Anda di halaman 1dari 17

Kelas E

LAPORAN PRAKTIKUM
ALGORITMA PEMROGRAMAN
Modul 1 : Bekerja dengan R

Nomor Tanggal Tanda Tangan


Nama Praktikan Praktikan
Mahasiswa Kumpul

Syafira Irsalina 18611105 4/10/2018

Tanggal Tanda tangan


Nama Penilai Nilai
Koreksi Asisten Dosen
Farhatun Nissa
Yuda Khoirul Zikri

Rahmadi
Yotenka,S.Si.,M.Sc.

JURUSAN STATISTIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
YOGYAKARTA
2018

i
Daftar Isi

Halaman sampul ....................................................................................................... i


Daftar Isi.................................................................................................................. ii
Daftar Gambar ........................................................................................................ iii
1 Pendahuluan .................................................................................................... 1
1.1 Pengertian program R ............................................................................. 1
1.2 Ukuran Pemusatan Data .......................................................................... 2
1.2.1 Rataan (Mean) ..................................................................................... 2
1.2.2 Nilai Tengah (Median) ........................................................................ 2
1.2.3 Variansi ............................................................................................... 2
1.3 Kelebihan dan Kelamahan program R .................................................... 3
1.4 Beberapa Aturan Menggunakan Program R ........................................... 4
2 Deskripsi Kerja................................................................................................ 5
2.1 Studi Kasus ................................................................................................. 5
2.1.1 Langkah Kerja ................................................................................... 6
3 Pembahasan ..................................................................................................... 8
3.1 Perhitungan dengan menggunakan program R ....................................... 9
3.1.1 Pembahasan Studi Kasus 1 .............................................................. 9
3.1.2 Pembahasan Studi Kasus 2 ............................................................ 11
3.1.3 Pembahasan Studi Kasus 2 ............................................................ 12
4 Penutup.......................................................................................................... 13
4.1 Kesimpulan ........................................................................................... 13
4.2 Saran ...................................................................................................... 14
5 Daftar Pustaka ............................................................................................... 14

ii
Daftar Gambar

Gambar 2.1 Tampilan Soal……………………………………………………….5


Gambar 2.2 Membuka Program R ......................................................................... 6
Gambar 2.3. Tampilan awal R................................................................................6
Gambar 2.4. Tampilan R Console..........................................................................7
Gambar 2.5. Tampilan R Console..........................................................................7
Gambar 3.1. Tampilan Soal....................................................................................8
Gambar 3.2. Syntax Program Menghitung jumlah kalori (x) dengan
cara operasi matematis biasa....................................................................................9
Gambar 3.3. Syntax Program Menghitung rata-rata kalori (x) dan berat
badan mantan (y) dengan menggunakan perintah mean.......................................10
Gambar 3.4. Syntax Program Menghitung nilai tengah dari berat badan
mantan (y) dengan menggunakan perintah median...............................................10
Gambar 3.5. Syntax Program Menghitung variansi (x) dan (y)...........................11
Gambar 3.6. Syntax Program Penyelesaian akar (sqrt)........................................11
Gambar 3.7.Syntax Program Penyelesaian pembagian dan akar.........................12
Gambar 3.8.Syntax Program memasukkan elemen pada vektor dan
menyimpan pada objek (A)....................................................................................12
Gambar 3.9. Syntax Program Penyelesaian akar kuadrat vektor.........................12

