Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMK Prestasi Prima


Program Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Komp. Keahlian : Multimedia
Mata Pelajaran : Desain Media Interaktif
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit

A. Kompetensi Inti
KI-3 (Pengetahuan) :
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
Produktif sebagai dasar Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian
dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.
KI-4 (Keterampilan) :
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup Produktif
sebagai dasar Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi Menampilkan kinerja di
bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan
gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif

1
4.1 Mendemontrasikan konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan
media
interaktif.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Peserta didik mampu memahami konsep multimedia interaktif berbasis
halaman web dan media interaktif.
2. Peserta didik mampu Menerapkan konsep multimedia interaktif berbasis
halaman web dan media interaktif.
D. Tujuan Pembelajaran
3.1. Memahami konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif
3..1.1. Peserta didik mampu mengidentifikasi konsep media interaktif berbasis
halaman web dan media interaktif.
3.1.2. Peserta didik mampu menganalisis konsep media interaktif berbasis
halaman web dan media interaktif.
4.1 Mendemontrasikan konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan
media
interaktif.
4.1.1. Peserta didik mampu mendemonstrasikan konsep multimedia interaktif
berbasis halaman web dan media interaktif.
4.1.2. Peserta didik mampu membuat presentasi mengenai konsep multimedia
interaktif berbasis halaman web dan media interaktif.

E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Multimedia Interaktif
2. Pengertian Pengertian Media Interaktif

F. Pendekatan Metode Belajar


1. Pendekatan : Student Center (Berpusat Pada Keaktifan Siswa)
2. Model dan Metode : Project Based Learning

2
G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan : Ke 1
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik 20 Menit
dalam mengawali kegiatan pembelajaran
2. Menyiapkan kegiatan literasi sekolah
3. Mengaitkan materi pembelajaran sekarang
dengan pengalaman peserta didik
4. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan
dengan tema yang akan ajarkan
5. Membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok sesuai dengan bahan ajar yang
akan didiskusikan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Inti Mengamati 60 Menit
Mengamati konsep multimedia interaktif
berbasis halaman web dan media interaktif.
Menanya
1. Mendiskusikan konsep multimedia
interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif
2. Mendiskusikan konsep multimedia
interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif.
Mengeksperimen
Mengeksplorasi konsep multimedia interaktif
berbasis halaman web dan media interaktif.
Mengasosiasikan
Membuat kesimpulan konsep multimedia
interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif.
Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil tentang konsep multimedia
interaktif berbasis halaman web dan media
interaktif.

3
Penutup 1. Membuat kesimpulan dari diskusi kelompok 10 Menit
peserta didik
2. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal
penting dalam bentuk rangkuman dengan
melibatkan peserta didik
3. Menindaklanjuti pembelajaran hari ini
dengan melihat hasil akhir pekerjaan siswa
sesuai dengan materi belajar yang baru saja
di pelajari
4. Berdoa

H. Penilaian Pembelajaran, Remidial Dan Pengayaan

1. Teknik Penilaian : Tes Tertulis


2. Bentuk penilaian : Uraian
3. Instrumen : Terlampir
4. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
i. Remedial
Remedial diberikan jika siswa tidak memenuhi nilai KKM 80
ii. Pengayaan
Pengayaan diberikan jika siswa memenuhi nilai KKM 80

I. Media/Alat, Bahan Dan Sumber Belajar

1. Media/Alat : Proyektor / Laptop


2. Bahan : E-Book Desain Media Interaktif
3. Sumber Belajar : E-Book

Kepala Sekolah Guru mata Pelajaran

David Hamonangan Silaen Ferdina Anissariswari

Anda mungkin juga menyukai