Anda di halaman 1dari 1

1.

Proses isolasi dilakukan melalui beberapa tahap hingga didapat zat aktif yang
diinginkan . Pada isolasi alkaloid piperin dari buah lada putih, salah satu tahap yg
harus dilakukan adalah menyimpan titrat hasil di dalam lemari es selama kurang
lebih 24 jam . Apa fungsi dari penyimpanan titrat hasil isolasi di dalam lemari es?
Jawaban : Mempercepat pembentukkan kristal.

2. Suatu ekstrak diuji menggunakan pereaksi mayer, wagner, dragendorf.


Terbentuk endapan putih atau keruh dengan pereaksi Mayer, endapan coklat
pereaksi wagner dan endapan orange dengan pereaksi dragendorf. Dapat
disimpulkan ekstrak tersebut mengandung senyawa ?
Jawaban : Alkaloid

3. Pereaksi alkaloid dikatakan positif bila memakai ?


Jawaban : Mayer

4. Proses isolasi disamping memperhatikan sifat fisik simplisia dan sifat zat aktif
nya , harus juga memperhatikan zat-zat yg sering terdapat dalam simplisia ,
seperti protein, karbohidrat, lemak dan gula. Salah satu tahap pada isolasi
piperin adalah penambahan KOH atau NH4OH etanol 10% . Apa fungsi
penambahan larutan KOH atau NH4OH etanol 10% pada isolasi piperin?
Jawaban : Membentuk suasana basa

5. Alkaloid dengan pereaksi dragendorf akan menghasilkan ?


Jawaban : Merah bata

6. Pembebasan Alkaloid ke bentuk bebas dari bentuk garamnya adalah dengan


penambahan ?
Jawaban : NH4OH

7. Berikut ciri khas alkaloid ?


Jawaban : Bereaksi bila di tambahkan asam

8. Salah satu metabolit sekunder dari daun teh yg dapat diisolasi adalah
Jawaban : Pb asetat

9. Metode yg dapat digunakan untuk mengukur kadar alkaloid dengan cara


titrasi, termasuk metode ?
Jawaban : Volumetri

10. Apa fungsi dari kloroform pada isolasi kafein?


Jawaban : mengikat kafein yg larut dalam pelarut organik tetapi tidak larut dalam
air .

Anda mungkin juga menyukai