iii
1 Pendahuluan

1.1 Pengertian program R

Program R adalah program statistika yang didistribusikan melalui internet


dibawah GPL (General Public Lisence), hal ini memungkinkan untuk digunakan
secara bebas. Artinya untuk menggunakan R tidak diperlukan pembayaran lisensi.
R dapat dioperasikan dibawah sistem operasi Microsoft 95, 98, 2000, XP,
Windows Vista, Windows 7 atau yang terbaru, varian dari Unix, Linux dan Apple
Macintosh. R merupakan suatu sistem analisis statistika yang relatif lengkap, yang
merupakan hasil dari kolaborasi riset dari berbagai statistisi di seluruh dunia. Saat
ini Source code Carnel R dikembangkan oleh R Core Team, yang beranggotakan
17 orang statistisi dari berbagai penjuru dunia. R dapat diperoleh secara bebas di
CRAN-archive (The Comprehenshive R Archive Network) pada alamat
http:/CRAN.r- project.org. Karena R adalah sebuah bahasa pemrograman,
sebagian besar fungsi-fungsi tersedia dalam bentuk library (kadang-kadang
disebut paket) yang diperoleh dari situs R. Kita dapat menginstal library sesuai
dengan keinginan. Daftar library terkompresi siap untuk di download di
http:/CRAN.r-project.org.
R bukan saja bahasa tetapi juga lingkungan / environment untuk
komputasi statistic dan grafik. R merupakan project GNU yang dikembangkan
oleh Bell Laboratories (sebelumnya AT&T, sekarang Lucent Technologies) oleh
John Chamber dan teman-temannya. R menyediakan berbagai macam tool
statistik dari linier dan pemodelan non linier, uji statistik klasik, analisis time-
series, klasifikasi, clustering dan lain-lain. R juga menyediakan tool teknik grafis
yang bertujuan untuk menampilkan data yang telah diolah secara visual dalam
bentuk grafik. R merupakan project open-source yang memungkinkan banyak
pihak untuk memberikan kontribusi dalam sebuah proses pengembangan. Paket
statistik R bersifat multiplatforms, dengan file instalasi binary/file tar tersedia
untuk system operasi Windows, Mac OS, Mac OS X, Linux, Free BSD, Net BSD,
Irix, Solaris, AIX dan HIPUX. Secara umum, sintaks dari bahasa R adalah
ekuivalen dengan paket statistic S+, sehingga sebagian besar keperluan analisis
statistika dan pemrograman dengan R adalah hampir identik dengan perintah S+.

1
(Yotenka & Akbar, 2018)

1.2 Ukuran Pemusatan Data


Ukuran pemusatan data merupakan salah satu pengukuran data dalam
statistika, yang termasuk dalam ukuran pemusatan data adalah rataan (mean), nilai
tengah (median) nilai yang sering muncul (modus). Tetapi, pada laporan kali ini
praktikan hanya akan membahas median dan mean.

1.2.1 Rataan (Mean)


Mean adalah teknik penjelasan kelompok yang didasarkan atas nilai rata-
rata dari kelompok tersebut. Rata-Rata (mean) ini didapat dengan menjumlahkan
data seluruh individu dalam kelompok itu, kemudian dibagi dengan jumlah
individu yang pada kelompok tersebut.

1.2.2 Nilai Tengah (Median)


Median adalah salah satu teknik penjelasan kelompok yang didasarkan
atas nilai tengah dari kelompok data yang telah disusun urutannya dari yang
terkecil sampai yang terbesar, atau sebaliknya dari yang terbesar sampai yang
terkecil.
1.2.3 Variansi

Kuadrat dari simpangan baku adalah variansi atau ragam. Variansi


digunakan untuk mengetahui seberapa jauh persebaran nilai hasil observasi
terhadap rata-rata. Variansi merupakan ukuran penyebaran yang paling sering
dipakai dalam statistik.

2
1.3 Kelebihan dan Kelamahan program R

Program R ini memiliki beberapa kelebihan, yang diantaranya :

1. R merupakan perangkat lunak yang termasuk dalam lisensi GNU General


Public Licence yang berarti merupakan suatu perangkat lunak “free”.
“Free” disini pengertiannya lebih ke arah freedom (kebebasan) tidak
sekedar dari sisi harga/gratis (GNU, 2011).

