Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN

PERENCANAAN GAMBAR LAMPU PENERANGAAN JALAN UMUM


Di Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber Daya Mineral

Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Ujian Akhir Sekolah Menengah Kejuruan


Negeri 2 Cilacap Tahun Pelajaran 2015/2016

Disusun oleh:
Nama : Aldi Indra Kurniawan
NIS : 143691
Tingkat : XI
Program Studi Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan
Paket Keahlian : Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP DINAS PENDIDIKAN PEMUDA


DAN OLAHRAGA SMK NEGERI 2 CILACAP
Jl. Budi Utomo No. 8 Telp (0282)534736 – Fax (0282)520595
e-mail : smkn2cilacap@yahoo.com www. smkn2cilacap.sch.id
CILACAP
Kode Pos 53212
ii

LEMBAR PENGESAHAN INSTANSI


Laporan Praktek Kerja Lapangan ini telah disetujui oleh Pembimbing Instansi
Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber daya Mineral Bidang
Ketenagalistrikan dan Penerangan Jalan Umum pada :

Hari :
Tanggal :

Kepala Seksi Penerangan Jalan


Umum Dinas Bina Marga SDA
ESDM

Agus Manaji, ST
NIP. 197 808 11 200 312 1006
iii

LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Laporan Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini telah disetujui oleh pembimbing
sekolah dan disahkan oleh pembimbing dan Kepala Smk Negeri 2 Cilacap pada :

Hari : Senin
Tanggal : 7 November 2016

Cilacap
Disetujui

Ketua Paket Keahlian Teknik Instansi Pembimbing Sekolah


Pemanfaatan Tenaga Listrik

Supandi, S.Pd Anisya Sukmardhani, S.Pd


NIP. 19580703 198601 1001 NIP. 19580703 198601 1001

Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 2 Cilacap

Drs. Sri Muladi, MM


Pembina
NIP. 19590904 190 003 1005
iv

LEMBAR PENGUJIAN

Laporan Praktek Kerja Lapangan ( PKL) ini telah diuji dan dipertahankan Penguji
Sekolah pada :

Hari : Rabu
Tempat : 2 November 2016

Cilacap,

Penguji I Penguji II

Ahmad Mustangin, ST Anisya Sukmardhani, S.Pd


NIP. 19610423 198803 1003 NIP. 19580703 198601 1001
v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO
1. Tidak ada perjuangan atau bukan perjuangan jika tidak disertai
dengan adanya rintangan dan hambatan serta pengorbanan.
2. Menjadikan hari esok selalu lebih baik.
3. Pengalaman adalah guru terbaik.

PERSEMBAHAN
1. Kedua orang tua kami yang telah membiayai, mendoakan saya
sehingga bisa menuntut ilmu.
2. Bapak Kepala Sekolah SMK Negeri 2 Cilacap.
3. Bapak Kepala Bidang Ketenagalistrikan dan Penerangan Jalan
Umum
4. Bapak Pembimbing sekaligus Kasi Ketenagalistrikan dan
Penerangan Jalan Umum.
5. Ibu Pembimbing Praktek Kerja laporan Kerja Lapangan SMK
Negeri 2 Cilacap.
6. Bapak, Ibu guru dan karyawan SMK Negeri 2 Cilacap.
7. Pembaca yang budiman.
vi

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah Subhanahu Wata’ala yang telah memberikan


