Anda di halaman 1dari 2

Fakultas Komputer Syapri Kurniawan

TUGAS 1 - 88675543

8. Organisasi menggunakan sistem


informasi untuk mengolah transaksi-
MANFAAT SISTEM transaksi, mengurangi biaya dan
INFORMASI, PENGARUH menghasilkan pendapatan sebagai
SISTEM INFORMASI BAGI salah satu produk atau pelayanan
PERUSAHAAN,PROPESI DI mereka.
9. Bank menggunakan sistem informasi
BIDANG SISTEM untuk mengolah cek-cek nasabah dan
INFORMASI membuat berbagai laporan rekening
koran dan transaksi yang terjadi.
SYAPRI KURNIAWAN
1611050162 2. Pengaruh sistem informasi bagi
Fakultas Komputer perusahaan
Mahasiswa@institusi.ac.id 1. Sistem informasi untuk  operasi bisnis
Sistem informasi menyediakan
Abstrak
dukungan manajemen dalam operasi
Sistem informasi merupakan bagian
penting dalam mengelola dan kegiatan bisnis sehari-hari. Ketika
menjalankan semua kegiatan dalam tanggapan atau respon yang cepat
memenuhi kebutuhan perusahaan menjadi penting, maka kemampuan
untuk menangani berbagai macam
sistem informasi untuk dapat
masalah seperti proses transaksi dan
pembuatan laporan mengumpulkan dan mengintegrasikan
informasi ke berbagai  fungsi bisnis
1. manfaat sistem informasi  menjadi kritis atau penting.
1. Meningkatkan aksesibilitas data yang
tersaji secara tepat waktu dan akurat 2. Sistem informasi untuk pengambilan
bagi para pemakai, tanpa keputusan manajemen
mengharuskan adanya prantara
Sistem iformasi akan membantu para
sistem informasi.
2. Menjamin tersedianya kualitas dan manajer membuat keputusan yang
keterampilan dalam memanfaatkan lebih baik, lebih tepat, dan lebih
sistem informasi secara kritis.
3. Mengembangkan proses perencanaan bermakna. setiap perusahaan tidak
yang efektif. akan lepas dari yang namanya masalah,
4. Mengidentifikasi kebutuhan- terutama dengan pengelolaan
kebutuhan akan keterampilan
pendukung sistem informasi. manajemen. melakukan pemecahan
5. Menetapkan investasi yang akan masalah merupakan aktivitas penting
diarahkan pada sistem informasi.
yang harus dilakukan oleh seorang
6. Mengantisipasi dan memahami
konsekuensi-konsekuensi ekonomis manajer.
dari sistem informasi dan teknologi 3. Sistem informasi untuk keunggulan
baru.
strategis
7. Memperbaiki produktivitas dalam
aplikasi pengembangan dan Sistem informasi yang dirancang untuk
pemeliharaan sistem. dapat mencapai sasaran strategis dapat

1
Fakultas Komputer Syapri Kurniawan
TUGAS 1 - 88675543

menyebabkan perusahaan menciptakan 8. IT Architect. Profesi ini mempunyai


tugas dalam merancang arsitektur TI
keuggulan bersaing di pasar. organisasi. Perancangan ini meliputi
perancangan arsitektur aplikasi, data
3. Profesi Di Bidang Sistem Informasi serta infrastruktur, dan tentunya harus
selaras dengan asrsitektur bisnis
1.Business Process Analyst. Profesi organisasi/perusahaan.
yang bertanggung jawab dalam
9. IT Asset Officer. Profesi bertanggung
memahami kebutuhan bisnis dalam
jawab untuk pengelolaan asset TI.
sebuah organisasi.
Aset Teknologi Informasi.
2.Application Developer. Sebuah
10. IT Consultant. Profesi ini bertugas
profesi yang bertanggung jawab
untuk memberikan konsultasi pada
untuk pengembangan aplikasi bidang
organisasi/perusahaan terkait dengan
Sistem Informasi.
solusi-solusi dari TI.
3. Database Administrator. Profesi ini
11. IT Operation Officer. Profesi ini
yang bertanggung jawab dalam
bertugas untuk memastikan operas-
pengelolaan data base yang dimiliki
operasi TI berjalan tanpa adanya
oleh organisasi/perusahaan, mulai
hambatan. Profesi ini juga bertugas
dari proses implementasi data base,
dalam mengelola keamanan dan
mengawasi kinerja database sampai
resiko TI.
dengan proses pemulihan dan
pengamanan data apabila dalam 12. Network Administrator. Profesi ini
sistem mengalami sebuah gangguan. bertanggung jawab dalam
pengelolaan jaringan TI organisasi
4.Database Analyst. Profesi ini
seperti LAN dan WAN.
bertanggung jawab dalam melakukan
perancangan database. Profesi ini 13. Project Leader. Profesi ini
berfungsi untuk menjami bahwa bertanggun jawab untuk memimpin
rancangan database yang dibuat pengelolaan proyek TI. Project
sudah memenuhi dan sesuai Leader harus memahami sebuah
kebutuhan dalam karakteristik proyek yang
organisasi/perusahaan. dipimpinnya agar proyek tersebut
bisa selesai tepat waktu dan mencapai
5.E-Business Analyst. Profesi ini
hasil, tujuan yang diinginkan.
bertanggung jawab dalam
menganalisa dan merancang proses 14. Web Content Specialist. Prosesi ini
bisnis organisasi secara elektronik bertugas dalam mengembangkan dan
dalam rangka untuk peningkatan mengelola isi dari sebuah website.
sebuah layanan dan efisiensi. Profesi ini membutuhkan
pengetahuan dan kemampuan yang
6.ERP  Specialist. Profesi ini
terkait analisis dan perancangan
bertanggung jawab dalam hal
sistem, manajemen proyek, TI,
penyesuaian, integrasi paket
pengembangan aplikasi, perancangan
perangkat lunak ERP pada proses
interface, serta pencarian informasi.
bisnis organisasi/perusahaan.
7.IS/IT Auditor. Profesi ini
bertanggung jawab dan bekerja dalam
melakukan audit proses-proses
Teknologi Informasi dan Sistem
Informasi pada organisasi.

Anda mungkin juga menyukai