Anda di halaman 1dari 5

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP

TAHUN PELAJARAN 2018/ 2019


Mata Pelajaran : PRAKARYA dan KEWIRAUSAHAAN
Kelas : 2017 MIPA
Hari / Tanggal : Senin, 20 Mei 2019
Waktu : 120 Menit

I Pilihlah salah satu jawaban Yang kamu Anggap benar


1 Berikut ini adalah contoh-contoh ikan hias, kecuali…
A. Koi
B. Komet
C. Lele
D. Lohan
E. Cupang
2 Ikan koi adalah hasil dari perkawinan...
A. Vegetatif
B. Generatif
C. Silang
D. Rekayasa
E. Suntik
3 Ciri khas ikan Louhan yang membedakan dari ikan hias lainnya adalah…
A. Tonjolan di kepala
B. Ekor yang panjang
C. Tubuh warna-warni
D. Bisa ditaruh di in-door ataupun out-door
E. Ekor mengembang
4 Ikan Arwana selain di Indonesia juga hidup di...
A. Brazil
B. Taiwan
C. Jepang
D. Belanda
E. China
5 Ciri dari ikan Arwana yang paling disukai orang-orang adalah.. .
A. Sisiknya terlihat sangat jelas
B. Bagian atas tubuh ikan datar
C. Ekor mengembang
D. Mulutnya yang besar
E. Mempunyai warna menarik dan tubuh berkilau-kilau
6 Yang dijuluki sebagai ikan petarung adalah ikan...
A. Cupang
B. Koi
C. Lohan
D. Komet
E. Ikan Mas Koki
7 Ciri-ciri dari ikan cupang yang membedakan dari ikan lain adalah…
A. Tubuhnya yang sangat kecil
B. Siripnya yang panjang dan warna-warni
C. Bisa hidup di dalam toples
D. Kepalanya besar
E. Bisa hidup di air keruh
8 Ikan yang bentuk sisik menyerupai tulisan adalah…
A. Cupang
B. Lohan
C. Koi
D. Komet
E. Ikan Mas Koki
9 Habitat asli ikan Guppy adalah…
A. Sungai berair tenang
B. Laut
C. Sungai berair deras
D. Saluran pembuangan
E. Danau
10 Ikan Guppy berasal dari daerah...
A. Amerika Serikat
B. Brazil
C. Amerika Utara
D. Amerika Timur
E. Amerika Selatan

1 dari 5
11 Berikut merupakan pembagian jenis kolam menurut fungsinya, kecuali ….
A. Pemijhan
B. Pendederan
C. Pemberokan
D. Penetasan
E. Tradisional
12 Budi daya pembenihan ikan jenis perairan payau/laut akan dilakukan masyarakat yang tinggal di daerah …
A. Dataran rendah
B. Dataran tinggi
C. Muara sungai
D. Perbukitan
E. Perkotaan
13 Budi daya pembenihan ikan yang dapat dipelihara pada kolam air deras yaitu ….
A. Bawal
B. Patin
C. Bandeng
D. Nila
E. Lele
14 Pada keramba jaring apung bagian yang berfungsi untuk pemeliharaan benih ikan yaitu ….
A. Kantong jaring
B. Kerangka keramba
C. Drum plastik atau besi
D. Pemberat
E. Jangkar
15 Pintu/saluran air yang digunakan pada kolam budi daya pembenihan ikan konsumsi dikenal dengan sistem ….
A. Kemalir
B. Caren
C. Dam
D. Monik
E. Tonik
16 Tempat untuk mendukung kehidupan pembenihan ikan disebut ….
A. Air
B. Wadah
C. Media
D. Ekosistem
E. Habitat
17 Wadah yang dibuat dengan menggali tanah pada daerah dataran rendah atau tinggi disebut ….
A. Tambak
B. Bak semen
C. Karamba
D. Kolam
E. Jaring hapa
18 Budi daya pembenihan ikan konsumsi pada kolam yang seluruhnya terbuat/terdiri dari tanah disebut sistem ….
A. Intensif
B. Semi intensif
C. Tradisional
D. Produktif
E. Semi produktif
19 Budi daya pembenihan ikan konsumen jenis air tawar pada umumnya lebih banyak dilakukan oleh masyarakat yang
tinggal di daerah
A. Dataran ….
rendah
B. Pantai
C. Pesisir
D. Hutan bakau
E. Muara sungai
20 Teknis analisis yang mempelajari hubungan antara biaya tetap, biaya variabel, keuntungan, dan volume kegiatan
pembenihan ikan konsumsi disebut ….
A. Break event point
B. Analisis budi daya
C. Sistem produksi
D. Pemanenan
E. Promosi
21 Berikut merupakan point yang harus diperhatikan pembudidayaan pembenihan ikan hias, kecuali …
A. Menggunakan dana pihak ketiga di awal bisnis
B. Tetap fokus pada bisnis budi-dayanya
C. Menjaga badan agar selalu sehat
D. Tentukan pasar yang sehat
E. Mampu menjelaskan bisnis perikanannya
22 Suatu usaha mencapai hasil yg diinginkan dengan jalan menggunakan kepandaian ilmu menjual,merupakan arti dari
seni ….
A. Menawar
B. Menjual
C. Wirausaha
D. Pemasaran
E. Berdagang
2 dari 5
23 Ilmu menjual adalah ilmu yg digunakan dalam hidup sebagai seni untuk menundukkan lawan supaya mencapai hasil
dalam pekerjaan dan kehidupan ….
A. Selamanya
B. Sementara
C. Pribadi
D. Keluarga
E. Sehari-hari
24 Dibawah ini objek ilmu menjual yg benar adalah ….
A. penjual dan pembeli
B. Pemasaran dan barang yang dijual
C. Barang atau jasa yg dijual
D. Pembeli dan barang yang dijual
E. Penawaran dan pemesanan
25 Menjual adalah suatu masalah perorangan yg sifatnya ….
A. Pesimis
B. Optimis
C. Rendah hati
D. Kreatif
E. Objektif
26 Tahap-tahap melakukan wirausaha budidaya ikan hias adalah ….

