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu menjelaskan dan menghitung propagasi energi menyampaikan teori diskusi
persamaan seismik Metode seismik rekleksi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Mampu menjelasan dan membedakan Metode seismik refleksi tanggung jawab,
antara sismik rekleksi dan refraksi. kerjasama
3 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode sismik pada aspek Aplikasi metode seismik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
rekayasa dan lingkungan refleksi dan refraksi pada presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan parameter Teknik bidang rekayasa dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika (seismik) dengan karakteristik lingkungan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
batuan. menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
4 Mampu menejelaskan dan memahami Metode Geolitrik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
sifat konduktivitas sebagai parameter Sifat konduktivitas sebagai Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
geoTeknik Geofisika parameter geoTeknik presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan konsep resistivitas Geofisika Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dan membedakan dengan konsep Konsep resistivitas dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
induksi polarisasi Induksi Polarisasi (IP) menyampaikan teori diskusi
Mampu menjelaskan dan menganalisa Konduksi pada (solid) dan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
permasalahn bumi dengan prinsip elektrolit tanggung jawab,
konduksi dan beberapa parameter Prinsip konduksi pada pada kerjasama
Teknik Geofisika batuan (konsentrasi ionik,
visikositas, temperatur,
porositas, dan kandungan
lempung (caly))
5 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode Geolistrik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode geolistrik pada Aplikasi metode geolistrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
aspek rekayasa dan lingkungan resistivitas dan Induksi presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan parameter Teknik Polarisasi (IP) pada bidang Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika (resistivitas) dengan rekayasa dan lingkungan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
karakteristik batuan. menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
6 Mampu menjelaskan konsep dan sifat Metode Magnetik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
magnetik batuan Sifat magnetik batuan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menjelaskan mengenai medan Medan magnetik bumi presentasi mengungkapkan
magnetik bumi, intensitas total Intensitas total Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
magnetometer dan anomali medan magnetometer dan anomali proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
skalar medan skalar menyampaikan teori diskusi

72
Mampu memahami dan memberi contoh Medan magnetik benda- perkuliahan Afektif: tepat waktu,
sederhana medan magnetik benda- benda sederhana tanggung jawab,
benda sederhana Metode survey kerjasama
Mampu memahami dan menjelaskan Survey gradient magnetik,
metode survei magnetik Pengukuran medan, posisi
dan waktu
7 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode Magnetik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode magnetik pada Aplikasi pada karakerisasi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
aspek rekayasa dan lingkungan hidrogeologi dan air tanah, presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan parameter Teknik zona fracture Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika magtik dengan karakteristik Aplikasi pada masalah proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
batuan. lingkungan (drum, tanki menyampaikan teori diskusi
bawah tanah, jalur pipa) perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
8 Mampu menjelaskan dan menghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25
Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
9 Mampu menjelaskan konsep kecepatan Metode GPR Model : TBL 100 Tes tertulis: -
sebagai fungsi permitivitas atau Kecepatan sebagai fungsi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
konstanta listrik permitivitas atau konstanta presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan metode atenuasi listrik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
gelombang EM Mekanisme atenuasi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu memahami dan menjelaskan Ohmic loss (konversi energi menyampaikan teori diskusi
pengertian ohmic loss EM menjadi panas) perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Mampu menjelaskan dan Hukum Snellius tanggung jawab,
mengaplikasikan hukum Snellius, dan Bidang batas rekleksi dan kerjasama
memberdakan aktara koefisien refleksi refraksi
dan transmisi Koefisien rekleksi/ transmisi
Mampu memahami dan GPR profiling (Fix T dan R,
mendeskripsikan sistem pengukuran CMP)
GPR
10 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode GPR Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode GPR pada aspek Aplikasi metode GPRL pada Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
rekayasa dan lingkungan bidang rekayasa dan presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan parameter Teknik lingkungan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika permitivitas dengan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
karakteristik batuan menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,

73
tanggung jawab,
kerjasama
11 Mampu menjelaskan pengertian Metode Gravitasi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
densitas batuan atau geologi, dan konsep Densitas material geologi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
massa. Konsep massa presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan dan membedakan Jenis-jenis struktur target Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
struktur target dari survei gravitasi Medan gravitas bumi (Geoid proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu menjelaskan konsep medan vs Spheroid, Ketergantungan menyampaikan teori diskusi
gravitas bumi. posisi pada g, perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Mampu menjelaskan konsep benda- Ketergantungan latitude) tanggung jawab,
benda sederhana sederhana (Bola, Medan gravitasi benda- kerjasama
lempeng, silinder, benda bentuk benda sederhana (Bola,
sembarang) lempeng, silinder, benda
Mampu menjelaskan dan memahami bentuk sembarang)
metode pengukuran survei gravitasi. Metode survey (waktu,
posisi, dan amplitudo)
Pendekatan dan koreksi
12 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode Gravitasi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode gravitasi pada Aplikasi metode Gravitas Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
aspek rekayasa dan lingkungan pada bidang rekayasa dan presentasi mengungkapkan
lingkungan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Mampu menjelaskan parameter Teknik Studi grounwater proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Geofisika densitas dengan karakteristik menyampaikan teori diskusi
batuan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
13 Mampu menjelaskan tentang metode EM Metode Elektromagnetik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
dan teknik induksi Metode EM (teknik induksi) Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menjelaskan dan membedakan Aktif (metode sumber presentasi mengungkapkan
metode aktif dan pasif pada survei EM artificial) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Mampu menjelaskan dan memahami Metode Loop-loop proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
metode pengukuran survei EM TuramVLF menyampaikan teori diskusi
Pasif (Metode sumber perkuliahan Afektif: tepat waktu,
alamiah) tanggung jawab,
Magnetotellurics kerjasama
Tellurics
Variasi Magnetik
14 Mampu memahami, menjelaskan dan Metode Elektromagnetik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
mengaplikasi metode EM pada aspek Aplikasi metode EM pada Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
rekayasa dan lingkungan bidang rekayasa dan presentasi mengungkapkan
lingkungan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Mampu menjelaskan parameter Teknik Studi grounwater proses; Sekenario: terbuka, kemampuan

74
Geofisika EM dengan karakteristik menyampaikan teori diskusi
batuan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
15 Mampu mehamai dan menjelaskan Review Materi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
materi perkuliahan secara umum Mengulang kembali materi – Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menyelesaikan persoalan materi yang ada presentasi mengungkapkan
rekayasa dan lingkungan dengan metode Pembahasan tugas-tugas Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
geoTeknik Geofisika proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu menjelaskan contoh-contoh dan menyampaikan teori diskusi
aplikasi metode geoTeknik Geofisika perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6)
menyimpulkan

75
METODE GAYA BERAT DAN MAGNETIK
Mata Kuliah : Metode Hidrogeologi Semester: GENAP (IV) Kode: TGS 212 SKS: 4(3-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Dosen Bidang Geosains
Menguasai teori dan praktek metode gaya berat dan magnetik
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO)
Menguasai eksplorasi sumber daya alam dengan metode gaya berat dan magentik
(1). Memahami konsep gaya berat dan percepatan gravitasi.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2). Menguasai konsep dasar magnetik bumi.
(3). Mampu melakukan ekplorasi dengan metode gaya berat dan magnetik
Matakuliah ini merupakan mata kuliah lanjut bagi mahasiswa Jurusan Pendidikan Geofika S1 yang mengkaji tentang
karakteristik dan perlapisan bawah permukaan berdasarkan nilai gravitasi dan magnetik bumi. Materi yang termasuk di
Deskripsi Mata Kuliah
dalamnya antara teori medan gravitasi, medan potensial, prinsip dan metode pengukuran, densitas batuan, medan magnetik,
flux magnetik, koreksi-koreksi pada metode magnetik, reduksi ke kutup.
(1). Halliday, D., Resnick, R., Walker, J., 2010, Fundamentals of Physics, Indonesia.
Daftar Pustaka Referensi (2). Richard J. Blakely, 1996, Potential theory in Gravity and magnetic applications, Cambridge university.
(3). Reynold, J. M., 2011., An Introduction To Applied and Environmental Geophysics.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi, Ketrampilan:
perkuliahan - Bentuk Bumi presentasi. mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Pendekatan: - pendapat secara
mata kuliah Metode Gaya berat dan Sekenario: Ceramah terbuka, kemampuan
magentik diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan teori - Teori Medan Model : PBL 100 Testertulis: -
dasar medan gravitasi Gravitasi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

76
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 -Mampu menjelaskan prinsip potensial Konsep Potensial Model : PBL 100 Testertulis: -
dan medan potensial -Potensial Newton Metode : diskusi, Ketrampilan:
_Potensial Magnetik presentasi, tugas mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu mendeskripsikan dan - Medan Gravitasi Model : PBL 100 Testertulis: -
memisahkan medan gravitasi lokal - Lokal dan regional Metode : diskusi dan Ketrampilan:
dan regional - Nilai Observasi Percepatan presentasi mengungkapkan
Gravitasi bumi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: tutup terbuka, kemampuan
buku diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjawab semua soal Quiz Model : PBL 100 Testertulis: -
berdasarkan materi yang sudah - Semua materi yang sudah Metode : Ujian Ketrampilan:
diberikan diberikan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu melakukan Prinsip metode dan Model : PBL 100 Testertulis: -
pengukuran metode graviti Pengukuran Gaviti Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
secara baik dan benar - Physical parameter Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan dasar- - Prinsip dasar graviti proses; Sekenario: pendapat secara
dasar metode graviti dan - hubungan geologi dengan menyampaikan teori terbuka, kemampuan

77
mampu mengaitkan dengan graviti perkuliahan diskusi
perubahan-perubahan geologi - Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu menjelaskan jenis batuan Densitas Batuan Model : PBL 100 Testertulis: -
dan mineral berdsarkan nilai - Densitas batuan/mineral Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
densitas - Metode & Menghitung Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu membedakan jenis batuan densitas batuan proses; Sekenario: pendapat secara
berdasarkan densitasnya - Faktor yang mempengaruhi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
densitas batuan perkuliahan diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 -Mampu mengoperasikan Instrumen -Praktikum Metode Graviti Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
-Mampu melakukan pengolahan data - Koreksi data graviti Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
-mampu melakukan interpretasi data - Anomali Bouger Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu meyelesaikan semua soal- - UTS Model : PBL 100 Testertulis: -
soal dengan baik dan benar dari - Semua materi yang sudah Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
semua teori dan praktik yang sudah diberikan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
diberikan proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Mampu menjelaskan teori dasar Metode Magnetik Model : PBL 100 Testertulis: -
metode magnetik - Teori dasar metode magnetik Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

78
kerjasama
11 - Mampu menjelaskan tentang medan Medan magnetik Model : PBL 100 Testertulis: -
magnetik dan flux magnetik Flux Magnetik Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
Medan magnetik Total Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu melakukan koreksi-koreksi Koreksi-Koreksi Geomagnetic Model : PBL 100 Testertulis: -
pada pengukuran dan prosesing data - Subtarction of IGRF Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
magentik - Linear Approximation to presentasi mengungkapkan
IGRF Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Regional proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Terrain menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu Menjelaskan dan melakukan Prosedur lapangan Model : PBL 100 Testertulis: -
survey lapangan -Format pengukuran Metode : Ujian Ketrampilan:
lapangan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Ground survey dan Airborn proses; Sekenario: tutup pendapat secara
Survey buku terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu melakukan prosesing data Prosesing dan Interpretasi Model : PBL 100 Testertulis: -
dan menginterpretasinya data Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
-Remove External variation Lapangan mengungkapkan
-upward dan downward Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
continuation proses; Sekenario: Kuliah terbuka, kemampuan
-reduction to the pole Lapangan diskusi
Depth estimation Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

79
kerjasama
15 - Mampu melakukan pengukuran - Praktikum lapangan metode Model : PBL 100 Testertulis: -
dengan metode magnetik Magnetik Metode : kelompok, Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
Praktikum terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

80
GELOMBANG DALAM GEOFISIKA
Mata Kuliah : Gelombang Geofisika Semester: IV Kode: TGS 214 Sks: 3 (2-1)
Program Studi : Sarjana (S1) Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan aplikasi gelombang dalam metode seismik dan terkait lainnya
(1). Mampu memahami dan menjelaskan konsep umum untuk fenomena vibrasi dan gelombang secara Teknik Geofisika
(2). Mampu memahami dan menjelaskan serta sifat – sifat gelombang khususnya untuk gelombang mekanik dan
elektromagnetik
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO) (3). Mampu menerapkan konsep-konsep vibrasi dan gelombang untuk fenomena-fenomena alam
(4). Mampu menerapkan konsep Teknik Geofisika dan formulasi matematik vibrasi dan gelombang pada fenomena-fenomena
Teknik Geofisika yang lebih spesifik
(5). Mampu menerapkan konsep-konsep vibrasi dan gelombang untuk penguasaan ilmu yang lebih lanjut
(6). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Getaran selaras: getaran selaras sederhana, superposisi getaran, getaran selaras sederhana teredam, getaran selaras
sederhanaterpaksa, getaran selaras sederhanaterkopel, gelombang bidang, gelombang selaras, persamaan gelombang dan
penyelesaiannya, superposisi gelombang (interferensi dan difraksi), energetika gelombang, refleksi dan refraksi, gelombang
Deskripsi Mata Kuliah
stasioner, dispersi, gelombang mekanik: gelombang bunyi dalam padatan, cairan, dan gas, gelombang bola dan silinder,
gelombang elektromagnetik (pengantar), gelombang multidimensi, impedansi medium, kaitan dispersi, perambatan di
perbatasan medium efek Doppler
(1). Pain, H.J., 1999, The Physics of Vibrations and Waves, 5th ed, John Wileys & Sons.
Daftar PustakaUtama (2). French,A.P. 1998,Vibrations and Waves, John Wiley &sons.
(3). Tjia, M.O. 1994, Gelombang, Dabara Publishers
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
1)Nilai Teori: Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Item Penilaian 2)Nilai Praktikum (NP): Tugas Pendahuluan: 10%; Ketrampilan: 20%; Laporan Praktikum: 30%; Ujian praktikum:40%
3)Nilai Akhir (NA) = 75%NT +25%NP
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Memahami kontrak kuliah Penjelasan tentang kontrak Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
- Mampumemahami dan kuliah Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
menjelaskan tentang pengertian - Pengertian getaran dan kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
getaran dan gelombang, gelombang Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan - Getaran selaras osilator proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
menjelaskankonsep pokok getaran mekanik dan listrik menyampaikan teori (mandiri) diskusi
selaras sederhana - Ungkapan vektor getaran perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan selaras sederhana tanggung jawab,
menjelaskankonsep getaran - Superposisi getaran selaras kerjasama
selaras sederhana osilator mekanik sederhana

81
dan listrik dan formulasi - Superposisi banyak getaran
matematiknya selaras sederhana
- Mampu memahami dan
menjelaskankonsep pokok
superposisi getaran selaras
sederhana dan formulasi
matematiknya
- Mampu memahami dan
menjelaskansuperposisi banyak
getaran selaras sederhana dan
formulasi matematiknya
2 - Mampu memahami dan Getaran selaras sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pokok teredam Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
getaran selaras teredam - Getaran selaras teredam kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan mekanik dan listrik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan jenis-jenis getaran - Jenis peredaman: berat, kritis proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
selaras teredamformulasi dan osilatori menyampaikan teori (mandiri) diskusi
matematiknya - Peluruhan amplitude perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan - Dekremen logaritmik tanggung jawab,
menjelaskan prinsip peluruhan - Peluruhan energi kerjasama
getaran selaras teredam dan - Faktor kualitas, Q
formulasi matematiknya
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip dekremen
logaritmik getaran selaras
teredam dan formulasi
matematiknya
- Mampu memahami dan
menjelaskan peluruhan energi
getaran selaras teredam
- Mampu memahami dan
menjelaskan faktor kualitas, Q
getaran selaras teredam
3 - Mampu memahami dan Getaran selaras sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep impedansi terpaksa Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
listrik dan mekanik - Impedansi listrik dan kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan mekanik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan prilaku keadaan - Prilaku keadaan transien dan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
transien dan tunak getaran tunak getaran selaras menyampaikan teori 100 diskusi
selaras terpaksa terpaksa perkuliahan (praktikum) Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan - Variasi perpindahan, tanggung jawab,
menjelaskan ketergantungan kecepatan dan fase terhadap kerjasama

82
perpindahan, kecepatan dan fase frekuensi
terhadap frekuensi - Isolasi geteran
- Mampu dan menjelaskan prinsip - Daya yang disuplai untuk
isolasi getaran osilator
- Mampu memahami dan
menjelaskan daya yang disuplai
untuk osilator
4 - Mampu memahami dan Getaran selaras sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: - Model : TBL
menjelaskan konsep ayunan terkopel Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan: Metode :
terkopel pegas - Ayunan terkopel pegas kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan ceramah, diskusi
- Mampu memahami dan - Koordinat normal dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara kelompok,
menjelaskan koordinat normal moda normal getaran proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan presentasi
dan moda normal pada getaran - Matriks dan nilai eigen menyampaikan teori (mandiri) diskusi Pendekatan:
selaras sederhana terkopel - Kopling induktansi perkuliahan Afektif: tepat waktu, Ketrampilan
- Mampu memahami dan osilator listrik tanggung jawab, proses;
menjelaskan matriks dan nilai - Gerak gelombang sebagai kerjasama Sekenario:
eigen pada getaran selaras batas osilasi terkopel menyampaikan
sederhana terkopel teori
- Mampu memahami dan perkuliahan
menjelaskan prinsip kopling
induktansi osilator listrik
- Mampu memahami dan
menjelaskan gerak gelombang
sebagai batas osilasi terkopel
5 - Mampu memahami dan Gelombang Transversal: Model : TBL 150 (tatap Tes tertulis: - Model : TBL
menjelaskan konsep diferensiasi - Tinjauan diferensiasi Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan: Metode :
parsial dalam gelombang parsial kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan ceramah, diskusi
- Mampu memahami dan - Kecepatan partikel dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara kelompok,
menjelaskan konsep pokok fase proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan presentasi
kecepatan partikel dan gelombang - Persamaan gelombang menyampaikan teori (mandiri) diskusi Pendekatan:
- Mampu memahami dan - Gelombang transversal perkuliahan Afektif: tepat waktu, Ketrampilan
menjelaskan formulasi persamaan pada dawai tanggung jawab, proses;
gelombang - Impedansi karakteristik kerjasama Sekenario:
- Mampu memahami dan dawai menyampaikan
menjelaskan formulasi persamaan - Refleksi dan transmisi teori
gelombang transversal pada gelombang transversal perkuliahan
dawai pada bidang batas
- Mampu memahami dan - Kecocokan impedansi
menjelaskan impedansi - Gelombang berdiri
karakteristik dawai (gelombang stasioner)
- Mampu memahami dan - Energi dalam suatu moda
menjelaskan prinsip refleksi dan osilasi normal

83
transmisi gelombang transversal - Dispersi
pada bidang batas - Efek Doppler
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip kecocokan
impedansi
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip gelombang
berdiri
- Mampu memahami dan
menjelaskan energy dalam suatu
moda osilasi normal
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip dan
formulasi dispersi
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip dasar dan
formulasi efek Doppler
6 - Mampu memahami dan Gelombang Longitudinal: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: - Model : TBL
menjelaskan persamaan - Persamaan gelombang Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan: Metode :
gelombang longitudinal - Gelombang bunyi dalam kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan ceramah, diskusi
- Mampu memahami dan zat padat Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara kelompok,
menjelaskan dan - Gelombang bunyi dalam proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan presentasi
memformulasikan gelombang gas menyampaikan teori (praktikum) diskusi Pendekatan:
bunyi dalam zat padat - Distribusi energi perkuliahan Afektif: tepat waktu, Ketrampilan
- Mampu memahami dan - Intensitas tanggung jawab, proses;
menjelaskan dan - Impedansi akustik kerjasama Sekenario:
memformulasikan gelombang - Refleksi dan transmisi menyampaikan
bunyi dalam gas gelombang bunyi pada teori
- Mampu memahami dan suatu batasan perkuliahan
menjelaskan dan
memformulasikan distribusi
energy gelombang longitudinal
- Mampu memahami dan
menjelaskan dan
memformulasikan intensitas
gelombang bunyi
- Mampu memahami dan
menjelaskan dan
memformulasikan impedansi
akustik
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip refleksi dan

84
transmisi gelombang bunyi pada
suatu bidang batas
7 - Mampu memahami dan Gelombang pada Saluran Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: - Model : TBL
menjelaskan saluran transmisi Transmisi Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan: Metode :
gelombang ideal - Saluran transmisi ideal kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan ceramah, diskusi
- Mampu memahami dan - Persamaan gelombang Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara kelompok,
menjelaskan dan - Kecepatan gelombang proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan presentasi
memformulasikan persamaan tegangan dan arus menyampaikan teori (mandiri) diskusi Pendekatan:
gelombang pada saluran transmisi - Impedansi karakteristik perkuliahan Afektif: tepat waktu, Ketrampilan
- Mampu memahami dan - Refleksi pada ujung tanggung jawab, proses;
menjelaskan kecepatan saluran kerjasama Sekenario:
gelombang tegangan dan arus - Gelombang berdiri pada menyampaikan
- Mampu memahami dan saluran yang dihubung teori
menjelaskan impedansi singkat perkuliahan
karakteristik - Saluran transmisi ril
- Mampu memahami dan dengan kehilangan energy
menjelaskan prinsip refleksi pada
ujung saluran transmisi
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip gelombang
berdiri pada saluran yang
dihubung singkatkan
- Mampu memahami dan
menjelaskan konsep transmisi ril
dengan kehilangan energi
8 Mampu memahami,menjelaskan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 25
konsep-konsep pokok dan Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) memahami,menjelaskan
memformulasikan serta menghitung diberikan Pendekatan: Ketrampilan konsep-konsep pokok
proses danmemformulasikan
Sekenario: memberikan serta menghitung
soal soal essay
9 - Mampu memahami dan Gelombang Bidang: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan serta - Gelombang dalam 2 dan 3 Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
mengungkapkan gelombang dimensi kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
dalam 2 dan 3 dimensi - Persamaan gelombang 2 Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan dimensi proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
menjelaskan serta - Pandu gelombang menyampaikan teori (praktikum) diskusi
memformulasikan persamaan - Refleksi gelombang 2 perkuliahan Afektif: tepat waktu,
gelombang dalam 2 dan 3 dimensi dimensi pada batasan- tanggung jawab,
- Mampu memahami dan batasan kaku kerjasama
menjelaskan penerapan - Metode penyelesaian
persamaan gelombang pada persamaan gelombang:

85
pandu gelombang pemisahan variabel
- Mampu memahami dan - Moda-moda normal dalam
menjelaskan prinsip dasar refleksi 1, 2 dan 3 dimensi
gelombang 2 dimensi pada - Aplikasi untuk hukum
batasan-batasan kaku radiasi Planck dan teori
- Mampu memahami dan Debye
menjelaskan metode penyelesaian
persamaan gelombang:
pemisahan variabel
- Mampu memahami,menjelaskan
serta formulasikan moda-moda
normal dalam 1, 2 dan 3 dimensi
- Mampu memahami dan
menjelaskan penerapannya pada
hukum radiasi Planck dan teori
Debye
10 - Mampu memahami dan Gelombang Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pokok Elektromagnetik: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
permeabilitas dan permitivitas - Permeabilitas dan kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
suatu medium permitivitas suatu Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan medium proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
menjelaskan dan - Persamaan Maxwell menyampaikan teori (mandiri) diskusi
memformulasikan persamaan - Arus perpindahan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Maxwell - Persamaan gelombang tanggung jawab,
- Mampu memahami dan vektor medan listrik dan kerjasama
menjelaskan arus perpindahan magnetik dalam sebuah
- Mampu memahami dan bahan dielektrik
menjelaskan serta - Impedansi sebuah
memformulasikan persamaan dielektrik terhadap
gelombang vektor medan listrik gelombang e.m.
dan magnetik dalam sebuah - Densitas energi
bahan dielektrik gelombang e.m.
- Mampu memahami dan
menjelaskan serta
memformulasikan impedansi
sebuah dielektrik terhadap
gelombang e.m.
- Mampu memahami dan
menjelaskan serta
memformulasikan densitas energi
gelombang e.m.
11 - Mampu memahami dan Gelombang Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -

86
menjelaskan serta Elektromagnetik: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
memformulasikan persamaan - Gelombang e.m. dalam kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
gelombang vektor medan listrik sebuah penghantar Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dan magnetik dalam sebuah - Persamaan gelombang proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
bahan konduktor - Rasio arus perpindahan menyampaikan teori (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan terhadap arus konduksi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
menjelaskan serta - Impedansi sebuah tanggung jawab,
memformulasikan rasio arus penghantar terhadap kerjasama
perpindahan terhadap arus gelombang e.m.
konduksi - Refleksi dan transmisi
- Mampu memahami dan gelombang e.m. pada
menjelaskan serta bidang batas
memformulasikan impedansi - Hubungan impedansi dan
sebuah penghantar terhadap indeks bias
gelombang e.m.
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip refleksi dan
transmisi gelombang e.m. pada
bidang batas
- Mampu memahami dan
menjelaskan hubungan impedansi
dan indeks bias
12 - Mampu memahami dan Superposisi Gelombang: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pokok Interferensi Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
superposisi gelombang melalui - Interferensi kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
fenomena interferensi - Pembagian amplitude Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan - Fringi proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
menjelaskan dan - Cincin Newton menyampaikan teori (praktikum) diskusi
memformulasikan prinsip pokok - Interferometer spectral perkuliahan Afektif: tepat waktu,
interferensi dengan pembagian Michelson tanggung jawab,
amplitudo - Interferometer Fabry kerjasama
- Mampu memahami dan Perot
menjelaskan fringi - Kehalusan
- Mampu memahami dan - Daya pemisah
menjelaskan prinsip dasar cincin - Pembagian Muka
Newton Gelombang
- Mampu memahami dan - Dua sumber sama
menjelaskan prinsip dasar - Koherensi spasial
interferometer Michelson - Radiasi dipol
- Mampu memahami dan - Susunan linier N buah
menjelaskan prinsip dasar sumber sama
Interferometer Fabry Ferot

87
- Mampu memahami dan
menjelaskan konsep dasar
kehalusan, daya pemisah
- Mampu memahami dan
menjelaskan dan
memformulasikan prinsip pokok
interferensi dengan pembagian
muka gelombang dengan dua
sumber sama
- Mampu memahami dan
menjelaskan koherensi spasial,
radiasi dipol
- Mampu memahami dan
menjelaskan dan
memformulasikan prinsip pokok
interferensi dengan pembagian
muka gelombang dengan N buah
sumber sama
13 - Mampu memahami dan Superposisi Gelombang: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pokok Difraksi Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
superposisi gelombang melalui - Difraksi Frounhofer kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
fenomena difraksi Founhofer dan - Celah Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Fresnel - N buah celah proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami, menjelaskan - Kisi difraksi transmisi menyampaikan teori (mandiri) diskusi
dan memformulasikan difraksi - Daya pemisah perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Founhofer dan Fresnel pada - Teorema lebar pita tanggung jawab,
sebuah celah dan N buah celah - Celah kerjasama
- Mampu memahami, menjelaskan - Difraksi Fresnel
prinsip dasar kisi difraksi - Sisi lurus
transmisi - Spiral Cornu
- Mampu memahami, menjelaskan - Celah
konsep pokok holografi - Holografi
14 - Mampu memahami dan Gelombang-Gelombang Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pokok Dalam Sistem Optik Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
gelombang dalam sistem optik - Prinsip Fermat kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Hukum refleksi dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan prinsip Fermat refraksi proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Propagasi muka menyampaikan teori (praktikum) diskusi
menjelaskan hokum refleksi dan gelombang melalui perkuliahan Afektif: tepat waktu,
refraksi sebuah lensa tipis dan tanggung jawab,
- Mampu memahami, menjelaskan prisma kerjasama
dan memformulasikan propagasi - Sistem-sistem optik

88
muka gelombang melalui sebuah - Daya suatu permukaan
lensa tipis dan prisma optik
- Mampu memahami dan - Pembesaran
menjelaskan prinsip kerja sistem- - Daya sebuah lensa tipis
sistem optik - Bidang prinsipal sebuah
- Mampu memahami dan sistem optik
menjelaskan konsep daya suatu - Persamaan Newton
permukaan optik dan sistem optik - Persamaan Helmholtz
- Mampu memahami dan optic
menjelaskan konsep pembesaran
suatu permukaan optik dan
sistem optik
- Mampu memahami dan
menjelaskan persaman Newton
dan Helmholz optic
15 - Mampu memahami dan Metode Fourier: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep dasar deret - Deret Fourier untuk Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
Fourier untuk sebuah fungsi sebuah fungsi periodik kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
periodik - Deret Fourier untuk Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan sembarang interval proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menjelaskan dan - Aplikasi untuk dawai menyampaikan teori diskusi
mengembangkan deret Fourier - Energi dalam moda-moda perkuliahan 100 Afektif: tepat waktu,
untuk sembarang interval normal (praktikum) tanggung jawab,
- Mampu memahami dan - Aplikasi untuk pulsa kerjasama
menjelaskan penerapan deret kecepatan rektanguler
Fourier pada dawai - Teorema lebar pita
- Mampu memahami dan - Integral Fourier sebuah
menjelaskan penerapan deret pulsa tunggal
Fourier pada pulsa kecepatan - Transformasi Fourier
rektanguler - Aplikasi pada difraksi
- Mampu memahami dan optik
menjelaskan teoreman lebar pita
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip dasar
integral Fourier sebuah puls
atunggal
- Mampu memahami dan
menjelaskan konsep pokok
transformasi Fourier
- Mampu memahami dan
menjelaskan penerapan
transformasi Fourier pada difraksi

89
optic
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) Memahami,
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaskan,
proses menerapkan konsep-
Sekenario: memberikan konsep yang telah
soal soal essay diajarkan sebelumnya
serta memformulasi,
menghitung

