Anda di halaman 1dari 14

DAFTAR PUSTAKA

Atikah & Eni. (2012). Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Yogyakarta: Nuha Medika.

Aziz, Alimul Hidayat. (2017). Metode Penelitian Keperawatan Dan Kesehatan.


Jakarta: Salemba Medika.

Dahlan, Sopiyudin, (2011). Statistik Untuk Kedokteran Dan Kesehatan. Edisi 5.


Jakarta: Salemba Medika.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. (2011). Seksi Promosi Dan Kemitraan.


Jakarta: Depkes RI.
http://www.depkes.go.id/index.php?vw=2&id=2233. Diakses Pada 21 Juli 2017.

Donna L. Wong. Et All. (2008). Wong’s Essentials Of Pediatric Nurshing. (6th Ed).
(Agus Sutarna, Dkk; Penerjemah) Jakarta : EGC.

Ferry, Effendi. & Makhfudli. (2009). Keperawatan Kesehatan Komunitas Teori Dan
Praktik Dalam Keperaatan. Jakarta: Salemba Medika

Herri, DJ. Maulana. (2009). Promosi Kesehatan. Jakarta: EGC.

Kementrian Kesehatan RI. (2015). Health Statistic. Jakarta: Kementrian Kesehatan


Republik Indonesia.

Kementrian Kesehatan RI. (2011). Kurikulum Dan Modul Pelatihan Fasilitator


Pemberdayaan Masyarakat Di Bidang Kesehatan. Jakarta: Kementrian
Kesehatan RI.

Nursalam. (2017). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan: Pendekatan Praktis.


Edisi 4. Jakarta: Salemba Medika.

Riset Kesehatan Dasar. (2013). Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan


Kementerian Kesehatan RI.

Setiatava, R. P. (2012). Panduan Riset Keperawatan & Penulisan Ilmiah.


Yogyakarta: D-MEDIKA

Soekidjo, Notoatmodjo. (2002). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT.


RINEKA CIPTA.

Soekidjo, Notoatmodjo. (2010). Promosi Kesehatan Dan Perilaku Kesehatan Teori


& Aplikasi. Jakarta: PT. RINEKA CIPTA.

Soekidjo, Notoatmodjo. (2012). Promosi Kesehatan Dan Perilaku Kesehatan.


Jakarta: PT. RINEKA CIPTA.

Soedarto. (2011). Buku Ajar Parasitologi Kedokteran. Jakarta: Sagung Seto.

Srisasi, G., Herry, D., & Wita, P. (2000). Parasitologi Kedokteran. Edisi Ketiga.
Jakarta: Balai Penerbit FKUI.

Sri, Wantini., & Sri, Ujiani. (2016). Pengaruh Anemia Dan Kecacingan Terhadap
Prestasi Belajar Siswa SD Di Bandar Lampung. Prosiding Seminar Nasional
Kesehatan Pelayanan Kesehatan Dalam Rangka Akselerasi SDGs. ISBN 978-602-
74397-1-9, Hal 134.

Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfa Beta.

Sutanto, Inge., Ismid, I S., Sjarifuddin, P K., & Sungkar, S. (2015). Parasitologi
Kedokteran. Edisi Keempat. Jakarta: Balai Penerbit FKUI

Sutanto, Priyo Hastono. (2007). Analisa Data Kesehatan. Jakarta: Balai Penerbit
FKUI.

Terri, Kyle & Susan, Carman. (2014). Essential Of Pediatric Nurshing. (2nd Ed).
(Devi Yulianti, Dkk; Penerjemah). Jakarta: EGC.
WHO. (2015). Water Sanitation & Hygiene For Accelerating And Sustaining
Progress On Neglected Tropical Disease A Global Strategy 2015 – 2020.

WHO. (2017). Preventive Chemotherapy To Control Soil Transmitted Helminth


Infections In At – Risk Population Groups.

WHO. (2017). World Health Statistic Monitoring Health For The Sdgs, Sustainable
Development Goals. ISBN 978-92-4-156548-6
LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Nama saya Ummu Salamah Tusania, saya adalah mahasiswa Program S1 Transfer
Universitas Muhammadiyah Jakarta. Saya akan melakukan penelitian tentang“Pengaruh
Pendidikan Kesehatan Melalui Media Ular Tangga Terhadap Perilaku Pencegahan
Kecacingan Pada Siswa Kelas III Di SDN 2 Keteguhan Bandar Lampung tahun 2018”.
Adik – adik diharapkan kesediaannya untuk berpartisipasi dalam penelitian ini, dimana
jawaban yang diberikan tidak akan mempengaruhi nilai pelajaran adik – adik, jika adik –
adik bersedia, maka saya akan memberikan lembar kuesioner untuk diisi.
Partisipasi adik – adik dalam penelitian ini bersifat sukarela, peneliti akan menjamin
identitas dan kerahasiaan jawaban yang adik – adik berikan. Adik –adik bebas menanyakan
hal – hal yang belum dimengerti tentang penelitian ini.
Terimakasih atas partisipasi dan kesediaan adik – adik. Semoga bermanfaat.

Responden Jakarta, 2018

…………………… Ummu Salamah Tusaniah


Lembar Kuesioner

Nomor Responden :
Identitas Responden :
a. Nama :
b. Umur :
c. Jenis Kelamin :
d. Kelas :

Pengetahuan Tentang PHBS


Petunjuk Pengisian :
1) Awali dengan baca basmallah
2) Bacalah setiap pertanyaan dengan seksama dan teliti
3) Tuliskan nama dan jawaban pada lembar jawaban yang tersedia.
4) Cara mengerjakan soal
• Berilah tanda ceklis pada kolom jawaban yang kalian anggap benar atau tidak
benar
5) Bila telah selesai bacalah hamdalah

Jawaban
No Pernyataan Benar Tidak
benar

1. Mencuci tangan sebelum makan dan setelah makan

2. Tidak perlu mencuci tangan dengan sabun setelah buang


air besar dan buang air kecil

3. Cuci tangan tidak perlu menggunakan sabun dan air


mengalir

4. Mencuci tangan bermanfaat untuk membunuh kuman


penyebab penyakit dan membunuh telur cacing di sela
jari dan kuku tangan

5. Mandi satu kali sehari lebih baik dari pada mandi 2 kali
sehari
6. Mandi di sungai tidak baik untuk kesehatan karena akan
berdampak dan menyebabkan penyakit

7. Mandi dengan air bersih dan menggunakan sabun


bermanfaat menjadikan kulit / badan kita bersih dari
kotoran dan kuman

8. Memotong kuku sebaiknya dilakukan satu minggu sekali

9. Cara membersihkan kuku dengan cara memanjangkan


kuku dan di kutek/ diwarnai

10. Manfaat memotong kuku yaitu agar kuku kita bersih dari
kotoran dan telur cacing

11. Akibat dari kuku yang terlalu panjang menjadikan kuku


terlihat cantik dan indah

12. Pada saat keluar rumah dan bermain kita harus


menggunakan sendal atau sepatu
13. Akibat atau dampak dari tidak memakai alas kaki saat
keluar rumah atau bermain yaitu dapat bermain dengan
bebas

14. Buang air kecil dan buang air besar harus di WC baik di
rumah maupun di sekolah
15. Akibat yang terjadi jika kita buang air kecil dan buang
air besar di sungai yaitu akan mencemari air sungai dan
dapat menimbulkan penyakit

16. Menggunakan air bersih untuk keperluan sehari – hari

17. Menggunakan sungai untuk mandi, BAK, BAB, dan


mencuci baju
18. Melaksanakan tugas piket kelas sesuai jadwal piket
membersihkan kelas
19. Tidak membuang sampah pada tempat sampah yang
tersedia di sekolah akan mengundang lalat yang dapat
menghinggapi makanan dan menularkan penyakit

20. Berperilaku hidup bersih dan sehat dapat mencegah


terjadinya berbagai macam penyakit salah satunya
penyakit kecacingan
LEMBAR KUESIONER
SIKAP

No. Pertanyaan Selalu Sering Kadang- tidak


kadang pernah

1. Saya selalu mencuci tangan dengan sabun


sebelum/ setelah makan
2. Saya mencuci tangan dengan sabun setelah
BAB dan BAK

3. Saya mencuci tangan dengan sabun setelah


bermain dan melakukan kegiatan olahraga

4. Saya mencuci tangan menggunakan air bersih


yang mengalir dan sabun

5. Saya mandi 2 kali sehari menggunakan air


bersih dan sabun

6. Saya mandi di sungai


7. Saya menjaga kebersihan kuku dengan
memotong kuku seminggu sekali secara rutin

8. Saya menggunakan alas kaki saat bermain

9. Saya buang air kecil dan buang air besar di


WC sekolah
10. Saya menggunakan air bersih untuk keperluan
sehari – hari
11. Saya melaksanakan tugas piket kelas sesuai
jadwal piket membersihkan kelas
12. Saya membuang sampah pada tempat sampah
yang tersedia di sekolah
LEMBAR OBSERVASI

NO Pertanyaan YA TIDAK KET


1. Apakah adik-adik mencuci tangan sebelum/
setelah makan?
2. Apakah adik-adik mencuci tangan setelah
bermain?
3. Apakah adik-adik mencuci tangan setelah
BAB/ BAK?
4. Apakah adik-adik mencuci tangan
menggunakan air bersih yang mengalir dan
sabun?
5. Apakah adik-adik kukunya pendek dan bersih?

6. Apakah adik-adik menggunakan alas kaki saat


bermain?
7. Apakah adik-adik mempergunakan jamban
sekolah untuk buang air besar dan kecil?
8. Apakah adik- adik mencuci tangannya
menggunakan sabun seti ap setel ah dari
kamar mandi ?
9. Apakah adik – adik menggunakan air bersih
untuk keperluan sehari – hari?
10. Apakah adik - adik membuang sampah pada
tempat sampah yang tersedia di sekolah?
LAMPIRAN. Validitas dan Reabilitas Pengetahuan

Item-Total Statistics
No. Pernyataan Corrected Cronba R Ket
Scale Scale Item- ch's Tabel
Mean ifVariance Total Alpha if
Item if Item Correlatio Item
Deleted Deleted n Deleted
1. mencuci tangan sebelum dan setelah makan 28.16 119.491 .598 .708 0, 349 Valid
2. Tidak perlu mencuci tangan dengan sabun setelah buang air besar dan 0, 349 Valid
28.25 118.839 .594 .706
buang air kecil
3. Cuci tangan tidak perlu menggunakan sabun dan air mengalir 28.31 117.964 .651 .704 0, 349 Valid
4. Mencuci tangan bermanfaat untuk membunuh kuman penyebab 0, 349 Valid
28.16 120.265 .512 .710
penyakit dan membunuh telur cacing di sela jari dan kuku tangan
5. Mandi satu kali sehari lebih baik dari pada mandi 2 kali sehari 28.31 118.480 .601 .705 0, 349 Valid
6. Mandi di sungai tidak baik untuk kesehatan karena akan berdampak 0, 349 Valid
28.12 120.306 .540 .710
dan menyebabkan penyakit
7. Mandi dengan air bersih dan menggunakan sabun bermanfaat 0, 349 Valid
28.03 120.418 .716 .709
menjadikan kulit / badan kita bersih dari kotoran dan kuman
8. Memotong kuku sebaiknya dilakukan satu minggu sekali 28.16 119.491 .598 .708 0, 349 Valid
9. Cara membersihkan kuku dengan cara memanjangkan kuku dan di 0, 349 Valid
28.41 119.088 .525 .707
kutek/ diwarnai
10. Manfaat memotong kuku yaitu agar kuku kita bersih dari kotoran dan 0, 349 Valid
28.03 122.225 .434 .715
telur cacing
11. Akibat dari kuku yang terlalu panjang menjadikan kuku terlihat cantik 0, 349 Valid
28.34 118.426 .597 .705
dan indah
12. Pada saat keluar rumah dan bermain kita harus menggunakan sendal 0, 349 Valid
28.09 119.830 .643 .708
atau sepatu
13. Akibat atau dampak dari tidak memakai alas kaki saat keluar rumah 0, 349 Valid
28.47 117.418 .681 .702
atau bermain yaitu dapat bermain dengan bebas
14. Buang air kecil dan buang air besar harus di WC baik di rumah 0, 349 Valid
28.16 120.265 .512 .710
maupun di sekolah
15. Akibat yang terjadi jika kita buang air kecil dan buang air besar di 0, 349 Valid
sungai yaitu akan mencemari air sungai dan dapat menimbulkan 28.16 120.265 .512 .710
penyakit
16. Menggunakan air bersih untuk keperluan sehari – hari 28.19 120.222 .492 .710 0, 349 Valid
17. Menggunakan sungai untuk mandi, BAK, BAB, dan mencuci baju 28.47 118.193 .608 .705 0, 349 Valid
18. Melaksanakan tugas piket kelas sesuai jadwal piket membersihkan 0, 349 Valid
28.16 118.975 .655 .706
kelas
19. Tidak membuang sampah pada tempat sampah yang tersedia di 0, 349 Valid
sekolah akan mengundang lalat yang dapat menghinggapi makanan 28.25 118.581 .620 .705
dan menularkan penyakit
20. Berperilaku hidup bersih dan sehat dapat mencegah terjadinya 0, 349 Valid
28.22 119.918 .503 .709
berbagai macam penyakit salah satunya penyakit kecacingan
Total 14.31 28.673 .957 .910

Reliability Statistics
pengetahuan
Cronbach's
Alpha N of Items
.720 21
LAMPIRAN. Validitas dan Reabilitas Sikap

Item-Total Statistics
Scale Mean Scale Corrected Cronbach's R Tabel Ket
if Item Variance if Item-Total Alpha if Item
Deleted Item Deleted Correlation Deleted
mencuci tangan sebelum dan setelah makan 54.84 107.620 -.373 .743 0.349 Valid
mencuci tangan dengan sabun setelah buang air besar dan buang 0.349 Valid
53.94 105.931 .447 .731
air kecil
mencuci tangan dengan sabun setelah bermain dan melakukan 0.349 Valid
54.28 109.047 -.353 .747
kegiatan olahraga
Mencuci tangan menggunakan air mengalir dan sabun 54.38 97.790 .516 .707 0.349 Valid
Mandi 2 kali sehari menggunakan air bersih dan sabun 54.56 98.899 .445 .712 0.349 Valid
Mandi di sungai 54.22 95.854 .496 .704 0.349 Valid
Menjaga kebersihan kuku dengan memotong kuku satu minggu 0.349 Valid
54.50 91.290 .723 .685
sekali secara rutin
memakai alas kaki saat bermain 54.50 95.355 .688 .697 0.349 Valid
Buang air kecil dan buang air besar di WC sekolah 54.69 102.802 .352 .722 0.349 Valid
Menggunakan air bersih untuk keperluan sehari – hari 54.56 96.706 .652 .702 0.349 Valid
Melaksanakan tugas piket kelas sesuai jadwal piket 0.349 Valid
53.97 95.257 .749 .696
membersihkan kelas
membuang sampah pada tempat sampah yang tersedia di sekolah 54.91 89.443 .883 .675 0.349 Valid
Total 28.41 26.765 1.000 .751
Reliability Statistics
sikap
Cronbach's
Alpha N of Items
.728 13

LAMPIRAN. Hasil Univariat Pretest

Descriptives

Statistic Std. Error

pre test perilaku Mean 20.10 .779

95% Confidence Interval for Lower Bound 18.51


Mean Upper Bound 21.69

5% Trimmed Mean 20.16

Median 20.00

Variance 18.824

Std. Deviation 4.339

Minimum 12

Maximum 27

Range 15

Interquartile Range 8

Skewness -.110 .421

Kurtosis -1.161 .821


LAMPIRAN. Hasil Univariat Post Test

Descriptives

Statistic Std. Error

post test perilaku Mean 28.90 1.128

95% Confidence Interval for Lower


26.60
Mean Bound

Upper
31.21
Bound

5% Trimmed Mean 28.88

Median 30.00

Variance 39.424

Std. Deviation 6.279

Minimum 18

Maximum 42

Range 24

Interquartile Range 10

Skewness -.153 .421

Kurtosis -.820 .821


LAMPIRAN. Uji paired sample t test

T-Test
Paired Samples Statistics

Mean N Std. Deviation Std. Error Mean

Pair 1 pre test perilaku 20.10 31 4.339 .779

post test perilaku 28.90 31 6.279 1.128

Paired Samples Correlations

N Correlation Sig.

Pair 1 pre test perilaku & post test


31 .867 .000
perilaku

Paired Samples Test

Paired Differences

95% Confidence Interval of

Std. Std. Error the Difference Sig. (2-


Mean Deviation Mean Lower Upper t df tailed)

Pair 1 pre test perilaku -


-8.806 3.321 .596 -10.025 -7.588 -14.765 30 .000
post test perilaku

Anda mungkin juga menyukai