Anda di halaman 1dari 26

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 1-Oct
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.1 Melafalkan huruf bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.1.1 Mengingat huruf vokal dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.1.1.1 Menyebutkan huruf vokal dalam bahasa sunda
4o.4.1.1.2 Menuliskan huruf vokal dalam bahasa sunda
4o.4.1.1.3 Menghafal huruf vokal dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menyebutkan huruf vokal
▪ Menuliskan huruf vokal dalam bahasa sunda
▪ Menghafal huruf vokal dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ Huruf vokal

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
Saintifik

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar

1 Pendahuluan
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int
a Eksplorasi
▪ Siswa diperkenalkan huruf vokal
▪ Siswa diberikan contoh mengucapkan huruf vokal
▪ Siswa diberikan contoh kata yang mengandung guruf vokal
▪ Siswa diberikan contoh mengucapkan kata yang mengandung huruf vokal
▪ Siswa diberikan penjelasan arti dari kata yang disebutkan

b Elaborasi
▪ Siswa mencatat materi huruf vokal
▪ Siswa berlatih mengucapkan kata yang mengandung huruf vokal
▪ Siswa mempraktekan kata yang mengandung huruf vokal

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang cara mengucapkan kata yang mengandung
huruf vokal
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan tulis
▪ Spidol

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet

I. Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.1.1.1 Tes lisan Pertanyaan Sebutkeun


Menyebutka conto kecap
n huruf nu aya huruf
vokal dalam vokalna
bahasa
sunda
5o.5.1.1.2 Tes tulis Benar/Salah Sare = Tidur
Menyebutka B/S
n kosakata
bahasa
sunda yang
mengandun
g huruf vokal

5o.5.1.1.3 Tes lisan Pertanyaan Sare nyaeta


Menyebutka tdiur
n arti
kosakata
bahasa
sunda yang
disebutkan

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi

Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd


Waktu

10 menit

60 menit
uruf vokal

ang mengandung

10 menit
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 8-Oct
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.1 Melafalkan huruf bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.1.1 Mengingat huruf konsonan dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.1.1.1 Menyebutkan huruf konsonan dalam bahasa sunda
4o.4.1.1.2 Menuliskan huruf konsonan dalam bahasa sunda
4o.4.1.1.3 Menghafal huruf konsonan dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menyebutkan huruf Konsonan
▪ Menuliskan huruf konsonan dalam bahasa sunda
▪ Menghafal huruf konsonan dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ Huruf konsonan

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Saintifik

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diperkenalkan huruf konsonan
▪ Siswa diberikan contoh mengucapkan huruf konsonan
▪ Siswa diberikan contoh kata yang mengandung guruf konsonan
▪ Siswa diberikan contoh mengucapkan kata yang mengandung huruf konsonan
▪ Siswa diberikan penjelasan arti dari kata yang disebutkan
b Elaborasi
▪ Siswa berlatih mengucapkan kata yang mengandung huruf konsonan
▪ Siswa mengisi lks
▪ Siswa mempraktekan kata yang mengandung huruf konsonan

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang cara mengucapkan kata yang mengandung
huruf vokal
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Daftar kosakata
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.1.1.1 Tes lisan Pertanyaan Sebutkeun


Menyebutka conto kecap
n huruf nu aya huruf
vokal dalam vokalna
bahasa
sunda

5o.5.1.1.2 Tes tulis Benar/Salah Sare = Tidur


Menyebutka B/S
n kosakata
bahasa
sunda yang
mengandun
g huruf vokal

5o.5.1.1.3 Tes lisan Pertanyaan Sare nyaeta


Menyebutka tdiur
n arti
kosakata
bahasa
sunda yang
disebutkan

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi
Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 22-Oct
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.2 Mengenal nama bilangan dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.2.1 Mengidentifikasi nama bilangan dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.2.1.1 Membaca nama bilangan dalam bahasa sunda
4o.4.2.1.2 Menuliskan nama bilangan dalam bahasa sunda
4o.4.2.1.3 Menghafal nama bilangan dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Membaca nama bilangan dalam bahasa sunda
▪ Menuliskan nama bilangan dalam bahasa sunda
▪ Menghafal nama bilangan dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ Bilangan

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ APEL

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan penjelasan mengenai bilangan dalam bahasa sunda
▪ Siswa diberi contoh cara mengucapkan bilangan dalam bahasa sunda
▪ Siswa menyebutkan bilangan dalam bahasa sunda
b Elaborasi
▪ Siswa berlatih bilangan dalam bahasa sunda
▪ Siswa mengerjakan lks