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

90
INSTRUMENTASI GEOFISIKA
Mata Kuliah : Instrumentasi Geofisika Semester: IV Kode: TGS 220 Sks: 3 (2-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Dr. Syukri Surbakti, M. Si/Fadhli, M. Si
(1) Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implimentasi ilmu
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) pengetahuan dan/atau teknologi sesuai dengan bidang keahliannya dalam ilmu Teknik Geofisika
(2) Menguasai prinsip dan aplikasi Teknik Geofisika matematika, Teknik Geofisika komputasi dan instrumentasi
(1). Memahami prinsip dasar pengukuran dalam Teknik Geofisika
(2). Memahami instrumentasi dan membuat rancangan sistem pengukuran dalam Teknik Geofisika
(3). Memahami dan menjelaskan prinsip kerja, karakteristik, spesifikasi, jenis-jenis dan penggunaan sensor
(4). Mampu menjalankan, menguji dan menjalankan sensor-sensor untuk percobaan dan penelitian Teknik Geofisika
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO) (5). Memahami dan mampu menjelaskan prinsip kerja dan menggunakantransduser
(6). Memahami dan mampu menjelaskan prinsip kerja dasar akuisi, pemrosesan, perekaman dan penyajian data Teknik
Geofisika
(7). Memahami dan mampu menjelaskan prinsip kerjainstrument-instrumen utama dalam Teknik Geofisika
(8). Mengunakan instrumen dan pengukuran untuk penguasaan ilmu yang lebih lanjut,
(9). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Pengukuran dalam Teknik Geofisika, instrumentasi dan rancangan sistem,jenis-jenis dan kinerja instrument, ketidakpastian
pengukuran, kalibrasi sensor dan instrument pengukur, catu daya teregulasi, switching power supply, piranti masukan: sensor,
transduser, jenis-jenis sensor: sensor temperatur, sensor besaran-besaran mekanik, sensor optik, sensor magnetik, dan sensor-
Deskripsi Mata Kuliah
sensor lainnya. Pengolah sinyal sederhana: pra pengolah sinyal, penguat sinyal, pengubah analog ke digital, dasar
mikroprosesor, peningkat S/N ratio. Piranti keluaran:prinsip kerja piranti keluaran misalkan : pengubah digital ke analog,
printer, display. Instrumen elektronik, instrument optik, instrumen radiasi, instrument analitik
(1). M. Sayer and A. Mansingh, Measurement, Instrumentation and Experiment Design in Physics and Engineering, Prentice Hall
of India, New Delhi, India, 2000.
(2). S. Morris, Measurement and Instrumentation Principles, Butterworth-Heinemann, Linacre House, Jordan Hill, Oxford, USA,
2001
Daftar PustakaUtama (3). S. Morris and R. Langari, Measurement and Instrumentation Principles, Theory and Application,Elsevier, California, USA,
2012.
(4). Jacob Fraden, Handbook of Modern Sensors: Pysics, Designs and Applications, 3rd ed., AIP Press, Springer-Verlag New
York, Inc., 2004
(5). John G. Webster (Editor in Chief), The Measurement, Instrumentation, and Sensor: Handbook, CRC Press, Boca Raton, 2000
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
(1). Nilai Teori (NT): Tugas : 15% ; Quis : 20%; UTS:25%; UAS: 40%
Item Penilaian (2). Nilai Praktikum (NP): Tugas Pendahuluan: 10%; Ketrampilan: 20%; Laporan Praktikum: 30%; Ujian praktikum:40%
(3). Nilai Akhir (NA) = 75%NT + 25%NP
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

91
1 - Memahami kontrak kuliah Pendahuluan & Penjelasan Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
- Mampu menjelaskan tentang tentang kontrak kuliah Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
dasar-dasar pengukuran, sistem kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
satuan dan aplikasi sistem Pengukuran dalam Teknik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
pengukuran Geofisika proses; Sekenario: 450 terbuka, kemampuan
- Hasil sebuah pengukuran menyampaikan teori (mandiri) diskusi
- Sumber-sumber perkuliahan Afektif: tepat waktu,
ketidakpastian dan kesalahan tanggung jawab,
eksperimen kerjasama
- Analisa pengukuran berulang
- Analisa data
-Eksperimen untuk banyak
parameter
2 - Mampu memahami dan Instrumentasi dan Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep dasar Perancangan sistem Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
instrumentasi - Elemen-elemen sistem kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan instrumen praktikum pendapat secara
menjelaskan elemen-elemen - Rancangan eksperimen Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
sistem instrumentasi - Transduser dan proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan karakteristiknya menyampaikan teori diskusi
menjelaskan prinsip kerja dan - Transduser sebagai elemen perkuliahan - merangkai dan
karakteristik transduser listrik menguji rangkaian
- Mampu membuat dan - Kalkulasi rangkaian Afektif: tepat waktu,
mengkalkulasi rangkaian- - Metode-Metode Pengukuran tanggung jawab,
rangkaian listrik pada transduser - Pengukuran-pengukuran kerjasama
- Mampu memahami dan jembatan DC dan AC
menjelaskan metode-metode
pengukuran dalam Teknik
Geofisika
- Mampu memahami, menjelaskan Praktikum 1
dan melakukan Modul modul sistem
pengukuranmenggunakan instrumentasi dan 120
rangkaian jembatan elektronika pengukuran (praktikum
AC dan DC di
laboratorium
)
3 - Mampu memahami dan Jenis instrumen dan Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan jenis-jenis instrumen kinerjanya: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan - Jenis instrumen kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
menjelaskan prinsip dasar - Karakteristik statik praktikum pendapat secara
penilaian kinerja instrumen - Karakteristik dinamik Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
- Mampu memahami dan proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan

92
menjelaskan karakteristik statik menyampaikan teori diskusi
instrumen perkuliahan - merangkai dan
- Mampu memahami dan Praktikum 2 menguji rangkaian
menjelaskan karakteristik statik Modul modul sistem 120 Afektif: tepat waktu,
instrument instrumentasi dan (praktikum tanggung jawab,
pengukuran di kerjasama
laboratorium
)
4 - Mampu memahami dan Ketidakpastian Pengukuran: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan ketidakpastian - Sumber Metode : ceramah, diskusi, muka di Ketrampilan:
dalam pengukuran - Pengurangan kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Statistik praktikum pendapat secara
menjelaskan sumber-sumber Kalibrasi Sensor dan Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
ketidakpastian dalam pengukuran Instrumen Pengukur proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan cara reduksi perkuliahan - merangkai dan
(pengurangan) ketidakpastian menguji rangkaian
pengukuran Afektif: tepat waktu,
- Memahami dan menjelaskan tanggung jawab,
penggunaan statistik untuk data kerjasama
pengukuran Praktikum 3
- Mampu memahami dan Modul modul sistem
melakukan kalibrasi sensor dan instrumentasi dan pengukuran 120
instrumen pengukur (praktikum
di
laboratorium
)
5 - Mampu memahami dan Catu daya: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip kerja - Catudaya linier Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
catudaya linier - Catudaya teregulasi kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan (regulated power supply) praktikum pendapat secara
menjelaskan prinsip kerja catu - Catudaya pengsaklaran Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
daya teregulasi, (Switching power supply) proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan prinsip kerja perkuliahan - merangkai dan
switching power supply, menguji rangkaian
- Mampu membuat, menjalankan Afektif: tepat waktu,
dan menguji catu daya teregulasi, tanggung jawab,
switching power supply kerjasama

6 - Mampu memahami dan Piranti masukan: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip dasar, - Sensor, spesifikasi, Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:

93
spesifikasi, karakteristik dan karakteristik, jenis-jenis kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
jenis-jenis sensor sensor praktikum pendapat secara
- Mampu memahami dan - Prinsip kerja, konversi Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
menjelaskan berbagai prinsip- variabel dan komponen- proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
prinsip Teknik Geofisika untuk komponen sensor menyampaikan teori diskusi
penginderaan, mekanisme dan perkuliahan - merangkai dan
alat konversi variabel dalam menguji rangkaian
penginderaan
- Mampu memahami dan Praktikum 4 Afektif: tepat waktu,
menjelaskan komponen- Modul modul sistem 120 tanggung jawab,
komponen elektronik dan optik instrumentasi dan pengukuran (praktikum kerjasama
sensor suatu instrument di
laboratorium
)
7 - Mampu memahami dan Piranti masukan: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip kerja sensor Sensor besaran mekanik Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
besaran-besaran mekanik. (lanjutan), sensor optik, sensor kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan magnetik, sensor radiasi, praktikum pendapat secara
menjelaskan prinsip kerja sensor sensor kimia Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
optik. proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan prinsip kerja sensor perkuliahan - merangkai dan
besaran-besaran optik menguji rangkaian
- Mampu memahami dan
menjelaskan prinsip kerja sensor Afektif: tepat waktu,
radiasi. tanggung jawab,
- Mampu memahami dan Praktikum 5 kerjasama
menjelaskan prinsip kerja sensor Modul modul sistem
kimia. instrumentasi dan pengukuran
- Mampu menjalankan dan menguji 120
sensor-sensor mekanik, magnetik, (praktikum
optik, sensor kimia di
laboratorium
)
8 Mampu menjelaskan, menghitung, Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 25
merancang, merangkai, menguji, dan Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) menghitung dan
menggunakan instrumen diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaskan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay 120 (dalam Tes ketrampilam:
laboratorium Merancang, merangkai,
) menguji, mengukur

94
besaran dan
menggunakan
instrumen
9 - Mampu memahami dan Pengolah sinyal sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip pengolah (preamplification): Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
sinyal - Jenis dan karakteristik sinyal, kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Pengolah sinyal analog praktikum pendapat secara
menjelaskan jenis-jenis dan - Preamplifier Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
karakteristik sinyal - Penguat Pembentuk proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan - Komparator/diskriminator menyampaikan teori diskusi
menjelaskan pengolah sinyal perkuliahan - merangkai dan
analog menguji rangkaian
- Mampu memahami dan Praktikum 6
menjelaskan prinsip kerja Modul modul sistem 120 Afektif: tepat waktu,
preamplifier instrumentasi dan pengukuran (praktikum tanggung jawab,
- Mampu memahami dan di kerjasama
menjelaskan prinsip kerja laboratorium
penguat pembentuk dan )
komparator/diskriminatitor
10 - Mampu memahami dan Pengolah sinyal sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip dasar (postamplification): Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
konversi analog ke digital, ADC. - Konversi analog ke digital, kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan analog to digital converter praktikum pendapat secara
menjelaskan pengubahan (ADC): mengubah tegangan Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
tegangan menjadi nilai-nilai menjadi nilai-nilai numerik, proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
numerik. parameter-parameter dan menyampaikan teori diskusi
- Mampu memahami dan persyaratan, jenis-jenis ADC, perkuliahan - merangkai dan
menjelaskan pengubahan analizer menguji rangkaian
tegangan menjadi nilai-nilai Afektif: tepat waktu,
numerik. Praktikum 7 tanggung jawab,
- Mampu memahami dan Modul modul sistem 120 kerjasama
menjelaskan jenis-jenis ADC instrumentasi dan pengukuran (praktikum
- Mampu memahami dan di
menjelaskan parameter- laboratorium
parameter )
11 - Mampu memahami dan Pengolah sinyal sederhana Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip dasar (postamplification): Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
pengukuran frekuensi. - Pengukuran frekuensi kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Transformasi Fourier cepat praktikum pendapat secara
menjelaskan prinsip dasar - Bus antarmuka IEEE 488 Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
transformasi Fourier cepat. - Perangkat lunak proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan instrumentasi-LabVIEW menyampaikan teori diskusi

95
menjelaskan prinsip dasar bus - dasar mikroprosesor, perkuliahan - merangkai dan
antarmuka. - peningkat S/N ratio. menguji rangkaian
- Mampu memahami dan Afektif: tepat waktu,
menjelaskan prinsip dasar tanggung jawab,
antarmuka IEEE kerjasama
- Mampu memahami dan
menjelaskan perangkat lunak Praktikum 8
instrumentasi Modul modul sistem
- Mampu memahami dan instrumentasi dan 120
menjelaskan prinsip dasar pengukuran (praktikum
mikroprosesor. di
- Mampu memahami dan laboratorium
menjelaskan prinsip peningkatan )
S/N ratio
12 - Mampu memahami dan Piranti keluaran:prinsip kerja Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan konsep pengubah piranti keluaran: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
digital ke analog - pengubah digital ke analog, kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Pengolah sinyal digital praktikum pendapat secara
menjelaskan prinsip kerja - Rangkaian digital Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
pengolah sinyal digital - Logika yang dapat diprogram proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Mampu memahami dan (programable logic): PLD, PLA menyampaikan teori diskusi
menjelaskan serta membuat dan lain-lain perkuliahan - merangkai dan
rangkaian digital menguji rangkaian
- Mampu memahami dan Praktikum 9 Afektif: tepat waktu,
menjelaskan logika yang dapat Modul modul sistem tanggung jawab,
diprogram instrumentasi dan 120 kerjasama
- Mampu membuat, menjalankan pengukuran (praktikum
serta menguji berbagai logika yang di
dapat deprogram laboratorium
)
13 - Mampu memahami dan Piranti keluaran:prinsip kerja Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip instrument- piranti keluaran: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
instrumen perekam - chart recorder kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Digital data recorder praktikum pendapat secara
menjelaskan prinsip instrumen- - printer Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
instrumen penampil hasil - Instrumen-instrumen proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
pengukuran perekam lainnya menyampaikan teori diskusi
- display keluaran elektronik perkuliahan - merangkai dan
- display monitor komputer. menguji rangkaian
Afektif: tepat waktu,
Praktikum 10 tanggung jawab,
Modul modul sistem kerjasama

96
instrumentasi dan 120
pengukuran (praktikum
di
laboratorium
)
14 - Mampu memahami prinsip kerja Instrumen elektronik: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
instrumen-instrumen elektronik - Meter digital Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
yaitu meter digital, meter analog - Meter analog kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
dan osiloskop - Osiloskop praktikum pendapat secara
- Mampu memahami prinsip kerja Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
instrumen-instrumen optik Instrumen optik: proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Instrumen spektroskopik menyampaikan teori diskusi
- Spektroskopi cahaya perkuliahan - merangkai dan
tampak dan cahaya menguji rangkaian
inframerah Afektif: tepat waktu,
- Rancangan spektrometer tanggung jawab,
- Refraksi dan difraksi kerjasama
- Laser
- Serat optik

Praktikum 11
Modul modul sistem
instrumentasi dan
pengukuran 120
(praktikum
di
laboratorium
)
15 - Mampu memahami prinsip kerja Instrumen radiasi: Model : TBL 100 (tatap Tes tertulis: -
instrumen-instrumen radiasi - Flouresensi sinar X Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami prinsip kerja - Struktur halus kelompok, presentasi, kelas) - mengungkapkan
instrumen-instrumen analitik - Difraksi sinar X dan praktikum pendapat secara
kristalografi Pendekatan: Ketrampilan 450 terbuka,
- Difraksi Neutron proses; Sekenario: (mandiri) kemampuan
- Prinsip-prinsip umum menyampaikan teori diskusi
deteksi radiasi perkuliahan - merangkai dan
- Jenis-jenis detektor menguji rangkaian
radiasi Afektif: tepat waktu,
- Dosis radiasi tanggung jawab,
Instrumen analitik: kerjasama
- Transmission electron
microscope (TEM)

97
- Scanning electron
microscope (SEM)
- Environmental scanning
electron microscope
(ESEM)
- Metode-metode analitik
permukaan
- Teknik inti Atomic force
microscope dan Tunnelling
and scanning

Praktikum 12 120
Modul modul sistem (praktikum
instrumentasi dan pengukuran di
laboratorium
)
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 40
benar dan merancang, merangkai, Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) menghitung dan
menguji, dan menggunakan instrumen diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay 120 (dalam Tes ketrampilam:
laboratorium Merancang, merangkai,
) menguji, dan
menggunakan
instrumen
Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi
Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6)
menyimpulkan

98
GEOTERMODINAMIKA
Mata Kuliah : Geotermodinamika Semester: IV Kode: TGS 222 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Teknik Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan prinsip-prinsip pokok Teknik Geofisika klasik dan kuantum
(1). Menjelaskan konsep-konsep dasar energi panas dengan benar dan baik,
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO) (2). Menjelaskan fenomena alam (dalam kehidupan sehari-hari) berdasarkan konsep-konsep fisika,
(3). Mengaplikasikan konsep energi panas dalam panas bumi.
(4). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata kuliah geotermodinamika mengajarkan tentang Sistem termodinamika, besaran keadaan (temperatur, tekanan,
volume), fase dan perubahan fase (padat, cair, dan gas) , Hukum ke nol termodinamika, Gas ideal: persamaan keadaan,
Deskripsi Mata Kuliah
kalor dan kapasitas kalor, kalor jenis, persamaan keadaan gas real, Hukum pertama termodinamika, Hukum kedua
termodinamika: entropi, prinsip entropi maksimum, proses Carnot
(1). Zemansky MW and Dirmann RH, 1986, Kalor dan Termodinamika, 6th Ed., Perterjemah: The How Liong, Penerbit ITB
Bandung.
Daftar PustakaUtama
(2). Sonntag RE and Van Wylen GJ, 1991, Introduction to thermodynamics, Classical and Statistical, 3rd edition, John Wiley and
Sons, USA.
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan Model : TBL 150 Tes tertulis: -
pentingnya termodinamika Penjelasan tentang kontrak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelsakan kuliah presentasi mengungkapkan
kesetimbangan termal Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjelaskan dan konsep temperatur : proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menganalisa konsep dan skala - Pandangan makroskopik dan menyampaikan teori diskusi
temperatur, mikroskopik. perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelsakan jenis-jenis - Kesetimbangan termal, tanggung jawab,
termometer - konsep temperatur dan kerjasama
pengukuran
- Jenis jenis termometer
- Perbandingan berbagai
termometer
- Skala temperatur
- termokopel,
- ITS90

99
Hukum ke-0 termodinamika
2 - Mampu menjelaskan dan Suhu dan panas: Model : TBL 150 Tes tertulis: -
memahami proses ekspansi termal - Ekspansi termal Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Kuantitas panas presentasi mengungkapkan
menghitung kuantitas panas - Kalorimeter Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan - Fasa dan perubahan fasa proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menjelaskanfasa dan (padat , cair, dan gas) menyampaikan teori diskusi
perubahannya. - Mekanisme perpindahan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan panas. tanggung jawab,
menjelaskan mekanisme kerjasama
perpindahan panas.
3-4 - Mampu memahami dan Konsep sistem Model : TBL 300 Tes tertulis: -
menjelaskan persamaan keadaan termodinamika sederhana: Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
serta besarannya - Persamaan keadaan presentasi mengungkapkan
- Mampu memahami dan (equation of state) dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan sistem PVT, sistem besarannya(temperatur, proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
hidrostatik, sistim kawat teregang, tekanan, volume), menyampaikan teori diskusi
regangan permukaan, lempeng - Sistem PVT perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dielektrik, batang paramagnetik - sistem hidrostatik, tanggung jawab,
- sistem kawat teregang kerjasama
- regangan permukaan,
- lempeng dielektrik,
- batang paramagnetik
5 - Mampu memahami dan Konsep Kerja dalam Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan konsep kerja dalam termodinamika: Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
termodinamika - Proses kuasi statik, presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan proses kuasi - Contoh kerja dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
statik serta menganalisa contoh termodinamika dalam proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
penerapannya dalam kehidupan kehidupan sehari hari menyampaikan teori diskusi
sehari-hari perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
6-8 - Mampu menjelaskan dan Konsep panas dalam sistem Model : TBL 350 Tes tertulis: -
memahami konsep panas dalam termodinamika Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
termodinamika - Kerja dan kalor presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan dan - Kerja adiabatik, Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
memahami Hukum Ke-1 - Konsep panas, proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
termodinamika serta aplikasinya. - Fungsi energi internal menyampaikan teori diskusi
- Mampu memahami dan (energi dalam) perkuliahan Afektif: tepat waktu,
menghitung kapasitas kalor suatu tanggung jawab,
zat Hukum ke-1 kerjasama

100
- Mampu dan menjelaskan konsep termodinamika :
aliran kuasi-statik dan proses - Perumusan matematis
penghantaran kalor serta mampu hukum I termodinamika
menganalisanya dalam suatu kasus. - Kapasitas kalor dan
- Mampu memahami dan pengukurannya
menjelaskan prinsip hukum - Persamaan untuk
Kirchhhoff serta hukum Stefan- hidrostatik
Boltzmann kircoff - Aliran kuasi-statik kalor:
tendon kalor
- Penghantaran kalor
- Konduktivitas termal
- Konveksi kalor
- Radiasi termal: benda hitam
- Hukum Kirchhhoff: kalor
terdiasi
- Hukum Stefan-Boltzmann
8 Mampu menjelaskan dan menghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25
Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
9-10 - Mampu meahami dan menjelaskan Gas Ideal: Model : TBL 300 Tes tertulis: -
persamaan keadaan gas, energi - Persamaan keadaan gas Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
internal gas serta prilaku gas ideal - Energi internal gas presentasi mengungkapkan
- Mampu menganalisa kapasitas - Gas ideal Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
kalor berdasarkan percobaan - Penentuan kapasitas kalor proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan berdasarkan percobaan menyampaikan teori diskusi
menjelaskan poses adiabatik kuasi- - Proses adiabatik kuasi-statik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
statik dan metode Ruchhard - Metode Ruchhard tanggung jawab,
kerjasama
11 - Mampu memahami dan Mesin, Pesawat Pendingin: Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan konveksi kerja mnjadi - Konversi kerja menjadi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
kalor dan sebaliknya kalor dan sebaliknya presentasi mengungkapkan
- Mampu memahami dan - Mesin Stirling Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan mekanisme mesin - Mesin uap proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Stirling, mesin uap dan motor - Motor bakar menyampaikan teori diskusi
bakar. perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
12 - Mampu memahami dan Hukum kedua Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan pernyataan Kelvin- termodinamika : Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:

101
Planck mengenai hukum ke-2 - Pernyataan Kelvin-Planck presentasi mengungkapkan
termodinamika mengenai hukum kedua Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan termodinamika proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menjelaskan konsep pesawat - Pesawat pendingin menyampaikan teori diskusi
pendingin dan kesetaraan - Kesetaraan pernyataan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
pernyataan Kelvin-Planck dan Kelvin-Planck dan Clausius tanggung jawab,
Clausius kerjasama
13 - Mampu memahami dan Keterbalikan dan skala Model : TBL 150 Tes tertulis: -
menjelaskan prinsip keterbalikan temperatur Kelvin: Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan ketidakterbalikan baik secara - Keterbalikan dan presentasi mengungkapkan
internal dan eksternal ketakterbalikan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan - Keterbalikan mekanisme proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menjelaskan skala temperatur eksternal menyampaikan teori diskusi
Kelvin dan kesamaan temperatur - Ketakterbalikan mekanis perkuliahan Afektif: tepat waktu,
gas ideal dengan temeratur Kelvin internal tanggung jawab,
- Ketakterbalikan termal kerjasama
eksternal dan internal
- Ketatterbalikan kimiawi
- Syarat keterbalikan
- Keberadaan permukaan
adiabatik terbalikan
- Skala temperatur Kelvin
- Kesamaan temperatur gas
ideal dan temperatur Kelvin
14 - Mampu memahami dan Entropi:
menjelaskan konsep entropi dan - Konsep entropi
penerapannya. - Entropi gas idal
- Mampu memahami dan - Diagram TS
menjelaskan siklus Carnot - Siklus Carnot
- Entropi dan keterbalikan
- Entropi dan ketakterbalikan
- Entropi dan keadaan
taksetimbang
- Prinsip pertambahan
entropi
- Penerapan entropi dalam
teknik
- Kntropi dan energi
taktersedia
- Alira entropi dan produksi
entropi
15 - Mampu memahami dan Zat Murni: Model : TBL 150 Tes tertulis: -

102
menjelaskan entalpi, Fungsi - Entalpi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Helmholtz dan Gibbs serta dua - Fungsi Helmholtz dan Gibbs presentasi mengungkapkan
teorema matematis dan hubungan - Dua teorema matematis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Maxwell - Hubungan Maxwell proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Persamaan T ds menyampaikan teori diskusi
menganalisa persamaan T ds, - Persamaan energi dan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
persamaan energi dan kapasitas kapasitas kalor tanggung jawab,
kalor - Kapasitas kalor pada kerjasama
- Mampu menjelaskan dan tekanan dan volume tetap
menganalisa konsep kapasitas - Ketermuaaian term dan
kalor pada tekanan dan volume ketermampatan
tetap
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

103
GEOLOGI MINYAK DAN GAS BUMI
Mata Kuliah : Geologi Minyak Bumi dan Gas
Semester: Genap_Wajib (IV) Kode: TGS 224 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim dosen bidang migas
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mengetahui sejarah terbentuknya, terjebaknya, evaluasi formasi reservoir minyak dan gas bumi, serta memahami sekaligus
Mata Kuliah (CLO)
menerapkan peranannya secaran komprehensif dalam eksplorasi minyak dan gas bumi.

Asal-usul minyak bumi, terdapatnya minyak bumi yang meliputi : batuan sumber (source rock), reservoir, batuan penudung
(cap rocks), struktur jebakan (trap structures), migrasi, akumulasi, dan pematangan minyak dan gas bumi. Juga di kenalkan
Deskripsi Mata Kuliah
dengan sifat-sifat minyak dan gasbumi, eksplorasi minyak bumi dan perkembangannya, cekungan-cekungan minyak di
Indonesia, pemboran minyak, well logging, prospeksi geologi minyak dan gasbumi.
(1) Bjorlykke, Knut., 2010. Petroleum Geoscience From Sedimentary Environments to Rock Physics. Springer.
(2) Richard C. Selley, Stephen A. Sonnenberg. 2015. Elements of Petroleum Geology, Third Edition. Academic Press.
Daftar Pustaka Referensi
(3) Hyne, Norman J., 2012. Nontechnical Guide to Petroleum Geology, Exploration, Drilling & Production 3rd Edition. Penwell
Corporation.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 30 %; Quis : 10%; UTS : 20%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Geologi Minyak dan Gas terbuka, kemampuan
bumi diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Perkenalan terhadap Industri Industri Perminyakan Model : PBL 100 Testertulis: -
Minyak dan Gas Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan sifat-sifat - Petroleum Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
minyak bumi - Rig proses; pendapat secara

104
- Mampu menjelaskan kegunaan dari - Sistem Rig Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
minyak bumi dan gas teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu mengetahi sejarah Sejarah perkembangan migas Model : PBL 100 Testertulis: -
perkembangan migas Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Teknik Pengeboran Cina Kuno presentasi, tugas mengungkapkan
- Teknik Pengeboran zaman Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
sekarang proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan asal-usul Sistem petroleum Model : PBL 100 Testertulis: -
minyak bumi - Batuan sumber Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu mengetahui sistem - Migration presentasi, quis mengungkapkan
petroleum - Reservoir Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mendefinisikan ciri-ciri - Batuan penudung proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
batuan sumber - Struktur jebakan menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjelaskan proses Migrasi Model : PBL 100 Testertulis: -
migration pada perlapisan batuan - Migrasi primary Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Migrasi secondary presentasi, tugas mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu menjelaskan ciri-ciri batuan Batuan Penudung Model : PBL 100 Testertulis: -
penudung yang baik Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Litologi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Keelastisan proses; Sekenario: pendapat secara

105
- Ketebalan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Kontinuitas Lateral perkuliahan diskusi
- Kedalaman Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu mendefinisikan reservoir Jebakan Hidrokarbon Model : PBL 100 Testertulis: -
dan struktur jebakan hidrokarbon Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Jebakan struktur Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Jebakan stratigrafi proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9-10 - Mampu memahami proses Eksplorasi minyak bumi Model : PBL 200 Testertulis: -
eksplorasi minyak bumi Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu mengikuti perkembangan - Peta Kontur Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
zaman tentang eksplorasi minyak - Survei Gravity & Magnet proses; Sekenario: pendapat secara
bumi - Survei Seismik menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Interpretasi Data perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu menjelaskan proses Pengeboran Minyak Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
pengeboran minyak bumi Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu memahami sistem-sistem - MWD Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengeboran - LWD proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

106
tanggungjawab,
kerjasama
12-13 - Mampu mengevaluasi formasi Evaluasi formasi Model : PBL 200 Testertulis: -
dengan baik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menginterpretasi data log - Gamma Ray presentasi mengungkapkan
- Mampu mengetahui tugas-tugas - Resistivity Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
seorang geophysicist dalam dunia - Density proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
perminyakan - Neutron menyampaikan teori diskusi
- Data seismic perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Caliper tanggungjawab,
- Temperature log kerjasama

14 - Mampu menjelaskan sejarah dunia Cekungan minyak terbesar Model : PBL 100 Testertulis: -
perminyakan Indonesia Indonesia Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan cekungan- Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
cekungan minyak yang ada di - Minas proses; Sekenario: pendapat secara
Indonesia - Duri menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Handil perkuliahan diskusi
- Ardjuna B Afektif: tepatwaktu,
- Attaka tanggungjawab,
- Arun kerjasama
- Badak
15 Mampu memahami prospek-prospek Prospek Minyak Bumi dan gas Model : PBL 100 Testertulis: -
terhadap geologi minyak bumi dan gas Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Prospek dunia migas dalam presentasi mengungkapkan
negeri Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Prospek dunia migas luar proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
negeri menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan

107
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

108
GEOMATEMATIKA II
Mata Kuliah: Geomatematika II Semester: IV Kode: TGS 226 Sks: 3 (3-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Dr. Irwandi, S. Si, M.Si dan Dr.Eng Nasrullah, S.Si., MT
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai prinsip dan aplikasi Teknik Geofisika matematika, Teknik Geofisika komputasi dan instrumentasi
(1). Menjelaskan konsep-konsep matematika yang akan digunakan dalam ilmu Geofisika dengan baik dan benar,
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2). Mengaplikasikan konsep-konsep matematikan dalam menyelesaikan persoalan-persoalan Geofisika,
(3). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata kuliah ini berisi tentang Transformasi integral: transformasi Laplace, transformasi Fourier, konvolusi, Fungsi Green, solusi
PD dengan transformasi; persamaan integral.Fungsi gamma, fungsi beta, fungsi error, integral eliptik, fungsi ortogonal, fungsi
Deskripsi Mata Kuliah Bessel, fungsi Legendre, relasi rekursi, deret Legendre, fungsi Hermitte, fungsi Laguerre; Kalkulus variasi: Persamaan Euler,
persamaan Lagrange; Definisi probabilitas, ruang sampel, metode penghitungan, peubah acak, distribusi kontinu, distribusi
binomial, distribusi normal (Gauss), distribusi Poisson.
(1). Boas, M. L., 1983, Mathematical Method in The Physical Sciences, John Wiley and Sons Inc., Canada
Daftar PustakaUtama (2). James Nearing, 2003, Mathematical Tools for Physics, Online Editions
(3). Arfken, G. B., and Weber, H. J., 2001, Mathematical Methods for Physicist, 5th Editions, Academic Press, London
Mata Kuliah Syarat -
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1-4 Mampu menjelaskan konsep Pendahuluan dan Model : PBL 800 Tes tertulis: -
transformasi integral dan Kontrak kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
mengaplikasikannya dalam Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
persamaan-persamaan matematika Transformasi integral: proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
untuk mendapatkan solusi - transformasi Laplace menyampaikan teori kemampuan diskusi
- transformasi Fourier perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- konvolusi tanggung jawab
- Fungsi Green
- solusi PD dengan
transformasi
- persamaan integral

109
5-8 Mampu menjelaskan konsep fungsi Fungsi Khusus Model : PBL 800 Tes tertulis: -
khusus dan mengaplikasikannya dalam - Fungsi gamma, fungsi beta Metode : diskusi Ketrampilan:
persamaan-persamaan matematika - fungsi error, integral eliptik Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
untuk mendapatkan solusi - fungsi orthogonal, fungsi proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
Bessel menyampaikan teori kemampuan diskusi
- fungsi Legendre, relasi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
rekursi tanggung jawab
- deret Legendre, fungsi
Hermitte
- fungsi Laguerre
8 Mampu menjelaskan dan menghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: menghitung 25
serta menyelesaikan soal-soal Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis dan menjelaksan konsep-
diberikan Pendekatan: Ketrampilan konsep yang telah
proses diajarkan sebelumnya
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9-12 Mampu menjelaskan konsep Kalkulus variasi: Model : PBL 800 Tes tertulis: -
kalkulusvariasi dan - Persamaan Euler Metode : diskusi Ketrampilan:
mengaplikasikannya dalam - persamaan Lagrange Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
persamaan-persamaan matematika proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
untuk mendapatkan solusi menyampaikan teori kemampuan diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab
13-16 Mampu menjelaskan konsep Probabilitas Model : PBL 800 Tes tertulis: -
probabilitas dan mengaplikasikannya - Definisi probabilitas Metode : diskusi Ketrampilan:
dalam persamaan-persamaan - ruang sampel Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
matematika untuk mendapatkan solusi - metode penghitungan proses; Sekenario: pendapat secara terbuka,
- peubah acak menyampaikan teori kemampuan diskusi
- distribusi kontinu perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- distribusi binomial tanggung jawab
- distribusi normal (Gauss)
- distribusi Poisson
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: menghitung 25
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis dan menjelaksan konsep-
diberikan Pendekatan: Ketrampilan konsep yang telah
proses diajarkan sebelumnya
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

110
METODE SEISMIK
Mata Kuliah : Metode Seismik
Semester: V_Wajib Kode: TGS 325 SKS: 4 (3-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim dosen bidang Migas
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai dan menjelaskan konsep metode seismik dan aplikasinya untuk investigasi dangkal (geoteknik) dan dalam (Migas)
Mahasiswa dapat menjelaskan :
Capaian Pembelajaran
1. Aplikasi teori gelombang di dalam elastic media, prinsip hukum Snellius baik untuk pembiasan (refraction) dan Pantulan
Mata Kuliah (CLO)
(reflection).
2. Cara mengakuisisi, pengolahan dan interpretasi data baik untuk seismik refraksi dan refleksi.
Pendahuluan, Dasar teori perambatan gelombang, teori dasar penjalaran gelombang seismik melalui media elastis, teori dasar
pembiasan dan pantulan dan interpretasi metode seismik transmisi. Transformasi Fourier, Pengolahan data seismik, migrasi,
Deskripsi Mata Kuliah
Profiling Seismic Vertikal (VSP), 3D, Model Seksi, Interpretasi beberapa bagian yang ideal, dll penerapan pembiasan dan
pantulan transmisi metode seismik untuk geoteknik dan eksplorasi migas & pertambangan, dll
1. Ba, J and Carcione, J. M, 2015. Seismic Exploration of Hydrocarbons in Heterogeneous Reservoirs: New Theories, Methods and
Applications 1st Edition. Elsevier.
2. Rob, S., Mike, B, 2016. Seismic Amplitude: An Interpreter's Handbook. EAGE .
3. Upadhyay, S. K, 2004. Seismic Reflection Processing with Special Reference to Anisotropy. Springer
4. Thomsen, L, 2014. Understanding Seismic Anisotropy in Exploration and Exploitation 2nd. SEG
Daftar Pustaka Referensi 5. Hardage, B. A, Graebner, J. A, Schneider, W. A, 2014. 3-D Seismic Exploration (Geophysics reprint Series). No.22. Blackwell
Publishing.
6. York. Aki, K., Richards, P.G., 2002, Quantitative Seismology 2nd, University Science Books.
7. Kearey, P., Brooks, M., Hill, I. 2003. An Introduction to Geophysical Exploration. Blackwell Publishing.
8. Robinson, E S., Coruh, C., 1998. Basic Exploration of Geophysics. John Wiley & Son.

Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Tinggi


Item Penilaian Absensi : 5 %; Tugas : 25 %; Quis : 10 %; UTS : 25 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
- Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : - Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
1 perkuliahan Pendekatan: - 150 mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Metode Seismik terbuka, kemampuan

111
diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
- Mampu menjelaskan prinsip - Hukum Snellius baik untuk Model : SCL Testertulis: -
penjalaran gelombang dalam elastic bias dan pantul Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
media untuk seismik bias dan pantul - Sifat elastik media batuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
(densitas, tegangan, regangan, proses; pendapat secara
2 Modulus Young, Modulus Sekenario: menyampaikan 150 terbuka, kemampuan
geser, Poisson ratio) teori perkuliahan diskusi
- Relasi kecepatan terhadap Afektif: tepat waktu,
sifat elastik batuan tanggungjawab,
kerjasama
- Mampu menjelaskan komponen- - Alat-alat pengukuran yang Model : SCL atau TBL Testertulis: -
komponen peralatan yang akan digunakan (Seimograf. Metode : diskusi, Ketrampilan:
digunakan Geofon/sensor, kabel, palu presentasi, tugas mengungkapkan
- Mampu menjelaskan tujuan dll) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
pengukuran data yang beorientasi - Layout field measurement proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
3 150 5%
kepada target bawah permukaan - Setting geometri pengukuran menyampaikan teori diskusi
yang ingin dicapai di seismograf perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menjelaskan prinsip - Lokasi Offset, shot point, tanggung jawab,
pengukuran data seismik refraksi geofon, koneksi kabel kerjasama
dan desain lapangan
- Mampu menjawab jenis-jenis QUIZ Model : Mandiri/Kelompok Testertulis:
gelombang dan teori perambatan - Ruang lingkup pertanyaan : Metode : Quis/Presentasi Ketrampilan:
gelombang  Medium batuan Pendekatan: Menjawab soal berupa
- Mampu menjelaskan jenis-jenis berdasarkan  Ketrampilan menjawab diskripsi/ilustrasi/baha
medium, isotropi dan anisotropi pengelompokan batuan soal berupa sa yang digunakan
medium serta sifat elastisitas secara umum. diskripsi/ilustrasi/bahasa mudah dipahami.
4 100 15 %
medium  Instrument pengukuran yang digunakan mudah  Cara presentasi dan
- Mampu menjelaskan komponen-  Akuisisi data seismik dipahami mengelola diskusi.
komponen alat pengkuran bias/refraksi  Cara presentasi dan  Memiliki integritas
- Mampu mendeskripsikan cara mengelola diskusi Afektif: tepatwaktu,
akuisisi data seismik bias/refraksi tanggungjawab,
kerjasama (presentasi)
5 - Mampu mendeskripsikan - Seismogram Model : SCL 150 Testertulis: -

112
seismogram dan picking first arrival - Travel time curve/graph Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
time. - Contrast impedance Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan travel time - horizontal dan dipping proses; Sekenario: pendapat secara
curve untuk horizontal dan dipping interface . - Pemaparan teori terbuka, kemampuan
interface serta Intercept Time - Intercept Time perkuliahan diskusi
- Mampu memahami dan - Persamaan penentuan - Diskusi dengan Peer Afektif: tepat waktu,
mendapatkan persamaan untuk kedalaman atau ketebalan Teaching Method tanggungjawab,
menghitung kedalaman/ketebalan lapisan-lapisan - Pertanyaan berantai. kerjasama
setiap lapisan (mengaplikasikan Menghargai pendapat
prinsip Snellius) orang lain.
- Mampu memahami prinsip Data dan kualitas Model : SCL dan TBL Testertulis: -
pengolahan data geofisika, - Metode-metode pengolahan Metode : diskusi, latihan Ketrampilan:
khususnya seismik bias/refraksi data seismik bias pengolahan data Pemahaman dengan
- Mampu menjelaskan metode-metode - delay time, imtercept time, Pendekatan: Ketrampilan ilustrasi gambar &
pengolahan data seismik bias plus minus dan Generalized proses; Sekenario: persamaan
- Mampu menjelaskan metode delay Reciprocal Method (GRM). - Real time Evaluation Afektif: tepat waktu,
time, imtercept time, plus minus dan - Tomography Seismic - Presentasi tanggungjawab, mandiri
Generalized Reciprocal Method Processing & kerjasama
6 150
(GRM). - Prinsip pengolahan secara
- Mampu membedakan dan tujuan manual dan menggunakan
dari metode-motode pengolahan software
data tersebut.
- Mampu menjelaskan prinsip
pengolahan data tomografi seismik
baik manual atau dengan
menggunakan software
- Mampu memahami parameter - Interpretasi nilai Vp Model : SCL dan TBL Testertulis: -
kecepatan gelombang seismik (Vp dan Vs untuk medium Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
dan Vs) untuk tujuan interpretasi. batuan homogen dan Pendekatan: Ketrampilan Menjelaskan jawaban
- Mampu menjelaskan interpretasi heterogen proses; Sekenario: nyang tepat,
kualitatif dan kuantitatif. - Interpretasi kasus memaparkan hasil kemampuan diskusi
7 - Mampu menginterpretasi hasil geoteknik pengolahan data dan 150 Afektif: tepat waktu,
pengolahan data seismik bias - Interpretasi kasus air interpretasinya. tanggungjawab,
- Mampu menjabarkan aplikasi tanah. kerjasama
metode seismik bias untuk - Aplikasi metode
investigasi dangkal. seismik bias baik
geoteknik maupun air

113
tanah.
- Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester (UTS) Model : Mandiri/ Kelompok Tes tertulis:
dengan benar (Ruang lingkup materi Metode : Ujian tertulis/ menyelesaikan soal-soal
pertemuan 5-7) Presentasi yang diberikan dengan
8 Pendekatan: Ketrampilan 100 benar 25 %
proses
Sekenario: memberikan
soal soal essay/ Kasus
- Mampu menjelaskan single Geometri gelombang pantul Model : SCL dan PBL Testertulis: -
horizontal and dipping reflector dan - Single horizontal and dipping Metode : diskusi Ketrampilan:
urutannya reflector Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan ide
- Mampu menjelaskan lintasan - Urutan pemantul datar dan proses; Sekenario: secara terbuka dan
9 multiple reflectors miring. menyampaikan teori 150 toleran, kemampuan
- Mampu mendiskripsikan reflection Seismogram Pantulan perkuliahan dan peers diskusi
seismogram (Seismic trace, shot dan - Seismic trace teaching method Afektif: tepat waktu,
CMP gather) - Shot gather tanggungjawab,
- CMP gather kerjasama.
- Mampu menjelaskan desain survey Desain survei pantulan Model : SCL dan PBL Testertulis: -
pantulan multichannel multichannel Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan maksud dari - Resolusi vertikla dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
resolusi vertikal dan horizontal horizontal proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menggambarkan desain - Desain susunan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
10 susunan dari detector/geophone/ perkuliahan 150 diskusi, ketepatan
detector/geophone/hydrophone hydrophone gambar yang dibuat
- Mampu mendiskripsikan Common - Common mid-point (CMP) Afektif: tepat waktu,
mid-point (CMP) - Seismogram seismik pantul tanggungjawab,
- Mampu menjelaskan tampilan data kerjasama
seismik pantul
- Mampu mengaplikasikan time Koreksi data seismik Model : SCL & PBL Testertulis: -
correction dan static correction pada - Koreksi waktu dan statik Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
seismic trace. - Analsis kecapatan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan geometri sesar proses; Sekenario: pendapat secara
11 150 5%
- Mampu melakukan velocity analysis Filter data seismik menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu memfilter data seismik - Frequency Filtering perkuliahan diskusi, ketepatan
(Filter frekuensi dan inversi atau - Inverse Filtering jawaban
deconvolution serta filter kecepatan (deconvoltion) Afektif: tepat waktu,

114
- Velocity Filtering tanggungjawab,
kerjasama
- Mampu menjelaskan dan melakukan Migrasi data Model : SCL & PBL Testertulis: -
migrasi data - displacement of reflections Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan displacement of - migrasi sebaran gelombang presentasi mengungkapkan
reflections dan migrasinya (diffracted wave) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjelaskan migrasi Desain 3D survei proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
12 150
sebaran gelombang - Desain survei 3D seismik menyampaikan teori diskusi dan menjawab
- Mampu mediskripsikan desain - Geophone 3C untuk seismik perkuliahan dan peers pertanyaan
survei seismik pantul 3D pantul teaching. Afektif: tepat waktu,
- Mampu menguraikan 3C-geophone tanggung jawab,
untuk survei seimik pantul kerjasama
- Mampu memahami dan menjelaskan 4D survei seismik pantul Model : PBL Testertulis: -
4D survei seismik pantul - Monitoring oil production Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu mendeskripsikan vertical - Perubahan fluida pori presentasi mengungkapkan
seismic profiling - Attribute seimic (amplitude Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengerjakan tugas secara & frquency of seimic wave) proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
mandiri terkait dengan 4D seismik - Amplitude Variation Offset menyampaikan teori diskusi
pantul dan vertical seismic profiling (AVO) perkuliahan. Afektif: tepat waktu,
13 - Sumur - Tugas 150 tanggungjawab, 5%
- Faults as barrier mandiri/kelompok kerjasama, integritas
Vetical Seismic Profiling dan ketepatan waktu
(VSP) mengumpul tugas.
- Boreholes
- Zero and offset VSP
- Synthetic data VSP
Tugas (Take home)
- Mampu menganalisa dan Analisa struktur geologi Model : PBL & Problem Testertulis: -
menginterpretasi struktur geologi, - Structural and statigraphic solving Ketrampilan:
petroleum systems dari seimic section traps Metode : diskusi, mengungkapkan
- Mampu menganalisis statigrafi - Time-structure map Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
14 (seimic statigraphy) - Time-structure map to proses; Sekenario: 150 terbuka, kemampuan
- Mampu menganalisa seismic structural contour maps (in menyampaikan teori dan ketepatan jawaban
attribute (amplitude, phase and meter) perkuliahan dalam menginterpretasi.
frequency) terkait dengan Direct - Sonic log Afektif: tepat waktu,
Hydrocarbon Indicator (DHI) - Seismic sequences to tanggungj awab,

115
depositional sequnces (onlap, kerjasama
downlap, toplap or erosion)
- Mampu memahami dan menjelaskan Seismic modelling Model : SCL & PBL Testertulis: -
prinsip seismic modelling - True amplitude seismic Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan marine seismic section presentasi mengungkapkan
profiling - Lateral change of shape, Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjabarkan aplikasi survei polarity and amplitude proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
seismic pantul (HC, Coal and crust, - Synthetic seismograms menyampaikan teori diskusi
etc). - Synthetic seismic section) perkuliahan dan peers Afektif: tepat waktu,
- Mampu menyelesaikan tugas terkait teaching tanggungjawab,
15 150 5%
Marine Seismic Survey Tugas (take home) kerjasama
- Source-Receiver
Configuration (SRC)

Aplikasi Seismik Pantul


- Hydrocarbon (HC)
- Coal
- Earth crust
Mampu menjawab pertanyaan yang Ujian Akhir Semester (UAS) Model : PBL Tes tertulis: -
terkait dengan benar Materi pertemuan 9-15 Metode : ujian tertulis Ketepatan jawaban –
Pendekatan: Ketrampilan Kemandirian
16 150 30 %
proses integritas
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

116
METODE GEOLISTRIK
Mata Kuliah : Metode Geolistrik Semester: V_Wajib Kode: TGS 327 SKS: 3(2-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Dosen Bidang Geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis dan aplikasi kelistrikan didalam bumi
(1). Menjelaskan metode penyelidikan kondisi bawah permukaan bumi melalui pengukuran geolistrik.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO) (2). Menganalisis karakteristik bawah permukaan bumi berdasarkan nilai kelistrikan.
(3). Membangun skill dalam meneliti dengan menggunakan metode geolistrik.
(4). Mengaplikasikan konsep/metode geolistrik untuk menyelesaikan permasalahan lingkungan.
Mata kuliah ini mengajarkan tentang Dasar-dasar teori hukum Ohm dan aplikasinya, perjalaran arus listrik bawah permukaan
bumi, sifat kelistrikan batuan, Polarisasi elektroda dan membrane, metode resistivitas, pemahaman tentang konfigurasi
Deskripsi Mata Kuliah
elektroda dan factor geometrinya, potensial diri, potensial terimbas, memahami prosedur pengambilan data lapangan,
pemprosesan dan interpretasi data 1-D dan 2-D.
(1). Telford, W.M., dan Sheriff, R.E., 1998, Applied Geophysics, Cambridge University Press, New York.
Daftar Pustaka Referensi (2). Reynold, J.M., 1997, an introduction to Apllied and Enviromental geophysics
(3). Loke, M.H., 1996-2012, Tutorial 2-D and 3-D Electrical imaging Surveys.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi, Ketrampilan:
perkuliahan presentasi. mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Pendekatan: - pendapat secara
mata kuliah Metode Geolistrik Sekenario: Ceramah terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan Hukum Ohm Pendahuluan Metode Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan perjalaran Arus Geolistrik Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
listrik -Hubungan Hukum Ohm dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan jenis-jenis Metode geolistrik. proses; pendapat secara
metode geolistrik - Pembagian metode geolistrik Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

117
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan Perjalaran arus Prinsip Dasar Metode Model : PBL 100 Testertulis: -
listrik bawah permukaan Geolistrik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan tentang - EquiPotensial presentasi, tugas mengungkapkan
Potensial arus. - Prinsip Homogenitas Bawah Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Permukaan Bumi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan Metode Metode Resistivitas Model : PBL 100 Testertulis: -
resistivitas - Prinsip dasar metode Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan resistivitas Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
membedakan prinsip dasar metode - Apparent resistivity proses; Sekenario: pendapat secara
resistivitas dan resistivitas semu. menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjelaskan Masing-masing Konfigurasi Elektroda dan Model : PBL 100 Testertulis: -
konfigurasi Factor Geometri Metode : diskusi dan Ketrampilan:
- Mampu membedakan setiap - Wenner presentasi mengungkapkan
konfigurasi dan Faktor K setiap - Schlumberger, Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
konfigurasi - Wenner-Schlumberger proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Pole-Dipole menyampaikan teori diskusi
- Pole-pole perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu menjelaskan Prinsip 1 Metode 1-D Model : PBL 100 Testertulis: -
Dimensi Vertical Electrical Sounding Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu Menjelaskan teknis (VES) Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Pengukuran lapangan dengan proses; Sekenario: pendapat secara
prinsip 1-D menyampaikan teori terbuka, kemampuan

118
- Mampu menjelaskan peralatan yang perkuliahan diskusi
digunakan untuk mengukur 1-D Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu menjelaskan dan Metode 2-D Model : PBL 100 Testertulis: -
membedakan prinsip 2-D. - Prinsip 2-D Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami susunan datum - Susunan datum Point Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
point setiap konfigurasi. - Penampang 2-D proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan susanan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
elektroda pada metode 2-D. perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami dan menjelaskan Metode IP Model : PBL 100 Testertulis: -
metode IP - Prinsip dasar Metode IP Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami prinsip - Prinsip Chargebilitas Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
chargebilitas batuan dan nilainya. - Perbedaan resistivitas dan IP proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu membedakan metode IP dan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Resistivitas perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Mampu memproses data 1-D Teknik Pemprosesan Data Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu memproses data 2-D dan - Prosesing data 1-D Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
menggunakan software RES2DINV - Prosessing data 2-D Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
(RES2DINV) proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

119
kerjasama
11 - Mampu mengaplikasikan medote Aplikasi Metode Resistivtas Model : PBL 100 Testertulis: -
geolistrik dalam kasus-kasus dan IP Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
pembangunan dan lingkungan - Aplikasi metode resisitivtas Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mencari sumber daya alam dalam bidang pembangunan proses; Sekenario: pendapat secara
dengan metode IP dan lingkungan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Aplikasi metode IP dalam perkuliahan diskusi
Mencari sumber daya alam Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu menjelaskan isi penampang Teknik Interpretasi Model : PBL 100 Testertulis: -
resistivtas dan IP - Menginterpretasi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
pseudosection resistivitas presentasi mengungkapkan
dan IP Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu menjawab soal dengan quiz Model : PBL 100 Testertulis: -
benar Metode : Ujian Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: tutup pendapat secara
buku terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu memahami dan menjelaskan Praktikum 1-D dan 2-D Model : PBL 100 Testertulis: -
perpindahan elektroda setiap - Pengenalan susunan dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
konfigurasi. perpindahan elektroda Lapangan mengungkapkan
- Mampu melakukan pengukuran masing-masing konfigurasi. Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
lapangan dengan metode 1-D dan proses; Sekenario: Kuliah terbuka, kemampuan
menggunakan Alat Geolistrik 1-D Lapangan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

120
kerjasama
15 - Mampu menginterpretasi hasil Interpretasi Hasil Praktikum Model : PBL 100 Testertulis: -
lapangan 1-D dan 2-D lapangan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Menginterpretasi hasil 1-D presentasi mengungkapkan
dan 2-D Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

121
SEISMOLOGI
Mata Kuliah : Seismologi Semester: V_Wajib Kode: TGS 329 Sks: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: - Dr. rer.nat. Muksin, S.Si., M.Si., M.Phil.,Dr. Irwandi
Memahami konsep seismologi secara fisis serta mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip Teknik Geofisika untuk seismologi
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO)
secara berkelanjutan.
(1). Mahasiswa mampu memahami konsep dasar gelombang seismik
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO) (2). Mahasiswa mampu menentukan lokasi dan magnitude gempa
(3). Mahasiswa mampu membedakan jenis-jenis gempa dan fase-fase gelombang gempa
Konsep dasar gelombang seismik, penentuan lokasi dan magnitude gempa, jenis-jenis gempa, jenis-jenis gelombang gempa, dan
Deskripsi Mata Kuliah
aplikasi seismologi
(1). Shearer, P. (1999) Introduction to Seismology, Cambridge University Press
Daftar PustakaUtama
(2). Stein S. & Wysesson M. (2003) An Introduction to Seismology, Earthquakes, and Earth Structure, Blackwell Publishing
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang BahanKajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mahasiswa memahami topik-topik Pendahuluan & Kontrak Model : 100 Tes tertulis: -
perkuliahan, perkembangan dan Perkuliahan Metode : Ceramah dan Ketrampilan: -
penelitian dalam seismologi diskusi Afektif: tepat waktu
Pengenalan topik-topik penelitian Pendekatan: -
dalam seismologi Sekenario:
Membuat kesepakatan
perkuliahan
2 Mahasiswa mampu memahami plate Plate tektonik, sumber-sumber Model : TBL 100 Tes tertulis: -
tektonik gempa dan jenis-jenis gempa Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
Mahasiswa mampu menjelaskan diskusi mengungkapkan
sumber-sumber gempa Pendekatan: pendapat secara
Mahasiswa mampu membedakan Menyampaikan hasil-hasil terbuka, kemampuan
jenis-jenis gempa penelitian Sekenario: diskusi
Menyampaikan metode dan Afektif: tepat waktu,
hasil penelitian dosen tanggung jawab,
terkait topik kuliah kerjasama
3 Mahasiswa mampu menjelaskan cara Perkembangan seismometer Model : TBL 100 Tes tertulis: -
penentuan lokasi gempa Main tasks dalam seismologi Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
Mahasiswa mampu membedakan Penentuan lokasi gempa diskusi mengungkapkan
jenis-jenis magnitude gempa Penentuan berbagai jenis magnitude Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan

122
Sekenario: Menyampaikan diskusi
metode dan hasil penelitian Afektif: tepat waktu,
dosen terkait topik kuliah tanggung jawab,
kerjasama
4 Mahasiswa mampu memahami Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
konsep stress dan strain Stress dan Strain Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
diskusi mengungkapkan
Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
5 Mahasiswa mampu menentukan Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
solusi gelombang harmonik serta Solusi gelombang harmonik Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
refleksi dan transmisi gelombang Refleksi dan transmisi gelombang diskusi mengungkapkan
Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
6 Mahasiswa mampu menentukan Energi gelombang Model : TBL 100 Tes tertulis: -
energi gelombang dan memahami Normal mode dari string Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
normal mode dari string diskusi mengungkapkan
Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
7 Mahasiswa memahami konsep dasar Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
Hukum Snell dan aplikasinya dalam Hukum Snell Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
gelombang seismik Ray parameter dan slowness diskusi mengungkapkan
Mahasiswa mampu menentukan Ray Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
Parameter hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
8 Mampumenjelaskandanmenghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25
Semua materi yang telah diberikan Metode: ujian tertulis menghitung dan

123
Pendekatan: menjelaksan konsep-
Ketrampilanproses konsep yang telah
Sekenario: memberikan soal diajarkan sebelumnya
soal essay

9 Mahasiswa mampu memahami Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
persamaan gelombang seismik dan Persamaan gelombang seismik Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
gelombang planar Gelombang planar diskusi mengungkapkan
Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
10 Mahasiswa memahami konsep Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
gelombang spheris Gelombang spheris Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
Mahasiswa dapat membedakan Gelombang P dan S diskusi mengungkapkan
gelombang P dan S serta Energi Gelombang Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
menentukan energi gelombag hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
11 Mahasiswa mampu memahami Teori Dasar Gelombang Seismik Model : TBL 100 Tes tertulis: -
konsep pemantulan gelombang Pemantulan oleh interface Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
seismik dan konversi gelombang Koefisien pantul dan transmisi diskusi mengungkapkan
akibat pemantulan Konversi gelombang karena Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
pemantulan hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
12 Mahasiswa mampu membedakan Struktur bumi secara umum Model : TBL 100 Tes tertulis: -
fase-fase gelombang yang terekam Fase-fase gelombang berdasarkan kulit Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
dalam seismogram bumi diskusi mengungkapkan
Pendekatan: Menyampaikan pendapat secara
hasil-hasil penelitian terbuka, kemampuan
Sekenario: Mahasiswa diskusi
mendiskusikan jenis Afektif: tepat waktu,
bencana dan mitigasinya tanggung jawab,
kerjasama
13 Mahasiswa dapat memahami konsep Gelombang permukaan Model : PBL 100 Tes tertulis: -

124
gelombang permukaan dan Gelombang Rayleigh Metode: ujian tertulis Ketrampilan:
menentukan gelombang permukaan Gelombang Love Pendekatan: mengungkapkan
üada seismogram Ketrampilanproses pendapat secara
Sekenario: memberikan soal terbuka, kemampuan
soal essay diskusi
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
14 Mahasiswa dapat memahami konsep Dispersi dan attenuasi gelombang Model : TBL 100 Tes tertulis: -
dan sebab-sebab terjadi dispersi dan seismik Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
attenuasi gelombang seismik diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitianSekenario: diskusi
Presentasidandiskusi Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
15 Mahasiswa memahami aplikasi Aplikasi seismologi Model : TBL 100 Tes tertulis: -
gelombang seismik Earth imaging (seismic tomography) Metode : Ceramah dan Ketrampilan:
Penentuan karakteristik patahan diskusi mengungkapkan
Pendekatan: pendapat secara
Menyampaikanhasil- terbuka, kemampuan
hasilpenelitiandosen diskusi
Skenario: Afektif: tepat waktu,
Presentasidandiskusi tanggung jawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan UjianAkhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40
dengan benar Semuamateri yang telahdiberikan Metode: ujian tertulis menghitung dan
Pendekatan: menjelaksan konsep-
Keterampilanproses konsep yang telah
Sekenario: memberikan soal diajarkan sebelumnya
soal essay
Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi
Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

125
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI
Mata Kuliah : Meteorologi dan Klimatologi Semester: V_Wajib Kode: TGS 331 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Peer Group Geofisika Sain Kebumian
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep aplikasi Teknik Geofisika dan prinsip-prinsip ilmu Klimatologi dan Meteorologi
(1). Menjelaskan fenomena alam berdasarkan konsep-konsep Teknik Geofisika atmosfer
(2). Mata kuliah ini dirancang dan disusun untuk mengantarkan mahasiswa dalam arti yang luas dengan membahas berbagai
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO) topik yang berkaitan dengan ilmu Pengetahuan
(3) Teknik Geofisika atmosfer. lingkungan, cuaca dan iklim serta unsur-unsurnya meliputi iklim Indonesia dan
pancaran energi Matahari
(4). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Mata Kuliah Klimatologi dan Meteorologi mengajarkan tentang konsep atau aplikasi Teknik Geofisika atmosfer yang berlaku di
Deskripsi Mata Kuliah alam. Secara garis besar materi mata kuliah ini mencakup pengukuran, konsep gerak cuaca dan Iklim serta unsur-unsurnya,
Iklim Indonesia, suhu, udara, awan dan hujan serta radiasi Matahari
(1). William F Ruddiman, 2001. Earth Climate, Page 22-26 W.H Freman and company.
(2). Bayong Tjasyono, 1995. Klimatologi Umum, hal 1-38 Penerbit ITB
Daftar PustakaUtama
(3). Yuli Priyana. 2008. Pengantar Meteorologi dan Klimatologi (Diktat Kuliah) Tidak
Diterbitkan. Surakarta: Fak. Geografi UMS
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mampu menjelaskan Cuaca dan Iklim Pendahuluan Model : TBL 100 Tes tertulis: -
serta unsur-unsurnya Penjelasan tentang kontrak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
kuliah presentasi mengungkapkan
- Cuaca Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Iklim proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Radiasi surya menyampaikan teori diskusi
- suhu dan kelembaban perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- angin tanggung jawab,
- curah hujan kerjasama

2 Mampu menjelaskan iklim Indonesia Iklim Indonesia Model : TBL 100 Tes tertulis: -
Mampu menjelaskan dampak Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
perubahan iklim - ITCZ presentasi mengungkapkan
- El Nino, La Nina Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Pemanasan global proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Sebaran hujan-suhu menyampaikan teori diskusi

126
perkuliahan beserta Afektif: tepat waktu,
contohnya tanggung jawab,
kerjasama
3 Mampu menjelaskan unsur-unsur KLASIFIKASI IKLIM Model : TBL 100 Tes tertulis: -
iklim yang menunjukan pola Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
keragaman dan klasifikasi iklim. Iklim Matahari presentasi mengungkapkan
Mampu mengklasifikasi iklim secara Sistem Klasifikasi Koppen Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
spesifik yang didasarkan atas tujuan Sistem Klasifikasi Mohr proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
penggunaannya Sistem Klasifikasi Schmidt- menyampaikan teori diskusi
Klasifikasi iklim umumnya sangat Ferguson perkuliahan Afektif: tepat waktu,
spesifik yang didasarkan atas tujuan Sistem Klasifikasi Oldeman tanggung jawab,
penggunaannya Iklim Junghuhn kerjasama
4 Mampu melakukan klasifikasi iklim IKLIM DAN KEHIDUPAN Model : TBL 100 Tes tertulis: -
yang sering dipakai dalam berbagai MANUSIA Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
bidang kehidupan terutama bidang - Bidang Kesehatan presentasi mengungkapkan
pertanian, penerbangan, kelautan dan - Sektor pertanian Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
kesehatan - Bidang Penerbangan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Bidang Kelautan menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
5-6 Mampu memahami dan menjelaskan GANGGUAN IKLIM GLOBAL Model : TBL 200 Tes tertulis: -
dampak yang negatif akibat kejadian - Efek Rumah Kaca Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
ekstrim atau penyimpangan iklim - Definisi Efek Rumah Kaca presentasi mengungkapkan
Dapat meningkatkan kemampuan - Penyebab Terjadinya ERK Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
antisipasi akibat dampak perubahan - Pemanasan Global proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
iklim (Global Warming) menyampaikan teori diskusi
Mampu memahami pencemaran udara - Perubahan Iklim (Climate perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dalam rangka mitigasi dan edukasi Change) tanggung jawab,
bencana alam - Penipisan Lapisan Ozon kerjasama
(PPO)
- Deskripsi Umum El Nino dan
La Nina
- Pulau Panas (Heat Island
Effect)
- Pencemaran Udara
- Dampaknya Terhadap
Indonesia
7 Mampu menjelaskan klasifikasi dan Teknik Geofisika awan dan Model : TBL 100 Tes tertulis: -
pembentukan awan. hujan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Klasifikasi awan presentasi mengungkapkan
Penerapan kajian awan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara

127
Aerosol atmosfer proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Pembentukan dan tetes awan menyampaikan teori diskusi
dan hujan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Perbandingan tetes awan dan tanggung jawab,
hujan kerjasama
Pertumbuhan awan konvektif
8 Mampu menjelaskan dan menghitung Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 25
Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay
9-10 Mampu menyebutkan mekanisme Sirkulasi umum atmosfer Model : TBL 200 Tes tertulis: -
angin, sirkulasi atmosfer dan angin lokal Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menganalisis interaksi angin Mekanisme angin presentasi mengungkapkan
dan atmosfer Sirkulasi atmosfer meridional Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Sirkulasi atmosfer zonal proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Monsun menyampaikan teori diskusi
- Konveksi troposfer perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Angin Foehn tanggung jawab,
- Angin lokal kerjasama
- Aerojet
Interaksi atmosfer-laut dengan
gejala El-nino
11 Mampu menjelaskan dan ANGIN/PERGERAKAN Model : TBL 100 Tes tertulis: -
membedakan batasan dan peranan UDARA Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dari sistem pergerakan udara Sistem Pergerakan Udara presentasi mengungkapkan
Mampu menjelaskan macam macam Pergerakan Udara Secara Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
angin Umum proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Pergerakan Udara Lokal menyampaikan teori diskusi
Angin Muson perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Angin Passat tanggung jawab,
Angin Siklon/ Antisiklon kerjasama
Angin Fohn
Daerah Konvergensi Antar
Tropis
12-13 Mampu menjelaskan HIDRO METEOROLOGI Model : TBL 200 Tes tertulis: -
Hidrometeorologi dan segala macam Kelembaban Udara Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
bentuk air (H2O) dalam atmosfer. Ukuran kelembaban udara presentasi mengungkapkan
Mampu memahami bentuk H2O dalam Sebaran kelembaban Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
udara Penguapan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu menjelaskan jenis jenis awan Awan menyampaikan teori diskusi

128
dan perbedaan Awan Cumulus perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Mampu menjelaskan pengertian hujan Awan Stratus tanggung jawab,
dan tipe -tipe hujan Awan Cirrus kerjasama

Hujan
Pengertian Hujan
Tipe Hujan
Distribusi Hujan
Sifat dan Bentuk Hujan
13 Mampu menyebutkan pengertian Fluktuasi suhu tanah Model : TBL 100 Tes tertulis: -
penjalaran suhu dalam tanah. - Penjalaran suhu di dalam Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menjelaskan suhu maksimum tanah presentasi mengungkapkan
dan minimun serta redamannya. - Persamaan suhu tanah Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Sifat fisis tanah, suhu proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
maksimum dan minimum menyampaikan teori diskusi
- Hubungan kapasitas panas perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dengan unsur tanah tanggung jawab,
- Hubungan suhu tanah kerjasama
dengan tanaman
- Kedalaman redaman
14 Mampu mengetahui dan menyebutkan Massa Udara Model : TBL 100 Tes tertulis: -
definisi massa udara, besaran fisisnya Pengidentifikasian massa Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
serta pengaruhnya terhadap atmosfer. udara presentasi mengungkapkan
Mampu membedakan identifikasi dan Penggolongan massa udara Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
definisi massa udara. Daerah konvergensi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
intertropis menyampaikan teori diskusi
Front perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
15 Mampu menjelaskan dan menghitung PENERIMAAN PANAS BUMI Model : TBL 100 Tes tertulis: -
Perpindahan energi kalor OLEH MATAHARI Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Mampu menjelaskan hubungan Radiasi Matahari (Pancaran presentasi mengungkapkan
Intensitas pancaran surya pada suatu Surya) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
saat dan tempat tertentu Faktor yang Mempengaruhi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu memahami pemantulan di Insolasi menyampaikan teori diskusi
permukaan bumi (albedo) disebut Pancaran bumi dan Atmosfer perkuliahan Afektif: tepat waktu,
radiasi global (global radiation). Intensitas Surya Di tanggung jawab,
Mampu menjelaskan radiasi langsung Permukaannya kerjasama
(direct radiation) dan radiasi tidak Faktor-faktor Astronomis
langsung (indirect radiation). Transparansi atmosfer.

