Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

LURING

KELAS 6 SEMESTER I

TEMA 4 GLOBALISASI

SUBTEMA 3 GLOBALISASI DAN CINTA TANAH AIR

PEMBELAJARAN 5

OLEH

NAMA : ELHIDAYATI,S.Pd.SD

NIM 21300020

NO PESERTA : 201501918813

MAHASISWA PPG ANGKATAN 3

UNIVERSITAS NEGERI PADANG


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Kelas/ Semester : VI/1


Tema : 4. Globalisasi
Sub Tema : 3. Globalisasi dan Cinta Tanah Air
Pembelajaran 5
Muatan Pembelajaran : SBdP dan IPS
Alokasi waktu : 1 x pertemuan (2 x 35 Menit)
Hari / Tanggal Pelaksanaan : Senin / 18 Oktober 2021
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. KOMPETENSI DASAR (KD)
SBdP
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR

1 3.1 Memahami reklame.(C2) 3.1.1 Menganalisis ciri-ciri


poster.(C4)
2 4.1 Membuat reklame.(P3) 4.1.1 Membuat poster.(P3)

IPS
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR

1 3.3 Menganalisis posisi dan peran 3.3.1 Menganalisis posisi dan peran
Indonesia dalam kerja sama di Indonesia dalam kerja sama di
bidang ekonomi, politik, sosial, bidang sosial budaya dalam
budaya, teknologi, dan pendidikan lingkup ASEAN.(C4)
dalam lingkup ASEAN.
2 4.3 Menyajikan hasil analisis tentang 4.3.1 Menyajikan informasi tentang
posisi dan peran Indonesia dalam peran Indonesia dalam kerja
kerja sama di bidang ekonomi, sama dibidang sosial budaya di
politik, sosial, budaya, teknologi, lingkup ASEAN dalam bentuk
dan pendidikan dalam lingkup peta pikiran.
ASEAN.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah melihat tayangan powerpoint siswa mampu menganalisis ciri-ciri poster dengan
benar. (C.4)
2. Setelah melihat tayangan powerpoint siswa mampu membuat poster dengan tema cinta
tanah air dengan tepat. (C.6)
3. Setelah mengamati video ASEAN siswa mampu menganalisis posisi dan peran
Indonesia dalam kerja sama di bidang sosial budaya dalam lingkup ASEAN dengan
benar.(C4)
4. Dengan berdiskusi siswa mampu menyajikan informasi tentang peran Indonesia dalam
kerjasama di bidang sosial budaya di lingkup ASEAN dalam bentuk peta pikiran dengan
benar (C.6).
D. MATERI PEMBELAJARAN
SBDP : Menganalisis ciri-ciri poster
Membuat poster tentang cinta tanah air
IPS : Bentuk kerjasama Indonesia dibidang sosial budaya dalam lingkup ASEAN

E. PENDEKATAN,METODE,DAN MODEL PEMBELAJARAN


1. Pendekatan : Saintifick berbasis TPACK
2. Metode : Diskusi,Tanya jawab,Penugasan,dan ceramah
3.Model : Problem Based Learning
1. Orientasi siswa pada masalah
2. Mengorganisasikan siswa untuk belajar
3. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok
4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
5. Menganalisis dan mengevaluasi hasil pemecahan masalah
F. ALAT,MEDIA DAN SUMBER BELAJAR
1. Alat : Laptop,Alat tulis
2. Media : Power Point,LKPD
3. Sumber :
 Buku Pedoman Guru Tema 4 : Globalisasi Kelas 6 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
 Buku Siswa Tema 4 : Globalisasi Kelas 6 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
 Buku Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SD Kelas 6

