Anda di halaman 1dari 5

SUPERINDO

Nama : Alvina Ayu Wirawan


Nim : 12190191
Kelas : 1MMN51
Prodi : Manajemen
1. Sejarah
Super Indo berkembang di Indonesia sejak tahun 1997. Super Indo telah memiliki 126 gerai yang
sebagian besar berada di Pulau Jawa dengan jumlah 5.400 karyawan terlatih. Setiap gerai
umumnya menyediakan beragam produk kebutuhan sehari-hari.
Super Indo merupakan jaringan ritel internasional Delhaize Group, sebuah perusahaan ritel
produk pangan berpusat di Brussel, Belgia yang beroperasi di tiga benua dan sebelas negara
(Belgia, Amerika Serikat, Romania, Yunani, Luksemburg, Indonesia, Serbia, Bulgaria, Bosnia
dan Herzegovina, Montenegro, serta Albania). Delhaize Group membeli 51% saham Super Indo
pada tahun 1997.[1] Delhaize Group tercatat di bursa saham Euronext (Euronext: DELB)
dan Bursa efek New York (NYSE: DEG). Delhaize Group memiliki lebih dari 3.451 gerai pada
akhir 2012.
Super Indo memiliki private brand "365". "365" diluncurkan pada tahun 2006 dan telah
memiliki lebih dari 140 jenis produk.
Super Indo memiliki motto "Lebih segar, lebih hemat, lebih dekat."

2. Promotion

1. Promo katalog hemat


Yaitu dengan memberikan katalog diskon yang hemat kepada konsumen

2. Promo partner

Yaitu dengan bekerja sama dengan pihak bank dengan memberikan discount kepada
konsumen yang memiliki kartu bank yang berkerja sama contohnya sesuai dengan
brosur yaitu bank BNI
3. Promo koran

Yaitu dengan memberikan discount produk harga yang dicetak di media koran
sehingga konsumen bisa membaca promo yang ada di koran tersebut

3. Place
1. Berada dipusat kota
2. Terjangkau
3. Mudah ditemukan oleh semua orang
4. Beberapa ada yang bekerja sama dengan mall atau tempat swalayan

4. Product
1. Perlengkapan kebutuhan sehari- hari, seperti: beras, gula, udang tempura, kapas,
tissue, air minum
2. Menjual produk 365
- Apa Itu Produk 365?
Produk 365 adalah produk hemat berkualitas setiap hari (1 tahun: 365 hari).
- Mengapa memilih produk 365?
Kualitas terjamin dengan harga ekonomis.
3. Menjual produk kecantikan
4. Menjual makanan frozen food
5. Menjual buah-buah segar
6. Menjual ikan segar
5. Price
1. Harga terjangkau
2. Banyak mengadakan discount
3. Harga jauh lebih hemat

Anda mungkin juga menyukai