16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40

129
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

130
KOMPUTASI GEOFISIKA
Mata Kuliah : Komputasi Geofisika Semester: V_Wajib Kode: TGS 333 Sks: 4 (3-1)
Program Studi : Strata 1 (S1) Teknik Geofisika Dosen: Dr. Nazli Ismail, Dr.rer.nat Muksin
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai prinsip dan aplikasi Teknik Geofisika Teknik Geofisika komputasi
(1). Mampu menuliskan dan melakukan kompilasi program dengan menggunakan salah satu bahasa pemograman seperti
Fortran 90 atau Matlab untuk perhitungan komputasi dan numerik dalam Teknik Geofisika.
(2). Memahami konsep dan mampu menuliskan program untuk iterasi aljabar linier seperti dekomposisi matrik LU,
Eigenvalues, Norms, metode Jacobi, Gauss-Seidel.
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO)
(3). Memahami konsep dan mampu menuliskan program untuk mencari akar-akar persamaan, optimisasi, dan kurva fitting.
(4). Memahami konsep dan mampu menuliskan program untuk persamaan beda hingga.
(5). Memahami konsep dan mampu menuliskan program untuk perhitunganFastFourierTransform (FFT).
(6). Mampu membuat program (coding) untuk mempresentasikan hasil-hasil komputasi dan numerik dalam Teknik Geofisika
secara visual grafis dan animasi sederhana.
Mata kuliah Komputasi geofisikamengajarkan konsep-konsep dasar komputasi dan numerik dengan menggunakan salah satu
bahasa pemograman seperti Fortran 90 atau Matlab. Materi yang diajarkan dalam mata kuliah Komputasi geofisikaterdiri dari
dua bagian. Pada bagian pertama mahasiswa diajarkan dasar-dasar bahasa pemograman (Fortran 90 atau Matlab) yang
meliputi variablesanddeclarations, konstruksi programcontrol, prosedur-prosedurdan struktur program dan subprogram,
program intrinsic, file-file eksternal dan format output, serta allocatable, assumed-shape, dan automatic arrays. Pada bagian
Deskripsi Mata Kuliah kedua, mahasiswa diajarkan teknik penulisan bahasa pemrograman dan kompilasi program untuk beberapa contoh
perhitungan sederhana seperti iterasi aljabar linier,dekomposisi matrik LU, Eigenvalues, Norms, metode Jacobi, Gauss-Seidel.
Pada mata kuliah ini juga diajarkan cara membuat program untuk mencari akar-akar persamaan, optimisasi, kurva fitting,
persamaan beda hingga dan FastFourierTransform (FFT).Berdasarkan teknik-teknik komputasi dan numerik tersebut,
mahasiswa juga diajarkan konsep-konsep dan teknik penulisan (coding) untuk pemrograman visual grafis dan animasi hasil
perhitungan.
(1). Metcalf, M. and Reid, J., 2002. FORTRAN 90/95. Second edition, Oxford University Press.
(2). Chapman, S.2004. FORTRAN 90/95 for Scientists and Engineers, McGraw Hill.
Daftar Pustaka Utama (3). Giordano, N.J.,1997. Computational physics, Prentice-Hall, Upper Saddle River NJ.
(4). Garcia, A.L., 2000. Numerical methods for physics, 2nd edition,Prentice-Hall, UpperSaddle River NJ
(5). Klein, A. and Godunov, A. 2006. Introductory Computational Physics. Cambridge University Press
Mata Kuliah Syarat Pengantar TIK
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mampu menjelaskan tentang Pendahuluan Model : TBL Tes tertulis: -
fungsi komputasi dan numerik Penjelasan tentang kontrak Metode : diskusi kelompok, 120 Ketrampilan:
dalam penyelesaian masalah- kuliah presentasi, latihan mengungkapkan

131
masalah dalam ilmu Teknik - Komputasi dan numerik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Geofisika. dalam Teknik Geofisika proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menyebutkan beberapa - Bahasa-bahasa pemograman menyampaikan teori diskusi,
bahasa pemograman yang Dasar-dasar pemograman perkuliahan kemampuan menulis.
digunakan dalam Teknik Geofisika Fortran 90 Afektif: tepat waktu,
komputasi. - FORTRAN 90 tanggung jawab,
- Mampu menuliskan dan kompilasi - Compiler kerjasama
program sederhana dalam bahasa - Format coding
FORTRAN 90.
2 - Mampu membedakan jenis Jenis-jenis variabel dan Model : TBL Tes tertulis: -
bilangan integer, real, dan declaration Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
120
kompleks - Floatingpointnumbers presentasi, latihan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan jenis - Integers Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
logicalvariables - Bilangan kompleks proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan variabel - Logical variables menyampaikan teori diskusi, kemampuan
character dan characterstring - Characters dan perkuliahan menulis
- Mampu menjelaskan bentuk characterstrings Afektif: tepat waktu,
arrays, parameter dan - Arrays tanggung jawab,
kindtypeparameter - Kosntanta (parameter) kerjasama
- Mampu menuliskan deklerasi dan kindtypeparameter
untuk berbagai jenis variabel.
Praktikum 1
Modul: membuat program Model:PBL
150
sederhana menggunakan Ketrampilan:membuat
bahasa Fortran program sederhana
3 - Mampu menuliskan program Kontruksi programcontrol Model : TBL Tes tertulis: -
dengan statement if - Pencabangan dengan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu membedakan berbagai statement if presentasi, latihan. mengungkapkan
bentuk logicalexpression. - Kontruksi pilihan case Pendekatan: Ketrampilan pendapat, diskusi, dan
120
- Mampu menuliskan perintah untuk - Loop proses; Sekenario: kemampuan menulis
pilihan case. - Statement “do” menyampaikan teori Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan perintah loop - Statement “goto” perkuliahan tanggung jawab,
do dan goto. kerjasama
4 - Mampumenjelaskan bentuk-bentuk Program dan sub-program Model : TBL Tes tertulis: -
program, sub-program, subroutine, - Subroutine Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan functions. - Function presentasi, latihan mengungkapkan
- Mampu membuat dan memanggil - Commonblocks Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
program subroutine. - Modules proses; Sekenario: 120 terbuka, kemampuan
- Mampu membuat dan memanggil menyampaikan teori diskusi,
program function. perkuliahan Kemampuan menulis
- Mampu membuat variabel global Afektif: tepat waktu,
menggunakan commonblocks. tanggung jawab,

132
- Mampu membuat modules kerjasama
5 - Mampu menjelaskan berbagai Intrinsic procedures Model : TBL Tes tertulis: -
fungsi intrinsic. - Fungsi matematika Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menggunakan berbagai - Fungsi type conversion presentasi 120 mengungkapkan
fungsi matematika - Fungsi manipulasi bit Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengubah data - Fungsi character and proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menggunakan fungsi-fungsi string menyampaikan teori diskusi
konversi - Fungsi vector, matrix, dan perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menyebutkan berbagai array tanggung jawab,
fungsi manipulasi bit - Subroutine untuk kerjasama
- Mampu menyebutkan beberapa Program timing
fungsi untuk character dan string
- Mampu menggunakan fungsi untuk Praktikum 2
vektor, matriks, dan array. Modul: membuat program
- Mampu menggunakan subroutine sederhana menggunakan Ketrampilan:membuat
program timing untuk bahasa Fortran (membuat 150 program sederhana
meringankan program-program subroutine)
besar.
6 - Mampu membuat program untuk File-file eksternal dan Model : TBL Tes tertulis: -
membuka file-file eksternal format output Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu membuat perintah untuk - Openfiles presentasi, latihan mengungkapkan
mengubah format output - Formatstatements Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi, kemampuan
perkuliahan menulis
100 Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
Praktikum 3
Modul: membuat program
sederhana menggunakan Ketrampilan:membuat
bahasa Fortran (membuka program sederhana
file)
7 - Mampu menggunakan perintah Allocatable, assumed-shape, Model : TBL Tes tertulis: -
allocatablearray, assumed-shape dan automatic arrays Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
array, danautomatic arrays untuk - Allocatable, presentasi, latihan mengungkapkan
mengubah ukuran matriks - assumed-shape, Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- automatic arrays proses; Sekenario: 120 terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi, kemampuan
perkuliahan menulis
Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,

133
kerjasama

8 Mampu menjelaskan,menuliskan Ujian Tengah Semester Model : PBL Tes tertulis: 25


program, dan menghitung Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung,
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan, dan
proses 100 menulis program untuk
Sekenario: memberikan konsep-konsep yang
soal soal essay dan praktek telah diajarkan
sebelumnya
9 - Mampumenjelaskan jenis dan sifat Matrik Model : TBL Tes tertulis: -
matrik - Matrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
120
- Mampu melakukan operasi dalam - Sifat, jenis dan operasi presentasi mengungkapkan
matrik matrik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu melakukan pemograman - Pemograman dengan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
untuk matrik matrik menyampaikan teori diskusi
- Mampu melakukan operasi matriks - Operasi matrik dalam perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dalam bahasa pemograman pemograman tanggung jawab,
kerjasama

Praktikum 4
Modul: membuat program
150
sederhana menggunakan
bahasa Fortran (matrik)
10 - Mampu menuliskan algoritma Penyelesaian sistem linear Model : TBL Tes tertulis: -
untuk menyelesaikan sistem linear - Eliminasi Gauss Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menyelesaikan sistem - Dekomposisi matrik LU presentasi mengungkapkan
linear dengan eliminasi Gauss - Matrik invers Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menyelesaikan persoalan - Determinan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
eleminasi Gauss dengan - Sistem tridiagonal menyampaikan teori diskusi
dekomposisi matrik LU persamaan linear perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan algoritma - Interpolasi spline tanggung jawab,
120
untuk matrik invers dan kerjasama
determinan
- Mampu menuliskan program
sistem tridiagonal untuk
penyelesaian persamaan linear
- Mampu menuliskan program untuk
solusi persamaan linear dengan
interpolasi spline
11 - Mampu menyelesaikan persamaan Metode-metode iteratif Model : TBL 120 Tes tertulis: -
linear dengan metode-metode -Metode Jacobi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
iteratif - Metode Gauss-Seidel presentasi mengungkapkan

134
- Mampu menuliskan algoritma - MetodeSuccessiveover- Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
untuk metode Jacobi relaxation proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menuliskan algoritma untuk Metode conjugategradient menyampaikan teori diskusi
metode Gauss-Seidel perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan algoritma untuk tanggung jawab,
metode Successiveover-relaxation Praktikum 5 kerjasama
- Mampu menuliskan algoritma untuk Modul: membuat program 150
metode conjugategradient sederhana menggunakan
- bahasa Fortran (metode
iteratif)
12 - Mampu menjelaskan Eigensystems Model : TBL Tes tertulis: -
permasalahan-permasalahan - permasalahan- Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
eigenvalue. permasalahan eigenvalue presentasi mengungkapkan
- Mampu menuliskan algoritma - Metode Jacobi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
penyelesaian secara langsung - Metode Householder proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
permasalahan eigenvalue dengan untuk tridiagonalisasi menyampaikan teori diskusi
menggunakan metode rotasi Jacobi - Diagonalisasi dari matrik perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan algoritma tridiagonal tanggung jawab,
penyelesaian secara langsung - Metode power 120 kerjasama
permasalahan eigenvalue dengan - Aplikasi untuk osilator
menggunakan metode Householder harmonik 1D

Praktikum 6
Modul: membuat program
sederhana menggunakan
bahasa Fortran
13 - Mampumenyelesaikan perhitungan Perhitungan akar-akar Model : TBL Tes tertulis: -
untuk mencari akar-akar persamaan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
persamaan - Metode iteratif presentasi mengungkapkan
- Mampu menuliskan algoritma - Metode bisection Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
untuk perhitungan akar-akar - Metode Newton-Raphson proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
persamaan - Metode Secant menyampaikan teori diskusi
120
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
Praktikum 7 kerjasama
Modul: membuat program
sederhana menggunakan
bahasa Fortran
14 - Mampu menjelaskan konsep Persamaan Beda Hingga Model : TBL Tes tertulis: -
persamaan diferensi yang - Persamaan diferensial biasa Metode : diskusi kelompok, 120 Ketrampilan:
digunakan dalam metode - Metode beda hingga presentasi mengungkapkan

135
- Mampu menuliskan algoritma - Pengembangan algoritma Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
untuk metode beda hingga Euler (metode order tinggi) proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menuliskan algoritma - Metode predictor-corector menyampaikan teori diskusi
untuk metode order tinggi perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu menuliskan algoritma tanggung jawab,
untuk metode predictor-corector. Praktikum 8 kerjasama
Modul: membuat program
sederhana menggunakan
bahasa Fortran
15 - Mampu menuliskan algoritma Fast Fourier Transform Model : TBL Tes tertulis: -
untuk perhitungan - Transformasi Fourier dari Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
FastFourierTransform (FFT). discrete time series presentasi mengungkapkan
- Mampu menuliskan algoritma - Perhitungan bagian real dan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
untuk visualisasi perhitungan Fast imajiner transformasi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Fourier Transform Fourier menyampaikan teori diskusi
- Perhitungan power spectrum perkuliahan Afektif: tepat waktu,
120 tanggung jawab,
kerjasama

Praktikum 9
Modul: membuat program
sederhana menggunakan
bahasa Fortran
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menghitung dan
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaksan konsep-
100
proses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

136
PENGINDERAAN JAUH

Semester: VI_Wajib Kode: TGS 328 SKS: 2(2-0)


Mata Kuliah : Penginderaan Jauh
Program Studi : Strata (S1) Teknik Geofisika Dosen: Tim dosen bidang geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai tentang perkembangan teknologi pengineraan jauh, teori dasar, processing, serta interpretasi data.
Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu menjelaskan tentang prinsip-prinsip dasar penginderaan jauh dan
Capaian Pembelajaran
aplikasinya. Menjelaskan tentang cara-cara memperoleh, memproses, menampilkan dan menganalisa citra digital sesuai dengan
Mata Kuliah (CLO)
kebutuhan. Memanfaatkan data, teknik-teknik, metode dan aplikasi dari penginderaan jauh untuk memenehi sumber daya alam
dan lingkungan
Matakuliah ini mengenalkan dan menjelaskan tentang prinsip-prinsip geofisika yang dipakai dalam penginderaan jauh, teknik
fotografi udara, photogramentry, jenis sensor yang digunakan untuk memonitor bumi dan permukaannya, paket dan platform
Deskripsi Mata Kuliah
sensor, distribusi data setelit, analisa citra RADAR dan LIDAR, aplikasi penginderaan jauh dalam pemetaan geologi, hidrology,
kelautan, polusi dan ekplorasi sumber daya alam.
11. Schowengerdt, R.A., 2006. Remote sensing: models and methods for image processing. Academic press.
Daftar Pustaka Referensi 12. Jensen, J.R., 2009. Remote sensing of the environment: An earth resource perspective 2/e. Pearson Education India.
13. Campbell, J.B. and Wynne, R.H., 2011. Introduction to remote sensing. Guilford Press.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 25% ; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Penginderaan Jauh 100 terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan dasar – dasar Sejarah dan Cakupan Remote Model : PBL Testertulis: -
penggunaan penginderaan jauh Sensing Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
100
- Mampu menjelaskan persamaan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dasar dalam penginderaan jauh - Definisi Penginderaan Jauh proses; pendapat secara

137
- Sejarah Perkembangan Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
Penginderaan Jauh teori perkuliahan diskusi
- Konsep Dasar Penginderaan Afektif: tepatwaktu,
Jauh tanggungjawab,
- Contoh Penggunaan kerjasama
Penginderaan Jauh
3 - Mampu menjelaskan prinsip kerja Radiasi elektromagnetik Model : PBL Testertulis: -
radiasi elektromagnetik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui klasifikasi spektrum EM - Spektrum EM presentasi, tugas mengungkapkan
- Mengetahui proses interaksi - Klasifikasi spektrum EM Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
gelombang EM dengan atmosfir dan - Hukum radiasi proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
permukaan - Interaksi dengan atmosfir dan menyampaikan teori diskusi
permukaan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Memahami fungsi sensor fotografik Sensor Fotografik Model : PBL Testertulis: -
untuk penginderaan jauh - Camera udara Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Tipe-tipe kamera udara presentasi, tugas mengungkapkan
- Films Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Geometri foto udara proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
- Fotogrametri menyampaikan teori diskusi
- Sumber foto udara perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Memahami penggunaan data digital Data digital Model : PBL Testertulis: - -
dan pemrosesan data digital - Gambar elektronik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Sensitivitas spektral presentasi, quis mengungkapkan
- Data digital Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Perlengkapan untuk analisis proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
digital menyampaikan teori diskusi
- Software pemrosesan image perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu melakukan interpretasi Interpretasi Image Model : PBL Testertulis: -
image - Strategi interpretasi Metode : diskusi, 100 Ketrampilan:
- Informasi kolateral presentasi, tugas mengungkapkan

138
- Skala rating Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Region fotomorfik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Kalkulasi skala image menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu memahami prinsip land Land Observation Satellites Model : PBL Testertulis: -
observation satellites dan jenis - Satelit RS Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
datanya - Landsat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Sistem landsat proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori 100 terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
100
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami prinsip dan Microwave Aktif Model : PBL Testertulis: -
klasifikasi microwave aktif - Radar image Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Panjang gelombang presentasi, tugas mengungkapkan
- Radar penetrasi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Polarisasi proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
- Sistem real aperture menyampaikan teori diskusi
- Sistem sintetik apertur perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Interpretasi radar tanggungjawab,
- Radar satelit imaging kerjasama
10 - Mampu memahami prinsip dan Radiasi termal Model : PBL Testertulis: -
klasifikasi radiasi termal - Detektor termal Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Radiometri presentasi, tugas mengungkapkan
100
- Radiometer microwave Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Thermal scanners proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Geometri thermal image menyampaikan teori diskusi

139
- Landsat thermal channel perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu proses melakukan Preprocessing Model : PBL Testertulis: -
preprocessing data - Ekstraksi fitur Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Prosessing radiometrik presentasi, tugas mengungkapkan
- Image matching Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Koreksi geometrik proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
- Map projection menyampaikan teori diskusi
- Fusi data perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 - Mampu memahami klasifikasi image Klasifikasi Image Model : PBL Testertulis: -
- Klasifikasi supervisi Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Klasifikasi unsupervisi presentasi, tugas mengungkapkan
- Data ancillary Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Clustering fuzzy proses; Sekenario: 100 terbuka, kemampuan
- Klasifikasi kontekstual dan menyampaikan teori diskusi
berorientasi objek perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu memahami prinsip Hypectral remote sensing Model : PBL Testertulis: -
hypectral remote sensing dan - Spektroskopi Metode : diskusi, Ketrampilan:
pemrosesan - Hyperspectral RS presentasi, tugas mengungkapkan
- Airbone visible/IR imaging Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
spektrometer proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Image cube, spektral menyampaikan teori 100 diskusi
libraries, matching, mixing perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
analysis, spektral angle tanggungjawab,
mapping kerjasama

14 - Mampu memahami aplikasi Aplikasi Model : PBL Testertulis: -


penggunaan penginderaan jauh - Pengenalan Sistem Informasi Metode : diskusi, Ketrampilan:
100
dalam beberapa studi kasus Geografis presentasi, tugas mengungkapkan
- Aplikasi geologi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara

140
- Urban and land use proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Aplikasi vegetasi menyampaikan teori diskusi
- Studi regional perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mampu memahami pemahaman - Transformasi wavelet Model : PBL Testertulis: -
transfomrasi wavelet,operasi dasar, - Operasi dasar Metode : diskusi, Ketrampilan:
kegunaan dan aplikasi - Macam-macam wavelet, presentasi, tugas mengungkapkan
kegunaan dan aplikasi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
100
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan 100 yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

141
GEOFISIKA KEBENCANAAN
Mata Kuliah : Geologi Kebencanaan Semester : VI_Wajib Kode: TGS 330 SKS: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim dosen bidang geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan aplikasi dan peran geofisika terhadap kebencanaan
Capaian Pembelajaran
Menjelaskan berbagai peristiwa bencana dan geohazard dalam kaitannya dengan aplikasi dan peran ilmu geofisika, serta
Mata Kuliah (CLO)
menerapkannya dalam keadaan riil.

Sejarah kebencanaan di Indonesia dan dunia, definisi dan konsep bencana, bencana alam, dasar-dasar seismologi, soil
engineering, geofisika dekat permukaan (near surface geophysics), gempa bumi dan berbagai dampaknya, mitigasi dan
Deskripsi Mata Kuliah managemen bencana, bencana alam, bencana tsunami, bencana gunung api, bencana tanah longsor, dan bencana perubahan
iklim

1. Kasara K., Earthquake mechanics


2. Kiyoo Mogi, Earthquake Prediction
3. Lowrie, W., Fundamentals of Geophysics
Daftar Pustaka Referensi 4. A.K. Chopra, Dynamics of Structures-Theory and application to Earthquake Engineering, PHI, 1997.
5. D.J. Dowrick, Earthquake Resistant Design: for engineers and architects, John Wiley and Sons, 1987.
6. Kramer, S. L., ―Geotechnical Earthquake Engineering‖, Pearson Education.
7. K. Moggi; 1985: Earthquake Prediction, Academic Press, 355 pp.

Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Tinggi


Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 30 % ; Quis : 10%; UTS : 20 %; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Geologi Struktur terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama

142
2 - Mampu menjelaskan sejarah dan - Sejarah kebencanaan Model : PBL 100 Testertulis: -
perkembangan Geologi Struktur - Sejarah bencana di Indonesia Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Sejarah bencana di dunia Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan prinsip dasar Definisi dan Konsep Model : PBL 100 Testertulis: -
mekanika batuan Kebencanaan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan jenis-jenis presentasi, tugas mengungkapkan
mekanika batuan - Bencana alam Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu membedakan tegangan dan - Bencana non alam proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
tarikan - Berbagai penyebab bencana menyampaikan teori diskusi
- Bencana geologi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Bencana meteorology dan tanggungjawab,
klimatologi kerjasama
4 - Mampu menjelaskan unsur struktur Dasar-dasar Seismologi Model : PBL 100 Testertulis: -
secara geometri - Pengertian Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu memahami tentang struktur - Gelombang seismik presentasi, quis mengungkapkan
bidang dan struktur garis - Seismometer Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mendeskripsikan suatu - Seismogram proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
struktur bidang menyampaikan teori diskusi
- Mampu mengukur suatu struktur perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
bidang tanggungjawab,
- Mampu memahami problema tiga kerjasama
titik
- Mampu menyelesaikan soal struktur
bidang dengan metoda grafis dengan
proyeksi ortografi

5 - Mampu mendeskripsikan suatu Soil Engineering Model : PBL 100 Testertulis: -


struktur garis - Faktor-faktor alam, dan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu mengukur suatu struktur formasi tanah presentasi, tugas mengungkapkan
garis - Struktur tanah dan jenis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara

143
- Mampu membedakan arah, tanah proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
penunjuman, dan pitch - Permeabilitas dan porositas menyampaikan teori diskusi
- Mampu menentukan kedudukan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
garis pada suatu bidang tanggungjawab,
- Mampu menyelesaikan contoh soal kerjasama
problem struktur garis

6 - Mampu memahami tentang Geofisika Dekat Permukaan Model : PBL 100 Testertulis: -
ketebalan suatu lapisan - Seismik tomografi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mengukur ketebalan suatu - Gelombang seismic Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
lapisan (permukaan, refleksi dan proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu mengukur ketebalan refraksi) menyampaikan teori terbuka, kemampuan
terhadap lereng - Resistivitas batuan, perkuliahan diskusi
- Mampu mengukur ketebalan yang - Karakterisasi batuan dekat Afektif: tepatwaktu,
tegak lurus permukaan tanggungjawab,
- Mampu memahami tentang - Permeabilitas magnetik dan kerjasama
kedalaman suatu lapisan permitivitas listrik (georadar)
- Mampu menghitung kedalaman
suatu lapisan

7 - Mampu memahami proyeksi Reviewe materi dan Model : PBL 100 Testertulis: -
stereografi Pembahasan Tugas-Tugas Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menggunakan jaring - Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
stereografi meridional (Wulf Net) - proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menggambar struktur menyampaikan teori terbuka, kemampuan
bidang dan struktur garis pada jaring perkuliahan diskusi
Wulf Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan beberapa tanggungjawab,
problem struktur dengan proyeksi kerjasama
stereografi

8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan

144
soal soal essay
9 - Mampu menyelesaikan beberapa Gempa Bumi Model : PBL 100 Testertulis: -
problem struktur perputaran bidang - Pengertian gempa bumi Metode : diskusi Ketrampilan:
dengan proyeksi stereografi - Prediksi gempa bumi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan prinsip - Kasus-kasus gempa bumi proses; Sekenario: pendapat secara
proyeksi sama-luas menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menentukan kutub suatu perkuliahan diskusi
bidang Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan geometri tanggungjawab,
struktur dengan proyeksi kutub kerjasama

10 - Mampu mendefinisikan sesar Bencana Alam Model : PBL 100 Testertulis: -


- Mampu menjelaskan anatomi sesar - Definisi bencana Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu membedakan pergeseran - Jenis-jenis bencana Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
relatif semu dengan pergeseran - Berbagai kasus Bencana proses; Sekenario: pendapat secara
relatif sebenarnya menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan bagian-bagian perkuliahan diskusi
sesar Afektif: tepatwaktu,
- Mampu mengklasifikasikan sesar tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu menjelaskan sesar translasi Mitigasi dan Managemen Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan geometri sesar Bencana Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu menyelesaikan persoalan - Pra bencana Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
geometri sesar dengan metode - Saat bencana proses; Sekenario: pendapat secara
orthografi - Pasca bencana menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menyelesaikan persoalan - perkuliahan diskusi
geometri sesar dengan metode Afektif: tepatwaktu,
stereografi tanggungjawab,
kerjasama
12 - Mampu menjelaskan sesar rotasi Berbagai Kasus Bencana Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menyelesaikan persoalan - Bencana tsunami Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
geometri sesar rotasi - Bencana gunung api presentasi mengungkapkan
- Berbagai contoh kasus Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,

145
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu memahami dan menjelaskan Berbagai Kasus Bencana Model : PBL 100 Testertulis: -
lipatan - Bencana tanah longsor Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu mendeskripsikan geometri - Bencana meteorology dan presentasi mengungkapkan
pada lipatan klimatologi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengklasifikasikan lipatan - Berbagai contoh kasus proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan isogon menyampaikan teori diskusi
- Mampu mengklasifikasikan isogon perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu mengkonstruksikan tanggungjawab,
penampang lipatan sejajar kerjasama
- Mampu mengkonstruksikan lipatan
tak sejajar

14 - Mampu menganalisa struktur Presentasi Tugas Model : PBL 100 Testertulis: -


geologi - Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu menyajikan data geologi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
struktur proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menganalisa lipatan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mampu menganalisa struktur sesar Reviewe materi dan Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan sesar dan Pembahasan Tugas-Tugas Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
struktur penyertanya presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan metoda hukum Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dihedral proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami beberapa konsep menyampaikan teori diskusi
dalam interpretasi struktur perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menyelesaikan geometri tanggungjawab,
dalam penentuan pergerakan sesar kerjasama

