Anda di halaman 1dari 23

Drg.Suryono,Ph.

D
Bagian Periodonsia, FKG UGM
YOGYAKARTA
 Frenulum : lipatan membran mukosa yang berjalan
dari permukaan bibir , pipi, lidah, ke prosesus
alveolaris (Harty &Ogston,1995)

 Frenulum 3 macam:
frenulum labialis, lingualis, bucalis

 Frenulum labialis superior : lipatan membran mukosa


di garis median, sebelah anterior dari incisivus
sentralis atas ke arah prosesus alveolaris
 Frenulum memucat dan margin gingiva
tertarik waktu dilakukan Blanch Test →
frenulum tinggi
 Pelekatan frenulum tinggi :
kasus diastema sentral (Koerner,1994)
 Perlekatan frenulum tinggi Gingivitis,
Periodontitis
Perlekatan Frenulum

1. Faktor predisposisi
Frenulum terjadinya penyakit
dengan periodontal
perlekatan 2. Faktor estetik adanya
tinggi sentral diastema
3. Faktor Phonetik adanya
pengucapan yang tidak
jelas

Perlu penanganan:
Frenotomy/Frenectomy
Pengambilan seluruh frenulum
termasuk pelekatannya dengan jaringan
tulang di bawahnya.
1. Memperbaiki estetis dengan mengoreksi
perlekatan frenulum yang tinggi, agar tidak
menimbulkan dampak lanjut seperti gangguan
phonetik, diastema sentral, penyakit
periodontal
2. Memperbaiki struktur anatomi dan morfologi
jaringan periodontal
3. Untuk keperluan perawatan orthodontic,
maupun pembuatan prothesa
Prosedur Perawatan

Initial Phase Corrective Phase Maintenance


Therapy Therapy Phase Therapy

Anesthesi

Scaling, Incisi
Polishing, (Scalpel/Electrosurgery)
Plaque Control
DHE
Suturing

Dressing
A. Identifikasi Pasien
No. Kartu : 60894
Nama : T
Umur : 26 tahun
Sex : Perempuan

B. Pemeriksaan Subyektif :
CC : Pasien merasa risih dan penampilannya
terganggu karena terdapat celah di
antara gigi depan atasnya
PDH : Dirasakan mengganggu sejak usia 25
tahun
PMH : Tidak menderita kelainan sistemik, dan
tidak ada alergi
E. Rencana Perawatan
Keadaan Umum
Jasmani : Sehat
Rohani: Kooperatif dan komunikatif

Lokal
Ekstra Oral :
Muka : simetris, tidak ada kelainan
Pipi : s.d.a
Bibir : s.d.a
Limfonodi : tidak teraba
D. Diagnosa

Frenulum labialis superior yang tinggi pada regio 1


| 1 dengan perlekatan yang meluas ke palatal yang
menyebabkan diastema gigi 1 |1

E. Rencana Perawatan

1. DHE, Scaling dan root planing


2. Frenectomy
3. Evaluasi

F. Progonsis
Baik
 ALAT & BAHAN
R/ Amoxicillin caps mg 500. No. XV
s.3.d.d Caps. I pc
R/ Antalgin mg 500 No X
s.p.r.n Tab I pc
1. Hindari makan dan minum yang panas selama 24 jam
dianjurkan makan dan minum yang dingin
2. Minum obat sesuai dengan resep yang diberikan
3. Bila terjadi lepasnya pack atau perdarahan, hubungi yang
menangani, dokter gigi terdekat atau RS
4. Berhati hati dalam sikat gigi
5. kontrol seminggu pasca operasi
Sebelum Sesudah
1. Tidak ada keluhan rasa sakit dan
terbentuknya epitelisasi penyembuhan
2. Bibir lebih leluasa untuk digerakkan, pada
waktu blanch test tidak ada area memucat
atau tarikan pada daerah margin gingiva
3. Kondisi siap untuk dilakukan perawatan
lanjut (orthodonti)
Frenectomy & Gingivitis
Frenulum tinggi
Frenectomy +
- Margin gingiva flapy Diastema
sentral
+
- Plak terjebak
dalam sulkus gingiva Orthodontik

+
- -
Akumulasi plak

+
- Gingivitis
Kesimpulan
 Frenectomy dapat menghilangkan faktor
prediposisi penyakit periodontal yang
diakibatkan karena perlekatan frenulum
tinggi
 Frenectomy dapat dilakukan untuk tujuan
mengoreksi sentral diastema bersama-sama
dengan perawatan orthodonsia

Anda mungkin juga menyukai