Anda di halaman 1dari 7

BAB I

PERATURAN TENTANG INDUSTRI RUMAH PEMOTONG AYAM

BAB II
INDUSTRI RUMAH PEMOTONG AYAM

A. PENGERTIAN RUMAH PEMOTONG UNGGAS/AYAM


Rumah Pemotongan Unggas/Ayam (RPU/RPA) adalah kompleks bangunan dengan
desain dan konstruksi khusus yang memenuhi persyaratan teknis dan hygiene tertentu
serta digunakan sebagai tempat memotong unggas/ayam bagi konsumsi masyarakat
umum.

B.
BAB III
INSTRUMENTASI PENILAIAN INDUSTRI RUMAH PEMOTONG AYAM

A. DATA UMUM

Nama Rumah Pemotongan Ayam :


Alamat :
Nama Pengelola/Pemilik :
Jumlah Karyawan :
Tahun Berdiri :
Nomor surat izin :
Tanggal Pemeriksaan :
Nama Pengambil Data :

B. DATA KHUSUS

Komponen yang Penilaian


No. Variabel Keterangan
dinilai ya tidak
PERSYARATAN LOKASI
1 Lokasi Tidak bertentangan
dengan Rencana
Tata Ruang (RUTR)
dan Recana Detail
Tata Ruang Daerah
(RDTRD)
Ketinggian lokasi
terhadap wilayah
sekitarnya harus
memperhatikan
lingkungan dan
tofografi tanah
sehingga kotoran dan
limbah yang
dihasilkan tidak
mencemari
lingkungan
Memiliki lahan yang
cukup luas untuk
pengembangan
rumah potong
Tidak berada di
dekat industri logam
dan kimia
Tidak berada di
daerah rawan banjir
PERSYARATAN SARANA
2 Penyediaan Air yang digunakan
Air dan alat harus memenuhi
Penerang baku mutu air yang
sehat yang dapat
diminum oleh
manusia dan hewan
(ayam potong) serta
tersedia sepanjang
waktu sesuai SNI 01-
0220-1987
Setiap usaha
peternakan ayam
pedaging hendaknya
menyediakan
penerangan yang
cukup setiap saat
sesuai kebutuhan dan
peruntukannya
PERSYARATAN BANGUNAN
3 Bangunan
Jenis Terdapat kandang
Bangunan anak ayam serta
kandang
pembesarannya
terdapat gudang
penyimpanan ransum
pakan ayam
Terdapat gudang
peralatan
Terdapat tempat
penyimpanan obat-
obatan
Terdapat kandang
isolasi ayam sakit
Terdapat bak dan
saluran pembuangan
limbah
Terdapat bangunan
kantor pengelola
atau tempat urusan
administrasi
Terdapat ruang
istirahat karyawan
Konstruksi Memiliki saluran
bangunan pembuangan air
limbah
Bahan dan
konstruksii kandang
menjamin ayam
potong terhindar dari
kecelakaan dan
kerusakan fisik
Terbuat dari bahan
yang kuat
Suhu antara 20-25
derajat celcius
Kelembaban <40%
Tata Letak Ruang kantor dan
Bangunan tempat tinggal
karyawan/pengelola
usaha ayam potong
terpisah dari
perkandangan dan
dibatasi dengan
pagar rapat
Jarak antara tiap-tiap
kandang minimal 1
kali lebar kandang
dihitung dari tepi
atap kandang
Jarak terdekat antara
kandang dengan
bangunan bukan
kandang minimal 25
meter
Bangunan-bangunan
kandang memiliki
saluran pembuangan
air limbah
Bangunan-bangunan
kandang memiliki
sirkulasi udara yang
lancar
Terdapat ekshauster
pada kandang
Bangunan-bangunan
kandang memiliki
lantai yang miring ke
arah saluran
pembuangan
Terdapat tempat
penurunan
unggas/ayam
(unloading)
Terdapat kantor
administrasi
Terdapat kantor
dokter hewan
Terdapat tempat
istirahat pegawai
Terdapat tempat
penyimpanan barang
Terdapat kamar
mandi dan WC
Terdapat tempat
parkir
Terdapat rumah jaga
Terdapat ruang
pembekuan cepat
Terdapat ruang
penyimpanan beku
Terdapat ruang
pengolahan daging
unggas/ayam
Terdapat
Laboraturium
Terdapat rumah air
4 Bibit Bibit ayam potong
yang dipelihara
bebas dari penyakit
unggas
Usaha ayam potong
tidak melakukan
usaha pembibitan
5 Pakan Pakan yang
digunakan
mencukupi sesuai
dengan jumlah ayam
yang dipelihara
Pakan yang
digunakan
memenuhi SNI 01-
3930-1995 dan SNI
01-3931-1995
Terdapat sediaan
biologi
Terdapat sediaan
parmacetic
Terdapat sediaan
premi
Terdapat sediaan
obat alami
6 Obat hewan Obat-obatan yang
digunakan untuk
ayam potong sudah
terdaftar dan tidak
kadaluwarsa
Bahan kimia yang
digunakan untuk
ayam potong sudah
terdaftar dan tidak
kadaluwarsa
Hormon yang
digunakan untuk
ayam potong sudah
terdaftar dan tidak
kadaluwarsa
Obat-obatan yang
digunakan sesuai
dengan dosis yang
dianjurkan
Bahan kimia yang
digunakan sesuai
dengan dosis yang
dianjurkan
Hormon yang
digunakan sesuai
dengan dosis yang
dianjurkan
7 Vaksinasi Menggunakan alat
yang steril saat
melakukan vaksinasi
8 Tenaga kerja Tenaga kerja yang
dipekerjakan
berbadan sehat
Tenaga kerja yang
dipekerjakan
mendapat pelatihan
teknis tentang
produksi
Tenaga kerja yang
dipekerjakan
mendapat pelatihan
teknis tentang
kesehatan hewan
Tenaga kerja
menggunakan
penutup kepala saat
bekerja
Tenaga kerja
menggunakan
masker saat bekerja
Tenaga kerja
menggunakan sarung
tangan sekali pakai
saat bekerja
Tenaga kerja
menggunakan sepatu
boots saat bekerja
Tenaga kerja yang
dipekerjakan
menjalankan
ketentuan peraturan
perundang-undangan
dibidang
ketenagakerjaan
9 Pengelolaan Terdapat instalasi
limbah dan pengolahan air
kotoran limbah
Pengolahan air
limbah terpisah
dengan tangki septik
Terdapat pengolahan
atau pemanfaatan
kotoran
10 Sampah Terdapat tempat
penampungan
sampah sementara
Tempat
penampungan
sampah terbuat dari
bahan yang kuat
Tempat
penampungan
sampah mudah
dibersihkan
11 Pengendalian Terdapat
vektor pengendalian lalat di
lingkungan Rumah
Pemotongan Ayam
Terdapat
pengendalian tikus di
lingkungan Rumah
Pemotongan Ayam
Terdapat
pengendalian kecoa
di lingkungan
Rumah Pemotongan
Ayam
12 Alat Terdapat mobil
Transportasi pengangkut bibit