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
1. Guru memberikan salam dan menanyakan kabar siswa. 10
(Integritas) Menit
2. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan
tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
(Integritas)
3. Siswa berdo’a dengan kusyu.(Relegius)
4. Menyanyikan lagu “Garuda Pancasila” bersama- sama.
(Nasionalisme)
5. Guru melakukan appersepsi terkait materi sebelumnya.
6. Guru menginformasikan tema,subtema dan manfaat materi
hari ini
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan
ini.(Communication)
8. Melaksanakan pretest untuk mengetahui kemampuan awal
siswa
9. Guru memotivasi peserta didik dalam
pembelajaran.(Motivasi)
Inti Langkah 1.Orientasi siswa kepada masalah
1. Siswa mengamati foto yang ditampilkan guru didepan
kelas,guru dan siswa bertanya jawab hal-hal yang berkaitan
dengan foto.(Mengamati,Menanya,Mengomunikasikan).
2. Siswa diberi penguatan oleh guru terhadap jawaban-
jawaban peserta didik dan menghubungkan materi
yang akan dipelajari dengan hasil tanya jawab.
3. Siswa mengamati contoh poster “Cinta Produk Dalam
Negeri” yang ditayangkan pada powerpoint dan
menganalisis ciri-ciri poster tersebut. (4C-Collaborative)
(TPACK) (Saintifik- Mengamati) (Literasi Digital).
4. Siswa mengamati tayangan video pembelajaran
tentang ASEAN .(TPACK)
5. Siswa dan guru bertanya jawab terkait dengan video
tersebut
Langkah 2. Mengorganisasikan siswa untuk belajar
6. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok yang terdiri dari
3 -4 orang
7. Setiap kelompok diberi LKPD sebagai bahan diskusi oleh
guru.
8. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang LKPD yang
akan dikerjakan.(Communication)
Langkah 3.Membimbing penyelidikan individu / kelompok
9. Setelah mengamati poster siswa berdiskusi untuk menemukan
ciri-ciri poster.Collaborativ LKPD
10. Siswa membuat poster yang bertema cinta tanah air (membeli
produk dalam negeri).Creativity
11. Setelah membaca teks yang ditayangkan melalui power point
tentang ASEAN siswa berdiskusi berkaitan dengan
peran,tujuan,dan manfaat kerja sama ASEAN ke dalam peta
pikiran.(4C-Critical Thinking) LKPD
Ice breaking tepuk semangat
Langkah 4.Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
12. Masing-masing perwakilan kelompok menyampaikan dan
menjelaskan hasil kerja kelompoknya ke depan kelas.
(Saintifik-Mengkomunikasikan)(Tanggungjawab,
Percaya Diri)
13. Kelompok lain menyimak dan menanggapi hasil kerja
kelompok yang ditampilkan.(4C-Communication Critical
Thinking Creativity)
Langkah 5.Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah
14. Siswa dan guru membahas kembali mengenai poster
yang bertema cinta tanah air dan kerjasama ASEAN di
bidang sosial budaya
15. Siswa diberi penguatan tentang materi tersebut.
16. Siswa bertanya jawab dengan guru tentang kesulitan dalam
materi yang telah di pelajari
Penutup 1. Siswa dan guru bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari.
2. Siswa dengan bimbingan guru membuat kesimpulan
pembelajaran
3. Siswa mengerjakan soal evaluasi
4. Siswa bersama guru melaksanakan refleksi yaitu kegiatan
rencana tindak lanjut berupa remedial bagi siswa yang
masih belum memahami pembelajaran dan pengayaan bagi
yang sudah memahami pembelajaran.(Integritas,
Communication)
5. Menginformasikan pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Mengajak semua siswa berdo’a untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran.(Religius)
H. PENILAIAN

1. Penilaian sikap
a. Prosedur :Selama proses pembelajaran
b. Teknik : Non tes
c. Bentuk : Observasi
d. Instrumen : Lembar jurnal sikap
2. Penilaian Pengetahuan
a. Prosedur : Akhir pembelajaran
b. Teknis : Tes tertulis
c. Bentuk : Pilihan Ganda
d. Instrumen : Kisi-kisi,soal, Kunci Jawaban,dan penskoran (Terlampir)
3. Penilaian keterampilan
a. Prosedur : Dalam proses pembelajaran
b. Teknik : Nontes
c. Bentuk : Lembar observasi
d. Instrumen : Rubrik

Mengetahui Pasaman, 16 Oktober 2021


Kepala SDN 25 Kampung Parit Guru Kelas VI

SURYA EFFENDI,S.Pd.SD ELHIDAYATI,S.Pd.SD


NIP.196404301984101001 NIP.198203272014062007
LAMPIRAN 1
Salah satu upaya yang bisa kita lakukan untuk mengajak orang lain cinta tanah air adalah
membuat poster.
Poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di
atas kertas berukuran besar atau kecil.Pengaplikasiannya dengan ditempel di dinding atau
permukaan datar lainnya dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin.Karena itu poster
biasanya dibuat dengan warna-warna kontras dan kuat.
https://id.wikipedia.org/wiki/Poster
Poster bertujuan untuk memberikan informasi,mengajak dan menghimbau banyak orang
untuk melakukan sesuatu seperti apa yang digambarkan atau dituliskan pada poste rtersebut.
Ciri-ciri poster :
1. Memiliki ukuran besar agar mudah dilihat
2. Tulisan di dalam poster berukuran besar dan mencolok sehingga pembaca langsung
tertuju pada tulisan tersebut.
3. Mengandung pemberitahuan, imbauan/ pengumuman.
4. Poster biasanya dilengkapi dengan gambar/ ilustrasi agar lebihmenarik.