2. R dapat digunakan dalam lingkungan sistem operasi yang bervariasi :


Windows, Linux dan MacOS X. Kelebihan ini menjamin fleksibilitas
pemanfaatan program yang dibuat berdasar bahasa R .
3. R juga merupakan bahasa pemrograman, sehingga memungkinkan seorang
pengguna dapat mengembangkan sendiri program pada bidang kajian
tertentu dan mendistribusikannya ke pengguna lain. Oleh karenanya
package yang tersedia dalam R untuk bidang – bidang penelitian tertentu,
lebih lengkap daripada perangkat lunak lain.
4. R didukung oleh komunitas pengguna yang mengembangkan
package statistika secara konsisten dan berkelanjutan. Hal ini memberikan
keuntungan dalam membangun jaringan komunikasi antar pengguna.
5. Segala sesuatu yang terkait dengan R telah terdokumentasi dengan baik,
terpusat dan terintegrasi di situs http://www.cran.r-project.org/, sehingga
memudahkan pengguna dalam mengakses perkembangan terbaru tentang
Program R.
6. R mempunyai kemampuan visual grafis dan keakuratan hasil yang lebih
baik daripada perangkat lunak lain (Mc Cullough, B.D. and David
A.Heiser, 2008).
(Susanto, 2011)

3
Selain di balik kelebihan program ini memeliki beberapa kelemahan,diantaranya :

1. Kelemahannya terletak pada Point and Click GUI. Interaksi utama bersifat
Command Line Interface (CLI), walaupun saat ini telah tersedia Point and
Click GUI (Graphical User Interface) sederhana untuk keperluan analisis
statistik tertentu, seperti paket R Commander yang dapat digunakan untuk
keperluan pengajaran statsistika dasar dan R Comander Plugins untuk GUI
begi keperluan beberapa analisis statistika lainnya. Sehingga diperlukan
beberapa penyesuaian oleh pengguna yang telah terbiasa dengan fasilitas
Point and Click GUI.
2. Ketidaktersediaan sejumlah fungsi statistik. Walaupun analisis statistika
dalam R sudah cukup lengkap, tidak semua metode statistika
diimplementasikan ke dalam bahasa R.

(Berkenalan Dengan Software R, 2012)

1.4 Beberapa Aturan Menggunakan Program R


Dalam bekerja menggunakan R, terdapat beberapa turan seperti berikut :
a. R membedakan huruf huruf besar dan kecil pada penamaan variabel (case
sensitive). Sebagai contoh “bilangan” dan “Bilangan” adalah dua variabel
yang berbeda.
b. Nama variabel harus dimulai dengan huruf, dan kelanjutannya dapat
berupa huruf, angka atau tanda garis bawah.
c. Anda dapat menggunakan tanda titik untuk memberi nama variabel tetapi
spasi kosong mengakibatkan kesalahan.
(Yotenka & Akbar, 2018)

4
2 2 Deskripsi Kerja

2.1 Studi Kasus


Pada laporan ini praktikan akan mengerjakan studi kasus yang diberikan
tentang beberapa operasi perhitungan dengan menggunakan Program R, berikut
studi kasusnya :

Gambar 2.1. Tampilan Soal

5
2.1.1 Langkah Kerja
Pada subbab ini praktikan akan memaparkan langkah-langkah dalam
menggunakan program R. Adapun yang akan dibahas oleh praktikan dalam
laporan ini adalah cara pengoperasian program R dengan menghitung dari suatu
data yang disediakan.
1. Install terlebih dahulu aplikasi R . Setelah itu buka program tersebut
dengan cara Desktop> Double klik icon R .

Gambar 2.2. Membuka Software R


2. Setelah icon R di-double klik , akan muncul tampilan seperti ini:

Gambar 2.3. Tampilan awal R

6
3. Pada program kali ini, praktikan akan menggunakan R console.

Gambar 2.4.Tampilan R Console


4. Setelah muncul tampilan R console maka aplikasi R siap untuk digunakan.

Gambar 2.5. Tampilan R Console

7
3 Pembahasan

Pada bab sebelumnya telah dipaparkan deskripsi kerja pembuatan program


menggunakan program R. Sekarang praktikan akan menjelaskan lebih detail lagi
mengenai hal tersebut, yang dimana praktikan akan mengerjakan beberapa soal
yang menggunakan sistem program R.

