Anda di halaman 1dari 10

Anjab Analis pendapatan daerah

 NAMA JABATAN : ANALIS PENDAPATAN DAERAH 2. UNIT KERJA :


Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Eselon II : Badan Pendapatan,
Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Eselon III : Bidang Pendapatan Eselon IV : Sub
Bidang Pendataan dan Penetapan Eselon IV/a :
Analis Pendapatan Daerah 3. RINGKASANTUGAS JABATAN :
 Melakukan kegiatan yang meliputi : melakukan analisa terhadap permasalahan di bidang
Pajak dan Retribusi Daerah dan membuat pembukuan dan laporan penerimaan pajak dan
retribusi daerah berdasarkan hasil pemungutan pajak dan retribusi daerah agar tertib
administrasi.
 KEDUDUKAN DALAM STRUKTUR ORGANISASI :
 RINCIANTUGAS JABATAN :
a) menyiapkan dan melakukan analisa terhadap bahan penyusunan rencana kegiatan dan
anggaran Sub Bidang Pendataan dan Penetapan sesuai pedoman untuk penyusunan
program kerja Sub Bidang Pendataan dan Penetapan;
b) membuat pembukuan dan laporan penerimaan pajak dan retribusi daerah berdasarkan
hasil pemungutan pajak dan retribusi daerah agar tertib administrasi
c) melakukan monitoring pendataan pajak dan retribusi daerah ke unit kerja terkait untuk
mengetahui permasalahan tentang retribusi dan perpajakan daerah
d) menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis penetapan besaran pajak dan retribusi
daerah berdasarkan prosedur dan ketentuan berlaku agar penetapan besaran sesuai
dengan jasa yang diberikan; Kepala Sub Bidang Pendataan dan Penetapan Kepala
Bidang Pendapatan Analis Pendapatan Daerah
e) melakukan analisa terhadap permasalahan di bidang Pajak dan Retribusi Daerah
berdasarkan pengaduan yang masuk untuk penyelesaian masalah pajak dan retribusi
daerah
f) memeriksa dan meneliti formulir pendaftaran obyek pajak daerah yang telah diisi oleh
wajib pajak untuk keakuratan data wajib pajak
g) memberikan saran berdasarkan pelaksanaan pekerjaan dan pemanfaatannya untuk
disampaikan kepada pimpinan unit
h) melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan pimpinan baik tertulis maupun
lisan.
BAHANKERJA : No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
a) Renja Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Penyiapan dan
pelaksanaan analisa terhadap bahan penyusunan rencana kegiatan dan anggaran Sub
Bidang Pendataan dan Penetapan
b) Nota Pembayaran Pajak dan Retribusi Penyusunan pembukuan dan laporan penerimaan
pajak dan retribusi daerah
c) Rencana Kegiatan Pelaksanaan monitoring pendataan pajak dan retribusi daerah ke unit
kerja terkait
d) Hasil Pemeriksaan Lapangan Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis penetapan
besaran pajak dan retribusi daerah
e) Formulir Pengaduan Pelaksanaan analisa terhadap permasalahan di bidang Pajak dan
Retribusi Daerah
f) Dokumen Persyaratan Pendaftaran Obyek Pajak Pemeriksaan dan penelitian formulir
pendaftaran obyek pajak daerah yang telah diisi oleh wajib pajak
g) Laporan pelaksanaan tugas Pemberian saran berdasarkan pelaksanaan pekerjaan dan
pemanfaatannya
h) Perintah Atasan Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diperintahkan pimpinan

 PERANGKAT KERJA : No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas


a) Juknis Menyiapkan dan melaksanakan analisa terhadap bahan penyusunan rencana
kegiatan dan anggaran Sub Bidang Pendataan dan Penetapan
b) SOP dan Juknis Menyusun pembukuan dan laporan penerimaan pajak dan retribusi
daerah
c) Juknis Melaksanakan monitoring pendataan pajak dan retribusi daerah ke unit kerja
terkait
d) Juknis Menyiapkan bahan perumusan kebijakan teknis penetapan besaran pajak dan
retribusi daerah
e) SOP dan Juknis Melaksanakan analisa terhadap permasalahan di bidang Pajak dan
Retribusi Daerah
f) SOP dan Juknis Memeriksa dan meneliti formulir pendaftaran obyek pajak daerah yang
telah diisi oleh wajib pajak
g) Juknis Memberikan saran berdasarkan pelaksanaan pekerjaan dan pemanfaatannya
h) Surat Tugas Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan pimpinan

 HASILKERJA : No Hasil Kerja Satuan


a) Dokumen Rencana Kegiatan dan Anggaran Sub Bidang Pendataan dan Penetapan
Dokumen
b) Laporan penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah Dokumen
c) Laporan Hasil Monitoring Dokumen
d) Daftar Penetapan Besaran Pajakdan Retribusi Dokumen
e) Laporan Hasil Analisa Dokumen
f) Formulir Pendaftaran Obyek Pajak Daerah Dokumen
g) Telaahan Staf Dokumen
h) Pelaksanaan Tugas Kegiatan

