Anda di halaman 1dari 3

Lampiran I : PEDOMAN PEMBERIAN PENGHARGAAN (REWARD) DI

LINGKUNGAN RSUD ACEH SINGKIL KABUPATEN ACEH


SINGKIL TAHUN 2019
Nomor : 445 / /DIR/RSUD.AS/I/2019
Tanggal : 04 Januari 2019

KRITERIA PEMBERIAN PENGHARGAAN (REWARD)

Penghargaan (reward) adalah sebuah bentuk apresiasi kepada suatu prestasi


tertentu yang diberikan, baik oleh dan dari perorangan ataupun suatu lembaga yang
biasanya diberikan dalam bentuk material atau ucapan.

No Kriteria Penjelasan
1. Prestasi Kerja Tingkat Prestasi kerja staf dalam berkerja, keamanan
atau kesiapan para karyawan
2. Loyalitas Tingkat loyalitas staf terhadap instansi, kesetiaan
karyawan pada pekerjaan
3. Inisiatif Tingkat inisiatif dalam penyelesaian pekerjaan
menuntut karyawan untuk melakukan sesuatu yang
berbeda
4. Pengetahuan Tingkst pengetahuan staf terhadap pekerjaan ,
penguasaan informasi dan prinsip kerja yang telah
ditetapkan oleh perusahaan
5. Kualitas Kerja Tingkat kualitas kerja staf terhadap hasil pekerjaan
yang diberikan, totalitas dari pekerjaan staf
6. Inovasi Tingkat inovasi berkaitan dengan proses
penyelesaian pekerjaan dengan pengetahuan baru
dan perspektif kerja yang optimal
7. Tanggung Jawab Tingkat tanggung jawab karyawan bersungguh-
sungguh menyelesaikan pekerjaan, rasa memiliki
untuk menekuni tugas-tugas yang dipercayakan
kepada staf
8. Kerja sama Tingkat kerjasama staf berkoordinasi kerja untuk
penyelesaian perkerjaan tertentu
9. Komunikasi Tingkat komunikasi dalam penyampaian fikiran,
emosional dan informasi kepada rekan kerja maupun
atasannya.
10. Disiplin Tingkat disiplin yang dimiliki karyawan mengelola
waktu dan cermat dalam bekerja
11. Ketaatan Tingkat ketaatan karyawan kesadaran dan kesediaan
menanti peraturan perusahaan
12. Kepemimpinan Tingkat kepemimpinan karyawan mempengaruhi
dan mengatur untuk mencapai tujuan bersama
Lampiran II : PEDOMAN PEMBERIAN PENGHARGAAN (REWARD) DI
LINGKUNGAN RSUD ACEH SINGKIL KABUPATEN ACEH
SINGKIL TAHUN 2019
Nomor : 445 / /DIR/RSUD.AS/I/2019
Tanggal : 04 Januari 2019

FORM PENILAIAN PENGHARGAAN (REWARD) STAF


RSUD ACEH SINGKIL

Nama :
Ruangan :
Bulan :

No KRITERIA NILAI
1. Prestasi Kerja
2. Loyalitas
3. Inisiatif
4. Pengetahuan
5. Kualitas Kerja
6. Inovasi
7. Tanggung Jawab
8. Kerjasama
9. Komunikasi
10. Disiplin
11. Ketaatan
12. Kepemimpinan
Jumlah (x)

𝑥
Skor 𝑋 100 =
12

Klasifikasi Nilai
kwalitas Bobot
Baik >80
Sedang 60 - 70
Kurang < 60

Yang Memberi Nilai Menyetujui

Tgl. Tgl.

Anda mungkin juga menyukai