Anda di halaman 1dari 3

ALUR PELAYANAN PASIEN IGD ISOLASI

No.Dokumen : No.Revisi : Halaman :


00 1 /3
RSUD Asy-Syifa’
Sumbawa Barat
Ditetapkan oleh :
Direktur,
Standar
Tanggal Terbit :
Prosedur
Operasional
dr. Carlof
NIP. 19820124 201001 1 014
PENGERTIAN Alur pelayanan pasien IGD isolasi adalah informasi yang diberikan
kepada pasien tentang tahapan pelayanan pasien di RSUD Asy-Syifa’
Sumbawa Barat sejak pasien datang sampai pasien pulang termasuk
sistem rujukan untuk menjamin kesinambungan pelayanan pasien
TUJUAN Sebagai acuan untuk memberikan kemudahan kepada petugas, pasien
dan keluarga dalam pelayanan
KEBIJAKAN SK Direktur Nomor tentang Pemberlakuan Kebijakan Alur Pelayanan
Pasien di Rumah Sakit Umum Daerah Asy-Syifa’ Sumbawa Barat.
PROSEDUR I. TRIASE UNTUK PASIEN ISOLASI YANG DIRAWAT INAP
1. Pasien isolasi :
a. Lakukan Tindakan Keperawatan, kedokteran dan
pemeriksaan penunjang ( Laboratorium atau Radiologi)
b. Lakukan Pendaftaran di loket
a) Pasien Umum :
1) Pasien Baru : mendaftar dengan menunjukkan KTP /
identitas lain pasien yang berlaku
2) Pasien lama : mendaftar dengan menunjukkan kartu
berobat
b) Pasien umum/asuransi/BPJS mendaftar di loket/CSO
cetak SEP (surat egilibilitas peserta), dengan syarat :
1) Kartu peserta atau Foto copi kartu peserta dan Foto
copi KTP/KK
c. Edukasi keluarga/ pasien tentang rencana tindakan
selanjutnya (rawat inap)
d. Keluarga pasien mengambil obat dan BHP di apotek sesuai
kebutuhan
e. Apabila pasien di rawat inap perlu konfirmasi ke petugas
Customer Service Officer (CSO)/loket untuk mengecek
kamar/ruang perawatan isolasi
f. Pasien ditransfer ke ruang perawatan isolasi
g. Pasien sembuh,APS atau Meninggal atau di rujuk
ALUR PELAYANAN PASIEN IGD ISOLASI

RSUD Asy-Syifa’ No. Dokumen No. Revisi Halaman


Sumbawa Barat 2/3
h. Lakukan Penyelesaikan administrasi di loket bayar
i. Pasien( sembuh) mendapatkan surat kontrol tidak termasuk
pasien APS
j. Pasien meninggal mendapat keterangan kematian
k. Pasien Pulang
II. TRIASE UNTUK PASIEN ISOLASI YANG DIRUJUK
1. Pasien isolasi :
a) Lakukan Tindakan Keperawatan, kedokteran dan pemeriksaan
penunjang ( Laboratorium atau Radiologi)
b) Lakukan Pendaftaran di loket
a) Pasien Umum :
1) Pasien Baru : mendaftar dengan menunjukkan KTP /
identitas lain pasien yang berlaku
2) Pasien lama : mendaftar dengan menunjukkan kartu
berobat
b) Pasien umum/asuransi/BPJS mendaftar di loket/CSO
cetak SEP (surat egilibilitas peserta), dengan syarat :
1) Kartu peserta atau Foto copi kartu peserta dan Foto copi
KTP/KK
c) Edukasi keluarga/ pasien tentang rencana tindakan selanjutnya
(Rujuk)
d) Pasien mengambil obat dan BHP di apotek sesuai kebutuhan
e) Apabila pasien di rujuk, petugas perlu konfirmasi terlebih dahulu
ke Rumah Sakit tujuan
f) Lakukan Penyelesaikan di loket bayar
g) Pasien rujuk
ALUR PELAYANAN PASIEN IGD ISOLASI

RSUD Asy-Syifa’ No. Dokumen No. Revisi Halaman


Sumbawa Barat 3/3

III. TRIASE UNTUK PASIEN ISOLASI YANG PULANG


2. Pasien isolasi :
a. Lakukan Tindakan Keperawatan, kedokteran dan pemeriksaan
penunjang ( Laboratorium atau Radiologi)
b. Lakukan Pendaftaran di loket
a) Pasien Umum :
1) Pasien Baru : mendaftar dengan menunjukkan KTP /
identitas lain pasien yang berlaku
2) Pasien lama : mendaftar dengan menunjukkan kartu
berobat
c) Pasien umum/asuransi/BPJS mendaftar di loket/CSO
cetak SEP (surat egilibilitas peserta), dengan syarat :
2) Kartu peserta atau Foto copi kartu peserta dan Foto copi
KTP/KK
c) Edukasi keluarga/ pasien tentang rencana tindakan selanjutnya
(Pulang)
d) Pasien mengambil obat dan BHP di apotek sesuai kebutuhan
e) Surat kontrol ke klinik rawat jalan
f) Lakukan Penyelesaikan di loket bayar
g) Pasien pulang
UNIT TERKAIT 1. Instalasi Gawat Darurat,
2. Instalasi Rawat Inap A
3. Instalasi Rawat Inap B
4. Instalasi Rawat Jalan
5. Instalasi Rekam Medis
6. Instalasi Penunjang Medik
7. Instalasi Non Penunjang Medik

Anda mungkin juga menyukai