A. Memulai usaha, mempertahankan usaha, mengembangkan usaha, melaksanakan usaha


B. Mempertahankan usaha, memulai usaha,melaksanakan usaha, mengembangkan usaha
C. Memulai usaha, melaksanakan usaha, mempertahankan usaha, mengembangkan usaha
D. Mengembangkan usaha, memulai usaha, mempertahankan usaha, melaksanakan usaha
E. Melaksanakan usaha, mengembangkan usaha, memulai usaha, mempertahankan usaha
27 Berbagai upaya untuk memperkenalkan hasil budi daya pembenihan ikan pada masyarakat luas disebut ….
A. Promosi
B. Memulai wirausaha
C. Mempertahankan wirausaha
D. Kegagalan usaha
E. Break event point
28 Berikut yang bukan termasuk tanda sebagai induk jantan adalah ….
A. Tulang kepala berbentuk pipih
B. Warna lebih gelap
C. Gerakannya lebih lincah
D. Perut ramping tidak terlihat lebih besar daripada punggung
E. Tulang kepala berbentuk cembung
29 Bak fiberglass terbuat dari ….

A. Plastik
B. Kayu
C. Beton
D. Serat fiber
E. Semen
30 Pemeliharaan benih yang berasal dari hasil pembenihan hingga mencapai ukuran tertentu disebut….
A. Pembenihan
B. Pemijahan
C. Penetasan
D. Pendederan
E. Pemupukan
31 Lebar kolam pembenihan ikan konsumsi disesuaikan dengan ….
A. Pekarangan
B. Jumlah benih ikan
C. Panjang kakaban
D. Panjang ekor induk
E. Besar induk ikan
32 Fungsi kolam pemberokan adalah ….

A. Pembesaran ikan
B. Memijahkan induk
C. Menetaskan ular
D. Membesarkan benih
E. Memelihara induk ikan
33 Pengemasan ikan hidup yang diangkut dengan wadah/tempat yang menggunakan media air yang masih dapat
berhubungan dengan udara luar termasuk metode. . . . .
A. Metode termudah
B. Metode tertutup
C. Metode terbuka
D. Metode lama
E. Metode baru
34 Ikan ini bentuknya hampir mirip dengan ikan konsumsi yang bernama Gurame, bentuknya yang lebar serta sirip di
bagian atas yang lebar membuatnya sangat mirip yang membedakannya adalah kombiasi yang dimiliki ikan ini. Ikan
yang dimaksud adalah ikan ….

