Anda di halaman 1dari 2

KEGIATAN 6.

MENYUSUN LAPORAN PK GURU

NAMA : ______________________
NO PESERTA : ______________________
INSTANSI : ______________________

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
DIREKTORAT PEMBINAAN GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
PAUD DAN DIKMAS
TAHUN 2017
Kegiatan 6.1 : Menyusun Laporan PK Guru

Waktu : 2 x 45 menit

Tujuan Umum : Peserta mampu meyusun laporan pelaksanaan PK Guru PAUD


Bahan :
a. Format Lampiran 4B PK Guru PAUD
b. Format Lampiran 4C PK Guru PAUD
c. Format Lampiran 4D PK Guru PAUD
d. Lembar format Kehadiran KH 1 dan KH2
e. Instrumen suplemen penilaian oleh teman sejawat
f. Instrumen suplemen penilaian oleh orangtua peserta didik
g. Catatan fakta utuh/lengkap pengamatan (sebelum, selama,
setelah) dan pemantauan
h. Lembar verifikasi penskoran
i. Jurnal pemantauan
Kegiatan Peserta :
Latihan ini difokuskan untuk menyususn berkas laporan pelaksanaan peilaian kinerja
guru PAUD.
1. Siapkanlah bahan berupa format yang diperlukan untuk penyusunan laporan
pelaksanaan PK Guru. Sedapat mungkin menggunakan format yang telah diisi
selama proses belajar pada materi pengumpulan fakta, penskoran,
penghitungan nilai kompetensi dan angka kredit guru.
2. Susunlah berkas/format tersebut sesuai dengan urutan laporan pelaksanaan PK
Guru.

Anda mungkin juga menyukai