Anda di halaman 1dari 2

Judul Kepatuhan pelaksanaan prosedur site marking pada

pasien yang akan dilakukan tindakan operasi


AREA Klinis
Definisi Operasional Site marking yang dimaksud adalah tindakan
pemberian tanda identifikasi
khusus untuk penandaan sisi kanan atau kiri pada
pasien yang akan dilakukan tindakan operasi
dengan prosedur yang tepat dan benar. Prosedur
site marking harus dilakukan oleh dokter operator
dengan penandaan dan tanpa inisial nama
dokter bedah pada sisi lokasi operasi dalam
penandaan. Penandaan dilakukan pada semua kasus
mencakup lateralitas ( Kanan - kiri), multiple
struktur (jari tangan,jari kaki, lesi,)
inklusi Semua prosedur operasi elektif
eksklusi 1. Kasus organ tunggal ( contoh : sectio
caesaria, operasi jantung)
2. Tindakan pada operasi gigi (sudah
menyebutkan nama gigi) atau gigi yang
mau di operasi sudah di tandai pada foto
rontgen gigi atau diagram gigi
3. Bayi prematur dimana pemberian tanda bisa
menyebabkan tatto permanen

Tujuan Tergambarnya kepedulian dan ketelitian operator


bedah terhadap keselamatan pasien sebelum
tindakan operasi

Dimensi Dimensi mutu : pengelolaan kamar operasi yang


professional agar tercapai efisiensi dan efektifitas
kerja yang tinggi untuk kesinambungan pelayanan
Type Outcome
Dasar Pemikiran/Alasan pemilihan Surgical site marking yang tepat dan benar akan :
indikator 1. Meminimalkan resiko insiden salah tempat
operasi
2. Meminimalkan risiko insiden prosedur yang
salah yang dilakukan
3. Menginformasikan dan membimbing ahli
bedah untuk melaksanakan operasi dengan
tepat dan benar sesuai rencana

Frekwensi pengumpulan data 1 bulan

Periode analisa 3 bulan

Numerator Jumlah pasien operasi yang dinyatakan ada SITE


MARKING lengkap
Denumerator Jumlah operasi elektif dalam satu bulan
Target 100 %
Sumber data Register kamar operasi
Sampling Total sampling
Frekwensi pengumpulan data Tiap bulan
Periode analisa Tiga bulan
Metode Observasi
Penanggung jawab dan pengumpul Kepala unit kamar opeasi
data
CARA ANALISIS Presentase
Cara Diseminasi Hasil Laporan Bulanan
Analisa dan laporan Tim mutu rumah sakit, komite pelayanan medik
Area Kamar operasi bedah central

Anda mungkin juga menyukai