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang cara mengucapkan bilangan
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Daftar nama bilangan
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.2.1.1 Tes tulis Pertanyaan angka 9 dina


Mengenal basa sunda
nama nyaeta
bilangan
dalam
bahasa
sunda

5o.5.2.1.2 Tes tulis Isian saratus dua


Menyebutka puluh opat
n nama nyaeta
bilangan
dalam
bahasa
sunda

5o.5.2.1.3 Tes lisan Pertanyaan sebutkeun


Memahami angka 943
bilangan dina basa
dalam sunda
bahasa
sunda

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi

Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran
M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 10-Sep
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.2 Memahami nama bilangan dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.2.2 Menyebutkan nama bilangan dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.2.2.1 Menyebutkan nama bilangan dalam bahasa sunda
4o.4.2.2.2 Mengartikan nama bilangan dalam bahasa sunda
4o.4.2.2.3 Membedakan nama bilangan dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menyebutkan nama bilangan dalam bahasa sunda
▪ Mengartikan nama bilangan dalam bahasa sunda
▪ Membedakan nama bilangan dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ bilangan

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Games

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai materi sebelumnya (nama bilangan dalam
bahasa sunda) petunjuk untuk melakukan permainan bilangan dengan
▪ Siswa diberikan
menggunakan ular tangga
▪ Siswa melemparkan dadu lalu menyebutkan angka yang keluar dan menyebutkan
angka yang ditempati
b Elaborasi
▪ Siswa bermain secara bergiliran
▪ Siswa menyebutkan angka-angka yang didapatkan dari hasil dadu dan yang ditempati

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang cara mengucapkan bilangan
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan ular tangga dan dadu
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.2.1.1 Tes lisan Pertanyaan menyebutka


Mengenal n angka yang
nama keluar dari
bilangan dadu
dalam
bahasa
sunda

5o.5.2.1.2 Tes lisan Isian menyebutka


Menyebutka n angka yang
n nama ditempati
bilangan
dalam
bahasa
sunda

5o.5.2.1.3 Tes lisan Pertanyaan menyebutka


Memahami n angka yang
bilangan keluar dari
dalam dadu dan
bahasa yang
sunda ditempati

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi

Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran
M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 7-Jan
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.3 Mengidentifikasi nama-nama warna dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.3.1 Membaca nama-nama warna dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.3.1.1 Membaca nama-nama warna dalam bahasa sunda
4o.4.3.1.2 Menulis nama-nama warna dalam bahasa sunda
4o.4.3.1.3 Menghafal nama-nama warna dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Membaca nama-nama warna dalam bahasa sunda
▪ Menulis nama-nama warna dalam bahasa sunda
▪ Menghafal nama-nama warna dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ warna

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Games

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan penjelasan mengenai nama warna dalam bahasa sunda
▪ Siswa mencatat nama warna dalam bahasa sunda
▪ Siswa menghafalkan nama warna dalam bahasa sunda
b Elaborasi
▪ Siswa memeperhatikan warna yang ditunjukan guru
▪ Siswa menuliskan nama warna berdasarkan yang ditunjukan guru

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang warna yang ditunjukan
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan ular tangga dan dadu
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.3.1.1 Tes tulis Pertanyaan koneng


Mengenal nyaeta
nama warna
dalam
bahasa
sunda

5o.5.3.1.2 Tes lisan Isian disebut


Menyebutka warna naon
n nama ieu?
warna dalam
bahasa
sunda

5o.5.3.1.3 Tes lisan Pertanyaan sebutkeun


Memahami warna naon
nama warna ieu?
dalam
bahasa
sunda

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi

Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 14-Jan
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.3 Mengidentifikasi nama-nama warna dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.3.2 Membaca nama-nama warna dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.3.2.1 Menyebutkan nama-nama warna dalam bahasa sunda
4o.4.3.2.2 Mengartikan nama-nama warna dalam bahasa sunda
4o.4.3.2.3 Membedakan nama-nama warna dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menyebutkan nama-nama warna dalam bahasa sunda
▪ Mengartikan nama-nama warna dalam bahasa sunda
▪ Membedakan nama-nama warna dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ warna

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Games

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai materi sebelumnya
▪ Siswa menyebutkan nama warna dalam bahasa sunda
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai nama warna dalam bahasa sunda
b Elaborasi
▪ Siswa menuliskan warna berasarkan gambar
▪ Siswa mengerjakan lks