16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan

146
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

147
METODELOGI PENELITIAN

Mata Kuliah: Metode Penelitian Semester: VI_Wajib Kode: TGS 332 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Semua Peer Group
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Ketrampilan khusus
(1). Menguasai konsep dasar metode penelitian,
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2). Mampu menguasai langkah-langkah penelitian
(3). Mampu merancang sebuah rencana penelitian (draft proposal penelitian)
Mata kuliah Metode penelitian dimaksudkan untuk memberikan pemahaman dan penguasaan tentang konsep dasar metode
Deskripsi Mata Kuliah penelitian, menguasai langkah-langkah penelitian dan mampu menyusun karya ilmiah berupa rencana penelitian (draft
proposal penelitian), serta mampu mempresentasikan rencana penelitian yang telah disusun.
(1). Sugiyono,Prof.Dr, 2013, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Cetakan Ke-9, Alfabeta, Bandung.
Daftar PustakaUtama (2). Dantes, Nyoman, Prof. Dr, 2012, Metode Penelitian, Penerbit Andy, Yogyakarta
(3). Tim Penyusun ,2010, Panduan PenulisanTugas Akhir Program Sarjana FT, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 20%; Quis 10% UTS : 25%; Presentasi 10%; UAS : 35%
Bahan Kajian Waktu Bobot Nilai
Minggu Kemampuan Akhir Yang Kreteria Penilaian
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mampu menjelaskan tentang Kontrak Perkuliahan Model : TBL 100 Tes tertulis: - Tugas : 5
Pengertian Motode Penelitian Pendahuluan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan Jenis-jenis - Pengertian Metode Penelitian presentasi mengungkapkan
metode Penelitian - Jenis-jenis Metode Penelitian Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu menjelaskan pengertian - Pengertian dan Perbedaan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan Perbedaan Penelitian Penelitian Kuantitatif dan menyampaikan teori diskusi
Kuantitatif dan Kualitatif Kualitatif perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan perbedaan Langkah-langkah penelitian: Model : TBL 100 Tes tertulis: -
masalah dan rumusan masalah - Masalah Penelitian Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
penelitian - Perbedaan Masalah dan presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan bentuk- Rumusan Masalah Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
bentuk rumusan masalah - Bentuk-bentuk Rumusan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
penelitian Masalah Penelitian menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan dan Langkah-langkah penelitian: Model : TBL 100 Tes tertulis: -

148
mengetahui perbedaan variable - Pengertian Variabel dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan parameter penelitian Parameter Penelitian presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan macam- - Macam-macam variabel Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
macam variabel penelitian penelitian proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan bentuk- - Bentuk-bentuk Paradigma menyampaikan teori diskusi
bentuk paradigma penelitian Penelitian perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan pengertian Langkah-langkah penelitian: Model : TBL 100 Tes tertulis: -
dan kegunaan teori - Pergertian Teori Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan - Langkah-langkah deskripsi presentasi mengungkapkan
menerapkan langkah-langkah Teori Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
pendeskripsian teori Literasi Informasi/Cara proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Sitasi Teori dan Hasil menyampaikan teori diskusi
Penelitian Orang Lain perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
5 - Mampu memahami proses Langkah-langkah penelitian: Model : TBL 100 Tes tertulis: -
penyusunan kerangka berfikir - Proses Penyusunan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan pengertian Kerangka Berfikir presentasi mengungkapkan
dan bentuk-bentuk hipotesis - Pengertian hipotesis Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu merumuskan hipotesis dari Bentuk-bentuk hipotesis proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
proses kerangka berfikir menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
6 - Mampu merumuskan metodologi Langkah-langkah penelitian: Model : TBL 100 Tes tertulis: - - Tugas: 5
penelitian dalam draft proposal - Perumusan Metodologi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan: - Quis: ujian
penelitian Penelitian presentasi mengungkapkan tulis: 13;
- Mampu menjawab pertanyaan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara Sikap:2
dengan benar Quis proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan dan Afektif: tepat waktu,
memberikan soal essay tanggung jawab,
kerjasama
7 - Mampu merumuskan satu Penyusunan Rencana Model : TBL 100 Tes tertulis: - Tugas: 10
topik/judul rencana penelitian Penelitian (proposal Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
(proposal penelitian penelitian) presentasi mengungkapkan
- Mampu menguraikan Latar - Rencana penlitian disusun Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
belakang masalah, perumusan berdasarkan buku Panduan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
masalah, tujuan dan manfaat PenulisanTugas Akhir menyampaikan teori diskusi
penelitian serta merancang Program Sarjana FT. perkuliahan Afektif: tepat waktu,

149
prosedur penelitian tanggung jawab,
kerjasama
8 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: - UTS: ujian
benar Semua materi (materi Metode : ujian tertulis menjelaksan konsep- tulis: 18;
pertemuan 1-7) yang telah Pendekatan: Ketrampilan konsep yang telah sikap: 2
diberikan proses diberikan
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami metode Tahap akhir langkah- Model : TBL 100 Tes tertulis: -
pengumpulan dan pengolahan data langkah penelitian: Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
penelitian - Pengumpulan dan presentasi mengungkapkan
- Mampu memhami metode analisa Pengolahan Data Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
data - Analisa Data proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami metode - Merumuskan Kesimpulan menyampaikan teori diskusi
merumuskan kesimpulan dan dan Saran perkuliahan Afektif: tepat waktu,
saran - Pembuatan Laporan tanggung jawab,
- Mamapu memahami metode kerjasama
pembuatan laporan
10-15 - Mampu mempresentasikan Mempresentasikan rencana Model : TBL 600 Tes tertulis: - - Tugas: 5
rencana penelitian (draft proposal penelitian Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan: - Presentasi:
penelitian) yang telah disusun. presentasi mengungkapkan Paparan: 18;
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara sikap: 2
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: - UAS: ujian
benar - Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menjelaksan konsep- tulis: 23;
diberikan Pendekatan: Ketrampilan konsep yang telah sikap: 2
proses diberikan
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6)
menyimpulkan

150
METODE ELEKTROMAGNETIK

Mata Kuliah : Metode Elektromagentik Semester : VI_Wajib Kode: TGS 334 SKS: 3 (2-1)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim dosen bidang geosains
Menguasai tentang perkembangan metode elektromagnetik serta konsep metode elektromagnetik baik itu pengukuran,
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO)
pengolahan maupun interpretasi data.
Capaian Pembelajaran Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa mengetahui dan memahami perkembangan metode elektromagnetik, menjelaskan
Mata Kuliah (CLO) sifat – sifat geoelektrisitas batuan, menjelaskan metode elektromagnetik baik itu dari sisi pengukuran, pengolahan maupun
interpretasi data.
Teori dasar Elektromagnetik, potensial vektor magnetik, hukum Maxwell, diskripsi medan elektromagnetik, amplitudo dan fase,
induktansi timbal balik, polarisasi eliptik, metode survei elektromagnetik, alat-alat survei , pemodelan fisis, pengukuran
Deskripsi Mata Kuliah
intensitas, pengukuran polarisasi eliptik, pengukuran “dip angle”, pengukuran fase, macam -macam metode pengukuran di
lapangan, “airborne EM”, HLEM, Transient EM, Audio Magneto Telluric (AMT), CSAMT, interpretasi, kasus lapangan.
1. Parasnis, D.S., 1972, Principles of Applied Geophysics, Chapman and Hall Ltd., London.
2. Telford, W.M., dan Sheriff, R.E., 1998, Applied Geophysics, Cambridge University Press,New York.
Daftar Pustaka Referensi
3. MacGorman, D.R., Rust, W.D., MacGorman, R., 1998, The Electrical Nature Storms, Oxford University Press.
4. Annan, A.P. (2003). Ground Penentrating Radar Principles, Procedures & Aplications . Canada: Sensors & Software Inc
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 30 % ; Quis : 10%; UTS : 20 %; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 150 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Metode Elektromagnetik terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan dasar – dasar Teori dasar elektromagnetik Model : PBL 150 Testertulis: -
kelistrikan dan sifat listrik batuan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan persamaan - Dasar kelistrikan batuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dasar dalam metode - Impedansi bumi homogen proses; pendapat secara

151
elektromagnetik - Impedansi bumi berlapis Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
horizontal teori perkuliahan diskusi
- Persamaan Maxwell Afektif: tepatwaktu,
- Resistivitas semu tanggungjawab,
- Fase kerjasama
- Skin depth

3 - Mampu menjelaskan prinsip kerja Prinsip dasar metode Model : PBL 150 Testertulis: -
metode elektromagnetik elektromagnetik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui metode elektromagnetik presentasi, tugas mengungkapkan
pasif dan aktif. - Transmitter Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mengetahui sumber – sumber sinyal - Receiver proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan noise dalam metode - Arus telluric menyampaikan teori diskusi
elektromagnetik - Spectrum Frekuensi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Sumber sinyal metode EM tanggungjawab,
- Penyebab noise kerjasama

4 - Memahami metode elektromagnetik Domain dalam metode Model : PBL 150 Testertulis: -
berdasarkan domain waktu dan Elektromagnetik Metode : diskusi, Ketrampilan:
domain frekuensi - Pembagian metode – metode presentasi, tugas mengungkapkan
elektromagnetik berdasarkan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
domain waktu dan frekuensi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Aplikasi metode menyampaikan teori diskusi
Elektromagnetik secara perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
umum tanggungjawab,
kerjasama
5 - Memahami karakteristik medan - Medan magnetotellurik Model : PBL 150 Testertulis: - -
magnetotellurik (MT dan CSAMT) - Peralatan dan pengambilan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Memahami sifat fisis mode transfer data dengan metode presentasi, quis mengungkapkan
magnetic dan transfer electric magnetotellurik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
(menggunakan sumber alami proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan sumber buatan) menyampaikan teori diskusi
- Komponen peralatan MT dan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
CSAMT tanggungjawab,
- Mode transfer magnetic dan kerjasama
electric

152
6 - Mampu melakukan pengolahan 1D Pengenalan software Model : PBL 150 Testertulis: -
maupun 2D data magnetotellurik Magnetotellurik Metode : diskusi, Ketrampilan:
dan CSAMT - Pengenanalan software MT presentasi, tugas mengungkapkan
- Mampu melakukan interpretasi data freeware dan license Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
magnetotellurik dan CSAMT - Pengolahan data 1D proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menggunakan software menyampaikan teori diskusi
IP2Win perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Pengolahan data 2D tanggungjawab,
menggunakan Rebocc dan kerjasama
MT2DInvMatlab
- Interpretasi Data
7 - Mampu memahami metode Prinsip dasar metode VLF Model : PBL 150 Testertulis: -
elektromagnetik frekuensi rendah - Sumber sinyal pada metode Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mengetahui peralatan dan prosedur VLF Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
akuisisi data lapangan untuk setiap - Mode Resistivity proses; Sekenario: pendapat secara
mode pengukuran - Mode VLF-EM menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Prinsip dasar metode perkuliahan diskusi
AFMAG Afektif: tepatwaktu,
- Metode Audio frekuency tanggungjawab,
magnetic kerjasama

8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu melakukan pengolahan dan Pengenalan software metode Model : PBL 150 Testertulis: -
interpretasi data metode VLF dan AFMAG Metode : diskusi, Ketrampilan:
elektromagnetik frekuensi rendah - Pengenanalan software VLF- presentasi, tugas mengungkapkan
(VLF-AFMAG) EM dan resistivity baik yang Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu melakukan pemfilteran data freeware maupun license proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
elektromagnetik frekuensi rendah - Karous Hjelt Filtering menyampaikan teori diskusi
- Moving Average perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Fraser Analysis tanggungjawab,
kerjasama

153
10 - Mampu memahami konsep dasar - Prinsip dasar Metode ground Model : PBL 150 Testertulis: -
metode GPR penentrating radar Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui kecepatan dielektrik - Koefesien dielektrik presentasi, tugas mengungkapkan
untuk setiap material - Aplikasi metode GPR secara Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mengetahui aplikasi metode GPR umum; proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu melakukan pengolahan dan Pengolahan data GPR Model : PBL 150 Testertulis: -
interpretasi data metode Ground Menggunakan software Greswin Metode : diskusi, Ketrampilan:
Penetrating Radar - Adjust signal position presentasi, tugas mengungkapkan
- Mampu memahami teknik - Mean Spatial Filter Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
pemfilteran data dalam metode GPR - High Pass proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Low Pass menyampaikan teori diskusi
- Gain perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- 1D velocity model tanggungjawab,
- 1D fase shifting migration kerjasama
- Time to depth convertion
12 - Mampu menjelaskan metode - Prinsip dasar metode induksi Model : PBL 150 Testertulis: -
induksi electromagnetic elektromagnetik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui faktor penerobosan - Konduktivitas dan presentasi, tugas mengungkapkan
gelombang elektromagnetik pada suseptibilitas relative Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
metode Induksi - Instrument induksi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mengetahui parameter fisis dalam elektromagnetik menyampaikan teori diskusi
metode induksi elektromagnetik - Konfigurasi coil perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Depth of investigation tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu melakukan pengolahan dan Pengolahan data Induksi Model : PBL 150 Testertulis: -
interpretasi data metode induksi Elektromagnetik menggunakan Metode : diskusi, Ketrampilan:
elektromagnetik surfer presentasi, tugas mengungkapkan
- Pemisahan anomaly regional Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dan residual menggunakan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
filter high pass dan low pass menyampaikan teori diskusi
- Korelasi data konduktivitas perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
dengan resistivitas tanggungjawab,

154
- Korelasi data suseptibilitas kerjasama
relative dengan intensitas
medan magnetic.

14 - Mampu memahami metode - Prinsip dasar metode TEM Model : PBL 150 Testertulis: -
Transient Electromagnetic (TEM) - Teknik pengukaran lapangan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui sumber noise pada - Background Noise presentasi, tugas mengungkapkan
metode TEM - Data quality Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mampu menjelaskan konsep dasar - Prinsip dasar metode Airbone Model : PBL 150 Testertulis: -
metode Airbone Elektromagnetik Elektromagnetik Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mengetahui perkembangan metode - Coil configuration presentasi, tugas mengungkapkan
airbone elektromagnetik - TEMPEST, SkyTEM dan VTEM Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Aplikasi airbone EM untuk proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
identifikasi air, mineral dan menyampaikan teori diskusi
patahan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Using AEM Data tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 150 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

155
GEOSTATISTIK
Mata Kuliah : Geostatistik Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 539 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim dosen bidang geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Memahami konsep dasar statistika dan aplikasinya di bidang geofisika, mengerjakan problem-problemnya, dan menerapkan
Mata Kuliah (CLO)
pemakaiannya terutama dalam kasus geofisika.

Statistika secara umum dan Geostistika; Variabel teregionalisasi, distribusi, fungsi-fungsi densitas probabilitas, distribusi
Deskripsi Mata Kuliah normal, dan karakter-karakternya: Korelasi spasial: variogram, karakter variogram, variogram teoritis, variogram vertical dan
lateral, anisotropi geometric; Kriging dan contouring otomatis, jenis-jenis kriging, serta kriging dan mapping
1. Munadi, S, 2005, Pengantar Geostastika, Progam Pasca Sarjana Fisika Kekhususan Geofisika Reservoir, Universitas
Daftar Pustaka Referensi Indonesia.
2. Gunadi, 2000, Metode Statistik, Proyek QUE Program Sudi Geofisika, FT, Universitas GadjahMada.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30% ; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Geostatistik terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan pengertian Geostatistik umum Model : PBL 100 Testertulis: -
geostatistik Karakteristik reservoir Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan proses Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
geostatistik proses; pendapat secara
- Mampu menjelaskan sejarah singkat Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
geostatistik teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

156
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu memahami Karakteristik reservoir Model : PBL 100 Testertulis: -
mengkarakteristikan reservoir Heterogenitas reservoir Metode : diskusi, Ketrampilan:
dengan metode geostatistik presentasi, tugas mengungkapkan
- Mampu mengaplikasikan geostatistik Data geostatistik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
dalam manajemen reservoir - Permeabilitas proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Porositas menyampaikan teori diskusi
- Data seismik, cth: AI perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Variabel geologi, cth: sand tanggungjawab,
atau shale kerjasama

4 - Mampu menggunakan geostatistik Deskripsi reservoir Model : PBL 100 Testertulis: -


dalam mendeskripsikan reservoir - Interpolasi dan ekstrapolasi Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu memahami kelebihan dan - Analisis spasial distribusi presentasi, quis mengungkapkan
kekurangan geostatistik - Analisis perkiraan resiko Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjelaskan prinsip dasar Kesimpulan statistik Model : PBL 100 Testertulis: -
geostatistik univariate Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu memahami tentang statistik - Mean presentasi, tugas mengungkapkan
deskriptif - Median Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mencari dan menghitung - Modus (Mode) proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
kesimpulan statistik univariate - Extreme menyampaikan teori diskusi
- Persentase perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Variance tanggungjawab,
- Standard Deviasi kerjasama
- Range
- Koefisien variasi (Cv)

6 - Mampu memahami statistik Statistik bivariate Model : PBL 100 Testertulis: -


bivariate - kovarian (covariance), Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu mencari dan menghitung - Koefisien korelasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
kesimpulan statistik bivariate (correlation coefficient), proses; Sekenario: pendapat secara

157
- Ranking koefisien korelasi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
(rank correlation coefficient). perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu menjelaskan statistik Statistik inferensial Model : PBL 100 Testertulis: -
inferensial - Probability Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami tentang - Conditional probability Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
probabilitas proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menyelesaikan persoalan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
probabilitas dengan kondisi tertentu perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami variabel acak Variabel acak Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan fungsi - Discrete (Berlainan) Metode : diskusi Ketrampilan:
probabilitas - Continuous (Kontinu) Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan fungsi proses; Sekenario: pendapat secara
kumulatif - distribusi Fungsi probabilitas menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Variabel acak Discrete perkuliahan diskusi
- Variabel acak Continuous Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
Fungsi kumulatif-distribusi kerjasama
- Variabel acak Discrete
- Variabel acak Continuous

10 - Mampu memahami hubungan Hubungan spasial Model : PBL 100 Testertulis: -


spasial estimasi dan model - Kovarian Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu menghitung dan mencari - Koefisien Korelasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
kovarian dan koefisien korelasi - Variogram proses; Sekenario: pendapat secara

158
- Mampu mencari nilai variogram menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu mengestimasi nilai Variogram Model : PBL 100 Testertulis: -
variogram dengan kondisi tertentu - Variogram 1D Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Variogram 2D Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 - Mampu menjelaskan hubungan Hubungan spasial Model : PBL 100 Testertulis: -
antara kovarian, koefisien korelasi, - Fungsi kovarian Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan variogram - Koefisien korelasi presentasi mengungkapkan
- Mampu menjelaskan dan memahami - Semivariogram Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
indikator pengubah proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Indikator pengubah menyampaikan teori diskusi
- Indikator peta perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Indikator variogram tanggungjawab,
kerjasama
13 Mampu memodelkan hubungan Model hubungan spasial Model : PBL 100 Testertulis: -
spasial dengan menggunakan nilai - Exponential Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
variogram - Spherical presentasi mengungkapkan
- Gaussian Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Nugget proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Power menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14-15 - Mampu memahami dan menjelaskan Teknik estimasi Model : PBL 100 Testertulis: -
teknik mengestimasi nilai di suatu - Pengalaman geologi Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
lokasi yang belum tersampel - Algoritma tradisional Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan tentang - Algoritma geostatistik proses; Sekenario: pendapat secara

159
estimasi lokal menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan menjelaskan Algoritma tradisional perkuliahan diskusi
teknik krigging - Polygon Method (Nearest Afektif: tepatwaktu,
- Mampu memahami limitasi dari Neighbor) tanggungjawab,
teknik-teknik estimasi - Triangulation kerjasama
- Local Sample Mean
- Inverse Distance

Algoritma geostatistik
- Simple Kriging
- Ordinary Kriging
- Universal Kriging
- Kriging with Trend
- Collocated Cokriging
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

160
MINERALOGI
Mata Kuliah : Mineralogi Semester: Ganjil_Pilihan Kode: TGS 549 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Geoscience
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat mengetahui kelompok-kelompok mineral yang sering dijumpai
Mata Kuliah (CLO) (common mineral), dapat melakukan obeservasi dan diskripsi berdasarkan sifat-sifat fisiknya dan memberinama. Untuk yang
lebih advance, mahasiswa juga diharpakan dapat menjelaskan komposisi kimia dan genesanya.
Identifikasi mineral
Mengenali mineral dengan mengobservasi dan menguju sifat fisiknya. Seperti; kilap, warna, kekerasam, belahan, pecahan, cerat,
densitas (specific gravity), magnetisme, dan sifat reaktif dengan asam. Mengenali system kristal dari mineral; kubik, tertragonal,
hexagonal. trigonal, orthorhombic, monoclinic, dan triklinik
Deskripsi Mata Kuliah Klasifikasi Mineral
Berdasarkan identifikasi sifat fisiknya, mineral-mineral dapat diklasifikasikan kedalam 8 group, yaitu : unsur (element), oksida,
sulfide, sulfat, karbonat, halide, silica. Group silica dapat di bagi menjadi subgroup, yaitu :
olivine, amphibol, pyroksen, mika, feldspar. Kemudian mengkaitkan klasifikasi danidentifikasi ini dengan genesanya dalam deret
Reaski Bowen.

Daftar Pustaka Referensi 1. Berry,, L.G., Mason, B., Dietrich, R.V., 1983. Mineralogi, W.H. Freeman, San Fransisco.
2. Zumberge,J.H., Rutford, R.H, 1990. Laboraory Manual for Physical Geology, Wm.C.Brown Publisher, USA.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 25%; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 120 Testertulis: -
Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: - mengungkapkan
Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2-3 Mahasiswa mengetahui dan mampu Mineralogi dan Kimia Model : PBL 240 Testertulis: -
menjelaskan keterkaitan kristal- Mineral Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
mineral; mengetahui sejarah mineral - Definisi, nilai, manfaat dan

161
berdasarkan penamaan ; mengetahui kebutuhan terhadap mineral Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengelompokan mineral berdasarkan - Teknik analisis kimia proses; Sekenario: pendapat secara
sifat kegunaannya ; serta mengenali dan - Penamaan dan penggolongan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
dapat menjelaskan tentang mineral mineral
perkuliahan diskusi
dengan karakter khusus ; mengenal seri - Metamik, mineraloid,
Bowen dan Goldich serta implikasinya pseudomorfisme Afektif: tepatwaktu,
terhadap keberadaan mineral di alam. - Pengenalan esensi Seri Bowen tanggungjawab,
dan Goldich kerjasama
4-5 Mahasiswa mengetahui dan mampu Identifikasi Properti Fisik Model : PBL 240 Testertulis: -
menjelaskan, serta mampu mengenali Mineral Metode : diskusi Ketrampilan:
berbagai mineral, khususnya mineral - Perawakan kristal/mineral, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pembentuk batuan, berdasarkan belahan, parting, rekahan,
proses; Sekenario: pendapat secara
berbagai sifat fisik dan kimiawi yang kekerasan, kelenturan
didapat dari setiap mineral. (tenacity), massa jenis (specific menyampaikan teori terbuka, kemampuan
gravity) perkuliahan diskusi
- Efek mineral terhadap cahaya : Afektif: tepatwaktu,
warna, gores, kilap, tanggungjawab,
Luminescence, Fluoresence, kerjasama
Phosphoresence,
Thermoluminesce
- Properti elektrik
(Piezoelectricity, Pyroelecticity),
- Properti magnetik dan properti
optik

6-7 Mahasiswa mengetahui dan mampu Klasifikasi Mineral Model : PBL 240 Testertulis: -
menjelaskan dasar klasifikasi mineral, - Klasifikasi mineralogi Metode : diskusi Ketrampilan:
dapat mengenali kelompok mineral - Mineral asal (Native Elements : Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
berdasarkan perbeadan komposisi semilogam, nonlogam), mineral
proses; Sekenario: pendapat secara
kimiawinya (rumus kimianya), variasi sulfida, mineral garam sulfat
warna, sifat fisik dari setiap kelompok - Mineral oksida, hidroksida, menyampaikan teori terbuka, kemampuan
mineral. halida perkuliahan diskusi
- Mineral karbonat, nitrat, borat, Afektif: tepatwaktu,
sulfat, kromat, tungstat, tanggungjawab,
molibdat, arsenat, vanadat kerjasama

8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan

162
soal soal essay
9-10 Mahasiswa mampu mengklasifikasikan Klasifikasi mineral Model : PBL 240 Testertulis: -
mineral. - Mineral Silikat Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Sistem Silikat : Nesosilikat, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Sorosilikat, Inosilikat,
proses; Sekenario: pendapat secara
Siklosilikat, Filosilikat,
Tektosilikat menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11-15 - Mahasiswa mengetahui, mengenali Asosiasi Mineral pada Batuan Model : PBL 600 Testertulis: -
dan mampu menentukan jenis mineral Beku dan Batuan Piroklastik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
yang ada serta dapat pula menentukan - Keberadaan, Komposisi presentasi mengungkapkan
jenis batuan berdasarkan asosiasi Kimiawi, Klasifikasi &
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
mineraloginya. Komposisi Mineral pada Batuan
- Mahasiswa mampu dengan cepat Beku dan Piroklastik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
membedakan batuan beku, menyampaikan teori diskusi
piroklastika, batuan sedimen, batuan Asosiasi Mineral pada Batuan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
metamorf, asosiasi mineral sistem Sedimen tanggungjawab,
alterasi dan pada batumulia. - Keberadaan, Komposisi kerjasama
Kimiawi, Klasifikasi &
Komposisi Mineral pada Batuan
Sedimen

Asosiasi Mineral pada Batuan


Metamorfosis
- Keberadaan, Komposisi
Kimiawi, Klasifikasi &
Komposisi Mineral pada Batuan
Metamorfosis

Mineral Alterasi dan


Batumulia

- Alterasi dan asosiasi mineralogi


- Urat & Mineralogi Urat Batuan
- Batumulia : Kualifikasi,
Properti, Batumulia Utama

16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%

163
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

164
EKSPLORASI PANAS BUMI

Mata Kuliah : Eksplorasi Panas Bumi Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 555 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Peer Group Geofisika Geothermal
Memahami sistempanas bumi secara fisisserta mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip Teknik Geofisika untuk eksplorasi
CapaianPembelajaran Program Studi (PLO)
energi panas bumi secara berkelanjutan.
(1). Memahami sistem panas bumi dan manifestasi permukaan panas bumi pada kawasan gunung api.
(2). Mamahami konsep dan aplikasi metode-metode geologi untuk menentukan lapangan panas bumi.
(3). Mengetahui berbagai jenis mineral yang biasanya terbentuk pada sistem panas bumi dan tipe alterasinya untuk
diterapkan pada pemahaman sifat reservoar.
(4). Mampu merancang dan menerapkan survei metode geoTeknik Geofisika untuk eksplorasi panas bumi.
CapaianPembelajaranMata Kuliah (CLO)
(5). Mampu menjelaskan sistem panas bumi dan struktur geologi panas bumi berdasarkan hasil pengukuran metode
garvitasi, magnetik, geolistrik, magnetotellurik, elektromagnetik transien, dan micro-earthquake.
(6). Memahamijenis, komposisi, asal, dan distribusi fluida pada fluida panas bumi secara geokimia.
(7). Memahami komposisi hidrotermal berdasarkan pengaruh titik didih, campuran dan kondensasi fluida.
(8). Memahami kondisi reservoar berdasarkan sifat-sifat gas dan dan isotop stabil dalam sistem panas bumi.
(9). Memahami dampak-dampak lingkungan yang mungkin terjadi dari eksplorasi dan pemanfaatan panas bumi.
Mata kuliah Eksplorasi Energi Panas Bumi mengajarkan konsep dan aplikasi metode-metode geologi, geoTeknik Geofisika
dan geokimia yang digunakan untuk eksplorasi sistem panas bumi dan hidrotermal dengan mempertimbangkan
keberlangsungan lingkungan. Pada aplikasi metode geologi diajarkan konsep-konsep survei panas bumi secara geologi yang
meliputi, bentuk-bentuk manifestasi panas bumi di permukaan dalam lingkungan gunung api, pengetahuan tentang alterasi
mineral-mineral yang sering terbentuk pada sistem panas bumi, jenis-jenis alterasi, dan hubungannya dengan sifat reservoar.
Pada aplikasi metode geoTeknik Geofisika diajarkan beberapa metode geoTeknik Geofisika yang dapat digunakan untuk
eksplorasi panas bumi dan cara menghubungkan sifat-sifat fisis yang diperoleh di lapangan dengan struktur geologi dan dan
Deskripsi Mata Kuliah
sistem hidrotermal yang terdapat di bawah permukaan. Metode-metode geoTeknik Geofisika yang akan dibahas adalah
metode graviti, magnetik, geolistrik, megnetotellurik, elektromagnetik transien, dan metode micro-earthquake. Pada aplikasi
geokimia diajarkan secara ringkas metode eksplorasi panas bumi yang melibatkan sifat-sifat kimia untuk menjelaskan jenis
dan distribusi fluida panas bumi serta dapat menginterpretasikan kondisi reservoar hidrotermal. Bahan yang diajarkan pada
bagian ini meliputi jenis, komposisi, asal, dan distribusi fluida pada sistem panas bumi; pengaruh titik didih, campuran dan
kondensasi terhadap komposisi air; keadaan reservoar secara kimia; dan sifat-sifat gas dan isotop stabil pada sistem panas
bumi.
(1). Telford, W.M., Geldart, L.P., and Sheriff, R.E., 1990, Applied Geophysics, Cambridge Univ. Press.
(2). Blakely, R.J., 1995, Potential theory in gravity and magnetik applications: Cambridge Univ. Press.
(3). Reynolds, J.M., 1998, An introduction to applied and environmental geophysics: Wiley and Sons.
Daftar PustakaUtama (4). Keller, G.V., 1981. Exploration for Geothermal Energy. In: Fitch, A.A. (Ed.),Developments in Geophysical Exploration.
Methods – 2. Applied Science Pub., pp. 107-150.
(5). Edwards,L.M., Chilingar,G.V., Rieke III,H.H.,Fertl,W.H., 1982. Handbook of GeothermalEnergy. Gulf Publishing Company,
Houston,Texas.
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
KriteriaPenilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas: 30%; Quis: 10%; UTS: 25%; UAS: 35%

