Anda di halaman 1dari 7

NOTULA RAPAT

Hari/Tanggal : …………, ……………… 2020

Waktu : 08.00 WIB s/d Selesai

Tempat : Ruang Kerja Ka. Sub. Bid. Pengelolaan

Peserta : 1. Kepala Rutan Kelas IIB Wonogiri;


2. Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan
3. Kepala Sub Bidang Pelayanan Tahanan

Pembahasan : Rapat Perencanaan Kebutuhan Pegawai

Hasil rapat :

Kepala Rutan Kelas IIB Wonogiri membuka rapat dan dilanjutkan dengan pembahasan tentang
usulan rencana kebutuhan pegawai di tahun 2020.

Masukan dari peserta rapat :

Rapat Tim Baperjakat dipimpin oleh Kepala Rutan dimulai pukul 08.00 WIB s.d 10.00
WIB.
Laporan Ka.KPR perihal kekuatan personil di jajaran keamanan Rutan Kelas IIB
Wonogiri dibandingkan dengan isi penghuni Rutan saat ini.
Ka.KPR memberikan rekomendasi untuk mengusulkan penambahan anggota
regu jaga guna menambah kekuatan jajaran keamanan Rutan untuk menciptakan
suasana aman dan kondusif.
Kasubsi Pelayanan Tahanan memberikan rekomendasi pengusulan penambahan
jumlah pegawai di unit kerjanya.
Kasubsi Pengelolaan memberikan rekomendasi kepada Kepala Rutan untuk
penambahan tenaga pada jajaran keamanan, pelayanan tahanan berdasarkan hasil
rapat untuk penambahan pegawai. Selain itu bagian unit Pengelolaan juga
membutuhkan tambahan pegawai.
Kepala Rutan Wonogiri selaku Ketua Tim Baperjakat dengan rekomendasi
yang disampaikan oleh Ka.KPR, Ka.Subsi Pelayanan Tahanan dan Ka. Subsi
Pengelolaan menyetujui untuk membuat usulan penambahan tenaga di jajaran unit
kerja masing - masing yang telah disesuaikan dengan peta jabatan dan analisis
beban kerja.
Kesimpulan :
No BIDANG TUGAS WILAYAH KERJA KONDIS KONDISI KEBUTUHAN KET.
. I IDEAL RIIL
RUTAN KELAS IIB
1. PENGAMANAN 48 45 3
WONOGIRI
RUTAN KELAS IIB
2. PENGELOLAAN 11 10 1
WONOGIRI
PELAYANAN RUTAN KELAS IIB
3. 20 17 3
TAHANAN WONOGIRI

Dokumentasi :

Mengetahui,
Notulis Kepala

AAN AGUS PRASETYO URIP DHARMA YOGA


NIP. 19780808 200501 1 001 NIP. 19831017 200212 1 003
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA RI
KANTOR WILAYAH JAWA TENGAH
RUTAN KELAS IIB WONOGIRI….

LAPORAN
HASIL MONITORING DAN EVALUASI
TERHADAP RENCANA KEBUTUHAN PEGAWAI
DI RUTAN KELAS IIB WONOGIRI

PENDAHULUAN
1.1. Umum
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi mengingatkan
bahwa Aparatur Sipil Negara (ASN) dituntut memiliki kompetensi dalam menjalankan
tugas dan fungsinya di instansi masing-masing. Terdapat 3 kompetensi kunci yang wajib
dimiliki oleh pegawai ASN, yakni kompetensi teknis, kompetensi manajerial, dan
kompetensi sosial kultural.

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) sebagai instansi


pemerintah yang mempunyai tugas dan fungsi utama, menyelenggarakan urusan
pemerintah di bidang hukum dan hak asasi manusia untuk membantu Presiden dalam
menyelenggarakan pemerintahan negara. Dalam pelaksanaannya, Kemenkumham tentu
saja perlu didukung oleh sistem pengelolalaan Sumber Daya Manusia (SDM) yang
profesional sehingga memungkinkan organisasi dapat bergerak lincah dan inovatif
karena ditunjang oleh komitmen dan profesionalitas dari pegawainya. Salah satu yang
memungkinkan tumbuhnya komitmen pegawai secara optimal adalah perangkat sistem
organisasi pengelolaan pegawai yaitu pola karir ASN. Sumber Daya Manusia (SDM)
yang disiplin dan berintegritas sesuai dengan ketentuan yang berlaku sehingga
memungkinkan organisasi dapat berkembang dan maju karena ditunjang oleh komitmen
dan profesionalitas dari pegawainya. Salah satu yang memungkinkan tumbuhnya
komitmen pegawai secara optimal adalah kedisiplinan serta profesionalitas kinerja
pegawai yang sesuai dengan ketentuan di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM
khususnya pada Rutan Kelas IIB Wonogiri.
Dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara (UUASN)
Pasal 21 dan Pasal 70 bahwa setiap pegawai ASN memiliki hak dan kesempatan untuk
mengembangkan kompetensi. Kompetensi tersebut meliputi : 1) kompetensi teknis yang
diukur dari tingkat dan spesialisasi pendidikan, pelatihan teknis fungsional, dan
pengalaman bekerja secara teknis, 2) kompetensi manajerial yang diukur dari tingkat
pendidikan, pelatihan struktural atau manajemen, dan pengalaman kepemimpinan, dan
3) kompetensi sosial kultural yang diukur dari pengalaman kerja berkaitan dengan
masyarakat majemuk dalam hal agama, suku dan budaya sehingga memiliki wawasan
kebangsaan.