Buatlah poster bertemakan“cinta tanah air”(membeli produk dalam negeri).Perhatikan


kriteri poster yang baik.Foto kemudian jadikan story whatsaap agar orang-orang yang melihat
storymu memahami akan pentingnya menggunakan produk dalam negeri,Indonesia tercinta
ini.
Dengan poster kita dapat mengajak untuk membeli/memakai produk buatan
Indonesia,agar memperluas pangsa pasar produk Indonesia,makaIndonesia bekerjasama melalui
berbagai organisasi negara,salah satunya adalah menjadi anggota ASEAN.
Indonesia telah melakukan Kerjasama dengan negara-negara ASEAN dibeberapa
bidang.Apa tujuan dari Kerjasama tersebut?Sikap apa yang harus kita kembangkan dengan
adanya Kerjasama tersebut?.

Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara) atau lebih populer dengan


sebutan Association of South east Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi
geopolitik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara,yang di dirikan di
Bangkok,8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Perbara oleh Indonesia , Malaysia, Filipina,
Singapura, dan Thailand.Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan
ekonomi,kemajuan sosial,dan pengembangan kebudayaan negara-negara
anggotanya,memajukan perdamaian dan kestabilan di tingkat regional,serta meningkatkan
kesempatan untuk membahas perbedaan diantara anggotanya dengan damai
https://id.wikipedia.org/wiki/Perhimpunan_Bangsa-Bangsa_Asia_Tenggara

Peran Indonesia dibidang sosial budaya dalam kerjasama ASEAN:


1. Keikut sertaan Indonesia dalam ajang olahraga Sea Games
2. .Indonesia mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk negara-negara ASEAN yang dilanda
bencana alam/konflik
3. Indonesia mendukung pembentukan ASEAN Culture Fond untuk membiayai perkembangan
budaya dan pendidikan.
LAMPIRAN 2
MEDIA PEMBELAJARAN
Media konkrit
Video Tentang menganalisis posisi dan peran Indonesia dalam lingkup ASEAN
Link Video

https://www.youtube.com/watch?v=tfWXl6mGs6U
LAMPIRAN 3
LKPD

KELOMPOK :
KELAS
:
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Kelas/ Semester : 6/ 1
Tema : 4. Globalisasi
Sub Tema : 3. Globalisasidan CintaTanah Air

A. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati poster cinta produk dalam negeri dengan berdiskusi ,siswa
mampu menuliskan ciri-ciri poster dengan benar. (C.4)
2. Setelah melihat tayangan slide powerpoint tentang gambar poster , siswa mampu
membuat poster dengan tema cinta tanah air dengan tepat. (C.6)
3. Setelah membaca teks yang ditayangkan melalui power point tentang ASEAN siswa
mampu menuliskan peran Indonesia,manfaat dan tujuan kerjasama ASEAN pada peta
pikiran dengan benar.(C4)
B. Langkah Kerja
1. Berdo’alah sebelum mengerjakan tugas !
2. Kerjakan tugas secara baik ya!
3. Kerjakan tugas dengan teliti!
4. Apabila ada materi yang kurang paham, silahkan
tanyakan kepada gurumu!
Berdasarkan poster diatas, tuliskanlah ciri-ciri poster!
1. ……………………………………………………………………….
2. ……………………………………………………………………….
3. ……………………………………………………………………….
4. ……………………………………………………………………….
Kemudian buatlah poster bertemakan“cintatanahair” (membeliprodukdalamnegeri). Perhatikan
kriteria ciri-ciri poster.
Foto kemudian jadikan story whatsaap agar orang-orang yang melihat storymu memahami akan
pentingnya menggunakan produk dalam negeri,Indonesia tercinta ini.

Skor :

Satu soal skornya adalah 20 jika semua soal


dijawab dengan benar skornya adalah:100(4 x

Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara) atau lebih populer dengan sebutan
Association of South east Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geopolitik dan
ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara,yang didirikan di Bangkok,8 Agustus 1967
berdasarkan Deklarasi Perbara oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand.
Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi,kemajuan sosial,dan
pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya,memajukan perdamaian dan kestabilan
ditingkat regional,serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan diantara anggotanya
dengan damai.
https://id.wikipedia.org/wiki/Perhimpunan_Bangsa-Bangsa_Asia_Tenggara

Peran Indonesia dibidang sosial budaya dalam kerjasama ASEAN:


1. .Keikut sertaan Indonesia dalam ajang olahraga Sea Games
2. Indonesia mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk negara-negara ASEAN yang dilanda
bencana alam/konflik
3. .Indonesia mendukung pembentukan ASEAN Culture Fond untuk membiayai perkembangan
budaya dan pendidikan.
Cermati materi ASEAN di atas,Indonesia telah melakukan Kerjasama dengan negara-negara
ASEAN dibeberapa bidang.Tulislah pada peta pikiran dibawah ini!

PERAN INDONESIA

KERJASAMA ASEAN

MANFAAT TUJUAN
Buatlah kesimpulan belajar hari ini !

Poster adalah...............................................................................
Ciri-ciri poster.............................................................................
Peran Indonesia pada ASEAN adalah........................................
Manfaat kerjasama ASEAN adalah............................................
Tujuan kerjasama ASEAN adalah...............................................
Kunci Jawaban

SBDP

1. Memiliki ukuran besar agar mudah dilihat


2. Tulisan didalam poster berukuran besar dan mencolok sehingga pembaca langsung
tertuju pada tulisan tersebut.
3. Mengandung pemberitahuan, imbauan/ pengumuman.
4. Poster biasanya dilengkapi dengan gambar/ ilustrasi agar lebih menarik

IPS

I. Peran Indonesia dibidang sosial budaya dalam kerjasama ASEAN:


1. Keikut sertaan Indonesia dalam ajang olahraga Sea Games
2. Indonesia mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk negara-negara ASEAN yang dilanda
bencana alam/konflik
3. Indonesia mendukung pembentukan ASEAN Culture Fond untuk membiayai perkembangan
budaya dan pendidikan.Peran Indonesia
II. Manfaat kerja sama ASEAn
1. Menciptakan stabilitas,perdamaian dan keteraturan dikawasan Asia Tenggara
2. Menjalin kerjasama di bidang pembangunan dan percepatan pemajuan ekonomi
3. Wadah untuk memperjuangkan kepentingan nasional diforum internasional
III. Tujuan kerjasama ASEAN
Untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi,kemajuan sosial,dan pengembangan
kebudayaan negara-negara anggotanya,memajukan perdamaian dan kestabilan ditingkat
regional,serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan
damai.

LAMPIRAN 4

1. Penilaian Sikap

Perubanan tingkah laku


Santun Peduli Tanggung Jawab
No Nama K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 FAUZI ALZIKRI

2 NOLA FITRIANI

3 TIARA ANDINI OKTAVIA

4 WIDYA SRI NINGSIH

5 ZAKIYYAH

6 HEPPIS HIDAYAT

7 AZKA VINO IRAWAN

8 REVAN RADHKA PRATAMA

19 REPALDO

Keterangan:
K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4
1. Penilaian Pengetahuan
KISI-KISI EVALUASI
Sekolah : SDN 25 KAMPUNG PARIT
Kelas /Semester : 6 / 1 (Satu )
Tema 4 : Globalisasi
Subtema 3 : Globalisasi dan Cinta Tanah Air
Pembelajaran ke- :5

NO Muatan Kompetensi Indikator Indikator Soal Soal Bentuk Tingkat No Kunci


Pelajara Dasar Soal Kesukaran soal
n
1 SBDP 3.1Memahami 3.1.1Menganal Disajikan gambar Perhatikan gambar disamping! Pilihan C5 1 D
reklame siswa dapat Ganda
isis ciri-ciri
poster memilih ciri-ciri
poster

Yang merupakan ciri-ciri poster adalah…


a. Penggunaan kata-kata lebih banyak
b. Tulisan yang banyak dan lengkap
c. Ada gambar yang ukurannya kecil
d. Terdapat tulisan yang besar dan mencolok