165
WaktuBelaj
MingguK KemampuanAkhir Yang BahanKajian KreteriaPenilaian BobotNilai
StrategiPembelajaran ar
e- Diharapkan (MateriPelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mampu menjelaskan proses Pendahuluan & Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
pembentukan dan manifestasi panas Perkuliahan Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
bumi Pengantar kuliah; Sistem presentasi, latihan mengungkapkan
- Mampu menyebutkan definisidan panasbumi Pendekatan: pendapat secara
klasifikasi Pembentukan dan Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Mampu menyebutkan contoh manifestasi panas bumi Sekenario: diskusi,
pemanfaatan panas bumi; direct dan Definisidan klasifikasi menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
indirectuse Pemanfaatan panas bumi; perkuliahan tanggungjawab,
- Mengetahui perkembangan direct dan indirectuse kerjasama
pemanfaatan panas bumi di Perkembangan pemanfaatan
Indonesia panas bumi di Indonesia
2 - Mampu menyebutkan deposisi Survei geologi untuk panas Model : TBL 100 Testertulis: -
produk-produk gunung api bumi Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Mampu melakukan pemetaan dalam Deposisi produk-produk presentasi, latihan mengungkapkan
area vukanik gunung api Pendekatan: pendapat secara
- Mampu melakukan identifikasi area Pemetaan dalam area Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
panas bumi berdasarkan vukanik Sekenario: diskusi,
pengetahuan geologi Identifikasi area panas bumi menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
perkuliahan 200 tanggungjawab,
Praktikum 1: kerjasama
Mengunjungi lapangan
3 - Mampu menjelaskan jenis-jenis Survei geologi untuk panas Model : TBL 100 Testertulis: -
fluida panas bumi bumi Metode:diskusikelompok, Ketrampilan:
- Mampu mengidentifikasi manifestasi Jenis-jenis fluida panas bumi presentasi, latihan. mengungkapkan
permukaan lapangan panas bumi Manifestasi permukaan Pendekatan: pendapat, diskusi
- Mampu melakukan perhitungan lapangan panas bumi Ketrampilanproses; Afektif: tepatwaktu,
perkiraan cadangan panas bumi Perkiraan cadangan panas Sekenario: tanggungjawab,
berdasarkan naturalheatloss bumi berdasarkan menyampaikanteori kerjasama
naturalheatloss perkuliahan

Praktikum 2: 200
Mengunjungi lapangan
4 - Mampu menjelaskan jenis-jenis Alterasi hidrotermal Model : TBL 100 Testertulis: -
alterasi hidrotermal dekat Alterasi hidrotermal dekat Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
permukaan permukaan presentasi, latihan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan jenis-jenis Alterasi hidrotermal bawah Pendekatan: pendapat secara
alterasi hidrotermal bawah permukaan Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
permukaan Contoh kasus survei geologi Sekenario: diskusi,

166
- Memahami beberapa contoh kasus untuk panas bumi menyampaikanteori Kemampuan menulis
survei geologi untuk panas bumi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
Praktikum 3: 200 kerjasama
Mengunjungi lapangan
5 - Memahami konsep dasar yang Aplikasi metode graviti Model : TBL 100 Testertulis: -
digunakan dalam metode graviti untuk eksplorasi panas Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Memahami karakteristik kerapatan bumi presentasi mengungkapkan
batuan pada lingkungan sistem Konsep dasar metode graviti Pendekatan: pendapat secara
panas bumi Karakteristik kerapatan Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Mampu melakukan rancangan survei batuan pada lingkungan Sekenario: diskusi
graviti untuk panas bumi sistem panas bumi menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
- Memahami cara melakukan akuisisi Rancangan survei graviti perkuliahan tanggungjawab,
dan koreksi data graviti untuk panas bumi kerjasama
- Mampu melakukan pemodelan dan Akuisisi dan koreksi data
interpretasi graviti
Pemodelan dan interpretasi
6 - Memahami konsep dasar metode Aplikasi metode magnetik Model : TBL 100 Testertulis: -
magnetik untuk eksplorasi panas Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Memahami karakteristik bumi presentasi, latihan mengungkapkan
suseptibilitas batuan pada Konsep dasar metode Pendekatan: pendapat secara
lingkungan sistem panas bumi magnetik Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Mamapu melakukan rancangan Karakteristik suseptibilitas Sekenario: diskusi, kemampuan
survei magnetik untuk panas bumi batuan pada lingkungan menyampaikanteori menulis
- Memahami cara akuisisi dan koreksi sistem panas bumi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
data magnetik Rancangan survei magnetik tanggungjawab,
- Mampu melakukan pemodelan dan untuk panas bumi kerjasama
interpretasi Akuisisi dan koreksi data
magnetik
Pemodelan dan interpretasi
200
Praktikum 4:
Mengunjungi lapangan
7 - Memahami sifat listrik batuan pada Metode geolistrik untuk Model : TBL 100 Testertulis: -
sistem panas bumi eksplorasi panas bumi Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Memahami metode DC-resistivity Sifat listrik batuan pada presentasi, latihan mengungkapkan
untuk eksplorasi panas bumi sistem panas bumi Pendekatan: pendapat secara
- Memahami Metode DC-resistivity Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
metodeverticalelectricalsounding Metodeverticalelectricalsoun Sekenario: diskusi, kemampuan
(VES) untuk aplikasi eksplorasi ding (VES) menyampaikanteori menulis
panas bumi Metode selfpontential (SP) perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Memahami metode selfpontential tanggungjawab,

167
(SP) untuk eksplorasi panas bumi Praktikum 5: 200 kerjasama
Mengunjungi lapangan
8 - Mampumenjelaskan,menuliskan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Testertulis: 25
program, danmenghitung Semuamateri yang Metode: ujian tertulis menghitung,
telahdiberikan Pendekatan: menjelaksan, dan
Ketrampilanproses menulis program untuk
Sekenario: memberikan konsep-konsep yang
soal soal essay dan praktek telah diajarkan
sebelumnya
9 - Memahami konsep dasar metode Metode-metode Model : TBL 100 Testertulis: -
elektromagnetik elektromagnetik Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Memahami metode magnetotellurik Konsep dasar metode presentasi mengungkapkan
(MT) elektromagnetik Pendekatan: pendapat secara
- Mampu melakukan perancangan Metode magnetotellurik Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
survei MT untuk eksplorasi panas (MT) Sekenario: diskusi
bumi Perancangan survei MT dan menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
- Memahami prinsip akuisisi data MT akuisisi data perkuliahan tanggungjawab,
- Mampu melakukan pemrosesan data Pemrosesan data MT kerjasama
MT Pemodelan 1D data MT
- Mampu melakukan pemodelan 1D
data MT
10 - Mampu melakukan pemodelan 2D Metode-metode Model : TBL 100 Testertulis: -
data MT elektromagnetik Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Mampu melakukan interpretasi Pemodelan 2D data MT presentasi mengungkapkan
model untuk sistem panas bumi Interpretasi model untuk Pendekatan: pendapat secara
- Memahami metode transient sistem panas bumi Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
electromagnetik (TEM) untuk Metode transient Sekenario: diskusi
eksplorasi panas bumi electromagnetik (TEM) menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
perkuliahan tanggungjawab,
kerjasama
11 - Memahami fenomena fisis pada Metode micro-earthquake Model : TBL 100 Testertulis: -
kejadian gempa bumi Gempa bumi Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Memahami struktur dalam bumi Struktur dalam bumi presentasi mengungkapkan
berdasarkan informasi data Identifikasi event Pendekatan: pendapat secara
seismologi Penentuan waktu tempuh Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Mampu melakukan identifikasi event gelombang seismik Sekenario: diskusi
seismik menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
- Mamapu melakukanpenentuan Praktikum 6: perkuliahan tanggungjawab,
waktu tempuh gelombang seismik Mengunjungi lapangan 200 kerjasama
12 - Mampu menjelaskan asal Karekteristik kimia Model : TBL 100 Testertulis: -
pembentukan dan distribusi fluida sistem panas bumi Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
panas bumi Asal pembentukan dan presentasi mengungkapkan

168
- Memahami metode sampling dan distribusi fluida panas bumi Pendekatan: pendapat secara
analisa fulida panas bumi Metode sampling dan analisa Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Memahami karakterisasi pH, fulida panas bumi Sekenario: diskusi
salinitas, dan kesetimbangan ion Karakterisasi pH, salinitas, menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
fluida panas bumi dan kesetimbangan ion perkuliahan tanggungjawab,
fluida panas bumi kerjasama

Praktikum 7: 200
Mengunjungi lapangan
13 - Memahami proses boiling, mixing Sifat fluida reservoar Model : TBL 100 Testertulis: -
dan kondensasi dalam fluida panas Proses boiling, mixing dan Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
bumi kondensasi dalam fluida presentasi mengungkapkan
- Mamapu melakukan perkiraan panas bumi Pendekatan: pendapat secara
karaktersitik fluida reservoar Perkiraan karaktersitik Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
fluida reservoar Sekenario: diskusi
menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
Praktikum 8: perkuliahan 200 tanggungjawab,
Mengunjungi lapangan kerjasama
14 - Mampu menjelaskan jenis-jenis gas Geotermometer, gas dan Model : TBL 100 Testertulis: -
pada sistem panas bumi isotop pada sistem panas Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan jenis-jenis bumi presentasi mengungkapkan
isotop stabil pada sistem panas bumi Gas-gas pada sistem panas Pendekatan: pendapat secara
- Mampu melakukan perhitungan bumi Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
geotermometer Isotop stabil pada sistem Sekenario: diskusi
panas bumi menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
Geotermometer perkuliahan tanggungjawab,
kerjasama
Praktikum 9:
Mengunjungi lapangan 200
15 - Mampu menjelaskan dampak Aspek lingkungan dan Model : TBL 100 Testertulis: -
lingkungan dari eksplorasi dan kebencanaan Metode: diskusikelompok, Ketrampilan:
eksploitasi panas bumi Dampak lingkungan dari presentasi mengungkapkan
- Mamahami potensi bahaya pada eksplorasi dan eksploitasi Pendekatan: pendapat secara
lapangan panas bumi panas bumi Ketrampilanproses; terbuka, kemampuan
- Mampu melakukan peniliaian risiko Potensi bahaya pada Sekenario: diskusi
dan mitigasi bencana pada lapangan lapangan panas bumi menyampaikanteori Afektif: tepatwaktu,
panas bumi (gunung api) Peniliaian risiko dan mitigasi perkuliahan tanggungjawab,
bencana pada lapangan kerjasama
panas bumi (gunung api)

Praktikum 10: 200


Mengunjungi lapangan

169
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan UjianAkhir Semester Model : PBL 100 Testertulis: 40
benar Semua materi yang Metode: ujian tertulis menghitung dan
telahdiberikan Pendekatan: menjelaksan konsep-
Ketrampilanproses konsep yang telah
Sekenario: memberikan diajarkan sebelumnya
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

170
GEOFISIKA LUBANG BOR
Mata Kuliah : Geofisika Lubang Bor Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 558 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Peer Group Geofisika Migas & Pertambangan
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang:
Capaian Pembelajaran 1. Operasi pengeboran
Mata Kuliah (CLO) 2. Kondisi lingkungan lubang bor
3. Berbagai log dan kegunaanya
4. Menghitung Saturasi air (Sw) dengan segala permasalahanya
Membahas tentang kondisi lingkungan lubang bor serta berbagai jenis logging; logging Lumpur, logging Tali kawat Berbagai
Deskripsi Mata Kuliah logging Tali kawat dan kegunaannya; log litologi, log porositas/ densitas log resestivitas. Analisis kandungan fluida formasi,
perhitungan porositas, saturasi air, penentuan nilai ambang.
1. George Asquith, Daniel Krygowski, Steven Henderson, Neil Hurley, 2004, Basic well log analysis, AAPG Vol.16.
Daftar Pustaka Referensi 2. Malcom Rider 2000, Geological Interpretation of Well log , Roselake house latheron wheel heitness Kaw 5 Scotland
3. Adi Harsono, 1997, Evaluasi Formasi dan Aplikasi log, Slumberger Oilfield service
4. Geoge Asquith dan Charles Gibson, 1982 Basic well log analysis for Geologist
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 25% ; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
- Memahami isi mata kuliah Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: - mengungkapkan
Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2-3 - Memahami operasi pemboran dan Pengenalan Operasi Model : PBL 200 Testertulis: -
bagaimana data diperoleh Pemboran Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Bor dan bagian-bagiannya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Logging
- Pengertian, Operasi logging Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

171
- Kegunaan teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 Memahami model lubang bor dalam Lingkungan lubang bor Model : PBL 100 Testertulis: -
kaitanya dengan Lumpur pemboran - Lumpur pemboran, Mud cake Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Invaded zone, Flush zone presentasi, quis mengungkapkan
- Non Invaded zone
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Memahami fungsi dari Lumpur Mud log Model : PBL 100 Testertulis: -
pemboran - Jenis lumpur pemboran Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Sirkulasi lumpur pemboran presentasi, tugas mengungkapkan
- Cutting, ROP, Shows dll
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Memahami log apa saja yang dapat Log Litologi Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi litologi - Log Sinar gamma Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Log SP Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Perhitungan Vsh proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 Memahami log apa saja yang dapat Log Litologi Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi litologi - FMI, FMS, NMR Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan

172
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 Memahami log resistivitas dan Log resistivitas Model : PBL 100 Testertulis: -
kegunaan utamanya - MSFL, LLD, Induction Log, Dll. Metode : diskusi Ketrampilan:
- Metoda quick look Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 Memahami log apa saja yang dapat Log porositas Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi porositas - Log Sonic Metode : diskusi Ketrampilan:
- Log Densitas Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Penentuan harga porositas
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 Memahami bagaimana penggunaan Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
rumus Archie pada kondisi standar - Penggunaan rumus Dasar Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
Archie. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

173
kerjasama
12 Memahami bagaimana penggunaan Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
rumus derivasi dari Archie dan kondisi Penggunaan rumus lain dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
yang disyaratkan syarat-syaratnya presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Memahami parameter dasar yang Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan dalam rumus perhitungan - Penentuan harga Rw Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Sw - Analisis air formasi presentasi mengungkapkan
- Penggunaan data log
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 Memahami parameter dasar yang Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan dalam rumus perhitungan - Penentuan harga a m dan n Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
Sw - Penentuan nilai ambang Sw Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 Memahami penggunaan data log untuk Analisi kualitas reservoir Model : PBL 100 Testertulis: -
deskripsi reservoir - Log SP Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Log Resistivitas presentasi mengungkapkan
- Mud log
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Caliper
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

174
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

175
ANALISA DATA WELL LOG
Mata Kuliah : Analisa Data Well Log Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 560 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Peer Group Geofisika Migas
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang:
Capaian Pembelajaran 5. Operasi pengeboran
Mata Kuliah (CLO) 6. Teknik akusisi data log
7. Berbagai log dan kegunaanya
8. Menghitung Saturasi air (Sw) dengan segala permasalahanya
Membahas tentang kondisi lingkungan lubang bor serta berbagai jenis logging; logging Lumpur, logging Tali kawat Berbagai
Deskripsi Mata Kuliah logging Tali kawat dan kegunaannya; log litologi, log porositas/ densitas log resestivitas. Analisis kandungan fluida formasi,
perhitungan porositas, saturasi air, penentuan nilai ambang.
5. George Asquith, Daniel Krygowski, Steven Henderson, Neil Hurley, 2004, Basic well log analysis, AAPG Vol.16.
Daftar Pustaka Referensi 6. Malcom Rider 2000, Geological Interpretation of Well log , Roselake house latheron wheel heitness Kaw 5 Scotland
7. Adi Harsono, 1997, Evaluasi Formasi dan Aplikasi log, Slumberger Oilfield service
8. Geoge Asquith dan Charles Gibson, 1982 Basic well log analysis for Geologist
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 30 %; Quis : 10%; UTS : 20 %; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
- Memahami isi mata kuliah Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: - mengungkapkan
Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2-3 - Memahami operasi pemboran dan Pengenalan Operasi Model : PBL 200 Testertulis: -
bagaimana data diperoleh Pemboran Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Bor dan bagian-bagiannya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Logging
- Pengertian, Operasi logging Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

176
- Kegunaan teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 Memahami model lubang bor dalam Lingkungan lubang bor Model : PBL 100 Testertulis: -
kaitanya dengan Lumpur pemboran - Lumpur pemboran, Mud cake Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Invaded zone, Flush zone presentasi, quis mengungkapkan
- Non Invaded zone
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Memahami fungsi dari Lumpur Mud log Model : PBL 100 Testertulis: -
pemboran - Jenis lumpur pemboran Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Sirkulasi lumpur pemboran presentasi, tugas mengungkapkan
- Cutting, ROP, Shows dll
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Memahami log apa saja yang dapat Log Litologi Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi litologi - Log Sinar gamma Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Log SP Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Perhitungan Vsh proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 Memahami log apa saja yang dapat Log Litologi Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi litologi - FMI, FMS, NMR Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan

177
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 Memahami log resistivitas dan Log resistivitas Model : PBL 100 Testertulis: -
kegunaan utamanya - MSFL, LLD, Induction Log, Dll. Metode : diskusi Ketrampilan:
- Metoda quick look Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 Memahami log apa saja yang dapat Log porositas Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan untuk interpretasi porositas - Log Sonic Metode : diskusi Ketrampilan:
- Log Densitas Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Penentuan harga porositas
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 Memahami bagaimana penggunaan Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
rumus Archie pada kondisi standar - Penggunaan rumus Dasar Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
Archie. Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

178
kerjasama
12 Memahami bagaimana penggunaan Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
rumus derivasi dari Archie dan kondisi Penggunaan rumus lain dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
yang disyaratkan syarat-syaratnya presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Memahami parameter dasar yang Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan dalam rumus perhitungan - Penentuan harga Rw Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Sw - Analisis air formasi presentasi mengungkapkan
- Penggunaan data log
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 Memahami parameter dasar yang Perhitungan harga Sw Model : PBL 100 Testertulis: -
digunakan dalam rumus perhitungan - Penentuan harga a m dan n Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
Sw - Penentuan nilai ambang Sw Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 Memahami penggunaan data log untuk Analisi kualitas reservoir Model : PBL 100 Testertulis: -
deskripsi reservoir - Log SP Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Log Resistivitas presentasi mengungkapkan
- Mud log
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Caliper
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

179
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

180
GEOTOMOGRAFI
Mata Kuliah : Geotomografi Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 562 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen Geofisika
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Mahasiswa dapat memahami teknik-teknik pencitrann dan mampu menerapkannya untuk berbagai keperluan.

Mata kuliah ini mengenalkan kepada definisi geotomography, konsep geotomography, sejarah geotomography. Kemudian
Deskripsi Mata Kuliah mengajarkan tentang Tomografi Seismik: konsep tomografi seismik, dan untuk memperoleh data. Kemudian dilanjutkan dengan
tomografi gambar, tomografi difraksi, tomografi listrik.
1. Stewart, R.R., Exploration Seismic Tomography: Fundamentals. SEG course notesm series Vol., 1992.
2. Mamdouh R. Gadallah, Ray Fisher. 2009. Exploration Geophysics Softcover reprint of hardcover 1st ed. Springer
Daftar Pustaka Referensi 3. Noolet, Guust. 2008. A Breviary of Seismic Tomography Imaging the Interior of the Earth and Sun. Cambridge.
4. Menke, William. 2012. Geophysical Data Analysis: Discrete Inverse Theory, Volume 45, Third Edition: MATLAB Edition
(International Geophysics) 3rd Edition. Academic Press.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 30%; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Tomografi terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2-3 - Mampu menguasai dan memahami Komponen pokok tomografi Model : PBL 200 Testertulis: -
konsep dasar tomografi - sumber radiasi, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan sejarah dan - obyek, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
awal mula penggunaan tomografi - detektor proses; pendapat secara
- Mampu menjelaskan prinsip - sistem akuisisi data Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

181
tomografi teori perkuliahan diskusi
- Mampu menjelaskan kelebihan dan Contoh tomografi Afektif: tepatwaktu,
kekurangan tomografi - Tomografi bidang medis tanggungjawab,
- Mampu menjelaskan jenis - Computerized Tomography kerjasama
jenistomografi (CT) Scan
- Tomografi geofisika

4-5 - Mampu menjelaskan tomografi Tahapan umum Model : PBL 200 Testertulis: -
geofisika khususnya seismik seismiktomografi Metode : diskusi, Ketrampilan:
tomografi - Membangun model dan presentasi, quis mengungkapkan
- Mampu memahami konsep seismik menentukan parameter Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
tomografi - Ray tracing proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu memahami tahapan - Forward modeling menyampaikan teori diskusi
tomografi seismik - Inversion perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menggunakan waktu tanggungjawab,
tempuh gelombang seismik Metode seismik tomografi kerjasama
- Mampu memahami waktu tunda - waktu tunda (delay time)
gelombang seismik - parameterisasi model
- Mampu menjelaskan kelebihan dan - ray tracing
kekurangan seismik tomografi - sistem persamaan tomografi
- Mampu menyelesaikan persoalan- - teknik inversi yang digunakan
persoalan waktu tempuh dan waktu
tunda

5-6 - Mampu memahami dan menjelaskan Konsep geolistriktomografi Model : PBL 200 Testertulis: -
konsep dasar metode geolistrik - Pengukuran untuk Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan prinsip dan memperoleh informasi presentasi, tugas mengungkapkan
dasar Geolistriktomografi mengenai variasi resistivitas Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami karakteristik secara 2-D atau 3-D proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
geolistriktomografi - Menggunakan variasi spasi menyampaikan teori diskusi
- Mampu membedakan susunan elektroda cukup banyak perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
elektroda geolistriktomografi tanggungjawab,
- Mampu memproses data Karakteristik kerjasama
geolistriktomografi - Tergantung konfigurasi
- Mampu menjelaskan studi kasus elektroda, masing-masing
tentang geolistriktomografi memiliki sensitivitas berbeda

182
- Sistem pengukuran otomatis

Susunan elektroda
- Wenner
- Schlumberger
- Wenner-Schlumberger
- Dipole-dipole

7 - Mampu menjelaskan definisi Pemprosesan data Model : PBL 100 Testertulis: -


XrayCompute tomografi - Akuisisi data Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan sejarah - Sinar X Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
penggunaan Xraytomografi - Penghasilan gambar proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan proses menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Xraytomografi Rendering teknik perkuliahan diskusi
- Mampu menjelaskan rendering 3D - Permukaan rendering Afektif: tepatwaktu,
- Mampu menjelaskan kelebihan Xray - Volume rendering tanggungjawab,
Computed Tomografi - Segmentasi gambar kerjasama

8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu menjelaskan definisi dari Kegunaan MRI dalam dunia Model : PBL 100 Testertulis: -
MRI tomografi medis Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu memahami sejarah dari MRI - Neuroimaging Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan kegunaan dunia - Cardiovascular proses; Sekenario: pendapat secara
kesehatan dari MRI - Musculoskeletal menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan cara kerja MRI - Liver and gastrointestinal perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Mampu menjelaskan tentang PET Kegunaan PET Model : PBL 100 Testertulis: -
(Positron Emission Tomography) - Oncology Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan kegunaan PET - Neuroimaging Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

183
- Mampu mendeskripsikan cara kerja - Cardiology proses; Sekenario: pendapat secara
PET - Infeksi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan kekurangan - Pharmacokinetics perkuliahan diskusi
PET - Small animal imaging Afektif: tepatwaktu,
- Musculo-skeletal imaging tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampu menjelaskan rekonstruksi Metode rekonstruksi Model : PBL 100 Testertulis: -
citra dalam tomografi - Analitik Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan metode - Aljabar Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
rekonstruksi tomografi proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu menjelaskan pengolahan data Data tomografi Model : PBL 100 Testertulis: -
tomografi - Seismik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Geolistrik Res2div presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Mampu menginterpretasi data Interpretasi data Model : PBL 100 Testertulis: -
tomografi Seismik &Geolistrik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu menjelaskan tentang Gelombang body Model : PBL 100 Testertulis: -
Gelombang P dan S - Gelombang P (Primer) Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan karakteristik - Gelombang S (Sekunder) Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan

184
gelombang P dan S proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan hubungan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
gelombang P dan S dengan tomografi perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mampu mengaplikasikan konsep Aplikasi tomografi geofisika Model : PBL 100 Testertulis: -
tomografi pada bidang geofisika - Crosswell Seismic Survey Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan EOR (Enhanced - Vertical Seismic Profile presentasi mengungkapkan
Oil Recovery) sebagai salah satu - Surface Seismic Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
contoh tomografi dalam bidang - Well Log proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
migas - Enhanced Oil Recovery menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

185
OPTIKA MINERAL
Mata Kuliah : Optika Mineral Semester: Ganjil_Pilihan Kode: TGS 567 Sks: 2 (2-0)
Program Studi : Strata 1(S1) Teknik Geofisika Dosen: Peer Group Geofisika Pertambangan
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep teoritis cahaya dan prinsip-prinsip pokok optik
(1). Mampu menguasai prinsip cahaya sebagai gelombang
(2) Mampu memahami dan menjelaskan konsep umum untuk alat-alat optik dan prinsip kerjanya
Capaian PembelajaranMata Kuliah (CLO)
(3). Mampu menjelaskan kaitan sifat cahaya ketika berinteraksi dengan optik
(4) Harus memahami aplikasikan alat-alat optik untuk mineral batuan
(5). Membangun keahlian berpikir kritis dan logis
Review Matematika Gerak Gelombang, Teori Elektromagnetik, Foton dan Cahaya, Gelombang Elektromagnetik, Relativitas
khusus, Perumusan kovarian persamaan Maxwell,Perambatan cahaya dalam medium dan antar medium, Prinsip Fermat,
Deskripsi Mata Kuliah
Efek Ketidakisotropikan Medium, Optika geometris, Alat-alat optis, Optika fisis,Superposisi Gelombang, Polarisasi gelombang
elektromagnetik, Interferensi, Difraksi, Optika Fourier, Teori Dasar Koherensi, Optika Modern.
(1). Hecht,E.,2002, Optics, 4th ed,International Edition, Addison Wesley, San Fransisco, USA
Daftar PustakaUtama (2). Born, M. dan W. Emil, 1986, Principles of Optics, 6th, Pergamon Press, UK.
(3). Bass, M. (Ed.), 1995, Fundamental of Optics, Fundamentals, Techniques and Design, McGraw-Hill, USA
Mata Kuliah Syarat Tidak ada
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Nilai Teori: Tugas : 30%; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Memahami kontrak kuliah Penjelasan tentang Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
- Mampumemahami dan menjelaskan kontrak kuliah Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
tentang pengertian optika kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan Optik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menjelaskan tentang cakupan optika - Pengertian optika proses; 600 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Cakupan optika Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
menjelaskansejarah dan - Sejarah dan perkembangan teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
perkembangan termasuk optika tanggung jawab,
kencerungan-kecenderungan kerjasama
terbaru dalam optika
2 Mampu memahami dan menjelaskan Review matematika gerak Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep-konsep pokok matematika yang gelombang Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
digunakan untuk menyatakan dan - Gelombang 1 dimensi kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
memformulasikan gerak gelombang - Gelombang selaras Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
sebagai dasar untuk penerapannya - Fase dan kecepatan fase proses; 600 terbuka, kemampuan
dalam optika - Prinsip Superposisi Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Gelombang Bidang teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,

186
- Persamaan diferensial 3 tanggung jawab,
dimensi kerjasama
- Gelombang sferis
- Gelombang Silindris
3 - Mampu memahami dan menjelaskan Teori elektromagnetik, Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
hokum-hukum dasar teori foton dan cahaya: Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
elektromagnetik - Hukum-hukum dasar teori kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan menjelaskan elektromagnetik Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
gelombang elektromagnetik dan - Gelombang proses; 600 terbuka, kemampuan
karakteriknya elektromagnetik Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan menjelaskan - Energi dan momentum teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
energidan momentum gelombang - Radiasi tanggung jawab,
elektromagnetik - Spektrum foton kerjasama
- Mampu memahami dan menjelaskan elektromagnetik
konsep pokok radiasi - Teori Medan Kuantum
- Mampu memahami dan menjelaskan
spectrum foton elektromagnetik
- Mampu memahami dan menjelaskan
teori medan kuantum
4 - Mampu memahami dan menjelaskan Perambatan cahaya dalam Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep pokok hamburan medium dan antar Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan medium, kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
konsep pokok refleksi - Hamburan Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan menjelaskan - Refleksi proses; 600 terbuka, kemampuan
konsep pokok refraksi - Refraksi Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan menjelaskan - Prinsip Fermat teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dan memformulasikan prinsip - Refleksi internal total tanggung jawab,
Fermat - Sifat-sifat optik bahan kerjasama
- Mampu memahami dan menjelaskan - Efek ketidakisotropikan
prinsip refleksi internal total medium
- Mampu memahami dan menjelaskan
fenomena interkasi antara cahaya
dan bahan
- Mampu memahami dan menjelaskan
sifat-sifat optik bahan
- Mampu memahami dan menjelaskan
efek keisotropikan medium
5 - Mampu memahami dan menjelaskan Optika geometris: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep pokok lensa, stop, cermin, - Lensa Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
prisma, serat optik - Stop kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan menjelaskan - Cermin Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
menformulasikan persamaan lensa, - Prisma proses; 600 terbuka, kemampuan

187
cermin, prisma dan serat optik - Serat optik Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan menjelaskan - Sistem optik teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
prinsip dasar sistem-sistem optik - Pembentuk muka tanggung jawab,
- Mampu memahami dan menjelaskan gelombang kerjasama
dan menformulasikan lensa tebal - Lensa tebal dan sistem
dan sistem lensa tebal lensa tebal
- Mampu memahami dan menjelaskan - Analytical Ray Tracing
prinsip dasaranalitycal ray tracing
6 - Mampu memahami dan menjelaskan Optika Fisis: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
dan memformulasikan prinsip pokok - Superposisi Gelombang Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
superposisi gelombang - Penambahan gelombang kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
- Mampu memahami dan menjelaskan - Gelombang periodik tak Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
penambahan gelombang berfrekuensi selaras proses; 600 terbuka, kemampuan
sama dan penambahan gelombang - Gelombang tidak Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
berfrekuensi beda periodik teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
- Mampu memahami dan menjelaskan tanggung jawab,
konsep gelombang periodik tak selaras kerjasama
- Mampu memahami dan menjelaskan
konsep gelombang tidak periodik
7 - Mampu memahami dan menjelaskan Polarisasi: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
sifat-sifat cahaya terpolarisasi - Sifat cahaya terpolarisasi Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Polarizer kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
prinsip kerja polarizer - Dikroisme Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan menjelaskan - Bifefringence proses; 600 terbuka, kemampuan
prinsip dasar dikroisme - Hamburan dan polarisasi Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan menjelaskan - Polarisasi dengan refleksi teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Bifefringence - Polarisasi cahaya tanggung jawab,
- Mampu memahami dan menjelaskan polikromatik kerjasama
hubungan hamburan dan polarisasi - Modulator optik
- Mampu memahami dan menjelaskan - Kristal cair
polarisasi dengan refleksi - Deskripsi matematik
- Mampu memahami dan menjelaskan polarisasi
prinsip dasar polarisasi cahaya
polikromatik
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja modulator optik
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja kristal cair
- Mampu memahami dan menjelaskan
polarisasi secara matematik
8 Mampu memahami,menjelaskan konsep- Ujian Tengah Semester Model : PBL 200 (dalam Tes tertulis: 25
konsep pokok danmemformulasikan Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) memahami,menjelaskan

188
serta menghitung diberikan Pendekatan: Ketrampilan konsep-konsep pokok
proses danmemformulasikan
Sekenario: memberikan serta menghitung
soal soal essay

9 - Mampu memahami dan menjelaskan Interferensi: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep pokok interferensi - Konsep awal Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Interferometer: kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
prinsip kerja interferometer dan pembagian muka Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
aplikasinya gelombang dan proses; 600 terbuka, kemampuan
pembagian amplitudo Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Jenis-jenis dan lokalisasi teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
interferensi fringi tanggung jawab,
- Interferensi berkas kerjasama
banyak
- Aplikasi untuk film dan
interferometri
10 - Mampu memahami dan menjelaskan Difraksi: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep dasar fenomena difraksi - Konsiderasi awal Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Difraksi Fraunhofer kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
serta memformulasikan difraksi - Difraksi Fresnel Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Fraunhofer - Teori difraksi Kirchhoff proses; 600 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan menjelaskan - Gelombang difraksi pada Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
serta memformulasikan difraksi bidang batas teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
Fresnel tanggung jawab,
- Mampu memahami dan menjelaskan kerjasama
teori difraksi Kirchhof
- Mampu memahami dan menjelaskan
gelombang difraksi pada bidang
batas
11 - Mampu memahami dan menjelaskan Koherensi: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep pokok visibilitas - Visibiltas Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Fungsi koherensi dan kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
fungsi koherensi dan derajat derajat koherensi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
koherensi - Koherensi dan proses; 600 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan menjelaskan interferometri Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
koherensi dan interferometri teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
tanggung jawab,
kerjasama
12 - Mampu memahami dan menjelaskan Optika Fourier Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
tranformasi Fourier - Transformasi Fourier Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memformulasikan - Aplikasi-aplikasi optik kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan

189
transformasi transformasi Fourier Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami, menjelaskan proses; 600 terbuka, kemampuan
aplikasi-aplikasi transformasi Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
Fourier dalam fenomena-fenomena teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
dalam optic tanggung jawab,
kerjasama
13 - Mampu memahami dan menjelaskan Instrumen optik: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
prinsip dasar kamera - Kamera dan lensa kamera Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Mikroskop kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
lensa kamera, jenis dan - Pemindai (scanner) Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
karakteristiknya - Spektrometer optik proses; 600 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan menjelaskan - Interferometer Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
prinsip kerja mikroskop, jenis dan - Polarimetri teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
karakteristiknya - Instrumen holografi tanggung jawab,
- Mampu memahami dan menjelaskan kerjasama
prinsip kerja pemindai, jenis dan
karakteristiknya
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja spektrometer optik, jenis
dan karakteristiknya
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja interferometer, jenis dan
karakteristiknya
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja polarimeter, jenis dan
karakteristiknya
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja instrument holografi
14 - Mampu memahami dan menjelaskan Optika Modern: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep dasar laser - Laser dan cahaya laser Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan - Pencitraan kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
konsep dasar laser - Holografi Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu memahami dan menjelaskan - Optika nonlinier proses; 600 terbuka, kemampuan
konsep pencitraan Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
- Mampu memahami dan menjelaskan teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
konsep holografi tanggung jawab,
- Mampu memahami dan menjelaskan kerjasama
konsep pokok optika tak linier
15 - Mampu memahami dan menjelaskan OptikaModern: Model : TBL 200 (tatap Tes tertulis: -
konsep optik dalam teknologi - Teknologi Optik dan Metode : ceramah, diskusi muka di Ketrampilan:
- Mampu memahami dan menjelaskan fotonik: kelompok, presentasi kelas) mengungkapkan
fotonika dan aplikasinya secara - Elektronika kuantum Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara

190
umum - Elektrooptika proses; 600 terbuka, kemampuan
- Mampu memahami dan - Optoelektronika Sekenario: menyampaikan (mandiri) diskusi
menjelaskanelektronika kuantum, - Serat optik: pembuatan teori perkuliahan Afektif: tepat waktu,
piranti dan prinsip kerjanyasecara fiber optik, penggunaan tanggung jawab,
umum fiber, uji kualitas kerjasama
- Mampu memahami dan bahan/coating
menjelaskanelektrooptika, piranti - Piranti Gelombang Cahaya
dan prinsip kerjanyasecara umum - Pengolahan informasi
- Mampu memahami dan optik
menjelaskanoptoelektronik, piranti
dan prinsip kerjanyasecara umum
- Mampu memahami dan menjelaskan
serat optik, pembuatan, penggunaan,
pengujiannya
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip kerja piranti gelombang
cahaya dan aplikasinyasecara umum
- Mampu memahami dan menjelaskan
prinsip pengolahan informasi
optiksecara umum
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 (dalam Tes tertulis: 40
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis ruang kelas) Memahami,
diberikan Pendekatan: Ketrampilan menjelaskan,
proses menerapkan konsep-
Sekenario: memberikan konsep yang telah
soal soal essay diajarkan sebelumnya
serta memformulasi,
menghitung

Catatan : Sintaks untuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

191
PALEONTOLOGI
Mata Kuliah : Paleontologi Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 572 SKS: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen Bidang Geosains.
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Mahasiswa memahami dasar dan aplikasi evolusi dan paleontologi, maknanya dalam stratigrafi, sedimentologi dan dan
aplikasinya untuk geologi dan geofisika secara umum.

