Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK PEMBANGUNAN BUKITTINGGI


Mata Pelajaran : PPKN
Komp. Keahlian : Semua kompetensi keahlian
Kelas/Semester : XI / Semester2.
Tahun Pelajaran : 2018-2019
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti *)
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif
melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasitentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kajianPPKn pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan
dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian
PPKn
 Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.
 Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
 Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

1.9 KOMPETENSI DASAR


1.11.1 Menghargai wawasan nusantara dalam konteks Negara Kesatuan Republik
Indonesia sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa
2.9 KOMPETENSI DASAR
2.11.1 Bertanggung jawab mengembangkan kesadaran akan pentingnya wawasan
nusantara dalam konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

3.11 KOMPETENSI PENGETAHUAN


3.11.1 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasitentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup kajianPPKn pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai
bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional,
regional, dan internasional.
4.11 KOMPETENSI KETERAMPILAN
4.1.1 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan bidang kajian PPKn
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang
terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan,
gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar *)
1. KD pada KI pengetahuan

3.11 Menginterpretasi pentingnya Wawasan Nusantara dalam konteks Negara


Kesatuan Republik Indonesia

4 KD pada KI keterampilan

4.11. Mempresentasikan hasil interpretasi terkait pentingnya Wawasan Nusantara


dalam konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.11.1. Memahami/ menjelaskan pengertian wawasan nusantara
3.11.2. Menggali makna wawasan nusantara
3.11.3. Membedakan asas-asas wawasan nusantara.

2. Indikator KD pada KI keterampilan


4.11.1. Mempraktek hasil interpretasi terkait pentingnya Wawasan Nusantara
dalam konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
4.11.2. Menalar hasil analisis pentingnya Wawasan Nusantara dalam konteks
Negara Kesatuan Republik Indonesia

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dn menggali informasi peserta didik dapat:
 Memahami/ menjelaskan pengertian wawasan nusantara
 Menggali makna wawasan nusantara
 Membedakan asas-asas wawasan nusantara.

E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian wawasan nusantara
2. Makna wawasan nusantara
3. Asas-asas wawasan nusantara
F. Model dan Metode
Model Discovery Learning
Metode : Tanya Jawab, Diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran
1. PertemuanKesatu:**)
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 10 menit)
Pada kegiatan pendahuluan ini Guru:
1. Menanyakan kondisi peserta didik baik fisik maupun fisikis dan memberi
salam)tanggung jawab)
2. Menyampaikan rencana kegiatan baik individu maupun kelompok dalam melakukan
diskusi(demokrasi)
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran khusus(kreatif)
4. Memberikan pesan moral tentang syukur kepada Tuhan yang Maha Esa(Relegius)
5. Mengajukan pertanyaan yang menantang terkait dengan materi untuk memotivasi
peserta didik(kerja keras)
6. Menyampaikan manfaat materi pembelajaran untuk kehidupan sehari-hari(kreatif)

b. Kegiatan Inti ( 60 menit)


1. Pemberian stimulus terhadap siswa
 Guru memperlihatkan gambar peta Negara kesatuan Republik Indonesia(kerja
keras,lreatif)
 Setelah melihat gambar siswa secara mandiri ditugaskan untuk membaca buku
sumber berkaitan dengan bermacam-macam rangkaian pulau di Indonesia(kerja
keras)
 Siswa mengajukan pertanyaan terkait tayangan gambar peta yang disajikan oleh
guru(rasa ingin tahu)
 Guru mencatat pertanyaan siswa di papan tulis(tanggung jawab)

2. Identifikasi masalah
 Siswa bekerja secara mandiri mengidentifikasi contoh-contoh kasus yang
merugikan persatuan dan kesatuan dalam konteks wawasan
nusantara.(tanggung jawab ,mandiri)
3. Mengumpulkan data
 Siswa menanyakan kembali tentang makna wawasan nusantara*rasa ingin tahu
,kreatif)
 Siswa berdiskusi dan membaca buku sumber, media internet untuk mendapatkan
informasi tentang makna wawasan nusantara dalam kelompok(demokrasi)
 Guru membimbing siswa untuk mengumpulkan data tentang makna wawasan
nusantara(tanggung jawab,prestasi)

4. Pembuktian
 Siswa mendiskusikan ulang hasil pengumpulan datanya tentang contoh-contoh
kasus yang merugikan persatuan dan kesatuan dalam konteks wawasan
nusantara(demokrasi)