Terdapat mobil
pengangkut produk

Terdapat mobil
pengangkut obat-
obatan

Terdapat mobil
pengangkut pakan
Terdapat mobil
pengangkut sampah

Berapa jumlah ayam yang dapat di tampung?

Apa saja yang dilakukan sebelum ayam-ayam tersebut memasuki masa yang ideal untuk
dipotong?

Berapa air minum yang dibutuhkan per ayam per hari? Apakah itu memenuhi kebutuhan?

Berapa jumlah ayam yang dipotong dalam satu waktu pemotongan?

Bagaimana cara pemotongannya?

Setelah dipotong, bagaimana cara pengolahan selanjutnya?

Bagian apa saja yang diambil saat pengolahan? Dan bagian apa saja yang dibuang?

Jika ayam-ayam tersebut melalui proses pencucian menggunakan air panas, berapa suhu dan
tekanan yang digunakan?

Berapa suhu yang digunakan saat pendinginan daging?

Berapa suhu yang digunakan saat pembekuan daging?

Bagaimana cara pengemasan dagingnya?

Bagaimana cara pendistribusian dagingnya?

Berapa total berat daging yang dihasilkan di satu waktu penyembelihan?

Dan berapa berat timbulan sampah yang dihasilkan di satu waktu penyembelihan?

Bagaimana cara penanganan sampah padat yang dihasilkan tersebut?

Berapa jarak antara kandang dan tempat pembuangan sampah?

Adakah pengolah lebih lanjut dari kotoran yang hasilkan? Jika ada, tolong sebutkan!

Apakah ada tikus di rumah pemotongan ayam ini? Bagaimana mengendalikannya?

Bagaimana cara pengendalian lalat di tempat sampah/ tempat pembuangan sementara?

Anda mungkin juga menyukai