Anda di halaman 1dari 6

KUESIONER PENGUKURAN SELF CONTROL

PADA MAHASISWA PSIKOLOGI UNIVERSITAS JENDRAL ACHMAD YANI

Kepada YTH:
Saudara/I Responden
Di tempat
Assalamualaikum wr. wb. Perkenalkan Saya Anggraini Permata Wardani NIM.
7111161180 Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Jenderal Achmad Yani. Saat ini saya
sedang mengambil mata kuliah Konstruksi Alat Tes dengan tujuan mengukur Self Control
Saudara/i. Dalam mengukur Self Control ini, Saya menggunakan metode kuesioner. Data dari
hasil penelitian ini bersifat RAHASIA, hanya Dosen Pembimbing dan Saya yang
mengetahui.
Dengan demikian, Saya meminta partisipasi dan kerjasamanya dalam pengisian
kuesioner ini agar saudara/i sungguh-sungguh dalam mengerjakannya. Oleh karena itu, saya
sangat mengucapkan banyak terimakasih, semoga bantuan dan amal baik saudara/i sekalian
mendapatkan imbalan dari Allah SWT. Amin

Petunjuk pengisian
Bacalah dengan seksama pernyataan-pernyataan di bawah ini, kemudian tentukanlah pilihan
jawaban atas dasar kondisi diri saudara yang sebenarnya dengan memberikan tanda checklist
() pada setiap kolom yang sesuai dengan derajat keyakinan saudara.
- Pilihlah “STS” jika Saudara merasa sangat tidak setuju dengan pernyataan
- Pilihlah “TS” jika Saudara merasa tidak setuju dengan pernyataan
- Pilihlah “N” jika Saudara tidak memiliki pendapat atau Netral
- Pilihlah “S” jika Saudara merasa setuju dengan pernyataan
- Pilihlah “SS” jika Saudara merasa sangat setuju dengan pernyataan

Apabila sudah selesai mengerjakan kuesioner, silahkan periksa kembali agar tidak ada yang
terlewatkan.
Contoh :
No. Pernyataan SS S N TS STS
1. Saya mudah menangis apabila dimarahi dosen saat 
mengajar di kelas
Artinya : Saudara merasa sangat setuju bahwa saudara membeli sesuatu atas dasar menyukai
warnanya.
Identitas Pengisi Kuesioner

Nama ^ :
Tempat, tanggal lahir :
Jenis kelamin : *) Laki-laki / Perempuan
Usia :
Pendidikan terakhir :
Alamat :

No. Telpon / Hp :
Status : *) Kawin / Belum kawin / **) ...
Suku bangsa :
Pekerjaan :
Sumber seluruh pendapatan :

Pendapatan per bulan : Rp. ,- per bulan

Tempat Tinggal : Rumah sendiri Rumah Orang-tua

Kontrak / Sewa

Kendaraan : Mobil Motor Mobil Motor Tidak ada

Keterangan :
^) boleh inisial
*) coret yang tidak perlu
**) di isi apabila tidak ada opsi yang sesuai
LEMBAR KUESIONER
Berikut adalah lembar kuisioner yang akan saudara/I isi, dan saya ingatkan kembali
jangan sampai ada pernyataan yang terlewat untuk diisi. Selamat mengerjakan

No. Pernyataan SS S N TS STS


1. Apa bila saya tidak menyukai sesuatu, saya akan
langsung mengatakannya
2. Ketika saya dipukul teman, saya akan memukulnya
balik
3. Saya dapat menempatkan diri pada berbagai keadaan
yang sulit
4. Saya tetap tenang saat mengerjakan tugas, walaupun
waktu pengumpulan sudah dekat
5. Saya memilih diam dari pada menggunjing orang
6. Ketika saya merasa tersinggung . Saya langsung
menyindir orang telah menyindir saya
7. Saya melakukan hal-hal yang menyenangkan, walaupun
itu buruk bagi saya
8. Ketika teman marah kepada saya, saya mampu
menenangkannya
9. Ketika banyaknya tugas diberikan oleh dosen, saya
mampu menyelesaikan tugas dengan tepat waktu
10. Ketika teman berkata kasar kepada saya, saya mampu
menenangkannya
11. Ketika teman marah kepada saya, saya tidak terpancing
emosi
12. Ketika saya di marahi dosen, saya tetep mengerjakan
tugas yang diberikannya
13. Ketika teman menceritakan hal sedih, saya ikut sedih
14. Saya akan melakukan hobbi saya ketika stress dengan
perkuliahan
15. Ketika sedang sedih, saya akan bersenang-senang
dengan teman-teman
16. Saya lebih bersemangat untuk memperbaiki diri setelah
mengalami kegagalan
17. Ketika mendapatkan masalah, saya memilih untuk
menangis
18. Saya melupakan masalah, dengan makan yang banyak
19. Saya akan berusaha mengingat hal-hal yang memebuat
saya tenang
20. Saya memahami bahwa feedback yang diberikan dosen,
merupakan hal yang terbaik bagi saya
21. Sebelum bertindak, saya berhenti sejenak untuk berfikir
konsukuensi yang akan di dapat
22. Saya akan mengucapkan apapun yang ada dipikiran
saya
23. Saya mudah untuk berubah pikiran
24. Tidak mensetujui pendapat teman yang tidak disukai,
walaupun pendapatnya benar
25. Tetep mensetujui pendapat teman yang disukai,
walaupun pendapatnya salah
26. Saya hanya mengerjakan tugas pada matakuliah yang
saya sukai
27. Saya menerima dosen memarahi, walapunpun pendapat
saya benar
28. Saya membantu teman, tanpa melihat siapa orangnya
29. Saya mampu mengambil keputusan dengan objektif
tanpa mementingkan kebutuhan pribadi
30. Saya bias memilih tugas yang harus diselesaikan
terlebih dahulu

31. Saya akan memikirkan konsekuensi yang diperoleh,


ketika saya tidak mengerjakan tugas
32. Saya meminta pendapat teman, apakah keputusan yang
saya ambil tepat

33. Saya tidak akan datang praktikum, walaupun saya tahu


akan dimarahi dosen
34. Saya mengambil keputusan dengan cepat dan spontan

https://forms.gle/Pp6Vm4i8S5LQTLJx5

Anda mungkin juga menyukai