Gambar 3.1. Tampilan soal

8
3.1 Perhitungan dengan menggunakan program R

3.1.1 Pembahasan Studi Kasus 1


a. Syntax Program Menghitung jumlah kalori (x) dengan cara operasi
matematis biasa
Setelah praktikan mengetahui soal yang akan dikerjakan pada
program R, maka langsung saja mengerjakannya. Untuk soal nomor satu
yang bagian a pada Gambar 3.1. praktikan di minta untuk menyelesaikan
mengenai jumlah kalori (x) dengan menggunakan cara operasi matematis
biasa. Hal pertama yang meski di lakukan oleh pratikan setelah
mengetahui soalnya adalah memasukkan semua data. Lebih jelasnya lihat
gambar di bawah ini. Maka menjadi

Gambar 3.2. Syntax Program Menghitung Jumlah Kalori (x)


dengan cara operasi matematis biasa.

b. Syntax Program Menghitung rata rata dari kalori (x) dan berat badan
mantan (y) dengan menggunakan perintah mean.
Sesudah mengerjakan soal yang pertama yang bagian (a) maka
praktikan melanjutkan yang soal pertama bagian (b) pada Gambar 3.1.
Pada soal ini praktikan diminta untuk menghitung rata rata kalori (x) dan
berat badan mantan (y), namun cara mengerjakannya berbeda dari yang
pertama disini praktikan harus menggunakan perintah (mean). Praktikan
harus memasukkan semua data dengan menggunakan nama objek (x) dan
(y). Kemudian praktikan dapat melihat hasilnya dengan cara memanggil
objeknya, namun sebelum objek harus menuliskan (mean). Maka menjadi

9
Gambar 3.3. Syntax Program Menghitung rata rata kalori (x) dan berat
badan mantan (y) dengan menggunakan perintah mean.
c. Syntax Program Menghitung Nilai Tengah dari Berat Badan mantan
(y) dengan menggunakan perintah median.
Pada soal pertama bagian (c) yang terdapat Gambar 3.1.
praktikan diminta untuk menghitung nilai tengah dari berat badan mantan
(y) dengan menggunakan perintah (median). Caranya sama dengan soal
pertama bagian (b), dengan memanggil objek (y) dan sebelumnya disertai
dengan menuliskan median. Maka menjadi

Gambar 3.4. Syntax Program Menghitung nilai tengah dari berat


badan mantan (y) dengan menggunakan perintah median.

d. Syntax Program Menghitung Variansi (x) dan variansi (y)


Untuk mengerjakan soal ini maka praktikan memasukkan data (x)
dan data (y). Kemudian setelah data (x) dan (y) nya di panggil maka
praktikan bisa mencari variansi dari masing masing data dengan cara
variansi (x) yaitu var(x) . Sama halnya untuk mencari variansi dari objek
(y) yakni var(y). Maka menjadi

10
Gambar 3.5. Syntax Program Menghitung variansi (x) dan (y)

3.1.2 Pembahasan Studi Kasus 2


a. Menghitung soal dengan Syntax Akar

Pada soal ini praktikan di minta untuk menyelesaikan suatu


persamaan seperti pada Gambar 3.1. Selain itu juga pada soalnya ada
lambang tertentu yaitu , e dan π. Cara menuliskan simbol tersebut
praktikan bisa menuliskan dengan  menjadi (sqrt), e menjadi (exp) dan π
menjadi (pi) dan juga sebelum menyelesaikan soalnya maka praktikan
harus menuliskan persamaan syntax. Maka menjadi

Gambar 3.6. Syntax Program Penyelesaian akar (sqrt)


b. Menghitung soal dengan Syntax Pembagian dan Akar
Pada soal ini praktikan di minta untuk menyelesaikan suatu
persamaan seperti pada Gambar 3.1. Selain itu juga pada soalnya ada
lambang tertentu yaitu  (akar). Cara menuliskan simbol tersebut
praktikan bisa menuliskan dengan  (akar) menjadi (sqrt) dan juga
sebelum menyelesaikan soalnya maka praktikan harus menuliskan
persamaan syntax. Maka menjadi

