Anda di halaman 1dari 1

Insulin Novorapid

Tepat Indikasi: Tidak Tepat,Insulin Novorapid diindikasikan pada terapi DM tipe 1 serta
pasien DM tipe 2 yang tidak merespon dengam pemberian OHO dan diet (DIH Ed.17th).
Tepat Obat:Tidak Tepat,Pada pasien dengan diabetes tipe 2 terapi lini pertama yang
direkomendasikan adalah Metformin kecuali pasien dikontraindikasikan terhadap metformin
(ADA,2018).
Tepat Pasien:Tepat,Pasien tidak dikontraindikasikan untuk menggunakan Insulin Novorapid
(DIH Ed.17th).
Tepat Dosis:Tepat,Dosis Insulin Novorapid yaitu 0,2-0,6 unit/kg/hari dalam dosis terbagi
(DIH Ed.17th).
DRP:Tidak tepat indikasi dan tidak tepat obat.
Rekomedasi:
Insulin Novorapid tidak diberikan dan sebaiknya riwayat penggunaan metformin 500 mg 2x1
dilanjutkan karena kemungkinan ketidakstabilan gula darah disebabkan oleh pasien yang
tidak patuh terhadap pengobatan.
Monitoring:
Efektifitas
-GDP
-G2PP
-HbA1C
ESO:
-Mual
-Muntah
-Diare
-Flatulen

Anda mungkin juga menyukai