berkat dan rahmatnya sehingga kami dapat melaksanakan Praktek Kerja
Lapangan atau Praktek Kerja Industri ( Prakerin ) dan menyelesaikan laporan ini
dengan baik guna memenuhi syarat Uji Sertifikasi Praktek Kerja Lapangan serta
kelengkapan bukti belajar atas kegiatan PKL.
Laporan Praktek Kerja Lapangan berdasarkan pengalaman dan kegiatan
selama pelaksanaan di Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber
Daya Mineral Cilacap. Laporan ini tidak akan terwujud tanpa bantuan dari pihak.
Oleh karena itu, pada kesempatan ini penyusun menyampaikan terima kasih yang
setulusnya kepada :
1. Bapak Drs. Sri Muladi, MM. Selaku Kepada Sekolah SMK Negeri 2
Cilacap.
2. Bapak Bambang Tujiatno, ST, MM. Selaku Kepala Bidang
Ketenagalistrikan dan PJU di Dinas Bina Marga Sumber Daya Air,
Energi, dan Sumber Daya Mineral.
3. Bapak Agus Manaji, ST. Selaku Kasi Penerangan Jalan Umum sekaligus
pembimbing Praktek Kerja Lapangan.
4. Bapak Widiyatno, ST. Selaku Kasi Ketenagalistrikan sekaligus
pembimbing Praktek Kerja Lapangan.
5. Bapak Seno Aji selaku pembimbing selama Praktek Kerja Lapangan
6. Ibu Anisya Sukmardhani, S.Pd selaku pembimbing pembuatan Laporan
Praktek Kerja Lapangan.
Semoga dengan tersusunya laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis dan
pembaca. Penyusun mengharapkan kritik dan saran yang membangun supaya
menjadi lebih baik di masa mendatang.
Cilacap,
Penyusun
vii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ......................................................................................... i


LEMBAR PENGESAHAN INSTANSI ............................................................ ii
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH ........................................................... iii
LEMBAR PENGUJIAN ..................................................................................... iv
MOTTO DAN PERSEMBAHAN ..................................................................... v
KATA PENGHANTAR ..................................................................................... vi
DAFTAR ISI ....................................................................................................... vii
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1
A. Latar Belakang .......................................................................................... 2
B. Tujuan Penyusunan Laporan ..................................................................... 2
C. Alasan Pemilihan Judul ............................................................................. 2
D. Faktor Pendukung dan Penghambat .......................................................... 2
E. Rumusan Permasalahan .................. ........................................................ . 2
BAB II PELAKSANAAN KERJA ................................................................... 3
A. Dasat Teori ................................................................................................ 3
B. Persiapan Kerja .......................................................................................... 4
C. Keselamatan Kerja ..................................................................................... 4
D. Bahan dan Peralatan .................................................................................. 4
E. Langkah Kerja ........................................................................................... 5
F. Pemeriksaan dan Pengujian ....................................................................... 5
G. Hasil kerja .................................................................................................. 6
BAB III PENUTUP ............................................................................................. 8
A. Kesimpulan ................................................................................................ 8
B. Saran - saran ............................................................................................... 8
LAMPIRAN – LAMPIRAN
A. Daftar Gambar
B. Jurnal
C. Daftar Pustaka
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Dewasa ini semakin cepatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi menuntut kita untuk dapat beradaptasi dengan meningkatkan
kualitas dan kuantitas sumber daya manusia. Oleh karena itu, Program
Keahlian Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik SMK Negeri 2 Cilacap
mewajibkan siswanya untuk mengikuti Praktek Kerja Lapangan. Praktek
Kerja Lapangan merupakan wadah bagi siswanya untuk menerapkan teori
yang didapat di Sekolah, sehingga siswa lebih siap menghadapi tantangan
kerja.
Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber Daya
Mineral Kabupaten Cilacap mempunyai peran penting dalam mewujudkan
tujuan bangsa khususnya wilayah Cilacap. Hal tersebut tidak lepas dari peran
teknis, pelaksanaan, pembangunan, pemeliharaan, peningkatan, pengawasan,
pengendalian, dan prasarana, semua hal itu diperlukan berbagai cara guna
pencapaian tujuan tersebut.
Pembangunan secara fisik merupakan salah satu penunjang
pembangunan pada sektor ekonomi. Faktor yang terpenting dalam
mewujudkan pembangunan fisik adalah tersedianya barang material yang
berperan secara langsung pada hampir setiap pembangunan gedung, kantor,
bendungan, jembatan atau bangunan lainya adalah Sumber Daya Manusia itu
sendiri.
Di latar belakangi oleh hal tersebut, penyusun memberi judul “Laporan
Hasil Praktek Kerja Industri pada Dinas Bina Marga Sumber Daya Air,
Energi, dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Cilacap tentang Perencanaan
Gambar Lampu Penerangan Jalan Umum”.
2

B. TUJUAN PENYUSUNAN LAPORAN


1. Sebagai perbandingan pembelajaran antara teori di Sekolah dengan
Praktek yang sesungguhnya.
2. Sebagai salah satu syarat guna mengikuti Ujian Nasional.
3. Menambah Ilmu Pengetahuan, wawasan, dan pengalaman kerja.