5. Menarik kesimpulan / generalisasi


 Siswa bersama guru membuat kesimpulan dan menilai kembali hasil identifikasi
masalah sesuai dengan buku sumber lainnya/media internet(menghargai
prestasi)
 Siswa menyajikan hasil temuan kelompok(tanggung jawab))
c. Penutup ( 20 menit)
 Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pemaparan materi(tabbgun jawab)
 Siswa bersama guru melakukan refleksi untuk memperjelas hal yang masih
diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi miskonsepsi(rasa
ingin tahu ,kreatif)
 Siswa mendapatkan penyampaian dari guru tentang langkah-langkah yang akan
ditempuh pada pertemuan berikutnya((rasa ingin tahu,kreatif)
d. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT
bahwa pertemuan kali ini telah berlangsung dengan baik dan lancar.(relegius)Penutup (
20 menit)
 Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pemaparan materi

 Siswa bersama guru melakukan refleksi untuk memperjelas hal yang masih
diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi miskonsepsi

 Siswa mendapatkan penyampaian dari guru tentang langkah-langkah yang akan


ditempuh pada pertemuan berikutnya
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan rasa syukur kepada Allah
SWT bahwa pertemuan kali ini telah berlangsung dengan baik dan lancar.

H. PertemuanKedua:**)
a. Pendahuluan/KegiatanAwal (… menit)
b. Kegiatan Inti (... menit)
c. Penutup (… menit),
danpertemuanseterusnya.
I. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar
Media : Gambar peta
Alat : Laptop, Infocus
Bahan : Diktat, Modul, Lks
Sumber belajar : Buku Paket PPKn Kelas X, Buku lainnya yang relevan, Internet,
Koran, majalah

J. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
Penilaian Sikap

Peniaian sikap oleh guru mata pelajaran mengggunakan jurnal yang disederhanakan
sebagai berikut :
NOMOR Sikap yang dinilai
NA
Spiritual Sosial
MA L/ Deskr
UR IND NI
Menguc
Mensyu

Disiplin
Tanggu
Berdoa
SIS P ipsi
Nikmat

Jawab
Sopan
Tuhan
Selalu
Salam

Jujur
kuri

UT UK SN

ng
ap

WA

01
02
03
04
05
06

Ketentuan :
a. Berilah tanda cek list (√) bagi siswa yang menunjukan sikap yang lebih baik dari teman-
temannya dalam kelas pada kolom sikap yang dinilai beserta tanggal, bulan dan tahun
penilaian
b. Berilah tanda silang (X) bagi siswa yang menunjukkan sikap yang kurang baik dari
teman-temannya dalam kelas pada kolom sikap yang dinilai beserta tanggal, bulan dan
tahun penilaian.
c. Deskripsi diisi dengan kecenderungan sikap yang dimiliki oleh siswa selama proses
pembelajaran
Penilaian Pengetahuan

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa

Program keahlian : Semua Program Keahlian

Kompetensi Keahlian : Semua Kompetensi Keahlian

Mata Pelajaran : PPKn

Kompetensi Dasar :
3.11. Menginterpretasi pentingnya Wawasan Nusantara dalam konteks Negara
Kesatuan Republik Indonesia
4.11. Mempresentasikan hasil interpretasi terkait pentingnya Wawasan Nusa ntara
dalam konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

N Kompetensi Indikator Materi Indikator Soal Bentuk Takso


o Dasar Pencapain Tes no
Kompetens mi
i
1. 3.11. Menginterp  Memaha 1. Pengertian Disajikan Tes
retasi mi/ tentang Tertuli
wawasan
pentingnya menjelas pentingnya s (Urai
nusantara
Wawasan kan Wawasan an)
2. Makna
Nusantara pengertia Nusantara
wawasan
dalam n dalam konteks
nusantara
konteks wawasan 3. Asas-asas Negara
Negara nusantar Kesatuan
wawasan
Kesatuan a Republik
nusantara
Republik Indonesia siswa
 Menggali
Indonesia mampu: C4
makna
wawasan  Memahami/
nusantar menjelaskan
a pengertian
wawasan C3
 Membed
akan nusantara
asas-  Menggali
asas makna
wawasa wawasan
C4
n nusantara
nusantar  Membedakan
a. asas-asas
wawasan
nusantara.
4.11. Memprese Memprakte
ntasikan k hasil
hasil interpretasi
interpretasi terkait
terkait pentingnya
pentingnya Wawasan
Wawasan Nusantara
Nusa ntara dalam
dalam konteks
konteks Negara
Negara Kesatuan
Kesatuan Republik
Republik Indonesia
Indonesia Menalar
hasil
analisis
pentingnya
Wawasan
Nusantara
dalam
konteks
Negara
Kesatuan
Republik
Indonesia

Bukittinggi , April 2018


Mengetahui
Wakil Kepala Bidang Kurikulum Guru Mata Pelajaran

BENI HARBES , S.Pd Dra. ELIVIANTRI


NIP. NIP.

Mengetahui

Kepala SMK Pembangunan Bukittinggi

FIRMAN RUSDY
NIP 197309122005011003

Anda mungkin juga menyukai