 TANGGUNG JAWAB : - Melaporkan pelaksanaan tugas - Kebenaran hasil pelaksanaan


tugas - Ketepatan waktu penyelesaian tugas
 WEWENANG : - Mengumpulkan dan meminta data pendukung pelaksanaan kegiatan -
Membantu pelaksanaan kegiatan - Memberi saran kepada atasan
 HUBUNGANKERJAJABATAN : No. Jabatan Unit Kerja Hubungan Kerja
1. Kepala Bidang Pendapatan Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah
Konsultasi
2. Kepala Sub Bidang Pendataan dan Penetapan Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan
dan Aset Daerah Konsultasi
3. Staf Pelaksana Sub Bidang Pendataan dan Penetapan Badan Pendapatan, Pengelolaan
Keuangan dan Aset Daerah Kerjasama
 KEADAAN TEMPAT KERJA : No Aspek Faktor
a) Tempat kerja Di dalam ruangan
b) Suhu Dingin dengan perubahan
c) Udara Sejuk
d) Keadaan Ruangan Cukup
e) Letak Datar
f) Penerangan Terang
g) Suara Tenang
h) Keadaan Tempat Kerja Bersih
i) Getaran Tidak Bergetar
 KEMUNGKINAN RESIKO BAHAYA : No Fisik/Mental
Penyebab 1 - - 2 - - 14.
SYARAT JABATAN
PANGKAT : Penata Muda, III/a
PENDIDIKAN : Sarjana (S1)/ Diploma IV di bidang Ekonomi/Manajemen/ Akuntansi atau bidang
lain yang relevan dengan tugas jabatan
KURSUS/PELATIHAN
a. Penjenjangan :
b. Diklat Teknis : Diklat penatausahaan keuangan
PENGALAMANKERJA :
PENGETAHUAN : Memahami peraturan tentang penatausahaan keuangan dan penataausahaan
pajak dan retribusi daerah
KETERAMPILAN : Mampu menganalisis, berkomunikasi dan mengoperasikan Komputer 14.7.
BAKAT KERJA :
a) INTELIGENSIA (Intellegence) Kemampuan untuk menangkap atau memahami instruksi-
instruksi dan prinsip-prinsip yang mendasarinya. Kemampuan untuk menyusun alasan dan
membuat pertimbangan
b) BAKAT VERBAL (Verbal Aptitude) Kemampuan untuk memahami arti kata- kata dan
menggunakannya secara efektif.
c) Numeric (numeric aptitude) Kemampuan untuk melakukan operasi arithmatik secara tepat
dan akurat.
d) Ketelitian (clerical perception) Kemampuan menyerap perincian yang berkaitan dalam
bahan verbal atau dalam tabel.
14.8. TEMPERAMEN :
1) DCP (direction, control, planning) Kemampuan menyesuaikan diri menerima
tanggung jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan.
2) I (influ/influencing) Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan-pekerjaan
mempengaruhi orang lain dalam pendapat, sikap atau pertimbangan mengenai
gagasan.
3) MVC (measurable and veri fiable criteria) Kemampuan mengambil keputusan
4) DEPLl (dealing with people) Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan
dengan orang lain lebih
dari hanya penerimaan dan pembuatan instruksi MINAT :
1) I (Investigatif) Pekerjaan-pekerjaan yang membutuhkan analisis kritis dan pekerjaan yang
membutuhkan ketelitian dan ketepatan tinggi
2) C (Konvensional) Pekerjaan-pekerjaan yang berkaitan dengan dengan angka dan
menyusun pembukuan/akuntansi.

UPAYAFISIK :
1) Berjalan Bergerak dengan jalan kaki.
2) Duduk Berada dalam suatu tempat dalam posisi duduk biasa.
3) Berbicara Menyatakan atau bertukar pikiran secara lisan agar dapat dipahami.
4) Bekerja Dengan Jari Memungut, menjepit, menekan dan lain sebagainya dengan
menggunakan jari (berbeda dengan "memegang" yang terutama menggunakan seluruh
bagian tangan)
 KONDISIFISIK
1. Jenis Kelamin
2. Umur
3. Tinggi Badan
4. Berat Badan
5. Postur Badan
6. Penampilan : : : : : : Laki-laki/wanita - - - - Rapi/sopan
 PRESTASIKERJAYANG DIHARAPKAN: No Hasil Kerja Satuan Hasil Jumlah Hasil
(dalam1 tahun) Waktu Penyelesaian
1. Dokumen Rencana Kegiatan dan Anggaran Sub Bidang Pendataan dan Penetapan
Dokumen
2. Laporan penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah Dokumen
3. Laporan Hasil Monitoring Dokumen
4. Daftar Penetapan Besaran Pajakdan Retribusi Dokumen
5. Laporan Hasil Analisa Dokumen
6. Formulir Pendaftaran Obyek PajakDaerah Dokumen
7. Telaahan Staf Dokumen
8. Pelaksanaan Tugas Kegiatan
9. Tugas lain Kegiatan 8 480 16 BUTIRINFORMASILAIN

Anda mungkin juga menyukai