11
Gambar 3.7. Syntax Program pembagian dan akar

3.1.3 Pembahasan Studi Kasus 3


a. Memasukkan elemen dalam vektor dan menyimpan pada objek (A)
Pada soal ini praktikan di minta untuk memasukkan elemen-
elemen ke sebuah vektor dan menyimpannya pada objek (A) seperti
perintah pada Gambar 3.1. Cara menyelesaikan soalnya dapat
menggunakan tanda “<-” atau “=”. Maka menjadi

Gambar 3.8. Syntax memasukkan elemen dalam vektor


dan menyimpan pada objek (A)
b. Menghitung Akar Kuadrat dari Vektor A

Pada Gambar 3.1. praktikan akan menyelesaikan studi kasus


dimana pada elemen vektor A terdapat elemen bernilai negatif yang mana
didalam akar tidak dimungkinkan ada elemen bernilai negatif, sehingga
praktikan perlu menggunakan (as.complex) untuk mendapatkan hasilnya
menjadi bilangan kompleks. Maka menjadi

Gambar 3.9. Syntax Penyelesaian Akar Kuadrat Vektor (A)

12
4 Penutup

4.1 Kesimpulan
Berdasarkan studi kasus yang telah dikerjakan oleh praktikan adalah sebagai
berikut :
1. Pada studi kasus 1, praktikan menggunakan program R Console untuk
menghitung nilai akhir dari jumlah data dengan menggunakan operasi
matematis biasa. Selain itu praktikan juga mencari nilai rata-rata
(mean), nilai tengah (median), dan juga nilai variansi data.
2. Pada studi kasus 2, praktikan menghitung akar dengan menggunakan
perintah (sqrt) melalui program R Console.
3. Pada studi kasus 3, praktikan menyimpan elemen-elemen dalam bentuk
vektor dengan menggunakan perintah “<-” atau dengan “=” melalui
program R Console. Selain itu pada studi kasus ini, praktikan juga
menggunakan perintah as.complex karena pada awal elemen dalam
vektor tersebut terdapat bilangan negatif yang tidak meemungkinkan
akar bernilai negatif sehingga praktikan menggunakan perintah
as.complex dan menghasilkan bilangan kompleks.

4.2 Saran
1. Jangan mudah putus asa dan bingung, ketika program error dalam proses
pengerjaan data melalui program R, periksalah kembali kesalahan yang
taerjadi pada penulisan syntax.
2. Tulislah syntax pada program R Script terlebih dahulu, karena dapat
mempermudah praktikan jika terjadi suatu kesalahan dan dapat
menyimpan program yang telah dibuat oleh praktikan.

13
5 Daftar Pustaka

Statistic of your life. (2009). Retrieved from


https://exponensial.wordpress.com/2009/06/23/variansi-dan-standar-
deviasi/
Berkenalan Dengan Software R. (2012, April 09). Retrieved from
staflover.wordpress:
https://statlover.wordpress.com/2012/04/09/berkenalan-dengan-software-r/
BALI, I. P. (2016, January). Scribd. Retrieved from Scribd Web Site:
https://id.scribd.com/doc/295080258/VARIANSI
Didi.Gunadarma. (n.d.). Retrieved from
http://didi.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/13708/BabIV.pdf
Gunadharma, U. (2017, September). Tugasku . Retrieved from Indik-Indik
Chenel: http://mytugasug.blogspot.com/2017/09/pengertian-mean-median-
dan-modus.html
Nurhikmat, T. (2017). Analisis Runtun Waktu dengan R. Yogyakarta: UII Press.
Susanto, I. (2011, April 20). Kelebihan dan Kekurangan Program R. Retrieved
from irwansusanto.staff.mipa:
http://irwansusanto.staff.mipa.uns.ac.id/2011/08/21/kelebihan-dan-
kekurangan-open-source-r/
Yotenka, R., & Akbar, P. (2018). Modul Praktikum Algoritma Pemrograman.
Yogyakarta.

14

Anda mungkin juga menyukai