3 dari 5
34

A. Koi
B. Madagaskar
C. Oscar
D. Lohan
E. Cupang
35 Sifat kepribadian penjual antara lain sebagai berikut, kecuali ….
A. Penuh inisiatif
B. Disiplin
C. Bijaksana
D. Pesimistis
E. Mudah bergaul
36 Kualitas produk yg ditawarkan sesuai dengan apa yang telah dijelaskan,adalah maksud dari ….
A. Statifaction
B. Keinginan
C. Attention
D. Interest
E. Desire
37 Untuk mengetahui potensi permintaan dan penawaran terhadap suatu barang atau jasa perlu dilakukan penelitian
yang mendalam tentang ….
A. Harga barang yang dijual
B. Lokasi pemasaran
C. Sifat pelanggan
D. Permintaan dan jumlah pemasoknya
E. Kualitas barang
38 Berikut adalah beberapa hal yg harus diperhatikan  sebelum melangkah pada menjual produk barang atau jasa
dari perusahaan,kecuali ….
A. Mengenalkan produk atau jasa yg ditawarkan
B. Mengetahui perkembangan permintaan
C. Mengetahui perkembangan penawaran
D. Menyediakan persediaan barang dagangan untuk disimpan ke dalam gudang
E. Membuat program pemasaran
39 Seorang penjual dikatakan terampil dan professional dalam menjual jika memiliki kemampuan menjual yang
memuaskan ….
A. Diri sendiri
B. Orang lain
C. Keluarga
D. Pelanggan/pembeli
E. Pemasok
40 Suatu proses pengambilan keputusan, pengorganisasian, pengendalian, dan perencanaan keuangan dengan
menggunakan informasi akuntansi perusahaan untuk membantu perusahaan dalam mencapai tujuan dibidang
keuangan adalah ….
A. Manajemen keuangan
B. Modal kerja
C. Anggaran keuangan
D. Pemasukan
E. Manajemen arus kas
41 Modal yang memberikan jasa hanya sekali dalam proses produksi disebut modal ….
A. Tetap
B. Lancar
C. Uang
D. Tagihan
E. Barang
42 Ruang biaya tertentu untuk simpanan biaya tak terduga pada saat menjalankan suatu proyek adalah …. dari total
RAB.
A. 5%
B. 5% - 15%
C. 15%
D. 5% - 10%
E. 10%
43 Dibawah ini yang bukan merupakan penggolongan biaya atas dasar objek penggunaannya adalah ….
A. Biaya produksi
B. Biaya bahan baku
C. Biaya advertensi
D. Biaya tenaga kerja
E. Biaya lembur
44 Analisis yang digunakan untuk mempelajari hubungan antara biaya tetap dan variabel pemdapatan dan volume
kegiatan ….
A. Break even point
B. Break over
C. Break eleven point
D. Contribution margin
E. Break point

4 dari 5
45 Jika arus kas bernilai positif makan arus kasnya adalah . . .
A. Defisit
B. Badget
C. Income
D. Expenses
E. Surplus
46 UD. MAJU MAPAN memproduksi makanan ternak :
Biaya tetap : Rp 40.500.000
Biaya variabel : Rp 8.000
Harga jual : Rp 10.000
Kapasitas produksi maksimal 2000 karung
Berapa hasil penjualan dalam rupiah (BEP(R))-nya ?
A. 203500000
B. 203525000
C. 204500000
D. 205000500
E. 202500000
47 Ringkasan pendapatan dan beban suatu perusahaan dalam jangka waktu tertentu adalah . . .
A. RAB
B. Laporan laba atau rugi
C. Penggolongan biaya
D. Analisis pendapatan
E. Proyeksi arus kas
48 Dokumen tertulis yang disiapkan oleh seorang wirausaha yang menggambarkan semua unsur yang relevan, baik
internal maupun eksternal,mengenai usaha atau proyek baru disebut . . . .
A. Proposal usaha
B. Makalah
C. Sasaran
D. Perencanaan usaha
E. Profil usaha
49 Langkah yang dilakukan dalam mempersiapkan presentasi proposal usaha, kecuali . . .
A. Mengetahui keseluruhan kerangka proposal usaha
B. Mempersiapkan mental untuk presentasi
C. Latihan dan mengatur waktu presentasi
D. Latihan presentasi secara keseluruhan
E. Datang lebih awal sewaktu presentasi
50 Manfaat Analisis Break Even Point (Titik Impas) adalah antara lain sebagai berikut, kecuali ….
A. Jumlah penjualan minimal harus dipertahankan agar perusahaan tidak mengalami kerugian
B. Jumlah penjualan yang harus dicapai untuk memperoleh keuntungan tertentu
C. Seberapa jauhkah yang harus dicapai untuk memperoleh keuntungan tertentu
D. Seberapa jauhkah berkurangnya penjualan agar perusahaan tidak menderita rugi
E. Untuk mengetahui bagaimana efek, harga jual biaya dan volume penjualan terhadap usaha

5 dari 5

Anda mungkin juga menyukai