Anda di halaman 1dari 14

EM4

RADIASI TERMAL
Kelompok 13
Alfaiz Fahrrurachman (1806231456)
Rizki Laksmana Pratama (1806231342)
Tujuan

■ Mempelajari absorbsi, refleksi dan transmisi radiasi termal


■ Mencari koefisien arbsorbsi dari beberapa bahan
■ Mencari karakteristik dari lampu Stefan-Boltzmann
■ Mempelajari hukum kuadrat terbalik
Teori Dasar

■ Radiasi Termal adalah radiasi elektromagnetik yang dipancarkan oleh permukaan


benda berdasarkan temperaturnya
■ Hukum Kuadrat Terbalik menyatakan besar suatu kuantitas berbanding terbalik
dengan kuadrat jaraknya
■ Hukum Stefan-Boltzmann menggambarkan kekuatan yang dipancarkan benda
hitam dalam hal suhunya
𝐼 = 𝑒σ𝑇 4
Metode Pengambilan Data

■ Percobaan Radiasi Termal


1. Menghidupkan Ohm dan Voltmeter
2. Menghidupkan Kotak Radiasi Termal dan mengatur saklar ke HIGH, lalu diatur ke
skala 5
3. Menggunakan sensor radiasi termal yang ditempelkan ke permukaan kotak radiasi
termal Ketika keseimbangan termal sudah dicapai
4. Menaikkan skala power ke 6 dan mengulangi Langkah sebelumnya
■ Percobaan Hukum Kuadrat Terbalik
1. Mengatur peralatan
2. Menyalakan Power Supply dan mengatur tegangan hingga 10 V
3. Menggerakkan sensor dari 10 cm hingga 100 cm dari lampu dengan interval 10 cm dan
mencatat tegangannya
■ Percobaan Hukum Stefan-Boltzmann
1. Mengukur hambatan filamen dan temperature ruangan
2. Mengatur peralatan
3. Menyalakan Power Supply dan mengatur tegangan pada 1 V kemudian mencatat arus dan
radiasinya
4. Melakukan Langkah sebelumnya dengan variasi 2-11V
Data Pengamatan
■ Percobaan Radiasi Termal Percobaan Hukum Stefan-Boltzmann

■ Percobaan Hukum Kuadrat Terbalik


Pengolahan Data
■ Percobaan Radiasi Termal (Skala 5)
𝐼ℎ 5,2
Ehitam = 𝑥100% =
𝑥100% = 1
𝐼ℎ 5,2
𝐼𝑝 4,9
Eputih = 𝑥100% = 𝑥100% = 0.94
𝐼ℎ 5,2
𝐼 0,5
Ehalus = ℎ𝑎 𝑥100% = 𝑥100% = 0.096
𝐼ℎ 5,2
𝐼 2,7
Ekasar = 𝑘 𝑥100% = 𝑥100% = 0.52
𝐼ℎ 5,2

■ Percobaan Radiasi Termal (Skala 6)


𝐼 6
Ehitam = 𝐼ℎ 𝑥100% = 6 𝑥100% = 1

𝐼𝑝 5,9
Eputih = 𝑥100% =
𝑥100% = 0.98
𝐼ℎ 6
𝐼 0,6
Ehalus = 𝐼ℎ𝑎 𝑥100% = 6 𝑥100% = 0.1

𝐼 3,1
Ekasar = 𝐼𝑘 𝑥100% = 6 𝑥100% = 0.517

■ Percobaan Hukum Percobaan Hukum Stefan-Boltzmann
Kuadrat Terbalik Percobaan 4
■ Grafik Percobaan Hukum Kuadrat Terbalik
■ Grafik Percobaan Hukum Stefan-Boltzmann
Hasil dan Analisis

Pada percobaan Radiasi Termal, praktikan menghitung persentase dari total


penyerapan radiasi pada setiap permukaan dengan acuan emisivitas, berdasarkan
perhitungan praktikan memperoleh hasil bahwa persentase terendah adalah
permukaan halus, karena daya penyerapan permukaan halus sangat rendah.
Pada percobaan Hukum Kuadrat Terbalik, praktikan membandingkan besar
intensitas dengan kuadrat jaraknya, pada percobaan ini dibuktikan bahwa intensitas
akan semakin turun ketika kuadrat dari jaraknya semakin besar
Pada percobaan Hukum Stefan-Boltzmann, praktikan mencari nilai temperature
berdasarkan perbandingan antara nilai hambatan dengan hambatan filamen, pada praktikan ini
praktikan gagal membuktikan hukum Stefan-Boltzmann. Data yang diperoleh praktikan pada
saat V = 1V – 3V suhunya meningkat, sedangkan pada saat V = 4V-11V suhunya menurun.
Praktikan menduga kesalahan ini disebabkan karena multimeter yang digunakan kurang akurat
dalam menampilkan besaran yang praktikan ukur.
Kesimpulan

■ Emisivitas permukaan hitam akan selalu menjadi yang tertinggi


■ Emisivitas permukaan halus akan selalu menjadi yang terendah
■ Besar suatu kuantitas berbanding terbalik dengan kuadrat jaraknya
■ Intensitas akan meningkat seiring meningkatnya arus dan tegangan
Referensi

■ Modul EM4 – Radiasi Termal Praktikum Fisika Lanjutan


■ D.J. Griffiths. 1999. Introduction to Electrodynamics 3rd Edition. New Jersey
■ Newport Ccorporation. Introduction to Solar Radiation. California
■ Bohren, Craig F. Huffman, Donald R. 1998. Absorption and Scattering of Light by
Small Particles. Wiley

Anda mungkin juga menyukai