Anda di halaman 1dari 3

MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH ( MKKS ) SMP KABUPATEN PASAMAN BARAT

KISI – KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Satuan Pendidikan : SMP Jumlah soal : 40 butir


Mapel / Kelas : Matematika / VII Bentuk soal : Pilihan ganda
Alokasi waktu : 90 Menit

Jenjang
N Materi Nomor
Kompetensi Dasar Indikator soal Pengeta
o Pembelajaran soal
huan
3.7. Menjelaskan rasio dua Peserta didik dapat menentukan rasio dari suatu
1
besaran (satuannya sama dan masalah.
berbeda). Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang
1 2,3
Perbandingan berkaitan dengan perbandingan dua besaran.
4.7. Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan rasio dua Diberikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan
besaran (satuannya sama dan 4
nilai terbesar dari pernyataan tersebut.
berbeda).
Peserta didik dapat melengkapi tabel dari suatu
3.8. Membedakan perbandingan 5
Perbandingan perbandingan.
senilai dan berbalik nilai
 Perbandingan Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang
dengan menggunakan tabel 6
senilai berkaitan dengan perbandingan senilai.
data, grafik dan persamaan.
 Perbandingan Diberikan jarak pada peta dan jarak sebenarnya,
2 7
senilai pada peserta didik dapat menentukan skala peta.
4.8. Menyelesaikan masalah yang
peta dan model Diberikan denah peserta didik dapat menentukan
berkaitan dengan 8
perbandingan senilai dan  Perbandingan ukuran sebenarnya dari denah tersebut.
berbalik nilai. berbalik nilai Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang
9,10
berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai.
3 3.9. Mengenal dan menganalisis Aritmatika Diberikan data dalam bentuk tabel peserta didik dapat
berbagai situasi terkait  Harga menyatakan kondisi untung, rugi dan impas yang 11
aritmatika sosial (penjualan, pembelian dan sesuai dengan tabel tersebut.
pembelian,potongan, harga penjualan Peserta didik dapat menentukan harga pembelian, jika
12
keuntungan, kerugian, bunga  Keuntungan, harga jual dan rugi diketahui.
tunggal, persentase,bruto,neto kerugian dan Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 13
dan tara). berkaitan dengan harga penjualan, harga pembelian,
untung dan rugi.
Peserta didik dapat menentukan keuntungan, jika harga
14
jual, harga beli dan persen diskon diketahui.
Diberikan data dalam tabel peserta didik dapat
menentukan keuntungan terkecil yang didapat oleh 15
impas penjual.
4.9. Menyelesaikan masalah yang  Persentase Peserta didik dapat menentukan suku bunga, jika
16
berkaitan dengan aritmatika untung dan rugi waktu, besar tabungan dan besar bunga diketahui.
sosial (penjualan,  Diskon,bruto, Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 17,18,
pembelian,potongan, neto dan tara berkaitan dengan pajak 19
keuntungan, kerugian, bunga Diberikan pernyataan tentang garis peserta didik dapat
Garis dan sudut menentukan sifat-sifat garis sesuai pernyataan 20
 Garis tersebut.
3.10. Menganalisis hubungan antar  Kedudukan Diberikan gambar sudut yang terbentuk oleh beberapa
sudut sebagai akibat dari dua garis ruas garis, peserta didik dapat menentukan banyak 21
garis sejajar yang dipotong  Membagi garis sudut yang terbentuk oleh ruas garis tersebut.
oleh garis tranversal.  Perbandingan Diberikan gambar dua garis yang saling berpotongan
ruas garis peserta didik dapat menentukan pasangan sudut yang 22
4
4.10. Menyelesaikan masalah yang  Pengertian saling berpelurus dan saling bertolak belakang.
berkaitan dengan hubungan sudut Diberikan gambar peserta didik dapat menentukan
23
antar sudut sebagai akibat dari  Jenis-jenis besar salah satu sudut yang saling berpenyiku.
dua garis sejajar yang sudut Peserta didik dapat menentukan besar salah satu sudut
24,25
dipotong oleh garis tranversal.  Hubungan antar yang saling berpelurus.
sudut Diberikan gambar peserta didik dapat menentukan
 Melukis sudut besar sudut pada dua garis sejajar yang dipotong oleh 26,27
garis ketiga.
3.11. Mengaitkan rumus keliling Peserta didik dapat menentukan luas trapesium jika
Bangun datar 28
dan luas untuk berbagai jenis unsur-unsur lain diketahui.
segiempat dan Peserta didik dapat menentukan panjang salah satu
segiempat (persegi, segitiga
persegipanjang, diagnal belah ketupat jika luas dan diagonal lainnya 29
 Pengertian diketahui.
belahketupat,
5 segiempat dan Diberikan gambar banguan datar peserta didik dapat
jajarangenjang, trapesium 30
segitiga menentukan keliling dari bangun tersebut.
dan layang-layang) dan
 Jenis-jenis dan Peserta didik dapat menentukan alas segitiga jika luas
segitiga.
sifat-sifat 31
dan tinggi diketahui .
bangun datar
4.11. Menyelesaikan masalah Diberikan gambar peserta didik dapat menentukan 32
besar sudut luar segitiga.
Peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontektual 33,34,
kontekstual yang berkaitan  Keliling dan
yang berkaitan dengan segiempat dan segitiga. 35
dengan luas dan keliling luas segiempat
3.12. Menganalisis hubungan Peserta didik dapat menentukan cara pengumpulan
36
antara data dengan cara data.
penyajiannya (tabel, diagram Penyajian data Peserta didik dapat menafsirkan data yang diberikan
 Jenis data 37
garis, diagram batang dan dalam bentuk tabel.
diagram lingkaran).  Tabel Peserta didik dapat menafsirkan data yang diberikan
38
6  Diagram garis dalam bentuk diagram garis.
4.12. Menyajikan dan menafsirkan  Diagram batang Peserta didik dapat menafsirkan data yang diberikan
data dalam bentuk tabel, 39
 Diagram dalam bentuk diagram batang.
diagram garis, diagram lingkaran
batang dan diagram Peserta didik dapat menafsirkan data yang diberikan
40
lingkaran. dalam bentuk diagram lingkaran.

Anda mungkin juga menyukai