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang warna yang ditunjukan
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan ular tangga dan dadu
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.3.1.1 Tes tulis Pertanyaan koneng


Mengenal nyaeta
nama warna
dalam
bahasa
sunda

5o.5.3.1.2 Tes lisan Isian disebut


Menyebutka warna naon
n nama ieu?
warna dalam
bahasa
sunda

5o.5.3.1.3 Tes lisan Pertanyaan tingali


Memahami gambar, dina
nama warna gambar eta
dalam warna na
bahasa warna naon?
sunda

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi

Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 21-Jan
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.4 Mengidentifikasi nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.4.1 Menyebutkan nama-nama warna dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.4.1.1 Menyebutkan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
4o.4.4.1.2 Menulis nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
4o.4.4.1.3 Menghafal nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menyebutkan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Menulis nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Menghafal nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ anggota tubuh

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Games

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan penjelasan mengenai nama anggota tubuh
▪ Siswa menyebutkan nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
b Elaborasi
▪ Siswa menyebutkan nama anggota tubuh yang disebutkan
▪ Siswa menuliskan nama anggota tubuh yang ditunjukan

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang warna yang ditunjukan
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan ular tangga dan dadu
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.4.1.1 Tes tulis Pertanyaan soca nyaeta


Mengenal
nama
anggota
tubuh dalam
bahasa
sunda

5o.5.4.1.2 Tes lisan Isian disebut


Menyebutka naon ieu?
n nama
anggota
tubuh dalam
bahasa
sunda

5o.5.4.1.3 Tes lisan Pertanyaan sebutkeun


Memahami ngaran
nama anggota
anggota tubuh nu ku
tubuh dalam hidep apal!
bahasa
sunda

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi
Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SDS Anak Indonesia


Mata Pelajaran : Bahasa Sunda
Kelas / Semester : IV / I (satu)
Pertemuan ke - : 28-Jan
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Standar Kompetensi
4o.4.4 Mengidentifikasi nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

B. Kompetensi Dasar
4o.4.4.2 Menyebutkan nama-nama warna dalam bahasa sunda

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


4o.4.4.2.1 Menunjukan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
4o.4.4.2.2 Mengartikan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
4o.4.4.2.3 Membedakan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat :
▪ Menunjukan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Mengartikan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Membedakan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa sunda

E. Materi Pokok
▪ anggota tubuh

F. Alokasi Waktu
2 JP

G. Metode Pembelajaran
▪ Saintifik

H. Kegiatan Pembelajaran
No. Kegiatan Belajar Waktu

1 Pendahuluan 10 menit
▪ Guru memberi salam
▪ Guru menyapa peserta didik dalam bahasa sunda
▪ Guru memeriksa kehadiran peserta didik
▪ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2 Kegiatan int 60 menit


a Eksplorasi
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai materi sebelumnya (nama anggota tubuh)
▪ Siswa menyebutkan nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
▪ Siswa diberikan pertanyaan mengenai nama anggota tubuh dalam bahasa sunda
b Elaborasi
▪ Siswa menyebutkan nama anggota tubuh berasarkan gambar
▪ Siswa mengerjakan lks

c Konfirmasi
▪ Guru memberikan konfirmasi tentang anggota tubuh pada gambar
▪ Peserta didik dibantu oleh guru menyimpulkan materi

3 Penutup 10 menit
▪ Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran
▪ Mengucapkan salam

Alat dan Sumber Belajar


a Alat
▪ Papan ular tangga dan dadu
▪ LKS

b Sumber Belajar
▪ Buku Bahasa sunda
▪ Internet
I.
Penilaian
Indikator Teknik Bentuk Instrumen/S
Pencapaian Penilaian Instrumen oal
Kompetensi

5o.5.4.1.1 Tes tulis Pertanyaan soca nyaeta


Mengenal
nama
anggota
tubuh dalam
bahasa
sunda

5o.5.4.1.2 Tes lisan Isian disebut


Menyebutka naon ieu?
n nama
anggota
tubuh dalam
bahasa
sunda

5o.5.4.1.3 Tes lisan Pertanyaan sebutkeun


Memahami ngaran
nama anggota
anggota tubuh dina
tubuh dalam gambar ieu!
bahasa
sunda

J. Remedial dan Pengayaan

K. Refleksi
Mengetahui, Bogor,
Kepala SDS Anak Indonesia Guru Mata Pelajaran

M. Ayu Indiani DK, S.T, S.Pd Willy Sri Mulyati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai