Anda di halaman 1dari 8

PERENCANAAN & SIMULASI BISNIS

EKU 463 B

“FORMAT PROPOSAL USAHA”

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS


UNIVERSITAS UDAYANA
BUSINESS PLAN (RENCANA/ PROPOSAL USAHA)

1. Summary tertulis dari seorang entrepreneur atau calon entreprenur


mengenai business venture yang akan dijalankan, termasuk di dalamnya
detail rencana operasional dan keuangan, peluang & strategi pemasaran,
serta kemampuan & kapabilitas SDM yang diperlukan.
2. Tidak ada short cut menu untuk membuat sebuah rencana usaha yang baik
dan perencanaan usaha yang matang memberikan guide line bagi
entrepreneur atau calon entrepreneur untuk membangun sebuah usaha
yang terarah & sukses.
3. Perencanaan usaha yang dibuat membuktikan bahwa entrepreneur / calon
entrepreneur yang bersangkutan sudah melakukan riset sebelumnya
terhadap aspek-aspek usaha yang akan ditekuni, termasuk di dalamnya
kemungkinan resiko-resiko yang akan terjadi.

All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 2


Manfaat Proposal Usaha

Dua manfaat utama business plan:


1. Memberikan panduan operasional usaha yang akan dijalankan,
termasuk di dalamnya tahapan-tahapan tujuan yang akan
dicapai, diikuti strategi untuk mencapai tahapan-tahapan
tersebut.
2. Menarik investor atau business angels.

Note:
Tidak ada business plan yang 100% sama, namun umumnya memiliki
eleman dan mengikuti format seperti berikut:

All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 3


Elemen & Format Proposal Usaha (1)
2 (dua) komponen utama:
1. Executive Summary.
2. Detailed Business Plan.
I. Ringkasan Eksekutif
 Menyampaikan overall outline dari rencana usaha yang dibuat.
 Ringkas & padat.
 Format ringkasan eksekutif:
1.1 Data Perusahaan (Nama, Badan Usaha, Alamat, No. Telpon, email, dll).
1.2 Curriculum Vitae (CV) singkat & contact key person atau penanggung jawab.
1.3 Gambaran ringkas mengenai usaha yang akan dijalankan.
1.4 Brief overview peluang pasar dari produk yang akan dijual.
1.5 Brief overview strategi bisnis yang akan dijalankan.
1.6 Gambaran singkat kompetensi SDM yang diperlukan & technical experience dari
key person yang ada (jika sudah ada).
1.7 Brief statement dari permodalan yang diperlukan, rencana permodalan, serta
All rights reserved  2016pemanfaatan
by Km. Agus Satriamodal.
P, ST., M.Com 4

1.8 Brief statement dari hasil / kentungan yang akan diperoleh.


ELEMEN & FORMAT PROPOSAL USAHA (2)
II. Detail Rencana Usaha
2.1 Analisis Industri
2.1.1 Industry background & overview
2.1.2 Trend industri
2.1.3 Tingkat pertumbuhan
2.1.4 Prospek ke depan
2.2 Latar belakang dari perusahaan Anda
2.2.1 Sejarah berdirinya perusahaan
2.2.2 Kondisi aktual perusahaan saat ini
2.3 Visi entrepreneurial dari perusahaan Anda
2.3.1 Visi & Misi
2.3.2 Critical Success Factor perusahaan Anda
2.4 Strategic Analysis
2.4.1 Kompetensi inti.
2.4.2 Image dan positioning perusahaan Anda di pasar.
2.4.3 SWOT Analysis.

All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 5


ELEMEN & FORMAT PROPOSAL USAHA (3)
2.5 Analisis Pasar & Strategi Pemasaran
2.5.1 Target market produk Anda.
2.5.2 Data potensi pelanggan.
2.5.3 Faktor-faktor yang mempengaruhi pembelian pelanggan.
2.5.4 Marketing Mix Strategy.
2.6 Analisis Kompetitor
2.6.1 Kompetitor yang ada saat ini
2.6.2 Kompetitor yang mungkin ada selanjutnya
2.6.3 Strengths & weaknesses masing-masing kompetitor
2.7 Penjelasan mengenai organisasi dan manajemen perusahaan
2.7.1 Aspek legal.
2.7.2 Key person dari usaha Anda.
2.7.3 Struktur organisasi & alur kerja.
2.8 Rencana Keuangan
2.8.1 Permodalan yang diperlukan.
2.8.2 Kondisi aktual dan proyeksi balance sheet & income statement.
2.8.3 Analisis BEP, Cost Ratio, proyeksi arus kas.
All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 6
Elemen & Format Proposal Usaha (4)

2.9 Loan Proposal


2.9.1 Jumlah pinjaman yang diperlukan.
2.9.2 Rencana pembayaran pinjaman.
2.9.3 Rencana implementasi pembayaran dalam bentuk timetable.
2.10 Appendix
2.10.1 Hasil penelitian pemasaran.
2.10.2 Detail perhitungan proyeksi keuangan.
2.10.3 Supporting documents lainnya (Copy surat ijin perusahaan, Glossary, dll)

All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 7


SIMPULAN & C ATATAN

1. Business plan membantu Anda sebagai guidance dalam memulai sebuah


usaha.
2. Tidak ada busines plan yang sempurna. Jadi jika Anda tidak ingin kehilangan
kesempatan, jangan terlalu lama menunggu data-data terkini dalam membuat
business plan yang perfect untuk memulai usaha Anda.
3. Entrepreneur yang sudah memiliki jam terbang tinggi, seringkali tidak
membuat business plan in detail dalam mengambil kesempatan bisnis atau
memulai suatu usaha, karena intuisi bisnisnya sudah terlatih.
4. Business plan yang cermat akan membantu Anda untuk menghadapi kendala-
kendala yang diperkirakan akan terjadi. Namun setelah Anda terjun, pastinya
akan banyak kendala-kendala baik bersifat teknis maupun non teknis yang
akan dihadapi. Untuk itu dibutuhkan motivasi & sikap mental yang kuat
dalam mengatasi kendala-kendala tersebut.
Last but not least…PLAN is OK, but the more important thing is ACTION!
All rights reserved  2016 by Km. Agus Satria P, ST., M.Com 8

Anda mungkin juga menyukai