Membahas tentang prinsip-prinsip dasar paleontologi, tentang fosil dan proses fosilisasi, arti ruang dan waktu dalam evolusi
Deskripsi Mata Kuliah
dan pelontologi, kegunaan paleontologi/fosil dalam geologi.
1. Basic Paleontology, Benton & Harper ; Longman, 1997
2. Invertebrate Paleontology, Clarkson; Charman & Hall, 1993
Daftar Pustaka Referensi 3. The Practical Paleontologist, Parker & Bernor, Fireside Book, 1990
4. Paleontology, Romer, The Univ. Chicago Press, 1966
5. Bringing Fossils to Life, Prothero, McGraw Hill, 1998
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5 %; Tugas : 30 % ; Quis : 10 %; UTS : 20 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
- Mampu memahami secara filosofis arti Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
dan dasar-dasar Paleontologi Pendekatan: - mengungkapkan
Pendahuluan Sekenario: Ceramah pendapat secara
- Sejarah Perkembangan terbuka, kemampuan
Paleontologi diskusi
- Pengertian Dasar
Afektif: tepatwaktu,
Paleontologi
- Kaitan Paleontologi dengan
tanggungjawab,
ilmu-ilmu lainnya kerjasama
2 Mampu memahami secara filosofis Proses Fosilisasi Model : PBL 100 Testertulis: -
proses fosilisasi da lam ruang dan Proses fosilisasi dalam ruang Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
waktu. dan waktu Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

192
kerjasama
3 Mampu memahami berbagai jenis Resume Geologi Fisik Model : PBL 100 Testertulis: -
batuan dan yg berfosil. Batuan dan Fosil Metode : diskusi, Ketrampilan:
presentasi, tugas mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 Mampu memahami lingkungan Zona Batimetri Model : PBL 100 Testertulis: -
kehidupan organisme. Hubungan kedalaman dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
lingkungan kehidupan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Mampu memahami secara filosofis arti Evolusi I Model : PBL 100 Testertulis: -
dan dasar-dasar Evolusi - Sejarah Perkembangan Teori Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Evolusi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Prinsip dasar evolusi dalam
proses; Sekenario: pendapat secara
ruang dan waktu
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Mampu memahami secara filosofis arti Evolusi II Model : PBL 100 Testertulis: -
dan hubungan Evolusi, Paleontologi dan - Prinsip-prinsip Ontogeny, Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Stratigrafi Phyllogeny dan Rekapitulasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Hubungan evolusi,
proses; Sekenario: pendapat secara
Paleontologi dan Stratigrafi
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

193
kerjasama
7 Mampu memahami secara filosofis arti Taksonomi I Model : PBL 100 Testertulis: -
dan dasar2 taksonomi. - Pembagian organisme dalam Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
takson Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Dasar2 Taksonomi dan cabang
proses; Sekenario: pendapat secara
evolusi
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 Mampu memahami secara filosofis Taksonomi II Model : PBL 100 Testertulis: -
berbagai metoda dalam taksono mi. - Berbagai metoda dalam Metode : diskusi Ketrampilan:
taksonomi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Morfologi/ Anatomi
proses; Sekenario: pendapat secara
komparatif
- Analisa Biometri menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 Mampu memahami berbagai fosil,fosil Pemerian Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
indeks, lingkungan hidup dan umurnya Phyllum Arthropoda dan Metode : diskusi Ketrampilan:
Coelenterata Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 Mampu memahami berbagai fosil,fosil Pemerian Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
indeks, lingkungan hidup dan umurnya Phyllum Bryozoa dan Porifera Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:

194
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu memahami berbagai fosil,fosil Pemerian Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
indeks, lingkungan hidup dan umurnya Phyllum Brachiopoda dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
Molluska I presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Mampu memahami berbagai fosil,fosil Pemerian Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
indeks, lingkungan hidup dan umurnya Phyllum Molluska II Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 Mampu memahami berbagai fosil,fosil Pemerian Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
indeks, lingkungan hidup dan umurnya Ichnofosil dan Vertebrata Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 Mampu memahami: Aplikasi Paleontologi Model : PBL 100 Testertulis: -
- Umur absolut dan rela tif Biostratigrafi dan Lingkungan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Lingkungan Pengenda pan dan pengendapan

195
Paleoekologi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

196
SEDIMENTOLOGI DAN STRATIGRAFI
Mata Kuliah : Sedimentologi dan Stratigrafi Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 570 SKS: 2 (2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen bidang Geosains.
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Mahasiswa mampu memahami teori pelapisan batuan dan juga proses sedimentasi dan bisa mengaplikasikannya untuk
kepentingan geologi, geofisika, dan kepentingan lainnya.

Konsep dasar stratigrafi, fasies sedimenter, lingkungan sedimentasi dan dasar pembentukan cekungan, proses stratigrafi dalam
Deskripsi Mata Kuliah hubungannya dengan lingkungan pengendapan, geometri sedimentasi, pemahaman hubungan stratigrafi, korelasi dan waktu
geologi, paleogeografi, dasar sekuen dan analisis stratigrafi.
1. Boggs, S., 1983. Principle of Sedimentology and Stratigraphy, Merrill Publishing Co., A Bell & HowellCo., Ohio.
2. Friedman, G.M. & Sanders, J.E., 1978. Principle of Sedimentology, John Willey and Sons, New York.
3. Mathew, R.K., 1974. Dinamic Stratigraphy, Prentice Hall Inc., Englewood. New Jersey.
Daftar PustakaReferensi 4. Serra, O.,- , Sedimentary Environments from Wireline logs, Schlumberger, Second Ed.
5. Reading, H.B., 1978. Sedimentary Environment and Facies, Elsevier Scientific Publ. Co., Amsterdam.
6. Sandi Stratigrafi Indonesia, 1973. Ikatan Ahli Geologi Indonesia
7. Selly, R.C., 1975. Ancient Sedimentary Environment, Chapman and Hall Ltd., London.Walker, R.G.,1979. Facies Models,
Geological Association of Canada, Ontario.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5 %; Tugas : 30 % ; Quis : 10 %; UTS : 20 %; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 120 Testertulis: -
Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Pendekatan: - mengungkapkan
Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 Mampu memahami berbagai macam Partikel Penyusun Batuan Model : PBL 120 Testertulis: -
komponen atau partikel sedimen Sedimen Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Jenis Partikel: Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Butir (hasil solid breakdown)
proses; pendapat secara
 Anorganik

197
 skeletal Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
- Partikel yang bukan hasil solid teori perkuliahan diskusi
breakdown Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 Memahami apa yang dimaksud Partikel Penyusun Batuan Model : PBL 120 Testertulis: -
dengan tekstur dan apa maknanya Sedimen Metode : diskusi, Ketrampilan:
secara sedimentologi Properti Butir presentasi, tugas mengungkapkan
- Bentuk butir
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Ukuran Butir
- Kemas Butiran proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Porositas & Permeabilitas menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 Memahami makna populasi butiran Partikel Penyusun Batuan Model : PBL 120 Testertulis: -
serta kaitanya dengan proses Sedimen Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
sedimentasi Distribusi Populasi Butiran Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Memahami proses-proses mekanik Proses Sedimentasi Model : PBL 120 Testertulis: -
dalam pembentukan batuan sedimen - Konsep ’shearing’ dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
’dynamic Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dilatancy’
proses; Sekenario: pendapat secara
- Endapan Bottom Traction
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Memahami karakteristik endapan Lingkungan Pengendapan, Model : PBL 120 Testertulis: -
darat Fasies dan Elemen Arsitektur Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Endapan Darat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Endapan Transisi
proses; Sekenario: pendapat secara

198
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 Memahmi karakteristik endapan Lingkungan Pengendapan Model : PBL 120 Testertulis: -
Laut - Endapan Laut Dangkal Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Endapan Laut Dalam Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 Memahami metoda analisis Metoda analisis lingkungan Model : PBL 120 Testertulis: -
urutan vertikal dalam penentuan pengendapan Metode : diskusi Ketrampilan:
lingkungan pengendapan Analisis urutan vertical pada Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
berbagai lingkungan
proses; Sekenario: pendapat secara
pengendapan
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 Memahami konsep/hukum-hukum Hukum-hukum Dasar Model : PBL 120 Testertulis: -
dasar, baik hokum dasar geologi secara Hukum Steno hingga James Metode : diskusi Ketrampilan:
keseluruhan maupun stratigrafi pada Hutton Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
khususnya.
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

199
tanggungjawab,
kerjasama
11 - Mampumendeskripsikanbatuansedim Hukum-hukum Dasar Model : PBL 120 Testertulis: -
ent mengenalsetiaplapisan/strata, Unsur Stratigrafi Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
sertabesarannyasecarasederhana Waktu stratigrafi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampumenentukanurutanbatuan
proses; Sekenario: pendapat secara
secara vertical dalamwaktu relative
danmengetahuimetodapenanggalanu menyampaikan teori terbuka, kemampuan
mur absolute perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mengerti tentang pola penumpukan Proses-proses stratigrafi Model : PBL 120 Testertulis: -
strata lapisan batuan memahami - Progradasi, Agradasi, dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
terhadap siklus pengendapan dan Retrogradasi presentasi mengungkapkan
hubungannya dalam ruang dan waktu - Trasgresi-Regresi
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Mengerti tentang hubungan lateral Fasies Model : PBL 120 Testertulis: -
antara lapisan, dan kegunaannya dalam Litofasies, Biofasies, dan Fasies Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
analisis lingkungan pengendapan Pengendapan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 Mengerti hubungan vertical antar Ketidakselarasan Model : PBL 120 Testertulis: -
lapisan batuan atau unit litologi, dan Jenis Ketidakselarasan dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
sejarah paket pengendapan susunan genesanya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
strata/lapisan-lapisan batuan yang di
proses; Sekenario: pendapat secara
atas dan bawahnya
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

200
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mengerti Satuan Stratigrafi Model : PBL 120 Testertulis: -
danmampumembuatdanmenyajikan Kolom Stratigrafi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
data Sandi Stratigrafi Indonesia Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
stratigrafidalambentukKolomStratigra
proses; Sekenario: pendapat secara
fi
- Mengertiaturandantatacarapenamaan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
danpembuatansatuanStratigrafi perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

201
GEOLOGI LANJUT
Mata Kuliah : Geologi Lanjut Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 575 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen bidang Geosains.
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Selesai mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan ilmu kebumian melalui teori, konsep, dan
identifikasi terhadap gejala-gejala geologi.

Garis besar pembahasan mata kuliah ini adalah pengetahuan tentang ilmu kebumian, yaitu mengenai materi yang membentuk
lapisan terluar kulit bumi (litosfer), memahami asal mula kejadian dan sebab akibat yang dapat berpengaruh terhadap
Deskripsi Mata Kuliah kehidupan. Hasil yang diharapkan mahasiswa mampu mengkaji, menganalisis gejalagejala geologi dan menjelaskannya kepada
peserta didik, sehingga akan mendorong lebih mendekatkan kepada Al Khaliq yang menciptakan alam semesta dan segala
isinya.
1. Siever, Raymond, (1986), Global Plate Tectonics The Unifying Model.
Daftar PustakaReferensi 2. Setiagraha, Doddy, (1987), Mineral dan Batuan.
3. Alzwar, Muziel, (1988), Ilmu Gunungapi.
4. Foster, Robert, J., (1988), Geological Maps.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5 %; Tugas : 30 % ; Quis : 10 %; UTS : 20 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 120 Testertulis: -
- Mahasiswa memahami arti geologi, Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
bumi dalam suatu sistem tata surya - Geologi dan sistem bumi Pendekatan: - mengungkapkan
serta proses yang terjadi di bumi - Geologi, manusia dan Sekenario: Ceramah pendapat secara
- Mahasiswa memahami arti batasan lingkungan terbuka, kemampuan
ruang dan waktu dalam geologi - Sistem tata surya
diskusi
- Bumi sebagai sistem yang
dinamis Afektif: tepatwaktu,
- Prinsip ruang dan waktu dalam tanggungjawab,
geologi kerjasama
2 - Mahasiswa mengenal dan dapat Mineral dan Batuan Model : PBL 120 Testertulis: -
mendeskripsikan mineral utama - Unsur, atom, ikatan atom dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
pembentuk batuan senyawa Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mineral, kristal dan
proses; pendapat secara
klasifikasinya
- Mineral pembentuk batuan Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

202
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mahasiswa memahami proses magma, Batuan Beku dan Aktifitas Model : PBL 120 Testertulis: -
dapat menguraikan pembentukan intrusif Metode : diskusi, Ketrampilan:
batuan beku, menentukan jenis dan - Magma, lava dan evolusinya presentasi, tugas mengungkapkan
komposisi batuan beku utama - Reaksi Bowen, proses dan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mahasiswa mengenal dan dapat klasifikasi batuan beku.
menggambarkan bentuk batuan beku - Tekstur dan komposisi batuan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dibawah permukaan bumi beku menyampaikan teori diskusi
- Geometri batuan beku intrusif perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mahasiswa dapat menjelaskan Volkanisme Model : PBL 120 Testertulis: -
kejadian gunung api dalam kaitannya - Volkanisme dan gunung api Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
dengan tektonik - Jenis dan klasifikasi gunung Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mengenal dan dapat api
proses; Sekenario: pendapat secara
mengklasifikasikan jenis gunung api - Tektonik lempeng dan
distribusi gunung api menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mahasiswa mengenal dan dapat Pelapukan, Eosi dan Tanah Model : PBL 120 Testertulis: -
menjelaskan proses dan jenis - Proses pelapukan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
pelapukan - Pelapukan makanik dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mahasiswa dapat menyebutkan faktor kimiawi
proses; Sekenario: pendapat secara
pengontrol dan mendeskripsikan - Faktor pengontrol pelapukan
proses pembentukan tanah serta dan pembentukan tanah menyampaikan teori terbuka, kemampuan
manfaat hasil pelapukan. - Pelapukan dan mineral perkuliahan diskusi
ekonomik Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mahasiswa mengenal dan dapat Sedimentasi dan Batuan Model : PBL 120 Testertulis: -
menjelaskan proses erosi, transportasi Sedimen Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
dan sedimentasi - Erosi, transportasi dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mengenal dan menjelaskan proses sedimentasi
proses; Sekenario: pendapat secara
pembentukan batuan sediment. - Proses litifikasi dan
- Mahasiswa mengenal dan dapat pembentukan batuan sediment menyampaikan teori terbuka, kemampuan

203
menjelaskan hukum dan konsep - Klasifikasi batuan sediment perkuliahan diskusi
perlapisan batuan - Struktur sediment, fosil dan Afektif: tepatwaktu,
lingkungan pengendapan tanggungjawab,
- Hukum dan konsep dalam
kerjasama
perlapisan batuan (stratigrafi)
7 - Mahasiswa mengenal dan dapat Batuan metamorfik dan Model : PBL 120 Testertulis: -
menjelaskan proses metamorfisme, Metamorfisme Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
mendeskripsikan dan - Definisi, proses dan jenis Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
mengklasifikasikan batuan metamorfik metamorfisme
proses; Sekenario: pendapat secara
- Mahasiswa dapat menjelaskan kaitan - Zona dan klasifikasi batuan
metamorfisme dan tektonik metamorfik menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Tektonik lempeng dan perkuliahan diskusi
penyebaran batuan metamorfik Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mahasiswa dapat menjelaskan proses Gempa Bumi dan Struktur Model : PBL 120 Testertulis: -
kejadian gempa dan kaitannya dengan Dalam bumi Metode : diskusi Ketrampilan:
tektonik - Teori elastik rebound Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mahasiswa dapat menguraikan cara - Gempa bumi dan penyebaran
proses; Sekenario: pendapat secara
penentuan dan menggambarkan kegempaan
struktur dalam bumi - Memprediksi gempa bumi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mahaeswa mengenal sumber aliran - Struktur dalam bumi perkuliahan diskusi
panas dalam bumi - Tomografi seismik Afektif: tepatwaktu,
- Sumber aliran panas dalam tanggungjawab,
bumi kerjasama
10 Deformasi dan Pembentukan Model : PBL 120 Testertulis: -
- Mahasiswa mengenal dan dapat Pegunungan Metode : diskusi Ketrampilan:
menjelaskan proses perubahan yang - Definisi deformasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
terjadi di kerak bumi, unsur struktur - Jenis-jenis struktur geologi
proses; Sekenario: pendapat secara
dan pembentukan pegunungan - Pembentukanpegunungan
- Mahasiswa mengenal prinsip gravitasi (orogenesa) menyampaikan teori terbuka, kemampuan
dan isostasi di bumi - Gravitasi bumi dan prinsip perkuliahan diskusi
isostasi Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

204
kerjasama
11 Pergerakan Masa dan Gerak Model : PBL 120 Testertulis: -
- Mahasiswa mengenal dan dapat Tanah Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
menjelaskan proses gerak tanah Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mahasiswa dapat mengenal dan - Definisi gerakan tanah
proses; Sekenario: pendapat secara
menjelaskan jenis gerak tanah dan cara - Faktor yang mengontrol
penanggulangannya gerakan tanah menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Jenis-jenis gerakan tanah perkuliahan diskusi
- Penanggulangani gerakan Afektif: tepatwaktu,
tanah tanggungjawab,
kerjasama
12 Siklus Hidrologi dan Air Model : PBL 120 Testertulis: -
- Mahasiswa mengenal dan dapat Tanah Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
menjelaskan siklus hidrologi dan presentasi mengungkapkan
keberadaan air tanah - Definisi siklus hidrologi
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mahasiswa dapat merumuskan definisi - Air tanah dan siklus hidrologi
porositas dan permeabilitas - Porositas dan permeabilitas proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mahasiswa dapat menjelaskan erosi - Sistem aliran air tanah menyampaikan teori diskusi
dan pengendapan air tanah - Erosi dan pengendapan air perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanah tanggungjawab,
kerjasama
13 Lingkungan dan Bencana Model : PBL 120 Testertulis: -
- Mahasiswa mengenal dan dapat Geologi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
menjelaskan jenis-jenis bencana geologi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mahasiswa dapat menjelaskan kaitan - Gempa bumi dan tsunami
proses; Sekenario: pendapat secara
perubahan di bum, di permukaan bumi - Gunung api
dan di atmosfer - Banjir dan gerakan tanah menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Erosi pantai perkuliahan diskusi
- Penurunan permukaan bumi Afektif: tepatwaktu,
- Polusi tanggungjawab,
- Efek rumah kaca dan kerjasama
pemanasan global
14 Enersi dan Sumberdaya Model : PBL 120 Testertulis: -
Mahasiswa mengenal dan dapat Geologi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
menjelaskan potensi dan manfaat Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
sumberdaya bumi; enersi, mineral dan - Sumberdaya mineral
proses; Sekenario: pendapat secara
air tanah - Endapan mineral ekonomi
- Energi fosil menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Panas bumi perkuliahan diskusi
- Air Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

205
kerjasama
15 Mahasiswa mendapat gambaran tentang Studi Kasus Tentang Geologi Model : PBL 120 Testertulis: -
aplikasi geologi dalam kasus geologi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

206
GEOKIMIA
Mata Kuliah : Geokimia Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 577 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen Bidang Geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika.
Capaian Pembelajaran Setelah mengikuti kuliah geokimia, mahasiswa diharapkan akan dapat menjelaskan sistem komposisi kimia bumi dan dapat
Mata Kuliah (CLO) menentukan reaksi-reaksi unsur bumi yang terjadi, menghitung umur peluruhan batuan bumi dengan menggunakan metode-
metode kimia secara terpadu dan komprehensif.
Kimia bumi dan kaitannya dengan alam semesta, Struktur dan komposisi kimia bumi, magma dan batuan beku, sedimentasi dan
Deskripsi Mata Kuliah batuan sedimen, metamorfisme dan batuan metamorf, siklus geokimia, geothermometry, geokimia isotop, radioaktifitas,
penanggalan.

1. Andrews JE, Brimblecombe P, Jickells TD & Liss PS, 1996, An Introduction to Environmental Chemistry, Blackwell Scie,
Oxford, UK.
2. Ellis AJ & Mahon WAJ, 1977, Chemistry & Geothermal Systems, Acad Press, New York.
Daftar Pustaka Referensi 3. Govett G.J.S., 1994, Handbook of Exploration Geochemistry, volume-6 : Drainage Geochemistry, Elsevier, Amsterdam.
4. Joyce AS, 1984, Geochemical Exploration, Austr Min Found. Inc., Melbourne, Australia.
5. Levinson AA, 1979, Introduction to Exploration Geochemistry, Applied Publ Ltd., USA.
6. Nicholson K, 1993, Geothermal Fluids: Chemistry & Expl. Techniques, Spg-Verlag, Berlin.
7. Rose A.W., Hawkes H.E & Webb J.S., 1979, Geochemistry in Mineral Exploration, Academic Press, London, UK.

Prasyarat
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 30 %; Quis : 10 %; UTS : 25 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
Mampu menyebutkan kembali Pendekatan: - mengungkapkan
pengertian geokimia dan peranannya - Sistem perkuliahan & referensi Sekenario: Ceramah pendapat secara
dalam geologi dan cabang ilmu lainnya - Pengertian dan batasan terbuka, kemampuan
geokimia
diskusi
- Peran geokimia dalam geologi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama

207
2 Mampu menjelaskan kembali apa yang Prinsip Dasar Kimia Model : PBL 100 Testertulis: -
dimaksud sistem berkala dan aturan- - Sistem berkala, konfigurasi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
aturan yang berlaku, dapat menentukan elektron, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
distribusi elektron dalam orbit setiap - Sifat unsur
proses; pendapat secara
unsur beserta konfigurasinya.
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menceritakan kembali teori Kelimpahan Unsur Di Alam Model : PBL 100 Testertulis: -
utama pembentukan alam semesta, Semesta Metode : diskusi, Ketrampilan:
mengetahui umur alam semesta dan - Teori nukleo-sintesis, meteorit presentasi, tugas mengungkapkan
bagaimana teori penentuannya. dan tektit
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengetahui tentang meteorit, - Umur alam semesta
sifat dan pemanfaatannya. - Distribusi unsur di alam proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Mampu menjelaskan pola distribusi & semesta menyampaikan teori diskusi
komposisi kimia utama di kerak, - Bumi : Struktur Interior, perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
selubung dan inti bumi. komposisi kerak, mantel dan tanggungjawab,
inti bumi kerjasama
4-6 - Mampu menyebutkan kembali definisi Isotop Dan Geokronologi Model : PBL 300 Testertulis: -
isotop dan sifat-sifat umumnya, jenis- - Prinsip-prinsip dasar Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
jenisnya, bahaya dan manfaat yang - Radioaktivitas dan penentuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
bisa diperoleh darinya. umur : U-Pb, Pb-Pb
proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menyebutkan kembali sifat- - Radioaktivitas dan penentuan
sifat isotop stabil dan tak stabil, umur : Rb-Sr, K-Ar & Ar-Ar, Sm- menyampaikan teori terbuka, kemampuan
pemanfaatannya untuk menentukan Nd perkuliahan diskusi
umur absolut dalam berbagai metoda - C-14 dan Jejak belah Afektif: tepatwaktu,
dan untuk eksplorasi geologi - Isotop stabil dan aplikasinya tanggungjawab,
(hidrogeologi, oseanografi, kerjasama
paleotermometri dan panasbumi).