C. ALASAN PEMILIHAN JUDUL


Alasan pemilihan judul karena pekerjaan, perencanaan gambar sedang
sangat dibutuhkan tempat kami PKL selama melaksanakan PKL kurang lebih
3 bulan.

D. FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT


Faktor Pendukung :
- Ruangan kerja yang nyaman dan mendukung untuk hasil yang baik.
- Pegawai yang ramah memudahkan untuk bertanya dan bersosialisasi.
- Perangkat lengkap mendukung dalam pengerjaan gambar.
Faktor Penghambat :
- Kurangnya ketrampilan dalam melakukan Praktek Kerja Tangan.
- Titik lampu yang kurang tepat pada google earth sehingga merubah jarak.

E. RUMUSAN PERMASALAHAN
Ruang lingkup Praktek Kerja Lapangan yang hanya di fokuskan pada
pengerjaan gambar untuk perencanaan gambar pemasangan penerangan lampu
jalan umum menggunakan AutoCAD.
3

BAB II
PELAKSANAAN PEKERJAAN

A. DASAR TEORI
Pada jendela Auto CAD di atas terdapat beberapa menu yang terdapat
di dalam Auto CAD. Keterangan menu tersebut adalah :
- Menu Bar : Berisi tentang perintah – perintah dalam Auto CAD selain
toolbar.
- Menu Toolbar : Berisi perintah dari Auto CAD dan ditampilkan dalam
bentuk Symbol atau Icon.
- Cross hair : Sebagai alat navigasi ( Kursor )
- Command Line : Berfungsi untuk memasukan perintah – perintah Auto
CAD seperti LINE, CIRCLE, RECTANGLE, dan sebagainya.
- Display : Tempat untuk menampilkan gambar, melakukan penggambaran
dan pengeditan gambar.
Fungsi tombol keyboard pada Auto CAD dalam pengerjaan gambar :
- Esc : Berfungsi untuk membatalkan perintah.
- Ctrl+F1 : Berfungsi untuk memberikan bantuan dari perintah Auto CAD.
- Ctrl+F2 : Berfungsi untuk menampilkan jendela Auto CAD text window,
dimana text window kita dapat melihat history dari perintah dalam
pembuatan sebuah gambar.
- Ctrl+F3 : Mengaktifkan dan menonaktifkan Snap.
- Ctrl+F4 : Mengaktifkan dan menonaktifkan Tablet.
- Ctrl+F5 : Mengubah bidang gambar menjadi Isometrik.
- Ctrl+F8 : Mengaktifkan dan menonaktifkan Ortho.
- Enter : Berfungsi untuk menyetujui perintah yang ditulis dari Auto CAD.
Perintah yang sering dilakukan dalam pengerjaan gambar :
- Scale : Menskala gambar ( digunakan untuk menyamakan skala dari
gambar GPS ).
- Multi Line : Membuat dua garis yang lebarnya sama ( digunakan dalam
membuat jalan ).
4

- Linier : Membuat jarak dengan ukuran.


- Block : Menggabungkan gambar menjadi satu blok.
- Explode : Memisahkan objek yang sudah di block.
- Layer : Mengaktifkan atau menonaktifkan setiap jenis objek.
- Pan : Menggeser objek layar.
- Move : Memindah objek.

B. PERSIAPAN KERJA
1. Datang ke tempat Praktek Kerja Lapangan tepat waktu.
2. Sebelum memasuki ruangan, semua pegawai dan siswa Praktek Kerja
Lapangan melakukan apel pagi.
3. Setelah apel pagi, semua siswa Praktek Kerja Lapangan memasuki
ruangan masing – masing.
4. Menyiapkan perangkat komputer yang akan digunakan.
5. Langsung bekerja.