Disajikan ciri-ciri 2. Berikut ini yang bukan merupakan ciri- Pilihan C6 2 A


poster,siswa dapat Ganda
ciri poster…
mengoreksi yang a. Terdapat gambar yang ukurannya kecil
bukan ciri-ciri
b. Tulisan didalam poster berukuran besar
poster
dan mencolok
c. Mengandung pemberitahuan,
imbauan/ pengumuman.
d. Poster biasanya dilengkapi dengan
gambar/ ilustrasi agar lebih menarik.
Disajikan 3. Dibawah ini kalimat yang tepat untuk poster Pilihan C5 3 C
kalimat,siswa dapat Ganda
Cinta produk dalam negeri adalah…
memilih kalimat a. Ayo beli produk luar negeri!
untuk poster cinta
b. Katakan “TIDAK” pada produk tanah air
produk dalam
negeri dan katakan “YA” pada produk asing!
c. Ayo, beli produk dalam negeri!
d. Jangan bangga jika kalian masih pakai produk
dalam negeri!
Disajikan 4. Poster disamping, bertemakan tentang… Pilihan C5 4 C
gambar,siswa dapat Ganda
memilih tema
poster yang benar
a. Jagalah kebersihan!
b. Cinta produk dalam negeri!
c. Cintai lingkungan!
d. Hindari menggunakan kantong plastik!
Disajikan Pilihan C5 5 C
gambar,siswa dapat Ganda
memilih poster
yang benar

IPS 3.3.Menganalis 3.3.1.Menganal Disajikan tek,siswa Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara) Pilihan C3 6 A
mampu menetukan Ganda
is posisi isis posisi atau lebih populer dengan sebutan Association of South
dan peran dan peran organisasi negara- east Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah
Indonesia Indonesia negara dikawasan organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara-negara
dalam asia tenggara di kawasan Asia Tenggara,yang didirikan di
dalam kerja
sama di kerja Bangkok,8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi
bidang sama di Perbara oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura,
ekonomi, bidang dan Thailand. Berdasarkan teks diatas organisasi
politik, sosial perhimpunan negara-negara di kawasan Asia
sosial, budaya Tenggara dinamakan
budaya, dalam ….
teknologi, lingkup a. ASEAN
dan ASEAN.( b. AFTA
pendidikan C4) c. PBB
dalam d. APEC
lingkup
ASEAN.
Disajikan 1. Samudera Hindia Pilihan C4 7 D
pernyataan,siswa 2. Samudera Antarika Gand
mampu 3. Samudera Atlantik
menganalisis letak 4. Samudra Pasifik
wilayah asia Berdasarkan pernyataan diatas secara geografis
tenggara secara kawasan asia tenggara terletak antra dua
geografis samudera yaitu...
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d.1 dan 4
Disajikan kalimat, “Menciptakan stabilitas perdamaian dan Pilhan C5 8 B
siswa mampu Ganda
keteraturan di Asia tenggara” merupakan
menyimpulkan … ASEAN
manfaat ASEAN a. Definisi
b. Manfaat
c. Tujuan
d. Peran
Disajikan Keikutsertaan Indonesia dalam ajang olah raga Pilhan C5 9 C
kalimat,siswa Ganda
Sea Games, merupakan peran Indonesia di
mampu memilih bidang…dalam kerjasama ASEAN
peran Indonesia
dibidang sosial dan
a. Pendidikan
budaya dalam b. Ekonomi
kerjasama ASEAN c. Sosial dan budaya
d. Politik dan keamanan
Disajikan 10. Indonesia mendukung pembentukan ASEAN Pilhan C5 10 D
teks,siswa dapat Ganda
Culture Fond untuk membiayai
memilih peran perkembangan budaya dan pendidikan, merupakan
Indonesia dibidang peran Indonesia di bidang …
budaya dalam dalam kerjasama
kerjasama ASEAN a. Politik
b. Sosial
c. Ekonomi
d. Budaya
SOAL EVALUASI

Kelas / Semester :6/1


Tema : 4. Globalisasi
Subtema : 3. Globalisasi dan Cinta Tanah Air
Pembelajaran 5
Muatan Pelajaran : SBdP dan IPS

1. Perhatikan gambar dibawah ini!

Yang merupakan ciri-ciri poster adalah…


a. Penggunaan kata-kata lebih banyak
b. Tulisan yang banyak dan lengkap
c. Ada gambar yang ukurannya kecil
d. Terdapat tulisan yang besar dan mencolok

2. Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri poster…


a. Terdapat gambar yang ukurannya kecil
b. Tulisan didalam poster berukuran besar dan mencolok
c. Mengandung pemberitahuan, imbauan/ pengumuman.
d. Poster biasanya dilengkapi dengan gambar/ ilustrasi agar lebih menarik.