7 Mampu mengetahui prinsip Termodinamika Dan Kimia Model : PBL 100 Testertulis: -
termodinamika yang mengontrol proses Kristal Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
geologi dalam kaitannya dengan - Hukum termodinamika, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
distribusi unsur/mineral. entropi
proses; Sekenario: pendapat secara
- Kecepatan Reaksi, Difusi,
Viskositas menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Fugasitas perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

208
kerjasama
8 Mampu menentukan kembali proses Termodinamika Dan Kimia Model : PBL 100 Testertulis: -
terjadinya substitusi ion (ikatan kimia, Kristal Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
jari-jari ion, muatan), bentuk-bentuk - Ikatan Kimia, substitusi Atom, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
hasil sustitusi ion serta kegunaannya Ikatan Atom, Jari-jari Atom dan
proses; Sekenario: pendapat secara
dalam geokimia (kompatibilitas ion, Nomor Koordinasi
geotermometer, geobarometer, - Struktur Kristal dan Struktur menyampaikan teori terbuka, kemampuan
pengayaan unsur). Silikat perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
9 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
10 Mampu menjelaskan proses Termodinamika Dan Kimia Model : PBL 100 Testertulis: -
kesetimbangan kimia antara 1, 2, 3 fasa Kristal Metode : diskusi Ketrampilan:
dalam berbagai variasi P, T dan - Kesetimbangan Kimia Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
konsentrasi, gangguan kesetimbangan - Sistem Larutan Padat
proses; Sekenario: pendapat secara
dan hubungannya dengan gejala geologi - Diagram Fasa Satu & Dua
yang ada. Komponen (Tunggal & Biner) menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Diagram Fasa Tiga Komponen perkuliahan diskusi
(Terner) Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11-12 - Mampu menyebutkan karakteristik Geokimia Magma Dan Batuan Model : PBL 200 Testertulis: -
kimiawi magma dan batuan beku : Beku Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
pola umum distribusi, sistem silikat, - Proses diferensiasi-fraksinasi- Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
hubungannya dengan deret Bowen, alterasi
proses; Sekenario: pendapat secara
klasifikasi umum batuan beku. - Unsur utama
- Unsur Jarang & REE menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Mampu menyebutkan proses-proses - Implikasi tektonik dan perkuliahan diskusi
kimiawi-fisik (P, T) yang menyertai alterasi-mineralisasi Afektif: tepatwaktu,
pembentukan batuan beku & implikasi tanggungjawab,
geologinya. kerjasama

209
13-14 Mampu menyebutkan kembali proses- Geokimia Larutan, Model : PBL 200 Testertulis: -
proses kimiawi di lingkungan Sedimentasi Dan Batuan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
permukaan, kimiawi sedimentasi : Sedimen presentasi mengungkapkan
pengaruh pH dan EH, - Larutan dan kelarutan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
sistem/lingkungan sedimentasi. - Oksidasi-reduksi, diagram pH-
Eh proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Mampu menyebutkan karakteristik - Geokimia air menyampaikan teori diskusi
kimiawi batuan sedimen, hubungannya - Air pada Temperatur Tinggi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
ketahanan batuan terhadap pelapukan. - Stabilitas mineral dan tanggungjawab,
pelapukan kerjasama
- Sedimentasi dan batuan
sedimen

15 Mampu menyebutkan kembali proses- Geokimia Metamorf Model : PBL 100 Testertulis: -
proses kimiawi yang menyertai - Distribusi dan variasi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
metamorfisme, jenis metamorfisme dan kandungan unsur Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
mineraloginya - Proses perpindahan unsur,
proses; Sekenario: pendapat secara
pengontrol dan klasifikasi
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

210
GEOMORFOLOGI
Mata Kuliah : Metode Geolistrik Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 579 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen Bidang Geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai teori dan analisis geomorfologi
(1). Menjelaskan konsep-konsep geomorfologi
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CLO)
(2). mampu mengidentifikasi, mengklasifikasi dan menganalisis setiap potensi bentuk lahan dalam bentuk peta geomorfologi.
(3). Membangun skill dalam menganalisis terbentuknya morfologi bumi.
Matakuliah ini merupakan mata kuliah lanjut bagi mahasiswa Jurusan Pendidikan Geofisika S1 yang mengkaji tentang analisis
unit medan dan klasifikasi lahan serta proses-proses yang menyertainya untuk diaplikasikan dalam berbagai kepentingan
Deskripsi Mata Kuliah pembangunan. Materi yang termasuk di dalamnya antara lain pengantar geomorfologi dan sumberdaya lingkungan, pemetaan
geomorfologi dan klasifikasi lahan, stabilitas lereng dan erosi, geomorfologi untuk studi geologi dan survey tanah, geomorfologi
untuk survey hidrologi dan bencana banjir, geomorfologi gunung api dan geomorfologi karst.
(1). Bird, E., 2008, Coastal geomorphology, Australia.
Daftar Pustaka Referensi (2). Veni, G., 2001, Living With Karst, AGI, US.
(3). Sharma, V. K., 2010, Introduction to Process Geomorphology
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 30 %; Quis : 10%; UTS : 25%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi, Ketrampilan:
perkuliahan presentasi. mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Pendekatan: - pendapat secara
mata kuliah Metode Geolistrik Sekenario: Ceramah terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan Hukum Ohm Proses Geomorfik Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu menjelaskan perjalaran Arus - Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
listrik Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu menjelaskan jenis-jenis proses; pendapat secara
metode geolistrik Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

211
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan Perjalaran arus Tektonik dan Geomorfologi Model : PBL 100 Testertulis: -
listrik bawah permukaan - Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan tentang presentasi, tugas mengungkapkan
Potensial arus. Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Mampu menjelaskan Metode Quiz Model : PBL 100 Testertulis: -
resistivitas - Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan dan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
membedakan prinsip dasar metode proses; Sekenario: pendapat secara
resistivitas dan resistivitas semu. menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 - Mampu menjelaskan Masing-masing Geomorfologi Gunung Api Model : PBL 100 Testertulis: -
konfigurasi - Metode : diskusi dan Ketrampilan:
- Mampu membedakan setiap presentasi mengungkapkan
konfigurasi dan Faktor K setiap Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
konfigurasi proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 - Mampu menjelaskan Prinsip 1 Fault Block Model : PBL 100 Testertulis: -
Dimensi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu Menjelaskan teknis Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Pengukuran lapangan dengan proses; Sekenario: pendapat secara
prinsip 1-D menyampaikan teori terbuka, kemampuan

212
- Mampu menjelaskan peralatan yang perkuliahan diskusi
digunakan untuk mengukur 1-D Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu menjelaskan dan Struktur komplek Model : PBL 100 Testertulis: -
membedakan prinsip 2-D. Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami susunan datum Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
point setiap konfigurasi. proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu menjelaskan susanan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
elektroda pada metode 2-D. perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis:
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal 30%
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu memahami dan menjelaskan Geomorfologi Pantai Model : PBL 100 Testertulis: -
metode IP - Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Mampu memahami prinsip Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
chargebilitas batuan dan nilainya. proses; Sekenario: pendapat secara
- Mampu membedakan metode IP dan menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Resistivitas perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10 - Mampu memproses data 1-D Proses-Proses Terbentuknya Model : PBL 100 Testertulis: -
- Mampu memproses data 2-D dan Pantai Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
menggunakan software RES2DINV - Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

213
kerjasama
11 - Mampu mengaplikasikan medote Analisis Pola Aliran Model : PBL 100 Testertulis: -
geolistrik dalam kasus-kasus - Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
pembangunan dan lingkungan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Mampu mencari sumber daya alam proses; Sekenario: pendapat secara
dengan metode IP menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 Mampu menjelaskan isi penampang Pengenalan Karst dan Model : PBL 100 Testertulis: -
resistivtas dan IP Karakteristiknya Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 - Mampu menjawab soal dengan Geomorfologi Karst Model : PBL 100 Testertulis: -
benar Metode : Ujian Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: tutup pendapat secara
buku terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu memahami dan menjelaskan Fitur-Fitur Karst Model : PBL 100 Testertulis: -
perpindahan elektroda setiap - Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
konfigurasi. Lapangan mengungkapkan
- Mampu melakukan pengukuran Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
lapangan dengan metode 1-D dan proses; Sekenario: Kuliah terbuka, kemampuan
menggunakan Alat Geolistrik 1-D Lapangan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,

214
kerjasama
15 - Mampu Menganalisis perubahan- Perubahan Lingkungan Model : PBL 100 Testertulis: -
perubahan lingkungan yang - Perubahan di pemukiman Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
berinteraksi langsung dengan masyarakat presentasi mengungkapkan
masyarakat Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 35%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data 5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

215
GEOLOGI LAUT
Mata Kuliah : Geologi Laut Semester: Genap_Pilihan Kode: TGS 580 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Tim Dosen Bidang Geosains
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika.
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Setelah melewati matakuliah ini diharapkan mahasiswa dapat menguasai Dapat mengenal jenis-jenis batuan yang terdapat di
sepanjang garis pantai,serta dapat memahami dan mengaplikasikannya.

Mahasiswa menggambar arus-arus lautan, Menayangkan gambar melintang arus lautan secara global, Mendiskusikan gerakan
Deskripsi Mata Kuliah arus lautan dan macam-macamnya. Mendiskusikan karakteristik setiap arus lokal, manfaat arus laut, menunjukkan lokasi arus
dan mendeskripsikan serta mempresentasikannya.
1. Anderson RN, (1986), Marine Geology, A planet earth perspective, Jhon Wiley, USA
2. Bhatt, JJ., (1978), Oceanography, Exploring the planet ocean, Van Nostrand, NY, USA
3. Cronan DS, (1992), Marine Minerals in Exclusive Economic Zones, Chapman & Hall, London, UK
4. Doyle LJ & Pilkey OH., (1979), Geology of Continental Slope, Soc. Of Econ. Paleon. And Min., Spec Pub. No. 27., Tusla Okla.
Daftar PustakaReferensi USA
5. Rona PA, Bostrom K, Laubier L, and Smith KL, (1983), Hydrothermal Processes at Seafloor Spreading Centers, NATO Sci.
Affair Div., Plenum, NY
6. Ross DA., 1977, Introduction to Oceanography, 2nd edition, Prentice Hall Inc., Eaglewood Cliffs, New jersey 07632, 429p.
7. Weisberg J & Parish H., 1974, ...., McGraw Hill Book Company, New York, 315p
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Tugas : 30 %; Quis : 10 %; UTS : 25 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
- Mahasiswajugamendapatgambaranma Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
terikuliahdankegunaanmengikutikulia Pendekatan: - mengungkapkan
hini. Sejarah Geologi Kelautan Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2-3 Mahasiswa memahami konsep, proses Tektonik Lempeng dan Model : PBL 200 Testertulis: -
dan mekanisme tektonik lempeng Karakteristik Cekungan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
beserta gejala-gejala geologi di dasar Samudera

216
cekungan samudera - Pola Pergerakan Bumi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Struktur Interior Bumi proses; pendapat secara
- Tektonik Lempeng Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
- Punggungan Tengah Samudera
teori perkuliahan diskusi
- Hot-Spot
- Cerobong Hidrotermal Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 Mahasiswa memahami jenis dan Metode Geologi dan Geofisika Model : PBL 100 Testertulis: -
mekanisme pengambilan data dari dalam Geologi Kelautan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
kedalaman samudera, baik secara - Metoda Pendugaan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pendugaan ataupun langsung dalam hal - Metode Pengambilan Sampel
proses; Sekenario: pendapat secara
pengambilan sampel.
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Mahasiswa mengetahui prinsip Proses-Proses Fisik Model : PBL 100 Testertulis: -
pergerakan airlaut di dasar ataupun di - Gelombang Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
permukaan, mengetahui pengontrol - Arus Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pola aktivitasnya yang periodik atau - Pasang-surut
proses; Sekenario: pendapat secara
yang insidental. - Badai dan Tsunami
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Mahasiswa memahami prinsip, Perubahan Muka Laut Model : PBL 100 Testertulis: -
penyebab dan mekanisme perubahan - Konsep dan Mekanisme Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
muka laut, serta pengaruhnya terhadap Perubahan Muka Laut Relatif Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
lingkungan pesisir. dan Eustatik
proses; Sekenario: pendapat secara
- Pengukuran Muka Laut
- Pola Perubahan Muka Laut menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7-8 Mahasiswa mengetahui dan mampu Sistem Pesisir Model : PBL 200 Testertulis: -
menjelaskan pengaruh laut terhadap - Morfologi Pesisir dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
sistem pesisir dalam hal pembentukan Klasifikasi

217
lingkungan-lingkungan khususbeserta - Lingkungan Pesisir Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
ciri dan karakter masing-masing - Sistem Pantai proses; Sekenario: pendapat secara
lingkungan tersebut. menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Sistem Pesisir
perkuliahan diskusi
- Lumpur Garis Pantai
- Dataran Pasang-Surut & Rawa Afektif: tepatwaktu,
Pantai tanggungjawab,
- Delta, Estuarium, Laguna kerjasama
- Barrier Systems & Tidal Inlets
- Manusia dalam Sistem Pesisir
9 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis:
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
40%
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
10 Mahasiswa mengetahui dan mampu Tepi Kontinental Model : PBL 100 Testertulis: -
menjelaskan pengaruh laut terhadap - Morfologi Metode : diskusi Ketrampilan:
sistem Tepi Kontinental dalam hal - Struktur Tepi Kontinental Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pembentukan fasies-fasies sedimentasi - Pola Sedimen Tepi Kontinental
proses; Sekenario: pendapat secara
beserta ciri dan karakter masing- - Fasies Sedimen Tepi
masing. Kontinental menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 Mahasiswa mengetahui dan mampu Sedimentasi Marin Model : PBL 100 Testertulis: -
menjelaskan proses sedimentasi di - Karakter dan Tekstur Utama Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
lingkungan litoral, paparan sampai Sedimen Marin Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
slope dengan keterlibatan komponen - Transportasi Sedimen
proses; Sekenario: pendapat secara
dari lingkungan kontinen, laut - Sedimen dan Batuan Terigen
ataupun hasil interaksi dengan - Sedimen dan batuan Karbonat menyampaikan teori terbuka, kemampuan
organisme. - Evaporit & Sedimen Autigenik perkuliahan diskusi
Lainnya. Afektif: tepatwaktu,
- Interaksi Sedimen-Organisma tanggungjawab,
kerjasama

218
12 Mahasiswa memahami proses Terumbu Karang Model : PBL 100 Testertulis: -
pembentukan, karakteristik, pengontrol - Konsep dan Parameter Fisik Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan klasifikasi terumbu dan Terumbu Karang presentasi mengungkapkan
batugamping terumbu - Aspek Biologi Terumbu Karang
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
13 Mahasiswa memahami prinsip kimiawi Kimiawi Samudera dan Model : PBL 100 Testertulis: -
yang berperan dalam pengendapan Sedimen Laut dalam Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
sedimen di laut dalam, serta perbedaan - Sediment Terigen, Biogenik, Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengaruhnya terhadap komponen yang Autigenik
proses; Sekenario: pendapat secara
berbeda-beda sifat fisik dan kimiawinya. - Sedimen Volkanik Samudera
- Proses-proses Pasca menyampaikan teori terbuka, kemampuan
Pengendapan di Laut Dalam perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14-15 Mahasiswa memahami proses yang Sirkulasi Samudera Model : PBL 200 Testertulis: -
mengontrol sirkulasi air laut, serta Sirkulasi airlaut Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
keterkaitannya dengan paleoklimat dan &pengontrolnya Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Paleoseanografi
proses; Sekenario: pendapat secara
Paleoklimat dan
Paleoseanografi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Sejarah dan nature perkuliahan diskusi
Paleoklimat Afektif: tepatwaktu,
- Sejarah dan nature tanggungjawab,
Paleoseanografi kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

219
GEOKRONOLOGI
Semester : Genap_Pilihan Kode: TGS 564 SKS: 2 (2-0)
Mata Kuliah : Geokronologi

Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim Dosen Geosains


Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CLO) Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa mampu menguasai tentang kronologi bumi.

Mineral pembentuk batuan, pentingnya klasifikasi batuan, penentuan umur semu dan absolut, metoda-metoda geokronologi,
Deskripsi Mata Kuliah seismologi dan struktur interior Bumi, medan gravitasi dan medan magnetik Bumi, aliran panas dalam Bumi, geodinamika dan
teori tektonik lempeng.
1. Sleep, N. H. and Fujita, K., Principles of Geophysics, Blackwell, 1997.
Daftar Pustaka Referensi
2. Fowler, C. M. R., The Solid Earth: An Introduction to Global Geophysics, Cambridge, 1990.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi: 5%; Tugas : 30 % ; Quis : 10%; UTS : 20%; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 100 Testertulis: -
- Memahami isi mata kuliah Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mahasiswa memahami secara Pengertian umum tentang Pendekatan: - mengungkapkan
filosofis proses fosilisasi dalam geokronologi Sekenario: Ceramah pendapat secara
ruang dan wak tu terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 Mahasiswa memahami secara filosofis Geokronologi Model : PBL 200 Testertulis: -
arti dan dasar2 zaman Kuarter Gambaran umum tentang Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
zaman Kuarter Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; pendapat secara
Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan
teori perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

220
tanggungjawab,
kerjasama
3-4 Mahasiswa memahami berbagai Pleistosen Model : PBL 100 Testertulis: -
peristiwa yang terjadi serta sebab Peristiwa yang terjadi pada kala Metode : diskusi, Ketrampilan:
terjadinya Pleistosen presentasi, quis mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
Holosen
Peristiwa yang terjadi pada kala proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
Holosen menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
5 Mahasiswa memahami material apa saja Material Geochronologi Model : PBL 100 Testertulis: -
yang dapat ditentukan umurnya Material yang dapat ditentukan Metode : diskusi, Ketrampilan:
umurnya presentasi, tugas mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
6 Mahasiswa memahami secara filosofis Metoda Geochrologi Model : PBL 100 Testertulis: -
arti dari metoda yang dapat digunakan Prinsip dasar umur relatif Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 Mahasiswa memahami secara filosofis Diskusi Model : PBL 100 Testertulis: -
arti dari penentuan umur relatif dan Penetuan umur mutlak dan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
mutlak relatif Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara 10%
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,

221
tanggungjawab,
kerjasama
8 - Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 Mahasiswa memahami secara filosofis Metoda penentuan umur Model : PBL 100 Testertulis: -
berbagai metoda penentuan umur mutlak Metode : diskusi Ketrampilan:
mutlak dalam geologi Jenis metoda yang digunakan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
dalam penentuan secara
proses; Sekenario: pendapat secara
menyeluruh dan khusus umur
kuarter menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
10-14 Mahasiswa memahami metoda Metoda penentuan umur Model : PBL 100 Testertulis: -
dendrochronologi dan karbon dating, mutlak Metode : diskusi Ketrampilan:
keunggulan dan kelemahan serta - Dendrochronologi & Karbon Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengambilan dan preparasi conto dating
proses; Sekenario: pendapat secara
- Fission Track dan Obsidian
dehidrasi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
- Luminessense perkuliahan diskusi
- Paleomagnet Afektif: tepatwaktu,
- Kalium-Argon & Argon-Argon tanggungjawab,
dan Metoda lain kerjasama
15 Mahasiswa memahami dan mengetahui Diskusi Model : PBL 100 Testertulis: - 10%
cara pengambilan conto dan preparasi Cara Pengambilan conto dan Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
yang benar preparasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 100 Tes tertulis: 30%

222
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan : Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaks untuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

223
PRINSIP STRATIGRAFI
Mata Kuliah: Prinsip Stratigrafi Semester: Genap_Pilihan Kode: TGS 543 SKS: 2(2-0)

Program Studi : Teknik Geofisika Dosen: Peer Group Geofsika Migas & Pertambangan
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan metode geofisika dan prinsip-prinsip interpretasi geofisika
Mahasiswa memiliki wawasan tentang hubungan lapisan batuan (strata) baik secara vertical maupun lateral. Mahasisiwa juga
Capaian Pembelajaran diberi pengertian tatacara penamaan satuan stratigrafi, khususnya litostratigrafi. Selain itu kecakapan membuat dan menyajikan
Mata Kuliah (CLO) urutan strata dan hubungannya secara lateral merupakan modal dasar dalam mengembangkan pengetahuan sejarah geologi dan
nilai keekonomian suatu daerah tertentu. Demikian juga adanya kesadaran hubungan antara Prinsip Stratigrafi dan ilmu geologi
lainnya akan mengembangkan pola pikir kreatif dan menyadari akan perlunya kerjasama melalui pendekatan berbagai disiplin
ilmu geologi.
Sebagai ilmu dasar dalam pemahaman geologi diperlukan pemahaman tentang batuan sedimen dan hubungannya dalam ruang
Deskripsi Mata Kuliah dan waktu. Konsep dasar stratigrafi, proses stratigrafi dan rekontruksi lapisan batuan (PPS) merupakan bahasan utama dalam
matakuliah ini.
1. Dunbar,C.O and Rodgers,J (157), Principal of Stratigraphy
Daftar Pustaka Referensi 2. Schoch, R.M, (1989), Stratigraphy: Principal and Methods
3. Martodjojo, S dan Djuhaeni, (1996), Sandi Stratigrafi Indonesia
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5 %; Tugas : 30 % ; Quis : 10 %; UTS : 20 %; UAS : 35 %
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Pendahuluan Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 120 Testertulis: -
Mahasiswa memahami kontrak kuliah Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
dan aturan perkuliahan. Pendekatan: - mengungkapkan
Sekenario: Ceramah pendapat secara
terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 Mahasiswa mengerti dan memahami Sejarah Perkembangan Model : PBL 120 Testertulis: -
peran dari Stratigrafi dalam ilmu . Stratigrafi Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
stratigrafi
proses; Sekenario: pendapat secara

224
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
3 Memberikan motivasi dan mahasiswa Aplikasi/Penerapan dan Model : PBL 120 Testertulis: -
mapu menerapkan stratigrafi, baik Kegunaannya Metode : diskusi Ketrampilan:
dalam keilmuan maupun secara praktis Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4-6 - Mahasiswa memahami Hukum-hukum Dasar Model : PBL 360 Testertulis: -
konsep/hukum-hukum dasar, baik Metode : diskusi Ketrampilan:
hokum dasar geologi secara - Hukum Steno hingga James Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
keseluruhan maupun stratigrafi pada Hutton
proses; Sekenario: pendapat secara
khususnya. - Unsur Stratigrafi
- Mahasiswa mampu mendeskripsikan - Waktu stratigrafi menyampaikan teori terbuka, kemampuan
batuan sediment mengenal setiap perkuliahan diskusi
lapisan/strata, serta besarannya Afektif: tepatwaktu,
secara sederhana tanggungjawab,
- Mahasiswa mampu menentukan kerjasama
urutan batuan secara vertical dalam
waktu relative dan mengetahui
metoda penanggalan umur absolute.
7-8 - Mahasiswa mengerti tentang pola Proses-proses stratigrafi Model : PBL 240 Testertulis: -
penumpukan strata lapisan batuan - Progradasi, Agradasi, dan Metode : diskusi Ketrampilan:
- Mahasiswa memahami terhadap siklus Retrogradasi Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
pengendapan dan hubungannya dalam - Trasgresi-Regresi
proses; Sekenario: pendapat secara
ruang dan waktu
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8 Mampu menyelesaikan soal-soal dengan Ujian Tengah Semester Model : PBL 120 Tes tertulis: 30%
benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal

225
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
10 Mahasiswa mengerti tentang hubungan Fasies Model : PBL 120 Testertulis: -
lateral antara lapisan, dan kegunaannya Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
dalam analisis lingkungan pengendapan Litofasies, Biofasies, dan Fasies Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Pengendapan
proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
11 Mahasiswa mengerti hubungan vertical Ketidakselarasan Model : PBL 120 Testertulis: -
antar lapisan batuan atau unit litologi, Jenis Ketidakselarasan dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
dan sejarah paket pengendapan genesanya presentasi mengungkapkan
susunan strata/lapisan-lapisan batuan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
yang di atas dan bawahnya
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12-13 - Mahasiswa mengerti dan mampu Satuan Stratigrafi Model : PBL 240 Testertulis: -
membuat dan menyajikan data Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
stratigrafi dalam bentuk Kolom Kolom Stratigrafi presentasi mengungkapkan
Stratigrafi. Sandi Stratigrafi Indonesia
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mahasiswa mengerti aturan dan
tatacara penamaan dan pembuatan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
satuan Stratigrafi menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 Mahasiswa mengenal satuan stratigrafi Satuan Stratigrafi Model : PBL 120 Testertulis: -
yang umum dipakai oleh Ahli Geologi Lito, Bio, dan Kronostratigrafi Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
yang sederhana presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan

226
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 Mahasiswa mngerti hubungan lapisan Korelasi Model : PBL 120 Testertulis: -
batuan dalan ruang dan waktu, serta Korelasi, Sejarah geologi dan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
mampu menerapkannya secara praktis. aplikasi Stratigrafi presentasi mengungkapkan
Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 120 Tes tertulis:
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
30%
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) PerumusanMasalah; 3) MenyusunHipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

227
MEKANIKA BATUAN
Mata Kuliah : Mekanika Batuan Semester : Ganjil_Pilihan Kode: TGS 541 SKS: 2(2-0)
Program Studi : Teknik Geofisika Dosen : Tim dosen bidang rekayasa
Capaian Pembelajaran Program Studi (PLO) Menguasai konsep yang terkait dengan mekanika bahan dan prinsip-prinsip mekanika batuan
Capaian Pembelajaran
Menjelaskan dasar-dasar mekanika batuan dalam kaitannya dengan ilmu geofisika serta menerapkannya dalam interpretasi
Mata Kuliah (CLO)
data geofisika.

Pengetahuan tentang mekanisme batuan, prinsip-prinsip mekanika batuan, macam-macam perilaku batuan, cara-cara
Deskripsi Mata Kuliah
menentukan distribusi tegangan di sekitar terowongan, dan klasifikasi massa batuan.
1. George H. Davis, Stephen J. Reynolds, Charles F. Kluth, Structural Geology of Rocks and Regions, 3rd Edition, Wiley Blackwell,
2012.
Daftar Pustaka Referensi 2. Fossen, Haakon, Rock Mechanics, CAMBRIDGE UNIVERSITY PRESS, 2016.
3. Coe, Angela L., Geological Field Techniques, Wiley-Blackwell, 2010.
4. Ragan, Donal M., Structural Geology : An Introduction to Geometrical Techniques, CAMBRIDGE UNIVERSITY PRESS, 2009.
Kriteria Penilaian Penilaian Acuan Patokan Kompetensi Sedang
Item Penilaian Absensi : 5%; Tugas : 30 % ; Quis : 10%; UTS : 20 %; UAS : 35%
Waktu
Minggu Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Kreteria Penilaian Bobot Nilai
Strategi Pembelajaran Belajar
Ke- Diharapkan (Materi Pelajaran) (Indikator) (%)
(menit)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 - Mengetahui tujuan, isi mata kuliah Pendahuluan dan Kontrak Model : TBL 150 Testertulis: -
yang diajarkan dan evaluasi Kuliah Metode : diskusi Ketrampilan:
perkuliahan Pendekatan: - mengungkapkan
- Mengetahui tentang pentingnya Sekenario: Ceramah pendapat secara
mata kuliah Mekanika Batuan terbuka, kemampuan
diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
2 - Mampu menjelaskan definisi dari Batuan dan Mekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
seluruh aspek mekanika batuan Batuan Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Definisi batuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Komposisi batuan proses; pendapat secara
- Definisi mekanika batuan Sekenario: menyampaikan terbuka, kemampuan

228
- Sifat batuan teori perkuliahan diskusi
- Beberapa ciri dari mekanika Afektif: tepatwaktu,
batuan tanggungjawab,
kerjasama
3 - Mampu menjelaskan prinsip dasar Prinsip dasar mekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
mekanika batuan batuan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Mampu menjelaskan jenis-jenis presentasi, tugas mengungkapkan
mekanika batuan - Gaya Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu membedakan tegangan - Tekanan Litostatik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
dan tarikan - Tegasan menyampaikan teori diskusi
- Tegangan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
4 - Memahami cara kerja penentuan Sifat fisik dan mekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
sifat fisik batuan di laboratorium. batuan Metode : diskusi, Ketrampilan:
- Memahami langkah kerja penentuan - pendahuluan presentasi, quis mengungkapkan
sifat fisik mekanika batuan di - penentuan sifat fisik batuan di Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
laboratorium. laboratorium proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- penentuan sifat fisik mekanik menyampaikan teori diskusi
batuan di laboratorium perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Uji kuat tekan tanggungjawab,
- Uji kuat tarik tak kerjasama
langsung
- Uji point load
- Uji triaksial
- Uji punch shear
- Uji geser langsung
- Uji kecepatan rambat
gelombang ultra sonik

5  Mengetahui penggunaan sifat fisik Sifat fisik dan mekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
mekanika batuan hasil uji dari batuan (2) Metode : diskusi, Ketrampilan:
laboratorium - Penggunaan sifat mekanik presentasi, tugas mengungkapkan
 Memahami sifat mekanik batuan hasil uji laboratorium Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
in-situ - Penentuan sifat mekanik proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
batuan in-situ menyampaikan teori diskusi

229
 Uji beban batuan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Penggunaan sifat mekanik tanggungjawab,
batuan in-situ kerjasama
- Penentuan jumlah contoh

6 - Mampu menjelaskan poin penting Perilaku batuan Model : PBL 150 Testertulis: -
mengenai perilaku batuan - Elastik dan elastik-plastik Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Creep dan relaksasi batuan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
- Hubungan tegangan dan proses; Sekenario: pendapat secara
regangan untuk perilaku menyampaikan teori terbuka, kemampuan
banar elastik linear dan perkuliahan diskusi
isotrop Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
7 - Mampu memahami dan Kriteria failure batuan Model : PBL 150 Testertulis: -
menjelaskan kriteria failure batuan - Teori M O H R Metode : diskusi, presentasi Ketrampilan:
- Memahami teori dan kriteria M O - Kriteria M O H R – Coulomb Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
H R juga kriteria tegangan geser - Kriteria teganan geser proses; Sekenario: pendapat secara
maksimum menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
8  Mampu menyelesaikan soal-soal Ujian Tengah Semester Model : PBL 150 Tes tertulis:
dengan benar (semua materi yang sudah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal
diberikan) Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
30%
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay
9 - Mampu menjelaskan distribusi Distribusi tegangan di sekitar Model : PBL 150 Testertulis: -
tegangan di sekitar terowongan terowongan Metode : diskusi Ketrampilan:
baik dalam keadaan paling ideal, - Distribusi tegangan sebelum Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
untuk tegangan terowongan awal di buat terowongan proses; Sekenario: pendapat secara
tidak hidrostatik maupun tegangan - Distribusi tegangan di sekitar menyampaikan teori terbuka, kemampuan
di sekitar terowongan untuk batuan terowongan untuk keadaan perkuliahan diskusi

230
yang tidak isotrop yang paling ideal Afektif: tepatwaktu,
- Distribusi tegangan di sekitar tanggungjawab,
terowongan untuk tegangan kerjasama
awal tidak hidrostatik
- Distribusi tegangan di sekitar
terowongan untuk batuan
yang tidak isotrop

10 - Mampu memahami distribusi Distribusi tegangan di sekitar Model : PBL 150 Testertulis: -
tegangan di sekitar terowongan untuk terowongan Metode : diskusi Ketrampilan:
batuan yang mempunyai perilaku - Distribusi tegangan di sekitar Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
plastic sempurna di sekeliling terowongan untuk batuan proses; Sekenario: pendapat secara
terowongan juga untuk memahami yang mempunyai perilaku menyampaikan teori terbuka, kemampuan
terowongan yang berbentuk tidak plastic sempurna di sekeliling perkuliahan diskusi
bulat untuk keadaan paling ideal terowongan Afektif: tepatwaktu,
- Distribusi tegangan di sekitar tanggungjawab,
terowongan yang berbentuk kerjasama
tidak bulat untuk keadaan
paling ideal
11 - Mampu melakukan pengukuran in- Pengukuran in-situ di dalam Model : PBL 150 Testertulis: -
situ di dalam massa batuan massa batuan Metode : diskusi, tugas Ketrampilan:
menggunakan metode Rossete - pendahuluan Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
Deformasi dan metode Flat Jack - metode Rossete Deformasi proses; Sekenario: pendapat secara
- metode Flat Jack menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
12 - Mampu melakukan pengukuran in- Pengukuran in-situ di dalam Model : PBL 150 Testertulis: -
situ di dalam massa batuan massa batuan (2) Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
menggunakan metode Metode Over - Metode Over Coring presentasi mengungkapkan
Coring Metode Hydraulyc Fracturing - Metode Hydraulyc Fracturing Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Prinsip proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
- Peralatan yang menyampaikan teori diskusi
digunakan perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
- Kurva tipe fracturing tanggungjawab,

231
- Interpretasi dari uji kerjasama
hydraulic fracturing
13 - Mampu membedakan klasifikasi Klassifikasi massa batuan Model : PBL 150 Testertulis: -
batuan menggunakan metode rock - Pendahuluan Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
load classification dan klasifikasi - Metode rock load presentasi mengungkapkan
stand-up time classification Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Klasifikasi stand-up time proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
menyampaikan teori diskusi
perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
14 - Mampu memahami indeks rock Klassifikasi massa batuan Model : PBL 150 Testertulis: -
qulity designation (RQD) - Indeks rock quality Metode : diskusi, quis Ketrampilan:
- Juga memahami konsep rock designation (RQD) Pendekatan: Ketrampilan mengungkapkan
structure rating - Konsep rock structure rating proses; Sekenario: pendapat secara
menyampaikan teori terbuka, kemampuan
perkuliahan diskusi
Afektif: tepatwaktu,
tanggungjawab,
kerjasama
15 - Mampu mengetahui klaisfikasi dari Klasifikasi geomekanika Model : PBL 150 Testertulis: -
geomekanika - Klasifikasi sistem Q Metode : diskusi kelompok, Ketrampilan:
- Memahami klasifikasi system Q - Klasifikasi NATM presentasi mengungkapkan
- Memahami klasifikasi NATM - Penggunaan di dalam Pendekatan: Ketrampilan pendapat secara
- Mampu mengimplementasikan penerowongan proses; Sekenario: terbuka, kemampuan
diilmu yang telah dipelajari di dalam  Geologi terowongan menyampaikan teori diskusi
penerowongan  Penyelidikan geologi perkuliahan Afektif: tepatwaktu,
 Data masukan untuk tanggungjawab,
klasifikani massa kerjasama
batuan
 Rancangan
terowongan
 Contoh prosedur
klasifikasi
16 Mampu menjawab pertanyaan dengan Ujian Akhir Semester Model : PBL 150 Tes tertulis:
40%
benar Semua materi yang telah Metode : ujian tertulis menyelesaikan soal-soal

232
diberikan Pendekatan: Ketrampilan yang diberikan dengan
proses benar
Sekenario: memberikan
soal soal essay

Catatan: Sintaksuntuk Model PBL: 1) Orientasi, 2) Eksplorasi; 3) Elaborasi; 4) Konfirmasi


Sintaksuntuk Model Inquiry Learning : 1) Orientasi; 2) Perumusan Masalah; 3) Menyusun Hipotesis; 4) mengumpulkan data5) menganalisis data; 6) menyimpulkan

233

Anda mungkin juga menyukai