Anda di halaman 1dari 2

Tema pembahasan Studi Hadits PS 1

1. Pengantar Ilmu Hadits I


 Pengertian Ilmu Hadits, penemu, tema bahasan, dan manfaat mempelajarinya
 Pembagian Ilmu Hadits menjadi ilmu riwayah dan ilmu dirayah

2. Pengantar Ilmu Hadits II


• Berbagai istilah dan sinonim Hadits, sunnah, khabar dan atsar: agumen dan
perspektifnya
• Struktur Hadits dari segi sanad dan matan
• Status kewahyuan Hadits
• Perbedaan antara Hadits Nabawi, Hadits Qudsi, dan al-Quran

3. Posisi dan fungsi Hadits terhadap al-Qur’an


 Posisi dan fungsi Hadits terhadap al-Qur’an
 Contoh-contoh masing-masing

4. Sejarah kodifikasi Hadits


 Penulisan Hadits di era sahabat
 Kodifikasi Hadits di era Kholifah Umar bin Abdul Aziz
 Penulisan kitab yang berisi murni Hadits-hadits shahih

5. Ilmu Mustholah Hadits


 Perkembangan ilmu Mustholah Hadits
 Perkembangan ilmu aj-jarh wa at-ta’dil

6. Transformasi Hadits
 Bentuk-bentuk transformasi Hadits (Tahammul wa Ada’ al-Hadits)
 Metode transformasi Hadits
 Lambang-lambang transformasi Hadits

7. Klasifikasi Hadits I
Klasifikasi Hadits ditinjau dari aspek sifat sanad dan kuantitas perawi

8. Klasifikasi Hadits II
Klasifikasi Hadits ditinjau dari aspek bentuk matan dan kualitas perawi

9. Hadits Dha’if
 Pengertian Hadits Dha’if
 Macam-macam Hadits Dha’if
 Perdebatan tentang hukum pengamalan dan kehujjahan Hadits Dha’if

10. Hadits Maudhu’


 Pengertian Hadits Maudhu’
 Faktor-faktor yang mendorong munculnya Hadits Maudhu’
 Mengetahui aspek-aspek kepalsuan dan karakteristik Hadits Maudhu’
11. Sahabat dan Tabi’in
 Pengertian Sahabat dan Tabi’in
 Pengertian adil dan dhabit bagi Sahabat dan Tabi’in
 Tingkatan-tingkatan Sahabat dan Tabi’in
 Usaha dan kegigihan Sahabat dan Tabi’in dalam menjaga Hadits

12. Kitab-kitab Hadits


 Macam-macam kitab Hadits
 Tingkatan-tingkatan kitab Hadits
 Tokoh-tokoh Ilmu Hadits dan karya mereka (al-ummahat as-sitah)

13. Inkar as-sunnah


 Pengertian inkar as-Sunnah
 Karakteristik dan bahaya inkar as-sunnah
 Faktor-faktor munculnya inkar as-Sunnah
 Argumen munkir as-Sunnah dan jawabannya

Anda mungkin juga menyukai