C. KESELAMATN KERJA
- Memakai baju praktek / kerja.
- Selalu berhati – hati dalam bekerja.
- Jangan bersenda gurau.

D. BAHAN DAN PERALATAN


Bahan :
- Gambar sketsa perencanaan.
- Gambar dari GPS.
- Titik lampu yang di track melalui tracker GPS.
- Kertas.
Alat :
- Perangkat komputer dengan aplikasi Auto CAD.
- Printer.
- Tracker GPS.
5

E. LANGKAH KERJA
- Melakukan survey tempat / jalan yang akan dimasuk di perencanaan.
- Membuat sketsa gambar jalan lengkap dengan jarak dan arah.
- Track titik lampu dengan tracker GPS setelah melakukan survey.
- Buka / jalankan perangkat komputer.
- Membuka aplikasi gambar Auto CAD.
- Mengatur units pengukuran.
- Memasukan gambar dari citra google dari GPS yang sudah di track.
- Atur skala gambar sesuai gambar GPS.
- Mulailah membuat layer untuk setiap jenisnya objek seperti jalan, jarak,
lampu.
- Membuat jalan dengan multi line sesuai gambar dari GPS.
- Membuat jarak melalui titik dari GPS dengan perintah linier.
- Menaruh objek lampu di setiap titik.
- Menulis keterangan jenis lampu, jumlah lampu, maupun keterangan
lainya.
- Masukan gambar di bagian layout, cara mengatur layout :
 Masuk Page Setup Manager – Pilih Modify – setting nama printer,
ukuran kertas, orientasi kertas, serta Plot Stlye Tabel ( monochrome ).
 Merubah viewport scale sesuai gambar skala dengan cara :
Ketikan 2, lalu enter – pilih skala yang di inginkan.
Posisikan objek agar center dengan pan.
Lalu klik dua kali di area luar riewpart, maka akan kembali ke lembar
layout.
- Mencetak gambar sesuai printer dan ukuran kertas yang ditentukan.

F. PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN


Setelah langkah kerja selesai, yaitu melakukan pemeriksaan yaitu :
- Meneliti objek gambar yang kurang sesuai.
- Menghitung kembali perkiraan lampu, jarak lampu, sesuai alokasi dana
Perencanaan Penerangan Jalan Umum.
6

- Menyatukan gambar dengan potongan gambar lainya.


- Memeriksa judul gambar sesuai tempat perencanaan.

G. HASIL KERJA
Dari mulai langkah kerja sampai selesai, hasil kerja yang merupakan
bentuk cetakan, akan digunakan oleh Pelaksana Perencanaan Penerangan
Jalan Umum sesuai dengan semua keterangan yang ada di gambar hasil kerja
untuk perencanaan.
Contoh hasil gambar pada halaman berikut :
7
8

BAB III
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Selama penyusn melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di Dinas Bina
Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Cilacap. Kesimpulan yang dapat di ambil penyusun adalah :
1. Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan Sumber Daya Mineral
Kabupaten Cilacap merupakan Instansi Pelayanan Jasa untuk perbaikan
infastruktur seperti Jalan, Pengairan, Jembatan, Kelistrikan, dan
Penerangan Jalan Umum di Kabupaten Cilacap.
2. Bidang yang berada di Dinas Bina Marga Sumber Daya Air, Energi, dan
Sumber Daya Mineral Kabupaten Cilacap terutama bidang kelistrikan dan
Penerangan Jalan Umum sudah sangat siap dalam melayani dan
merencanakan proses Penerangan Jalan Umum.

B. SARAN – SARAN
Saran yang dapat penyusun berikan adalah sebagai berikut :
1. Saran kepada instansi tempat PKL :
- Keramahan para pegawai Dinas Bina Marga Sumber Daya Air Energi
dan Sumber Daya Mineral dalam melayani masyarakat untuk
dipertahankan.
- Tanggung jawab serta kedisiplinan pegawai lebih ditingkatkan.
2. Saran kepada sekolah dalam program PKL :
- Memberikan kemudahan serta langkah yang jelas dalam penempatan
tempat PKL.
- Lebih cepat dalam memberikan ketentuan pembuatan laporan.
9

GAMBAR YANG DILAMPIRKAN


10
11
12
13
14
15
16
17
18
19

DAFTAR PUSTAKA

Haris Gudang Ilmu, “Dasar – dasar Teori AutoCAD”.


http://harisgudangilmu.blogspot.co.id/2014/05/dasar-dasar-autocad.html

Anda mungkin juga menyukai