3. Dibawah ini kalimat yang tepat untuk poster Cinta produk dalam negeri adalah…
a. Ayo beli produk luar negeri!
b. Katakan “TIDAK” pada produk tanah air dan katakan “YA” pada produk asing!
c. Ayo, beli produk dalam negeri!
d. Jangan bangga jika kalian masih pakai produk

4. Poster disamping, bertemakan tentang…

a. Jagalah kebersihan!
b. Cinta produk dalam negeri!
c. Cintai lingkungan!
d. Hindari menggunakan kantong plastik!
7. Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara) atau lebih populer dengan sebutan Association of South
east Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara-negara di
kawasan Asia Tenggara,yang didirikan di Bangkok,8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Perbara oleh
Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand.
Berdasarkan teks diatas organisasi perhimpunan negara-negara di kawasan Asia Tenggara dinamakan …
a. ASEAN
b. AFTA
c. PBB
d. APEC

8. Perhatikan pernyataan dibawah ini!


1. Samudera Hindia
2. Samudera Antarika
3. Samudera Atlantik
4. Samudra Pasifik

Berdasarkan pernyataan diatas secara geografis kawasan asia tenggara terletak antra dua samudera yaitu...

a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 1 dan 4
9. “Menciptakan stabilitas perdamaian dan keteraturan di Asia tenggara” merupakan… ASEAN
a. Definisi
b. Manfaat
c. Tujuan
d. Peran

10. Keikutsertaan Indonesia dalam ajang olah raga Sea Games, merupakan peran Indonesia
di bidang…dalam kerjasama ASEAN
a. Pendidikan
b. Ekonomi
c. Sosial dan budaya
d. Politik dan keamanan

11. Indonesia mendukung pembentukan ASEAN Culture Fond untuk membiayai


perkembangan budaya dan pendidikan, merupakan peran Indonesia di bidang
… dalam kerjasama
a. Politik
b. Sosial
c. Ekonomi
d. Budaya
KUNCI JAWABAN

1. D
2. A
3. C
4. C
5. C
6. A
7. D
8. B
9. C
10.D

Cara Penghitungan Skor :


𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 X 100

3.Penilaian Keterampilan
SBdP
Poster tentang cinta produk Indonesia.

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Skor = X 100
16
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
PETA PIKIRAN

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Skor 𝑋 100
16
=
REMEDIAL

Dari hasil evaluasi kegiatan penilaian harian, bagi siswa yang belum memahami materi secara baik diberikan
proses ulasan dan pengulangan sehingga memiliki keterampilan dan pemahaman yang sesuai.
Siswa kembali ditugaskan untuk mengerjakan soal evaluasi yang belum dijawab dengan benar.

Program Remedial

Nama Sekolah : SDN 25 Kampung Parit


Kelas / Semester : VI / I
Tema : 4 Globalisasi
Subtema 3
KKM 75

No Nama Siswa Nilai Indikator yang Bentuk Nilai


Ulangan Belum Tindakan Setelah
Dikuasai Remedial Remedial
1
FAUZI ALZIKRI
2
TIARA ANDINI OKTAVIA
3
WIDYA SRI NINGSIH
4
NOLA FITRIANI
5
ZAKIYYAH
6
HEPPIS HIDAYAT
7
AZKA VINO IRAWAN
8 REVAN RADHKA PRATAMA
9 REPALDO
PENGAYAAN

1. Melakukan wawancara kepada guru dan staf sekolah untuk memperkaya informasi tentang pentingnya mencintai
dan membeli produk Indonesia..
Program Pengayaan

Nama Sekolah : SDN 25 Kampung Parit


Kelas / Semester : VI / I
Tema : 4 Globalisasi
Subtema 3
KKM 75

No Nama Siswa Nilai Indikator yang Bentuk Nilai


Ulangan Belum Tindakan Pengayaan
Dikayakan Pengayaan
1
FAUZI ALZIKRI
2
TIARA ANDINI OKTAVIA
3
WIDYA SRI NINGSIH
4
NOLA FITRIANI
5
ZAKIYYAH
6
HEPPIS HIDAYAT
7
AZKA VINO IRAWAN
8 REVAN RADHKA PRATAMA
9 REPALDO

Anda mungkin juga menyukai