Bersama-sama dengan struktur organisasi dalam meningkatkan kualitas pelayanan


publik, diperlukan sumber daya manusia yang kompeten, profesional, kreatif, inovatif,
dinamis dan berwawasan ke masa depan. Untuk itu guna menunjang terlaksananya
pengembangan kompetensi aparatur sipil negara, maka perlu dibangun komitmen
bersama pada seluruh jajaran dan tingkatan, untuk melaksanakan pengembangan
kompetensi pegawai di lingkungan kerja Rutan Kelas IIB Wonogiri.

1.2. Maksud dan Tujuan


Pengembangan SDM Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia adalah usaha-
usaha meningkatkan kompetensi dan profesionalisme SDM Kementerian Hukum dan Hak
Asasi Manusia. Pengembangan pegawai pada dasarnya untuk memastikan dan
memelihara kemampuan pegawai sehingga memenuhi kualifikasi yang diprasyaratkan
sehingga dapat memberi kontribusi optimal bagi organisasi.

Tujuan dari rencana kebutuhan paegawai adalah sebagai berikut :


 Untuk mengisi kekosongan / kekurangan pegawai khususnya bagian/ petugas
keamanan dikarenakan banyak pegawai yang akan dan sudah menjalani masa
pensiun.
 Agar tidak ada pegawai yang merangkap dalam menjalankan tugas dan fungsinya.

AGENDA
Dalam merencanakan kebutuhan pegawai, perlu adanya koordinasi yang cukup
baik antara setiap unit kerja yang ada di dalam organisasi dengan bagian kepegawaian.
Hal ini penting mengingat setiap unit kerja lebih mengetahui kebutuhan setiap unit kerja
yang berada di unit kerja masing – masing. Dengan penambahan kebutuhan pegawai
yang terencana maka organisasi memiliki pegawai yang siap melaksanakan tugas
tertentu di Rutan Kelas IIB Wonogiri.
2.1. Penanggung Jawab

SUB BIDANG PENGELOLAAN

Tugas :
Merencanakan, mengkoordinasikan, melaksanakan, mengevaluasi, dan melaporkan
penyelenggaraan rencana kebutuhan pegawai.

Fungsi :
Perencanaan, pengoordinasian, dan pelaporan perencanaan kebutuhan pegawai;
Kualifikasi pendidikan pegawai yang dibutuhkan sesuai dengan kebutuhan masing –
masing unit kerja;
Monitoring dan evaluasi pelaksanaan perencanaan kebutuhan pegawai;
Pemberian saran dan pertimbangan kepada atasan terkait perencanaan kebutuhan
pegawai sesuai dengan kebutuhan masing – masing unit kerja.

2.2. PENUTUP
Rutan Kelas IIB Wonogiri sangat serius dalam memperhatikan perencanaan
kebutuhan pegawai, dilihat dari tingkat kesibukan dan beban kerja di kantor tersebut
termasuk memiliki kesibukan yang tinggi dan beban kerja yang besar. Monitoring dan
evaluasi perencanaan kebutuhan pegawai dilakukan secara benar dan berkelanjutan.
Hal tersebut dimaksudkan agar tidak ada pegawai yang merangkap dalam menjalankan
tugas dan fungsinya di Rutan Kelas IIB Wonogiri dan menindaklanjuti tupoksi yang ada
sesuai dengan kebutuhan setiap pegawai di masing – masing unit kerja.

Ditetapkan di Wonogiri
Pada Tanggal …………….
Kepala,

URIP DHARMA YOGA


NIP. 19831017 200212 1
003
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH JAWA TENGAH
RUTAN KELAS IIB WONOGIRI

NOTA DINAS

Nomor : W13.PAS.43.OT.01.03 -

Yth. : Pejabat Strukturual Rutan Kelas IIB Wonogiri


Dari : Sub Bidang Pengelolaan
Hal : Undangan Rapat Penyusunan Kebutuhan Pegawai
Lampiran : 1 berkas
Tanggal : …………………………………

Sehubungan dengan rapat penyusunan kebutuhan pegawai di Rutan Kelas IIB


Wonogiri yang berdasarkan pada peta jabatan dan analisis beban kerja, bersama ini
dengan hormat kami mengundang Bapak sekalian untuk hadir dalam rapat
penyusunan yang akan diselenggarakan pada:
Hari/ tanggal :
Pukul : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Ruang Kerja Sub Bidan Pengelolaan
Agenda : Undangan Rapat Penyusunan Kebutuhan Pegawai

Demikian disampaikan untuk dilaksanakan.


Ka. Sub Bid. Pengelolaan

Haryanta, S.E.
NIP. 196601201994031001
DAFTAR HADIR

RAPAT PERENCANAAN KEBUTUHAN PEGAWAI

RUTAN KELAS IIB WONOGIRI

(tanggal)………………………………
NO. NAMA JABATAN TANDA TANGAN

KEPALA RUMAH
URIP DHARMA YOGA, Amd.IP., S.H., M.H.
1. TAHANAN NEGARA
NIP. 19831017 200212 1 003
KELAS IIB WONOGIRI

KEPALA KESATUAN
KEAMANAN
AGUS SUSANTO, S.H., M.H.
2. PENGAMANAN RUMAH
NIP. 19670712 199003 1 001
TAHANAN NEGARA
KELAS IIB WONOGIRI

KEPALA SUBSI
HARYANTA, S.E. PENGELOLAAN RUMAH
3.
NIP. 19660120 199403 1 001 TAHANAN KELAS IIB
WONOGIRI

KEPALA SUBSI
PELAYANAN TAHANAN
SUGIYANTO, S.H., M.H.
4. RUMAH TAHANAN
NIP. 19690716 199003 1 001
NEGARA KELAS IIB
WONOGIRI

Anda mungkin juga menyukai