Anda di halaman 1dari 1

Etiologi hipertiroid

Hipertiroidisme dapat terjadi akibat disfungsi kelenjar tiroid, hifofisis atau hifotalamus. Peningkatan TSH
akibat malfungsi kelenjar tiroid dan disertai penurunan TSH dan TRF karena umpan balik negative HT
terhadap pelepasan keduanya. Hipertiroidisme akibat malfungsi hifofisis memberikan gambaran kadar
HT dan TSH yang tinggi. TRF akan rendah karena umpan balik negative dari HT dan TSH.hipertiroidisme
akibat malfungsi hipotalamus akan memperlihatkan HT yang tinggi disertai TSH dan TRH yang berlebihan
(corwin,J.E,2000:263).

Anda mungkin juga menyukai